Anda di halaman 1dari 468

No. Dok : 4257.EBA.

994

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2022

PROGRAM :
Program Dukungan Manajemen

KEGIATAN :
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya
Ditjen Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi

KRO :
4257.EBA
Layanan Dukungan Manajemen Internal

RO :
4257.EBA.994
Layanan Perkantoran

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2022

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Dukungan Manajemen
Kegiatan : Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya
Ditjen Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi
KRO : [4257.EBA] Layanan Dukungan Manajemen Internal
RO : [4257.EBA.994] Layanan Perkantoran
Volume :1
Satuan : Layanan

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
c. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
d. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan;
e. Peraturan Pemerintah No. 90 Tahun 2010 tentang Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran
Kementerian/Lembaga.

2. Gambaran Umum
Tri Dharma Perguruan Tinggi terdiri dari tiga dharma yaitu pendidikan, penelitian dan pengabdian
masyarakat. Dalam mendukung pelaksanaan tiga dharma tersebut harus didukung dengan berbagai
fasilitas/sarana prasarana fisik dan SDM yang memadai.
Untuk mewujudkan Tri Dharma Perguruan Tinggi seperti yang dijabarkan diatas salah satunya dapat
dilakukan dengan memberikan pelayanan yang terbaik serta kenyamanan bagi seluruh civitas dan
masyarakat. Untuk memberikan pelayanan yang maksimal, fasilitas dan sarana harus dalam keadaan yang
baik. Misalnya dalam bidang kesehatan. Unud memiliki Poliklinik yang dapat dimanfaatkan oleh semua
pegawai, dosen dan mahasiswa yang ada dilingkungan Unud. Namun pelayanan klinik yang disediakan
tidak akan sempurna jika tidak didukung oleh sarana dan prasarana yang baik, seperti kelengkapan obat-
obatan.
Gedung pendidikan juga merupakan sarana utama dalam proses belajar mengajar. Dalam memberikan
kenyamanan dalam proses belajar itu sendiri, kondisi gedung harus diperhatikan. Mahasiswa dan dosen
tidak akan merasa nyaman jika berada dalam kondisi gedung yang rusak dan kotor. Untuk itulah perlu
diadakan perawatan/pemeliharaan gedung bertingkat dan perawatan untuk kebersihan halaman gedung
itu sendiri. Pemeliharaan ini bertujuan untuk memberikan kenyamanan dan kelancaran dalam
penggunaannya nanti.
Bukan hanya gedung, dalam pelaksanaan operasional perkantoran kendaraan juga termasuk faktor utama
yang harus diperhatikan. Misalnya dalam pendistribusian data dan surat. Kendaraan ini akan sangat
memberikan kemudahan mengingat kampus Universitas Udayana itu sendiri berada dalam 2 (dua) lokasi
yang berbeda dan memiliki jarak yang lumayan jauh. Satu kampus berada di jantung kota yaitu di Jln.
Sudirman Denpasar dan satu lokasi lagi berada di Bukit Jimbaran Badung. Untuk kelancaran
pendistribusian itu sendiri maka sangat diperlukan adanya kendaraan dinas baik roda 2 maupun roda 4.
Kendaraan itu sendiri perlu diadakan perawatan dan pemeliharaan operasional, agar dapat digunakan
dalam jangka waktu yang relatif lama.
Selain sarana gedung, untuk melancarkan proses pelaksanaan layanan perkantoran maupun proses
perkuliahan juga perlu didukung dengan listrik, air, telepon dan internet. Jika unsur-unsur diatas tidak
diperhatikan maka secara otomatis pelaksanaan perkantoran dan perkuliahan tidak dapat berjalan dengan
baik.
Banyak yang harus diperhatikan untuk mencapai kelancaran yang diinginkan. Kelancaran yang dimaksud
disini bukan hanya dalam proses belajar mengajar tetapi juga dalam proses pelayanan administrasi
perkantoran yang ada.
Untuk itulah perawatan yang harus dilakukan bukan hanya sebatas gedung saja, tetapi harus juga
diperhatikan untuk peralatan yang ada. Perawatan yang dapat dilakukan dapat berupa perawatan alat
laboratorium maupuan perawatan peralatan kantor seperti PC (Personal Computer), printer, AC maupun
genset.
Berdasarkan uraian diatas, dapat disimpulkan bahwa untuk mendapatkan kelancaran dalam proses belajar
mengajar maupun dalam proses pelayanan administrasi yang akan diberikan, Universitas Udayana harus
mampu memberikan kenyamanan bagi semua pihak. Kenyaman dan kelancaran itu sendiri dapat
diwujudkan jika adanya perawatan tidak hanya untuk gedung dan halaman tapi juga semua fasilitas yang
ada didalamnya.

B. Penerima Manfaat
1. Dosen.
Jika semua hal yang tersebut diatas dapat dilaksanakan dengan baik, maka hal ini akan memberikan
kenyamanan untuk dosen dalam pelaksanaan proses belajar mengajar maupun pelaksanaan kegiatan lainnya
yang berhubungan dengan Tri Dharma Perguruan Tinggi.

2. Pegawai.
Sama halnya dengan dosen, pegawai juga akan merasakan kenyamanan dan kelancaran dalam pelaksanaan
pekerjaannya masing-masing, disetiap unit kerja.

3. Mahasiswa yang ada dalam lingkungan Universitas Udayana.


Manfaat yang dirasakan mahasiswa sangat besar. Dengan terlaksananya layanan perkantoran yang
diantaranya terdapat perawatan gedung, perawatan kendaraan roda 2 dan 4, serta langganan daya dan jasa,
akan memberikan kelancaran, kenyamanan dan kemudahan dalam proses belajar mengajar. Dengan adanya
layanan internet juga akan memudahkan mahasiswa untuk mendapatkan informasi yang mereka inginkan
dengan mudah dan cepat.

4. Masyarakat.
Masyarakat juga dapat merasakan hal yang sama yang dirasakan oleh mahasiswa, dosen dan pegawai.
Dengan adanya layanan perkantoran yang dijelaskan seperti diatas, masyarakat juga akan merasakan
kenyamanan namun dalam hal yang sedikit berbeda. Misalnya dalam pencarian informasi atau data yang
diinginkan, dengan adanya teknologi internet masyarakat dapat memanfaatkannya untuk pencarian informasi
mengenai Universitas Udayana melalui alamat www.unud.ac.id. Dengan kemudahan itu diharapkan
masyarakat tidak perlu datang langsung ke Unud, karena dapat diakses dimanapun dan kapanpun.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Tahapan
Dilakukan dalam beberapa tahap:
a. Gaji dan Tunjangan
1. Gaji dan Tunjangan, merupakan pembayaran gaji dan tunjangan tiap bulannya selama satu tahun
untuk PNS dilingkungan universitas udayana.
- Pembayaran gaji dan tunjangan, diantaranya berupa pembayaran gaji pokok, gaji ke 13 dan ke
14, pembulatan gaji, tunjangan suami/istri, tunjangan anak, tunjangan structural PNS, tunjangan
fungsional, tunjangan PPh, tunjangan beras, uang makan PNS, tunjangan umum, dan belanja
uang lembur untuk Gol II, III dan IV.
- Tunjangan profesi dosen dan kehormatan guru besar. Tunjangan profesi dosen hanya diberikan
kepada dosen-dosen yang telah memiliki Sertifikat pendidik. Tujuannya adalah sebagai
penghargaan atas profesionalitasnya sebagai dosen atau tenaga pendidik. Sedangkan
tunjangan kehormatan guru besar/professor diberikan kepada dosen yang memiliki jabatan
akademik professor dan memenuhi persyaratan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan. Tunjangan profesi dosen ini diberikan kepada dosen PNS GB angkatan 2008-2020,
dosen non GB angkatan 2008-2020. Sedangkan tunjangan kehormatan professor diberikan
kepada dosen GN PNS angkatan 2008-2020.

2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
a. Layanan Perkantoran
1. Gaji dan Tunjangan √ √ √ √
2. Operasional dan Pemeliharaan Kantor √ √ √ √

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2022.
E. Biaya Yang Diperlukan
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp. 264.134.533.000,- (dua ratus enam puluh empat milyar
serratus tiga puluh empat juta lima rarus tiga puluh tiga ribu rupiah).

PROGRAM/ AKTIVITAS/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4257 Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis 264,134,533,000


Lainnya Ditjen Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi
4257.EBA Layanan Dukungan Manajemen Internal[Base Line] 1 Layanan 264,134,533,000
Lokasi : KOTA DENPASAR
4257.EBA.994 Layanan Perkantoran 1 Layanan 264,134,533,000
001 Gaji dan Tunjangan 247,951,693,000 U
A Pembayaran gaji dan tunjangan 156,319,209,000
511111 Belanja Gaji Pokok PNS 105,695,134,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Gaji Pokok PNS 1.0 THN 90,046,144,000 90,046,144,000
- Belanja Gaji Pokok PNS (gaji ke 13) 1.0 BLN 7,824,495,000 7,824,495,000
- Belanja Gaji Pokok PNS (gaji ke 14) 1.0 BLN 7,824,495,000 7,824,495,000
511119 Belanja Pembulatan Gaji PNS 1,306,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Pembulatan Gaji PNS 1.0 THN 1,118,000 1,118,000
- Belanja Pembulatan Gaji PNS (gaji ke 13) 1.0 BLN 94,000 94,000
- Belanja Pembulatan Gaji PNS (gaji ke 14) 1.0 BLN 94,000 94,000
511121 Belanja Tunj. Suami/Istri PNS 10,952,111,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Tunj. Suami/Istri PNS 1.0 THN 9,387,209,000 9,387,209,000
- Belanja Tunj. Suami/Istri PNS (gaji ke 13) 1.0 BLN 782,451,000 782,451,000
- Belanja Tunj. Suami/Istri PNS (gaji ke 14) 1.0 BLN 782,451,000 782,451,000
511122 Belanja Tunj. Anak PNS 1,840,214,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Tunj.Anak PNS 1.0 THN 1,577,072,000 1,577,072,000
- Belanja Tunj. Anak PNS (gaji ke 13) 1.0 BLN 131,571,000 131,571,000
- Belanja Tunj. Anak PNS (gaji ke 14) 1.0 BLN 131,571,000 131,571,000
511123 Belanja Tunj. Struktural PNS 835,170,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Tunjangan Struktural PNS 1.0 THN 716,710,000 716,710,000
- Belanja Tunjangan Struktural PNS (gaji ke 13) 1.0 BLN 59,230,000 59,230,000
- Belanja Tunjangan Struktural PNS (gaji ke 14) 1.0 BLN 59,230,000 59,230,000
511124 Belanja Tunj. Fungsional PNS 15,113,485,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Tunjangan Fungsional PNS 1.0 THN 13,949,890,000 13,949,890,000
- Belanja Tunjangan Fungsional PNS (gaji ke 13) 1.0 BLN 1,163,595,000 1,163,595,000
PROGRAM/ AKTIVITAS/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
511125 Belanja Tunj. PPh PNS 987,473,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Tunjangan PPh PNS 1.0 THN 845,779,000 845,779,000
- Belanja Tunjangan PPh PNS (gaji ke 13) 1.0 BLN 70,847,000 70,847,000
- Belanja Tunjangan PPh PNS (gaji ke 14) 1.0 BLN 70,847,000 70,847,000
511126 Belanja Tunj. Beras PNS 4,816,210,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Tunj Beras PNS 1.0 THN 4,816,210,000 4,816,210,000
511129 Belanja Uang Makan PNS 14,690,940,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Uang Makan PNS 1.0 THN 14,690,940,000 14,690,940,000
511151 Belanja Tunjangan Umum PNS 1,187,166,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Tunjangan Umum PNS 1.0 THN 1,017,570,000 1,017,570,000
- Belanja Tunjangan Umum PNS (gaji ke 13) 1.0 BLN 84,798,000 84,798,000
- Belanja Tunjangan Umum PNS (gaji ke 14) 1.0 BLN 84,798,000 84,798,000
512211 Belanja Uang Lembur 200,000,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Uang Lembur Gol II 9600.0 OJ 9,000 86,400,000
- Uang Lembur Gol III 5600.0 OJ 11,000 61,600,000
- Uang Lembur Gol IV 4000.0 OJ 13,000 52,000,000
B Tunjangan Profesi Dosen dan Kehormatan Guru Besar 91,632,484,000
PROGRAM/ AKTIVITAS/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
511153 Belanja Tunjangan Profesi Dosen 70,205,027,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2008 768.0 OB 5,310,645 4,078,575,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2009 228.0 OB 5,270,022 1,201,565,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2010 216.0 OB 5,271,102 1,138,558,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2011 96.0 OB 5,231,792 502,252,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2012 36.0 OB 5,319,250 191,493,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2013 108.0 OB 5,051,769 545,591,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2014 60.0 OB 5,002,200 300,132,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2015 60.0 OB 5,130,550 307,833,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2016 36.0 OB 4,897,112 176,296,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2017 72.0 OB 5,028,125 362,025,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2019 84.0 OB 5,300,000 445,200,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS GB Angkatan 2020 84.0 OB 5,300,000 445,200,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2008 996.0 OB 4,451,868 4,434,060,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2009 1980.0 OB 4,577,068 9,062,594,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2010 2196.0 OB 4,403,433 9,669,938,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2011 2196.0 OB 3,943,131 8,659,115,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2012 3480.0 OB 3,732,035 12,987,481,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2013 756.0 OB 3,322,930 2,512,135,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2014 660.0 OB 3,499,147 2,309,437,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2015 924.0 OB 3,474,874 3,210,783,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2016 552.0 OB 3,384,731 1,868,371,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2017 396.0 OB 3,145,627 1,245,668,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2018 108.0 OB 2,958,565 319,525,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2019 624.0 OB 4,100,000 2,558,400,000
- Tunjangan Profesi Dosen PNS Non GB Angkatan 2020 408.0 OB 4,100,000 1,672,800,000
511154 Belanja Tunjangan Kehormatan Profesor 21,427,457,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2008 768.0 OB 10,621,291 8,157,151,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2009 228.0 OB 10,540,044 2,403,130,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2010 216.0 OB 10,542,204 2,277,116,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2011 96.0 OB 10,463,584 1,004,504,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2012 36.0 OB 10,638,528 382,987,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2013 108.0 OB 10,103,538 1,091,182,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2014 60.0 OB 10,004,400 600,264,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2015 60.0 OB 18,677,784 1,120,667,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2016 36.0 OB 9,794,223 352,592,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2017 72.0 OB 17,070,139 1,229,050,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2018 12.0 OB 8,501,167 102,014,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2019 84.0 OB 16,111,905 1,353,400,000
- Tunjangan Kehormatan GB PNS Angkatan 2020 84.0 OB 16,111,905 1,353,400,000
002 Operasional dan Pemeliharaan Kantor 16,182,840,000 U
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
A Perawatan Gedung dan Halaman Pendidikan 5,591,000,000
523111 Belanja Pemeliharaan Gedung dan Bangunan 5,591,000,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan/Kebersihan Gedung 200000.0 M2 15,000 3,000,000,000
- Perawatan/Kebersihan Halaman 200000.0 M2 10,000 2,000,000,000
- Pemeliharaan Taman 1100.0 M2 10,000 11,000,000
- Pemeliharaan Gedung/Bangunan Kampus Jimbaran 1000.0 M2 200,000 200,000,000
- Pemeliharaan Gedung/Bangunan Kampus Sudirman 1000.0 M2 200,000 200,000,000
- Perawatan/Kebersihan Gedung (Pascasarjana) 1000.0 M2 180,000 180,000,000
B Perawatan Kendaraan Roda 4/6/10 1,238,362,000
523121 Belanja Pemeliharaan Peralatan dan Mesin 1,238,362,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Pemeliharaan dan Operasional Kendaraan Roda 35,000,000 1,155,000,000
- 33.0 Unit
4
Biaya Pemeliharaan dan Operasional Kendaraan Roda 27,787,500 83,362,000
- 3.0 Unit
4 (Pascasarjana)
C Perawatan Kendaraan Roda 2 76,520,000
523121 Belanja Pemeliharaan Peralatan dan Mesin 76,520,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Kendaraan Roda 2 18.0 Unit 4,110,000 73,980,000
- Perawatan Kendaraan Roda 2 - Pascasarjana 1.0 Unit 2,540,000 2,540,000
D Biaya Pembelian Bahan Bakar Solar 50,000,000
523129 Belanja Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Lainnya 50,000,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Pembelian Bahan Bakar Solar Genzet di Kantor 10,000 50,000,000
- 5000.0 Liter
Pusat
E Langganan Daya dan Jasa 5,400,000,000
522111 Belanja Langganan Listrik 4,000,000,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Listrik 4.0 Bln 1,000,000,000 4,000,000,000
522112 Belanja Langganan Telepon 600,000,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Telepon 12.0 Bln 50,000,000 600,000,000
522113 Belanja Langganan Air 800,000,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Air 12.0 Bln 66,666,667 800,000,000
F Operasional Perkantoran dan Pimpinan 1,380,199,000
PROGRAM/ AKTIVITAS/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
521115 Belanja Honor Operasional Satuan Kerja 1,080,810,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Pejabat Kuasa Pengguna Anggaran (pagu 5,000,000 60,000,000
- dana di atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar) [1 Org x 12.0 OB
12 Bulan]
Honorarium Bendahara Pengeluaran (pagu dana di 1,500,000 18,000,000
- 12.0 OB
atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar) [1 Org x 12 Bulan]
Honorarium Pejabat Pembuat Komitmen (pagu dana di 3,500,000 252,000,000
- 72.0 OB
atas Rp250 miliar s.d. Rp500 miliar) [6 Org x 12 Bulan]
Honorarium Pejabat Pengadaan Barang/Jasa [16 Org x 680,000 130,560,000
- 192.0 OB
12 Bulan]
Honorarium Petugas Administrasi Belanja Pegawai [16 400,000 76,800,000
- 192.0 OB
Org x 12 Bulan]
Honorarium Penerbit SPM/Penguji Tagihan [16 Org x 400,000 76,800,000
- 192.0 OB
12 Bulan]
Honorarium Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan 3,130,000 140,850,000
- Barang dan Jasa (Konstruksi) Pagu Pengadaan diatas 45.0 OP
Rp.75 M sd Rp.100 M [5 Org x 9 Paket]
Honorarium Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan 2,820,000 253,800,000
- Barang dan Jasa (Non Konstruksi) Pagu Pengadaan 90.0 OP
diatas Rp.75 M sd Rp.100M [9 Org x 10 Paket]
Honorarium Kelompok Kerja Pemilihan Pengadaan 480,000 12,000,000
- Jasa (Non Konstruksi) Pagu Pengadaan diatas Rp.100 25.0 OP
Juta sd Rp.250 Juta [5 Org x 5 Paket]
Honorarium Bendahara Pengelola PNBP (Pagu Dana di 1,500,000 18,000,000
- 12.0 OB
Atas Rp.250 Miliar sd Rp.500 Miliar) [1 Org x 12 Bulan]
Honorarium Pengelola Sistem Aplikasi Keuangan 250,000 42,000,000
- 168.0 OB
Tingkat Instansi Satker Unud [14 Org x 12 Bulan]
524111 Belanja Perjalanan Dinas Biasa 299,389,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Pimpinan (Denpasar-Jakarta 266,560,000
>
PP)
Biaya Tiket Pesawat Denpasar-Jakarta PP [8 Org x 7 2,450,000 137,200,000
- 56.0 OK
Kali]
- Biaya Penginapan-Jakarta [8 Org x 7 Kali x 1 Hari] 56.0 OH 610,000 34,160,000
- Uang Harian (Jakarta) [8 Org x 7 Kali x 2 Hari] 112.0 OH 530,000 59,360,000
- Biaya Taksi [8 Org x 7 Kali x 4 Kali] 224.0 OK 160,000 35,840,000
Biaya Perjalanan Dinas Pimpinan (Denpasar- 32,829,000
>
Yogyakarta PP)
Biaya Tiket Pesawat Denpasar-Yogyakarta PP [4 Org x 1,874,625 14,997,000
- 8.0 OK
2 Kali]
- Biaya Penginapan-Yogyakarta [4 Org x 2 Kali x 1 Hari] 8.0 OH 845,000 6,760,000
- Uang Harian (Yogyakarta) [4 Org x 2 Kali x 2 Hari] 16.0 OH 420,000 6,720,000
- Biaya Taksi [4 Org x 2 Kali x 4 Kali] 32.0 OK 136,000 4,352,000
G Perawatan Peralatan Kantor 980,208,000
PROGRAM/ AKTIVITAS/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
523121 Belanja Pemeliharaan Peralatan dan Mesin 650,208,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Personal Komputer (KP) 200.0 Unit 380,000 76,000,000
- Perawatan Personal Komputer (Pascasarjana) 69.0 Unit 175,000 12,075,000
- Perawatan Printer (KP) 116.0 Unit 317,500 36,830,000
- Perawatan Printer (Pascasarjana) 20.0 Unit 175,000 3,500,000
- Perawatan AC Split (KP) 330.0 Unit 606,243 200,060,000
- Perawatan AC Split (Pascasarjana) 80.0 Unit 400,000 32,000,000
- Perawatan Genset (KP) 4.0 Unit 25,000,000 100,000,000
- Perawatan Genset (Pascasarjana) 1.0 Unit 22,960,000 22,960,000
- Perawatan LCD (Pascasarjana) 35.0 Unit 175,000 6,125,000
- Perawatan Lift (KP) 3.0 Unit 23,552,857 70,658,000
- Perawatan Lift (Pascasarjana) 2.0 Unit 25,000,000 50,000,000
- Perawatan Pompa Air 20.0 Unit 2,000,000 40,000,000
523133 Belanja Pemeliharaan Jaringan 330,000,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Pemeliharaan Jaringan Telepon 1.0 Thn 30,000,000 30,000,000
- Pemeliharaan Jaringan Listrik 1.0 Thn 200,000,000 200,000,000
- Pemeliharaan Jaringan Air 1.0 Thn 100,000,000 100,000,000
H Dukungan Operasional Tugas Pokok dan Fungsi 1,466,551,000
521119 Belanja Barang Operasional Lainnya 1,466,551,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Rekam Medik Klinik 1.0 Thn 6,078,000 6,078,000
Pengepakan/Pengiriman Surat/Pengangkutan Barang 44,000,000 44,000,000
- 1.0 Thn
(BU)
- Langganan Koran 1.0 Thn 23,307,000 23,307,000
ATK dan Bahan Habis Pakai Operasional (Rektor,WR, 1,117,318 1,199,999,000
- 1074.0 OT
BU,BPKU)(KP)
ATK dan Bahan Habis Pakai Operasional Pimpinan 1,117,318 150,837,000
- 135.0 OT
(KP)
ATK dan Bahan Habis Pakai Operasional Pimpinan 1,530,000 24,480,000
- 16.0 OT
(Pascasarjana)
- Pengisian Alat Pemadam Api Ringan 51.0 Tbg 350,000 17,850,000

