Anda di halaman 1dari 2

PELAKSANAAN SURVEY MAWAS DIRI

No. Dokumen : 05/SOP/PKM-KD/IX/2016

No. Revisi : 02
SOP
Tanggal Terbit : 06 September 2016

Halaman : 1/2
PUSKESMAS dr. Dewi Anita Etikasari
KELAPA DUA NIP. 196601242002012001
1. Pengertian 1. Survey mawas diri merupakan kegiatan pengenalan, pengumpulan dan pengkajian
masalah kesehatan masyarakat untuk menumbuhkan kesadaran masyarakat mengenai
kesehatan.
2. Survey mawas diri dilakukan dengan menggunakan kuesioner, wawancara langsung
dengan masyarakat serta melihat langsung keadaan lingkungan masyarakat
3. Survey mawas diri dilakukan bersama kader, tokoh masyarakat dan kelompok warga
yang telah ditunjuk melaksanakan SMD dengan bimbingan petugas Puskesmas untuk
mengumpulkan informasi masalah kesehatan.
4. Kegiatan ini dilakukan sekali dalam setahun.
2. Tujuan Sebagai panduan untuk mengumpulkan data dan mengkaji serta menganalisa masalah
kesehatan, lingkungan dan perilaku masyarakat.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor /PKM-KD/IX/2016 tentang Kewajiban Penanggung
Jawab UKM Puskesmas dan Pelaksana Untuk Memfasilitasi Peran Serta Masyarakat.
4. Referensi http://keperawatan-komunitas.blogspot.com/2012/03/survei-mawas-diri.html
5. Prosedur/ 1. Penanggung jawab UKM dan pelaksana kegiatan program menyiapkan kuesioner
langkah- untuk melakukan SMD
langkah 2. Penanggung jawab UKM dan pelaksana kegiatan program menentukan kriteria
responden
3. Penanggung jawab UKM menunjuk pelaksana SMD
4. Penanggung jawab UKM menjelaskan tahapan kegiatan SMD kepada petugas yang
ditunjuk untuk melakukan SMD
5. Pelaksana kegiatan SMD melakukan interview / wawancara terhadap responden
6. Pelaksana kegiatan SMD melakukan pengamatan terhadap rumah tangga dan
lingkungan
7. Pelaksana kegiatan SMD melakukan rekapitulasi hasil pengamatan
8. Pelaksana SMD bersama tokoh masyarakat melakukan analisa data dan menentukan
prioritas masalah
9. Pelaksana SMD menyusun laporan hasil SMD sebagai bahan untuk MMD
6. Bagan Alir

PJ UKM dan pelaksana menyiakan kuesioner

PJ UKM dan pelaksana kegiatan program menentukan kriteria responden

PJ UKM menunjuk pelaksana SMD

PJ UKM menjelaskan tahapan SMD kepada petugas SMD

Pelaksana kegiatan SMD melakukan interview/wawancara terhadap


responden

Pelaksana kegiatan SMD melakukan pengamatan terhadap rumah tangga


dan lingkungan

Pelaksana kegiatan SMD melakukan rekapitulasi hasil pengamatan

Pelaksana SMD bersama toma melakukan analisa data dan menentukan


prioritas masalah

Pelaksana kegiatan SMD menyusun laporan hasil SMD sebagai bahan


untuk MMD

7. Hal-hal yang Masalah yang menjadi prioritas pada suatu wilayah tersebut
perlu
diperhatikan
8. Unit Terkait Unit Kesehatan Masyarakat
9. Dokumen Rekapan hasil kuesioner dan wawancara Survey Mawas Diri
Terkait
10. Rekaman
Historis No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai