Anda di halaman 1dari 77

4.

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 67 Tahun 2011 Perubahan


Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2008
Tentang Pedoman Umum Pelaksanaan Pengarusutamaan Gender
Di Daerah;
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018 tentang
Badan Layanan Umum Daerah;
6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019 tentang
tentang Klasifikasi, Kodefikasi, Dan Nomenklatur Perencanaan
Pembangunan Dan Keuangan Daerah;
7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 tentang
Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah;
8. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 84 Tahun 2022 tentang
Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
Tahun Anggaran 2023;
9. Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 900.1.15.5-1317 Tahun
2023 Perubahan Atas Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 050-
5889 Tahun 2021 Tentang Hasil Verifikasi, Validasi Dan
Inventarisasi Pemutakhiran Klasifikasi, Kodefikasi Dan
Nomenklatur Perencanaan Pembangunan Dan Keuangan Daerah;
10. Peraturan Bupati Nomor 9 Tahun 2021 tentang Analisis Standar
Biaya;
11. Peraturan Bupati Nomor 28 Tahun 2023 tentang Perubahan
Rencana Kerja Pemerintah Daerah Kabupaten Klaten Tahun 2023;
12. Nota Kesepakatan antara DPRD Kabupaten Klaten dengan Bupati

Klaten Nomor tanggal 12 Agustus 2023 tentang

Perubahan Kebijakan Umum Anggaran Pendapatan Belanja

Daerah Tahun Anggaran 2023 dan Nomor tanggal 12

Agustus 2023 tentang Perubahan Prioritas dan Plafon Anggaran


Sementara Tahun Anggaran 2023
Sehubungan dengan hal tersebut, dan didasarkan prinsip
penyusunan Perubahan APBD Tahun Anggaran 2023 antara lain tepat
waktu sesuai dengan tahapan dan jadwal yang telah ditetapkan dalam
peraturan perundang-undangan, bersama ini diperintahkan kepada
Saudara untuk:

2
1. Menyusun Perubahan RKA-SKPD, RKA-SKPD selaku SKPKD dan
RBA-BLUD melalui aplikasi SIPD (Sistem Informasi Pemerintah
Daerah) pada laman klatenkab.sipd.kemendagri.go.id dengan
berpedoman pada Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2020
tentang Standar Harga Satuan Regional, Keputusan Bupati Klaten
tentang Standar Harga Barang dan Jasa Pemerintah Kabupaten
Klaten Tahun Anggaran 2023, paling lambat pada tanggal 14
Agustus 2023.
2. Mengirimkan print out Perubahan RKA SKPD, RKA SKPD selaku
SKPKD dan RBA BLUD paling lambat tanggal 15 Agustus 2023
jam kerja masing-masing l (satu) eksemplar kepada:
a. Kepala Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan Aset
Daerah Kab. Klaten selaku SKPKD;
b. Inspektur Kabupaten Klaten satu bendel dilampiri GAB( Gender
Analysis Pathway) dan GBS(Gender Budget Statement) untuk
dilakukan review serta Register Resiko.
Adapun penyusunan Perubahan Rencana Kerja dan Anggaran
(RKA) SKPD, RKA SKPD selaku SKPKD dan Perubahan Rencana
Bisnis Anggaran (RBA) Badan Layanan Umum Daerah Tahun
Anggaran 2023 agar berpedoman hal-hal berikut :
I. Prioritas Pembangunan Tahun Anggaran 2023
a. Penguatan Pertumbuhan Ekonomi Berbasis Potensi Lokal;
b. Pengurangan Tingkat Kemiskinan dan Pengangguran;
c. Peningkatan Kualitas Sumber Daya Manusia;
d. Percepatan Peningkatan Kualitas Sarana dan Prasarana
Wilayah;
e. Peningkatan Kualitas Pengelolaan Lingkungan Hidup;
f. Peningkatan kualitas pelayanan publik dan reformasi birokrasi.
II. Penyusunan Perubahan RKA-SKPD
a. Kepala SKPD menyusun Perubahan RKA-SKPD berdasarkan
Perubahan KUA dan Perubahan PPAS Tahun Anggaran 2023
dan Perubahan Renja SKPD Tahun 2023;

3
b. Plafon anggaran yang tercantum dalam Perubahan PPAS Tahun
Anggaran 2023 merupakan pagu yang harus dijabarkan ke
dalam Perubahan RKA-SKPD, meliputi rencana pendapatan
serta rencana belanja untuk masing-masing program, kegiatan,
sub kegiatan dan sub - sub kegiatan yang dirinci sampai
dengan sub rincian obyek pendapatan dan sub rincian obyek
belanja serta prakiraan maju untuk tahun berikutnya;
c. Perubahan RKA-SKPD memuat informasi tentang urusan
pemerintahan daerah, organisasi, standar biaya, prestasi kerja
yang akan dicapai dari program dan kegiatan;
d. Format Perubahan RKA-SKPD terdiri dari 5 (lima) formulir
sesuai Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020
tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah, yaitu :
1. Formulir Perubahan RKA-SKPD, berisi Ringkasan Perubahan
Anggaran Pendapatan, Belanja dan Pembiayaan Daerah;
2. Formulir Perubahan RKA - Pendapatan SKPD, berisi Rincian
Perubahan Anggaran Pendapatan Satuan Kerja Perangkat
Daerah;
3. Formulir Perubahan RKA - Belanja SKPD, berisi Rekapitulasi
Rincian Perubahan Anggaran Belanja menurut Program dan
Kegiatan, memuat informasi tentang organisasi, urusan
pemerintahan, bidang urusan pemerintah, program,
kegiatan, sub. Kegiatan, sumber dana, lokasi kegiatan dan
Kelompok Belanja;
4. Formulir Perubahan RKA - SKPD Rincian Belanja, berisi
Rincian Perubahan Anggaran Belanja menurut Program,
Kegiatan dan Sub Kegiatan;
5. Formulir Perubahan RKA - Pembiayaan SKPD, berisi Rincian
Perubahan Anggaran Pembiayaan Daerah.
III. Penyusunan Perubahan RKA-SKPD selaku SKPKD
a. Berdasarkan Perubahan PPAS Tahun Anggaran 2023, Pejabat
Pengelola Keuangan Daerah menyusun Perubahan RKA-SKPD
selaku SKPKD;
b. Perubahan RKA SKPD selaku SKPKD digunakan untuk
menampung :

4
1. Dana Transfer dan Lain-lain Pendapatan Daerah yang Sah.
2. Belanja Tidak Terduga dan Belanja Transfer.
3. Penerimaan pembiayaan dan pengeluaran pembiayaan
daerah.
4. Format Perubahan RKA dan SKPD selaku SKPKD terdiri dari
5 (lima) formulir sesuai Peraturan Menteri Dalam Negeri 77
Tahun 2020 tentang Pedoman Teknis Pengelolaan Keuangan
Daerah, yaitu :
a) Formulir Perubahan RKA SKPD selaku SKPKD, berisi
Ringkasan Perubahan Anggaran Pendapatan, Belanja;
b) Formulir Perubahan RKA - Pendapatan SKPD selaku
SKPKD, berisi Rincian Perubahan Anggaran Pendapatan
Satuan Kerja Perangkat Daerah;
c) Formulir Perubahan RKA - Belanja SKPD selaku SKPKD,
berisi Rekapitulasi Rincian Perubahan Anggaran Belanja
menurut Program dan Kegiatan, memuat informasi
tentang organisasi, urusan pemerintahan, bidang
urusan pemerintah, program, kegiatan, sub. Kegiatan,
sumber dana dan lokasi kegiatan;
d) Formulir Perubahan RKA Pembiayaan SKPD selaku
SKPKD, berisi Rincian Perubahan Penerimaan dan
Pengeluaran Anggaran Pembiayaan Daerah.
IV. Penyusunan Perubahan RBA BLUD
Penganggaran SKPD atau unit SKPD dengan pola BLUD agar
berpedoman pada Peraturan Bupati Klaten Nomor 81 Tahun 2019
tentang Pedoman Penyusunan Pengajuan Penetapan dan
Perubahan RBA BLUD di Lingkungan Pemerintah Kabupaten
Klaten.
V. Pendapatan Daerah
Pendapatan Daerah yang dianggarkan dalam Perubahan
APBD Tahun Anggaran 2023 meliputi :

a. Pendapatan Asli Daerah


Pendapatan Asli Daerah terdiri dari :

5
1. Pajak Daerah;
2. Retribusi Daerah;
3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang dipisahkan; dan
4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah.
Pendapatan dari Pajak Daerah dan Retribusi Daerah
berpedoman pada Peraturan Daerah tentang Pajak Daerah dan
Retribusi Daerah berdasarkan pada Undang-Undang Nomor 28
Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah.

b. Pendapatan Transfer :
Transfer Pemerintah Pusat
1. Dana Perimbangan, terdiri dari :
a) Pendapatan Dana Transfer yang bersifat umum maupun
yang bersifat khusus, berpedoman pada Peraturan
Presiden atau Peraturan Meteri Keuangan atau
Informasi dari Kementerian Keuangan;
b) Pendapatan Dana Tranfer yang bersifat Khusus apabila
alokasi dana transfer yang bersifat khusus diterima
setelah Perda Perubahan APBD ditetapkan, maka
dilakukan penyesuaian melalui Perubahan Peraturan
Kepala Daerah tentang Perubahan Penjabaran APBD TA
2023.
2. Insentif Fiskal Daerah
Insentif Fiskal Daerah berpedoman pada Peraturan Presiden
atau Peraturan Meteri Keuangan atau Informasi Resmi dari
Kementerian Keuangan, apabila alokasi dana transfer yang
bersifat khusus diterima sesudah Perda Perubahan APBD
ditetapkan, maka dilakukan penyesuaian melalui Perubahan
Peraturan Kepala Daerah tentang Perubahan Penjabaran
APBD Tahun Anggaran 2023.
3. Dana Desa
Dana Desa berpedoman pada Peraturan Presiden atau
Peraturan Menteri Keuangan atau Informasi Resmi dari
Kementerian Keuangan.
Apabila Peraturan Presiden atau Peraturan Menteri

6
Keuangan yang mengatur Dana Desa, diterima sesudah
Perubahan APBD ditetapkan, maka dilakukan penyesuaian
melalui Perubahan Atas Peraturan Bupati tentang
Perubahan Penjabaran APBD Tahun 2023.
4. Transfer Antar daerah, terdiri dari
a) Pendapatan Bagi Hasil Pajak dari Pemerintah Provinsi
mendasarkan pada alokasi Tahun 2023. Apabila alokasi
definitif Tahun Anggaran 2023 diterima setelah Peraturan
Daerah tentang Perubahan APBD TA 2023 ditetapkan,
maka dilaporkan dalam Laporan Realisasi Anggaran;
b) Bantuan Keuangan dari Pemerintah Provinsi Jawa
Tengah, mendasarkan alokasi dari Pemerintah Provinsi
Jawa Tengah. Apabila penetapan alokasi Bantuan
Keuangan dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah yang
bersifat Khusus diterima sesudah penetapan Peraturan
Daerah tentang Perubahan APBD, maka dilakukan
penyesuaian melalui Perubahan Peraturan Kepala
Daerah tentang Perubahan Penjabaran APBD, dan
dilaporkan dalam Laporan Realisasi Anggaran.
c. Lain-Lain Pendapatan Daerah yang sah
Pendapatan hibah termasuk sumbangan masyarakat/
pihak ketiga yang tidak mengikat, tidak berdasarkan
perhitungan tertentu, dan tidak mempunyai konsekuensi
pengeluaran atau pengurangan kewajiban kepada
penerima maupun pemberi serta tidak menyebabkan
biaya ekonomi tinggi.
Target Perubahan Pendapatan Daerah Tahun Anggaran 2023
tercantum dalam LAMPIRAN I.
VI. Belanja Daerah
a. Belanja Operasi
Belanja operasi merupakan pengeluaran anggaran untuk
kegiatan sehari-hari Pemerintah Daerah yang memberi
manfaat jangka pendek. Belanja operasi dirinci atas jenis:
1. Belanja Pegawai
Belanja Pegawai, merupakan belanja kompensasi dalam

7
bentuk gaji dan tunjangan, serta tambahan penghasilan
lainnya yang diberikan kepada pegawai yang ditetapkan
sesuai dengan ketentuan perundang-undangan,
termasuk dalam pengertian tersebut uang representasi
dan tunjangan pimpinan dan anggota DPRD, Tunjangan
Komunikasi Intensif Pimpinan dan Anggota DPRD dan
Belanja Penunjang Operasional Gubernur/Wakil
Gubernur, penghasilan dan penerimaan lainnya yang
ditetapkan sesuai dengan peraturan perundang-
undangan serta biaya pemungutan pajak daerah.
Belanja pegawai, dianggarkan sebesar jumlah plafon
anggaran sementara masing-masing SKPD yang
tercantum dalam Perubahan PPAS Tahun Anggaran
2023 dengan perhitungan sebagai berikut:
a) Penganggaran untuk gaji pokok dan tunjangan Aparatur
Sipil Negara (ASN) disesuaikan dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan serta memperhitungkan
rencana kenaikan gaji pokok dan tunjangan PNSD serta
pemberian gaji ketiga belas dan gaji keempat
belas/tunjangan hari raya;
b) Penganggaran belanja pegawai untuk kebutuhan
kenaikan gaji berkala, kenaikan pangkat, tunjangan
keluarga dan mutasi pegawai dengan memperhitungkan
akres yang besarnya maksimum 2,5% dari jumlah
belanja pegawai;
c) Penganggaran penyelenggaraan jaminan kesehatan bagi
Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah serta Pimpinan dan
Anggota DPRD dihitung sebesar 4% dari total
penghasilan, dialokasikan pada rincian obyek iuran
Jaminan Kesehatan dan 1 % dibayar peserta;
d) Tambahan penghasilan pegawai bagi ASN berpedoman
pada Peraturan Bupati Klaten tentang Pemberian
Tambahan Penghasilan Kepada ASN di Lingkungan
Pemerintah Kabupaten Klaten sesuai kemampuan
keuangan daerah, sesuai persetujuan Menteri Dalam
Negeri;

8
e) Alokasi Tunjangan Profesi Guru PNSD, Dana Tambahan
Penghasilan Guru PNSD, yang bersumber dari APBN
Tahun Anggaran 2023 dianggarkan pada Belanja
Pegawai, obyek Gaji dan Tunjangan, dan rincian obyek
belanja sesuai dengan kode rekening berkenaan;
f) Penganggaran insentif pemungutan pajak daerah
berpedoman pada peraturan perundang-undangan yang
berlaku;
g) Belanja Pimpinan dan Anggota DPRD dianggarkan
sesuai ketentuan peraturan perundangan yang berlaku.
Rincian Belanja Gaji dan Tambahan Penghasilan Pegawai
per SKPD tercantum dalam LAMPIRAN II dan LAMPIRAN
III.
2. Belanja Barang dan Jasa
a) Belanja barang dan jasa digunakan untuk
menganggarkan pengadaan barang/jasa yang nilai
manfaatnya kurang dari 12 (dua belas) bulan, termasuk
barang/jasa yang akan diserahkan atau dijual kepada
masyarakat/pihak lain;
b) Belanja barang dan jasa diuraikan dalam objek belanja
barang, belanja jasa, belanja pemeliharaan, belanja
perjalanan dinas, dan Belanja Uang dan/ atau Jasa
untuk diberikan kepada Pihak Ketiga/Pihak
Lain/Masyarakat;
c) Kebijakan penganggaran belanja barang dan jasa
memperhatikan ketentuan:
1) Belanja Barang digunakan untuk menganggarkan
pengadaan barang berupa barang pakai habis,
barang tak habis pakai, dan barang bekas dipakai;
2) Penganggaran belanja barang pakai habis
disesuaikan dengan kebutuhan nyata yang
didasarkan atas pelaksanaan tugas dan fungsi
SKPD, standar kebutuhan yang ditetapkan oleh
Kepala Daerah, jumlah pegawai dan volume
pekerjaan serta memperhitungkan estimasi sisa