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002
No. Dok : 4470.BEI.001

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2022

PROGRAM :
Program Pendidikan Tinggi

KEGIATAN :
Penyediaan Dana
Bantuan Operasional Perguruan Tinggi Negeri

KRO :
4470.BEI
Bantuan Lembaga

RO :
4470.BEI.001
PT Penerima Bantuan Dukungan Operasional
(BOPTN)

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2022

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Pendidikan Tinggi
Kegiatan : Penyediaan Dana Bantuan Operasional Perguruan Tinggi Negeri
KRO : [4470.BEI] Bantuan Lembaga
RO : [4470.BEI.001] PT Penerima Bantuan Dukungan Operasional
(BOPTN)
Volume :1
Satuan : Lembaga

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
c. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 1999 tentang Pendidikan Tinggi;
d. Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan;
e. Peraturan Pemerintah No. 90 Tahun 2010 tentang Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran
Kementerian/Lembaga.

2. Gambaran Umum
Tri Dharma Perguruan Tinggi terdiri dari tiga dharma yaitu pendidikan, penelitian dan pengabdian
masyarakat. Dalam mendukung pelaksanaan tiga dharma tersebut harus didukung dengan berbagai
fasilitas/ sarana prasarana fisik yang memadai.
Disamping sarana dan fasilitas fisik lainnya hal yang diperlukan adalah sumber daya manusia, mengingat
sumberdaya berperanan penting dalam pengelolaan fasilitas/sarana prasarana yang ada. Selain sarana
gedung serta sumber daya manusia, untuk melancarkan proses pelaksanaan layanan perkantoran maupun
proses perkuliahan juga perlu didukung dengan listrik, air, telepon dan internet. Jika unsur-unsur diatas
tidak diperhatikan maka secara otomatis pelaksanaan perkantoran dan perkuliahan tidak dapat berjalan
dengan baik. Untuk melancarkan pelaksanaan proses belajar mengajar dan kegiatan perkantoran, sangat
diperlukan langganan daya dan jasa, berupa air, telepon, listrik dan internet.
Untuk mewujudkan layanan perkantoran yang sesuai seperti yang disebutkan diatas, harus didukung
dengan dana yang mencukupi pula. Maka kami menganggarkan dana untuk layanan perkantoran yang
mencangkup semua hal tersebut.

B. Penerima Manfaat
1. Dosen.
Jika semua hal yang tersebut diatas dapat dilaksanakan dengan baik, maka hal ini akan memberikan
kenyamanan untuk dosen dalam pelaksanaan proses belajar mengajar maupun pelaksanaan kegiatan lainnya
yang berhubungan dengan Tri Dharma Perguruan Tinggi.

2. Pegawai.
Sama halnya dengan dosen, pegawai juga akan merasakan kenyamanan dan kelancaran dalam pelaksanaan
pekerjaannya masing-masing, disetiap unit kerja.

3. Mahasiswa yang ada dalam lingkungan Universitas Udayana.


Manfaat yang dirasakan mahasiswa sangat besar. Dengan terlaksananya layanan perkantoran yang
diantaranya terdapat perawatan gedung, perawatan kendaraan roda 2 dan 4, serta langganan daya dan jasa,
akan memberikan kelancaran, kenyamanan dan kemudahan dalam proses belajar mengajar. Dengan adanya
layanan internet juga akan memudahkan mahasiswa untuk mendapatkan informasi yang mereka inginkan
dengan mudah dan cepat.

4. Masyarakat.
Masyarakat juga dapat merasakan hal yang sama yang dirasakan oleh mahasiswa, dosen dan pegawai.
Dengan adanya layanan perkantoran yang dijelaskan seperti diatas, masyarakat juga akan merasakan
kenyamanan namun dalam hal yang sedikit berbeda. Misalnya dalam pencarian informasi atau data yang
diinginkan, dengan adanya teknologi internet masyarakat dapat memanfaatkannya untuk pencarian informasi
mengenai Universitas Udayana melalui alamat www.unud.ac.id. Dengan kemudahan itu diharapkan
masyarakat tidak perlu datang langsung ke Unud, karena dapat diakses dimanapun dan kapanpun.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Tahapan
Dilakukan dalam beberapa tahap:
a. Dukungan Operasional PTN (BOPTN)
1. Dukungan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan, terdiri dari beberapa komponen yang bertujuan
untuk memberikan pelayanan maksimal untuk semua penerima manfaat, diantaranya :
- Pembayaran Honor Non PNS. Terdiri dari Honorarium Tenaga pendidik Non PNS dan Honorarium
Tenaga Kependidikan Non PNS. Pemberian honorarium ini bertujuan untuk memberikan reward
atau penghargaan atas kinerja yang telah dilakukan. Kinerja yang dimaksud adalah dikerja yang
dilakukan diluar tupoksi masing-masing.
- Langganan Daya dan Jasa, berupa berlangganan bandwidth. Seperti yang sudah kita ketahui
internet merupakan aspek penting dalam dunia Pendidikan di masa sekarang, terutama di masa
pandemi ini. Untuk itu sangat diperlukan adanya langgangan bandwidth untuk memudahkan para
civitas akademika untuk mendapatkan informasi seluas-luasnya.
- Belanja Langganan Listrik. Listrik juga merupakan komponen penting dalam pelaksanaan
kegiatan Pendidikan. Tanpa adanya listrik kegiatan belajar mengajar di universitas tidak akan bisa
terlaksana.

2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
a. Dukungan Operasional PTN (BOPTN)
1. Dukungan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan √ √ √ √

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2022.
E. Biaya Yang Diperlukan
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp. 30.471.955.000,- (tiga puluh milyar empat ratus tujuh
puluh satu juta sembilan ratus lima puluh lima ribu rupiah).

PROGRAM/ AKTIVITAS/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4470 Penyediaan Dana Bantuan Operasional Perguruan Tinggi 30,471,955,000


Negeri
4470.BEI Bantuan Lembaga[Base Line] 1.0 Lembaga 30,471,955,000
Lokasi : KOTA DENPASAR
4470.BEI.001 PT Penerima Bantuan Dukungan Operasional (BOPTN) 1.0 Lembaga 30,471,955,000
004 Dukungan Operasional Penyelenggaraan Pendidikan 30,471,955,000 U
A Pembayaran Honor Non PNS 18,771,955,000
521115 Belanja Honor Operasional Satuan Kerja 18,771,955,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Tenaga Pendidik Non PNS [45 Org x 13 3,076,924 1,800,000,000
- 585.0 OB
Bulan]
Honorarium Tenaga Kependidikan Non PNS [1146 Org 2,468,289 16,971,955,000
- 6876.0 OB
x 6 Bulan]
B Langganan Daya dan Jasa 11,700,000,000
521111 Belanja Keperluan Perkantoran 7,700,000,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Berlangganan Bandwidth 12.0 Bulan 641,666,667 7,700,000,000
522111 Belanja Langganan Listrik 4,000,000,000 RM
(KPPN.037-Denpasar )
- Listrik 4.0 Bulan 1,000,000,000 4,000,000,000

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002
No. Dok : 4471.CAA.001

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2021

PROGRAM :
Program Pendidikan Tinggi

KEGIATAN :
Peningkatan Kualitas dan Kapasitas Perguruan Tinggi

KRO :
4471.CAA
Sarana Bidang Pendidikan

RO :
4471.CAA.001
Sarana Pendukung Pembelajaran

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2022

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Pendidikan Tinggi
Kegiatan : Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi
KRO : [4471.CAA] Sarana Bidang Pendidikan
RO : [4471.CAA.001] Sarana Pendukung Pembelajaran
Volume : 16
Satuan : Paket

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang- Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara;
c. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
d. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
e. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 49 Tahun 2014 tentang
Standar Nasional Pendidikan Tinggi;
f. Peraturan Presiden Nomor 70 tahun 2012 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Presiden
Nomor 54 tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

2. Gambaran Umum
Peningkatan kualitas pendidikan merupakan suatu proses yang terintegrasi dengan proses peningkatan
kualitas sumber daya manusia. Perguruan Tinggi harus dinamis dan kreatif dalam melaksanakan
perannya untuk mengupayakan peningkatan kualitas/mutu pendidikan. Perguruan Tinggi dengan
berbagai keragamannya itu, diberikan kepercayaan untuk mengatur dan mengurus dirinya sendiri
sesuai dengan kondisi lingkungan dan kebutuhan anak didiknya. Agar mutu tetap terjaga dan agar
proses peningkatan mutu tetap terkontrol, maka ada standar yang diatur dan disepakati secara nasional
untuk dijadikan indikator evaluasi keberhasilan peningkatan mutu tersebut. Lulusan Perguruan Tinggi
harus memiliki pengetahuan dan ketrampilan serta berperilaku yang baik. Semua ini akan lebih mudah
dengan adanya kelengkapan alat pendidikan, karena dengan alat pendidikan yang memadai membantu
tenaga pendidik dan pengelola perguruan tinggi dalam rangka peningkatan mutu Pendidikan. Sebagai
salah satu perguruan tinggi negeri di Bali, memberikan semua hal yang terbaik kepada mahasiswa dan
masyarakat merupakan suatu keharusan. Untuk itu diperlukan pengadaan alat-alat pendidikan yang
terbaru dan terbaik. Misalnya dengan mengganti LCD yang lama atau mungkin yang sudah rusak
dengan yang baru. Begitu juga dengan Laptop, karena Laptop terus saja berkembang, pengadaan
laptop yang terbaru dan disesuaikan dengan kebutuhan merupakan keputusan yang tepat.
Alat pendidikan akan selalu menopang dan mendukung proses belajar mengajar yang ada di
Universitas Udayana. Maka dari itu alat pendidikan yang ada juga harus mengikuti perkembangan
teknologi yang ada, karena pendidikan harus diikuti dengan perkembangan teknologi, jika tidak
informasi yang didapat akan terhambat. Oleh karena itu diperlukan adanya pengadaan alat pendidikan
pendukung pembelajaran sesuai dengan yang dibutuhkan masing-masing program studi.
Selain alat pendidikan sarana yang mendukung pembelajaran juga didapat dari buku-buku pustaka.
Dengan mengadakan atau menambah koleksi buku-buku pustaka akan mempermudah mahasiswa dan
dosen dalam mencari referensi yang diperlukan. Dengan melengkapi sarana dan prasarana yang
mendukung pembelajaran seperti uarain diatas akan memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi
dosen dan mahasiswa dalam melakukan proses belajar mengajar yang terjadi.
B. Penerima Manfaat
1. Fakultas-Fakultas.
Manfaat yang dapat dirasakan oleh fakultas antara lain terlaksananya pelaksanya proses belajar mengajar
dengan lancar dan sesuai dengan jadwal. Dengan adanya alat pendidikan yang sesuai tidak akan lagi ada
keterhambatan dalam proses belajar mengajar.
2. Lembaga Penelitian dan Laboratorium dan unit kerja lainnya.
Dengan adanya alat pendidikan yang sesuai lembaga penelitian dan laboratorium yang ada di
masing-masing fakultas atau program studi dapat melaksanakan kegiatan praktek sesuai dengan jadwal
yang telah diteteapkan.
3. Dosen dan mahasiswa yang ada di lingkungan Universitas Udayana.
Tidak akan ada lagi keterlambatan dan hambatan yang dirasakan oleh dosen dan mahasiswa dalam
pelaksanaan proses belajar mengajar, baik di dalam ruang kelas maupun dalam penyelenggaraan praktek.
4. Pegawai.
Alat perlengkapan sarana gedung yang telah tersedia akan memberikan rasa nyaman dan memberikan
lingkungan yang bersih. Ini akan mempengaruhi kinerja pegawai dalam pelaksanaan pekerjaan mereka
masing-masing.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Tahapan
Dilakukan dalam beberapa tahap:
Sarana Pendukung Pembelajaran merupakan sarana yang dibutuhkan untuk mendukung kegiatan
pembelajaran di Universitas Udayana, yang terdiri dari :
1. Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran, menggunakan metode pengadaan langsung
yaitu melalui e-catalog. Alat Pendidikan yang pendukung pembelajaran terdiri dari dua yaitu alat
pengolah data dan alat laboratorium. Alat pengolah data diantaranya pengadaan PC/computer,
pengadaan laptop, pengadaan LCD, pengadaan printer dan pengadaan alat pengolah data lainnya.
Pengadaan alat Pendidikan sesuai uraian diatas merupakan komponen penting dalam pendidikan.
Alat-alat tersebut nantinya akan memudahkan tenaga pendidik untuk melakukan kegiatan
pembelajaran. Hal yang sama juga akan dirasakan oleh mahasiswa, dengan adanya peralatan
pendukung pembelajaran yang memadai memudahkan mereka untuk menerima dan mencari
informasi yang diperlukan. Kenapa diperlukan adanya pengadaan, karena alat elektronik berupa
PC/computer, laptop dan yang lainnya memiliki masanya tersendiri. Hal ini lah yang mau tidak mau
membuat adanya pengadaan yang dapat mengikuti dan disesuaikan dengan tuntutan jaman. Dengan
adanya alat Pendidikan pendukung pembelajaran yang memadai akan menghasilkan proses
pembelajaran yang efektif dan efisien.
2. Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran, menggunakan metode pengadaan langsung. Alat
pendukung pembelajaran terdiri dari pengadaan pengkondisian udara (AC) dan peralatan pendukung
pembelajaran lainnya. Sama halnya dengan alat Pendidikan, peralatan pendukung pembelajaran juga
merupakan aspek penting dalam proses pembelajaran. Peralatan ini akan memberikan kenyaman
bagi tenaga pendidik dan mahasiswa dalam proses belajar mengajar.
3. Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran, menggunakan metode pengadaan langsung.
Pengadaannya berupa pembelian kursi, meja ataupun pengadaan meja secara custom. Contoh yang
paling sederhana, misalkan meubelair berupa kursi dan meja. Kursi dan meja sangat diperlukan untuk
pelaksanaan proses ini. Pengadaan meubelair ditujukan untuk mengganti meubelair lama yang telah
rusak atau tidak dapat difungsikan kembali.

2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
Sarana Pendukung Pembelajaran
1. Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran √ √ √

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2021.
E. Biaya Yang Diperlukan
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp. 3.782.172.000 ,- (Tiga Milyar Tujuh Ratus Delapan Puluh
Dua Juta Seratus Tujuh Dua Ribu Rupiah).

PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4471.CAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran (PNBP/BLU) 16.0 Paket 3,782,172,000


051 Pengadaan Sarana Pendukung Pembelajaran 3,782,172,000 U
A Pengadaan Alat Pendukung Pembelajaran 1,448,027,000
525112 Belanja Barang 862,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Alat Perlengkapan Komputer 2.0 unit 431,000 862,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 1,447,165,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Komputer/PC 60.0 unit 11,526,748 691,604,000
- Pengadaan Laptop 17.0 unit 22,735,307 386,500,000
- Pengadaan LCD Proyektor 18.0 unit 12,846,945 231,245,000
- Pengadaan Printer 16.0 unit 4,043,275 64,692,000
- Pengadaan Alat Perlengkapan Komputer 15.0 unit 4,874,974 73,124,000
B Pengadaan Alat Laboratorium Pendukung Pembelajaran 1,622,179,000
525112 Belanja Barang 8,531,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Alat Laboratorium 155.0 unit 55,040 8,531,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 1,613,648,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Alat Laboratorium 36.0 unit 44,823,575 1,613,648,000
C Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran 433,458,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

525112 Belanja Barang 3,188,000 BLU


(KPPN.037-Denpasar )
Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran 398,500 3,188,000
- 8.0 unit
Lainnya
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 430,270,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Air Conditioner (AC) 23.0 unit 17,545,740 403,552,000
Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran 2,671,800 26,718,000
- 10.0 unit
Lainnya
D Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran 211,683,000
525112 Belanja Barang 55,176,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran 100.0 unit 551,760 55,176,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 156,507,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran 38.0 unit 4,118,606 156,507,000
E Pemeliharaan Peralatan Pendukung Pembelajaran 32,825,000
525114 Belanja Pemeliharaan 24,781,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Peralatan Laboratorium Non Kapitalisasi 7.0 unit 3,540,179 24,781,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 8,044,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pemeliharaan Peralatan Laboratorium Kapitalisasi 1.0 unit 8,044,000 8,044,000
F Pemeliharaan Meubelair Pendukung Pembelajaran 34,000,000
525114 Belanja Pemeliharaan 34,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Meubelair Pembelajaran Non Kapitalisasi 400.0 unit 85,000 34,000,000

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002
RENCANA BI
SNI SDAN ANGGARAN
UNI VERSITASUDAYANA
TAHUN 2022

BADAN LAYANAN UMUM (BLU)


UNI VERSI
TASUDAYANA
OKTOBER2021
RENCANA BISNIS DAN ANGGARAN
UNIVERSITAS UDAYANA
TAHUN 2022

BADAN LAYANAN UMUM


UNIVERSITAS UDAYANA
OKTOBER 2021

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 i


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
1. RINGKASAN EKSEKUTIF

Universitas Udayana (Unud) adalah salah satu Universitas Nasional

yang telah mendapatkan pengesahan sebagai Badan Layanan Umum dan

menerapkan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum, sesuai

Keputusan Menteri Keuangan Nomor : 441/KMK.5/2011 tanggal 27

Desember 2011 tentang Penetapan Universitas Udayana sebagai Instansi

Pemerintah yang Menerapkan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan

Umum.

BLU Unud menetapkan Target Kinerja Tahun 2021 berdasarkan

Perjanjian kinerja yang telah ditandatangani oleh Rektor Unud dengan

Dirjen Dikti Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

serta Kontrak Kinerja dengan Dirjen Perbendaharaan Kementerian

Keuangan. Untuk Perjanjian Kinerja Tahun 2021 dengan Dirjen Dikti

terdapat sepuluh (10) indikator Kinerja yang diperjanjikan, 2 (dua)

diantaranya merupakan indikator kinerja wajib yang mendukung Tata

Kelola Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, serta 8 (delapan) Indikator

Kinerja Utama Perguruan Tinggi Negeri (IKU PTN) yang tersebar dalam

empat sasaran strategis antara lain yaitu sasaran strategis satu adalah

Meningkatnya kualitas pendidikan tinggi terdiri dari Persentase lulusan S1

dan D4/D3/D2 yang berhasil mendapat pekerjaan, melanjutkan studi atau

menjadi wiraswasta dengan target 80%, Persentase mahasiswa S1 dan

D4/D3/D2 yang menghabiskan paling sedikit 20 (dua puluh) sks di luar

kampus, atau meraih prestasi paling rendah tingkat nasional dengan target

30%. Sasaran Strategis dua adalah meningkatnya kaulitas dosen pendidikan

tinggi terdiri dari Persentase dosen yang berkegiatan tridarma di kampus

lain, di QS100 berdasarkan bidang ilmu (QS100 by subject), bekerja sebagai

praktisi di dunia industri, atau membina mahasiswa yang berhasil meraih

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 ii


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
prestasi paling rendah tingkat nasional dalam 5 (lima) tahun terakhir dengan

target 20%, Persentase dosen tetap berkualifikasi akademik S3, memiliki

sertifikat kompetensi/profesi yang diakui oleh industri dan dunia kerja, atau

berasal dari kalangan praktisi profesional, dunia industri, atau dunia kerja

dengan target 40%, Jumlah keluaran penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat yang berhasil mendapat rekognisi internasional atau diterapkan

oleh masyarakat per jumlah dosen dengan target 0.15. Sasaran Strategis tiga

adalah Meningkatnya kualitas kurikulum dan pembelajaran terdiri dari

Persentase Program Studi S1 dan D4/D3/D2 yang melaksanakan kerja sama

dengan mitra dengan target 50%, Persentase mata kuliah S1 dan D4/D3/D2

yang menggunakan metode pembelajaran pemecahan kasus (case method)

atau pembelajaran kelompok berbasis projek (team-based project) sebagai

sebagian bobot evaluasi dengan target 35%, Persentase program studi S1 dan

D4/D3/D2 yang memiliki akreditasi atau sertifikat internasional yang diakui

pemerintah dengan target 5%. Sasaran Strategis empat adalah Meningkatnya

tata Kelola satuan kerja di lingkungan Ditjen Pendidikan Tinggi yang teridiri

dari Rata-rata Predikat SAKIP Satker minimal BB, Rata-rata Nilai Kinerja

Anggaran atas pelaksanaan RKA-K/L Satker minimal 80. Untuk Kontrak

Kinerja Tahun 2021 dengan Dirjen Perbendaharaan terdapat dua belas (12)

indikator Kinerja yang diperjanjikan dimana delapan Indikator merupakan

Indikator Kinerja Utama Perguruan Tinggi Negeri (IKU PTN) yang sama

dengan Indikator pada Perjanjian Kinerja Dirjen Dikti, sedangkan 4 indikator

lainnya merupakan indikator yang sesuai dengan Sasaran Strategis di bidang

Kinerja Pengelolaan Keuangan Efektif, Efisien dan Akuntabel yaitu antara

lain adalah Rasio Pendapatan BLU terhadap Biaya Operasional dengan

target 75%, Realisasi Pendapatan BLU tahun 2021 dengan target sebesar Rp.

439.206.000.000, Realisasi Pendapatan dari Optimalisasi Aset dengan target

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 iii


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
sebesar Rp. 13.500.000.000, Persentase Penyelesaian Modernisasi

Pengelolaan BLU dengan target sebesar 115%. Selanjutnya kontrak kinerja

rektor tersebut di breakdown dengan kontrak kinerja terhadap Unit Kerja

(Dekan) dilingkungan Unud.

Pencapaian Kinerja BLU Unud Tahun 2021, dibidang pengelolaan

keuangan diukur dari Realisasi/prognosa capaian Pendapatan BLU Unud

sampai dengan Triwulan I tahun 2021 dibandingkan dengan target

pendapatan adalah 43,88% dan target belanja BLU Unud tahun 2021

dibandingkan dengan capaian belanja sampai dengan Triwulan I adalah

29,26%. Pencapaian Kinerja BLU Unud Tahun 2021 juga dijabarkan melalui

capaian delapan IKU PTN tahun 2021 dimana sampai dengan triwulan 1

tahun 2021 capaian di masing-masing indikator yaitu Persentase lulusan S1

dan D4/D3/D2 yang berhasil mendapat pekerjaan; melanjutkan studi; atau

menjadi wiraswasta dengan capaian 49,51%; Persentase lulusan S1 dan

D4/D3/D2 yang menghabiskan paling sedikit 20 (dua puluh) sks di luar

kampus; atau meraih prestasi paling rendah tingkat nasional dengan capaian

2,97%; Persentase dosen yang berkegiatan tridarma di kampus lain, di QS100

berdasarkan bidang ilmu (QS100 by subject), bekerja sebagai praktisi di

dunia industri, atau membina mahasiswa yang berhasil meraih prestasi,

aling rendah tingkat nasional dalam 5 (lima) Tahun Terakhir dengan capaian

14,96%; Persentase dosen tetap berkualifikasi akademik S3; memiliki

sertifikat kompetensi/profesi yang diakui oleh industri dan dunia kerja; atau

berasal dari kalangan praktisi profesional, dunia industri, atau dunia kerja

dengan capaian 61,68%; Jumlah keluaran penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat yang berhasil mendapat rekognisi internasional atau diterapkan

oleh masyarakat per jumlah dosen dengan capaian 0.10; Persentase program

studi S1 dan D4/D3/D2 yang melaksanakan kerja sama dengan mitra dengan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 iv


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
capaian 48,08%, Persentase mata kuliah S1 dan D4/D3/D2 yang

menggunakan metode pembelajaran pemecahan kasus (case method) atau

pembelajaran kelompok berbasis projek (team-based project) sebagai

sebagian bobot evaluasi dengan capaian 14,26%; Persentase program studi S1

dan D4/D3/D2 yang memiliki akreditasi atau sertifikat internasional yang

diakui pemerintah dengan capaian 5,77%; Rata-rata Predikat SAKIP Satker

minimal BB masih belum proses penilaian dari Kementerian; Rata-rata Nilai

Kinerja Anggaran atas pelaksanaan RKA-K/L Satker minimal 80 dengan nilai

capaian 20.

Untuk mencapai target kinerja tersebut BLU Unud telah menyusun

Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA), yang merupakan implementasi dari

Rencana Strategis Bisnis Unud dalam rangka menerapkan Pola Pengelolaan

Keuangan Badan Layanan Umum. RBA Unud tersebut merupakan bagian

yang menggambarkan kinerja Unud dalam menjalankan fungsinya sebagai

satker bidang pendidikan dengan pengelolaan keuangan Badan Layanan

Umum. RBA tersebut merupakan bagian dari rencana kerja BLU Unud

dalam satu tahun yang dituangkan dalam bentuk unit moneter.

RBA BLU Unud Tahun 2022 disusun dengan menggunakan Asumsi

Makro yang terdapat dalam Buku II Nota Keuangan dan RAPBN 2022

yaitu : inflasi sebesar 3,0%, Tingkat pertumbuhan ekonomi 5,0% hingga 5,5%,

Tingkat kurs atau nilai tukar rupiah Rp 14.350 per USD, dan Tingkat suku

bunga SUN 10 tahun sebesar 6,82%.

Asumsi Mikro penyusunan BLU Unud tahun 2022 meliputi : (1)

Kebijakan Akuntansi menggunakan Standar Akuntansi Pemerintahan

(SAP); (2) BLU Unud mengelola kas minimal sebesar Rp 10.000.000.000,-

Saldo kas yang menganggur (idle) dipertimbangkan untuk disimpan dalam

bentuk deposito jangka pendek satu bulan. Hal ini dilakukan untuk

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 v


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
menambah pendapatan BLU Unud, sesuai Peraturan Pemerintah Republik

Indonesia No. 23 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan

Umum, yang telah diubah pada Peraturan Pemerintah No. 74 Tahun 2012

tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah No. 23 Tahun 2005; (3)

Subsidi dari pemerintah berupa Rupiah Murni untuk biaya operasional

layanan perkantoran, biaya investasi; biaya pemeliharaan, dan biaya

operasional pendidikan tinggi; (4) Tarif untuk kebutuhan biaya operasional

pelaksanaan pendidikan disusun sesuai standar pelayanan minimal,

perubahan penerimaan anggaran yang bersumber dari Rupiah Murni

maupun dari layanan yang diberikan kepada masyarakat, kerjasama dan

dana hibah, tarif disusun berdasarkan standar biaya umum dan standar

biaya yang ditetapkan oleh pimpinan BLU; (5) Volume layanan BLU Unud

dinyatakan dalam daya tampung untuk mahasiwa baru dan total mahasiswa

dari tahun 2020 sampai dengan tahun 2021.

Pencapaian kinerja 2022 sangat dipengaruhi oleh berbagai faktor, baik

internal maupun eksternal. Beberapa faktor internal yang diperkirakan akan

mempengaruhi pencapaian kinerja adalah kondisi internal BLU seperti

pelayanan terhadap stakeholder, kondisi keuangan dan Sumber daya

Manusia serta Sarana dan Prasarana. Sedangkan faktor eksternal yang

diperkirakan akan mempengaruhi pencapaian kinerja tahun 2022 adalah

Peraturan Pemerintah, faktor sosial ekonomi masyarakat, dan persaingan

dengan perguruan tinggi lainnya.

RBA BLU Unud menganut pola anggaran fleksibel (flexible budget)

yaitu belanja BLU dapat melampaui atau dibawah pagu anggaran sesuai

dengan realisasi pendapatan. Belanja BLU yang melampaui pagu anggaran

dapat dilakukan dengan ambang batas sebesar 10%. RBA BLU Unud tahun

2022 yang telah disusun meliputi sebagai berikut.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 vi


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
1) Perkiraan pendapatan BLU Unud tahun 2022 yang berasal dari

Pendapatan Rupiah Murni sebesar Rp. 294.606.488.000 ,- dan

Pendapatan Jasa Layanan Umum (PNBP) sebesar Rp 357.000.000.000,-

merupakan pendapatan unit kerja yang meliputi: Fakultas Ilmu Budaya,

Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Fakultas Kedokteran,

Fakultas Kedokteran Hewan, Fakultas Pertanian, Fakultas Peternakan,

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Fakultas Teknik,

Fakultas Teknologi Pertanian, Fakultas Pariwisata, Fakultas Ilmu Sosial

dan Politik, Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan, Program Pasca

Sarjana (PPS), dan Rektorat, sehingga Target pendapatan tahun 2022

adalah Rp 651.606.488.000,-

2) Perkiraan Belanja BLU Unud tahun 2022 dirinci per unit kerja, dengan

output kegiatan meliputi Belanja BLU (PNBP) dan Belanja Rupiah

Murni, masing-masing terdiri dari : biaya operasional, belanja modal,

belanja jasa pada setiap unit kerja. Secara keseluruhan Target Belanja

BLU Unud tahun 2022 bernilai Rp 651.606.488.000,-

3) Ikhtisar RBA berupa target pendapatan BLU Unud menurut program

dan kegiatan tahun anggaran 2022, yang berjumlah Rp 357.000.000.000,-

terdiri dari: Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan Rp 306.311.597.000,-

Pendapatan Jasa Penyediaan Barang dan Jasa Lainnya Rp.

39.688.403.000,- Pendapatan Hasil Kerja Sama Lembaga/Badan Usaha

Rp. 4.000.000.000,- Pendapatan Hasil Kerja Sama Pemerintah Daerah Rp.

1.000.000.000,- Pendapatan Jasa Layanan Perbankan BLU Rp.

6.000.000.000,- dan Pendapatan Rupiah Murni Rp 294.606.488.000 ,-.

4) Ikhtisar RBA berupa belanja BLU Unud tahun 2022 menurut program

dan kegiatan tahun anggaran 2022 yang berjumlah Rp 651.606.488.000,-

terdiri dari Penyediaan Dana Bantuan Operasional berupa: Operasional

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 vii


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
dan Pemeliharaan Perkantoran, Proses Belajar Mengajar; Dukungan

Manajemen Perguruan Tinggi yang berupa: Layanan Perkantoran

meliputi: Gaji dan Tunjangan, Operasional dan Pemeliharaan Kantor;

Peningkatan Layanan Tridharma Perguruan Tinggi yang meliputi

Layanan Pendidikan, Penelitian, Pengabdian Masyarakat,

Sarana/Prasarana Pendukung Pembelajaran, Sarana/Prasarana

Pendukung Perkantoran, Layanan Perkantoran, dan Operasional Rumah

Sakit Pendidikan.

5) Pendapatan Agregat tahun 2022 BLU Unud Rp 651.606.488.000,-

meliputi Pendapatan BLU (PNBP) Rp 357.000.000.000,- dan Rupiah

Murni Rp 294.606.488.000 ,- Belanja agregat tahun 2021 bernilai Rp

651.606.488.000,- terdiri dari Belanja Operasional dan Belanja Modal

masing-masing bersumber dari PNBP dan Rupiah Murni.

6) Perhitungan biaya layanan BLU Unud per unit kerja tahun anggaran

2022 meliputi biaya langsung dan biaya tak langsung masing-masing

unit kerja di lingkungan Unud.

7) Laporan Arus Kas BLU Unud meliputi : Arus Kas dari Aktivitas Operasi,

Arus Kas dari Aktivitas Investasi, Arus Kas dari Aktivitas Pendanaan,

dan Arus Kas dari Aktivitas Transitoris

Pada akhirnya, dukungan dari seluruh civitas akademika Unud

sangat diperlukan dalam merealisasikan Rencana Bisnis dan Anggaran

(RBA) tahun 2022 dalam upaya meningkatkan kinerja pelayanan.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 viii


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
2. DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN DEPAN................................................................................................. i

1. RINGKASAN EKSEKUTIF .................................................................... II


2. DAFTAR ISI ............................................................................................. IX
3. DAFTAR TABEL ........................................................................................ X
4. DAFTAR GAMBAR ...............................................................................XII
5. LEMBAR PERSETUJUAN................................................................... XIII
1. BAB I PENDAHULUAN.......................................................................... 1
A. UMUM ............................................................................................................ 1
B. VISI, MISI, TUJUAN, DAN BUDAYA KERJA BLU UNIVERSITAS
UDAYANA ...................................................................................................... 7
C. SUSUNAN PEJABAT PENGELOLA BLU DAN DEWAN PENGAWAS BLU
UNIVERSTAS UDAYANA .............................................................................. 17
2. BAB II KINERJA BLU TAHUN ANGGARAN 2021 DAN
RENCANA BISNIS DAN ANGGARAN BLU TAHUN
ANGGARAN 2022 .......................................................................................... 25
A. GAMBARAN UMUM BLU UNIVERSITAS UDAYANA ................................... 25
B. PENCAPAIAN KINERJA BLU TAHUN 2021 DAN TARGET KINERJA
BLU UNIVERSITAS UDAYANA TAHUN 2022 ............................................ 101
C. INFORMASI LAINNYA YANG PERLU DISAMPAIKAN ................................. 114
D. AMBANG BATAS BELANJA BLU ................................................................ 115
E. PRAKIRAAN MAJU PENDAPATAN DAN PRAKIRAAN MAJU BELANJA ..... 116
3. BAB III PENUTUP ....................................................................................... 119
A. KESIMPULAN.............................................................................................. 119
B. PERHATIAN KHUSUS ................................................................................. 125

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 ix


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
3. DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Indikator pencapaian setiap tahapan pengembangan Unud


2009-2024 ................................................................................................ 10
Tabel 2.1 Pelayanan Pendidikan Universitas Udayana ................................... 27
Tabel 2.2 Program Studi di Lingkungan Universitas Udayana Tahun
2021 ......................................................................................................... 29
Tabel 2.3 Perkembangan Jumlah Mahasiswa Universitas Udayana
Tahun Akademik 2017/2018 - 2021/2022 ........................................... 33
Tabel 2.4 Indeks Prestasi Kumulatif Lulusan Universitas Udayana
Tahun 2021 ............................................................................................ 34
Tabel 2.5 Masa Studi Lulusan Universitas Udayana Tahun 2021 ................. 35
Tabel 2.6 Jumlah Usulan Penelitian dan Penelitian Tahun 2021
Universitas Udayana............................................................................ 36
Tabel 2.7 Jumlah Usulan Pengabdian dan Pengabdian kepada
Masyarakat Universitas Udayana Tahun 2021 ................................ 40
Tabel 2.8 Laporan Aktivitas BLU Unud per 31 Desember Tahun 2021 ........ 42
Tabel 2.9 Neraca BLU Unud Per 31 Desember Tahun 2021 ............................ 44
Tabel 2.10 Tabel Perbandingan Daya Serap Anggaran PNBP Tahun
Anggaran 2020 dan 2021 (TW1, TW2, TW3 dan TW4) ................... 46
Tabel 2.11 Komposisi Dosen PNS Unud Berdasarkan Jabatan Tahun
2021 ......................................................................................................... 48
Tabel 2.12 Komposisi Dosen PNS Unud Berdasarkan pendidikan Tahun
2021 ......................................................................................................... 49
Tabel 2.13 Jumlah Tenaga Kependidikan PNS Berdasarkan Pendidikan
Terakhir Tahun 2021 .......................................................................... 50
Tabel 2.14 Tenaga Pendidik dan Kependidikan Kontrak per Unit kerja
Universitas Udayana Tahun 2021 ..................................................... 51
Tabel 2.15 Lahan Universitas Udayana Berdasarkan Lokasi, Status
Penguasaan, Penggunaan dan Luasnya ........................................... 53
Tabel 2.16 Prasarana Kegiatan Akademik Universitas Udayana Tahun
2021 ......................................................................................................... 72
Tabel 2.17 Prasarana Kegiatan Non Akademik Universitas Udayana
Tahun 2021 ............................................................................................ 73
Tabel 2.18 Nama Pengembangan Sistem Universitas Udayana....................... 84
Tabel 2.19 Mahasiswa Baru dan Total Mahasiswa BLU Universitas
Udayana Tahun 2020-2021 .................................................................. 96
Tabel 2.20 Identifikasi Faktor-Faktor Kekuatan Mikro ..................................... 96
Tabel 2.21 Biaya Layanan Per Unit Kerja........................................................... 113
Tabel 2.22 Perkiraan Pendapatan BLU Unud Tahun 2021–2024 .................... 116

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 x


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Tabel 2.23 Perkiraan Belanja BLU Unud Tahun 2021 – 2024 .......................... 117
Tabel 2.24 Target Pendapatan dan Belanja BLU Unud Tahun 2021 –
2024 ....................................................................................................... 118
Tabel 3.1 Penyisihan Piutang ............................................................................ 125

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 xi


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
4. DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Road Map Pencapaian Jangka Panjang Unud Pada Tahun
2009-2024 ........................................................................................ 10
Gambar 2.1 Perkembangan Jumlah Mahasiswa Universitas Udayana
Tahun Akademik 2017/2018 - 2021/2022 .................................... 33
Gambar 2.2 Indeks Prestasi Komulatif Lulusan Universitas Udayana
Tahun 2021 ..................................................................................... 34
Gambar 2.3 Masa Studi Lulusan Universitas Udayana Tahun 2021 .......... 35
Gambar 2.4 Usulan Penelitan yang diterima Unud Tahun 2021 ................. 39
Gambar 2.5 Usulan Pengabdian Kepada Masyarakat Unud yang
diterima Tahun 2021 ..................................................................... 41
Gambar 2.6 Perbandingan Daya Serap Anggaran PNBP Tahun
Anggaran 2020 dan 2021 (TW1, TW2 , TW3 dan TW4) ........... 47
Gambar 2.7 Profile Bandwidth Internet Unud (Mbps) ................................... 88
Gambar 2.8 Perkiraan Pendapatan BLU Unud Tahun 2022....................... 107
Gambar 2.9 Perkiraan Pendapatan Perunit Kerja BLU Unud Tahun
2022 ................................................................................................ 108
Gambar 2.10 Ikhtisar Pendapatan Unud Tahun 2022 ................................... 109
Gambar 2.11 Ikhtisar Belanja BLU Unud Tahun 2022 .................................. 110
Gambar 2.12 Belanja Agregate BLU Unud Tahun 2022 ................................ 111
Gambar 2.13 Biaya Layanan Perunit Kerja BLU Unud Tahun 2022 ........... 114

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 xii


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS UDAYANA
Alamat : Kampus Bukit – Jimbaran
Telephone: (0361) 701954, 701812, 701907, Fax: (0361) 701907
Laman : www.unud.ac.id

5. LEMBAR PERSETUJUAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama : Prof. Dr. Ir. I Nyoman Gde Antara, M.Eng.IPU.
Jabatan : Rektor Universitas Udayana
Alamat : Kampus Universitas Udayana, Jimbaran, Badung
– Bali
Telepon : (0361) 701954, Pesawat 206
Fax : (0361) 701907
Email : antarasss@yahoo.com
Dengan ini menyampaikan Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA)
Tahun 2022 dengan perincian:

1 Rupiah Murni (RM) Rp. 294.606.488.000,-


2 Pinjaman/Hibah Luar Negeri Rp. -
3 PNBP/BLU Rp. 357.000.000.000,-
Total Rp. 651.606.488.000,-

Demikian Rencana Bisnis dan Anggaran ini kami sampaikan


untuk memenuhi ketentuan dalam rangka pelaksanaan
Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum (PK-BLU).
Jimbaran, 16 Oktober 2021
Menyetujui, Rektor,
a.n. Menteri Pendidikan, Universitas Udayana
Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Sekretaris Jenderal

Suharti I Nyoman Gde Antara


NIP 196911211992032002 NIP 196408071992031002
Mengetahui,
Dewan Pengawas
1.

Dian Wahyuni
2.

Teguh Dwi Nugroho


3.

I Gusti Agung Rai

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 xiii


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
1. BAB I

PENDAHULUAN
A. Umum

Universitas Udayana (Unud) merupakan salah satu perguruan

tinggi negeri terkemuka di kawasan Indonesia Timur, terletak di Kota

Denpasar - Bali. Cikal bakal pendirian Unud adalah Fakultas Sastra

Udayana cabang Universitas Airlangga yang diresmikan oleh Presiden

Republik Indonesia Dr. Ir. Soekarno, pada tanggal 29 September 1958

sebagaimana tertulis pada Prasasti di Fakultas Sastra Jalan Nias Denpasar.

Sebagai universitas, Unud ditetapkan berdasarkan Keputusan Menteri

Perguruan Tinggi dan Ilmu Pengetahuan (PTIP), Nomor 104 Tahun 1962,

tanggal 9 Agustus 1962, kemudian Pendirian Unud dikukuhkan dengan

Surat Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 18 tahun 1963,

tanggal 13 Januari 1963.

Pada awal berdirinya Unud terdiri atas Fakultas Sastra, Fakultas

Kedokteran, Fakultas Kedokteran Hewan dan Peternakan (Pada tahun 1997

Fakultas Kedokteran Hewan berdiri sendiri terpisah dari Fakultas

Peternakan), serta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (Pada tahun

1993 memisahkan diri dari Unud menjadi Universitas Pendidikan

Ganesha). Tahun selanjutnya didirikan Fakultas Hukum dan Pengetahuan

Masyarakat (1964), Fakultas Teknik (1965), Fakultas Ekonomi (1976),

Fakultas Pertanian (1976). Sejalan dengan perkembangan Unud dan

kebutuhan masyarakat akan pendidikan maka Unud mendirikan Fakultas

Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (1993), Fakultas Teknologi

Pertanian (2004), Program Studi Ilmu Kesehatan Masyarakat (2001 menjadi

program studi dibawah Fakultas Kedokteran), Fakultas Pariwisata (2008),

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 1


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (2009) dan Fakultas Kelautan dan

Perikanan (2011).

Tahun 2021 di Unud memiliki 13 Fakultas, 48 program sarjana (S1),

26 program pascasarjana (S2), 12 program pascasarjana S3, 8 pendidikan

profesi pasca S1, 19 program pendidikan Spesialis (SP1), dan 4 program

diploma (D3 dan D4). Jumlah mahasiswa tahun akademik 2020/2021

sampai bulan maret 2021 sebanyak 27.506 orang dengan rincian jenjang

diploma (S0) = 778 (2,83%), jenjang sarjana (S1) = 21.719 (78,96%), Program

Profesi = 1.184 (4,30%) Program Spesialis (Sp1) = 1.078 (3,92%), Program

Pascasarjana (terdiri dari program S2 = 2.009 (7,30%) dan Program S3 = 738

(2,68%).

Dosen Unud berjumlah 1.402 orang, dengan kualifikasi pendidikan

terakhir S1 = 0,07%, S2 = 50,43%, S3 = 44,58%, Spesialis 1 = 3,35%, dan

Spesialis 2 = 1,14%. Jumlah guru besar = 158 orang (11,27%). Dosen yang

telah mendapatkan sertifikasi pendidikan pada awal tahun 2021 sebanyak

1.296 orang (92,44%).

Unud ditetapkan sebagai lembaga yang menerapkan Pengelolaan

Keuangan Badan Layanan Umum (PK-BLU UNUD) sejak tahun 2012,

dengan Keputusan Menteri Keuangan Nomor 414/KMK.05/2011 Tanggal 27

Desember 2011 tentang Penetapan Unud pada Departemen Pendidikan

dan Kebudayaan sebagai Instansi Pemerintah yang menerapkan

Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum. Pola pengelolaan keuangan

sebagai Badan Layanan Umum sangat membantu Unud untuk dapat

mengelola dan mengembangkan asset yang dimiliki menjadi income

generating units untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat,

pengembangan Unud ke depan baik infrastruktur, fasilitas dan

pengembangan sumber daya manusia.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 2


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Landasan hukum dalam pengelolaan PK BLU Unud adalah sebagai

berikut:

1) Keputusan Menteri Keuangan Nomor 414/KMK.05/2011 Tanggal 27

Desember 2011 tentang Penetapan Unud pada Departemen Pendidikan

dan Kebudayaan sebagai Instansi Pemerintah yang menerapkan

Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum.

2) Peraturan Menteri Keuangan No. 66/PMK.02/2000 tentang RBA dan

DIPA UNUD.

3) Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 23 tahun 2005

tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum.

4) Peraturan Menteri Keuangan No. 76/PMK.05/2008 tentang Pedoman

Akuntansi dan PK-UNUD.

5) Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER- 55/PB/2011

tentang Tata Cara Revisi Rencana Bisnis dan Anggaran Definitif dan

Revisi Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran Badan Layanan Umum

6) Peraturan Menteri Keuangan No. 92/PMK.05/2011 tentang Rencana

Bisnis dan Anggaran serta pelaksanaan Anggaran Badan Layanan

Umum.

7) Peraturan Menteri Keuangan No. 129/PMK/2021 tentang Pedoman

Pengelolaan Badan Layanan Umum

8) Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER- 20/PB/2012

tentang Pedoman Teknis Penyusunan Rencana Bisnis dan Anggaran

Satuan Kerja Badan Layanan Umum.

9) Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 74 tahun 2012

tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 23 tahun 2005

tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 3


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
10) Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik

Indonesia Nomor 30 Tahun 2016 Tentang Organisasi dan Tata Kerja

Universitas Udayana.

11) Peraturan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik

Indonesia Nomor 34 Tahun 2017 Tentang Statuta Universitas Udayana

12) Surat Keputusan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi

Republik Indonesia Nomor 367/M/KPT.KP/2017 Tahun 2017 Tentang

Pengangkatan Rektor Universitas Udayana

Unud merupakan satuan kerja PK-BLU melaksanakan beberapa

layanan unggulan yang telah dijabarkan dalam Rencana Strategis Unud

2021-2024. Layanan-layanan unggulan tersebut merupakan layanan untuk

mencapai tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan. Layanan Unggulan

tersebut antara lain:

a. Layanan dalam bidang pendidikan dan pengajaran

b. Layanan dalam bidang penelitian

c. Layanan dalam bidang pengabdian masyarakat

d. Layanan dalam bidang kerjasama

e. Layanan manajemen universitas (university good governance).

Dalam mewujudkan layanan unggulan dimaksud, Unud telah

menetapkan program unggulan di masing-masing layanan unggulan

sebagai berikut :

a. Program di bidang Layanan dalam bidang pendidikan dan pengajaran :

1. Pengembangan Program Studi/Jurusan/ Fakultas

2. Peningkatan Promosi Pendidikan

3. Pengembangan Seleksi Masuk

4. Penataan Daya Tampung

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 4


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
5. Pengembangan Pembelajaran Jarak Jauh

6. Peningkatan Beasiswa

7. Pengembangan Kelas Internasional

8. Peningkatan Pertukaran Dosen dan Mahasiswa Asing

9. Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran

10. Peningkatan Mutu Akreditasi

11. Pengembangan Mutu Dosen

12. Pengembangan Mutu kegiatan Akademik dan entrepreneurship

Mahasiswa

13. Pengembangan Mutu Kegiatan non Akademik Mahasiswa

14. Peningkatan Peran Alumni

b. Layanan dalam bidang penelitian

1. Peningkatan Mutu Penelitian

2. Pengembangan Laboratorium

3. Peningkatan Mutu Publikasi Ilmiah dan HaKI

c. Layanan dalam bidang pengabdian masyarakat

1. Peningkatan Mutu Layanan Masyarakat

d. Layanan dalam bidang kerjasama

1. Peningkatan Mutu Kerjasama

e. Layanan manajemen universitas (university good governance).

1. Penyehatan Organisasi dan Persiapan Otonomi

2. Pengembangan Kelembagaan Unit Usaha

3. Pengembangan Mutu Tenaga Kependidikan

4. Peningkatan Mutu Administrasi dan Kehumasan

5. Peningkatan Mutu Perpustakaan

6. Jaminan Mutu Akademik

7. Pengembangan Struktur Pendanaan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 5


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
8. Peningkatan Sarana dan Prasarana

9. Peningkatan Disiplin, Kesejahteraan, Keamanan, dan Kenyamanan

Kerja

Dalam rangka mewujudkan layanan manajemen universitas melalui

layanan unggulan Pengembangan Kelembagaan Unit Usaha, sejak

ditetapkannya Peraturan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi

Nomor 30 Tahun 2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas

Udayana maka Universitas Udayana menindaklanjuti dengan membentuk

Badan Pengelola Usaha (BPU) yang mempunyai tugas melaksanakan

pengembangan unit usaha dan mengoptimalkan perolehan sumber-

sumber pendanaan universitas untuk mendukung pelaksanaan

penerapan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum Universitas

Udayana. Badan Pengelola Usaha dipimpin oleh Direktur dan dibantu oleh

Sekretaris BPU yang mempunyai tugas sebagai pengelola Unit Bisnis yang

mampu meningkatkan income generating. Dalam rangka mengoptimalkan

pengelolaan dan pemberdayaan aset Negara serta meningkatkan mutu

layanan sarana prasarana, tahun 2020 Universitas Udayana telah

mengajukan permohonan ijin untuk melakukan kerjasama pengelolaan aset

ke Kementerian Ristekdikti dan Kementerian Keuangan, meliputi :

1. Pembangunan International Student Dormitory dengan 1.520 unit kamar

yang berlokasi di kampus Unud Jimbaran Badung Bali;

2. Pembangunan dan pengelolaan Laboratorium Pariwisata (Udayana

International Tourism Laboratory) yang berlokasi di Jl. Raya Pantai Kuta

Badung Bali;

3. Pengembangan dan Pengelolaan Laboratorium Konvensi Internasional

Terintegrasi berlokasi di Kawasan Kampus Unud Bukit Jimbaran

Badung Bali;

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 6


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Dengan diajukannya ketiga usulan kerjasama pengelolaan aset tersebut

diharapkan mampu meningkatkan income generating serta berperan dalam

mengoptimalkan pengelolaan dan pemberdayaan aset Negara serta

meningkatkan mutu layanan kepada masyarakat.

B. Visi, Misi, Tujuan, dan Budaya Kerja BLU Universitas Udayana

Visi BLU Universitas Udayana adalah :

Terwujudnya Perguruan Tinggi yang Unggul, Mandiri, dan

Berbudaya

Sesuai dengan Surat Keputusan Rektor Unud No


426/UN14/HK/2020 tanggal 22 April 2020 tentang Rumusan Visi,
Misi, dan Tujuan Unud, Visi Unud adalah “Terwujudnya
Perguruan Tinggi yang Unggul, Mandiri, dan Berbudaya”

Unggul : bermakna mempunyai kelebihan dalam bidang tertentu

yang bersifat komparatif, kompetitif, dan inovatif di tingkat

lokal, nasional, dan internasional, berkontribusi nyata

terhadap pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi, dan

seni serta pembangunan masyarakat.

Mandiri : bermakna memiliki kemampuan kepemimpinan dan


kewirausahaan dalam mengelola sumberdaya secara
optimal untuk menghasilkan inovasi yang bermanfaat
bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan
kesejahteraan umat manusia.

Berbudaya : bermakna menjunjung tinggi budaya akademik


berlandaskan nilai-nilai luhur Pancasila dan kearifan
lokal yang bersifat universal untuk berinteraksi di

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 7


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
masyarakat dengan mengedepankan kejujuran dan
keselarasan antara pikiran, perkataan dan perbuatan
yang baik (Trikaya Parisuda).
Penjelasan tentang visi Unud tersebut didasarkan pada kearifan

lokal sebagai sumber inspirasi pengembangan jati diri Unud di tengah-

tengah peradaban dunia yang berkembang secara dinamis.

Unud memilih menjadi ”Unggul Mandiri dan Berbudaya”, karena

Unud meyakini bahwa ilmu pengetahuan dan teknologi pada dasarnya

haruslah dikembangkan dalam kerangka budaya, bukan sebaliknya.

Pengembangan budaya secara implisit berarti menciptakan ruang bagi

pengembangan IPTEKS (Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni) sesuai

dengan nilai-nilai budaya yang dianut.

Unud memberikan dorongan kepada setiap fakultas, jurusan dan

program studi, demikian pula kepada kegiatan-kegiatan penelitian dan

pengabdian kepada masyarakat untuk senantiasa mengacu kepada nilai-

nilai budaya yang ada, sekaligus melakukan reaktualisasi terhadapnya,

sehingga pada gilirannya semua kegiatan tri dharma di lingkungan Unud

diwarnai dan berdiri di atas nilai-nilai itu.

Misi BLU Universitas Udayana

1) Menyelenggarakan pendidikan tinggi yang bermutu dan menghasilkan

lulusan yang memiliki moral/etika/akhlak dan integritas yang tinggi

sesuai dengan tuntutan masyarakat lokal, nasional dan internasional.

