Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS KESELAMATAN KERJA (JOB SAFETY ANALYSIS)/PROSEDUR JSA

Nomor dan Nama Pekerjaan Mobilisasi Barrier Beton dan Pagar


Tanggal No JSA :
Seng
Nomor dan Nama Jabatan
Disusun Oleh Tanda tangan No Revisi

Seksi/Departemen Diperiksa Oleh Tanda tangan Direview


Jabatan Superior Disetujui Oleh Tanda tangan Tanda tangan

Alat Pelindung Diri Yang Harus Dipakai : Lokasi Kerja : Workshop / Gudang
1. Wajib digunakan: Helm safety, sepatu safety, rompi reflektor, sarung tangan, dan masker
debu.

Bahaya yang terkait


Urutan Dasar Langkah Kerja Tindakan atau Prosedur Pencegahan yang direkomendasikan

Identifikasi bahaya yang berhubungan dengan


Uraikan pekerjaan tersebut menjadi beberapa Gunakan kedua kolom tadi sebagai pembimbing, tentukan tindakan apa yang
tiap-tiap langkah kerja tersebut terhadap
langkah kerja dasar perlu diambil untuk menghilangkan atau memperkecil bahaya yang dapat
kemungkinan terjadinya kecelakaan
menimbulkan kecelakaan, cidera atau penyakit akibat kerja

1 Memeriksa dan memakai Alat Pelindung 1.1 Cedera fatal, terbentur, tertusuk, 1.1.1 Hanya orang yang dalam keadaan sehat dan sudah mendapat
Diri (APD) tergores, pelatihan khusus dan berpengalaman yang boleh melakukan
pekerjaan ini.
1.1.2 Alat Pelindung Diri (APD) harus diperiksa dan dipakai dengan baik
dan benar sesuai dengan SOP yang berlaku.

Bahaya yang terkait


Urutan Dasar Langkah Kerja Tindakan atau Prosedur Pencegahan yang direkomendasikan
ANALISIS KESELAMATAN KERJA (JOB SAFETY ANALYSIS)/PROSEDUR JSA
2 Menyiapkan alat dan peralatan kerja 2.1 Terjatuh 2.1.1 Perhatikan jalan menuju ke/dari ke tempat peralatan. Biasanya
tempat alat dan peralatan sempit dan banyak alat bertebaran.
Setiap alat listrik portable yang digunakan harus melakukan inspeksi
2.2 Kesetrum 2.2.1 terhadap alat tersebut dengan mengisi KIP atau formulir
pemeriksaan.
Jika pekerjaan khusus (seperti bekerja diaeral terbatas, pekerjaan di
2.2.2 ketinggian) harus membuat work permit dari pihak yang berwenang
(Section head/ SHE Officer).
Gunakan teknik mengangkat yang benar dan jika mengangkat yang
2.3 Cedera pinggang 2.3.1 berat minta bantuan kepada rekan sekerja atau alat bantu angkat.
Perhatikan tangan pada saat mengakat dan menurunkan alat kerja
dan bahan
2.4 Terjepit 2.4.1
Pada saat mengawal siapkan tanda tanda seperti bendera, rotary lamp
Pengawalan dan kendaraan pengawalan
3 3.1 Tertabrak 3.1.1
Jika pekerjaan dalam cuaca buruk (seperti hujan) harus membuat
Pekerjaan Mobilisasi Pagar dan Barrier work permit dari pihak yang berwenang (Section head/ SHE
4 Beton 4.1 Terjatuh 4.1.1 Officer )
Gunakan teknik mengangkat yang benar dan jika mengangkat yang
berat minta bantuan kepada rekan sekerja atau alat bantu angkat.
4.2 Cedera punggung 4.2.1 Usahakan alat berat berada pada permukaan lahan yg rata
Perhatikan tangan pada saat mengikat pagar seng dan gunakan alat
bantu seperti tang dll
4.3 Terguling 4.3.1

4.4 Terjepit 4.4.1

Bahaya yang terkait


Urutan Dasar Langkah Kerja Tindakan atau Prosedur Pencegahan yang direkomendasikan

5 Menyelesaikan Pekerjaan 5.1 Tertusuk 5.1.1 Hati-hati saat mengembalikan semua peralatan yang dipakai.
Kembalikan dalam kondisi bersih.
5.2 Terjatuh, terbentur 5.2.1 Segera bersihkan segala macam sisa material dan sampah yang
ditimbulkan oleh pekerjaan tersebut.

Anda mungkin juga menyukai