9
persediaan barang tahun berjalan sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang- undangan;
3) Belanja Barang untuk dijual/diserahkan kepada
masyarakat/ pihak ketiga/ pihak lain :
 Memperhatikan asas rasionalitas dan kepatutan,
kewajaran, efektifitas dalam pencapaian sasaran
program, sesuai dengan pelaksanaan kegiatan
dan sub kegiatan kebutuhan dan waktu;
 Dianggarkan dalam jenis belanja barang dan
jasa sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan;
 Dianggarkan pada tahun anggaran berkenaan
dimaksud dianggarkan sebesar harga
beli/bangun atas barang yang akan diserahkan
kepada masyarakat/pihak ketiga/pihak lain
ditambah seluruh belanja yang terkait dengan
pengadaan / pembangunan sampai siap.
4) Belanja Jasa digunakan untuk menganggarkan
pengadaan jasa yang nilai manfaatnya kurang dari
12 bulan yang dibatasi serta didasarkan pada
pertimbangan bahwa keberadaannya dalam sub
kegiatan memiliki peranan dan kontribusi nyata
terhadap pelaksanaan sub kegiatan dan pencapaian
target kinerjanya. Belanja Jasa terdiri atas:
 Penganggaran Jasa Kantor meliputi:
o Penganggaran honorarium sebagai imbalan
yang diberikan kepada ASN dan Non ASN;
o Penganggaran jasa sebagai imbalan yang
diberikan kepada ASN dan Non ASN
berdasarkan keahlian/ profesi secara spesifik
yang dituangkan dalam perjanjian atau
penugasan dan besarannya sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan;
o Penganggaran jasa sebagai imbalan yang
diberikan kepada pihak lain atas pemberian

10
layanan antara lain listrik, air, telepon,
internet dan jasa-jasa lainnya;
o Penganggaran biaya sertifikasi atas barang
milik daerah berupa tanah yang dikuasai
Pemerintah Daerah sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan.
 Penganggaran Iuran Jaminan/ Asuransi
meliputi:
o Jaminan Kesehatan selaku pemberi kerja
untuk pekerja/pegawai yang menerima
gaji/upah dianggarkan dalam APBD antara
lain, kepala desa dan perangkat desa, sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang
undangan;
o Dalam rangka menjamin keberlangsungan
dan kesehatan keuangan Jaminan Kesehatan
Pemerintah Daerah menganggarkan luran
dan bantuan iuran bagi penduduk yang
didaftarkan oleh Pemerintah Daerah Selain
itu Pemerintah Daerah juga menganggarkan
Bantuan Iuran bagi penduduk yang
mendaftar secara mandiri dengan manfaat
pelayanan di Ruang Perawatan Kelas III
sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan.
 Pemerintah Daerah tidak diperkenankan
mengelola sendiri (sebagian atau seluruhnya)
Jaminan Kesehatan Daerahnya dengan manfaat
yang sama dengan Jaminan Kesehatan Nasional,
termasuk mengelola sebagian Jaminan
Kesehatan Daerahnya dengan skema ganda;
 Pengembangan pelayanan kesehatan di luar
cakupan penyelenggaraan jaminan kesehatan yang
disediakan oleh BPJS Kesehatan dalam rangka
pemeliharaan kesehatan berupa medical check up,
kepada:

11
o Kepala daerah/wakil kepala daerah sebanyak
1 (satu) kali dalam 1 (satu) tahun, termasuk
keluarga (satu istri/suami dan dua anak),
dianggarkan dalam bentuk program dan
kegiatan pada SKPD yang secara fungsional
terkait sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan;
o Pimpinan dan anggota DPRD sebanyak
1(satu) kali dalam 1 (satu) tahun, tidak
termasuk istri/ suami dan anak, dianggarkan
dalam bentuk program dan kegiatan pada
SKPD yang secara fungsional terkait sesuai
dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan, dilakukan di dalam negeri dengan
tetap memprioritaskan Rumah Sakit Umum
Daerah terdekat, Rumah Sakit Umum Pusat
di Provinsi atau Rumah Sakit Umum Pusat
terdekat.
 Penganggaran sewa terdiri atas sewa tanah,
sewa peralatan dan mesin, sewa gedung dan
bangunan, sewa jalan, jaringan dan irigasi, dan
sewa aset tetap lainnya;
 Penganggaran Jasa Konsultansi khususnya
untuk jasa konsultansi non konstruksi,
sedangkan jasa konsultansi kontruksi mengikuti
konsep full costing atau nilai aset tetap yang
dianggarkan dalam belanja modal adalah
sebesar harga beli/bangun aset ditambah
seluruh belanja yang terkait dengan
pengadaan/pembangunan aset sampai siap
digunakan;
 Penganggaran beasiswa pendidikan PNS,
kursus, pendidikan dan pelatihan, sosialisasi,
dan bimbingan teknis meliputi:

12
o Penyediaan anggaran beasiswa pendidikan
bagi PNS sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan;
o Penyediaan anggaran pendidikan dan
pelatihan, sosialisasi dan bimbingan teknis
atau sejenisnya yang terkait dengan
peningkatan kapasitas bagi pejabat daerah
dan staf Pemerintah Daerah, pimpinan dan
anggota DPRD, serta unsur lainnya yang
dibutuhkan sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan di
prioritaskan pelaksanannya pada masing-
masing wilayah provinsi/ kabupaten/kota
yang bersangkutan;
o Penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan,
sosialisasi dan bimbingan teknis atau
sejenisnya yang terkait dengan peningkatan
kapasitas dilakukan secara selektif, efisiensi
dan efektifitas penggunaan anggaran daerah
serta tertib anggaran dan administrasi
dengan memperhatikan aspek urgensi,
kualitas penyelenggaraan, muatan substansi,
kompetensi narasumber, kualitas advokasi
dan pelayanan penyelenggara serta manfaat
yang akan diperoleh;
o Dalam hal terdapat kebutuhan untuk
menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan,
bimbingan teknis, sosialisasi, workshop,
lokakarya, seminar atau sejenisnya dapat
diselenggarakan di luar wilayah
provinsi/kabupaten/kota yang bersangkutan;
 Penganggaran insentif pemungutan pajak
daerah bagi pegawai non ASN, dan insentif
pemungutan retribusi daerah bagi pegawai non
ASN sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang- undangan.

13
5) Belanja Pemeliharaan:
 Belanja Pemeliharaan adalah pengeluaran yang
dimaksudkan untuk mempertahankan aset tetap
atau aset lainnya yang sudah ada ke dalam kondisi
normal tanpa memperhatikan besar kecilnya
jumlah belanja. Belanja pemeliharaan meliputi
antara lain pemeliharaan tanah, pemeliharaan
gedung dan bangunan kantor, rumah dinas,
kendaraan bermotor dinas, perbaikan peralatan
dan sarana gedung, jalan, jaringan irigasi,
peralatan mesin, dan lain lain sarana yang
berhubungan dengan penyelenggaraan
pemerintahan. (Buletin Teknis 04 tentang
Penyajian dan Pengungkapan Belanja Pemerintah);
 Belanja Pemeliharaan sesuai dengan Peraturan
Bupati Nomor 40 Tahun 2021 Tentang
Perubahan Ketiga Lampiran Peraturan Bupati
Klaten Nomor 25 Tahun 2017 Tentang Kebijakan
Akuntansi Pemerintah Kabupaten Klaten adalah
belanja yang dipergunakan untuk peningkatan
standar kinerja yang berupa pemeliharaan
rutin/berkala/terjadwal atau yang dimaksudkan
hanya untuk mempertahankan aset tetap
tersebut agar dapat berfungsi baik/normal, atau
hanya untuk sekedar memperindah atau
mempercantik suatu aset tetap dengan tidak
merubah bentuk fisik semula;
 Penganggaran pemeliharaan barang milik daerah
yang berada dalam penguasaan pengelolaan
barang, pengguna barang berpedoman pada
daftar kebutuhan pemeliharaan barang,
sebagaimana dimaksud dalam Pasal 46 ayat (1)
Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014
tentang Pengelolaan Barang Milik
Negara/Daerah, Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 19 Tahun 2016 tentang Pedoman

14
Pengelolaan Barang Milik Daerah, Peraturan
Daerah Kabupaten Klaten Nomor 2 Tahun 2017
tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah serta
Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2020
tentang Standar Harga Satuan Regional;
 Semua jenis pengadaaan Barang/Jasa harus
disertai dengan Rencana Anggaran dan Biaya
(RAB), sehingga dapat diketahui secara pasti
klasifikasi belanjanya;
 Batas minimal kapitalisasi aset tetap
dikecualikan terhadap pengeluaran untuk
tanah, jalan, irigasi dan jaringan, aset tetap
lainnya dan konstruksi dalam pengerjaan sesuai
Peraturan Bupati Klaten Nomor 40 Tahun 2021
Tentang Perubahan Ketiga Lampiran Peraturan
Bupati Klaten Nomor 25 Tahun 2017 Tentang
Kebijakan Akuntansi Pemerintah Kabupaten
Klaten;
 Satuan biaya pemeliharaan kendaraan dinas
merupakan satuan biaya yang digunakan untuk
mempertahankan kendaraan dinas agar tetap
dalam kondisi normal dan siap pakai sesuai
dengan peruntukannya. Satuan biaya tersebut
meliputi service rutin, suku cadang, ganti oli,
ban dan bahan bakar.
6) Belanja Perjalanan Dinas digunakan untuk
menganggarkan belanja perjalanan dinas dalam
negeri dan belanja perjalanan dinas luar negeri
diuraikan:
 Penganggaran perjalanan dinas luar negeri
berpedoman pada instruksi Presiden Nomor 11
Tahun 2005 tentang Perjalanan Dinas Luar
Negeri dan Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 11 Tahun 2011 tentang Pedoman
Perjalanan Dinas Ke Luar Negeri Bagi

15
Pejabat/Pegawai di Lingkungan Kementerian
Dalam Negeri, Pemerintah Daerah serta Anggota
DPRD dan besarannya mengacu pada Peraturan
Perundang-Undangan yang berlaku;
 Perjalanan Dinas Dalam Negeri
Penganggaran Perjalanan Dinas Berpedoman
pada Peraturan Bupati Nomor 10 Tahun 2022
Tentang Pedoman Perjalanan Dinas Yang
Dibiayai Dari Anggaran Pendapatan Dan Belanja
Daerah Kabupaten Klaten.
7) Belanja Uang dan/atau jasa untuk Diberikan
kepada Pihak Ketiga/Pihak Lain/Masyarakat
digunakan untuk menganggarkan Uang dan/ atau
Jasa untuk Diberikan Kepada Pihak Ketiga/Pihak
Lain/ Masyarakat memperhatikan asas kepatutan,
kewajaran, rasionalitas dan efektifitas dalam
pencapaian sasaran program, kegiatan. Belanja
barang dan jasa berupa pemberian Uang yang
diberikan kepada masyarakat/ pihak lain diberikan
dalam bentuk:
 Pemberian hadiah yang bersifat perlombaan;
 Penghargaan atas suatu prestasi;
 Pemberian beasiswa kepada masyarakat;
 Penanganan dampak sosial kemasyarakatan
akibat penggunaan tanah milik Pemerintah
Daerah untuk pelaksanaan pembangunan
proyek strategis nasional dan non proyek
strategis nasional sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan.
8) Transfer Ke Daerah dan Dana Desa yang
penggunaannya sudah ditentukan sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang- undangan, Bantuan
fasilitasi premi asuransi pertanian, dan/atau belanja
barang dan jasa berupa pemberian uang lainnya yang
diamanatkan oleh peraturan perundang-undangan.

16
9) Pengadaan belanja jasa yang akan diserahkan atau
dijual kepada masyarakat/ pihak lain dalam rangka
melaksanakan program, kegiatan dan sub kegiatan
Pemerintahan Daerah pada tahun anggaran
berkenaan dimaksud dianggarkan sebesar harga
beli yang akan diserahkan kepada pihak
ketiga/pihak lain/masyarakat ditambah seluruh
belanja yang terkait dengan pengadaan jasa sampai
siap diserahkan.
3. Belanja Subsidi digunakan agar harga jual produksi atau
jasa yang dihasilkan oleh badan usaha milik negara, BUMD
dan/atau badan usaha milik swasta dengan terlebih dahulu
dilakukan audit keuangan oleh kantor akuntan publik
sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan
sehingga dapat terjangkau oleh masyarakat.
Pemberian subsidi berupa bunga atau bagi hasil kepada
usaha mikro kecil dan menengah pada perorangan tidak
perlu dilakukan pemeriksaan dengan tujuan tertentu.
4. Belanja Hibah
a) Belanja Hibah digunakan untuk pemberian uang,
barang atau jasa dari pemerintah daerah kepada
pemerintah pusat atau pemerintah daerah lain, Badan
Usaha Milik Negara/Badan Usaha Milik Daerah, Badan,
Lembaga dan organisasi kemasyarakatan yang berbadan
hukum Indonesia, yang secara spesifik telah ditetapkan
peruntukannya, bersifat tidak wajib dan tidak mengikat,
serta tidak secara terus menerus setiap tahun anggaran,
dan bertujuan untuk menunjang penyelenggaraan
urusan pemerintahan daerah serta sesuai dengan
kemampuan Keuangan Daerah setelah memprioritaskan
pemenuhan belanja Urusan Pemerintahan Wajib dan
Urusan Pemerintahan Pilihan;
b) Belanja hibah juga berupa pemberian bantuan
keuangan kepada partai politik yang mendapatkan kursi
di DPRD provinsi dan DPRD kabupaten/kota sesuai

17
dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Besaran penganggaran belanja bantuan keuangan
kepada partai politik dimaksud sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan.
5. Belanja Bantuan Sosial.
a) Belanja Bantuan Sosial yang di rencanakan berupa uang
dan/ atau barang dapat dianggarkan dalam APBD
sesuai dengan kemampuan Keuangan Daerah
digunakan untuk pemberian bantuan dari pemerintah
daerah kepada individu, keluarga, kelompok dan/ atau
masyarakat yang sifatnya tidak secara terus menerus
dan selektif yang bertujuan untuk melindungi dari
kemungkinan terjadinya resiko sosial kecuali dalam
keadaan tertentu dapat berkelanjutan;
b) Penganggaran bantuan sosial dianggarkan pada SKPD
terkait dan dirinci menurut objek, rincian objek, dan sub
rincian objek. Belanja Bantuan Sosial yang tidak dapat
direncanakan sebelumnya di anggarkan dalam belanja
tidak terduga;
c) Penganggaran belanja hibah dan bantuan sosial yang
bersumber dari APBD memedomani Peraturan Menteri
Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 tentang Pedoman
Teknis Pengelolaan Keuangan Daerah dan Peraturan
Menteri Dalam Negeri Nomor 84 Tahun 2022 tentang
Pedoman Penyusunan APBD TA 2023 serta Peraturan
Bupati Nomor 7 Tahun 2021 tentang Tata Cara
Penganggaran Pelaksanaan, Penatausahaan,
Pertanggungjawaban Pelaporan dan Monitoring serta
Evaluasi Hibah dan Bantuan Sosial Kabupaten Klaten
beserta perubahannya.
b. Belanja Modal
Belanja Modal adalah pengeluaran anggaran untuk
perolehan aset tetap dan aset lainnya yang berwujud dan
memberi manfaat lebih dari 1 (satu) periode akuntansi.
Digunakan untuk menganggarkan pengeluaran yang

18
dilakukan dalam rangka pengadaan aset tetap dan aset
lainnya Pengadaan aset tetap tersebut memenuhi kriteria:
1. Mempunyai masa manfaat lebih dari 12 (dua belas) bulan;
2. Digunakan dalam kegiatan Pemerintahan Daerah;
3. Batas minimal kapitallsasi aset tetap, sebagaimana diatur
dalam kebijakan Akutansi Kabupaten Klaten;
4. Nilai aset tetap yang dianggarkan dalam belanja modal
tersebut adalah sebesar harga beli atau bangun aset di
tambah seluruh belanja yang terkait dengan
pengadaan/pembangunan aset sampai aset siap digunakan,
sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Berdasarkan Pedoman Penilaian Pencegahan Korupsi
Pemerintah Daerah melalui Monitoring Center for
Prevention (MCP) Tahun 2023 Tidak ada Penganggaran
untuk pengadaan konstruksi skala besar pada APBD
perubahan antara lain pembangunan gedung yang
memakan waktu lebih dari 3 bulan.
c. Belanja Tidak Terduga
Belanja Tidak Terduga merupakan belanja untuk kegiatan
yang sifatnya tidak biasa atau tidak diharapkan berulang
seperti penanggulangan bencana alam dan bencana sosial
yang tidak diperkirakan sebelumnya, termasuk
pengembalian atas kelebihan penerimaan daerah tahun-
tahun sebelumnya.
Belanja tidak terduga merupakan pengeluaran untuk
keadaan darurat termasuk keperluan mendesak yang
tidak dapat diprediksi sebelumnya serta pengembalian
atas kelebihan pembayaran atas penerimaan daerah
tahun-tahun sebelumnya serta untuk bantuan sosial
yang tidak di rencanakan sebelumnya.
Belanja tidak terduga Tahun Anggaran 2023 dianggarkan
secara memadai dengan mempertimbangkan
kemungkinan adanya kebutuhan yang antara lain
sifatnya tidak dapat diprediksi sebelumnya, di luar
kendali pemerintah daerah, pengeluaran daerah lainnya

