Anda di halaman 1dari 5

Literatur Review

Nama : Anisya Ayu Restiyane


Npm : F522187
Kelas : Kebidanan A
Usulan Judul : Hubungan Dukungan Suami Dengan Frekuensi Kunjungan Masa
Nifas di PMB Dewi Suryani S, Amd. Keb., SKM., MM Kabupaten Bandung Barat
Tahun 2021.

No Judul Penelitian Hasil Penelitian (Hasil


Variabel Jenis Penelitian
. Dan Penulis Sesuai Variabel

1 Hubungan Motivasi Variabel bebas: Metode: Dari hasil penelitian


Ibu Dan Dukungan Motivasi ibu dan Desain analitik, motivasi dengan uji
Keluarga Dengan dukungan keluarga. rancangan cross koefisien kontingensi
Kunjungan Nifas sectional. didapatkan nilai p =
Lengkap Di Wilayah Variabel terikat: 0,000 <
Kerja Puskesmas Kunjungan nifas Populasi : seluruh 0,05 dengan nilai r =
Beruntung Raya lengkap. ibu yang telah 0,707 dengan arah
Kota Banjarmasin Selesai masa nifas positif dan tingkat
2016. selama 6 minggu kolerasi dikatakan kuat.
atau lebih dari 6 Dari hasil
(Y.P Rahayu, minggu pada Penelitian dukungan
Sarkiah, Nuning Dwi bulan november dengan uji koefisien
Utari, 2016). 2015 - januari kontingensi didapatkan
2016 nilai p = 0,002 < 0,05
Sebanyak 46. dengan nilai r
= 0,487 dengan arah
Sampel: positif dan tingkat
31 responden, kolerasi dikatakan
menggunakan cukup kuat.
random sampling Ada hubungan antara
motivasi ibu dengan
Instrumen : kunjungan nifas
kuesioner. lengkap dan ada
hubungan
Antara dukungan
keluarga dengan
kunjungan nifas
lengkap di wilayah
kerja puskesmas
beruntung
Raya Kota
Banjarmasin.
2 Faktor-Faktor Yang Variabel bebas: Metode: Sebanyak 34,4%
Berhubungan dengan Faktor-faktor Penelitian responden
Kunjungan Ibu Nifas kunjungan ibu kuantitatif dengan Tidak berniat untuk
ke Pelayanan nifas. pendekatan cross melaksanakan
Kesehatan di sectional. Kunjungan nifas ulang
Wilayah Variable terikat: ke pelayanan
Kerja Puskesmas Kunjungan ibu Sampel : Kesehatan. Alasan
Tlogosari Kulon nifas ke pelayanan Menggunakan terbanyak adalah
Kota Semarang kesehatan. total sampling Pegetahuan tentang
2017. Didapatkan pentingnya
sampel berjumlah Kunjungan nifas
(Tri Pinaringsih, 64 kurang,
Emmy Riyanti, Orang ibu nifas. Membawa serta anak
Aditya Kusumawati, yang masih
2017 )
Instrumen: Terlalu kecil dan
Kuisioner kunjungan nifas
Harus diantar suami.
3 Hubungan Variabel bebas : Metode : Tidak ada hubungan
Pengetahuan, Sikap, Pengetahuan explanatory Pengetahuan dengan
Motivasi Dan Sikap research kunjungan
Dukungan Motivasi Dengan Ibu nifas dalam
Keluarga Dengan Dukungan keluarga pendekatan cross pemeriksaan
Kunjungan Ibu Nifas sectional Paska bersalin (p value
Dalam Variabel terikat : Study. = 0,289 ;
Pemeriksaan Paska Kunjungan ibu Rs = 0,114),
Bersalin Di Wilayah nifas. Populasi : Ada hubungan sikap
Kota Semarang Ibu nifas kf3 dengan
Triwulan Ii Tahun (29-42 hari Kunjungan ibu nifas
2017 setelah dalam
persalinan). Pemeriksaan paska
(Santi Tri Rahayu, bersalin (p
Farid Agushybana, Sampel : Value = 0,038; rs =
Atik Mawarni, Sampel diambil 0,222),
Djoko Nugroho, dengan teknik Tidak ada hubungan
2017 ) Simple random motivasi
sampling Dengan kunjungan ibu
sejumlah nifas
88 ibu nifas. Dalam pemeriksaan
paska
Instrumen : Bersalin (p value =
Kuesioner. 0,254; rs =
0,123),
Ada hubungan
dukungan suami
Dengan kunjungan ibu
nifas
Dalam pemeriksaan
paska
Bersalin (p value =
0,028; rs = -
0,234) dan tidak ada
hubungan
Dukungan keluarga
dengan
Kunjungan ibu nifas
dalam
Pemeriksaan paska
bersalin (p
Value = 0,187; rs =
0,142),
Ada pengaruh sikap
dengan
Kunjungan ibu nifas
dalam
Pemeriksaan paska
bersalin di
Wilayah kota semarang
(p
Value = 0,005; t hitung
= 2,894).

Anda mungkin juga menyukai