Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN

OLEH:
KETUA 3

FRONT GERAKAN MAHASISWA


EKONOMI STUDY CLUB
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
PERIODE 2021-2022
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT. yang telah memberikan
taufik dan hidayahNya kepada kita semua, sehingga kami pengurus Front Gerakan
Mahasiswa Ekonomi Study Club Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muslim
Indonesia periode 2021/2022 dapat menyelesaikan Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ)
ini sebagaimana mestinya.

Laporan Pertanggung Jawaban ini kami buat sebagai hasil dari kerja kami selama
kami menjabat sebagai pengurus Front Gerakan Mahasiswa Ekonomi Study Club
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muslim Indonesia periode 2021/2022. Dan
dari semua program kerja yang kami buat, ada yang sudah kami laksanakan dan ada
juga yang belum maksimal, sehingga Laporan Pertanggung Jawaban ini bisa dijadikan
evaluasi selama kepengurusan.

Kami mengucapkan terimakasih yang tak terhingga kepada Pembina, Dewan


Penasehat Study Club dan Dewan Pertimbangan Organisasi yang telah membantu
selama kami menjabat sebagai pengurus Front Gerakan Mahasiswa Ekonomi Study
Club Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muslim Indonesia periode 2021/2022.

ii
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

HALAMAN PENGESAHAN

JUDUL : LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN FRONT GERAKAN


MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB OLEH KETUA 3
PERIODE 2021-2022

PENGURUS FORGAME SC
PERIODE 2021-2022

Muh. Nurul Aynul Asriel


Ketua 3

Mengesahkan,

Ahmad Yulizar
Ketua Umum

iii
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

DAFTAR ISI

Halaman
SAMPUL............................................................................................................................i
KATA PENGANTAR.......................................................................................................ii
HALAMAN PENGESAHAN..........................................................................................iii
DAFTAR ISI....................................................................................................................iv
I. PENDAHULUAN....................................................................................................1
A. Latar Belakang.....................................................................................................1
B. Tujuan Kegiatan .................................................................................................1
1. Kewirausahaan................................................................................................1
2. Media Komunikasi & Informasi.....................................................................1
II. NAMA DAN TEMA KEGIATAN..........................................................................2
A. Nama Kegiatan....................................................................................................2
1. Kewirausahaan................................................................................................2
2. Media Komunikasi & Informasi.....................................................................2
B. Tema Kegiatan.....................................................................................................2
1. Kewirausahaan................................................................................................2
2. Media Komunikasi & Informasi.....................................................................2
III. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN...................................................................3
A. Waktu Kegiatan...................................................................................................3
1. Kewirausahaan................................................................................................3
2. Media Komunikasi & Informasi.....................................................................3
B. Tempat Kegiatan.................................................................................................4
1. Kewirausahaan................................................................................................4
2. Media Komunikasi & Informasi.....................................................................4
IV. PESERTA KEGIATAN...........................................................................................5
A. Kewirausahaan....................................................................................................5
B. Media Komunikasi & Informasi..........................................................................5
V. SUSUNAN ACARA................................................................................................6
A. Kewirausahaan....................................................................................................6
B. Media Komunikasi & Informasi..........................................................................6
VI. HAMBATAN DAN SOLUSI..................................................................................7
A. Hambatan.............................................................................................................7
B. Solusi...................................................................................................................8
VII. ANGGARAN KEGIATAN...................................................................................10
A. Sumber Dana.....................................................................................................10
B. Dana Yang Digunakan......................................................................................11
VIII. PENUTUP..............................................................................................................15
DAFTAR LAMPIRAN...................................................................................................16
A. Daftar Peserta Kegiatan.....................................................................................16
B. Rincian Dana dan Bukti Transaksi....................................................................19
C. Dokumentasi Kegiatan......................................................................................22

iv
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Kegiatan

Front Gerakan Mahasiswa Ekonomi Study Club (FORGAME SC) adalah


salah satu study club yang berada di bawah naungan Badan Eksekutif Mahasiswa
(BEM) Fakultas Ekonomi& Bisnis Universitas Muslim Indonesia. Selain itu
FORGAME SC merupakan wadah pengembangan diri, wadah berkumpul, belajar,
wadah beraktualisasi dengan berusaha menuangkan nilai-nilai kemampuan bakat,
ide, dan kreatifitas, aspirasi, kemauan, serta sebagai wadah mempererat silaturahmi.