2) Mengembangkan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat sesuai

dengan kepentingan masyarakat dan bangsa.

3) Memberdayakan Unud sebagai lembaga yang menghasilkan dan

mengembangkan pengetahuan, teknologi, dan budaya yang dapat

dimanfaatkan untuk kesejahteraan masyarakat.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 8


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
4) Menghasilkan karya inovatif dan prospektif bagi kemajuan Universitas

Udayana serta perekonomian nasional.

Tujuan BLU Universitas Udayana

Dalam pencapaian visi secara bertahap Universitas Udayana

mempunyai tujuan sebagai berikut:

1. Menghasilkan lulusan bermutu yang memiliki kompetensi tinggi

dalam penguasaan iptek.

2. Meningkatkan kapasitas perguruan tinggi dalam memberikan akses

pelayanan pendidikan kepada masyarakat.

3. Mengembangkan perguruan tinggi yang sehat melalui optimalisasi

peran organ-organ organisasi tata kelola sesuai dengan prinsip BLU.

4. Mengembangkan kerja sama di berbagai bidang untuk meningkatkan

mutu tridharma perguruan tinggi.

5. Menghasilkan penelitian yang bermutu, relevan dan berdaya saing

sesuai dengan perkembangan iptek, menghasilkan publikasi ilmiah

nasional, internasional dan paten untuk kepentingan masyarakat.

Pernyataan mengenai tonggak-tonggak capaian (milestones) tujuan

yang dinyatakan dalam sasaran-sasaran yang merupakan target

terukur,dan penjelasan mengenai strategi serta tahapan pencapaiannya.

Upaya untuk mencapai sasaran umum, Unud menetapkan tiga

tahapan pengembangan yaitu:

a. Tahap I (Tahun2009—2014): Penguatan tatakelola

b. Tahap II (Tahun2015—2020): Penguatan daya saing nasional

c. Tahap III (Tahun2021—2024): Penguatan daya saing internasional

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 9


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Gambar 1.1 Road Map Pencapaian Jangka Panjang Unud Pada Tahun
2009-2024

Tabel 1.1 Indikator pencapaian setiap tahapan pengembangan Unud


2009-2024
Tahap
Periode Sasaran Indikator capaian
Pengembangan
Tahap I 2009-2014 Panguatan  StatusBLU

tatakelola  TerciptanyaQualityculture
Tahap II 2015-2020 Penguatan  AIPT–UNGGUL(A)

dayasaing  PS terakreditasi A versi

nasional BANPT/LAMPT > 50%

 Termasuk dalam 10 PT

Terbaik di Indonesia

 PTN-BH

 QS***

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 10


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Tahap
Periode Sasaran Indikator capaian
Pengembangan
Tahap III 2021-2024 Penguatan  PS terakreditasi A versi

dayasaing BANPT/LAMPT > 70%

internasional  PS terakreditasi AUNQA (4

PS)

 ABET(1PS)

 ABEST 21 (2 PS)

 QS*****
Berdasarkan Buku Putih Unud tahun 2009, Renstra Unud Tahun

2021-2024, dan notulen rapat senat 2016, sasaran umum pengembangan

Unud terdiri atas tiga hal berikut.

1) Tercapainya Otonomi dan kesehatan organisasi tahun 2018.

2) Tercapainya akreditasi institusi Unggul (A) tahun 2016.

Sesuai dengan kebijakan Dikti tentang percepatan peningkatan

akreditasi dan berdasarkan analisis internal eksternal maka target

pencapaian akreditasi unggul dimajukan menjadi tahun 2016.

3) Menjadi World Class University tahun 2024.

Dalam buku putih Unud 2009, Unud menetapkan bahwa mencapai

WCU tahun 2027 dengan estimasi bahwa diperlukan satu decade (10

tahun) dari target awal Unud mencapai AIPT A (Tahun 2016). Sesuai

dengan tuntutan jaman dan pesatnya persaingan serta dengan

mempertimbangkan hasil analisis sumber daya yang tersedia, maka

rapat senat Unud tahun 2016 memutuskan melakukan percepatan

target Unud menjadi WCU dari semula tahun 2027 menjadi tahun 2024.

Sasaran umum Unud dijabarkan kedalam sasaran strategis yang

merupakan tujuan pengembangan Unud 2021-2024 sebagai berikut.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 11


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Tujuan Strategis Sasaran Strategis
1. Menghasilkan 1.1 Terwujudnya sistem penerimaan
lulusan bermutu mahasiswa baru berbasis
yang memiliki kemampuan akademis, keberagaman,
kompetensi tinggi kemandirian, dan inklusif.
dalam penguasaan
1.2 Terwujudnya proses pembelajaran
iptek.
yang bermutu, relevan, dan berdaya
saing nasional dan internasional
lintas disiplin.
1.3 Terwujudnya program studi bertaraf
internasional (internasionalisasi).
1.4 Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
inovasi mahasiswa dan lulusan.
1.5 Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di
semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma
perguruan tinggi yang bermutu dan
berdaya saing internasional.
1.6 Tersedianya sistem teknologi
informasi dan komunikasi (TIK) yang
efektif untuk layanan akademik,
keuangan, SDM, dan sarana-
prasarana lainnya.
2. Meningkatkan 2.1 Terealisasinya peningkatkan daya
kapasitas tampung program studi
perguruan tinggi
2.2 Terwujudnya program studi baru
dalam
yang relevan dan adaptif terhadap
memberikan akses
kebutuhan industri.
pelayanan
pendidikan 2.3 Terwujudnya program vokasi, sarjana,
kepada profesi, magister, spesialis, dan
masyarakat. doktor yang relevan, mandiri,
berkualitas, dan memiliki daya tarik

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 12


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
2.4 Terwujudnya pemanfaatan fasilitas
yang terintegrasi dalam rangka
optimalisasi pelayanan.
3. Mengembangkan 3.1 Terwujudnya kemampuan organisasi
perguruan tinggi dan kepemimpinan institusi selaras
yang sehat melalui dengan prinsip-prinsip tata kelola
optimalisasi peran pendidikan tinggi yang baik sesuai
organ-organ dengan prinsip penjaminan mutu dan
organisasi tata BLU.
kelola sesuai
3.2 Terwujudnya etos kerja yang
dengan prinsip
profesional, berkualitas, dan melayani
BLU.
3.3 Tersedianya pendanaan alternatif
untuk mendukung pembiayaan
kegiatan perguruan tinggi.
3.4 Terintegrasinya sistem informasi dan
pangkalan data secara handal untuk
mendukung penyelenggaraan layanan
prima.
4. Mengembangkan 4.1 Terjalinnya kerjasama di berbagai
kerja sama di bidang dengan berbagai pihak, baik di
berbagai bidang dalam maupun di luar negeri, untuk
untuk meningkatkan kerja sama strategis
meningkatkan dalam rangka akselerasi
mutu tridharma pengembangan pendidikan, hasil
perguruan tinggi. penelitian, hasil inovasi ilmu
pengetahuan, teknologi, dan
kebudayaan.
4.2 Terwujudnya badan pengelola usaha
yang profesional, mandiri, dan
produktif untuk mendukung
pertumbuhan aset dan kinerja unit-
unit bisnis.
4.3 Menjadi mitra strategis pemerintah,
masyarakat, dan industri dalam
upaya meningkatkan produktivitas
dan kesejahteraan masyarakat

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 13


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
5. Menghasilkan 5.1 Terwujudnya penelitian dan publikasi
penelitian yang yang inovatif berbasis kearifan lokal
bermutu, relevan yang berdampak kuat pada
dan berdaya saing perkembangan iptek untuk
sesuai dengan kepentingan bangsa, negara, dan
perkembangan kemanusiaan.
iptek,
5.2 Terwujudnya Science Techo Park dan
menghasilkan
Teaching Industry dalam rangka
publikasi ilmiah
peningkatan kompetensi lulusan.
nasional,
internasional dan 5.3 Terwujudnya program inkubator
paten untuk bisnis dan unit bisnis lainnya sebagai
kepentingan upaya hilirisasi hasil-hasil riset yang
masyarakat. siap dimanfaatkan masyarakat untuk
meningkatkan income generating.
5.4 Terwujudnya pusat-pusat unggulan
iptek (PUI).
5.5 Terwujudnya Unud sebagai wahana
penerapan iptek bagi masyarakat
luas.

Budaya Kerja Universitas Udayana

Budaya kerja Unud berakar dari budaya kerja di Bali karena

Universitas Udayana berada di lingkungan masyarakat Bali yang memiliki

karakteristik yang unik dari sisi budaya. Bali dikatakan unik karena

pariwisata dan industri perhotelan lebih kuat dibandingkan dengan daerah

lain di Indonesia. Pemandangan yang indah, masyarakat, budaya dan

tradisi telah membuat Bali populer selama beberapa dekade. Kombinasi

budaya Bali yang terkenal dan keragamannya menyediakan lingkungan

belajar yang dinamis, yang pada gilirannya akan merangsang kreativitas

dan inovasi.

Universitas Udayana memiliki motto “Taki-Takining Sewaka Guna

Widya,“ berarti bahwa kewajiban bagi semua orang untuk mengejar

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 14


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
pengetahuan dan kebijaksanaan di tingkat tertinggi yang harus dikaitkan

dengan memperbaiki kehidupan semua manusia.

Unud telah menerapkan pola pendidikan berbasis kompetensi, yang

diatur dalam Peraturan Akademik Unud Tahun 2010. Dalam rangka

mencapai visi, misi, tujuan dan sasasan, Unud telah menetapkan 28 butir

tupoksi organisasi seperti berikut:

1) Pengembangan Program Studi/Jurusan/Fakultas

2) Peningkatan Promosi Pendidikan

3) Pengembangan Seleksi Masuk

4) Penataan Daya Tampung

5) Pengembangan Pembelajaran Jarak Jauh

6) Peningkatan Beasiswa

7) Pengembangan Kelas Internasional

8) Peningkatan Pertukaran Dosen dan Mahasiswa Asing

9) Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran

10) Peningkatan Mutu Akreditasi

11) Pengembangan Mutu Dosen

12) Pengembangan Mutu kegiatan Akademik dan entrepreneurship

Mahasiswa

13) Pengembangan Mutu Kegiatan non Akademik Mahasiswa

14) Peningkatan Mutu Penelitian

15) Pengembangan Laboratorium

16) Peningkatan Mutu Publikasi Ilmiah dan HaKI

17) Peningkatan Mutu Layanan Masyarakat

18) Peningkatan Peran Alumni

19) Peningkatan Mutu Kerjasama

20) Penyehatan Organisasi dan Persiapan Otonomi

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 15


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
21) Pengembangan Kelembagaan Unit Usaha

22) Pengembangan Mutu Tenaga Kependidikan

23) Peningkatan Mutu Administrasi dan Kehumasan

24) Peningkatan Mutu Perpustakaan

25) Jaminan Mutu Akademik

26) Pengembangan Struktur Pendanaan

27) Peningkatan Sarana dan Prasarana

28) Peningkatan Disiplin, Kesejahteraan, Keamaman, dan Kenyamanan

Kerja

Untuk menjalankan tupoksi organisasi Unud memiliki, nilai-nilai

yang wajib dijunjung tinggi oleh semua sivitas akademika, yaitu:

1) Ketuhanan Yang Maha Esa

2) Kejujuran, kearifan dan mengedepankan nilai moral dan budaya

3) Inovasi dan perbaikan berkelanjutan (continuous improvement)

4) Toleransi, keterbukaan dan menjunjung tinggi nilai kemanusiaan

5) Kemandirian dan bertanggungjawab

Dalam rangka mengembangkan kinerja universitas untuk mencapai

visi dan misi telah ditetapkan dalam Rencana Strategis Bisnis dan Program

Kerja Rektor. Dengan ditetapkannya Unud menjadi Instansi Pemerintah

yang menerapkan PK-BLU, Unud telah mencoba dan mengubah pola pikir

PNS menjadi pola pikir yang harus mengedepankan kegiatan yang berbasis

kinerja dan pemberdayaan pola manajemen mengarah pada good

governance. Unud juga menerapkan/meningkatkan pola pelayanan bidang

pendidikan dan pengajaran, layanan dalam bidang penelitian dan

pengabdian kepada masyarakat, layanan dalam bidang kerjasama, dan

layanan dalam perbaikan manajemen universitas (good university

governance) menjadi pola layanan prima.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 16


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
C. Susunan Pejabat Pengelola BLU dan Dewan Pengawas BLU

Universtas Udayana

1) Pejabat Pengelola Badan Layanan Umum Unud

OTK Unud yang telah disahkan berdasarkan Surat

Keputusan Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi No. 30

Tahun 2016, tanggal 13 Mei 2016 telah diberlakukan tahun 2017,

Susunan Organisasi Tata Kelola Unud terdiri atas:

a) Senat

b) Rektor

c) Satuan Pengawas Internal

d) Dewan Pertimbangan

a) Senat

Merupakan organ yang menjalankan fungsi penetapan,

pertimbangan, dan pengawasan pelaksanaan kebijakan

akademik

b) Rektor

Rektor merupakan organ yang menjalankan fungsi

penetapan kebijakan non-akademik dan pengelolaan

Unud. Sebagai organ pengelola terdiri atas:

(1) Wakil Rektor

Wakil Rektor terdiri atas:

(a) Wakil Rektor Bidang Akademik, sebelumnya disebut

Pembantu Rektor I; mempunyai tugas membantu Rektor dalam

memimpin penyelenggaraan pendidikan, penelitian, dan

pengabdian kepada masyarakat.

(b) Wakil Rektor Bidang Umum dan Keuangan sebelumnya

disebut Pembantu Rektor II. Mempunyai tugas membantu

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 17


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Rektor dalam memimpin penyelenggaraan kegiatan di bidang

administrasi umum, keuangan, dan kepegawaian.

(c) Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan sebelumnya disebut

Pembantu Rektor III mempunyai tugas membantu Rektor

dalam memimpin penyelenggaraan kegiatan dibidang

kemahasiswaan dan alumni

(d) Wakil Rektor Bidang Perencanaan, Kerja Sama, dan Informasi

sebelumnya disebut Pembantu Rektor IV, mempunyai tugas

membantu Rektor dalam memimpin penyelenggaraan kegiatan

penyusunan rencana program, sinkronisasi perencanaan,

kerjasama, dan hubungan masyarakat.

Rektor dan Wakil Rektor BLU Unud saat ini adalah

seperti berikut

Rektor : Prof. Dr. Ir. I Nyoman Gde Antara,

M.Eng.IPU.

Wakil Rektor Bidang : Prof. Dr. Ir. I Gede Rai Maya Temaja, M.P.

Akademik

Wakil Rektor Bidang : Prof. Dr. I Gusti Bagus Wiksuana,SE,MS

Umum dan Keuangan

Wakil Rektor Bidang : Prof. Ir. Ngakan Putu Gede Suardana,

Kemahasiswaan M.T.,Ph.D.,IPU.

Wakil Rektor Bidang : Prof. Dr. dr. I Putu Gede Adiatmika, M.Kes.

Perencanaan, Kerja

Sama, dan Informasi

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 18


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
(2)Biro

Biro merupakan unsur pelaksana administrasi Unud

yang menyelenggarakan pelayanan teknis dan

administratif kepada seluruh unsur di lingkungan Unud.

Biro terdiri dari:

(a) Biro Akademik, Kerja Sama, dan Hubungan

Masyarakat (BAKHM) mempunyai tugas

melaksanakan pelayanan di bidang akademik,

kerjasama, dan hubungan masyarakat dilingkungan

Unud. Sebelumnya Biro ini disebut Biro Administrasi

Akademik (BAA).

(b) Biro Umum ( B U ) mempunyai tugas melaksanakan

urusan ketatausahaan, kerumahtanggaan, hukum,

ketatalaksanaan, kepegawaian, dan pengelolaan

barang milik Negara. Biro ini sebelumnya berada di

Biro Administrasi Umum dan Keuangan (BAUK).

(c) Biro Kemahasiswaan (BKM) sebagaimana mempunyai

tugas melaksanakan layanan pembinaan minat, bakat,

penalaran, dan kesejahteraan mahasiswa serta

pengelolaan data dan fasilitasi kegiatan alumni.

Sebelumnya Biro ini disebut Biro Administrasi

Kemahasiswaan (BAK).

(d) Biro Perencanaan dan Keuangan (BPKU) mempunyai

tugas melaksanakan urusan perencanaan dan

keuangan. Biro ini sebelumnya sebagian berada di Biro

Administrasi Umum dan Keuangan (BAUK) dan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 19


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
sebagian lagi pada Biro Perencanaan dan Sistem

Informasi (BAPSI).

(3) Fakultas dan Pascasarjana

Fakultas dan Pasasarjana merupakan unsur pelaksana

akademik yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada

Rektor. Fakultas mempunyai tugas menyelenggarakan dan

mengelola pendidikan akademik,vokasi, dan/atau profesi dalam

satu atau beberapa pohon/kelompok ilmu pengetahuan dan

teknologi. Fakultas terdiri dari 13 Fakultas yaitu : Fakultas Ilmu

Budaya;Fakultas Kedokteran; Fakultas Peternakan; Fakultas

Hukum; Fakultas Teknik; Fakultas Pertanian; Fakultas Ekonomi

dan Bisnis; Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam;

Fakultas Kedokteran Hewan; Fakultas Pariwisata; Fakultas Ilmu

Sosialdan Ilmu Politik; Fakultas Teknologi Pertanian; dan Fakultas

Kelautan dan Perikanan.

(4) Lembaga

Lembaga adalah unsur pelaksana akademik di bawah Rektor

yang melaksanakan sebagian tugas dan fungsi dibidang penelitian

dan pengabdian kepada masyarakat serta pengembangan

pembelajaran dan penjaminan mutu pendidikan. Lembaga yang ada

di Unud terdiri dari :

(a) Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

(LPPM) mempunyai tugas melaksanakan koordinasi,

pelaksanaan, pemantauan, dan evaluasi kegiatan penelitian

dan pengabdian kepada masyarakat.

(b) Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan Penjaminan Mutu

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 20


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
(LP3M) mempunyai tugas melaksanakan koordinasi,

pelaksanaan, pemantauan, dan evaluasi kegiatan pengembangan

pembelajaran dan penjaminan mutu. Sebelum tahun 2017

Lembaga ini disebut Badan Penjaminan Mutu (BPMU).

(5) Unit Pelaksana Teknis

Unit Pelaksana Teknis (UPT) merupakan unsur penunjang

Unud, terdiri dari : UPT Perpustakaan; UPT Teknologi Informasi

dan Komunikasi; UPT Bahasa; dan UPT Laboratorium Terpadu.

c) Satuan Pengawas Internal

Satuan Pengawas Internal merupakan organ yang menjalankan

fungsi pengawasan non-akademik untuk dan atas nama Rektor.

d) Dewan Pertimbangan

Dewan Pertimbangan merupakan organ yang menjalankan

fungsi pertimbangan non-akademik.

