Anda di halaman 1dari 9

Bahasa

Indonesia
KELAS X
SMKN PERTANIAN KOTA SERANG
Pembelajaran Semester 1

BAB 1 Teks Laporan Hasil Observasi


BAB 2 Teks Eksposisi
BAB 3 Teks Anekdot
BAB 4 Hikayat
BAB 5 Buku Pengayaan, Novel, Cerita
Rakyat, Cerpen
Dian Nur Azizah, S.Pd
TEKS LAPORAN HASIL
OBSERVASI
 PENGERTIAN
 CIRI-CIRI
 FUNGSI
 STRUKTUR
 KAIDAH KEBAHASAAN
Teks Laporan Hasil Observasi
adalah suatu teks yang berfungsi untuk
menjelaskan informasi tentang suatu objek
yang telah diamati.
Ciri-ciri Teks LHO
 Harus mengandung fakta
 Bersifat objektif
 Harus ditulis sempurna dan lengkap
 Tidak memasukan hal-hal yang
menyimpang, mengandung prasangka,
atau pemihakkan
 Disajikan secara menarik, baik dalam tata
bahasa yang jelas, isinya berbobot,
maupun susunan logis dan sistematis
Struktur Teks LHO

Pernyataan
umum/definisi umum Deskripsi manfaat

Aspek yang
dilaporkan/deskripsi per
bagian

Bagian III,
Bagian I Bagian II
dst.
Mengenal Struktur Teks Laporan Hasil Observasi
Pernyatan Lingkungan hidup adalah segala sesuatu yang ada di sekitar
Umum/Definisi manusia dan berhubungan timbal balik. Lingkungan hidup ini
Umum mencangkup benda hidup dan benda mati. Benda hidup perlu makanan
dan berkembang biak seperti manusia, binatang, dan tumbuhan. Benda
mati antara lain tanah, air, api, batu, dan udara. Jika terpelihara dengan
baik, lingkungan hidup itu dapat menciptakan masyarakat yang sehat,
aman, tentram, lahir dan batin.

Aspek yang Indonesia merupakan paru-paru dunia kedua. Indonesia memiliki hutan
dilaporkan/ yang lebat yang memberikan banyak oksigen. Di negara ini terdapat
Deskripsi tumbuhan dan hewan yang khas, seperti matoa, kayu cendana, burung
Bagian cendrawasih, orang utan, dan komodo.

Deskripsi Alam yang indah ini harus dicintai, dijaga, dan dilestarikan. Kecintaan
Manfaat pada alam itu harus selalu kita tumbuhkan kepada seluruh warga
Indonesia. Selain itu, rasa cinta itu juga harus terus dtanamkan agar
alam Indonesia tetap menjadi paru-paru dunia yang bermanfaat
bagi kehidupan seluruh makhluk yang hidup dari masa ke masa.
Terima Kasih

Tetap Jaga kesehatan dan semangat belajar di


rumah.

Gunakan Bahasa Indonesia, Lestarikan Bahasa


Daerah, Kuasai Bahasa Asing.

SALAM LITERASI!

Anda mungkin juga menyukai