Anda di halaman 1dari 1

Projek Merancang Kamar Impianku (120 menit)

● Guru menugaskan murid membuat rancangan (tata ruang) untuk


kamar tidur impian mereka H-3 sebelum pertemuan tatap muka
(sinkronous) melalui grup kelas.
● Saat Sinkronous, masing-masing murid menampilkan gambar
rancangannya dan menerangkan kepada teman-temannya apa saja
yang ada di kamar mereka selama 3 menit.
● Murid yang mempresentasikan karyanya pertama, akan menyebutkan
nomor absen murid berikutnya yang akan mempresentasikan karyanya.
Begitu seterusnya hingga semua murid mempresentasikan karyanya
● Murid-murid yang lain melakukan peer asesmen terhadap murid yang
sedang presentasi. Peer asesmen : menjawab pertanyaan yang sudah
dibuat oleh guru :
- Apakah A (nama presenter) : menggambarkan dengan jelas apa saja
yang ada di kamarnya, mempresentasikan dengan jelas hasil
rancangannya. Berikan alasanmu
- Tuliskan dengan kalimat positif, saran untuk temanmu yang sedang
mempresentasikan karyanya.
● Penilaian guru : Murid mampu atau tidak mengaplikasikan materi luas
permukaan dalam pengaturan barang yang ada di dalam kamarnya
serta menerangkannya di depan teman-temannya

Anda mungkin juga menyukai