2) Dewan Pengawas

Dalam rangka pelaksanaan pembinaan badan layanan umum

maka dibentuk dewan pengawas BLU Universitas Udayana mengacu

pada Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia nomor:

95/PMK.05/2016. Dewan Pengawas, adalah organ BLU yang bertugas

melakukan pengawasan dan memberikan nasihat kepada Pejabat

Pengelola BLU dalam menjalankan pengelolaan BLU. Sejak tahun 2014

BLU Unud telah memiliki Dewas PK-BLU Unud (Dewas Unud) yang

ditetapkan dengan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 21


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 102/MPK.A4/KP/2014,tanggal 16

April 2014. Dewas Pengawas Unud berkewajiban sebagai berikut.


1) Memberikan pendapat dan saran kepada Menteri/Pimpinan
Lembaga dan Menteri Keuangan mengenai Rencana Strategis Bisnis
dan Rencana Bisnis dan Anggaran yang diusulkan oleh Pejabat
Pengelola BLU.
2) Melaporkan kepada Menteri/Pimpinan Lembaga dan Menteri
Keuangan apabila terjadi gejala menurunnya kinerja BLU.
3) Mengikuti perkembangan kegiatan BLU, memberikan pendapat dan
saran kepada Menteri/Pimpinan Lembaga dan Menteri Keuangan
mengenai setiap masalah yang dianggap penting bagi pengelolaan
BLU.
4) Memberikan nasehat kepada Pejabat Pengelola BLU dalam
melaksanakan pengelolaan BLU.
5) Memberikan masukan, saran, atau tanggapan atas laporan keuangan
dan laporan kinerja BLU kepada Pejabat Pengelola BLU.
Dewas PK-BLU Unud berserta uraian tugasnya berdasarkan Surat
Keputusan Menteri Pendidkan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Nomor 57777/MPK.A/KP.06.06/2021, adalah sebagai berikut:
1) Dian Wahyuni. Kepala Biro Hukum Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan sebagai unsur Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, selaku Ketua Dewan Pengawas PK-BLU Unud,
berkewajiban sebagai berikut.
(1) Melakukan koordinasi pelaksanaan kegiatan pengawasan dan
penilaian atas kinerja manajemen BLU Universitas Udayana.
(2) Mengkoordinasi penyusunan laporan pengawasan dan penilaian
atas kinerja manajemen BLU Universitas Udayana.
2) Teguh Dwi Nugroho, Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal
Perbendaharaan Provinsi Bali sebagai unsur Kementerian Keuangan,

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 22


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
selaku anggota Dewan Pengawas PK-BLU Unud, berkewajiban
sebagai berikut.
(1) Melakukan pengawasan terhadap kinerja BLU Unud dalam
bidang layanan dibawah koordinasi Ketua Dewan Pengawas PK-
BLU Unud.
(2) Melakukan pengawasan terhadap kinerja BLU Umud dalam
bidang keuangan dibawah koordinasi Ketua Dewan Pengawas
PK-BLU Unud.
(3) Menyusun laporan hasil pengawasan kinerja BLU Unud dalam
bidang layanan.
(4) Menyusun laporan hasil pengawasan kinerja BLU Unud dalam
bidang keuangan.
3) I Gst. Agung Rai dari Konsultan Bidang Audit Negara sebagai
unsur tenaga ahli, selaku anggota Dewan Pengawas PK-BLU Unud,
berkewajiban sebagai berikut.
(1) Melakukan pengawasan terhadap kinerja BLU Unud dalam
bidang organisasi dan tatakelola dibawah koordinasi Ketua
Dewan Pengawas PK-BLU Unud.
(2) Melakukan pengawasan terhadap kinerja BLU dalam bidang
sarana dan prasarana dibawah koordinasi Ketua Dewan
Pengawas PK-BLU Unud.
(3) Menyusun laporan hasil pengawasan kinerja BLU Unud
dalam bidang organisasi dan Sumber Daya Manusia.
(4) Menyusun laporan hasil pengawasan kinerja BLU Unud
dalam bidang sarana dan prasarana.
Sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan Nomor 95/PMK.05/2016

tentang Dewan Pengawas Badan Layanan Umum, Dewan Pengawas dapat

mengangkat seorang Sekretaris Dewas untuk membantu tugas-tugas

Dewas. Sekretaris Dewan Pengawas PK BLU Unud adalah Prof. Dr. I Ketut

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 23


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Yadnyana, S.E., Ak., M.Si. yang ditetapkan dengan Keputusan Rektor

Universitas Udayana Nomor 01/UN14/KP/2018, Tanggal 2 Januari 2018

Kewajiban Sekretaris Dewan Pengawas antara lain adalah sebagai

berikut.

1) Menyiapkan penyelenggaraan Rapat Dewan Pengawas, termasuk

menyiapkan undangan dan bahan-bahan Rapat Dewas.

2) Menghadiri rapat dan Rapat gabungan Dewan Pengawas dengan

Pejabat Pengelola BLU.

3) Mengelola, memutakhirkan dan menyimpan dokumen dan

informasi yang terkait dengan pelaksanaan tugas Dewan Pengawas.

4) Menyusun notulen rapat.

5) Mengumpulkan data atau informasi yang relevan dengan

pelaksanaan tugas Dewan Pengawas.

6) Melaporkan pelaksanaan tugas kepada Dewan Pengawas secara

berkala.

7) Membantu Dewan Pengawas dalam menyusun program kerja,

laporan, pendapat, kajian dan saran Dewan Pengawas.


8) Melaksanakan kegiatan lain yang mendukung pelaksanaan tugas,
kewajiban dan hak Dewan Pengawas.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 24


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
2. BAB II

KINERJA BLU TAHUN ANGGARAN 2021 DAN

RENCANA BISNIS DAN ANGGARAN BLU TAHUN

ANGGARAN 2022

A. Gambaran Umum BLU Universitas Udayana

1. Kondisi Internal

Gambaran umum BLU Universitas Tahun 2021 diuraikan tentang

bidang : Pelayanan, Organisasi dan Sumberdaya Manusia, Sarana dan

Prasarana, serta Sistem Informasi Manajemen

1) Pelayanan

Keberhasilan pelayanan yang dilaksanakan oleh Unud ditentukan

oleh jenis pelayanan, bentuk pelayanan, waktu pelayanan dan tempat

pelayanan. Jenis dan bentuk pelayanan tersebut berupa pelayanan

akademik, keuangan dan personalia, kemahasiswaan dan bidang

pengembangan dan kerjasama. Waktu pelayanan dilaksanakan mulai

pukul 08.00 – 16.00 wita setiap hari kerja. Tempat pelayanan dilakukan di

kampus Bukit Jimbaran, Kampus Jln. PB Sudirman, dan Kampus Jln. Nias

Denpasar.

Satker PK-BLU Unud mulai tahun 2015 telah melakukan tugas besar

dalam bidang pelayanan kepada dosen, pegawai dan mahasiswa, melalui

sistem informasi Integrated Management Information System the Strategic

of Udayana (IMISSU) yaitu pengembangan, penataan dan pengintegrasian

sistem informasi ke dalam suatu layanan Single Sign On (SSO). Model ini

seluruh sistem informasi yang ada sudah diintegrasikan baik dalam

konteks pengelolaan user, integrasi sistem informasi dan data di level

database dan integrasi bisnis proses. Sistem-sistem yang baru dibangun

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 25


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
sudah terintegrasi dalam konteks IMISSU dan sistem-sistem lama yang

telah ada secara bertahap telah dimigrasikan dan diintegrasikan dengan

framework yang telah disusun di IMISSU. Dengan kata lain, dengan konsep

SSO, seluruh user (dosen, pegawai dan mahasiswa) hanya perlu login ke

IMISSU, dan di dalam IMISSU sudah tersedia semua sistem yang dapat

diakses sesuai dengan privillage masing-masing.

Sistem informasi terintegrasi melalui IMISSU, menjadi keunggulan

BLU Unud dalam pelayanan dosen, pegawai dan mahasiswa baik bidang

akademik maupun non akademik, sehingga menjadikan Unud

mendapatkan ranking ke-42 Versi webometrik pada Universitas-universitas

di Indonesia. Webometrics menilai Universitas-universitas menggunakan

presence, impact, openness, dan excellence. Presence (20%) merupakan jumlah

halaman web host pada webdomain utama (termasuk subdomain dan

direktori) dari universitas yang diindeks oleh mesin pencari Google. Impact

(50%) merupakan kualitas konten dengan menghitung semua external

inlinks yang diterima oleh webdomain universitas dari pihak ketiga.

Openness (15%) merupakan jumlah file dokumen seperti Adobe Acrobat

(.pdf), Adobe PostScript (.ps, .eps), Microsoft Word (.doc,.docx) dan Microsoft

Powerpoint (.ppt, .pptx) yang terindeks mesin pencari (Google Scholar). Excellence

(15%) merupakan jumlah publikasi artikel ilmiah perguruan tinggi yang

bersangkutan yang terindeks di Google Scholar atau mesin pencari yang

menjadi indikator penilaian webometrics.

Namun demikian Sistem informasi terintegrasi melalui IMISSU yang

dimiliki Unud, masih perlu disempurnakan dengan menambahkan menu

Laporan Keuangan dan Laporan Kinerja masing-masing unit yang

terintegrasi dengan perencanaan dan implementasi, sehingga Laporan

Keuangan dan Laporan Kinerja dapat diketahui secara cepat dan akurat.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 26


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Terhadap hal ini, perlu diupayakan kedepan untuk menambahkan menu

Laporan Keuangan dan Laporan Kinerja Unud per unit yang terintegrasi.

BLU Unud sejak tahun 2013 telah memiliki sertifikat ISO 9001:2008

pada unit BAUK, BAK, BAPSI, BAA, LPPM, BPMU, Perpustakaan, Fakultas

Teknik dan Pascasarjana. Sejalan dengan perubahan Organisasi sesuai

Permenristekdikti nomor 30 tahun 2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja

Universitas Udayana maka sertifikat ISO 9001: 2008 yang sudah dimiliki

ini, di tahun 2018 diupgrade melalui sertifikasi ISO 9001: 2015 untuk

menjamin mutu pelayanan yang diberikan kepada masyarakat menjadi

lebih baik, sehingga pelayanan yang diberikan oleh PK-BLU Unud menjadi

lebih unggul dari satker lain yang memberikan pelayanan yang sama

dengan Unud.

a) Fakultas

Pada bidang pelayanan BLU Unud sampai saat ini memiliki 13

Fakultas yang meliputi Fakultas Ilmu Budaya, Fakultas Kedokteran,

Fakultas Kedokteran Hewan, Fakultas Peternakan, Fakultas Hukum dan

Pengetahuan Masyarakat, Fakultas Teknik, Fakultas Ekonomi, Fakultas

Pertanian, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Fakultas

Teknologi Pertanian, Fakultas Pariwisata, Fakultas Ilmu Sosial dan

Politik, dan Fakultas Kelautan dan Perikanan.

Tabel 2.1 Pelayanan Pendidikan Universitas Udayana


NO FAKULTAS TAHUN BERDIRI
1. Ilmu Budaya 1962

2. Kedokteran 1962

3. Peternakan 1962

4. Hukum 1964

5. Teknik 1965

6. Pertanian 1976

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 27


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
NO FAKULTAS TAHUN BERDIRI
7. Ekonomi dan Bisnis 1976

8. MIPA 1993

9. Kedokteran Hewan 1997

10. Teknologi Pertanian 2004

11. Pariwisata 2008

12. Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 2009

13. Kelautan dan Perikanan 2011

Sumber: LP3M Universitas Udayana

b) Program Studi

Tahun 2021 di Unud memiliki 13 Fakultas dan satu Pascasarjana

dimana seluruh program studi berjumlah 117 dengan rincian 48

program sarjana (S1), 26 program pascasarjana (S2), 12 program

pascasarjana S3, 8 pendidikan profesi pasca S1, 19 program pendidikan

Spesialis (SP1), dan 4 program diploma (D3 dan D4). Untuk program

Strata satu reguler, Unud telah memiliki empat puluh delapan (48)

program sarjana (S1) dengan delapan program studi Profesi antaralain,

Profesi Ners, Profesi Dokter, Profesi Dokter Gigi, Profesi Fisioterapi,

Profesi Akuntan (PPAk), Profesi Apoteker, Profesi Dokter Hewan,

Profesi Insinyur, serta 4 program diploma (D3 dan D4). Secara Detail

Fakultas dan Prodi yang dimiliki Unud tahun 2021 disajikan pada Tabel

2.2

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 28


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Tabel 2.2 Program Studi di Lingkungan Universitas Udayana Tahun 2021

No. Fakultas ProgramStudi Strata Keterangan

1. Ilmu Budaya 1 Antropologi Budaya S1 Reguler


2 Arkeologi S1 Reguler
3 Ilmu Sejarah S1 Reguler
4 Sastra Bali S1 Reguler
5 Sastra Indonesia S1 Reguler
6 Sastra Inggris S1 Reguler
7 Sastra Jawa Kuna S1 Reguler
8 Sastra Jepang S1 Reguler
9 Ilmu Lingustik S2 Magister
10 Kajian Budaya S2 Magister
11 Ilmu Linguistik S3 Doktor
12 Kajian Budaya S3 Doktor
2. Kedokteran 1 Fisioterapi S1 Reguler
2 Ilmu Keperawatan S1 Reguler
3 Kesehatan Masyarakat S1 Reguler
4 Pendidikan Dokter S1 Reguler
5 Pendidikan Dokter Gigi S1 Reguler
6 Psikologi S1 Reguler
7 Ners Profesi Reguler
8 Profesi Dokter Profesi Reguler
9 Profesi Dokter Gigi Profesi Reguler
10 Profesi Fisioterapi Profesi Reguler
11 Biomedik S2 Magister
12 Fisiologi Keolahragaan S2 Magister
13 Ilmu Kesehatan Masyarakat S2 Magister
14 Ilmu Kedokteran Biomedik S3 Doktor
15 Anestesiologi dan Reanimasi Sp-1 Reguler
16 Bedah Saraf Sp-1 Reguler
17 Ilmu Bedah Sp-1 Reguler
18 Bedah Plastik Rekonstruksi
dan Estetis Sp-1 Reguler

19 Ilmu Kebidanan dan


Penyakit Kandungan Sp-1 Reguler
(Obsteri & Ginekologi)

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 29


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No. Fakultas ProgramStudi Strata Keterangan

20 Ilmu Kesehatan Anak Sp-1 Reguler


21 Ilmu Kesehatan Kulit dan
Sp-1 Reguler
Kelamin
22 Ilmu Kesehatan Mata Sp-1 Reguler
23 Ilmu Kesehatan THT Sp-1 Reguler
24 Ilmu Patologi Anatomi Sp-1 Reguler
25 Ilmu Penyakit Dalam Sp-1 Reguler
26 Ilmu Penyakit Jantung dan
Pembuluh Darah Sp-1 Reguler
(Kardiologi)
27 Pulmonologi dan Ilmu
Sp-1 Reguler
Kedokteran Respirasi (Paru)
28 Ilmu Penyakit Syaraf
Sp-1 Reguler
(neurologi)
29 Mikrobiologi Klinik Sp-1 Reguler
Orthopaedik dan
30 Sp-1 Reguler
Traumatologi
31 Patologi Klinik Sp-1 Reguler
32 Psikiatri Sp-1 Reguler
33 Radiologi Sp-1 Reguler
3. Peternakan 1 Peternakan S1 Reguler
2 Ilmu Peternakan S2 Magister
3 Ilmu Peternakan S3 Doktor
4. Hukum 1 Ilmu Hukum S1 Reguler
2 Ilmu Hukum S2 Magister
3 Kenotariatan S2 Magister
4 Ilmu Hukum S3 Doktor
5. Teknik 1 Arsitektur S1 Reguler
2 Teknik Elektro S1 Reguler
3 Teknik Industri S1 Reguler
4 Teknik Lingkungan S1 Reguler
5 Teknik Mesin S1 Reguler
6 Teknik Sipil S1 Reguler
7 Teknologi Informasi (FT) S1 Reguler

8 Arsitektur S2 Magister

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 30


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No. Fakultas ProgramStudi Strata Keterangan

9 Teknik Elektro S2 Magister


10 Teknik Mesin S2 Magister
11 Teknik Sipil S2 Magister
12 Ilmu Teknik S3 Doktor
6. Pertanian 1 Agribisnis S1 Reguler
2 Agroekoteknologi S1 Reguler
3 Arsitektur Pertamanan S1 Reguler
4 Agribisnis S2 Magister
5 Agroekoteknologi S2 Magister
Agroteknologi ( Sebelumnya
6 S2 Magister
Pertanian Lahan Kering)
7 Bioteknologi Pertanian S2 Magister
8 Ilmu Pertanian S3 Doktor
7. Ekonomi dan 1 Akuntansi (D3) S0 Reguler
Bisnis 2 Perpajakan (D3) S0 Reguler
3 Akuntansi S1 Reguler
4 Ekonomi Pembangunan S1 Reguler
5 Manajemen S1 Reguler
6 Profesi Akuntan (PPAk) Profesi Reguler
7 Akuntansi S2 Magister
8 Ilmu Ekonomi S2 Magister
9 Manajemen S2 Magister
10 Ilmu Ekonomi S3 Doktor
11 Ilmu Manajemen S3 Doktor
8. Matematika 1 Biologi S1 Reguler
dan Ilmu 2 Farmasi S1 Reguler
Pengetahuan 3 Fisika S1 Reguler
Alam 4 Kimia S1 Reguler
5 Matematika S1 Reguler
6 Teknik Informatika (FMipa) S1 Reguler
7 Profesi Apoteker Profesi Reguler
8 Ilmu Biologi S2 Magister
9 Kimia Terapan S2 Magister
Biologi
10 S3 Doktor

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 31


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No. Fakultas ProgramStudi Strata Keterangan

9 Kedokteran 1 Pendidikan Dokter Hewan S1 Reguler


Hewan 2 Profesi Dokter Hewan Profesi Reguler
3 Kedokteran Hewan S2 Magister
10 Teknologi 1 Teknik Pertanian (TEP) S1 Reguler
Pertanian Teknologi Hasil Pertanian
2 menjadi PS.Teknologi S1 Reguler
Pangan (ITP)
3 Teknologi Industri Pertanian
S1 Reguler
(TIP)
4 Ilmu dan Teknologi Pangan S2 Magister
11 Pariwisata 1 Pariwisata (D4) S0 Reguler
2 Destinasi Pariwisata S1 dan Paralel
Reguler
3 Industri Perjalanan Wisata S1 Reguler
4 Kajian Pariwisata S2 Magister
5 Pariwisata S3 Doktor
12 Ilmu Sosial 1 Perpustakaan (D3) S0 Reguler
dan Ilmu 2 Hubungan Internasional S1 Reguler
Politik 3 Ilmu Admnistrasi Negara S1 Reguler
4 Ilmu Komunikasi S1 Reguler
5 Ilmu Politik S1 Reguler
6 Sosiologi S1 Reguler
13 Kelautan dan 1 Ilmu Kelautan S1 Reguler
Perikanan 2 Manajemen Sumber Daya
S1 Reguler
Perairan
14 Pascasarjana 1 Ergonomi Fisiologi Kerja S2 Magister
2 Ilmu Lingkungan S2 Magister
3 Ilmu Lingkungan S3 Doktor
4 Profesi Insinyur Profesi Reguler

