Anda di halaman 1dari 2

Jobs Safety Analysis Tanggal : 8 Desember 2021           

(JSA)
Nama Pekerjaan / Aktivitas: JSA #:
Praktikum

Nama Departemen / Bagian Lokasi / Area Kerja : Informasi Lain :


Teknik Lingkungan Laboratorium Teknik Lingkungan

Alat Pelindung Diri Yang DIpersyaratkan :


Kacamata Pengaman Sepatu / safety shoes Pelindung Pernafasan Lain-Lain (sebutkan)_________________
Sarung Tangan Back Support Selubung Tangan
Pelindung Muka Full Body Harnes Rompi /Life Vest ____________________
Pelindung Las Pelindung Pendengaran

Tahapan Pekerjaan Potensi Bahaya Langkah Pengendalian Bahaya


1. Persiapan
1.1 Pengangkatan dan pengangkutan bahan Terkena percikan bahan kimia sehingga 1. Disiapkan instruksi kerja yang jelas dan disosialisasikan
kimia menyebabkan iritasi pada kulit kepada laboran dan mahasiswa.
2. Dilengkapi dengan detector kebakaran, APAR, secondary
containment, spill kit.
3. Menggunakan APD (kacamata pengaman, sarung tangan,
safety shoes, pelindung pernafasan)
Tercecer/tumpahan bahan kimia pada meja Disiapkan sorb adsorben untuk menyerap bahan kimia yang
kerja atau lantai tumpah pada meja kerja atau lantai
1.2 Penimbangan bahan kimia Tercecer/tumpahan bahan kimia pada neraca 1. Disiapkan sorb adsorben untuk menyerap bahan kimia
analitik yang tumpah pada neraca analitik.
2. Disiapkan instruksi kerja yang jelas dan disosialisasikan
kepada laboran dan mahasiswa.
2. Pencampuran bahan kimia Timbul reaksi kimia apabila bahan kimia 1. Disiapkan instruksi kerja yang jelas dan disosialisasikan
yang dicampurkan tidak sesuai dengan kepada laboran dan mahasiswa.
prosedur analisis parameter 2. Disiapkan prosedur analisis parameter yang sesuai
dengan standar.
3. Dilengkapi dengan detector kebakaran, APAR, secondary
containment, spill kit.
4. Menggunakan APD (kacamata pengaman, sarung tangan,
safety shoes, pelindung pernafasan)
3. Penggunaan lemari pendingin untuk Konslet dan kesetrum 1. Disiapkan instruksi kerja penggunaan lemari pendingin
680380417.docx Page 1 of 2
Tahapan Pekerjaan Potensi Bahaya Langkah Pengendalian Bahaya
penyimpanan sampel yang jelas dan disosialisasikan kepada laboran dan
mahasiswa.
2. Dilakukan monitoring secara berkala.
4. Penggunaan alat spektrofotometri Konslet dan kesetrum 1. Disiapkan instruksi kerja penggunaan alat spektrofotmetri
yang jelas dan disosialisasikan kepada laboran dan
mahasiswa.
2. Dilakukan monitoring secara berkala.

Page 2 of 2

Anda mungkin juga menyukai