19
yang apabila ditunda akan menimbulkan kerugian yang
lebih besar bagi pemerintah daerah dan/ atau
masyarakat serta amanat peraturan perundang-
undangan.
Pengeluaran untuk keadaan darurat, meliputi:
1. Bencana alam, bencana non-alam, bencana sosial dan/ atau
kejadian luar biasa;
2. Pelaksanaan operasi pencarian dan pertolongan; dan/ atau
kerusakan sarana/ prasarana yang dapat mengganggu
kegiatan pelayanan publik.
Pengeluaran untuk keperluan mendesak, meliputi:
1. Kebutuhan daerah dalam rangka pelayanan dasar
masyarakat yang anggarannya belum tersedia dalam tahun
anggaran berjalan;
2. Belanja daerah yang bersifat mengikat dan belanja yang
bersifat wajib;
a) Belanja daerah yang bersifat mengikat merupakan
belanja yang dibutuhkan secara terus menerus dan
harus dialokasikan oleh pemerintah daerah dengan
jumlah yang cukup untuk keperluan setiap bulan dalam
tahun anggaran berkenaan, seperti: pembayaran
kekurangan gaji dan tunjangan, pembayaran telepon,
air, listrik: dan internet;
b) Belanja daerah yang bersifat wajib merupakan belanja
untuk terjaminnya kelangsungan pemenuhan
pendanaan pelayanan dasar masyarakat seperti
pendidikan, kesehatan, melaksanakan kewajiban kepada
pihak ketiga, kewajiban pembayaran pokok pinjaman,
bunga pinjaman yang telah jatuh tempo, dan kewajiban
lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan dan/ atau memiliki dasar hukum yang
melandasinya.
3. Pengeluaran daerah yang berada diluar kendali pemerintah
daerah dan tidak dapat diprediksikan sebelumnya, serta
amanat peraturan perundang-undangan; dan/ atau

20
Pengeluaran daerah lainnya yang apabila ditunda akan
menimbulkan kerugian yang lebih besar bagi pemerintah
daerah dan/ atau masyarakat.
d. Belanja Transfer merupakan pengeluaran uang dari Pemerintah
Daerah kepada Pemerintah Desa. Belanja transfer dirinci atas:
1. Belanja bagi hasil kepada Pemerintah Desa, digunakan
untuk menganggarkan dana bagi hasil pajak daerah dan
retribusi daerah sesuai peraturan perundangan-undangan
yang berlaku;
2. Bantuan keuangan dapat dianggarkan sesuai kemampuan
Keuangan Daerah setelah memprioritaskan pemenuhan
belanja Urusan Pemerintahan Wajib dan Urusan
Pemerintahan Pilihan serta alokasi belanja yang diwajibkan
oleh peraturan perundang-undangan, kecuali ditentukan
lain sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan.
VII. Pembiayaan Daerah
Pembiayaan Daerah meliputi semua penerimaan yang perlu
dibayar kembali dan/ atau pengeluaran yang akan diterima
kembali, baik pada tahun anggaran berkenaan maupun pada
tahun anggaran berikutnya. Pembiayaan Daerah terdiri dari:
a. Penerimaan Pembiayaan dialokasikan untuk Sisa lebih
perhitungan anggaran tahun sebelumnya (SiLPA);
b. Pengeluaran Pembiayaan dialokasikan untuk Pembentukan
Dana Cadangan dan Penyertaan Modal (Investasi) Daerah.
VIII. Hal-hal Khusus yang perlu diperhatikan :
a. Dalam melakukan perubahan/pergeseran belanja, agar
memperhatikan Realisasi Belanja pada rekening berkenaan
untuk menghindari realisasi belanja melebihi alokasi anggaran;
b. Penganggaran honorarium tim pelaksana kegiatan berpedoman
pada Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2020, meliputi :
1. Honorarium Penanggung Jawab Pengelola Keuangan
a) Satuan Kerja Pengelola Keuangan Daerah
b) Pejabatan Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK)
Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) selaku Pejabat

21
Pembuat Komitmen (PPKom), diberikan kepada Pejabat
dengan syarat harus mempunyai sertifikat pengadaan
barang dan jasa. Jika tidak ada maka bisa ditarik ke
atas kepada PA/KPA. Honorarium Pejabat Pelaksana
Teknis Kegiatan (PPTK) selaku Pejabat Pembuat
Komitmen (PPKom) diberikan dengan satuan
orang/bulan pada tiap kegiatan dengan hitungan
kumulatif dari sub kegiatan pada kegiatan tersebut
sesuai dengan kriteria. Untuk perencanaan honor
tersebut dapat dialokasikan pada salah satu sub
kegiatan.
2. Honorarium Pengadaan Barang/Jasa meliputi:
a) Honorarium Pejabat Pengadaan Barang/Jasa
Tahun 2023 semua pengadaan diarahkan ke Bagian
Layanan Pengadaan Barang/Jasa Setda Kabupaten
Klaten, dengan demikian untuk pejabat pengadaan,
maupun Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan Barang/
Jasa berada pada Bagian Pengadaan Barang/Jasa Setda
Kabupaten Klaten tidak diberikan honorarium.
b) Honorarium Pengguna Anggaran Pengadaan
Barang/Jasa.
3. Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan dan Sekretariat Tim
Pelaksana Kegiatan:
a) Tim pelaksana kegiatan dengan mengikutsertakan
instansi pemerintah di luar pemerintah daerah
ditandatangani oleh Kepala Daerah, sedangkan Tim
pelaksana kegiatan antar satuan kerja perangkat daerah
di Pemerintah Kabupaten Klaten ditandatangani oleh
Sekretaris Daerah;
b) Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan yang
keanggotaannya berasal dari lintas satuan kerja
perangkat daerah, jumlah keanggotaan tim yang dapat
diberikan honor sesuai dengan ketentuan sebagai
berikut:

22
Klasifikasi
No Jabatan
I II III
1 Pejabat Eselon I dan Eselon II 2 3 4
2 Pejabat Eselon III 3 4 5
3 Pejabat Eselon IV, Pelaksana dan Pejabat 5 6 7
Fungsional
1) Klasifikasi I dengan kriteria pemerintah daerah yang
telah memberikan tambahan penghasilan pada kelas
jabatan tertinggi lebih besar atau sama dengan
Rp20.000.000,00 (dua puluh juta rupiah) per bulan;
2) Berdasarkan perhitungan Tambahan Penghasilan
pada kelas jabatan tertinggi di Lingkungan
Pemerintah Kabupaten Klaten lebih besar atau sama
dengan Rp20.000.000,00 maka honorariun tim
pelaksana kegiatan menggunakan klasifikasi I.
c) Sekretariat tim pelaksana kegiatan hanya dapat dibentuk
untuk menunjang tim pelaksana kegiatan. Sekretariat tim
pelaksana kegiatan ditetapkan oleh Sekretaris Daerah.
d) Jumlah sekretariat tim pelaksana kegiatan diatur sebagai
berikut:
1) Paling banyak 10 (sepuluh) orang untuk tim pelaksana
kegiatan yang ditetapkan oleh Kepala Daerah; atau
2) paling banyak 7 (tujuh) orang untuk tim pelaksana
kegiatan yang ditetapkan oleh Sekretaris Daerah.
c. Penganggaran jasa narasumber/pembahas diberikan kepada
pejabat negara, pejabat daerah, aparatur sipil negara dan pihak
lain yang memberikan lnformasi Resmi/pengetahuan dalam
kegiatan seminar, rapat, sosialisasi, lokakarya, focus group
discussion dan kegiatan sejenis.
d. Penganggaran untuk penyelenggaraan kegiatan rapat, pendidikan
dan pelatihan, bimbingan teknis, sosialisasi atau sejenisnya agar
dilaksanakan secara efisien dengan mempertimbangkan prioritas
pembangunan daerah serta agar lebih mengutamakan
menggunakan fasilitas aset daerah, seperti ruang rapat atau aula
yang sudah tersedia milik pemerintah daerah.

23
e. Biaya penyusunan DED dan/ atau AMDAL diupayakan
penganggarannya tidak bersamaan dengan pelaksanaan
kegiatan fisik pembangunan/ pengadaan dengan
mempertimbangkan waktu pelaksanaan kegiatan dan
dialokasikan pada belanja modal.
f. Seluruh SKPD dilarang menggunakan secara langsung
pendapatan yang diperoleh dari pelaksanaan seluruh kegiatan,
pendapatan harus dilaporkan sebagai penerimaan SKPD dan
kebutuhan untuk perolehan pendapatan tersebut agar
diusulkan dalam bentuk program dan kegiatan dalam belanja
daerah sehingga baik dari sisi pendapatan maupun belanja
masuk dalam APBD.
g. Seluruh SKPD, agar dalam penyusunan Perubahan Rencana
Kerja Anggaran juga memperhatikan Penganggaran Responsif
Gender.
h. Alokasi Perubahan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara
berdasarkan Program, kegiatan dan sub kegiatan masing-
masing SKPD, sebagaimana tertuang dalam Perubahan
Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Kabupaten
Klaten Tahun Anggaran 2023, dalam aplikasi SIPD (Sistem
Informasi Pemerintah Daerah) pada laman
https://klatenkab.sipd.kemendagri.go.id
i. Untuk menjaga konsistensi dengan Perubahan KUA dan
Perubahan PPAS TA 2023, perubahan atau pergeseran
rekening belanja dapat dilakukan dalam satu sub kegiatan
dengan ketentuan sebagai berikut:
1. Perubahan atau pergeseran antar objek dalam jenis yang
sama;
2. Perubahan atau pergeseran antar rincian objek dalam objek
yang sama;
3. Perubahan atau pergeseran antar sub rincian objek dalam
rincian objek yang sama;
4. Perubahan atau pergeseran atas uraian dari sub rincian
objek.

24
LAMPIRAN I
SURAT EDARAN BUPATI KLATEN
NOMOR : 050/522/30
TENTANG PEDOMAN PENYUSUNAN
PERUBAHAN RKA-SKPD/RKA-SKPD selaku SKPKD
PEMERINTAH KABUPATEN KLATEN
RENCANA PROYEKSI PERUBAHAN PENDAPATAN 2023
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD


sub rincian
Kelpmpok

TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN


BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6

4 1 PENDAPATAN ASLI DAERAH 303.140.818.200 326.447.398.322,00 183.171.984.644,00 242.080.000,00

4 1 1 Pajak Daerah 126.537.540.200 155.000.000.000 155.000.000.000,00


- -
4 1 1 6 Pajak Hotel 1.172.648.750 1.250.000.000 1.250.000.000,00
4 1 1 6 1 Pajak Hotel 938.119.000 1.000.000.000 1.000.000.000,00
4 1 1 6 1 001 Pajak Hotel 938.119.000 1.000.000.000 1.000.000.000,00
- -
4 1 1 6 2 Pajak Motel 234.529.750 250.000.000 250.000.000,00
4 1 1 6 2 001 Pajak Motel 234.529.750 250.000.000 250.000.000,00
- -
4 1 1 7 Pajak Restoran 5.851.516.895 10.500.000.000 10.500.000.000,00
4 1 1 7 2 Pajak Rumah Makan dan Sejenisnya 1.758.972.758 2.500.000.000 2.500.000.000,00
4 1 1 7 2 001 Pajak Rumah Makan dan Sejenisnya 1.758.972.758 2.500.000.000 2.500.000.000,00
- -
4 1 1 7 7 Pajak Jasa Boga/Katering dan Sejenisnya 4.092.544.137 8.000.000.000 8.000.000.000,00
4 1 1 7 7 001 Pajak Jasa Boga/Katering dan Sejenisnya 4.092.544.137 8.000.000.000 8.000.000.000,00
- -
4 1 1 7 5 Pajak Warung dan Sejenisnya - - -
4 1 1 7 5 001 Pajak Warung dan Sejenisnya - - -
- -
4 1 1 8 Pajak Hiburan 996.751.438 1.150.000.000 1.150.000.000,00
4 1 1 8 2 Pagelaran Kesenian/Musik/Tari/Busana 351.794.625 505.000.000 505.000.000,00
4 1 1 8 2 001 Pagelaran Kesenian/Musik/Tari/Busana 351.794.625 505.000.000 505.000.000,00
- -
4 1 1 8 8 Pajak Pacuan Kuda, Kendaraan Bermotor, dan Permainan Ketangkasan 309.579.270 310.000.000 310.000.000,00

4 1 1 8 8 001 Pajak Pacuan Kuda, Kendaraan Bermotor, dan Permainan Ketangkasan 309.579.270 310.000.000 310.000.000,00
- -
4 1 1 8 9 Pajak Panti Pijat, Refleksi, Mandi Uap/Spa dan Pusat Kebugaran 117.264.875 115.000.000 115.000.000,00
(Fitness Center)
4 1 1 8 9 001 Pajak Panti Pijat, Refleksi, Mandi Uap/Spa 117.264.875 115.000.000 115.000.000,00
dan Pusat Kebugaran (Fitness Center)
- -
4 1 1 8 10 Pajak Pertandingan Olahraga 218.112.668 220.000.000 220.000.000,00
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
4 1 1 8 10 001 Pajak Pertandingan Olahraga 218.112.668 220.000.000 220.000.000,00
- -
4 1 1 9 Pajak Reklame 4.104.270.625 4.200.000.000 4.200.000.000,00
4 1 1 9 1 Reklame Papan/Bill Board/Videotron/megatron 2.462.562.375 2.400.000.000 2.400.000.000,00
4 1 1 9 1 001 Reklame Papan/Bill Board/Videotron/megatron 2.462.562.375 2.400.000.000 2.400.000.000,00
- -
4 1 1 9 2 Pajak Reklame Kain 1.641.708.250 1.800.000.000 1.800.000.000,00
4 1 1 9 2 001 Pajak Reklame Kain 1.641.708.250 1.800.000.000 1.800.000.000,00
- -
4 1 1 9 3 Pajak Reklame Melekat/Stiker - - -
4 1 1 9 3 001 Pajak Reklame Melekat/Stiker - - -
- -
4 1 1 9 4 Pajak Reklame Selebaran - - -
4 1 1 9 4 001 Pajak Reklame Selebaran - - -
- -
4 1 1 10 Pajak Penerangan Jalan 47.732.022.000 54.000.000.000 54.000.000.000,00
4 1 1 10 2 Pajak Penerangan Jalan Sumber Lain 47.732.022.000 54.000.000.000 54.000.000.000,00
4 1 1 10 2 001 Pajak Penerangan Jalan Sumber Lain 47.732.022.000 54.000.000.000 54.000.000.000,00
- -
4 1 1 14 Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan 1.000.000.000 1.000.000.000 1.000.000.000,00
4 1 1 14 4 Pajak Batu Kapur - - -
4 1 1 14 4 001 Pajak Batu Kapur - - -
- -
4 1 1 14 23 Pajak Pasir dan Kerikil 1.000.000.000 1.000.000.000 1.000.000.000,00
4 1 1 14 23 001 Pajak Pasir dan Kerikil 1.000.000.000 1.000.000.000 1.000.000.000,00
- -
4 1 1 14 30 Pajak Tanah Liat - - -
4 1 1 14 30 001 Pajak Tanah Liat - - -
- -
4 1 1 11 Pajak Parkir 1.292.934.500 1.300.000.000 1.300.000.000,00
4 1 1 11 1 Pajak Parkir 1.292.934.500 1.300.000.000 1.300.000.000,00
4 1 1 11 1 001 Pajak Parkir 1.292.934.500 1.300.000.000 1.300.000.000,00
- -
4 1 1 12 Pajak Air Tanah 2.931.621.875 3.100.000.000 3.100.000.000,00
4 1 1 12 1 Pajak Air Tanah 2.931.621.875 3.100.000.000 3.100.000.000,00
4 1 1 12 1 001 Pajak Air Tanah 2.931.621.875 3.100.000.000 3.100.000.000,00
- -
4 1 1 15 Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBBP2) 31.455.774.117 40.000.000.000 40.000.000.000,00