B. Tujuan Kegiatan

1. Kewirausahaan

Tujuan dari departemen kewirausahaan ini merupakan suatu Tujuan dari


kegiatan-kegiatan yang terdapat dalam departemen kewirausahaan yang berguna
Sebagai Sumber pencarian dana serta menciptakan kader untuk memiliki jiwa
berwirausaha.

2. Media Komunikasi & Informasi

Tujuan dari kegiatan-kegiatan yang terdapat dalam departemen media


informasi dan komunikasi yaitu berguna sebagai sumber informasi dan wadah
komunikasi untuk public maupun anggota yang ingin mengetahui seputar
FORGAME SC serta mengasah skill anggota FORGAME SC.

1
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

II. NAMA DAN TEMA KEGIATAN

A. Nama Kegiatan
1. Kewirausahaan
a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH) (Wajib)
b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021 (Wajib)
c. PENGADAAN SEKRETARIAT (Dikondisikan)
d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN (Wajib)
e. PENGADAAN BADAN USAHA KEWIRAUSAHAAN (Wajib)
f. PEMELIHARAAN BALE-BALE (Wajib)

2. Media Informasi & Komunikasi


a. PENGOLAAN SOSIAL MEDIA (Wajib)
b. PENGADAAN E-BOOK (Wajib)
c. PENGADAAN SERTIFIKAT (Dikondisikan)

B. Tema Kegiatan
1. Kewirausahaan
a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH) (Terlaksana)
b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021 (Terlaksana)
c. PENGADAAN SEKRETARIAT (Tidak Terlaksana)
d. PENGADAAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN (Tidak Terlaksana)
e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME (Tidak Terlaksana)
f. PEMELIHARAAN BALE-BALE (Terlaksana)

2. Media Informasi & Komunikasi


a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA (Terlaksana)
b. PENGADAAN E-BOOK (Terlaksana)
c. PENGADAAN SERTIFIKAT (Terlaksana)

2
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

III. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

A. Waktu Kegiatan

1. Kewirausahaan
a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)
Tanggal : 13 November 2021 – 4 Desember 2021
Waktu : 13.00 – 16.00

b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021


Tanggal : 15 Januari 2022 – 01 Februari 2022
Waktu : 12.00 – 13.30

c. PENGADAAN SEKRETARIAT
Tanggal : Tidak Terlaksana
Waktu :

d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN


Tanggal : Tidak Terlaksana
Waktu :

e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME


Tanggal : Tidak Terlaksana
Waktu :

f. PEMELIHARAAN BALE-BALE
Tanggal : 5 Oktober 2021 – 27 Juli 2022
Waktu : 13.00 – 18.00

2. Media Informasi & Komunikasi


a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA
(Terlaksana)
b. PENGADAAN E-BOOK
(Terlaksana)
c. PENGADAAN SERTIFIKAT
(Terlaksana)

3
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

B. Tempat Kegiatan

1. Kewirausahaan
a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)
Tempat : Harmis Boardir (Jl. Cambajawayya, Tello Baru)

b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021


Tempat : Intifada Id (Jl. Abdullah Daeng Sirua No. 58), Quality Sign
(Jl. Pongtiku No.29), Bagabsapparel (Jl. Domba Lr. 21A
No.1), Central Media (Jl. Gagak No. 24), Lanyard Studio
(Jl. Menanggal I, Surabaya, Jawa Timur)

c. PENGADAAN SEKRETARIAT
Tempat : Tidak Terlaksana

d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN


Tempat : Tidak Terlaksana

e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME


Tempat : Tidak Terlaksana

f. PEMELIHARAAN BALE-BALE
Tempat : Fakultas Ekonomi dan Bisnis UMI

2. Media Informasi & Komunikasi


a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA
Tempat : Instagram, Leader Task

