Anda di halaman 1dari 1

KUNCI TIDAK BOSAN/KUAT MEMBACA AL-QURAN

Seorang Tabi’in, Muhammad bin Sirin berkata, “ Utsman senantiasa


menghidupkan seluruh malamnya dengan shalat. Di samping itu beliau terkenal
sangat banyak membaca Al-Qur’an dan bahkan selalu mengkhatamkannya setiap
tiga hari sekali.”
     Abu Nu’aim meriwayatkan dalam kitabnya, Hilyatul Auliya, dari Sufyan bin
Uyainah bahwa ia berkata, “Utsman bin Affan pernah berkata, ‘Seandainya hati
kita suci, niscaya ia tidak akan pernah kenyang (bosan) membaca kalamullah (Al-
Qur’an). Sungguh aku tidak suka apabila datang suatu hari atau malam sementara
aku tidak melihat kalamullah (Al-Qur’an)’.”

Anda mungkin juga menyukai