Anda di halaman 1dari 5

Berikut ini adalah jenis-jenis pelayanan yang ada di Puskesmas Paal Lima :

No Jenis-Jenis Pelayanan Jadwal Pelayanan


1. Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) Esensial :
a. Program Promosi Kesehatan:
1) SMD Bulan Januari
2) Sosialisasi Program Promkes Bulan Januari,Februari,Maret,April
1) MMD Bulan Maret
3) Pembinaan Keluarga Siaga Bulan April
4) Pendataan PHBS di sekolah Bulan April,Mei,Juni,Juli,Agustus,
5) Penyuluhan di sekolah September,Oktober,November
6) Promkes untuk pemberdayaan masyarakat Bulan Oktober
dibidang kesehatan di keluarga
7) Posyandu Balita Bulan Januari,Februari,Maret,April,
Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November,Desember
b. Program kesehatan lingkungan
1) Inspeksi kesehatan lingkungan pemukiman Bulan Januari,Februari,Maret,April,
2) Inspeksi kesehatan lingkungan sarana air Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
bersih/sarana air minum Oktober,November,Desember
3) Inspeksi kesehatan lingkungan TTU
4) Inspeksi kesehatan lingkungan TPM
5) Pengambilan sampel air/makanan Bulan Maret,April,Juni,Oktober
6) Sosialisasi STBM Bulan Februari
7) Pemicuan STBM Bulan Januari,Februari
8) Klinik Sanitasi Bulan Januari,Februari,Maret,April,
Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November,Desember
c. Program kesehatan ibu,anak,keluarga berencana Bulan April, Mei, Juni, Oktober,
1) Kelas ibu hamil November,Desember

2) Kunjungan ibu nifas Bulan Januari,Februari,Maret,April,


3) Kunjungan ibu hamil resti Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
4) Kunjungan neonatal resti Oktober,November,Desember
5) Sweeping ibu hamil ke BPM Bulan Januari,September
6) AMP Bila ada kasus
7) Pemberian Vit.A anak prasekolah Bulan Februari,Agustus
8) DDTK Bulan Februari,Agustus
9) Kunjungan rumah kematian bayi,balita,anak Bila ada kasus
Presekolah

10) Kunjungan rumah bayi,balita,anak presekolah Bila ada kasus


beresiko
11) Kunjungan rumah PUS DO KB/tidak berKB Bulan Januari,Februari,Maret,April,
Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November,Desember
12) Penyuluhan KB di majelis taqlim Bulan Januari,Februari,Maret,April,
Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November
13) Penyuluhan IVA/kanker cervix Bulan Januari,Februari,April,Juni,
Juli, September,November
14) Pemeriksaan IVA diluar gedung Bulan Januari,April,Mei,Juni,Juli,
Agustus,September,Oktober,
November,Desember
d. Program perbaikan gizi
1) Pelacakan kasus balita gizi buruk/gizi kurang Bulan Januari,Juni,Desember
(BGM)
2) Pendistribusian PMT balita gizi buruk/gizi Bulan Januari,Februari,Maret,April,
3) kurang (BGM) (bila ada kasus)
Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November,Desember
4) Penyuluhan gizi Bulan Januari,April,Agustus,
Desember
5) Pendistribusian PMT bumil KEK (bila ada kasus) Bulan Januari,Februari,Maret,April,
Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November,Desember
6) Pemberian tablet tambah darah untuk remaja Bulan Januari,Februari,Maret,April,
putri di sekolah
Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November,Desember
7) Pemberian Vit.A di posyandu dan TK Bulan Februari,Agustus

8) Sweeping Vit.A Bulan Maret,September

9) Sosialisasi KP ASI Bulan Juli


10) Pelaksanaan KP ASI Jadwal disesuaikan
e. Program pencegahan dan pembrantasan penyakit
1) Imunisasi
a) Sweeping imunisasi rutin di posyandu Bulan Maret,Juni,September
b) Pendataan BIAS Bulan Juli
c) Pelaksanaan BIAS Bulan November
d) Sweeping BIAS Bulan November,Desember
e) Pendataan MMR Bulan April,Mai
f) Sosialisasi MMR di tingkat kelurahan Bulan Juni
g) Pelaksanaan imunisasi MMR Bulan Agustus,September
h) Sweeping imunisasi MMR Bulan September,Oktober
2) TB
a) Kunjungan Kontak Serumah (Bila ada Kasus) Bulan Januari,Februari,Maret,April,
b) Kunjungan pasien mangkir (bila ada kasus) Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November,Desember
c) Penyuluhan TB di masyarakat Bulan April,Agustus,Desember
3) DBD
a) Pendampingan kader jumantik Bulan Januari,April,Juli,Oktober
b) PE DBD Bulan Januari,Februari,Maret,April
c) Fogging DBD di sekolah Bulan Februari
d) Penyuluhan di sekolah Bulan Juli,November
f. Program penyakit tidak menular (PTM)
1) Posbindu Kaswari 21 RT 21 Paal Lima
2) Posbindu Damai RT 08 Sukakarya Bulan Januari,Februari,Maret,April,
Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November,Desember
3) Posbindu Anggrek RT 11 Simpang III Sipin