b. PENGADAAN E-BOOK
Tempat : Linktr.ee , Google Drive Forgame , Barcode

c. PENGADAAN SERTIFIKAT
Tempat : Canva, Google Drive

4
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

IV. PESERTA KEGIATAN

A. Kewirausahaan
1. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)
Jumlah Peserta : 71 Orang

2. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021


Jumlah Peserta : 108 Orang

3. PENGADAAN SEKRETARIAT
Jumlah Peserta : Tidak Terlaksana

4. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN


Jumlah Peserta : Tidak Terlaksana

5. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME


Jumlah Peserta : Tidak Terlaksana

6. PEMELIHARAAN BALE-BALE
Jumlah Peserta : 15 Orang

B. Media Komunikasi & Informasi


1. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA
2. PENGADAAN E-BOOK
3. PENGADAAN SERTIFIKAT
Jumlah Penerima : 4 Orang
- Kakanda Muh. Reza Ramdani, S.E.,M.Ak (Fokaber “Ekonomi di Era
Millenial”)
- Ayunda Hikmadhian (Fokaber “Menciptakan Ruang Gerak Bebas dari
Pelecehan Seksual”)
- Kakanda Andi Amir Muallim (Fokaber “Pelatihan Essay”)
- Ayunda A. Bernika Putri Ramadhani (Fokaber “Hari Kartini”)

5
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

V. SUSUNAN ACARA

A. Kewirausahaan
1. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)
2. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021
3. PENGADAAN SEKRETARIAT
4. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN
(Tidak Terlaksana)
5. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME
6. PEMELIHARAAN BALE-BALE

B. Media Komunikasi & Informasi

1. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA


2. PENGADAAN E-BOOK
3. PENGADAAN SERTIFIKAT

6
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

VI. HAMBATAN DAN SOLUSI

A. Hambatan
1. Kewirausahaan
a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)
Hambatan kami dalam melaksanakan program ini yaitu kurangnya
kesadaran sebagian pengurus untuk melakukan pembayaran pdh dengan
tepat waktu (yang bersifat wajib)

b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021


Hambatan kami dalam melaksanakan program ini karena kurangnya
kesadaran saudara/i 2021 untuk melunasi biaya atribut dengan tepat waktu

c. PENGADAAN SEKRETARIAT
Hambatan kami dalam melaksanakan program ini karena lebih
berfokus dalam perbaikan bale bale

d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN


Hambatan kami dalam melaksanakan program ini karena perencanaan
pada proker ini tidak maksimal

e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME


Hambatan kami dalam melaksanakan program ini karena kurangnya
persiapan dan kesadaran dalam menindaklanjuti proker ini

f. PEMELIHARAAN BALE-BALE
Hambatan kami dalam melaksanakan program ini yaitu karena
kurangnya partisipasi dalam pemeliharaan bale-bale

2. Media Komunikasi & Informasi


a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA
Hambatan kami dalam melaksanakan program ini yaitu :
- Keterlambatan informasi dan keterlambatan menerima dokumentasi
kegiatan sehingga publikasi mengalami keterlambatan
- Kurangnya sumber daya yang memiliki skill untuk mengedit dan
menyelesaikan konten yang akan di posting

7
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

b. PENGADAAN E-BOOK
Hambatan kami dalam melaksanakan program ini yaitu kurangnya
informasi data yang diperlukan untuk pembuatan database dalam e- book

c. PENGADAAN SERTIFIKAT
Hambatan kami dalam melaksanakan program ini yaitu karena kelalaian
dalam pembuatan sertifikat

B. Solusi
1. Kewirausahaan

a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)


Solusi untuk permasalahan ini dengan selalu mengingatkan pengurus
untuk melakukan pembayaran pdh

b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021


Memilih penanggungjawab agar mengingatkan saudara/i baru 2021
untuk melunasi pembayaran dengan tepat waktu

c. PENGADAAN SEKRETARIAT
Melakukan cek lokasi di sekitaran kampus untuk pengadaan
sekretariatan yang strategis, aman, dan nyaman untuk anggota FORGAME
SC serta menjadi tempat untuk penyimpanan inventaris.

d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN


Solusi untuk permasalahan seminar kewirausahaan yaitu:
- Membuat list calon pemateri
- Memberikan Job Desc pada masing-masing panitia dan pengurus
- Memanfaatkan media partner baik secara offline maupun online

e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME


Solusi untuk permasalahan Badan Usaha Milik Forgame yaitu:
- Membuat desain feeds untuk instagram BUMF
- Membuat akun E-Commerce untuk meningkatkan penjualan
Produk
- Melakukan promosi di sosial media dan memanfaatkan sumber
daya yang ada
- Membuat list-list penjualan sesuai dengan trend/kebutuhan umum

f. PEMELIHARAAN BALE-BALE
Solusi untuk permasalahan pemeliharaan bale-bale yaitu dengan
memberikan kesadaran kepada seluruh kader FORGAME SC untuk
8
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

