Anda di halaman 1dari 3
PERJANJIAN KERJA SAMA PENGELOLAAN LIMBAH MEDIS ANTARA KLINIK ALLUNA MEDIKA DENGAN PUSKESMAS LOSARI Pada hari ini Selasa tanggal 18 Januari 2022 yang bertanda tangan dibawah ini 1, Nama + dr. Deni Lestari Ayu Safitri Alamat 1, Adipati Arya 03/03 Desa Pengabean Losari Brebes Jabatan Penanggung Jawab Yang selanjutnya disebut pihak pertama 2. Nama dr. Yunitri Renaningtyas NIP 19620614 198711 2 001 Jabatan Kepala Puskesmas Losari Yang selanjutnya disebut pihak kedua Pihak pertama dan pihak kedua untuk selanjutnya bersama sama disebut para pihak,menerangkan terlebih dahulu hal sebagai berikut 1. Dalam rangka mengatasi permasalahan sampah medis yang bersumber dari Klinik Alluna Medika yang berada diwilayah kerja Puskesmas Losari, maka pihak pertama sepakat melakukan kerja sama pengelolaan sampah medis denagn pihak kedua sesuai dengan peraturan yang berlaku, PASAL 1 TUJUAN ‘Tujuan kerjasama ini adalah memberikan keuntungan terhadap kedua belah pihak (para pihak), dimana pihak pertama akan mengirimkan limbah medis kepada pihak kedua untuk dilakukan pengelolaan pengolahan limbah medis. PASAL 2 DEFINISI 1 Syarat-syarat yang digunakan dalam perjanjian ini mempunyai arti atau arti tambahan sebagai berikut “Perjanjian Jasa: adalah syarat-syarat dan ketentuan-ketentuan sebagaimana diatur dalam perjanjian ini termasuk lampiran-lampiran (jika ada) Addendum (tambahan-tambahan) dan atau amandemen (perubshan-perubahan), yang kesemuanya kesatuan yang tidak terpisahkan dari perjanjian jasa ini, “Jesa pengelolaan” adalah pekerjaan-pekerjaan yang dilakukan oleh pihak kedua yang berupa jasa ppengelolaan limbah medis berbentuk penyimpanan sementara dan pengolahan limbah medis pil ppertama ke pihak pengelolaan limbah medis. “Dokumen Limbah” adalah bukti tertulis mengenai pengangkutan limbah B3 Infeksius medis baik berupa manifest ataypun bukti resmi lainnya yang ditandatangani oleh para pihak Dipindi dengan Cmca

Anda mungkin juga menyukai