Anda di halaman 1dari 2

PENGENDALIAN MUTU

LABORATORIUM
No. Dokumen : /PKM-
RLM /2019
SOP No Revisi : 00
Tanggal Terbit : 2019
Halaman : 1/2
PUSKESMAS
ZAHARUDDIN, SKM
RANTAU LIMAU
NIP.19650616 199101 1002
MANIS
1. Pengertian Pengendalian Mutu Laboratorium adalah Semua kegiatan yang
ditunjukkan untuk menjamin ketelitian dan ketepatan hasil
pemeriksaan

2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan langkah langkah untuk melakukan


pengendalian mutu laboratorium

3. Kebijakan Keputusan Kepala puskesmas Rantau Limau Manis Nomor 407/PKM-


RLM/2019 tentang Pengendalian Mutu Laboratorium

4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun


2013 tentang Cara Penyelenggaraan Laboratorium Yang Baik
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 37 Tahun
2012 tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan
Masyarakat

5. Prosedur/ 1. Bahan-bahan :
Langkah- a. Alat Tulis
langkah
2. Langkah-langkah :
a. Petugas laboratorium mendapatkan pendidikan baik didalam
laboratorium maupun di luar laboratorium
b. Petugas laboratorium melaksanakan pemantapan mutu internal
pada proses pemeriksaan mulai dari tahapan pra analitik hingga
pasca analitik
c. Petugas laboratorium melakukan pemantapan mutu eksternal
yang melakukan validasi hasil pemeriksaan melalui crosschek
d. Petugas laboratorium melaksanakan praktek laboratorium
secara benar untuk mendapatkan hasil pemeriksaan yang baik
6. Bagan alir

Petugas Lab
mendapatkan melaksanakan pemantapan
pendidikan baik mutu internal pada proses
didalam laboratorium pemeriksaan mulai dari
maupun di luar tahapan pra analitik hingga
laboratorium pasca analitik

melakukan
pemantapan mutu
eksternal yang
melakukan validasi
hasil pemeriksaan
melalui crosschek

7. Hal-hal yang
perlu -
diperhatikan

8. Unit Terkait Laboratorium

9. Dokumen
-
Terkait

10. Historis
Perubahan No Yang Isi perubahan Tgl mulai diberhentikan
dibuat

Anda mungkin juga menyukai