Sumber: LP3M Universitas Udayana

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 32


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
c) Mahasiswa

Tabel 2.3 dan Gambar 2.1, menunjukkan jumlah mahasiswa Unud

Tahun akademik 2020/2021 dibandingkan Tahun Akademik 2017/2018,

2018/2019, dan 2019/2020. Jumlah mahasiswa tahun akademik 2020/2021

sebanyak 27.506 orang dengan rincian jenjang diploma (S0) = 778 mhs

(2,83%), jenjang sarjana (S1) = 21.719 mhs (78,96%), Program Profesi = 1.184

mhs (4,30%) Program Spesialis (Sp1) = 1.078 mhs (3,92%), Program

Pascasarjana (terdiri dari program S2 = 2.009 mhs (7,30%) dan Program S3 =

738 (2,68%)

Tabel 2.3 Perkembangan Jumlah Mahasiswa Universitas Udayana Tahun


Akademik 2017/2018 - 2020/2021
TAHUN AKADEMIK
NO JENJANG
2017/2018 2018/2019 2019/2020 2020/2021
1 Diploma (S-0) 1.052 1.011 794 778
2 Sarjana (S-1) 20.210 21.390 22.204 21.719
3 Profesi 1.132 1.172 1.135 1.184
4 Spesialis (Sp-1) 960 904 972 1.078
5 Magister 2.176 2.268 2.052 2.009
6 Doktor 785 803 761 738
Sumber: USDI Universitas Udayana

25000
20000
15000
10000
5000
0
Diploma Sarjana Profesi Spesialis Magister Doktor
(S-0) (S-1) (Sp-1)
2017/2018 1052 20210 1132 960 2176 785
2018/2019 1011 21390 1172 904 2268 803
2019/2020 794 22204 1135 972 2052 761
2020/2021 778 21719 1184 1078 2009 738

Gambar 2.1 Perkembangan Jumlah Mahasiswa Universitas Udayana


Tahun Akademik 2017/2018 - 2021/2022

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 33


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Sampai Bulan Maret Tahun 2021, Unud meluluskan 1.757 mahasiswa,

yang meliputi Diploma 54 mhs, Sarjana (S1) 1.111 mhs, Profesi 230 mhs,

Spesialis (Sp 1) 49 mhs, Magister 252 mhs dan Doktor 61 mhs. Lulusan

Unud berdasarkan Indeks Prestasi Komulatif (IPK) per jenjang strata

disajikan pada Tabel 2.4 dan Gambar 2.2 dan lulusan Unud berdasarkan

masa studi disajikan pada Tabel 2.5 dan Gambar 2.3.

Tabel 2.4 Indeks Prestasi Kumulatif Lulusan Universitas Udayana Tahun


2021
IPK / Jumlah Mahasiswa
Jenjang Total
< 2.51 - 3.00 3.01 - 3.50 3.51 - 4.00
Diploma 9 45 54
Sarjana 25 367 719 1.111
Profesi 1 23 206 230
Spesialis (Sp1) 8 41 49
Magister 24 228 252
Doktor 3 58 61
Jumlah Lulusan 26 434 1.297 1.757
Sumber : USDI Universitas Udayana

900

600

300

0
Diploma Sarjana Profesi Spesialis Magister Doktor
(Sp1)
IPK 2.51 - 3.00 25 1
IPK 3.01 - 3.50 9 367 23 8 24 3
IPK 3.51 - 4.00 45 719 206 41 228 58

Gambar 2.2 Indeks Prestasi Komulatif Lulusan Universitas Udayana Tahun


2021

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 34


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Berdasarkan Tabel 2.4 dan Gambar 2.2 terlihat IPK lulusan Unud

Tahun 2021 sebagian besar (73,82%) berada antara 3,51 – 4,00, IPK 3,01-3,50

sebesar 24,70%, dan IPK 2,51 - 3,00 sebesar 1,48%, kedua IPK tersebut

didominasi oleh lulusan Sarjana (S1). Lulusan Berdasarkan lama studi

disajikan pada Tabel 2.5 dan Gambar 2.3.

Tabel 2.5 Masa Studi Lulusan Universitas Udayana Tahun 2021


Lama Studi
Jenjang <= 7 8-9 10 - 11 >= 12
Semester Semester Semester Semester
Diploma 1 32 17 4
Sarjana 363 488 123 137
Profesi 226 4
Spesialis (Sp1) 4 22 20 3
Magister 171 36 17 28
Doktor 18 7 15 21
Jumlah 783 585 192 197
Sumber : USDI Universitas Udayana

600

400

200

0
Diploma Sarjana Profesi Spesialis Magister Doktor
(Sp1)
<= 7 Semester 1 363 226 4 171 18
8 - 9 Semester 32 488 22 36 7
10 - 11 Semester 17 123 20 17 15
>= 12 Semester 4 137 4 3 28 21

Gambar 2.3 Masa Studi Lulusan Universitas Udayana Tahun 2021

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 35


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
d) Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Jumlah Penelitian Unud dikelompokkan menjadi 3 (tiga) yaitu:

Hibah penelitian Unud, Hibah Penelitian Dikti (Desentralisasi/BOPTN),

Hibah Penelitian Dikti (Sentralisasi/ HIKOMNAS). Jumlah usulan

penelitian Unud tahun 2021 terdapat 1.017 usulan penelitian, diterima

sebanyak 802 usulan penelitian dengan melibatkan 2.394 orang dosen.

Jumlah dana yang diserap di tahun 2021 adalah sebesar Rp 38.422.093..000,-

. Data rinci usulan penelitian tersebut disajikan pada Tabel 2.6 dan Gambar

2.4

Tabel 2.6 Jumlah Usulan Penelitian dan Penelitian Tahun 2021


Universitas Udayana

2021
Sumber
Jenis/Skema Hibah Penelitian
Diterima

Terlibat

Jumlah
Usulan

Dana

Dosen

Dana
A Hibah Penelitian Unud

A1 Dosen Muda PNBP 49 43 129 617.250.000

A2 Unggulan Udayana PNBP 190 174 522 7.823.500.000

A3 Grup Riset PNBP 52 43 129 1.935.000.000

A4 Riset Invensi PNBP 43 29 87 3.610.000.000

A5 Kerjasama LN PNBP 21 13 39 1.625.000.000

A6 Unggulan Program Studi PNBP 493 427 1.281 10.220.250.000


Publikasi dan Promosi Guru
A7 PNBP 4 4 12 800.000.000
Besar
Calon Perusahaan Pemula
A8 PNBP 12 7 21 877.500.000
Udayana

A9 Penelitian Bantuan Disertasi PNBP - - - -

A10 Penelitian Grup Riset Kesehatan PNBP - - - -

A11 Penelitian Invensi Kesehatan PNBP - - - -

Penelitian Kerjasama Riset


A12 PNBP - - - -
Unggulan Kesehatan

A13 Penelitian Kompetensi PNBP - - - -

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 36


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
2021
Sumber
Jenis/Skema Hibah Penelitian

Diterima

Terlibat

Jumlah
Usulan
Dana

Dosen

Dana
Penelitian Unggulan Travel
A14 PNBP - - - -
Medicine
A15 Penelitian Inovasi Udayana PNBP - - - -
A16 Penelitian Invensi PUI Pariwisata PNBP - - - -
Penelitian Pranata Laboratorium
A17 PNBP 12 8 24 60.000.000
Pendidikan
Penelitian Produk Inovatif
A18 PNBP 20 15 45 3.712.500.000
Udayana

A19 Penelitian Institusi PNBP 4 695.000.000

Jumlah A 896 767 2.289 31.976.000.000


Hibah Penelitian Dikti
B
(Desentralisasi/BOPTN)

B1 Dosen Muda DIKTI - - - -

Bersaing /Terapan Unggulan


B2 DIKTI 24 13 39 2.904.086.000
Perguruan Tinggi

B3 Pekerti DIKTI - - - -

Fundamental/ Dasar Unggulan


B4 DIKTI 29 10 30 1.532.812.000
Perguruan Tinggi

B5 Pasca Doktor DIKTI - - - -

B6 Disertasi Doktor DIKTI 12 2 6 114.130.000

B7 Unggulan PT DIKTI - - - -

Kerjasama Antar Perguruan


B8 DIKTI - - - -
Tinggi
Penelitian Pasca Disertasi
B9 DIKTI - - - -
Doktor
Konsorsium Riset Unggulan
B10 DIKTI - - - -
Prerguruan Tinggi
B11 World Class Research DIKTI 4 4 12 972.045.000

B12 Penelitian Dasar DIKTI 25 2 6 338.335.000

B13 Penelitian Terapan DIKTI 12 3 9 550.105.000

Penelitian Pengembangan
B14 DIKTI 12 - - -
Unggulan Perguruan Tinggi
B15 Penelitian Tesis Magister DIKTI 3 1 3 34.580.000

Julmlah B 121 35 105 6.446.093.000


Hibah Penelitian Dikti
C
(Sentralisasi/HIKOMNAS)
Hibah Kompetensi Unggulan
C1 DIKTI - - - -
Nas

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 37


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
2021
Sumber
Jenis/Skema Hibah Penelitian

Diterima

Terlibat

Jumlah
Usulan
Dana

Dosen

Dana
C2 Hibah Kompetensi DIKTI - - - -

C3 Strategis Nasional DIKTI - - - -

C4 Stranas Bidang Pendidikan DIKTI - - - -

C5 Unggulan Strategis Nasional DIKTI - - - -

Penelitian Strategis Nasional


C6 DIKTI - - -
Konsorsium -
Penelitian Strategis Nasional
C7 DIKTI - - -
Institusi -

C8 MP3EI DIKTI - - -
-

C9 Kerjasama LN/Publikasi Int DIKTI - - -


-

C10 Prioritas Nasional DIKTI - - -


-

C11 Insentif Terapan DIKTI - - -


-

C12 Insentif Penulisan Buku Teks DIKTI - - -


-

C13 Insentif Penulisan Jurnal Int DIKTI - - -


-

C14 Bahari DIKTI - - -


-

C15 Kajian Wanita DIKTI - - -


-

C16 Rapid DIKTI - - -


-

C17 Insinas Riset Pratama Individu DIKTI - - -


-

Jumlah C - - - -

D Hibah Penelitian Kerjasama

D1 Dengan Instransi Pemerintah Lainnya - - - -

D2 Dengan Dunia Usaha Lainnya - - - -

Jumlah D - - - -

E Insentif

E1 Insentif Grup Riset PNBP - - - -

E2 Insentif Penulisan K Ilmiah PNBP - - - -

Jumlah E - - - -

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 38


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
2021
Sumber
Jenis/Skema Hibah Penelitian

Diterima

Terlibat

Jumlah
Usulan
Dana

Dosen

Dana
TOTAL 1.017 802 2.394 38.422.093.000

Sumber: LPPM Unud, Tahun 2021

Penelitian Tahun 2021


2289
2400
2000
1600
1200 896 767
800
400 121 35 105
0
Jumlah Jumlah Dosen
Usulan Usulan Terlibat
Didanai
Hibah Unud 896 767 2289
Desentralisasi 121 35 105

Gambar 2.4 Usulan Penelitan yang diterima Unud Tahun 2021

Berdasarkan tabel 2.6 dan Gambar 2.4, menunjukkan bahwa jumlah

Usulan Penelitian yang diterima dan dibiayai paling banyak pada

kelompok Hibah penelitian Unud, yaitu diterima 767 Usulan penelitian,

dengan melibatkan 2.289 orang dosen dengan dana sebesar Rp

31.976.000.000,-. Hibah Penelitian Dikti (Desentralisasi/BOPTN) jumlah

penelitian yang diterima 35 usulan, melibatkan 105 orang Dosen dengan

dana Rp 6.446.093.000,-

Data pengabdian masyarakat Unud tahun 2021 disajikan pada Tabel

2.7 dan Gambar 2.5 Berdasarkan tabel dan gambar tersebut, menunjukkan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 39


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
bahwa jumlah pengabdian masyarakat yang diterima Tahun 2021

sebanyak 105 dari 232 usulan,dana yang terserap adalah Rp 3.474.400.000,-.

Tabel 2.7 Jumlah Usulan Pengabdian dan Pengabdian kepada


Masyarakat Universitas Udayana Tahun 2021

2021

NO Jenis/Skema Hibah Pengabdian Sumber

Diterima

Jumlah
Usulan

Terlibat
Dosen

Dana
Dana

A Hibah Pengabdian Unud

A1 Udayana Mengabdi PNBP 232 105 315 695.000.000

A2 Unggulan Untuk Masyarakat PNBP 43 10 30 180.000.000

Ilmu dan Teknologi Kesehatan untuk


A3 PNBP - - - -
masyarakat
Program FK Mengabdi Teknologi
A4 PNBP - - - -
Tepat Guna

Jumlah A 275 115 345 875.000.000

B Hibah Pengabdian Dikti

B1 Program Kemitraan Masyarakat (PKM) DIKTI 26 2 6 97.700.000

Program Pengembangan
B2 DIKTI 1 1 3 100.000.000
Kewirahusahaan (PPK)
Program Pengembangan Produk
B3 DIKTI - - - -
Ekspor (PPPE)

B4 Program Kemitraan Wilayah (PKW) DIKTI 8 8 24 1.107.700.000

KKN Pembelajaran Pemberdayaan


B5 DIKTI 5 - -
Masyarakat (KKN-PPM)
Program Pengembangan Desa Mitra
B6 DIKTI 8 4 12 529.800.000
(PPDM)

B7 Program Hi-Link DIKTI - - - -

Program Pengembangan Unit Produk


B8 DIKTI 2 2 6 394.300.000
Intelektual Kampus (PPUPIK)
Program Pengembangan Produk
B9 DIKTI 5 3 9 369.900.000
Unggulan Daerah (PPPUD)
Program Kemitraan wilayah antara PT-
B10 DIKTI - - - -
CSR atau PT- Pemda-CSR

Jumlah B 55 20 60 2.599.400.000

TOTAL 330 135 405 3.474.400.000

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 40


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Sumber: LPPM Unud, Tahun 2021

Grafik Skema Hibah Pengabdian Tahun 2021


375

300

225

150

75

-
A1 A2 B1 B2 B4 B5 B6 B8 B9
Usulan 232 43 26 1 8 5 8 2 5
Diterima 116 10 2 1 8 - 4 2 3
Dosen Terlibat 348 30 6 3 24 - 12 6 9

Gambar 2.5 Usulan Pengabdian Kepada Masyarakat Unud yang diterima


Tahun 2021

2) Keuangan

BLU Unud saat ini sudah memiliki Sistem Informasi Akuntansi dan

Keuangan (SIAKU) yang mampu mempercepat pelayanan dibidang

pertangungjawaban keuangan, sehingga menjadi keunggulan Unud

menuju Good Government University (Transparan, Akuntabilitas, dan

Responsibilitas). Namun, SIAKU yang dimiliki Unud sampai saat ini baru

bisa menghasilkan SP2D, belum sampai pada Laporan Keuangan. Hal ini

kedepan harus diupayakan SIAKU sampai menghasilkan Laporan

Keuangan. SIAKU sudah terintegrasi dengan Sistem Informasi Solusi

Perencanaan (SILUNA). Sebagai gambaran keuangan BLU Unud sampai

bulan Juli tahun 2021 diuraikan sebagai berikut.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 41


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
a) Laporan Aktivitas/Operasional
Laporan Operasional menyajikan berbagai unsur pendapatan-
LO, beban, surplus/defisit dari operasional, surplus/defisit dari
kegiatan non operasional, dan surplus/defisit-LO, yang
diperlukan untuk penyajian yang wajar. Pendapatan-LO untuk
periode yang berakhir sampai dengan 21 Juli 2021 adalah
sebesar Rp 860.678.492.468,00 sedangkan jumlah beban dari
kegiatan operasional adalah sebesar Rp 638.629.105.114,00
sehingga terdapat Surplus dari Kegiatan Operasional senilai Rp
222.049.387.354,00. Surplus dari Kegiatan Non Operasional
sebesar Rp 141.611.597,00, sehingga entitas mengalami Surplus-
LO sebesar Rp 222.190.998.951,00.
Jumlah Pendapatan untuk periode yang berakhir pada 21
Desember 2021 adalah sebesar Rp 860.678.492.468. Pendapatan
tersebut terdiri dari:

Tabel 2.8 Laporan Aktivitas BLU Unud per 31 Desember Tahun 2021
URAIAN JUMLAH
KEGIATAN OPERASIONAL
PENDAPATAN OPERASIONAL
Pendapatan Alokasi APBN 292.482.264.724
Pendapatan Jasa Layanan dari Masyarakat 556.923.778.718
Pendapatan Jasa Layanan dari Entitas Lain 0
Pendapatan Hibah BLU 0
Pendapatan Hasil Kerja Sama BLU 4.755.486.978
Pendapatan BLU Lainnya 6.516.962.048
JUMLAH PENDAPATAN OPERASIONAL 860.678.492.468
BEBAN OPERASIONAL
Beban Pegawai 494.736.777.501
Beban Persediaan 383.057.831
Beban Barang dan Jasa 126.196.790.967
Beban Pemeliharaan 14.275.090.163
Beban Perjalanan Dinas 2.446.580.933
Beban Barang untuk Dijual/Diserahkan kepada 0

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 42


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
URAIAN JUMLAH
Masyarakat
Beban Bantuan Sosial 0
Beban Penyusutan dan Amortisasi 591.807.719
Beban Penyisihan Piutang Tak Tertagih (1.000.000)
JUMLAH BEBAN OPERASIONAL 638.629.105.114
SURPLUS/(DEFISIT) DARI KEGIATAN OPERASIONAL 222.049.387.354
KEGIATAN NON OPERASIONAL
Surplus (Defisit) Penjualan Aset Non Lancar
Pendapatan Pelepasan Aset Non Lancar 4.550.000
Beban Pelepasan Aset Non Lancar 0
JUMLAH Surplus (Defisit) Penjualan Aset Non
4.550.000
Lancar
Surplus (Defisit) dari Kegiatan Non Operasional
Lainnya
Pendapatan Kegiatan Non Operasional Lainnya 547.308.013
Beban Kegiatan Non Operasional Lainnya 410.246.416
JUMLAH Surplus (Defisit) dari Kegiatan Non
137.061.597
Operasional Lainnya
SURPLUS/(DEFISIT) DARI KEGIATAN NON
141.611.597
OPERASIONAL
SURPLUS / (DEFISIT) - LO 222.190.998.951
Sumber : Biro Perencanaan dan Keuangan

b) Neraca Universitas Udayana

Neraca menggambarkan posisi keuangan entitas mengenai aset,

kewajiban, dan ekuitas dana pada 21 Juli 2021. Neraca yang disajikan

adalah hasil dari proses Sistem Akuntansi Instansi, yang diwajibkan dalam

Permenkeu Nomor 171/PMK.05/2007 sebagaimana telah diubah dengan

Permenkeu nomor 233/PMK.05/2011 tentang Perubahan atas Peraturan

Menteri Keuangan Nomor 171/PMK.05/2007 tentang Sistem Akuntansi dan

Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat. Neraca per 21 Juli Tahun 2021

disajikan pada tabel 2.9.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 43


