Anda di halaman 1dari 15

DUKUNGAN KELUARGA DALAM PEMENUHAN

AKTIVITAS SEHARI-HARI PADA LANSIA DI


DUSUN DAMPOL DESA BULANGAN HAJI
KECAMATAN PAGENTENAN
KABUPATEN PAMEKASAN

KARYA TULIS ILMIAH

OLEH :

HALILI
NIM. 10.018

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN


AKADEMI KEPERAWATAN
2013

i
DUKUNGAN KELUARGA DALAM PEMENUHAN AKTIVITS
SEHARI-HARI PADA LANSIA DI DUSUN DAMPOL DESA
BULANGAN HAJI KECAMATAN PAGENTENAN
KABUPATEN PAMEKASAN

KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan untuk Memperoleh Gelar Ahli Madya Keperawatan pada


Program Pendidikan Diploma III Keperawatan pada
Akademi Keperawatan Pemerintah
KabupatenPamekasan

OLEH :

HALILI
NIM. 10.018

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN


AKADEMI KEPERAWATAN
2013

ii
SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini :


Nama : HALILI
NIM : 10.018
Tempat Tanggal Lahir : Pamekasan, 02 Juni1991
Institusi : Akademi Keperawatan Pemerintah
Kabupaten Pamekasan

Menyatakan bahwa Karya Tulis Ilmiah yang berjudul “ Dukungan Keluarga


Dalam Pemenuhan Aktivits Sehari-Hari Pada Lansia Di Dusun Dampol Desa
Bulangan Haji Kecamatan Pagentenan Kabupaten Pamekasan ” adalah bukan
karya orang lain baik sebagian maupun keseluruhan, kecuali dalam bentuk kutipan
yang telah disebutkan sumbernya.
Demikian pernyataan ini kami buat dengan sebenar-benarnya dan apabila
pernyataan ini tidak benar, kami bersedia mendapatkan sanksi akademis.

Pamekasan, 24 Juni 2013


Yang menyatakan

HALILI
NIM. 10.018

Mengetahui,

Pembimbing I Pembimbing II

Hj. ENDANG FAUZIYAH. S.Kep. Ns ABD. LATIF, SST, M.MKes


NIP. 19741129 20012 2 002 NIP. 19650212 198901 1 002

iii
LEMBARAN PERSETUJUAN

Nama : Halili
NIM : 10.018
Judul : Dukungan Keluarga Dalam Pemenuhan Aktivits
Sehari-Hari Pada Lansia Di Dusun Dampol Desa
Bulangan Haji Kecamatan Pagentenan Kabupaten
Pamekasan
Telah Disetujui pada tanggal 24 Juni 2013 untuk Diujikan Dihadapan Dewan
Penguji Karya Tulis Ilmiah.

Oleh :

Pembimbing I Pembimbing II

Hj. ENDANG FAUZIYAH. S.Kep. Ns ABD. LATIF, SST, M.MKes


NIP. 19741129 20012 2 002 NIP. 19650212 198901 1 002

Mengetahui,
Direktur
Akademi Keperawatan Pamekasan

Hj. ADI SUTRISNI, SST, MM


NIP. 19600728 198001 2 008

iv
LEMBAR PENGESAHAN

Telah Diuji dan Disetujui oleh Tim Penguji pada Ujian


Sidang di Program Pendidikan Diploma Keperawatan pada
Akademi Keperawatan Pemerintah
KabupatenPamekasan

Tanggal 24 Maret 2013

TIM PENGUJI

Tanda Tangan

Ketua : MOHAMAD NUR, S.Kep. Ns (.........................)

Anggota 1 : Hj. ENDANG FAUZIYAH, S.Kep. Ns (.........................)


Anggota 2 : ABD. LATIF, SST, M.MKes (.........................)

Mengetahui,
Direktur
Akademi Keperawatan Pamekasan

Hj. ADI SUTRISNI, SST, MM


NIP. 19600728 198001 2 008
KURIKULUM VITAE

v
Nama : Halili
Tempat tanggal lahir : Pamekasan,02,juni,1991
Alamat rumah : Bulangan Haji Kecamatan Pegantenan, Pamekasan
Riwayat : SDN Bulangan Haji 2003
MTs Mambaul Ulum Bata-bata 2006
MA Mambaul Ulum Bata-bata 2010

PERSEMBAHAN & MOTTO

vi
JADILAH ORANG YANG BERGUNA TERHADAP SESAMA MANUSIA,
SEBAGAI BENTUK APLIKASI DARI PENGETAHUAN DAN ILMU YANG
KITA DAPAT KARENA DENGAN SEPERTI ITU ORANG AKAN BANGGA
DAN MEMBUTUHKAN ANDA SEHINGGA KUALITAS HIDUP ANDA
AKAN LEBIH BERMAKNA.PEACE...!!!

