Anda di halaman 1dari 3

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN

HARAPAN MASYARAKAT/SASARAN
No Dokumen : /SOP/PKM-RLM/2019
SOP No Revisi : 00
Tanggal Terbit : / /2019
Halaman :1/3

PUSKESMAS ZAHARUDDIN, SKM


RANTAU LIMAU NIP.196506161991011002
MANIS

1. Pengertian Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat adalh suatu cara untuk
mengetahui kebutuhan dan harapan masyarakat akan peningkatan mutu
pelayanan di Puskesmas melalui Survey Mawas Diri (SMD). Dan
Musyawarah Masyarakat Desa (MMD).

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah- langkah untuk identifikasi kebutuhan dan
harapan masyarakat/sasaran.

3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Rantau Limau Manis Nomor


/PKM-RLM/2019 tentang Kewjiban Penanggung Jawab UKM dan
Pelaksanaan untuk memfasilitasi peran serta Masyarakat di Rantau Limau
Manis..

4. Referensi Peraturan Mentri Kesehatan Nomor 44 Tahun 2016 tentang Pedoman


Manajemen Puskesmas.

5. Prosedur / 1. Alat dan Bahan


Langkah- a. Alat tulis
langkah b. Kertas
c. Lembar Kuisioner
d. Leptop
e. Infokus
f. Pengeras Suara
2. Langkah-langkah
a. Survey Mawas Diri (SMD)
(1) Penanggung jawab dan pelaksana UKM menyusun kuisioner
Survey Mawas Diri (SMD).
(2) Petugas PKM mendistribusikan kuisioner ke petugas Desa dan
kader
(3) Petugas desa dan kader melakukan survey dan pendataan
dengan menggunakan kuisioner
(4) Petugas PKM mengambil kuisioner didesa yang sudah diisi
(5) Penanggung jawab dan pelaksana UKM menganalisa hasil
SMD
(6) Penanggung jawab UKM dan pelaksana memprioritaskan
masalah dan membuat alternatif pemecahan masalah
(7) Penanggung jawab UKM melapokan hasil Survey Mawas Diri
(SMD) kepada Kepala Puskesmas.

b. Musyawarah Masyarakat Desa (MMD)


(1) Kepala Puskesmas mengirim surat pemberitahuan ke Desa
untuk melaksanakan MMD
(2) Kepala Puskesmas, Penanggung Jawab UKM dan pelaksana
UKM menghadiri MMD
(3) Penanggung jawab UKM menyampaikan hasil SMD
(4) Kades dan seluruh peserta UKM mendiskusikan pemecahan
masalah
(5) Kepala Puskesmas, Penanggung Jawab dan pelaksana
menyusun rencana usulan kegiatan berdasarkan hasil SMD dan
MMD.
6. Diagram alir SMD

Penyusunan Mendistribusikan Melakukan Survey


kuisioner Kuisioner dan Pendataan
SMD
Menganalisa Mengambil Kuisioner yang sudah
hasil diisi dari desa

Memprioritaskan masalah dan


Melaporkan hasil kepada
membuat alternatif pemecahan
Kepala Puskesmas
masalah

MMD
Pelaksana
Kepala Puskesmas mengirim surat
menghadiri MMD
pemberitahuan Pelaksanaan
MMD
Mendiskusikan Menyampaikan hasil
Pemecahan masalah SMD

Pelaksana menyusun
rencana usulan kegiatan

7. Hal-hal
yang perlu
diperhatikan
8. Unit terkait 1. Pelaksana Program
2. Lintas Sektor Terkait
9. Dokumen 1. Kuisioner
Terkait
10. Rekaman
historis
perubahan No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai