Anda di halaman 1dari 6

YAYASAN TRI BUDI MULIA SUMATERA SELATAN

SMP TRI BUDI MULIA PALEMBANG


Status : Terakreditasi B
Alamat : Jl. Jogja RT. 16 Lebong Siareng Telp. 0711-5700293 Palembang 30151
Email : smp_trmuliaplg@yahoo.com
NSS : 204116000000 NPSN : 10609592

LEMBAR SOAL UJIAN MID SEMESTER GENAP


TAHUN AJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


Kelas : VII
Hari Tanggal :
Waktu :
Guru Mapel :

Petunjuk :
1. Tulislah nama dan kelas ada lembar jawaban pada kertas soal ini
2. Bacalah terlebih dahulu seluruh soal-soal hingga benar-benar dimengerti
3. Dahulukan menjawab soal-soal dianggap mudah
4. Periksa kembali jawaban sebelum mengumpulkan

A. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !

1. Meyakini dalam hati, mengucapkan dengan lisan dan mengamalkan dalam kehidupan sehari-hari
adalah arti dari . . .
a. Iman b. Islam c. Ihsan d. Ikhlas

2. Berikut dibawah ini adalah hikmah dari sifat amanah, kecuali . . .


a. Disenangi teman-teman c. Dikhianati teman-teman
b. Disanjung teman-teman d. Dipercaya orang lain

3. Orang yang memiliki sifat istiqomah akan melakukan perilaku . . .


a. Sabar dan rendah hati c. Selalu memaafkan
b. Tekun dan ulet d. Tidak sombong

4. Menyapu muka dan kedua tangan sampai siku dengan tanah suci sebagai pengganti wudhu atau
mandi adalah . . .
a. Thaharah c. Istinja
b. Mandi wajib d. Tayamum

5. Pahala orang yang shalat berjamaah lebih banyak dibandingkan dengan shalat sendirian, yaitu . . .
a. 10 derajat b. 17 derajat c. 20 derajat d. 27 derajat

6. Saat bayi Nabi Muhammad SAW diasuh oleh seorang perempuan dari kampung pedalaman yang
bernama . . .
a. Siti huzaifah c. Ummi Kulsum
b. Walimatus Sa’diyah d. Ummi Salamah

7. Nabi Muhammad SAW diangkat menjadi Rasul pada usia . . .


a. 25 tahun b. 30 tahun c. 35 tahun d. 40 tahun

8. Salah satu persamaan antara Malaikat dan Jin adalah keduanya sama-sama . . .
a. Mahluk Gaib c. Berjenis kelamin
b. Berkembang biak d. Memiliki Nafsu
9. Kemampuan untuk menyadai perasaan orang lain dan bertindak untuk membantunya merupakan
arti . . .
a. Amanah b. Empati c. Jujur d. Istiqomah
10. Allah SWT memerintahkan kepada kita untuk melaksanakan shalat Jum’at dan meninggalkan . . .
a. Pekerjaan c. Jual beli
b. Sekolah d. Perbuatan keji dan munkar

B. Essay dan Uraian


Jawablah dan uraikanlah soal-soal berikut di bawah ini sesuai dengan pertanyaan !

1. Jelaskan pengertian iman menurut bahasa dan Islam . . .


2. Setiap umat Islam diwajibkan untuk bersikap jujur
Jelaskan apa yang dimaksud dengan jujur itu ?
3. Sebutkan 2 hikmah (manfaat) perilaku jujur ?
4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan istinja ?
5. Apa yang dimaksud dengan shalat berjamaah dan shalat munfarid
6. Apa nama tempat Nabi Muhammad SAW menerima wahyu yang pertama ?
7. Tuliskan dari apa Allah SWT menciptakan mahluk dibawah ini :
a. Malaikat
b. Jin
c. Manusia
8. Tuliskan perilaku menghormati orang tua, ketika orang tua itu masih hidup
a. …………………
b. …………………
c. …………………
9. Sebutkan 5 cara berbakti kepada guru ?
1. …………………
2. …………………
3. …………………
4. …………………
5. …………………
10. Jelaskan apakah yang dimaksud dengan :
a. Fardhu ain
b. Fardhu Kifayah

*** Selamat Mengerjakan ***


YAYASAN TRI BUDI MULIA SUMATERA SELATAN
SMP TRI BUDI MULIA PALEMBANG
Status : Terakreditasi B
Alamat : Jl. Jogja RT. 16 Lebong Siareng Telp. 0711-5700293 Palembang 30151
Email : smp_trmuliaplg@yahoo.com
NSS : 204116000000 NPSN : 10609592

LEMBAR SOAL UJIAN MID SEMESTER GENAP


TAHUN AJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


Kelas : VIII
Hari Tanggal :
Waktu :
Guru Mapel :

Petunjuk :
1. Tulislah nama dan kelas ada lembar jawaban pada kertas soal ini
2. Bacalah terlebih dahulu seluruh soal-soal hingga benar-benar dimengerti
3. Dahulukan menjawab soal-soal dianggap mudah
4. Periksa kembali jawaban sebelum mengumpulkan

A. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !

1. Sebagai orang yang beriman kepada kitab Allah SWT berarti kita harus . . .
a. Mempercayai dan mengamalkan semua isi kitab Allah SWT
b. Percaya bahwa kitab-kitab itu betul-betul dari Allah SWT
c. Percaya dan mengamalkan semua kitab-kitab yang ada
d. Menganggap bahwa Al-Qur’an saja yang perlu dipercayai

2. Semua kitab Allah SWT berisi ajaran yang benar dan baik sesuai dengan masanya, ajaran yang
sama dan tertuang dalam kitab Allah SWT adalah tentang . . .
a. Tata cara berumah tangga c. Perintah mengesakan Allah SWT
b. Tata cara bermasyarakat d. Perintah mengeluarkan zakat

3. Diantara Nabi berikut yang menerima suhuf adalah Nabi . . .


a. Adam A.S c. Ismail A.S
b. Ibrahim A.S d. Sulaiman A.S

4. Berikut ini merupakan hak-hak yang dilarang dalam Q.S Al-Maidah Ayat 90, kecuali . . .
a. Meminum khamar c. Beruban
b. Berjudi d. Berbohong

5. Meminum khamar merupakan cara setan untuk . . .


a. Membuat manusia lupa untuk zikir kepada Allah
b. Mengendalikan manusia berbuat jahat
c. Menghambur-hamburkan harta yang dimilikinya
d. Menjadikan manusia lupa makan dan tidur

6. Salah satu dampak negatif dari judi adalah . . .


a. Penjudi menjadi boros c. Keluarga menjadi terlantar
b. Susah makan dan tidur d. Lebih cepat sakit dan meninggal

7. Suatu lafaz dibaca Qalqalah Sugrah apabila di dalamnya terdapat surat qalqalah yang berharakat . . .
a. Kasrah c. Dhammah
b. Fatah d. Sukun
8. Berperilaku jujur di sekolah, sama pentingnya dengan berperilaku jujur dirumah. Seorang peserta
didik hendaknya jujur kepada . . .
a. Bapak dan Ibu guru saja c. Bapak dan Ibu guru, karyawan dan teman
b. Teman sekelas dan karyawan d. Teman, karyawan dan pengjaga kantin

9. Untuk menumbuhkan kepercayaan orang lain kepada diri kita, maka dibutuhkan perilaku . . .
a. Pasrah c. Optimis
b. Jujur d. Tabzir

10.Orang yang adil adalah orang yang memihak kepada . . .


a. Teman hidup c. Organisasi
b. Persamaan suku d. Kebenaran

B. Essay dan Uraian


Jawablah dan uraikanlah soal-soal berikut di bawah ini sesuai dengan pertanyaan !

1. Jelaskan pengertian halalan Thayyiban !


2. Jelaskan pengertian iman kepada kitab Allah SWT !
3. Sebutkan akibat dari ketidakjujuran !
4. Jelaskan cara menerapkan kejujuran disekolah !
5. Tuliskan bunyi niat Shalat Tahiyatul Masjid !
6. Sebutkan yang merupakan shalat rawatib muakkadah !
7. Jelaskan sebab-sebab melakukan sujud syukur !
8. Jelaskan apa yang dimaksud dengan tawadhu (rendah hati) menurut ajaran islam ?
9. Sebutkan sifat-sifat wajib bagi Rasul beserta dengan artinya masing-masing !
10. Sebutkan Nabi-Nabi yang bergelar “Ulul Azmi”.

