Anda di halaman 1dari 2

RENCANA SESI PEMBELAJARAN

SESSION PLAN

NAMA PENYAJIAN KE : 1
PELATIHAN Pelatihan K3 Scaffolding Presentation
Name of training
UNIT WAKTU : 2 hari
KOMPETENSI F.439020.02 Time
Competency Unit
(Code)

JUDUL (TITLE) :
Menerapkan Pemenuhan Peraturan dan Standar Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
dalam Pekerjaan Pemasangan dan Pembongkaran Scaffolding

TUJUAN PEMBELAJARAN :
Setelah selesai mengikuti pelatihan ini peserta mampu:
1. Peserta memahami Peraturan Keselamatan dan Kesehatan Kerja dan Lingkungan (K3L)di
Tempat Kerja
2. Peserta memahami Komunikasi dan Kerjasama di Tempat Kerja
3. Peserta memahami Pemasangan Perancah
4. Peserta memahami Pemasangan Perancah
5. Peserta memahami Pembongkaran Perancah
6. Peserta memahami Pemeliharaan Komponen Perancah

METODE MENGAJAR  Ceramah


Teaching Methode  Tanya jawab
 Peragaan
 Test
 Praktek
ALAT PERAGA  LCD Proyektor/ Laptop
Visual Aid  Papan Tulis/ white board
 Flip chart
 Lembar kerja
 Scaffolding Frame
 Penghapus whiteboard

PERSIAPAN 1. Persiapan ruang


Preparation 2. Persiapan alat peraga
3. Persiapan alat dan Perlengkapan
4. Persiapan mental dan fisik

SUB POKOK URAIAN KEGIATAN/ PENYAJIAN MATERI ALAT WAKTU


BAHASAN Description/activities PERAGA Time
Subject matter Visual aid

TAHAPAN PRA Instruktur : - White board 30“


PEMBELAJARAN 1. Memperkenalkan diri - Laptop
2. Mengabsen siswa - Proyektor
- Penghapus
Pendahuluan 3. Menyampaikan judul
whiteboard
Preface 4. Menjelaskan tujuan dan manfaat mempelajari - Lembar kerja
materi /unit kompetensi
5. Apersepsi
6. Menginstruksikan peserta untuk mengerjakan pre
test

1
Siswa : menyimak, bertanya, Mengerjakan Pre test
TAHAP  Instruktur - White board
PEMBELAJARAN Menjelaskan, mendemonstrasikan tentang materi K3 - Laptop 90”
Scaffolding - Proyektor
- Penghapus
elaborasi whiteboard
Siswa : Menyimak dan bertanya - alat dan
perlengkapan
TAHAP Instruktur : - White board 120”
KONSOLIDASI 1. Menginstruksikan dan membimbing peserta untuk - Laptop
consulidation praktek mendirikan scaffolding 1 section 1 bay - Proyektor
APLIKASI 2. Menginstruksikan praktek penggunaan APD Wajib & - Penghapus
Application Khusus pada saat pelaksanaan training whiteboard
- Scaffolding
 Siswa : praktek atau mendemontrasikan frame
konsolidasi
TAHAP EVALUASI Instruktur : - White board 10”
(evaluation) 1. Menginstruksikan peserta untuk mengerjakan post - Laptop
test - Proyektor
- Penghapus
evaluasi Siswa : Mengerjakan Post test whiteboard
- Lembar kerja

Instruktur menyimpulkan bahwa : - White board 5”


KESIMPULAN Menerapkan Pemenuhan Peraturan dan Standar - Laptop
Summary Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dalam Pekerjaan - Proyektor
Pemasangan dan Pembongkaran Scaffolding harus - Penghapus
dilakukan secara benar dan teliti dikarenakan hal tersebut whiteboard
adalah termasuk pekerjaan berisiko tinggi yang tata
laksana nya diatur oleh peraturan perundangan.

Siswa : menyimak
TAMBAHAN -- 0
Additional
PR
Home Work

Pemberesan - 5”
Kelas 1. Membereskan alat peraga dan peralatan lain yang
Ending digunakan pada saat pembelajaran
2. Memberi salam penutup

Jakarta, 9 Maret 2023


Dibuat Oleh,

xxxxxx

Anda mungkin juga menyukai