Anda di halaman 1dari 18

Komunikasi

dan Relasi
Iqbal Tarigan, S.I.Kom, CPS COO Lingkar Juara & Praktisi Komunikasi
Nagasaki & Hiroshima
satu peluru, satu kepala
satu kata, jutaan kepala
Hard Skill hanya
menyumbang 18%
Kesuksesan
Employment Research Institute, 2005
IPK/Nilai bukan hal
yang penting dalam
dunia kerja.
National Association of Collages & Employers, 2002
Faktor Teratas
Kesuksesan Seseorang
Millionare
[Riset Thomas J. Stanley, PhD]
Faktor Teratas Kesuksesan Seseorang
Millionare
[Riset Thomas J. Stanley, PhD]

1. Kejujuran (Being honest with all)


2. Disiplin (Being well disciplined)
3. Mudah Bergaul (Getting along with people)
4. Dukungan Orang terdekat (Having a supportive spouse)
5. Kerja Keras (Hard working than others)
6. Mencintai Pekerjaan (Loving your carrier)
7. Kepemimpinan (Strong leadership)
8. Hidup Teratur (Being very well organized)
9. Pengelolaan Kehidupan yang baik
10. Kemampuan menjual gagasan dan produk
Mengejutkan!
21. IQ Tinggi
23. Masuk Sekolah TOP
30. Lulus dengan nilai hampir terbaik
skill yang
dibutuhkan
2022 dan
setelahnya
Source: HR Forecast
alasan
pertama
saat memilih
baju ?
Beli Buku,
Pilih apanya
dulu ?
Kunci awal untuk
mendapat perhatian
dari seseorang
adalah dengan
menciptakan Kesan
Pernah
ditolak?

Manusia memiliki
kecenderungan untuk
menganggap siapa pun
orang yang tidak
dikenalinya yang berusaha
mendekatinya sebagai
sebuah ancaman
kalo
ketemu
orang ini
gimana ?
Prioritas
Kebutuhan otak manusia
versi triune brain
aman
nyaman
baru logis
5 tipe Audiens :
Sensing Orang yang memperhatikan apa yang terlihat

Thinking orang yang berfikir tentang data yang diberikan

Intuiting orang yang imajinasinya liar dengan konten


yang kita tawarkan (Ide & masa depan)

Feeling orang yang menggunakan perasaan dalam


memahami konten (emosi)

Insting orang yang ingin enjoy dan nyaman dalam


ruangan (nyaman/bahagia)
Terima
kasih...
iqbalsuranta

www.lingkarjuara.id

Iqbal Tarigan

Anda mungkin juga menyukai