Anda di halaman 1dari 3

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN SENI RUPA

FASE B

(KELAS 4)

Pada fase ini, peserta didik dapat:

Peserta didik mampu menuangkan pengalamannya secara visual sebagai ungkapan ekspresi kreatif dengan rinci walaupun hasilnya belum menunjukkan proporsi yang optimal. Diharapkan pada
akhir fase ini, peserta didik mampu mengenal dan dapat menggunakan keterampilan atau pengetahuan dasar tentang unsur rupa garis, bentuk, tekstur, ruang, dan warna dengan bahan, alat,
dan prosedur yang dipilih dalam menciptakan karya 2 dan 3 dimensi.

No Elemen Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Profil Pelajar Glosarium Kata Kunci Alokasi Waktu
Pancasila

1 Mengalami Pada akhir fase B, peserta didik Mengenal lingkingan sosial dan  Mandiri Lingkungan social dan fisik
(Experiencin mampu mengamati, mengenal, fisik(arsitektur  Bernalar
g) merekam dan menuangkan rumah)sekitar(tetangga) kritis
 Kreatif
pengalaman kesehariannya
secara visual dengan Menganalisis masalah sampah
menggunakan garis pijak dan plastik dalam kelestarian
proporsi walaupun masih lingkungan sekitar
berdasarkan penglihatan Memahami pengertian dan jenis-
sendiri. jenis tekstur

Mengetahui bahan-bahan alami


untuk membuat tekstur

Mengetahui teknik pembuatan


tekstur

Mengidentifikasi dan
mengklasifikasi bendera
berdasarkan bentuk dan fungsinya

Mengenal dan memahami seni


cetak: pengertian, jenis-jenis dan
bahan untuk membuat stempel
dari kentang dan ketela

2 Menciptakan Peserta didik mampu Merancang seni kriya  Mandiri


(Making/Cre menciptakan karya 2 atau 3 berdasarkam bahan sampah  Bernalar
ating dimensi dengan plastik yang telah dimilikinya. kritis
 Kreatif
mengeksplorasi dan
menggunakan elemen seni rupa Merancang sebuah tektur
berupa garis, bentuk, tekstur, berdasarkan ide pengetahuan,
ruang dan warna bahan, dan teknik yang dipelajari

3 Merefleksika Peserta didik mengenali dan Mendapat wawasan tentang  Mandiri


n dapat menggunakan alat, bahan hubungan seni cetak dengan  Bernalar
(Reflecting) dan prosedur dasar dalam persebaran ilmu pengetahuan kritis
 Kreatif
menggambar, mewarnai, melalui penerbitan
membentuk, memotong, dan
merekat

4 Berpikir dan Peserta didik mampu Memilih salah satu rumah yang  Mandiri
Bekerja mengenali dan menceritakan paling menarik sebagai objek  Bernalar
Artistik fokus dari karya yang gambar/lukis kritis
 Kreatif
(Thinking diciptakan atau dilihatnya (dari
and Working teman sekelas karya seni dari Memilih dua bahan dari sampah
Artistically) orang lain atau era atau budaya plastik untuk dimanfaatkan dalam
tertentu) serta pengalaman dan pembuatan seni kriya
perasaannya mengenai karya
tersebut.

5 Berdampak Peserta didik mulai mulai Membuat gambar rumah tetangga  Mandiri
(Impacting) terbiasa secara mandiri yang telah dipilih berdasarkan  Bernalar
menggunakan berbagai prinsip seni rupa(steksa, warn kritis
prosedur dasar sederhana untuk adan perspektif  Kreatif
berkarya dengan aneka pilihan
media yang tersedia di sekitar. Membuat satu karya seni
Peserta didik mengetahui, kerajinan dengan memanfaatkan
memahami dan mulai konsisten sampah plastic
mengutamakan faktor Membuat tekstur sesuai
keselamatan dalam bekerja. rancangan yang dibuat

Membuat bendera sebagai


gambaran dari suatu hal (jati diri,
cita-cita atau suasana hati)

Membuat ragam hias dekoratif


secara sederhana

Bereksprimen seni cetak srcara


sederhana dari kentang dan ketela

Mengetahui Padang, 3 Juli 2023


Kepala SDN 29 UKU Guru Kelas IV

Rossa Merry, S.Pd, Rita Marianti, S.Pd


NIP. 197211062005012004 NIP. 198403242014062007

Anda mungkin juga menyukai