menjaga dan melestarikan kebersihan bale-bale

2. Media Komunikasi & Informasi

a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA


Solusi untuk permasalahan sosial media yaitu :
- Memberikan pelatihan terkait pengelolaan sosial media kepada
anggota dan kader-kader FORGAME SC
- Memberikan pelatihan editing kepada anggota dan kader-kader
FORGAME SC
- Membuat list konten dan job desc untuk anggota pengurus di
departemen media informasi dan komunikasi untuk bertanggung
jawab di setiap postingan departemen yang ada di FORGAME SC
- Memanfaatkan tools digital seperti aplikasi Leder task, trello,
google workspace & canva untuk mempermudah pekerjaan
- Bekerja sama dengan semua departemen di FORGAME SC dalam
pembuatan materi untuk keperluan postingan sosial media
FORGAME SC

b. PENGADAAN E-BOOK
Saling membantu antar pengurus/departemen untuk melengkapi data-
data informasi yang dibutuhkan dalam pengadaan e-book

c. PENGADAAN SERTIFIKAT
Mencari referensi desain sertifikat dan bekerja sama dengan sekretaris
umum untuk format isi sertifikat

9
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

VII. ANGGARAN KEGIATAN

A. Sumber Dana

1. Kewirausahaan

a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)


TANGGAL KETERANGAN JUMLAH
Pendapatan Penjualan PDH:
15/11/2021
Dana List 2019
(Rp 160.000 x 71pcs) Rp 11.360.000.00
TOTAL Rp 11.360.000.00

b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021


TANGGAL KETERANGAN JUMLAH
Pendapatan Penjualan Baju
29/12/2021 Rp 10.800.000.00
(Rp 100.000 x 108pcs)
Pendapatan Penjualan Id Card
22/12/2021 Rp 4.320.000.00
(Rp 40.000 x 108pcs)
Pendapatan Penjualan Pin
11/12/2021 (Rp 5.000 x 108pcs) Rp 540.000.00
Pendapatan Penjualan Stiker
14/12/2021 Rp 540.000.00
(Rp 5.000 x 108pcs)
Pendapatan Penjualan Totebag
04/01/2022 Rp 3.240.000.00
(Rp 30.000 x 108pcs)
TOTAL Rp 19.440.000.00

c. PENGADAAN SEKRETARIAT (Tidak Terlaksana)

d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN (Tidak Terlaksana)

e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME (Tidak Terlaksana)

f. PEMELIHARAAN BALE-BALE (Terlaksana)

2. Media Komunikasi & Informasi

a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA


b. PENGADAAN E-BOOK
c. PENGADAAN SERTIFIKAT

10
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

B. Dana Yang Digunakan

1. Kewirausahaan

a. PENGADAAN DINAS HARIAN (PDH)

TANGGAL KETERANGAN JUMLAH


15/10/2021 Pengeluaran Pembuatan PDH:
(Rp 125.000 x 71 pcs) Rp 8.875.000.00
TOTAL Rp 8.875.000.00

b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021

TANGGAL KETERANGAN JUMLAH


Pengeluaran Pembuatan
Atribut Saudara/i 2021:
Pin
11/12/2021 Rp 302.500.00
(@2.750 x 110 pcs)
Stiker Uk. 5 x 5c
14/12/2021 Rp 600.000.00
(@4.000 x 150 pcs)
Stiker Uk. 15 x 4c
14/12/2021 Rp 125.000.00
(@2.500 x 50 pcs)
Tali Id Card
22/12/2021 Rp 1.382.000.00
(@12.769,2963 x 108 pcs)
Baju L. Panjang
29/12/2021 (@65.000 x 71 pcs) Rp 4.615.000.00
Baju L. Pendek
29/12/2021 (@55.000 x 37 pcs) Rp 2.035.000.00
Totebag
04/01/2022 Rp 2.219.500.00
(@19.995,4955 x 111 pcs)
Kts/Id Card
03/02/2022 Rp 1.080.000.00
(@10.000 x 108 pcs)
Tempat Card
09/02/2022 Rp 214.500.00
(@1.950 x 110 pcs)
TOTAL Rp 12.573.500.00

c. PENGADAAN SEKRETARIAT (Tidak Terlaksana)

d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN (Tidak Terlaksana)

e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME (Tidak Terlaksana)