4 1 1 15 1 PBBP2 31.455.774.117 40.000.000.000 40.000.000.000,00


4 1 1 15 1 001 PBBP2 31.455.774.117 40.000.000.000 40.000.000.000,00
- -
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
4 1 1 16 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan 30.000.000.000 38.500.000.000 38.500.000.000,00
Bangunan (BPHTB)
4 1 1 16 1 BPHTB-Pemindahan Hak 30.000.000.000 38.500.000.000 38.500.000.000,00
4 1 1 16 1 001 BPHTB-Pemindahan Hak 30.000.000.000 38.500.000.000 38.500.000.000,00
- -
4 1 2 Retribusi Daerah 17.325.109.000 16.054.516.821 430.503.750,00 242.080.000
- -
4 1 2 1 Retribusi Jasa Umum 7.993.719.849 8.652.267.650 242.080.000
4 1 2 1 1 Retribusi Pelayanan Kesehatan 302.600.000 242.080.000 242.080.000
4 1 2 1 1 006 Retribusi Pelayanan Kesehatan di Tempat 302.600.000 242.080.000 242.080.000
Pelayanan Kesehatan Lainnya yang Sejenis
Retribusi -
Tindakan Pelayanan Laboratorium 302.600.000 242.080.000 242.080.000
- -
4 1 2 1 2 Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan 476.160.000 590.574.400
4 1 2 1 2 001 Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan 476.160.000 590.574.400
Pasar se-Kab Klaten 150.000.000 264.414.400
-
Kantor Pemerintahan/Swasta 43.200.000 43.200.000
Pertokoan 75.600.000 75.600.000
Rumah Sakit 54.000.000 54.000.000
Sekolahan 21.600.000 21.600.000
Pemukiman 59.400.000 59.400.000
TPS Khusus 72.360.000 72.360.000
- -
4 1 2 1 3 Retribusi Pelayanan Pemakaman dan Pengabuan Mayat 5.785.000 5.785.000
4 1 2 1 3 001 Retribusi Pelayanan 5.785.000 5.785.000
Penguburan/Pemakaman termasuk
Penggalian dan Pengurukan serta Pembakaran/Pengabuan Mayat
Pendaftaran makam baru 1.800.000 1.800.000
Daftar ulang pemakaman 1.200.000 1.200.000
Pemesanan Tanah Makam 2.785.000 2.785.000
- -
4 1 2 1 4 Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan 1.768.478.000 1.768.478.000
4 1 2 1 4 001 Retribusi Penyediaan Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum 1.768.478.000 1.768.478.000

Retribusi PKD Tanah Kec Karangnongko (BKAD) - -

- -
4 1 2 1 5 Retribusi Pelayanan Pasar 3.173.087.849 3.772.741.250
4 1 2 1 5 001 Retribusi Pelataran 458.420.000 393.733.000
Khusus Parkir 458.420.000 393.733.000
Bongkar Muat - -
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
4 1 2 1 5 002 Retribusi Los 2.629.335.849 3.295.896.250
Dasaran 2.549.335.849 3.167.572.850
Adegan / hewan 80.000.000 128.323.400
4 1 2 1 5 003 Retribusi Kios 85.332.000 83.112.000
Pengelolaan MCK 85.332.000 83.112.000
- -
4 1 2 1 6 Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor 1.112.769.000 1.112.769.000
4 1 2 1 6 001 Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor 1.112.769.000 1.112.769.000
Kendaraan JBB s/d 2.100 Kg 307.629.000 307.629.000
Kendaraan JBB 2.101 s/d 4.000 Kg 130.041.450 130.041.450
Kendaraan JBB 4.001 s/d 8.000 Kg 199.395.000 199.395.000
Kendaraan JBB 8.001 s/d 15.000 Kg 65.252.250 65.252.250
Kendaraan JBB 15.001 Kg keatas 12.705.000 12.705.000
Kereta Gandeng - -
Kereta Tempelan - -
Kereta Gandengan 1.890.000 1.890.000
Biaya Pengganti smartcard yang habis 355.320.000 355.320.000
Denda 40.536.300 40.536.300
- -
4 1 2 1 7 Retribusi Pemeriksaan Alat Pemadam Kebakaran 15.000.000 -
4 1 2 1 7 001 Retribusi Pelayanan Pemeriksaan dan/atau 15.000.000 -
Pengujian Alat Pemadam Kebakaran
- -
4 1 2 1 9 Retribusi Penyediaan dan/atau Penyedotan 48.600.000 48.600.000
Kakus
4 1 2 1 9 001 Retribusi Penyediaan dan/atau Penyedotan Kakus 48.600.000 48.600.000
Luar Daerah 14.115.600 14.115.600
Dalam Daerah 34.484.400 34.484.400
- -
4 1 2 1 11 Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang 80.000.000 100.000.000
4 1 2 1 11 001 Retribusi Pelayanan Pengujian Alat-Alat 80.000.000 100.000.000
- -
4 1 2 1 13 Retribusi Pengawasan dan Pengendalian Menara Telekomunikasi 1.011.240.000 1.011.240.000

4 1 2 1 13 001 Retribusi Pengawasan dan Pengendalian Menara Telekomunikasi 1.011.240.000 1.011.240.000


- -
4 1 2 2 Retribusi Jasa Usaha 6.841.389.151 6.152.249.171 430.503.750,00
4 1 2 2 1 Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah 1.064.003.750 991.143.750 430.503.750,00
4 1 2 2 1 001 Retribusi Penyewaan Tanah dan Bangunan 796.746.750 813.863.750 430.503.750,00
Retribusi PKD Aula SKB Cawas 5.750.000 2.000.000 2.000.000,00
Retribusi PKD Eks Tubub Pedan 7.000.000 8.400.000 8.400.000,00
Retribusi PKD Gedung Basement Blok C Setda Bank Jateng 2.402.000 6.700.000 6.700.000,00
Retribusi PKD Gedung Basement Blok C Setda Kop gemah ripah 1.750.000 2.700.000 2.700.000,00
Retribusi PKD Gedung eks MPP Kec Klaten Utara 15.250.000 - -
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
Retribusi PKD Gedung Eks SD Gayamprit 2.000.000 2.200.000 2.200.000,00
Retribusi PKD Gedung Eks SDN 1 Tarubasan Karanganom 7.500.000 3.800.000 3.800.000,00
Retribusi PKD Gedung Eks SDN 2 Trotok Wedi 2.150.000 3.600.000 3.600.000,00
Retribusi PKD Gedung Eks SD Puluhan Trucuk 1.000.000 - -
Retribusi PKD Gedung GOLKAR 5.160.000 5.160.000 5.160.000,00
Retribusi PKD Gedung Jl Mayor Kusmanto 3.500.000 4.200.000 4.200.000,00
Retribusi PKD Gedung PDAM Karangnongko 6.000.000 6.600.000 6.600.000,00
Retribusi PKD Gedung PDIP 5.160.000 - -
Retribusi PKD Gedung PPP 5.160.000 6.300.000 6.300.000,00
Retribusi PKD Gedung Serba Guna Kel. Jatinom 3.000.000 - -
Retribusi PKD Kios Jl. Cendrawasih (depan terminal angkuta) 6.850.000 8.300.000 8.300.000,00
Retribusi PKD Kios Jl. Lawu (Jl. Pierre Tendean) 5.850.000 - -
Retribusi PKD Kios Jl Pemuda (Kios Progo) 2.650.000 3.800.000 3.800.000,00
Retribusi PKD Kios Jl pemuda no 108 (pasar kliwonan) I 5.350.000 9.000.000 9.000.000,00
Retribusi PKD Kios Jl pemuda no 108 (pasar kliwonan) II 5.350.000 9.000.000 9.000.000,00
Retribusi PKD Kios kantin Pemda II 3.000.000 1.200.000 1.200.000,00
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 3 4.108.000 1.600.000 1.600.000,00
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 4 4.108.000 - -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 5 4.108.000 - -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 6 4.108.000 - -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 7 4.108.000 - -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 8 4.108.000 - -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 9 4.108.000 4.108.000 4.108.000,00
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 11 4.108.000 4.108.000 4.108.000,00
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 12 4.108.000 4.108.000 4.108.000,00
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 13 4.108.000 4.108.000 4.108.000,00
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 14 4.108.000 4.108.000 4.108.000,00
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 15 4.108.000 4.108.000 4.108.000,00
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 16 4.108.000 4.108.000 4.108.000,00
Retribusi PKD Ruang Kecamatan Wedi (Bank Pasar) 2.300.000 7.200.000 7.200.000,00
Retribusi PKD Ruang Kesbangpol 2.150.000 - -
Retribusi PKD Grumah Dinas Jalan Kartini 2.550.000 - -
Retribusi PKD Rumah Dinas Prambanan 1.725.000 - -
Retribusi PKD Rumah Dinas Sidomulyo 3.225.000 3.225.000 3.225.000,00
Retribusi PKD Sawah Belakang Pemda 1.955.000 - -
Retribusi PKD Sawah Gedung DW 2.530.000 - -
Retribusi PKD Sawah Manjungan Kec. Ngawen 2.599.000 - -
Retribusi PKD Tanah/bangunan eks kelurahan Jatinom 7.540.000 - -
Retribusi PKD Tanah Halaman Masjid Raya Klaten 5.350.000 5.350.000 5.350.000,00
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Barenglor 4.000.000 3.000.000 3.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Gayamprit 2.300.000 10.000.000 10.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Gergunung 60.000.000 60.000.000 60.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Mojayan 44.700.000 44.700.000 44.700.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Bayat (ATM Bank Jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
Retribusi PKD Tanah Kec Bayat (BKAD) 1.750.000 1.900.000 1.900.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Gantiwarno (ATM Bank Jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kec Gantiwarno (BKAD) 2.040.000 2.040.000 2.040.000,00
Retribusi PKD Tanah Kec Gantiwarno (BKK) 4.750.000 5.000.000 5.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kec Jogonalan 1.450.000 1.500.000 1.500.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Juwiring (ATM bank jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kec Juwiring (BKAD) 1.432.000 1.432.000 1.432.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Karanganom (ATM Bank Jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Karangnongko (ATM bank jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Kebonarum (ATM Bank Jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Kemalang (ATM Bank Jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kec Klaten Utara (BKAD) 4.850.000 5.200.000 5.200.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Manisrenggo (ATM Bank Jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Manisrenggo (BUMDES Kepurun) 2.600.000 7.900.000 7.900.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Ngawen (ATM bank jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kec Prambanan (BKAD) 2.100.000 2.400.000 2.400.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Trucuk (ATM bank jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kec Trucuk (BKAD) 1.650.000 1.750.000 1.750.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Tulung (ATM bank jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Kec Wedi 1.550.000 1.600.000 1.600.000,00
Retribusi PKD Tanah Pemda (ATM Bank Jateng) 2.204.000 8.500.000 8.500.000,00
Retribusi PKD Tanah Pemda II (Perusda) 3.000.000 2.200.000 2.200.000,00
Retribusi PKD Tanah Pemda II untuk ATM Bank Jateng 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Pemda I (Perusda) 1.000.000 - -
Retribusi PKD Tanah Puskesmas WOnosari (ATM Bank Jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah Puskesmas jogonalan 1 (ATM bank jateng) 2.204.000 - -
Retribusi PKD Tanah kec Karangdowo (ATM Bank Jateng) 2.204.000 6.000.000 6.000.000,00
Retribusi PKD Tanah untuk reklame 50.000.750 50.000.750 50.000.750,00
Retribusi PKD Tanah Kec Karangnongko (BKAD) 1.790.000 1.790.000 1.790.000,00
Retribusi PKD Tanah Kec Kalikotes (Kantor Pos) - 500.000 500.000,00
Retribusi PKD Tanah kec Cawas (ATM Bank Jateng) - 6.000.000 6.000.000,00
- -
Retribusi Kesehatan Hewan Keliling 25.200.000 25.200.000
Retribusi sewa gedung RSPD/ Pandanarang 295.000.000 295.000.000
Retribusi penerimaan sponsor 13.000.000 13.000.000
Retribusi penerimaan iklan 50.160.000 50.160.000
- -
4 1 2 2 1 002 Retribusi Penyewaan Tanah 45.000.000 -
Sewa Tanah Pengairan 45.000.000 -
- -
4 1 2 2 1 003 Retribusi Penyewaan Bangunan 139.357.000 94.380.000
Persewaan Gedung GOR 98.494.000 55.760.000
Sewa stadion 1.200.000 3.200.000
sewa kiso stadion 38.463.000 31.720.000
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
Sewa alun-alun 1.200.000 3.700.000
persewaan Monju dan TIC
- -
4 1 2 2 1 6 Retribusi Pemakaian Kendaraan Bermotor 82.900.000 82.900.000
Sewa Alat Berat 82.900.000 82.900.000
- -
4 1 2 2 2 Retribusi Pasar Grosir dan/atau Pertokoan 2.093.012.151 2.784.139.214
4 1 2 2 2 002 Retribusi Penyediaan Fasilitas Pasar/Pertokoan yang Dikontrakkan 2.093.012.151 2.784.139.214
Hasil Sewa Kios/Toko di Pasar 2.093.012.151 2.784.139.214
Biaya Balik Nama - -
- -
4 1 2 2 4 Retribusi Terminal 33.045.000 33.045.000
4 1 2 2 4 001 Retribusi Pelayanan Penyediaan Tempat Parkir untuk Kendaraan 33.045.000 33.045.000
Penumpang dan Bus Umum
Sub Terminal Bendogantungan 1.920.000 1.920.000
Sub Terminal Penggung 7.425.000 7.425.000
Sub Terminal Tulung 1.193.000 1.193.000
Sub Terminal Angkutan Kota 1.518.000 1.518.000
Sub Terminal Cawas 10.197.000 10.197.000
Sub Terminal Teloyo 424.000 424.000
Sub Terminal Delanggu 10.368.000 10.368.000
- -
- -
4 1 2 2 5 Retribusi Tempat Khusus Parkir 16.800.000 16.800.000
4 1 2 2 5 001 Retribusi Pelayanan Tempat Khusus Parkir 16.800.000 16.800.000
- -
4 1 2 2 7 Retribusi Rumah Potong Hewan 41.756.000 41.756.000
4 1 2 2 7 001 Retribusi Pelayanan Rumah Potong Hewan 41.756.000 41.756.000
- -
4 1 2 2 9 Retribusi Tempat Rekreasi dan Olahraga 3.448.772.250 2.141.365.207
4 1 2 2 9 001 Retribusi Pelayanan Tempat Rekreasi danOlahraga 3.448.772.250 2.141.365.207
Bukit Sidoguro 484.000.000 484.000.000
Sumber Ingas (OMAC) 2.178.090.750 893.017.207
Pemandian Jolotundo 484.000.000 484.000.000
Makam Pandanaran 239.580.000 239.580.000
Perayaan Maleman 37.268.000 37.268.000
Lain-lain 25.833.500 3.500.000
- -
- -
4 1 2 2 11 Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah 144.000.000 144.000.000
4 1 2 2 11 001 Retribusi Penjualan Produksi Hasil Usaha 84.000.000 84.000.000
Daerah berupa Bibit atau Benih Tanaman
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
4 1 2 2 11 003 Retribusi Penjualan Produksi Hasil Usaha Daerah berupa Bibit atau 60.000.000 60.000.000
Benih Ikan
- -

- -
4 1 2 3 Retribusi Perizinan Tertentu 2.490.000.000 1.250.000.000
4 1 2 3 1 Retribusi Persetujuan Bangunan Gedung 2.140.000.000 1.250.000.000
4 1 2 3 1 001 Retribusi Persetujuan Bangunan Gedung 2.140.000.000 1.250.000.000
- -
4 1 2 3 3 Retribusi Izin Trayek untuk Menyediakan - -
Pelayanan Angkutan Umum
4 1 2 3 3 001 Retribusi Izin Trayek untuk Menyediakan Pelayanan Angkutan Umum - -
- -
4 1 2 3 6 Retribusi Perpanjangan Izin Mempekerjakan Tenaga Kerja Asing (IMTA) 350.000.000 -

