Anda di halaman 1dari 4

D.

) Rute lomba:

Juknis perlombaan “save your eggs”

a.) Ketentuan lomba:


1. Setiap kelas 7,8,9 SMPN1 Malang wajib mengirimkan 10
orang untuk mengikuti lomba,9 orang pemain inti dan 1
orang pemain cadangan
2. Pilihlah anggota tim yang sesuai dengan kompetensi
khusus dalam lomba,yaitu keterampilan dan
keseimbangan
3. Tiap kelas wajib menyetorkan ½kg telur puyuh yang
sudah di rebus sebelum pertandingan dimulai.Untuk kelas
yang lolos sampai babak final kembali menyerahkan telur
puyuh rebus sebanyak ½kg
4. Sistem seleksi lomba, menggunakan sistem gugur
5. Lomba “save your eggs” akan di laksanakan pada tanggal
18 Agustus 2023

b.)Peraturan lomba:
1. Lomba “save your eggs” merupakan lomba ketangkasan
yang di lakukan secara estafet.
2. Dalam 1 tim di butuhkan 9 anak untuk bertanding yang
terbagi atas 3 pengupas telur,5 pemain bakiak,dan 1
pemain egrang.
3. Sebagaimana layaknya permainan estafet,tiap tahap
permainan baru dapat dilakukan setelah tahap permainan
sebelumnya terselesaikan.
4. Sesuai dengan judulnya “save your eggs”,maka tugas
utama para pemain adalah melindungi telur telurnya agar
tidak jatuh sampai estafet berakhir di garis finish.
5. Jika saat estafet terjadi ketidak seimbangan yang
mengakibatkan pemain terjatuh,klompen
terlepas,DLL,pemain yang bersangkutan boleh mengulang
D.) Rute lomba:

kembali di titik awal,dan jika klompen terlepas boleh


mengulang kembali dari posisi titik estafet bagian
klompen di mulai, tidak ada batas maksimal pengulangan
ini selama pemain masih memiliki telur yang ada di
dalam wadah yang di bawahnya.
6. Wadah yang akan dipakai untuk menempatkan telur akan
disediakan oleh panitia dan pada titik peralihan estafet
berikutnya.
7. Dalam satu kali pertandingan terdapat 4 regu yang
berlomba untuk menempati posisi utama dan hanya tim
posisi pertama yang berhak melanjutkan ke babak
berikutnya.
8. Penentuan posisi pertama dinilai dari kecepatan
menyelesaikan tugas dan jumlah telur yang tersisah di
garis finish.

c.) Cara bermain:


• 3 orang cepat cepat mengupas telur puyuh di awal.
• lalu di berikan ke 5 orang pemain bakiak (klopen raksasa)
sampai ke tengah lapangan.
• kemudian di berikan ke 1 orang pemain egrang sampai finish.
D.) Rute lomba:

8A

7B

9C

8D

7C

8B

7E

9G

8C

9F

7H

9D

8E

9E

7F

8H

8F

9A

9B

7A

8G

9H

7D

7G
D.) Rute lomba:

Anda mungkin juga menyukai