11
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

f. PEMELIHARAAN BALE-BALE

TANGGAL KETERANGAN JUMLAH


Pengeluaran
Pemeliharaan Bale-Bale:
Stop Kontak Broco
20/12/2021 Rp 15.000.00
(@15.000 x 1 buah)
Stop Kontak 3 Lubang
20/12/2021 (@20.000 x 1 buah) Rp 20.000.00
Kabel
20/12/2021 Rp 100.000.00
(@5.000 x 20 meter)
Lampu Biasa 30 W
20/12/2021 Rp 22.000.00
(@22.000 x 1 buah)
Lampu Biasa 20 W
20/12/2021 Rp 15.000.00
(@15.000 x 1 buah)
Isolasi Kabel
20/12/2021 (@5.000 x 1 buah) Rp 5.000.00
Reang
30/03/2022 Rp 440.000.00
(@55.000 x 8 batang)
Seng 10 K
30/03/2022 Rp 940.000.00
(@94.000 x 10 lembar)
Kanal C 65
30/03/2022 Rp 105.000.00
(@105.000 x 1 batang)
Semen Dinamik
30/03/2022 Rp 51.000.00
(@51.000 x 1 sak)
Batu Merah (Besar)
30/03/2022 Rp 150.000.00
(@1.000 x 150 biji)
Baut Driling 2 cm
30/03/2022 Rp 25.000.00
(@12.500 x 2 bungkus)
WD
30/03/2022 Rp 8.000.00
(@4.000 x 2 buah)
Paku Beton
30/03/2022 Rp 15.000.00
(@15.000 x 1 dos)
Piso Cat
30/03/2022 Rp 10.000.00
(@5.000 x 2 buah)
Ember Cor (K)
30/03/2022 Rp 10.000.00
(@10.000 x 1 buah)
Baut Drilling 5 cm
30/03/2022 Rp 112.500.00
(@22.500 x 5 bungkus)
Seng 10 Kaki
04/04/2022 Rp 752.000.00
(@94.000 x 8 lembar)
Baut Drilling
04/04/2022 Rp 22.500.00
(@22.500 x 1 bungkus)
Semen Dinamik
04/04/2022 Rp 53.000.00
(@53.000 x 1 sak)
Batu Merah (Besar)
04/04/2022 Rp 50.000.00
(@1.000 x 50 biji)
Kabel
04/04/2022 Rp 160.000.00
12
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

(@8.000 x 20 meter)
Sadel Kabel
04/04/2022 Rp 20.000.00
(@10.000 x 2 bungkus)
Stop Kontak Broco
04/04/2022 Rp 30.000.00
(@15.000 x 2 buah)
Semen Biasa
04/04/2022 Rp 20.000.00
(@2.000 x 10 kg)
Rang Pasir
04/04/2022 Rp 44.000.00
(@22.000 x 2 meter)
Sendok Semen
04/04/2022 Rp 40.000.00
(@20.000 x 2 buah)
04/04/2022 Pengerjaan Bale-Bale Rp 500.000.00
TOTAL Rp 3.735.000.00

2. Media Komunikasi & Informasi

a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA


b. PENGADAAN E-BOOK
c. PENGADAAN SERTIFIKAT

13
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

VIII. PENUTUP

Demikian Laporan Pertanggung Jawaban ini kami buat sebagai keharusan bagi
kami untuk melaporkan apa yang telah kami kerjakan dengan tujuan untuk menjadikan
Laporan Pertanggung Jawaban.
Terima kasih yang sebesar-besarnya kami tujukan kepada semua pihak yang telah
membantu dalam pelaksanaan setiap kegiatan kami. Terima kasih kepada kakanda dan
ayunda DPSC Forgame SC yang telah memberikan kepercayaan kepada kami untuk
melaksanakan kegiatan yang telah kami rancang dalam organisasi ini, semakin
berkualitas tentunya bisa lebih baik dari yang sekarang. Meski kami tidaklah menjabat
dalam kepengurusan bukan berarti tanggung jawab dan semangat kami telah usai. Kami
akan selalu membantu dengan segala bentuk upaya semampunya baik secara moral
maupun intelektual. Demi kesuksesan bersama roda organisasi FORGAME SC. Amin