4 1 2 3 6 001 Retribusi Pemberian Perpanjangan IMTA 350.000.000 -


kepada Pemberi Kerja Tenaga Kerja Asing
- -
4 1 3 Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 14.586.842.000 21.741.480.894,00 21.741.480.894,00
- -
4 1 3 2 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 14.586.842.000 21.741.480.894,00 21.741.480.894,00
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada
BUMD
4 1 3 2 1 Bagian Laba yang Dibagikan kepada Pemerintah Daerah (Dividen) atas 11.338.297.195 17.548.015.324,00 17.548.015.324,00
Penyertaan
Modal pada BUMD (Lembaga Keuangan)
4 1 3 2 1 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 3.338.296.463 4.312.099.623,00 4.312.099.623,00
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) PT BPR Bank Klaten (Perseroda) Kabupaten Klaten
4 1 3 2 1 002 Bagian Laba yang Dibagikan kepada - 220.424.239,00 220.424.239,00
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) BKK
4 1 3 2 1 003 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 8.000.000.732 13.015.491.462,00 13.015.491.462,00
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) Bank Jateng
- -
4 1 3 2 2 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 354.080.113 348.841.525,00 348.841.525,00
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD (Aneka
Usaha)
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
4 1 3 2 2 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 354.080.113 348.841.525,00 348.841.525,00
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan
Modal pada BUMD (Aneka Usaha) PT Aneka Usaha (Perseroda)
Kabupaten Klaten
- -

4 1 3 2 3 Bagian Laba yang Dibagikan kepada Pemerintah Daerah (Dividen) atas 2.894.464.692 3.844.624.045,00 3.844.624.045,00
Penyertaan Modal pada BUMD (Bidang Air Minum)

4 1 3 2 3 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 2.894.464.692 3.844.624.045,00 3.844.624.045,00


Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada Perusahaan
Milik Daerah/BUMD (Bidang Air Minum) PDAM Tirta Merapi Kabupaten
Klaten
- -
4 1 4 Lain-lain PAD yang Sah 144.691.327.000 133.651.400.607,00 6.000.000.000,00
- -
4 1 4 1 Hasil Penjualan BMD yang Tidak Dipisahkan 130.000.000 130.500.000,00
- -
4 1 4 1 5 Hasil Penjualan Aset Tetap Lainnya 10.000.000 10.000.000,00
4 1 4 1 5 5 Hasil Penjualan Tanaman 10.000.000 10.000.000,00
- -
4 1 4 1 6 Hasil Penjualan Aset Lainnya 120.000.000 120.500.000,00
4 1 4 1 6 2 Hasil Penjualan Aset Lainnya-Aset Lain-Lain 120.000.000 120.500.000,00
penjualan barang bongkar 110.000.000 110.500.000,00
penjualan drum bekas 10.000.000 10.000.000,00
- -
- -
4 1 4 5 Jasa Giro 12.000.000.171 6.000.000.000,00 6.000.000.000,00
4 1 4 5 1 Jasa Giro pada Kas Daerah 12.000.000.171 6.000.000.000,00 6.000.000.000,00
4 1 4 5 1 001 Jasa Giro pada Kas Daerah 12.000.000.171 6.000.000.000,00 6.000.000.000,00
4 1 4 5 2 Jasa Giro pada Kas di Bendahara - -
4 1 4 5 2 001 Jasa Giro pada Kas di Bendahara - -
4 1 4 7 Pendapatan Bunga - -
4 1 4 7 1 Pendapatan Bunga atas Penempatan Uang Pemerintah Daerah - -
4 1 4 7 1 001 Pendapatan Bunga atas Penempatan Uang Pemerintah Daerah - -

- -
- -
4 1 4 11 Pendapatan Denda atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan - -

4 1 4 11 1 Pendapatan Denda atas Keterlambatan - -


Pelaksanaan Pekerjaan
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
4 1 4 11 1 001 Pendapatan Denda atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan - -

- -
4 1 4 12 Pendapatan Denda Pajak Daerah - -
4 1 4 12 15 Pendapatan Denda Pajak Bumi dan - -
Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBBP2)
4 1 4 12 15 001 Pendapatan Denda PBBP2 - -

4 1 4 13 Pendapatan Denda Retribusi Daerah - -


4 1 4 13 1 Pendapatan Denda Retribusi Jasa Umum - -
4 1 4 13 1 004 Pendapatan Denda Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum - -

4 1 4 13 1 006 Pendapatan Denda Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor - -

4 1 4 13 1 13 Pendapatan Denda Retribusi Pengawasan - -


dan Pengendalian Menara Telekomunikasi
4 1 4 13 3 Pendapatan Denda Retribusi PerizinanTertentu - -
4 1 4 13 3 003 Pendapatan Denda Retribusi Izin Trayek - -
untuk Menyediakan Pelayanan Angkutan Umum
- -
4 1 4 15 Pendapatan dari Pengembalian - -
4 1 4 15 3 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Gaji dan - -
Tunjangan
4 1 4 15 3 001 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan - -
Pembayaran Gaji dan Tunjangan
4 1 4 15 4 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Perjalanan Dinas - -

4 1 4 15 4 001 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Perjalanan Dinas - -

4 1 4 3 Hasil Pemanfaatan BMD yang Tidak Dipisahkan 210.000.000 310.000.000


4 1 4 3 1 Hasil Sewa BMD
4 1 4 3 1 1 Hasil Sewa BMD
4 1 4 3 3 Hasil dari Bangun Guna Serah 210.000.000 210.000.000
4 1 4 3 3 001 Hasil dari Bangun Guna Serah 210.000.000 210.000.000
- Sewa Rusunawa 210.000.000 210.000.000
- -
4 1 4 16 Pendapatan BLUD 132.351.326.829 127.210.900.607
dan RBA BLUD PERUBAHAN APBD TA 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok
TARGET PENDAPATAN PROYEKSI TARGET

rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis
URAIAN 2023 SEBELUM PERUBAHAN
BPKPAD DINKES
PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

1 2 3 4 5 6
4 1 4 16 1 Pendapatan BLUD 132.351.326.829 127.210.900.607
4 1 4 16 1 1 Pendapatan BLUD Puskesmas 68.351.326.829 62.210.900.607
4 1 4 16 1 2 Pendapatan BLUD RSUD 64.000.000.000 65.000.000.000
PEMERINTAH KABUPATEN KLATEN
RENCANA PROYEKSI PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD


sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11

4 1 PENDAPATAN ASLI DAERAH 62.210.900.607,00 6.921.294.864,00 2.234.545.207,00 2.914.292.000,00 1.074.400.000,00

4 1 1 Pajak Daerah

4 1 1 6 Pajak Hotel
4 1 1 6 1 Pajak Hotel
4 1 1 6 1 001 Pajak Hotel

4 1 1 6 2 Pajak Motel
4 1 1 6 2 001 Pajak Motel

4 1 1 7 Pajak Restoran
4 1 1 7 2 Pajak Rumah Makan dan Sejenisnya
4 1 1 7 2 001 Pajak Rumah Makan dan Sejenisnya

4 1 1 7 7 Pajak Jasa Boga/Katering dan Sejenisnya


4 1 1 7 7 001 Pajak Jasa Boga/Katering dan Sejenisnya

4 1 1 7 5 Pajak Warung dan Sejenisnya


4 1 1 7 5 001 Pajak Warung dan Sejenisnya

4 1 1 8 Pajak Hiburan
4 1 1 8 2 Pagelaran Kesenian/Musik/Tari/Busana
4 1 1 8 2 001 Pagelaran Kesenian/Musik/Tari/Busana

4 1 1 8 8 Pajak Pacuan Kuda, Kendaraan Bermotor, dan Permainan Ketangkasan

4 1 1 8 8 001 Pajak Pacuan Kuda, Kendaraan Bermotor, dan Permainan Ketangkasan

4 1 1 8 9 Pajak Panti Pijat, Refleksi, Mandi Uap/Spa dan Pusat Kebugaran


(Fitness Center)
4 1 1 8 9 001 Pajak Panti Pijat, Refleksi, Mandi Uap/Spa
dan Pusat Kebugaran (Fitness Center)

4 1 1 8 10 Pajak Pertandingan Olahraga


SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
4 1 1 8 10 001 Pajak Pertandingan Olahraga

4 1 1 9 Pajak Reklame
4 1 1 9 1 Reklame Papan/Bill Board/Videotron/megatron
4 1 1 9 1 001 Reklame Papan/Bill Board/Videotron/megatron

4 1 1 9 2 Pajak Reklame Kain


4 1 1 9 2 001 Pajak Reklame Kain

4 1 1 9 3 Pajak Reklame Melekat/Stiker


4 1 1 9 3 001 Pajak Reklame Melekat/Stiker

4 1 1 9 4 Pajak Reklame Selebaran


4 1 1 9 4 001 Pajak Reklame Selebaran

4 1 1 10 Pajak Penerangan Jalan


4 1 1 10 2 Pajak Penerangan Jalan Sumber Lain
4 1 1 10 2 001 Pajak Penerangan Jalan Sumber Lain

4 1 1 14 Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan


4 1 1 14 4 Pajak Batu Kapur
4 1 1 14 4 001 Pajak Batu Kapur

4 1 1 14 23 Pajak Pasir dan Kerikil


4 1 1 14 23 001 Pajak Pasir dan Kerikil

4 1 1 14 30 Pajak Tanah Liat


4 1 1 14 30 001 Pajak Tanah Liat

4 1 1 11 Pajak Parkir
4 1 1 11 1 Pajak Parkir
4 1 1 11 1 001 Pajak Parkir

4 1 1 12 Pajak Air Tanah


4 1 1 12 1 Pajak Air Tanah
4 1 1 12 1 001 Pajak Air Tanah

4 1 1 15 Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBBP2)

4 1 1 15 1 PBBP2
4 1 1 15 1 001 PBBP2
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
4 1 1 16 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan
Bangunan (BPHTB)
4 1 1 16 1 BPHTB-Pemindahan Hak
4 1 1 16 1 001 BPHTB-Pemindahan Hak

4 1 2 Retribusi Daerah 6.921.294.864 2.234.545.207 2.914.292.000 1.074.400.000

4 1 2 1 Retribusi Jasa Umum 4.137.155.650 2.881.247.000 1.011.240.000


4 1 2 1 1 Retribusi Pelayanan Kesehatan
4 1 2 1 1 006 Retribusi Pelayanan Kesehatan di Tempat
Pelayanan Kesehatan Lainnya yang Sejenis
Retribusi
Tindakan Pelayanan Laboratorium

4 1 2 1 2 Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan 264.414.400


4 1 2 1 2 001 Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan 264.414.400
Pasar se-Kab Klaten 264.414.400

Kantor Pemerintahan/Swasta
Pertokoan
Rumah Sakit
Sekolahan
Pemukiman
TPS Khusus

4 1 2 1 3 Retribusi Pelayanan Pemakaman dan Pengabuan Mayat


4 1 2 1 3 001 Retribusi Pelayanan
Penguburan/Pemakaman termasuk
Penggalian dan Pengurukan serta Pembakaran/Pengabuan Mayat
Pendaftaran makam baru
Daftar ulang pemakaman
Pemesanan Tanah Makam

4 1 2 1 4 Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan 1.768.478.000


4 1 2 1 4 001 Retribusi Penyediaan Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum 1.768.478.000

Retribusi PKD Tanah Kec Karangnongko (BKAD)

4 1 2 1 5 Retribusi Pelayanan Pasar 3.772.741.250


4 1 2 1 5 001 Retribusi Pelataran 393.733.000
Khusus Parkir 393.733.000
Bongkar Muat
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
4 1 2 1 5 002 Retribusi Los 3.295.896.250
Dasaran 3.167.572.850
Adegan / hewan 128.323.400
4 1 2 1 5 003 Retribusi Kios 83.112.000
Pengelolaan MCK 83.112.000

4 1 2 1 6 Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor 1.112.769.000


4 1 2 1 6 001 Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor 1.112.769.000
Kendaraan JBB s/d 2.100 Kg 307.629.000
Kendaraan JBB 2.101 s/d 4.000 Kg 130.041.450
Kendaraan JBB 4.001 s/d 8.000 Kg 199.395.000
Kendaraan JBB 8.001 s/d 15.000 Kg 65.252.250
Kendaraan JBB 15.001 Kg keatas 12.705.000
Kereta Gandeng -
Kereta Tempelan -
Kereta Gandengan 1.890.000
Biaya Pengganti smartcard yang habis 355.320.000
Denda 40.536.300

4 1 2 1 7 Retribusi Pemeriksaan Alat Pemadam Kebakaran


4 1 2 1 7 001 Retribusi Pelayanan Pemeriksaan dan/atau
Pengujian Alat Pemadam Kebakaran

4 1 2 1 9 Retribusi Penyediaan dan/atau Penyedotan


Kakus
4 1 2 1 9 001 Retribusi Penyediaan dan/atau Penyedotan Kakus
Luar Daerah
Dalam Daerah

4 1 2 1 11 Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang 100.000.000


4 1 2 1 11 001 Retribusi Pelayanan Pengujian Alat-Alat 100.000.000

4 1 2 1 13 Retribusi Pengawasan dan Pengendalian Menara Telekomunikasi 1.011.240.000

4 1 2 1 13 001 Retribusi Pengawasan dan Pengendalian Menara Telekomunikasi 1.011.240.000

4 1 2 2 Retribusi Jasa Usaha 2.784.139.214 2.234.545.207 33.045.000 63.160.000


4 1 2 2 1 Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah - 93.180.000 - 63.160.000
4 1 2 2 1 001 Retribusi Penyewaan Tanah dan Bangunan 63.160.000
Retribusi PKD Aula SKB Cawas
Retribusi PKD Eks Tubub Pedan
Retribusi PKD Gedung Basement Blok C Setda Bank Jateng
Retribusi PKD Gedung Basement Blok C Setda Kop gemah ripah
Retribusi PKD Gedung eks MPP Kec Klaten Utara
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
Retribusi PKD Gedung Eks SD Gayamprit
Retribusi PKD Gedung Eks SDN 1 Tarubasan Karanganom
Retribusi PKD Gedung Eks SDN 2 Trotok Wedi
Retribusi PKD Gedung Eks SD Puluhan Trucuk
Retribusi PKD Gedung GOLKAR
Retribusi PKD Gedung Jl Mayor Kusmanto
Retribusi PKD Gedung PDAM Karangnongko
Retribusi PKD Gedung PDIP
Retribusi PKD Gedung PPP
Retribusi PKD Gedung Serba Guna Kel. Jatinom
Retribusi PKD Kios Jl. Cendrawasih (depan terminal angkuta)
Retribusi PKD Kios Jl. Lawu (Jl. Pierre Tendean)
Retribusi PKD Kios Jl Pemuda (Kios Progo)
Retribusi PKD Kios Jl pemuda no 108 (pasar kliwonan) I
Retribusi PKD Kios Jl pemuda no 108 (pasar kliwonan) II
Retribusi PKD Kios kantin Pemda II
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 3
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 4
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 5
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 6
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 7
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 8
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 9
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 11
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 12
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 13
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 14
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 15
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 16
Retribusi PKD Ruang Kecamatan Wedi (Bank Pasar)
Retribusi PKD Ruang Kesbangpol
Retribusi PKD Grumah Dinas Jalan Kartini
Retribusi PKD Rumah Dinas Prambanan
Retribusi PKD Rumah Dinas Sidomulyo
Retribusi PKD Sawah Belakang Pemda
Retribusi PKD Sawah Gedung DW
Retribusi PKD Sawah Manjungan Kec. Ngawen
Retribusi PKD Tanah/bangunan eks kelurahan Jatinom
Retribusi PKD Tanah Halaman Masjid Raya Klaten
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Barenglor
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Gayamprit
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Gergunung
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Mojayan
Retribusi PKD Tanah kec Bayat (ATM Bank Jateng)
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
Retribusi PKD Tanah Kec Bayat (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Gantiwarno (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Gantiwarno (BKAD)
Retribusi PKD Tanah Kec Gantiwarno (BKK)
Retribusi PKD Tanah Kec Jogonalan
Retribusi PKD Tanah kec Juwiring (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Juwiring (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Karanganom (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Karangnongko (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Kebonarum (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Kemalang (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Klaten Utara (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Manisrenggo (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Manisrenggo (BUMDES Kepurun)
Retribusi PKD Tanah kec Ngawen (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Prambanan (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Trucuk (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Trucuk (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Tulung (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Wedi
Retribusi PKD Tanah Pemda (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah Pemda II (Perusda)
Retribusi PKD Tanah Pemda II untuk ATM Bank Jateng
Retribusi PKD Tanah Pemda I (Perusda)
Retribusi PKD Tanah Puskesmas WOnosari (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah Puskesmas jogonalan 1 (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Karangdowo (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah untuk reklame
Retribusi PKD Tanah Kec Karangnongko (BKAD)
Retribusi PKD Tanah Kec Kalikotes (Kantor Pos)
Retribusi PKD Tanah kec Cawas (ATM Bank Jateng)