Q- PERSEMBAHKAN KARYA ILMIAH INI


KEPADA :
1. BUAT AYAHKU TERCINTA DAN UMI’
TERSAYANG ,DAN NENEK,YANG TELAH
MEMBESARKAN DAN TELAH
MEMBIMBING HINGGA SAYA SELESAI
KULIAH SAMPAI SEKARANG.
2. DAN ADIK ADIKKU TERCINTA: YUSRIL
INSANSAN MAHENDRA,
BUNDAKU YANG KU SAYANG ,VIVIN
3. BUAT SAHABATKU YANG TELAH
MENDUKUNG SAYA BAIK JAUH
MAUPUN DEKAT.DAN TEMEN-TEMEN
EKOSAN. HAFID.
MUZENNI.JELLY.MUNIR.SIPUL.NUR
BAMBANG.

ABSTRAK

vii
Dukungan keluarga merupakan informasi verbal, sasaran, bantuan yang nyata
atau tingkah laku yang diberikan oleh orang-orang yang akrab dengan subjek di dalam
lingkungan sosialnya atau hal yang dapat memberikan keuntungan emosional atau
pengaruh pada tingkah laku penerimaannya namun masih ada keluarga yang tidak
mampu memberikan dukungan untuk aktifitas. Penilitian ini bertujuan untuk
mengetahui dukungan keluarga dalam pemenuhan aktifitas sehari-hari pada lansia.
Jenis penelitian yang digunakan adalah Deskriptif, Teknik sampling yang
digunakan adalah total sampling dengan sampel sebanyak 36 orang. Teknik
pengumpulan yang digunakan adalah dengan Kuesioner, hasilnya di sajikan dalam
bentuk tabel dan diinterpretasikan secara narasi, tempat penelitian di Dusun Dampol
Desa Bulangan Haji dan waktu penelitian dilaksanakan bulan Mei 2013.
Hasil penelitian menunjukkan Dukungan keluarga dalam pemenuhan aktifitas
sehari-hari pada lansia di Dusun Dampol sebagian besar dikategorikan cukup yaitu 25
responden (69%), hampir setengahnya dikategorikan baik yaitu 10 responden (28%) dan
sebagian kecil dikategorikan kurang 1 responden (3%). sebagian besar responden
Berpendidikan SD yaitu 19 Responden (52%), sehingga dalam memberikan pelayanan
kesehatan maupun pemenuhan kebutuhan sehari-hari pada lansia kurang optimal. Dari
hasil penelitian diperoleh sebagian besar dukungan keluarga pada aktifitas lansia di
Dusun Dempol Desa Bulangan Haji dikategorikan cukup.
Dengan hasil penelitian ini diharapkan untuk dapat ditingkatkan melalui
penyuluhan untuk ikut serta dalam upaya kesehatan yang mendukung aktifitas lansia.
Oleh sebab itu keluarga dalam memberikan dukungan terhadap aktifitas sehari-hari
lansia akan lebih baik.