*** Selamat Mengerjakan ***

YAYASAN TRI BUDI MULIA SUMATERA SELATAN


SMP TRI BUDI MULIA PALEMBANG
Status : Terakreditasi B
Alamat : Jl. Jogja RT. 16 Lebong Siareng Telp. 0711-5700293 Palembang 30151
Email : smp_trmuliaplg@yahoo.com
NSS : 204116000000 NPSN : 10609592

LEMBAR SOAL UJIAN MID SEMESTER GENAP


TAHUN AJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM


Kelas : IX
Hari Tanggal :
Waktu :
Guru Mapel :

Petunjuk :
1. Tulislah nama dan kelas ada lembar jawaban pada kertas soal ini
2. Bacalah terlebih dahulu seluruh soal-soal hingga benar-benar dimengerti
3. Dahulukan menjawab soal-soal dianggap mudah
4. Periksa kembali jawaban sebelum mengumpulkan

A. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !

1. Hancurnya alam semesta sehingga dunia musnah dan berganti alam baru disebut . . .
a. Malapetaka b. Bencana alam c. Kiamat sugra d. Kiamat Kubro

2. Hari dibangkitkannya manusia dari alam kubur dinamakan . . .


a. Yaumul hisab b. Yaumul Akhirat c. Yaumul ba’ats d. Yaumul Mizan

3. Orang yang dibangkitkan dari alam kubur diarahkan menuju suatu tempat yaitu . . .
a. Padang Mahsyar b. Padang arafah c. Surga d. Neraka

4. Firman Allah SWT yang menjelaskan tentang ditunjukkannya amaliyah di dunia walau sebesar
“Zarrah” adalah . . .
a. Q. S. Al-Baqoroh : 1-11 c. Q. S. Ad-Dhuha : 8
b. Q. S. Al-Balad : 7-8 d. Q. S. Al-Zalzalah : 7-8

5. Sifat orang yang berkata sesuai dengan kenyataan disebut . . .


a. Jujur b. Santun c. Ramah d. Mulia

6. Orang yang berkata dusta merupakan salah satu tanda orang . . .


a. Musyrik b. Munafik c. Muksin d. Muhlis

7. Salah satu manfaat jujur adalah . . .


a. Mendapatkan tantangan dari orang lain c. Dipercaya orang lain
b. Hidupnya akan susah d. Mudah diperalat orang lain

8. Apabila berjanji sebaiknya mengucapkan . . .


a. Subhanallah b. Insyaa Allah c. Alhamdulilah d. Astafirullah

9. Berbakti kepada orang tua dikenal dengan . . .


a. Sarrul Walidain b. Birul Walidain c. Husnul Walidain d. Hubbul Walidain

10. Balasan yang akan diberikan oleh Allah SWT kepada anak durhaka di akhirat kelak adalah . . .
a. Dimasukkan ke neraka c. Terpisah dari kelompok manusia
b. Tidak akan bangkit dari kuburnya d. Tidak ada tempat diakhirat kelak

B. Essay dan Uraian


Jawablah dan uraikanlah soal-soal berikut di bawah ini sesuai dengan pertanyaan !

1. Jelaskan pengertian hari kiamat !


2. Berilah contoh perilaku jujur dalam bergaul dengan orang lain !
3. Jelaskan mengapa kita harus berbakti kepada orang tua !
4. Tuliskan hikmah zakat
5. Tuliskan rukun haji !
6. Jelaskan perbedaan Haji dan Umroh
7. Apa yang dimaksud dengan bacaan Qolqolah
8. Tuliskan bacaan Qolqolah yang terdapat pada surat al-Ikhlas ayat 1 !
9. Jelaskan pengertian beriman kepada Qada dan Qadar
10.Takdir itu ada 2 macam, tuliskan beserta dengan contohnya !

*** Selamat Mengerjakan ***

Anda mungkin juga menyukai