Retribusi Kesehatan Hewan Keliling


Retribusi sewa gedung RSPD/ Pandanarang
Retribusi penerimaan sponsor 13.000.000
Retribusi penerimaan iklan 50.160.000

4 1 2 2 1 002 Retribusi Penyewaan Tanah


Sewa Tanah Pengairan

4 1 2 2 1 003 Retribusi Penyewaan Bangunan 93.180.000


Persewaan Gedung GOR 55.760.000 -
Sewa stadion 3.200.000
sewa kiso stadion 31.720.000
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
Sewa alun-alun 2.500.000
persewaan Monju dan TIC

4 1 2 2 1 6 Retribusi Pemakaian Kendaraan Bermotor


Sewa Alat Berat

4 1 2 2 2 Retribusi Pasar Grosir dan/atau Pertokoan 2.784.139.214


4 1 2 2 2 002 Retribusi Penyediaan Fasilitas Pasar/Pertokoan yang Dikontrakkan 2.784.139.214
Hasil Sewa Kios/Toko di Pasar 2.784.139.214
Biaya Balik Nama

4 1 2 2 4 Retribusi Terminal 33.045.000


4 1 2 2 4 001 Retribusi Pelayanan Penyediaan Tempat Parkir untuk Kendaraan 33.045.000
Penumpang dan Bus Umum
Sub Terminal Bendogantungan 1.920.000
Sub Terminal Penggung 7.425.000
Sub Terminal Tulung 1.193.000
Sub Terminal Angkutan Kota 1.518.000
Sub Terminal Cawas 10.197.000
Sub Terminal Teloyo 424.000
Sub Terminal Delanggu 10.368.000

4 1 2 2 5 Retribusi Tempat Khusus Parkir


4 1 2 2 5 001 Retribusi Pelayanan Tempat Khusus Parkir

4 1 2 2 7 Retribusi Rumah Potong Hewan


4 1 2 2 7 001 Retribusi Pelayanan Rumah Potong Hewan

4 1 2 2 9 Retribusi Tempat Rekreasi dan Olahraga 2.141.365.207


4 1 2 2 9 001 Retribusi Pelayanan Tempat Rekreasi danOlahraga 2.141.365.207
Bukit Sidoguro 484.000.000
Sumber Ingas (OMAC) 893.017.207
Pemandian Jolotundo 484.000.000
Makam Pandanaran 239.580.000
Perayaan Maleman 37.268.000
Lain-lain 3.500.000

4 1 2 2 11 Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah


4 1 2 2 11 001 Retribusi Penjualan Produksi Hasil Usaha
Daerah berupa Bibit atau Benih Tanaman
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
4 1 2 2 11 003 Retribusi Penjualan Produksi Hasil Usaha Daerah berupa Bibit atau
Benih Ikan

4 1 2 3 Retribusi Perizinan Tertentu -


4 1 2 3 1 Retribusi Persetujuan Bangunan Gedung
4 1 2 3 1 001 Retribusi Persetujuan Bangunan Gedung

4 1 2 3 3 Retribusi Izin Trayek untuk Menyediakan -


Pelayanan Angkutan Umum
4 1 2 3 3 001 Retribusi Izin Trayek untuk Menyediakan Pelayanan Angkutan Umum

4 1 2 3 6 Retribusi Perpanjangan Izin Mempekerjakan Tenaga Kerja Asing (IMTA)

4 1 2 3 6 001 Retribusi Pemberian Perpanjangan IMTA


kepada Pemberi Kerja Tenaga Kerja Asing

4 1 3 Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

4 1 3 2 Bagian Laba yang Dibagikan kepada


Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada
BUMD
4 1 3 2 1 Bagian Laba yang Dibagikan kepada Pemerintah Daerah (Dividen) atas
Penyertaan
Modal pada BUMD (Lembaga Keuangan)
4 1 3 2 1 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) PT BPR Bank Klaten (Perseroda) Kabupaten Klaten
4 1 3 2 1 002 Bagian Laba yang Dibagikan kepada
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) BKK
4 1 3 2 1 003 Bagian Laba yang Dibagikan kepada
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) Bank Jateng

4 1 3 2 2 Bagian Laba yang Dibagikan kepada


Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD (Aneka
Usaha)
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
4 1 3 2 2 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan
Modal pada BUMD (Aneka Usaha) PT Aneka Usaha (Perseroda)
Kabupaten Klaten

4 1 3 2 3 Bagian Laba yang Dibagikan kepada Pemerintah Daerah (Dividen) atas


Penyertaan Modal pada BUMD (Bidang Air Minum)

4 1 3 2 3 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada


Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada Perusahaan
Milik Daerah/BUMD (Bidang Air Minum) PDAM Tirta Merapi Kabupaten
Klaten

4 1 4 Lain-lain PAD yang Sah 62.210.900.607

4 1 4 1 Hasil Penjualan BMD yang Tidak Dipisahkan

4 1 4 1 5 Hasil Penjualan Aset Tetap Lainnya


4 1 4 1 5 5 Hasil Penjualan Tanaman

4 1 4 1 6 Hasil Penjualan Aset Lainnya


4 1 4 1 6 2 Hasil Penjualan Aset Lainnya-Aset Lain-Lain
penjualan barang bongkar
penjualan drum bekas

4 1 4 5 Jasa Giro
4 1 4 5 1 Jasa Giro pada Kas Daerah
4 1 4 5 1 001 Jasa Giro pada Kas Daerah
4 1 4 5 2 Jasa Giro pada Kas di Bendahara
4 1 4 5 2 001 Jasa Giro pada Kas di Bendahara
4 1 4 7 Pendapatan Bunga
4 1 4 7 1 Pendapatan Bunga atas Penempatan Uang Pemerintah Daerah
4 1 4 7 1 001 Pendapatan Bunga atas Penempatan Uang Pemerintah Daerah

4 1 4 11 Pendapatan Denda atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan

4 1 4 11 1 Pendapatan Denda atas Keterlambatan


Pelaksanaan Pekerjaan
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
4 1 4 11 1 001 Pendapatan Denda atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan

4 1 4 12 Pendapatan Denda Pajak Daerah


4 1 4 12 15 Pendapatan Denda Pajak Bumi dan
Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBBP2)
4 1 4 12 15 001 Pendapatan Denda PBBP2

4 1 4 13 Pendapatan Denda Retribusi Daerah


4 1 4 13 1 Pendapatan Denda Retribusi Jasa Umum
4 1 4 13 1 004 Pendapatan Denda Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum

4 1 4 13 1 006 Pendapatan Denda Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor

4 1 4 13 1 13 Pendapatan Denda Retribusi Pengawasan


dan Pengendalian Menara Telekomunikasi
4 1 4 13 3 Pendapatan Denda Retribusi PerizinanTertentu
4 1 4 13 3 003 Pendapatan Denda Retribusi Izin Trayek
untuk Menyediakan Pelayanan Angkutan Umum

4 1 4 15 Pendapatan dari Pengembalian


4 1 4 15 3 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Gaji dan
Tunjangan
4 1 4 15 3 001 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan
Pembayaran Gaji dan Tunjangan
4 1 4 15 4 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Perjalanan Dinas

4 1 4 15 4 001 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Perjalanan Dinas

4 1 4 3 Hasil Pemanfaatan BMD yang Tidak Dipisahkan


4 1 4 3 1 Hasil Sewa BMD
4 1 4 3 1 1 Hasil Sewa BMD
4 1 4 3 3 Hasil dari Bangun Guna Serah
4 1 4 3 3 001 Hasil dari Bangun Guna Serah
- Sewa Rusunawa

4 1 4 16 Pendapatan BLUD 62.210.900.607


SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

Dinas Koperasi, Dinas Kebudayaan,


rincian
objek
objek

objek
Akun

jenis

URAIAN Usaha Kecil Kepemudaan dan


PUSKESMAS DISHUB DISKOMINFO
Menengah dan Olah Raga, Dan
Perdagangan Pariwisata
1 2 7 8 9 10 11
4 1 4 16 1 Pendapatan BLUD 62.210.900.607
4 1 4 16 1 1 Pendapatan BLUD Puskesmas 62.210.900.607
4 1 4 16 1 2 Pendapatan BLUD RSUD
PEMERINTAH KABUPATEN KLATEN
RENCANA PROYEKSI PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD


sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16

4 1 PENDAPATAN ASLI DAERAH 1.511.500.000,00 612.485.000,00 - 210.956.000,00 342.960.000,00

4 1 1 Pajak Daerah

4 1 1 6 Pajak Hotel
4 1 1 6 1 Pajak Hotel
4 1 1 6 1 001 Pajak Hotel

4 1 1 6 2 Pajak Motel
4 1 1 6 2 001 Pajak Motel

4 1 1 7 Pajak Restoran
4 1 1 7 2 Pajak Rumah Makan dan Sejenisnya
4 1 1 7 2 001 Pajak Rumah Makan dan Sejenisnya

4 1 1 7 7 Pajak Jasa Boga/Katering dan Sejenisnya


4 1 1 7 7 001 Pajak Jasa Boga/Katering dan Sejenisnya

4 1 1 7 5 Pajak Warung dan Sejenisnya


4 1 1 7 5 001 Pajak Warung dan Sejenisnya

4 1 1 8 Pajak Hiburan
4 1 1 8 2 Pagelaran Kesenian/Musik/Tari/Busana
4 1 1 8 2 001 Pagelaran Kesenian/Musik/Tari/Busana

4 1 1 8 8 Pajak Pacuan Kuda, Kendaraan Bermotor, dan Permainan Ketangkasan

4 1 1 8 8 001 Pajak Pacuan Kuda, Kendaraan Bermotor, dan Permainan Ketangkasan

4 1 1 8 9 Pajak Panti Pijat, Refleksi, Mandi Uap/Spa dan Pusat Kebugaran


(Fitness Center)
4 1 1 8 9 001 Pajak Panti Pijat, Refleksi, Mandi Uap/Spa
dan Pusat Kebugaran (Fitness Center)

4 1 1 8 10 Pajak Pertandingan Olahraga


SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
4 1 1 8 10 001 Pajak Pertandingan Olahraga

4 1 1 9 Pajak Reklame
4 1 1 9 1 Reklame Papan/Bill Board/Videotron/megatron
4 1 1 9 1 001 Reklame Papan/Bill Board/Videotron/megatron

4 1 1 9 2 Pajak Reklame Kain


4 1 1 9 2 001 Pajak Reklame Kain

4 1 1 9 3 Pajak Reklame Melekat/Stiker


4 1 1 9 3 001 Pajak Reklame Melekat/Stiker

4 1 1 9 4 Pajak Reklame Selebaran


4 1 1 9 4 001 Pajak Reklame Selebaran

4 1 1 10 Pajak Penerangan Jalan


4 1 1 10 2 Pajak Penerangan Jalan Sumber Lain
4 1 1 10 2 001 Pajak Penerangan Jalan Sumber Lain

4 1 1 14 Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan


4 1 1 14 4 Pajak Batu Kapur
4 1 1 14 4 001 Pajak Batu Kapur

4 1 1 14 23 Pajak Pasir dan Kerikil


4 1 1 14 23 001 Pajak Pasir dan Kerikil

4 1 1 14 30 Pajak Tanah Liat


4 1 1 14 30 001 Pajak Tanah Liat

4 1 1 11 Pajak Parkir
4 1 1 11 1 Pajak Parkir
4 1 1 11 1 001 Pajak Parkir

4 1 1 12 Pajak Air Tanah


4 1 1 12 1 Pajak Air Tanah
4 1 1 12 1 001 Pajak Air Tanah

4 1 1 15 Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBBP2)

4 1 1 15 1 PBBP2
4 1 1 15 1 001 PBBP2
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
4 1 1 16 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan
Bangunan (BPHTB)
4 1 1 16 1 BPHTB-Pemindahan Hak
4 1 1 16 1 001 BPHTB-Pemindahan Hak

4 1 2 Retribusi Daerah 1.381.500.000 301.985.000 - 210.956.000 342.960.000

4 1 2 1 Retribusi Jasa Umum 48.600.000 5.785.000 - - 326.160.000


4 1 2 1 1 Retribusi Pelayanan Kesehatan
4 1 2 1 1 006 Retribusi Pelayanan Kesehatan di Tempat
Pelayanan Kesehatan Lainnya yang Sejenis
Retribusi
Tindakan Pelayanan Laboratorium

4 1 2 1 2 Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan - 326.160.000


4 1 2 1 2 001 Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan - 326.160.000
Pasar se-Kab Klaten

Kantor Pemerintahan/Swasta 43.200.000


Pertokoan 75.600.000
Rumah Sakit 54.000.000
Sekolahan 21.600.000
Pemukiman 59.400.000
TPS Khusus 72.360.000

4 1 2 1 3 Retribusi Pelayanan Pemakaman dan Pengabuan Mayat - 5.785.000


4 1 2 1 3 001 Retribusi Pelayanan - 5.785.000
Penguburan/Pemakaman termasuk
Penggalian dan Pengurukan serta Pembakaran/Pengabuan Mayat
Pendaftaran makam baru 1.800.000
Daftar ulang pemakaman 1.200.000
Pemesanan Tanah Makam 2.785.000

4 1 2 1 4 Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan


4 1 2 1 4 001 Retribusi Penyediaan Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum

Retribusi PKD Tanah Kec Karangnongko (BKAD)

4 1 2 1 5 Retribusi Pelayanan Pasar


4 1 2 1 5 001 Retribusi Pelataran
Khusus Parkir
Bongkar Muat
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
4 1 2 1 5 002 Retribusi Los
Dasaran
Adegan / hewan
4 1 2 1 5 003 Retribusi Kios
Pengelolaan MCK

4 1 2 1 6 Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor


4 1 2 1 6 001 Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor
Kendaraan JBB s/d 2.100 Kg
Kendaraan JBB 2.101 s/d 4.000 Kg
Kendaraan JBB 4.001 s/d 8.000 Kg
Kendaraan JBB 8.001 s/d 15.000 Kg
Kendaraan JBB 15.001 Kg keatas
Kereta Gandeng
Kereta Tempelan
Kereta Gandengan
Biaya Pengganti smartcard yang habis
Denda

4 1 2 1 7 Retribusi Pemeriksaan Alat Pemadam Kebakaran -


4 1 2 1 7 001 Retribusi Pelayanan Pemeriksaan dan/atau -
Pengujian Alat Pemadam Kebakaran

4 1 2 1 9 Retribusi Penyediaan dan/atau Penyedotan 48.600.000


Kakus
4 1 2 1 9 001 Retribusi Penyediaan dan/atau Penyedotan Kakus 48.600.000
Luar Daerah 14.115.600
Dalam Daerah 34.484.400