Kata kunci : Dukungan Keluarga, Aktifitas lansia

KATA PENGANTAR

viii
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat
dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah yang
berjudul “Dukungan Keluarga Dalam Pemenuhan Aktivits Sehari-Hari Pada
Lansia Di Dusun Dampol Desa Bulangan Haji Kecamatan Pagentenan Kabupaten
Pamekasan” ini sesuai waktu yang ditentukan.
Karya Tulis Ilmiah ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk
memperoleh gelar Ahli Madya Keperawatan Pamekasan.
Dalam penyelesaian Karya Tulis Ilmiah ini, penulis banyak mendapatkan
pengarahan dan bantuan dari berbagai pihak, akhirnya penulis mengucapkan
terima kasih yang tak terhingga kepada Bapak/Ibu :
1. Hj. Adi Sutrisni, SST, MM selaku Direktur Akademi Keperawatan
Pamekasan, atas kesempatan yang diberikan kepada penulis untuk
mengikuti dan menyelesaikan pendidikan DIII Keperawatan.
2. Ach. Zaini selaku Kepala Desa Bulangan Haji Kecamatan Pegantenan
Kabupaten Pamekasan yang telah memberikan bantuan dan memberikan
izin kepada peneliti untuk melakukan penelitian.
3. Hj. Endang Fauziyah.S.Kep.Ns selaku pembimbing I, yang dengan penuh
kesabaran telah memberikan pengarahan dan bimbingan serta saran dari
awal sampai akhir penulisan Karya Tulis Ilmiah.
4. Abd. Latif SST. M.Mkes selaku pembimbing II, terima kasih atas waktu
yang telah diberikan untuk memeriksa Karya Tulis Ilmiah ini sampai
selesai tepat waktu.
5. Mohammad Nur, S.Kep. Ns selaku pengujiyang dengan senang hati mau
mengoreksi Karya Tulis ini.
6. Aba dan Ummi tercinta yang telah memberikan kasih sayangnya dan
bimbingan, dukungan, bantuan moral dan materi serta doa yang tulus.
7. Rekan-rekan mahasiswa Akademi Keperawatan Pamekasan angkatan XIII
dan seluruh pihak yang telah membantu kelancaran Karya Tulis Ilmiah ini
yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.
8. Kepada responden yang telah membantu sampai terselesainya Karya Tulis
Ilmiah ini.

Penulis menyadari bahwa karya tulis ini masih banyak kekurangan


karena keterbatasan yang dimiliki peneliti dan faktor lainnya, untuk
masukan atau kritik yang sifatnya membangun sangat diperlukan untuk
kesempurnaan karya tulis ini.

Pamekasan, 07 Juni 2013

DAFTAR ISI

ix
Halaman

HALAMAN SAMPUL DEPAN.........………………..................................... I


HALAMAN SAMPUL DALAM …………...……...............……….……..... ii
SURAT PERNYATAAN................................................................................. iii
HALAMAN PENGESAHAN ………………………….….……..….…........ iv
HALAMAN PERSETUJUAN ........................................................................ v
KURIKULUM VITAE …………....………………….……..….…..….......... vi
HALAMAN PERSEMBAHAN DAN MOTTO …………..…….................. viii
ABSTRAK……............……………………………….……..……….............. x
KATA PENGANTAR …………………….……………………………….... xi
DAFTAR ISI……...............................................…….….......…..…………..... xii
DAFTAR GAMBAR……………...………………..……….…….........…..... xiii
DAFTAR TABEL............................................................................................. xiv
DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG................................................. xv
DAFTAR LAMPIRAN.................................................................................... xvi

BAB 1 PENDAHULUAN........................................................................................ 1
1 1
1.1LatarBelakang.............................................................................................. 4
1.2 Rumusan Masalah.............................................................................................. 4
4 4
1.3 Tujuan Penelitian...............................................................................................
4
4 5
1.4 Manfaat Penelitian.............................................................................................5
4
1.4.1 Bagi Peneliti...............................................................................................
4 6
1.4.2 Bagi institusi pendidika....................................................................... 6
1.4.3 Bagi Responden.................................................................................. 6
7
7
BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA...................................................................... 86
2.1 Dukungan Keluarga............................................................................ .... 96
2.1.1 Pengertian Dukungan Keluarga...................................................... 96
2.1.2 Fungsi Keluarga………………………………………………….. 12
2.1.3 Jenis Dukungan Sosial Keluarga..................................................... 12
2.1.4 Sumber Dukungan Keluarga .......................................................... 13
8
2.1.5 Mamfaat Dukungan Keluarga........................................................... 14
2.1.6 Faktor yang mempengaruhi dukungan keluarga............................... 15
2.2 Konsep Aktifitas Lansia......................................................................... 18

