Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN PELAJARAN 2022/2023

SD/MI KAPANEWON SANDEN

Muatan : PJOK

Muatan Bentuk Nomor


No Kompetensi Dasar Indikator soal
Pelajaran Soal Soal
1. PJOK 3.1. Memahami variasi gerak Menyebutkan salah satu gerak dasar yang ada dalam permainan sepak PG 1
dasar lokomotor, non-lokomotor, bola
Menyebutkan salah satu pengertian gerak dasar dalam olahraga PG 2
dan manipulatif sesuai dengan
Menyebutkan salah satu induk organisasi di Indonesia permainan bola PG 3
konsep tubuh, ruang, usaha, dan besar
keterhubungan dalam permainan Menyebutkan fungsi dari salah satu tendangan yang ada dalam PG 4
permainan sepak bola
bola besar sederhana dan atau
Disajikan gambar, siswa menyebutkan teknik dalam menendang bola PG 5
tradisional*
Menyebutkan teknik dalam permainan sepak bola PG 6
Disajikan gambar , siswa dapat menyebutkan salah satu teknik gerakan PG 7
dalam permainan bola voli
3.2 Memahami variasi gerak Menyebutkan yang bukan termasuk dalam perainan bola kecil PG 8
dasar lokomotor, non-lokomotor, Disajikan gambar, siswa menyebutkan salah satu teknik menangkap PG 9
dan manipulatif sesuai dengan dalam permainan kasti
Menyebutkan salah satu gerak dasar yang ada dalam permainan kasti PG 10
konsep tubuh, ruang, usaha, dan
Menyebutkan bahan salah satu peralatan yang digunakan dalam PG 11
keterhubungan dalam permainan permainan bola kasti
bola kecil sederhana dan atau Menyebutkan yang bukan termasuk cara mematikan lawan dalam PG 12
permainan bola kasti
tradisional*
3.3. Memahami kombinasi gerak Menyebutkan rangkaian gerak dalam lompat jauh 13
dasar jalan, lari, lompat, dan Menyebutkan salah satu teknik dalam rangkaian lompat jauh 14
lempar melalui permainan/
olahraga yang dimodifikasi dan
atau olahraga tradisional
3.4. Menerapkan gerak dasar Disajikan pernyataan, siswa menyebutkan salah satu nama bela diri 15
lokomotor dan non-lokomotor Menyebutkan asal negara dari salah satu bela diri 16
untuk membentuk gerak dasar Disajikan gambar, siswa dapat menyebutkan teknik dasar dalam gerak 17
seni beladiri* dasar seni beladiri

3.9. Memahami jenis cidera dan Disajikan pernyataan, siswa menyebutkan pengertian dari pernyataan 18
cara penanggulangannya secara tersebut
Menyebutkan yang bukan termasuk salah satu macam cidera 19
sederhana saat melakukan
Menyebutkan cara menanggulangi cidera 20
aktivitas fisik dan dalam
kehidupan sehari-hari
3.5. Memahami berbagai bentuk Disajikan pernyataan, siswa menyebutkan pengertian dari pernyataan 21
aktivitas kebugaran jasmani tersebut
melalui berbagai latihan; daya Disajikan gambar, siswa menyebutkan salah satu latihan kebugaran 22
tahan, kekuatan, kecepatan, dan jasmani yang ditampilkan pada gambar
kelincahan untuk mencapai berat Menyebutkan tujuan melakukan saah satu latihan dalam kebugaran 23
badan ideal jasmani

3.6. Memahami rangkaian tiga Menyebutkan alat yang digunakan dalam melakukan senam 24
pola gerak dominan (bertumpu, Menyebutkan induk organisasi cabang olahraga di Indonesia 25
bergantung, keseimbangan, Disajikan gambar, siswa dapat menyebutkan salah satu gerakan senam 26
berpindah/lokomotor, tolakan, Menyebutkan tumpuan yang digunakan dalam melakukan salah satu 27
gerakan dalam senam
putaran, ayunan, melayang, dan
mendarat) dengan konsisten,
tepat dan terkontrol dalam
aktivitas senam
3.7 Memahami penggunaan Disajikan pernyataan , siswa dapat menyebutkan pengertian dari 28
kombinasi gerak dasar langkah pernyataan tersebut
Menyebutkan tahapan dalam melakukan senam irama 29
dan ayunan lengan mengikuti
Menyebutkan yang harus dilakukan saat melakukan aktivitas gerak 30
irama (ketukan) tanpa/dengan berirama
musik dalam aktivitas gerak Disajikan gambar, siswa dapat menyebutkan alat yang ada digambar 31
berirama
3.8. Memahami keterampilan Disajikan pernyataan , siswa dapat menentukan salah satu gaya renang 32
salah satu gaya renang dan Disajikan gambar, siswa menyebutkan salah satu teknik dalam renang 33
dasar-dasar penyelamatan diri*** Menyebutkan alat untuk perlengkapan renang 34
Disajikan pilihan, siswa dapat menyebutkan yang diperblehkan saat 35
berenang
3.9 Memahami perlunya Menyebutkan tanda-tanda perubahan fisik pada laki-laki saat masa 36
pemeliharaan kebersihan alat pubertas
Menyebutkan tanda-tanda masa pubertas pada perempuan 37
reproduksi
Menyebutkan cara pemeliharaan kebersihan alat reproduksi 38
Menyebutkan penyakit akibat tidak menjaga kebersihan alat reproduksi 39
Menyebutkan cara pemeliharaan kebersihan alat reproduksi 40

Anda mungkin juga menyukai