Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL PENGAJUAN PENGADAAN

PERALATAN EKSTRAKURIKULER
KARATE

SMK NEGERI 4
PALEMBANG AJARAN
2023/2024
PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA
ASELATAN DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 4 PALEMBANG
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 4 PALEMBANG
Jl. Sersan Sani 1019 Palembang 30127 Telp./ Fax (0711) 810364
Website: www.smkn4plbng.sch.id Email : smkn4palembang@yahoo.com

I.Latar Belakang

Ekstrakurikuler Merupakan salah satu kegiatan yang bisa dilakukan di


sekolah, dan dapat diikuti seluruh siswa, banyak sekali Ekstrakurikuler yang
disediakan di sekolah, selain itu ekstrakulikuler juga dapat menjadi wadah
penyaluran minat bakat dan hobi untuk karakteristik siswa/siswi yang masih duduk
di bangku sekolah.
Kegiatan ekstrakurikuler menjadi satu kesatuan dengan kegiatan
instrakurikuler karena ekstrakulikuler merupakan aspek penguatan dari
intrakurikuler yang bertindak sebagai pengembangan potensi siswa/siswi secara
maksimal.

II. Pendahuluan

Karate sebagai salah satu sarana positif mengembangkan prestasi


siswa- siswi SMK NEGERI 4 PALEMBANG dalam Bidang Olahraga tidak
dipungkiri saat ini sudah semakin berkembang pesat. Seiring dengan minat
Siswa/Siswi yang semakin berkembang dengan Karate maka sudah
sepantasnya sekolah memberikan apresiasi pada pencapaian prestasi.

Memasyarakatkan Karate di kalangan Generasi Muda pada khususnya


di Menengah akan memberikan Kontribusi yang baik bagi mereka dalam hal
kreativitas, semangat kompetisi, persaingan yang sehat pengembangan hobby
serta banyak pengaruh yang lain.

III. Bentuk Kegiatan

Kegiatan Berupa Ekstrakurikuler Karate SMK NEGERI 4 PALEMBANG

IV. Pelaksanaan Kegiatan

NO HARI PUKUL TEMPAT


1 Sabtu 09.30 s.d 11.00 Lapangan Karate SMK NEGERI 4 PALEMBANG
2 Minggu 15.30 s.d 17.15 Lapangan Karate SMK NEGERI 4 PALEMBANG
V. Struktur Pengurus Ekskul Karate
1. Penangung Jawab : Drs. Ropik, M. Si
2. Pembina Ekskul : Septi Tri Firdayanti, M.Kes
3. Pelatih : Sri Puji Astuti

VI. Anggaran Pendanaan yang dibutuhkan dan Perlengkapan Ekstrakurikuler


yang dibutuhkan :
RENCANA ANGGARAN
BIAYA EKSKUL KARATE
TAHUN AJARAN 2023/2024

1. Bidang : Olahraga
2. Kegiatan : Ekstrakurikuler Karate
3. Waktu Pelaksanaan : 2 Semester 12 Bulan

Rincian Pendanaan :
NO URAIAN VOLUME SATUAN HARGA JUMLAH (Rp.)
N SATUAN (Rp.)
1 2 3 4 5 6
1. Belajar Perlengkapan Ekstrakurikuler
1.1 Kun 30 Buah Rp. 15.000,- 450.000
1.2 Handpro aka/merah 3 Set Rp. 350.000,- 1.050.000
1.3 Handpro ao/biru 3 Set Rp. 350.000,- 1.050.000
1.4 Pelindung Kaki aka/merah 3 Set Rp. 450.000,- 1.350.000
1.5 Pelindung Kaki ao/biru 3 Set Rp. 450.000,- 1.350.000
1.6 Sabuk Pertandingan aka 2 Buah Rp. 250.000,- 500.000
1.7 Sabuk Pertandingan ao 2 Buah Rp. 250.000,- 500.000
1.8 Body Protector 2 Buah Rp. 500.000,- 1.000.000
1.9 Pacing Pet 2 Buah Rp. 250.000,- 500.000
2.0 Matras 50 Lembar Rp. 350.000,- 17.500.000
2.1 Pelindung Dada 2 Buah Rp. 500.000,- 1.000.000

JUMLAH (Rp.) 26.250.000


Dua Puluh Enam Juta Dua Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah

Pembina Ekskul Karate Palembang, 08 Agustus 2023


Pelatih Ekskul Karate,

Septi Tri Firdayanti, M.Kes

Sri Puji Astuti

Disetujui/ Mengesahkan
Kepala Sekolah

Drs. Ropik, M. Si
NIP:196312111988031006
VII. Penutup

Melalui proposal ini besar harapan kami dapatlah kiranya Bapak/Ibu


memahami dan merealisasikannya agar kami bisa berpartisipasi dalam mengikuti
turnamen Piala Bergiir antara SMA/SMK Se-Sumatera Selatan 2023 ”.Sehingga
apa yang diharapkan oleh kami dapat terwujud.Demikian agar menjadi maklum
dan atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Palembang, 04 Agustus 2023


Pembina Ekskul Karate

Septi Tri Firdayanti, M.Kes

Mengetahui,

Waka Kesiswaan, Pembina OSIS,

Wiwin, S. Pd Leri Andika, S. Pd


NIP.197209022006041010 NIP. -

Menyetujui,
Kepala SMK Negeri 4 Palembang,

Drs. Ropik, M. Si
NIP:196312111988031006

Anda mungkin juga menyukai