x
2.2.1 Pengertian lansia............................................................................. 19
2.2.2 Aktifitas lansia................................................................................ 26
..............................................................................................................
..............................................................................................................
..............................................................................................................
25
2.2.3 Manfaat kemampuan aktitas sehari hari pada lansia ...................... 25
2.2.4 Faktor-faktor yang mempengaruhi Aktifitas sehari pada lansia... 26
2.2.5 Macam-macam aktifitas sehari hari pada lansia ……………....... 27
2.3 Konsep Proses Menua ……………………………………………….. 27
2.4 Kerangka Konseptua ............................................................................ 27
27
27
BAB 3 METODE PENELITIAN……………………………………….. 28
3.1 Desain Penelitian……………………………………………………… 28
3.2 kerangka kerja ……………………………………………………….. 29
3.3 Populasi, Sampel, dan Sampling……………………………………... 29
3.3.1 Populasi………………………………………………………….. 30
3.3.2 Sampel…………………………………………………………… 32
3.3.3 besar sampel.................................................................................... 32
3.3.4 sampling…………………………………………………………. 33
3.4 Identivikasi Variabel............................................................................... 33
3.5 Definisi Operasional................................................................................ 33
3.6 Pengumpulan Data dan Analisa Data................................................... 2
3.6.1 pengumpulan data...........................................................................
3.6.2 Analisa data..................................................................................... 234
3.7 Etika Penelitia ........................................................................................ 34
3.7.1 Informed consent........................................................................... 34
3.7.2 Anonimty....................................................................................... 36
3.7.3 Confidentiality............................................................................... 37
3.8 Keterbatasan...........................................................................................
40
40
BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN....................................................... 40
4.2 Hasil Penilitian....................................................................................... 40
4.1.1 Data Umum........................................................................................ 40
4.1.2 Data Khusus...................................................................................... 41
4.2 Pembahasan...........................................................................................

BAB 5 KESIMPULAN DAN SARAN.......................................................


5.1 Kesimpulan.............................................................................................
5.2 Saran......................................................................................................
5.1.1 Bagi Peneliti......................................................................................
5.1.2 Bagi Institusi Pendidikan..................................................................
5.1.3 Bagi Responden................................................................................

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN

xi
DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar 2.1 Kerangka Konseptual dukungan keluarga dalam pemenuhan
aktifitas sehari-hari pada lansia didusun dampol desa
bulangan haji kecamatan pegantenan kabupaten pamekasan
Tahun 2013 24

Gambar 3.1 Kerangka Kerja dukungan keluarga dalam pemenuhan


aktifitas sehari-hari pada lansia didusun dampol desa
bulangan haji kecamatan pegantenan kabupaten pamekasan
Tahun 2013 26

xii
DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 3.1 : Definisi Operasional dukungan keluarga dalam


pemenuhan aktifitas sehari-hari pada lansia didusun
dampol desa bulangan haji kecamatan pegantenan
kabupaten pamekasan Tahun 2013 29

Tabel 4.1 : Distribusi Frekuensi Responden berdasarkan umur di


Dusun Dampol Desa Bulangan Haji Kecamatan
Pagentenan Kabupaten Pamekasan 2013 35

Tabel 4.2 : Distribusi Frekuensi Responden berdasarkan


pendidikan di Dusun Dampol Desa Bulangan Haji
Kecamatan Pagentenan Kabupaten Pamekasan 2013 35

Tabel 4.3 : Distribusi Frekuensi Responden berdasarkan jenis


kelamin di Dusun Dampol Desa Bulangan Haji
Kecamatan Pagentenan Kabupaten Pamekasan 2013 36

Tabel 4.4 : Distribusi Frekuensi Responden Dukungan Keluarga


Dalam Pemenuhan Aktivitas Sehari-Hari Pada Lansia
Di Dusun Dampol Desa Bulangan Haji Kecamatan
Pagentenan Kabupaten Pamekasan 2013. 36

xiii
DAFTAR SINGKATAN DAN LAMBANG

Daftar singkatan

RI : Republik Indonesia
WHO : World Health Organisation
LAB : Laboratorium
TBC : Tuberculosis
KS : Keluarga Sejahtera
SD : Sekolah Dasar
MTS : Madrasah Tsanawiyah
MA : Madrasah Aliyah

Daftar lambang

N : Hasil Yang Menyatakan Prosentase


Sp : Skor Yang Diperoleh Responden
Sm : Skor Tertinggi Yang Diharapkan
% : Persen
= : Sama Dengan
/ : Per
< : Kurang Dari
> : Lebih Dari

xiv
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat Permohonan Ijin Penelitian


Lampiran 2 Surat Pengantar Penelitian
Lampiran 3 Lembar Permohonan menjadi Responden
Lampiran 4 Lembar Persetujuan menjadi Responden
Lampiran 5 Lembar Kuesioner
Lampiran 6 Lembar Tabulasi
Lampiran 7 Lembar Konsultasi

xv

Anda mungkin juga menyukai