4) Kunjungan rumah PTM 3 kasus

5) Deteksi dini PTM


2. Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) Pengembangan
a. Program kesehatan jiwa
Bulan Januari,Februari,Maret,April,
Sweeping pasien dengan gangguan jiwa (bila ada
kasus). Mei,Juni,Juli,Agustus,September,
Oktober,November,Desember
b. Program kesehatan lansia
1) Posyandu USILA Januari s/d Desember
a) Anggrek (Minggu I Hari Minggu) April s/d Desember
b) Cendrawasih (Minggu I Hari Sabtu) Januari s/d Desember
c) Rukun (Minggu II Hari Selasa) Januari s/d Desember
d) Damai (Tanggal 8) Januari s/d Desember
e) Kaswari (Minggu III Hari Sabtu) Januari s/d Desember
No. Jenis-Jenis Pelayanan Jadwal pelayanan
f) Kakatua (Minggu IV Hari Jumat) Januari s/d Desember

c. Program kesehatan tradisional dan komplementer


1) Pembinaan Hatra Januari,April,Juli
2) Pembinaan TOGA Januari,Juli
3) Monitoring dan Evaluasi pelaksanaan TOGA Januari,Juli

Upaya Kesehatan Perseorangan (UKP)


NO JENIS-JENIS PELAYANAN WAKTU PELAYANAN
Senin-Kamis / 07.30-11.45WIB
1 Pendaftaran Jumat / 07.30-10.30 WIB
Sabtu / 07.30 -11.45 WIB
2 Pelayanan Umum
3 Pelayanan Gigi dan Mulut
4 Pelayanan Lansia Senin – Kamis / 07.30-14.00 WIB
5 Pelayanan IMS / VCT /HIV
Jumat / 07.30-11.00 WIB
6 Pelayanan MTBS
7 Pelayanan Kesehatan Ibu Sabtu / 07.30-12.00 WIB
8 Laboratorium
9 Farmasi
Senin / 08.00-11.00 WIB
10 Pelayanan Konsultasi Gizi
Kamis / 08.00-11.00 WIB
Senin / 07.30-14.00 WIB
11 Pelayanan Ruang Tindakan
Jumat / 07.30-11.00 WIB
Sabtu / 07.30-14.00 WIB
12 Pelayanan IVA Test Senin-Sabtu/ 08.00-11.00 WIB
13 Pelayanan Klinik Sanitasi Senin & Jumat / 08.00-11.00 WIB
14 Pelayanan UBM Senin-Sabtu/ 08.00-11.00 WIB
15 Pelayanan Klinik Edukasi dan Senam Prolanis Sabtu / 07.30-09.00 WIB
Pelayanan Imunisasi BCG,DPT Hb hib,POLIO, IPV,
16 Rabu / 08.00-11.00 WIB
CAMPAK
17 Pelayanan Imunisasi DPT Hbhib,POLIO,IPV Sabtu / 08.00-11.00 WIB
18 Pelayanan Imunisasi HB0,Td Bumil,Td WUS (CATEN) Senin-Sabtu / 08.00-11.00 WIB
19 Pelayanan Senam Hamil Sabtu / 08.00-10.00 WIB,
Jumat Minggu I / RT 13 PAAL V
Jumat Minggu II / RT 04 PAAL V
20 Pelayanan Kelas Ibu Hamil
Jumat Minggu III / RT 06
Simpang III Sipin (Tentatif)

Jenis-Jenis Pelayanan yang Disediakan UPTD Puskesmas Paal Lima Kota Jambi:
a. Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) Esensial:
1. Program Promosi Kesehatan;
2. Program Kesehatan Lingkungan;
3. Program Kesehatan Ibu, Anak dan Keluarga Berencana;
4. Program Perbaikan Gizi;
5. Program Pencegahan dan pemberantasan Penyakit;
6. Program Penyakit Tidak menular (PTM).
b. Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM) Pengembangan:
1. Program Kesehatan Jiwa;
2. Program Kesehatan Lansia;
3. Program Kesehatan Indera;
4. Program Kesehatan Kerja;
5. Program Kesehatan Olah Raga;
6. Program Perawatan Kesehatan Masyarakaat (Perkesmas);
7. Program Kesehatan Haji;
8. Program Upaya kesehatan Sekolah (UKS) dan UKGMD;
9. Program Kesehatan Tradisional dan Komplementer.
c. Upaya Program Kesehatan Perseorangan (UKP):
1. Pendaftaran;
2. Pelayanan Umum;
3. Pelayanan Gigi dan Mulut;
4. Pelayanan KIA;
5. Pelayanan KB;
6. Pelayanan MTBS;
7. Konsultasi Gizi;
8. Pelayanan Imunisasi;
9. Pelayanan IMS ,VCT,CST,IVA;
10. Pelayanan Kesehatan Lingkungan;
11. Laboratorium;
12. Apotek;
13. Ruang Tindakan
14. Pelayanan Upaya Bebas Merokok (UBM)

Anda mungkin juga menyukai