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Makassar, 02 September 2022

Hormat Saya,
KETUA III
FORGAME
PERIODE 2021-2022

Muh. Nurul Aynul Asriel

15
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

DAFTAR LAMPIRAN

A. Daftar Peserta Kegiatan

1. Kewirausahaan
a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)

Nama Jabatan Ukuran


Ahmad Yulizar Ketua Umum M
Muh. Rhaka Rizaldy Ketua 1 M
Alman Fitrahriansyah Ketua 2 M
Muh. Nurul Aynul Asriel Ketua 3 M
Muh. Shahib Syafa’at Sekretaris Umum M
Amil Try Kurniandhany Wakil Sekretaris Umum M
Putri Amelia Baharuddin Bendahara Umum S
Dian Febrianti Anas Wakil Bendahara Umum M
M. Giffary Dwinanda Bima Koordinator Organisasi dan Kaderisasi M
Mukhdaziyad Organisasi dan Kaderisasi S
Ahmad Fauzan Organisasi dan Kaderisasi M
Ahmad Dzaki As’ad Koordinator Akhlakul Karimah L
Andini Irwan Akhlakul Karimah S
Muh. Ajmallunas Akhlakul Karimah M
Syafira Salsabila Ahmad Akhlakul Karimah S
Nurul Ismi Yusuf Akhlakul Karimah S
Reynaldi Abdullah Akhlakul Karimah L
Muh. Mufli Subhan Akhlakul Karimah M
Andhika Putra R Akhlakul Karimah M
Rezki Wahyuni Koordinator Keperempuanan S
Rahmatika Wardha Keperempuanan S
Yuliana Widianti Keperempuanan XXL
Audry Firanty Iskandar Keperempuanan S
Suci Putri Ramadhani Keperempuanan S
Andi Syifa Salsabila Keperempuanan S
Arianty Putri Keperempuanan S
Muh. Fhauzan A R Koordinator Minat dan Bakat M
Farhan Abadi Minat dan Bakat S
Risma Ameliana Minat dan Bakat S
Muh. Fiqi Mahaputra Minat dan Bakat S
Muh. Alif Nilwan C Minat dan Bakat M
Sekar Kinasih Koordinator Pendidikan dan Pelatihan S
Reski Ana Dewi Pendidikan dan Pelatihan S
Suci Rianti Putri R Pendidikan dan Pelatihan S
Paramitha Madani Pendidikan dan Pelatihan S
Fiah Dewi Afifah S Koordinator Kewirausahaan S
Muthia Kamila R Kewirausahaan S
Nadya Anjani Kewirausahaan S
Alifyaa Diazhary Kewirausahaan S
Debby Aura Annisa Kewirausahaan S
Muhammad Zayyan Kewirausahaan L
Mitra Ahmad Kewirausahaan S
Chusnul Chotimah Koordinator Media Komunikasi dan Informasi L
Yuli Salsabila Media Komunikasi dan Informasi S
Dea Ananda Ayu S Media Komunikasi dan Informasi M

16
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

Muh. Risaldi Nurmanto Media Komunikasi dan Informasi M


Muh. Rum Masyir Media Komunikasi dan Informasi M
Zaim Zuhdi Media Komunikasi dan Informasi M
Muh. Haikal Hamran Pendidikan dan Pelatihan S
Kharis Ardiansyah Organisasi dan Kaderisasi M
Muh. Adnan Patriansyah Pendidikan dan Pelatihan M
Sitti Zalsamala M Manjas Pendidikan dan Pelatihan S
Indra Hamzari Pendidikan dan Pelatihan M
Taufiq Hidayat P Organisasi dan Kaderisasi M
Andi Fahreza T.K Kewirausahaan M
Andi Alvhin Akhmar Media Komunikasi dan Informasi XL
Rusthi Sri Natashya Kewirausahaan S
St Hafida N Parawansa Akhlakul Karimah L
Tasya Nafisah Media Komunikasi dan Informasi S
Pratiwi Damiela Keperempuanan S
Muh. Adi Syahputra Media Komunikasi dan Informasi L
Fikri Hasan Organisasi dan Kaderisasi M
Muh. Agung Darmansyah Organisasi dan Kaderisasi M
Muhammad Fadly Kadar Minat dan Bakat M
Wahyu Ade Putra Minat dan Bakat M
Ahmad Mahelsab Al Rizki Organisasi dan Kaderisasi S
St Nur Wahidah Organisasi dan Kaderisasi S
Ainun Nawirullah Minat dan Bakat S
Syalsabila Juwita Keperempuanan S
Umrah Mulyani Minat dan Bakat S
Indah Puspitasari Pendidikan dan Pelatihan S