4 1 2 1 11 Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang


4 1 2 1 11 001 Retribusi Pelayanan Pengujian Alat-Alat

4 1 2 1 13 Retribusi Pengawasan dan Pengendalian Menara Telekomunikasi

4 1 2 1 13 001 Retribusi Pengawasan dan Pengendalian Menara Telekomunikasi

4 1 2 2 Retribusi Jasa Usaha 82.900.000 296.200.000 210.956.000 16.800.000


4 1 2 2 1 Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah 82.900.000 296.200.000 25.200.000 -
4 1 2 2 1 001 Retribusi Penyewaan Tanah dan Bangunan - 295.000.000 25.200.000
Retribusi PKD Aula SKB Cawas
Retribusi PKD Eks Tubub Pedan
Retribusi PKD Gedung Basement Blok C Setda Bank Jateng
Retribusi PKD Gedung Basement Blok C Setda Kop gemah ripah
Retribusi PKD Gedung eks MPP Kec Klaten Utara
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
Retribusi PKD Gedung Eks SD Gayamprit
Retribusi PKD Gedung Eks SDN 1 Tarubasan Karanganom
Retribusi PKD Gedung Eks SDN 2 Trotok Wedi
Retribusi PKD Gedung Eks SD Puluhan Trucuk
Retribusi PKD Gedung GOLKAR
Retribusi PKD Gedung Jl Mayor Kusmanto
Retribusi PKD Gedung PDAM Karangnongko
Retribusi PKD Gedung PDIP
Retribusi PKD Gedung PPP
Retribusi PKD Gedung Serba Guna Kel. Jatinom
Retribusi PKD Kios Jl. Cendrawasih (depan terminal angkuta)
Retribusi PKD Kios Jl. Lawu (Jl. Pierre Tendean)
Retribusi PKD Kios Jl Pemuda (Kios Progo)
Retribusi PKD Kios Jl pemuda no 108 (pasar kliwonan) I
Retribusi PKD Kios Jl pemuda no 108 (pasar kliwonan) II
Retribusi PKD Kios kantin Pemda II
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 3
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 4
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 5
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 6
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 7
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 8
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 9
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 11
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 12
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 13
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 14
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 15
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 16
Retribusi PKD Ruang Kecamatan Wedi (Bank Pasar)
Retribusi PKD Ruang Kesbangpol
Retribusi PKD Grumah Dinas Jalan Kartini
Retribusi PKD Rumah Dinas Prambanan
Retribusi PKD Rumah Dinas Sidomulyo
Retribusi PKD Sawah Belakang Pemda
Retribusi PKD Sawah Gedung DW
Retribusi PKD Sawah Manjungan Kec. Ngawen
Retribusi PKD Tanah/bangunan eks kelurahan Jatinom
Retribusi PKD Tanah Halaman Masjid Raya Klaten
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Barenglor
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Gayamprit
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Gergunung
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Mojayan
Retribusi PKD Tanah kec Bayat (ATM Bank Jateng)
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
Retribusi PKD Tanah Kec Bayat (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Gantiwarno (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Gantiwarno (BKAD)
Retribusi PKD Tanah Kec Gantiwarno (BKK)
Retribusi PKD Tanah Kec Jogonalan
Retribusi PKD Tanah kec Juwiring (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Juwiring (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Karanganom (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Karangnongko (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Kebonarum (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Kemalang (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Klaten Utara (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Manisrenggo (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Manisrenggo (BUMDES Kepurun)
Retribusi PKD Tanah kec Ngawen (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Prambanan (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Trucuk (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Trucuk (BKAD)
Retribusi PKD Tanah kec Tulung (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah Kec Wedi
Retribusi PKD Tanah Pemda (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah Pemda II (Perusda)
Retribusi PKD Tanah Pemda II untuk ATM Bank Jateng
Retribusi PKD Tanah Pemda I (Perusda)
Retribusi PKD Tanah Puskesmas WOnosari (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah Puskesmas jogonalan 1 (ATM bank jateng)
Retribusi PKD Tanah kec Karangdowo (ATM Bank Jateng)
Retribusi PKD Tanah untuk reklame
Retribusi PKD Tanah Kec Karangnongko (BKAD)
Retribusi PKD Tanah Kec Kalikotes (Kantor Pos)
Retribusi PKD Tanah kec Cawas (ATM Bank Jateng)

Retribusi Kesehatan Hewan Keliling 25.200.000


Retribusi sewa gedung RSPD/ Pandanarang 295.000.000
Retribusi penerimaan sponsor
Retribusi penerimaan iklan

4 1 2 2 1 002 Retribusi Penyewaan Tanah -


Sewa Tanah Pengairan -

4 1 2 2 1 003 Retribusi Penyewaan Bangunan - 1.200.000


Persewaan Gedung GOR
Sewa stadion
sewa kiso stadion
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
Sewa alun-alun 1.200.000
persewaan Monju dan TIC

4 1 2 2 1 6 Retribusi Pemakaian Kendaraan Bermotor 82.900.000


Sewa Alat Berat 82.900.000

4 1 2 2 2 Retribusi Pasar Grosir dan/atau Pertokoan


4 1 2 2 2 002 Retribusi Penyediaan Fasilitas Pasar/Pertokoan yang Dikontrakkan
Hasil Sewa Kios/Toko di Pasar
Biaya Balik Nama

4 1 2 2 4 Retribusi Terminal
4 1 2 2 4 001 Retribusi Pelayanan Penyediaan Tempat Parkir untuk Kendaraan
Penumpang dan Bus Umum
Sub Terminal Bendogantungan
Sub Terminal Penggung
Sub Terminal Tulung
Sub Terminal Angkutan Kota
Sub Terminal Cawas
Sub Terminal Teloyo
Sub Terminal Delanggu

4 1 2 2 5 Retribusi Tempat Khusus Parkir 16.800.000


4 1 2 2 5 001 Retribusi Pelayanan Tempat Khusus Parkir 16.800.000

4 1 2 2 7 Retribusi Rumah Potong Hewan 41.756.000


4 1 2 2 7 001 Retribusi Pelayanan Rumah Potong Hewan 41.756.000

4 1 2 2 9 Retribusi Tempat Rekreasi dan Olahraga


4 1 2 2 9 001 Retribusi Pelayanan Tempat Rekreasi danOlahraga
Bukit Sidoguro
Sumber Ingas (OMAC)
Pemandian Jolotundo
Makam Pandanaran
Perayaan Maleman
Lain-lain

4 1 2 2 11 Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah 144.000.000


4 1 2 2 11 001 Retribusi Penjualan Produksi Hasil Usaha 84.000.000
Daerah berupa Bibit atau Benih Tanaman
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
4 1 2 2 11 003 Retribusi Penjualan Produksi Hasil Usaha Daerah berupa Bibit atau 60.000.000
Benih Ikan

4 1 2 3 Retribusi Perizinan Tertentu 1.250.000.000 -


4 1 2 3 1 Retribusi Persetujuan Bangunan Gedung 1.250.000.000 -
4 1 2 3 1 001 Retribusi Persetujuan Bangunan Gedung 1.250.000.000

4 1 2 3 3 Retribusi Izin Trayek untuk Menyediakan


Pelayanan Angkutan Umum
4 1 2 3 3 001 Retribusi Izin Trayek untuk Menyediakan Pelayanan Angkutan Umum

4 1 2 3 6 Retribusi Perpanjangan Izin Mempekerjakan Tenaga Kerja Asing (IMTA)

4 1 2 3 6 001 Retribusi Pemberian Perpanjangan IMTA


kepada Pemberi Kerja Tenaga Kerja Asing

4 1 3 Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan

4 1 3 2 Bagian Laba yang Dibagikan kepada


Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada
BUMD
4 1 3 2 1 Bagian Laba yang Dibagikan kepada Pemerintah Daerah (Dividen) atas
Penyertaan
Modal pada BUMD (Lembaga Keuangan)
4 1 3 2 1 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) PT BPR Bank Klaten (Perseroda) Kabupaten Klaten
4 1 3 2 1 002 Bagian Laba yang Dibagikan kepada
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) BKK
4 1 3 2 1 003 Bagian Laba yang Dibagikan kepada
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) Bank Jateng

4 1 3 2 2 Bagian Laba yang Dibagikan kepada


Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD (Aneka
Usaha)
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
4 1 3 2 2 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan
Modal pada BUMD (Aneka Usaha) PT Aneka Usaha (Perseroda)
Kabupaten Klaten

4 1 3 2 3 Bagian Laba yang Dibagikan kepada Pemerintah Daerah (Dividen) atas


Penyertaan Modal pada BUMD (Bidang Air Minum)

4 1 3 2 3 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada


Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada Perusahaan
Milik Daerah/BUMD (Bidang Air Minum) PDAM Tirta Merapi Kabupaten
Klaten

4 1 4 Lain-lain PAD yang Sah 130.000.000 310.500.000

4 1 4 1 Hasil Penjualan BMD yang Tidak Dipisahkan 130.000.000 500.000

4 1 4 1 5 Hasil Penjualan Aset Tetap Lainnya 10.000.000


4 1 4 1 5 5 Hasil Penjualan Tanaman 10.000.000

4 1 4 1 6 Hasil Penjualan Aset Lainnya 120.000.000 500.000


4 1 4 1 6 2 Hasil Penjualan Aset Lainnya-Aset Lain-Lain 120.000.000 500.000
penjualan barang bongkar 110.000.000 500.000
penjualan drum bekas 10.000.000

4 1 4 5 Jasa Giro
4 1 4 5 1 Jasa Giro pada Kas Daerah
4 1 4 5 1 001 Jasa Giro pada Kas Daerah
4 1 4 5 2 Jasa Giro pada Kas di Bendahara
4 1 4 5 2 001 Jasa Giro pada Kas di Bendahara
4 1 4 7 Pendapatan Bunga
4 1 4 7 1 Pendapatan Bunga atas Penempatan Uang Pemerintah Daerah
4 1 4 7 1 001 Pendapatan Bunga atas Penempatan Uang Pemerintah Daerah

4 1 4 11 Pendapatan Denda atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan

4 1 4 11 1 Pendapatan Denda atas Keterlambatan


Pelaksanaan Pekerjaan
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
4 1 4 11 1 001 Pendapatan Denda atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan

4 1 4 12 Pendapatan Denda Pajak Daerah


4 1 4 12 15 Pendapatan Denda Pajak Bumi dan
Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBBP2)
4 1 4 12 15 001 Pendapatan Denda PBBP2

4 1 4 13 Pendapatan Denda Retribusi Daerah


4 1 4 13 1 Pendapatan Denda Retribusi Jasa Umum
4 1 4 13 1 004 Pendapatan Denda Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum

4 1 4 13 1 006 Pendapatan Denda Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor

4 1 4 13 1 13 Pendapatan Denda Retribusi Pengawasan


dan Pengendalian Menara Telekomunikasi
4 1 4 13 3 Pendapatan Denda Retribusi PerizinanTertentu
4 1 4 13 3 003 Pendapatan Denda Retribusi Izin Trayek
untuk Menyediakan Pelayanan Angkutan Umum

4 1 4 15 Pendapatan dari Pengembalian


4 1 4 15 3 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Gaji dan
Tunjangan
4 1 4 15 3 001 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan
Pembayaran Gaji dan Tunjangan
4 1 4 15 4 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Perjalanan Dinas

4 1 4 15 4 001 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Perjalanan Dinas

4 1 4 3 Hasil Pemanfaatan BMD yang Tidak Dipisahkan 310.000.000


4 1 4 3 1 Hasil Sewa BMD 100.000.000
4 1 4 3 1 1 Hasil Sewa BMD 100.000.000
4 1 4 3 3 Hasil dari Bangun Guna Serah 210.000.000
4 1 4 3 3 001 Hasil dari Bangun Guna Serah 210.000.000
- Sewa Rusunawa 210.000.000

4 1 4 16 Pendapatan BLUD
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
Akun

DISPERUM & Dinas Ketahanan


jenis

URAIAN SATPOL PP Dan DINAS LINGK.


DPU & PENRU KAWASAN Pangan dan
Pemadam Kebakaran HIDUP
PEMUKIMAN Pertanian
1 2 12 13 14 15 16
4 1 4 16 1 Pendapatan BLUD
4 1 4 16 1 1 Pendapatan BLUD Puskesmas
4 1 4 16 1 2 Pendapatan BLUD RSUD
PEMERINTAH KABUPATEN KLATEN
RENCANA PROYEKSI PERUBAHAN PENDAPATAN 2023

SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/
Akun

DINAS
jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19

4 1 PENDAPATAN ASLI DAERAH 65.000.000.000,00 - 23.306.580.122


-
4 1 1 Pajak Daerah 28.462.459.800
-
4 1 1 6 Pajak Hotel 77.351.250
4 1 1 6 1 Pajak Hotel 61.881.000
4 1 1 6 1 001 Pajak Hotel 61.881.000
-
4 1 1 6 2 Pajak Motel 15.470.250
4 1 1 6 2 001 Pajak Motel 15.470.250
-
4 1 1 7 Pajak Restoran 4.648.483.105
4 1 1 7 2 Pajak Rumah Makan dan Sejenisnya 741.027.242
4 1 1 7 2 001 Pajak Rumah Makan dan Sejenisnya 741.027.242
-
4 1 1 7 7 Pajak Jasa Boga/Katering dan Sejenisnya 3.907.455.863
4 1 1 7 7 001 Pajak Jasa Boga/Katering dan Sejenisnya 3.907.455.863
-
4 1 1 7 5 Pajak Warung dan Sejenisnya -
4 1 1 7 5 001 Pajak Warung dan Sejenisnya -
-
4 1 1 8 Pajak Hiburan 153.248.562
4 1 1 8 2 Pagelaran Kesenian/Musik/Tari/Busana 153.205.375
4 1 1 8 2 001 Pagelaran Kesenian/Musik/Tari/Busana 153.205.375
-
4 1 1 8 8 Pajak Pacuan Kuda, Kendaraan Bermotor, dan Permainan Ketangkasan 420.730

4 1 1 8 8 001 Pajak Pacuan Kuda, Kendaraan Bermotor, dan Permainan Ketangkasan 420.730
-
4 1 1 8 9 Pajak Panti Pijat, Refleksi, Mandi Uap/Spa dan Pusat Kebugaran (2.264.875)
(Fitness Center)
4 1 1 8 9 001 Pajak Panti Pijat, Refleksi, Mandi Uap/Spa (2.264.875)
dan Pusat Kebugaran (Fitness Center)
-
4 1 1 8 10 Pajak Pertandingan Olahraga 1.887.332
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/

Akun
DINAS

jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19
4 1 1 8 10 001 Pajak Pertandingan Olahraga 1.887.332
-
4 1 1 9 Pajak Reklame 95.729.375
4 1 1 9 1 Reklame Papan/Bill Board/Videotron/megatron (62.562.375)
4 1 1 9 1 001 Reklame Papan/Bill Board/Videotron/megatron (62.562.375)
-
4 1 1 9 2 Pajak Reklame Kain 158.291.750
4 1 1 9 2 001 Pajak Reklame Kain 158.291.750
-
4 1 1 9 3 Pajak Reklame Melekat/Stiker -
4 1 1 9 3 001 Pajak Reklame Melekat/Stiker -
-
4 1 1 9 4 Pajak Reklame Selebaran -
4 1 1 9 4 001 Pajak Reklame Selebaran -
-
4 1 1 10 Pajak Penerangan Jalan 6.267.978.000
4 1 1 10 2 Pajak Penerangan Jalan Sumber Lain 6.267.978.000
4 1 1 10 2 001 Pajak Penerangan Jalan Sumber Lain 6.267.978.000
-
4 1 1 14 Pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan -
4 1 1 14 4 Pajak Batu Kapur -
4 1 1 14 4 001 Pajak Batu Kapur -
-
4 1 1 14 23 Pajak Pasir dan Kerikil -
4 1 1 14 23 001 Pajak Pasir dan Kerikil -
-
4 1 1 14 30 Pajak Tanah Liat -
4 1 1 14 30 001 Pajak Tanah Liat -
-
4 1 1 11 Pajak Parkir 7.065.500
4 1 1 11 1 Pajak Parkir 7.065.500
4 1 1 11 1 001 Pajak Parkir 7.065.500
-
4 1 1 12 Pajak Air Tanah 168.378.125
4 1 1 12 1 Pajak Air Tanah 168.378.125
4 1 1 12 1 001 Pajak Air Tanah 168.378.125
-
4 1 1 15 Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBBP2) 8.544.225.883

4 1 1 15 1 PBBP2 8.544.225.883
4 1 1 15 1 001 PBBP2 8.544.225.883
-
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/

Akun
DINAS

jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19
4 1 1 16 Bea Perolehan Hak Atas Tanah dan 8.500.000.000
Bangunan (BPHTB)
4 1 1 16 1 BPHTB-Pemindahan Hak 8.500.000.000
4 1 1 16 1 001 BPHTB-Pemindahan Hak 8.500.000.000
-
4 1 2 Retribusi Daerah - (1.270.592.179)
-
4 1 2 1 Retribusi Jasa Umum 658.547.801
4 1 2 1 1 Retribusi Pelayanan Kesehatan (60.520.000)
4 1 2 1 1 006 Retribusi Pelayanan Kesehatan di Tempat (60.520.000)
Pelayanan Kesehatan Lainnya yang Sejenis
Retribusi -
Tindakan Pelayanan Laboratorium (60.520.000)
-
4 1 2 1 2 Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan 114.414.400
4 1 2 1 2 001 Retribusi Pelayanan Persampahan/Kebersihan 114.414.400
Pasar se-Kab Klaten 114.414.400
-
Kantor Pemerintahan/Swasta -
Pertokoan -
Rumah Sakit -
Sekolahan -
Pemukiman -
TPS Khusus -
-
4 1 2 1 3 Retribusi Pelayanan Pemakaman dan Pengabuan Mayat -
4 1 2 1 3 001 Retribusi Pelayanan -
Penguburan/Pemakaman termasuk
Penggalian dan Pengurukan serta Pembakaran/Pengabuan Mayat
Pendaftaran makam baru -
Daftar ulang pemakaman -
Pemesanan Tanah Makam -
-
4 1 2 1 4 Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan -
4 1 2 1 4 001 Retribusi Penyediaan Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum -

Retribusi PKD Tanah Kec Karangnongko (BKAD) -

-
4 1 2 1 5 Retribusi Pelayanan Pasar 599.653.401
4 1 2 1 5 001 Retribusi Pelataran (64.687.000)
Khusus Parkir (64.687.000)
Bongkar Muat -
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/

Akun
DINAS

jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19
4 1 2 1 5 002 Retribusi Los 666.560.401
Dasaran 618.237.001
Adegan / hewan 48.323.400
4 1 2 1 5 003 Retribusi Kios (2.220.000)
Pengelolaan MCK (2.220.000)
-
4 1 2 1 6 Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor -
4 1 2 1 6 001 Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor -
Kendaraan JBB s/d 2.100 Kg -
Kendaraan JBB 2.101 s/d 4.000 Kg -
Kendaraan JBB 4.001 s/d 8.000 Kg -
Kendaraan JBB 8.001 s/d 15.000 Kg -
Kendaraan JBB 15.001 Kg keatas -
Kereta Gandeng -
Kereta Tempelan -
Kereta Gandengan -
Biaya Pengganti smartcard yang habis -
Denda -
-
4 1 2 1 7 Retribusi Pemeriksaan Alat Pemadam Kebakaran (15.000.000)
4 1 2 1 7 001 Retribusi Pelayanan Pemeriksaan dan/atau (15.000.000)
Pengujian Alat Pemadam Kebakaran
-
4 1 2 1 9 Retribusi Penyediaan dan/atau Penyedotan -
Kakus
4 1 2 1 9 001 Retribusi Penyediaan dan/atau Penyedotan Kakus -
Luar Daerah -
Dalam Daerah -
-
4 1 2 1 11 Retribusi Pelayanan Tera/Tera Ulang 20.000.000
4 1 2 1 11 001 Retribusi Pelayanan Pengujian Alat-Alat 20.000.000
-
4 1 2 1 13 Retribusi Pengawasan dan Pengendalian Menara Telekomunikasi -

4 1 2 1 13 001 Retribusi Pengawasan dan Pengendalian Menara Telekomunikasi -


-
4 1 2 2 Retribusi Jasa Usaha (689.139.980)
4 1 2 2 1 Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah (72.860.000)
4 1 2 2 1 001 Retribusi Penyewaan Tanah dan Bangunan 17.117.000
Retribusi PKD Aula SKB Cawas (3.750.000)
Retribusi PKD Eks Tubub Pedan 1.400.000
Retribusi PKD Gedung Basement Blok C Setda Bank Jateng 4.298.000
Retribusi PKD Gedung Basement Blok C Setda Kop gemah ripah 950.000
Retribusi PKD Gedung eks MPP Kec Klaten Utara (15.250.000)
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/

Akun
DINAS

jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19
Retribusi PKD Gedung Eks SD Gayamprit 200.000
Retribusi PKD Gedung Eks SDN 1 Tarubasan Karanganom (3.700.000)
Retribusi PKD Gedung Eks SDN 2 Trotok Wedi 1.450.000
Retribusi PKD Gedung Eks SD Puluhan Trucuk (1.000.000)
Retribusi PKD Gedung GOLKAR -
Retribusi PKD Gedung Jl Mayor Kusmanto 700.000
Retribusi PKD Gedung PDAM Karangnongko 600.000
Retribusi PKD Gedung PDIP (5.160.000)
Retribusi PKD Gedung PPP 1.140.000
Retribusi PKD Gedung Serba Guna Kel. Jatinom (3.000.000)
Retribusi PKD Kios Jl. Cendrawasih (depan terminal angkuta) 1.450.000
Retribusi PKD Kios Jl. Lawu (Jl. Pierre Tendean) (5.850.000)
Retribusi PKD Kios Jl Pemuda (Kios Progo) 1.150.000
Retribusi PKD Kios Jl pemuda no 108 (pasar kliwonan) I 3.650.000
Retribusi PKD Kios Jl pemuda no 108 (pasar kliwonan) II 3.650.000
Retribusi PKD Kios kantin Pemda II (1.800.000)
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 3 (2.508.000)
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 4 (4.108.000)
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 5 (4.108.000)
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 6 (4.108.000)
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 7 (4.108.000)
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 8 (4.108.000)
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 9 -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 11 -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 12 -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 13 -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 14 -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 15 -
Retribusi PKD Kios Masjid Al Aqso No 16 -
Retribusi PKD Ruang Kecamatan Wedi (Bank Pasar) 4.900.000
Retribusi PKD Ruang Kesbangpol (2.150.000)
Retribusi PKD Grumah Dinas Jalan Kartini (2.550.000)
Retribusi PKD Rumah Dinas Prambanan (1.725.000)
Retribusi PKD Rumah Dinas Sidomulyo -
Retribusi PKD Sawah Belakang Pemda (1.955.000)
Retribusi PKD Sawah Gedung DW (2.530.000)
Retribusi PKD Sawah Manjungan Kec. Ngawen (2.599.000)
Retribusi PKD Tanah/bangunan eks kelurahan Jatinom (7.540.000)
Retribusi PKD Tanah Halaman Masjid Raya Klaten -
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Barenglor (1.000.000)
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Gayamprit 7.700.000
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Gergunung -
Retribusi PKD Tanah Kas Kelurahan Mojayan -
Retribusi PKD Tanah kec Bayat (ATM Bank Jateng) 3.796.000
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/

Akun
DINAS

jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19
Retribusi PKD Tanah Kec Bayat (BKAD) 150.000
Retribusi PKD Tanah kec Gantiwarno (ATM Bank Jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah Kec Gantiwarno (BKAD) -
Retribusi PKD Tanah Kec Gantiwarno (BKK) 250.000
Retribusi PKD Tanah Kec Jogonalan 50.000
Retribusi PKD Tanah kec Juwiring (ATM bank jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah Kec Juwiring (BKAD) -
Retribusi PKD Tanah kec Karanganom (ATM Bank Jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah kec Karangnongko (ATM bank jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah kec Kebonarum (ATM Bank Jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah kec Kemalang (ATM Bank Jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah Kec Klaten Utara (BKAD) 350.000
Retribusi PKD Tanah kec Manisrenggo (ATM Bank Jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah kec Manisrenggo (BUMDES Kepurun) 5.300.000
Retribusi PKD Tanah kec Ngawen (ATM bank jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah Kec Prambanan (BKAD) 300.000
Retribusi PKD Tanah kec Trucuk (ATM bank jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah Kec Trucuk (BKAD) 100.000
Retribusi PKD Tanah kec Tulung (ATM bank jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah Kec Wedi 50.000
Retribusi PKD Tanah Pemda (ATM Bank Jateng) 6.296.000
Retribusi PKD Tanah Pemda II (Perusda) (800.000)
Retribusi PKD Tanah Pemda II untuk ATM Bank Jateng 3.796.000
Retribusi PKD Tanah Pemda I (Perusda) (1.000.000)
Retribusi PKD Tanah Puskesmas WOnosari (ATM Bank Jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah Puskesmas jogonalan 1 (ATM bank jateng) (2.204.000)
Retribusi PKD Tanah kec Karangdowo (ATM Bank Jateng) 3.796.000
Retribusi PKD Tanah untuk reklame -
Retribusi PKD Tanah Kec Karangnongko (BKAD) -
Retribusi PKD Tanah Kec Kalikotes (Kantor Pos) 500.000
Retribusi PKD Tanah kec Cawas (ATM Bank Jateng) 6.000.000
-
Retribusi Kesehatan Hewan Keliling -
Retribusi sewa gedung RSPD/ Pandanarang -
Retribusi penerimaan sponsor -
Retribusi penerimaan iklan -
-
4 1 2 2 1 002 Retribusi Penyewaan Tanah (45.000.000)
Sewa Tanah Pengairan (45.000.000)
-
4 1 2 2 1 003 Retribusi Penyewaan Bangunan (44.977.000)
Persewaan Gedung GOR (42.734.000)
Sewa stadion 2.000.000
sewa kiso stadion (6.743.000)
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/

Akun
DINAS

jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19
Sewa alun-alun 2.500.000
persewaan Monju dan TIC
-
4 1 2 2 1 6 Retribusi Pemakaian Kendaraan Bermotor -
Sewa Alat Berat -
-
4 1 2 2 2 Retribusi Pasar Grosir dan/atau Pertokoan 691.127.063
4 1 2 2 2 002 Retribusi Penyediaan Fasilitas Pasar/Pertokoan yang Dikontrakkan 691.127.063
Hasil Sewa Kios/Toko di Pasar 691.127.063
Biaya Balik Nama -
-
4 1 2 2 4 Retribusi Terminal -
4 1 2 2 4 001 Retribusi Pelayanan Penyediaan Tempat Parkir untuk Kendaraan -
Penumpang dan Bus Umum
Sub Terminal Bendogantungan -
Sub Terminal Penggung -
Sub Terminal Tulung -
Sub Terminal Angkutan Kota -
Sub Terminal Cawas -
Sub Terminal Teloyo -
Sub Terminal Delanggu -
-
-
4 1 2 2 5 Retribusi Tempat Khusus Parkir -
4 1 2 2 5 001 Retribusi Pelayanan Tempat Khusus Parkir -
-
4 1 2 2 7 Retribusi Rumah Potong Hewan -
4 1 2 2 7 001 Retribusi Pelayanan Rumah Potong Hewan -
-
4 1 2 2 9 Retribusi Tempat Rekreasi dan Olahraga (1.307.407.043)
4 1 2 2 9 001 Retribusi Pelayanan Tempat Rekreasi danOlahraga (1.307.407.043)
Bukit Sidoguro -
Sumber Ingas (OMAC) (1.285.073.543)
Pemandian Jolotundo -
Makam Pandanaran -
Perayaan Maleman -
Lain-lain (22.333.500)
-
-
4 1 2 2 11 Retribusi Penjualan Produksi Usaha Daerah -
4 1 2 2 11 001 Retribusi Penjualan Produksi Hasil Usaha -
Daerah berupa Bibit atau Benih Tanaman
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/

Akun
DINAS

jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19
4 1 2 2 11 003 Retribusi Penjualan Produksi Hasil Usaha Daerah berupa Bibit atau -
Benih Ikan
-

-
4 1 2 3 Retribusi Perizinan Tertentu - (1.240.000.000)
4 1 2 3 1 Retribusi Persetujuan Bangunan Gedung (890.000.000)
4 1 2 3 1 001 Retribusi Persetujuan Bangunan Gedung (890.000.000)
-
4 1 2 3 3 Retribusi Izin Trayek untuk Menyediakan -
Pelayanan Angkutan Umum
4 1 2 3 3 001 Retribusi Izin Trayek untuk Menyediakan Pelayanan Angkutan Umum -
-
4 1 2 3 6 Retribusi Perpanjangan Izin Mempekerjakan Tenaga Kerja Asing (IMTA) - (350.000.000)

4 1 2 3 6 001 Retribusi Pemberian Perpanjangan IMTA - (350.000.000)


kepada Pemberi Kerja Tenaga Kerja Asing
-
4 1 3 Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 7.154.638.894
-
4 1 3 2 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 7.154.638.894
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada
BUMD
4 1 3 2 1 Bagian Laba yang Dibagikan kepada Pemerintah Daerah (Dividen) atas 6.209.718.129
Penyertaan
Modal pada BUMD (Lembaga Keuangan)
4 1 3 2 1 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 973.803.160
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) PT BPR Bank Klaten (Perseroda) Kabupaten Klaten
4 1 3 2 1 002 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 220.424.239
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) BKK
4 1 3 2 1 003 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 5.015.490.730
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD
(Lembaga Keuangan) Bank Jateng
-
4 1 3 2 2 Bagian Laba yang Dibagikan kepada (5.238.588)
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada BUMD (Aneka
Usaha)
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/

Akun
DINAS

jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19
4 1 3 2 2 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada (5.238.588)
Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan
Modal pada BUMD (Aneka Usaha) PT Aneka Usaha (Perseroda)
Kabupaten Klaten
-

4 1 3 2 3 Bagian Laba yang Dibagikan kepada Pemerintah Daerah (Dividen) atas 950.159.353
Penyertaan Modal pada BUMD (Bidang Air Minum)

4 1 3 2 3 001 Bagian Laba yang Dibagikan kepada 950.159.353


Pemerintah Daerah (Dividen) atas Penyertaan Modal pada Perusahaan
Milik Daerah/BUMD (Bidang Air Minum) PDAM Tirta Merapi Kabupaten
Klaten
-
4 1 4 Lain-lain PAD yang Sah 65.000.000.000 (11.039.926.393)
-
4 1 4 1 Hasil Penjualan BMD yang Tidak Dipisahkan 500.000
-
4 1 4 1 5 Hasil Penjualan Aset Tetap Lainnya -
4 1 4 1 5 5 Hasil Penjualan Tanaman -
-
4 1 4 1 6 Hasil Penjualan Aset Lainnya 500.000
4 1 4 1 6 2 Hasil Penjualan Aset Lainnya-Aset Lain-Lain 500.000
penjualan barang bongkar 500.000
penjualan drum bekas -
-
-
4 1 4 5 Jasa Giro (6.000.000.171)
4 1 4 5 1 Jasa Giro pada Kas Daerah (6.000.000.171)
4 1 4 5 1 001 Jasa Giro pada Kas Daerah (6.000.000.171)
4 1 4 5 2 Jasa Giro pada Kas di Bendahara -
4 1 4 5 2 001 Jasa Giro pada Kas di Bendahara -
4 1 4 7 Pendapatan Bunga -
4 1 4 7 1 Pendapatan Bunga atas Penempatan Uang Pemerintah Daerah -
4 1 4 7 1 001 Pendapatan Bunga atas Penempatan Uang Pemerintah Daerah -

-
-
4 1 4 11 Pendapatan Denda atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan -

4 1 4 11 1 Pendapatan Denda atas Keterlambatan -


Pelaksanaan Pekerjaan
SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH / SKPD

sub rincian
Kelpmpok

rincian
objek
objek

objek
BERTAMBAH/

Akun
DINAS

jenis
URAIAN
RSUD PERINDUSTRIAN & (BERKURANG)
TENAGA KERJA
1 2 17 18 19
4 1 4 11 1 001 Pendapatan Denda atas Keterlambatan Pelaksanaan Pekerjaan -

-
4 1 4 12 Pendapatan Denda Pajak Daerah -
4 1 4 12 15 Pendapatan Denda Pajak Bumi dan -
Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBBP2)
4 1 4 12 15 001 Pendapatan Denda PBBP2 -

4 1 4 13 Pendapatan Denda Retribusi Daerah -


4 1 4 13 1 Pendapatan Denda Retribusi Jasa Umum -
4 1 4 13 1 004 Pendapatan Denda Retribusi Pelayanan Parkir di Tepi Jalan Umum -

4 1 4 13 1 006 Pendapatan Denda Retribusi Pengujian Kendaraan Bermotor -

4 1 4 13 1 13 Pendapatan Denda Retribusi Pengawasan -


dan Pengendalian Menara Telekomunikasi
4 1 4 13 3 Pendapatan Denda Retribusi PerizinanTertentu -
4 1 4 13 3 003 Pendapatan Denda Retribusi Izin Trayek -
untuk Menyediakan Pelayanan Angkutan Umum
-
4 1 4 15 Pendapatan dari Pengembalian -
4 1 4 15 3 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Gaji dan -
Tunjangan
4 1 4 15 3 001 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan -
Pembayaran Gaji dan Tunjangan
4 1 4 15 4 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Perjalanan Dinas -

4 1 4 15 4 001 Pendapatan dari Pengembalian Kelebihan Pembayaran Perjalanan Dinas -

4 1 4 3 Hasil Pemanfaatan BMD yang Tidak Dipisahkan 100.000.000


4 1 4 3 1 Hasil Sewa BMD
4 1 4 3 1 1 Hasil Sewa BMD
4 1 4 3 3 Hasil dari Bangun Guna Serah -
4 1 4 3 3 001 Hasil dari Bangun Guna Serah -
- Sewa Rusunawa -
-
4 1 4 16 Pendapatan BLUD 65.000.000.000 (5.140.426.222)

Anda mungkin juga menyukai