b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021

17
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

18
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

c. PENGADAAN SEKRETARIAT
(Tidak Terlaksana)

d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN


(Tidak Terlaksana)

e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME


(Tidak Terlaksana)

f. PEMELIHARAAN BALE-BALE

2. Media Komunikasi & Informasi

a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA

b. PENGADAAN E-BOOK

c. PENGADAAN SERTIFIKAT

B. Rincian Dana dan Bukti Transaksi

1. Kewirausahaan
a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)

LAPORAN ARUS KAS

TANGGAL KETERANGAN DEBET KREDIT SALDO


15/11/2021 Pendapatan Penjualan
PDH Rp 11.360.000,00 Rp 11.360.000.00
15/10/2021 Pengeluaran
Pembuatan PDH Rp 8.875.000.00 Rp 2.485.000.00
TOTAL Rp 11.360.000,00 Rp 8.875.000.00 Rp 2.485.000.00

19
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021

LAPORAN ARUS KAS

TANGGAL KETERANGAN DEBET KREDIT SALDO


Pendapatan Penjualan
17/01/2021 Rp 10.800.000.00 Rp 10.800.000.00
Baju
Pendapatan Penjualan Id
17/01/2021 Rp 4.320.000.00 Rp 15.120.000.00
Card
Pendapatan Penjualan
17/01/2021 Rp 540.000.00 Rp 15.660.000.00
Pin
Pendapatan Penjualan
17/01/2021 Rp 540.000.00 Rp 16.200.000.00
Stiker
Pendapatan Penjualan
17/01/2021 Rp 3.240.000.00 Rp 19.440.000.00
Totebag
Pengeluaran Pembuatan
28/01/2021 Rp 12.573.500.00 Rp 6.866.500.00
Atribut Saudara/I 2021
TOTAL Rp 19.440.000.00 Rp 12.573.500.00 Rp 6.866.500.00
Belum Bayar (5 Orang) = (@180.000 x 5) - Rp 900.000.00
TOTAL Rp 5.966.500.00

20
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

21
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

c. PENGADAAN SEKRETARIAT
(Tidak Terlaksana)

d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN


(Tidak Terlaksana)

e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME


(Tidak Terlaksana)

f. PEMELIHARAAN BALE-BALE

LAPORAN ARUS KAS

TANGGAL KETERANGAN DEBET KREDIT SALDO


15/11/2021 Dana Kas
Rp 3.735.000,00 Rp 3.735.000,00
15/10/2021 Pengeluaran
Rp 3.735.000,00 Rp 0,-
Pemeliharaan
Bale-Bale
TOTAL Rp 3.735.000,00 Rp 3.735.000,00 Rp 0,-

22
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

2. Media Komunikasi & Informasi

a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA


b. PENGADAAN E-BOOK
c. PENGADAAN SERTIFIKAT

C. Daftar Dokumentasi Kegiatan

1. Kewirausahaan
a. PENGADAAN PAKAIAN DINAS HARIAN (PDH)

b. PENGADAAN ATRIBUT SAUDARA/I BARU 2021

c. PENGADAAN SEKRETARIAT
(Tidak Terlaksana)

d. PENGADAAN SEMINAR KEWIRAUSAHAAN


23
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

(Tidak Terlaksana)

e. PENGADAAN BADAN USAHA MILIK FORGAME


(Tidak Terlaksana)

f. PEMELIHARAAN BALE-BALE

24
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

2. Media Komunikasi & Informasi


a. PENGELOLAAN SOSIAL MEDIA

Instagram

25
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

b. PENGADAAN E-BOOK

Membuat Barcode dan Google Drive

26
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

c. PENGADAAN SERTIFIKAT

Memberikan Sertifikat (Soft File/Print Dokumen)

27
YAYASAN WAKAF - UMI
UNIVERSITAS MUSLIM INDONESIA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
FRONT GERAKAN MAHASISWA EKONOMI STUDY CLUB
MAKASSAR – SULAWESI SELATAN
Alamat : Jl. UripSumoharjoKampus II UMI KM. 05,
Hp: 088704702412/081806067762 Makassar

28

Anda mungkin juga menyukai