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Tabel 2.9 Neraca BLU Unud Per 21 Juli Tahun 2021
NAMA PERKIRAAN JUMLAH

1 2

ASET
ASET LANCAR
Kas Lainnya dan Setara Kas 17.395.401.381
Kas pada Badan Layanan Umum 263.043.410.814
Belanja Dibayar Dimuka (prepaid) 900.000.000
Pendapatan yang Masih Harus Diterima 71.455.544.460
Piutang dari kegiatan Operasional Badan Layanan
Umum 1.200.000.000
Penyisihan Piutang Tidak Tertagih - Piutang dari
Kegiatan Operasional BLU (6.000.000)
Piutang dari Kegiatan Operasional BLU (Netto) 1.194.000.000
Persediaan 2.661.756.505
Persediaan yang Belum Diregister 8.848.032.309
JUMLAH ASET LANCAR 365.498.145.469
ASET TETAP
Tanah 8.664.060.331.000
Peralatan dan Mesin 733.985.941.741
Peralatan dan Mesin Belum Diregister 29.526.877.750
Gedung dan Bangunan 954.410.047.027
Gedung dan Bangunan Belum Diregister 50.287.143.780
Jalan, Irigasi dan Jaringan 14.402.105.150
Aset Tetap Lainnya 17.231.749.417
Konstruksi Dalam Pengerjaan 55.682.471.523
Akumulasi Penyusutan (656.332.748.879)
JUMLAH ASET TETAP 9.863.253.918.509
ASET LAINNYA
Aset Tak Berwujud 4.681.772.910
Aset Lain-lain 2.088.253.200
Aset Lainnya yang Belum Diregister 163.125.000
Akumulasi Penyusutan/Amortisasi Aset Lainnya (4.920.935.261)
JUMLAH ASET LAINNYA 2.012.215.849
JUMLAH ASET 10.230.764.279.827
KEWAJIBAN
KEWAJIBAN JANGKA PENDEK
Utang kepada Pihak Ketiga 125.129.138.007
JUMLAH KEWAJIBAN JANGKA PENDEK 125.129.138.007
JUMLAH KEWAJIBAN 125.129.138.007
EKUITAS
EKUITAS
Ekuitas 10.105.635.141.820
JUMLAH EKUITAS 10.105.635.141.820
JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS 10.230.764.279.827
Sumber : Biro Perencanaan dan Keuangan

Berdasarkan Tabel 2.9 dapat diuraikan bahwa : Nilai Aset per 21

Juli 2021 dicatat dan disajikan sebesar Rp 10.230.764.279.827,- yang terdiri

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 44


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
dari: Aset Lancar sebesar Rp 365.498.145.469,-. Aset Tetap (neto setelah

akumulasi penyusutan) sebesar Rp 9.863.253.918.509,- Aset Lainnya

sebesar Rp 2.012.215.849,-

Nilai Kewajiban seluruhnya tersaji sebesar Rp 125.129.138.007,-

merupakan Kewajiban Jangka Pendek. Nilai Ekuitas Dana disajikan sebesar

Rp 10.105.635.141.820,-, dan kewajiban dan ekuitas Rp 10.230.764.279.827,-

Dalam rangka mewujudkan pengelolaan anggaran yang efektif

dan efisien maka Sistem Perencanaan Penganggaran di lingkungan Unud

dimulai dari usulan unit terbawah (bottom up) dengan mengacu pada Visi,

Misi serta Rencana Strategis Universitas Udayana. Selain itu prioritas

penganggaran diarahkan untuk pencapaian target capaian kontrak kinerja

Rektor baik dengan Kementerian Keuangan selaku Satker BLU maupun

dengan Kemenristekdikti. Disamping itu Program kerja dan penganggaran

diarahkan juga untuk meningkatkan kualitas layanan serta meningkatkan

daya saing baik tingkat nasional maupun global. Arah kebijakan program

prioritas program kerja dan penggunaan anggaran disampaikan oleh

Rektor beserta para Wakil Rektor melalui Musyawarah Perencanaan dan

Pembangunan (Musrenbang) kepada seluruh unsur pimpinan di

lingkungan Unud yang tujuannya agar seluruh program kerja dan kegiatan

dari unit terbawah selaras dengan Visi, Misi, serta Target Capaian Sasaran

Kinerja Rektor. Setelah Musrenbang tingkat Universitas dilanjutkan dengan

Musrenbang tingkat unit kerja di lingkungan Unud.

Untuk mewujudkan transparasi dan akuntabilitas kinerja maka

seluruh penggunaan anggaran direviu oleh Satuan Pengawas Internal (SPI)

dan tim dari BPKU dengan menggunakan sistem on line (SILUNA) dan

disahkan oleh Dewan Pengawas BLU. Guna mengoptimalkan daya serap

anggaran sesuai dengan amanat Instruksi Presiden Nomor 1 Tahun 2015

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 45


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
maka untuk tahun 2020 dilakukan eksekusi anggaran berbasis Triwulanan

dengan proporsi TW1 minimal 15%, TW2 minimal 30%, TW3 minimal 30%

dan TW4 maksimal 25%. dengan metode eksekusi anggaran berbasis

Triwulan ada peningkatan daya serap anggaran jika dibandingkan dengan

TW yang sama tahun sebelumnya, seperti tertera pada Tabel 2.10 dan

Gambar 2.6 daya serap anggaran pada triwulan I tahun 2021 masih belum

ada realisasi anggaran,- triwulan II tahun 2021 sebesar Rp 71,239,742,406,-

triwulan III tahun 2021 sebesar Rp 136,081,585,152,- triwulan IV sebesar

Rp 396,763,548,776 ada penurunan hal ini disebabkan oleh dampak

pandemic covid19 yang terjadi pada tahun 2021, dan kedepan diyakini

daya serap anggaran akan lebih maksimal oleh karena Rektor telah

mengeluarkan keputusan kebijakan akan memberi sanksi kepada

Unit/Pelaksana kegiatan yang tidak mampu menyerap anggaran yang telah

disiapkan dan telah dijadwalkan dieksekusi pada TW tersebut akan

dibekukan anggarannya dan dialihkan pada Unit yang kekurangan pagu

untuk melaksanakan kegiatan. Kebijakan tersebut akan dapat

meningkatkan disiplin penggunaan anggaran dan akan berdampak pada

peningkatan daya serap pagu.

Tabel 2.10 Tabel Perbandingan Daya Serap Anggaran PNBP Tahun


Anggaran 2020 dan 2021 (TW1, TW2)

2020 2021
Periode
Pagu Realisasi Pagu Realisasi

TW1 499,419,109,000 45,732,141,258 260,167,597,000 -

TW2 501,876,157,000 117,240,740,546 421,134,970,000 71.239.742.406

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 46


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Capaian RealisasiAnggaran PNBP
500.000.000.000

400.000.000.000

300.000.000.000

200.000.000.000

100.000.000.000

-
TW1 TW2 TW3 TW4
2019 45.732.141.2 117.240.740. 241.141.632. 492.184.257.
2020 - 71.239.742.4 136.081.585. 396.763.548.

Gambar 2.6 Perbandingan Daya Serap Anggaran PNBP Tahun Anggaran


2020 dan 2021 (TW1, TW2 , TW3 dan TW4)

3) Sumber Daya Manusia

Pencapaian Visi Unud menjadi institusi pendidikan tinggi yang

unggul, mandiri, dan berbudaya, Unud secara konsisten melaksanakan

berbagai kegiatan yang tertuang dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi.

Dalam melaksanakan kegiatan tersebut diperlukan sumberdaya manusia

yang terdiri atas dua unsur atau komponen yaitu Dosen dan Pelaksana

Administrasi atau yang disebut Tenaga Kependidikan.

Jumlah Tenaga Pendidik Unud sampai bulan maret 2021 adalah 1.402

orang PNS dan 178 orang Tenaga Pendidik Kontrak dan BLU. Tenaga

Kependidikan PNS 554 orang dan Tenaga Kependidikan Kontrak

berjumlah 1.152 orang. Jumlah SDM yang dimiliki Unud menjadi

keunggulan dalam memberikan pelayanan prima sebagai lembaga

perguruan tinggi.

Dari 1.402 tenaga pendidik yang ada, sudah 158 dosen (11,27%) yang

memiliki jabatan Guru Besar dan Lektor Kepala 447 dosen ( 31,88%). Perlu

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 47


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
diupayakan untuk mempercepat jenjang tenaga pendidik dari Lektor

Kepala menjadi Guru Besar, dengan meningkatkan publikasi ilmiah yang

tereputasi melalui peningkatan hibah penelitian dan insentif publikasi

ilmiah yang tereputasi.

Tenaga kependidikan yang ada di Unud sampai saat ini, masih ada

yang belum memiliki kompetensi sesuai dengan yang diharapkan untuk

melaksanakan pekerjaan yang diampu, perlu diadakan peningkatan

kompetensi tenaga kependidikan dengan demikian diharapkan dapat

meningkatkan pelayanan yang diberikan. Hal ini harus diupayakan

kedepan untuk melakukan assessment dalam menduduki suatu jabatan,

sehingga akan didapatkan The Right Man on The Right Place.

Sebagai gambaran SDM yang dimiliki Unud baik tenaga pendidik

maupun tenaga kependidikan dipaparkan sebagai berikut.

(1) Tenaga Pendidik

Unsur Tenaga Pendidik atau Dosen di lingkungan Unud terdiri atas

dosen tetap, dosen luar biasa atau dosen tidak tetap, dan dosen tamu.

Jumlah dan kualifikasi dosen tidak tetap atau dosen tamu ditentukan oleh

program-program studi sesuai dengan kebutuhan masing-masing. Tenaga

Pendidik tetap di Universitas Udayana berdasar tingkat pendidikan dan

jabatan/gelar akademik. Jumlah Dosen Unud berdasarkan Jabatan dan Unit

Kerja pada Tabel 2.11 serta berdasarkan pendidikan dan Unit Kerja pada

Tabel 2.12.

Tabel 2.11 Komposisi Dosen PNS Unud Berdasarkan Jabatan Tahun 2021
JABATAN
No FAKULTAS/PS TENAGA ASISTEN LEKTOR GURU JUMLAH
LEKTOR
PENGAJAR AHLI KEPALA BESAR
1 Fakultas Ilmu Budaya 3 12 45 55 22 137
2 Fakultas Kedokteran 21 69 108 32 20 250

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 48


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
JABATAN
No FAKULTAS/PS TENAGA ASISTEN LEKTOR GURU JUMLAH
LEKTOR
PENGAJAR AHLI KEPALA BESAR
3 Fakultas Peternakan 1 3 16 26 8 54
4 Fakultas Hukum 1 10 26 34 11 82
5 Fakultas Teknik 6 22 77 73 22 200
6 Fakultas Pertanian 1 7 28 46 23 105
7 Fakultas Ekonomi dan Bisnis 3 18 57 61 14 153
8 Fakultas Matematika dan IPA 5 21 72 66 11 175
9 Fakultas Kedokteran Hewan 3 3 29 22 16 73
10 Fakultas Teknologi Pertanian 1 8 33 10 9 61
11 Fakultas Pariwisata 3 10 22 10 0 45
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu
12 7 14 12 6 0 39
Politik
Fakultas Kelautan dan
13 3 10 6 1 2 22
Perikanan
14 UPT PPKB 0 0 1 5 0 6
JUMLAH 58 207 532 447 158 1402
Sumber: Bagian SDM dan USDI Unud, 2021

Tabel 2.12 Komposisi Dosen PNS Unud Berdasarkan pendidikan Tahun 2021
Pendidikan
No FAKULTAS/PS JUMLAH
S1 Profesi S2 S3 Sp 1 Sp 2
1 Fakultas Ilmu Budaya 0 0 72 65 0 0 137
2 Fakultas Kedokteran 0 6 87 94 47 16 250
3 Fakultas Peternakan 0 0 25 29 0 0 54
4 Fakultas Hukum 0 0 43 39 0 0 82
5 Fakultas Teknik 1 0 97 102 0 0 200
6 Fakultas Pertanian 0 0 51 54 0 0 105
7 Fakultas Ekonomi dan Bisnis 0 0 82 71 0 0 153
8 Fakultas Matematika dan IPA 0 0 108 67 0 0 175
9 Fakultas Kedokteran Hewan 0 0 29 44 0 0 73
10 Fakultas Teknologi Pertanian 0 0 30 31 0 0 61
11 Fakultas Pariwisata 0 0 36 9 0 0 45
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu 0 0 29 10 0 0 39
12
Politik
Fakultas Kelautan dan 0 0 15 7 0 0 22
13
Perikanan
14 UPT PPKB 0 0 3 3 0 0 6
JUMLAH 1 6 707 625 47 16 1402
Sumber: Bagian SDM dan USDI Unud, 2021

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 49


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Berdasarkan Tabel 2.11, dapat diuraikan bahwa dari jumlah

dosen Unud sebanyak 1.402 dosen, dilihat dari komposisi Jabatannya

terdiri dari Guru Besar sebanyak 158 dosen (11,27%), Lektor Kepala

sebanyak 447 dosen (31,88%), Lektor sebanyak 532 dosen (37,95%),

Asisten Ahli dan Tenaga Pengajar (belum mempunyai jabatan

akademik) 265 dosen (18,90%), Berdasarkan pendidikan (Tabel 2.12)

terlihat bahwa dosen berpendidikan S1 ada 1 dosen (0,07%), S2

sebanyak 707 dosen ( 50,43%), Spesialis I sebanyak 47 dosen (3,351%),

Spesialis II 16 dosen (1,14%) dan yang berpendidikan S3 sebanyak 625

(44,58%).

(2) Tenaga Kependidikan

Jumlah tenaga kependidikan PNS Tahun 2021 sebanyak 554 orang,

rincian berdasarkan golongan disajikan pada Tabel 2.13

Tabel 2.13 Jumlah Tenaga Kependidikan PNS Berdasarkan Pendidikan


Terakhir Tahun 2021
NO UNIT KERJA <= SMA DIPLOMA S1 S2 TOTAL

1 Fakultas Ilmu Budaya 14 2 18 2 36


2 Fakultas Kedokteran 30 3 41 4 78
3 Fakultas Peternakan 7 0 10 2 19
4 Fakultas Hukum 13 1 15 0 29
5 Fakultas Teknik 18 1 18 1 38
6 Fakultas Pertanian 7 2 16 2 27
7 Fakultas Ekonomi dan Bisnis 17 1 15 3 36
8 Fakultas Matematika dan IPA 20 1 14 2 37
9 Fakultas Kedokteran Hewan 5 1 10 1 17
10 Fakultas Teknologi Pertanian 5 2 4 2 13
11 Fakultas Pariwisata 4 1 15 1 21
12 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 0 1 5 1 7
13 Fakultas Kelautan dan Perikanan 5 0 3 0 8
14 Pascasarjana 1 1 3 0 5
15 Kantor Pusat 47 17 98 21 183
TOTAL 193 34 285 42 554
Sumber: Bagian SDM Unud Tahun 2021

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 50


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Berdasarkan tabel 2.13 dapat diuraikan bahwa jumlah Tenaga

Administrasi PNS Unud sebanyak 554 orang, komposisi dilihat dari

pendidikan terakhir terdiri dari 193 orang (34,84%) kurang dari sama

dengan SMA sederajat, 34 orang (6,14%) Pendidikan Diploma, 285

orang (51,44%) pendidikan sarjana, dan 42 orang (7,58%) pendidikan

Magister.

Selain tenaga pendidik dan tenaga kependidikan PNS, Unud juga

memiliki tenaga pendidik dan tenaga kependidikan kontrak.

Komposisi tenaga pendidik dan tenaga kependidikan kontrak yang

dimiliki Unud disajikan pada Tabel 2.14. Tahun 2021 Unud memiliki

dosen tetap sebanyak 178 orang dan pegawai kontrak sebanyak 1.035

orang tersebar pada unit/fakultas dilingkungan Unud.

Tabel 2.14 Tenaga Pendidik dan Kependidikan Kontrak per Unit kerja
Universitas Udayana Tahun 2021
NO UNIT KERJA DOSEN PEGAWAI

1 Fakultas Ilmu Budaya 6 30


2 Fakultas Kedokteran 87 132
3 Fakultas Peternakan 1 14
4 Fakultas Hukum 17 52
5 Fakultas Teknik 18 67
6 Fakultas Pertanian 5 10
7 Fakultas Ekonomi dan Bisnis 3 84
8 Fakultas Matematika dan IPA 7 23
9 Fakultas Kedokteran Hewan 0 23
10 Fakultas Teknologi Pertanian 0 15
11 Fakultas Pariwisata 12 12
12 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 11 12
13 Fakultas Kelautan dan Perikanan 9 9
14 Pascasarjana 1 12
15 UPT PPKB 1 0
16 Kantor Pusat 0 246
17 Rumah Sakit Universitas Udayana 0 411
TOTAL 178 1.152
Sumber: Bagian Sumber Daya Manusia Tahun 2021

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 51


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
(3) Sarana dan Prasarana

Salah satu elemen yang mendukung tercapainya visi dan misi

universitas adalah tersedianya sarana dan prasarana yang memadai.

Prasarana dan sarana dimaksud adalah bangunan, perabotan, peralatan

(hardware dan software), dan sistem pengamanan asset dan kampus. Sarana

dan prasarana yang ada merupakan barang milik Negara (BMN) yang

pengelolaan prasarana dan sarana menggunakan sistem Akuntansi dan

Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat yang mengacu pada Peraturan

Menteri Keuangan Nomor: 96/PMK.06/2007 serta Peraturan Direktur

Jenderal Perbendaharaan Nomor: 51/PB/2008 tentang Pedoman

Penyusunan Laporan Keuangan Kementerian Negara/Lembaga.

Sarana dan prasarana yang dimiliki Unud cukup banyak khususnya

lahan yang cukup luas yang berlokasi di Kampus Bukit Jimbaran dan

Kampus Denpasar, hal ini menjadi keunggulan Unud kedepan dalam

pengembangannya sesuai dengan Master Plan yang disusun.

Namun pada sisi lain ada beberapa kelemahan tentang sarana dan

prasarana BLU Unud antara lain:

1) Lahan yang luas belum dimanfaatkan secara optimal terutama yang

berlokasi di Kampus Bukit Jimbaran. Hal ini kedepan harus diupayakan

untuk menjadikan lahan yang tidak dipergunakan mendapatkan Income

Generating bagi Unud.

2) Unit Bisnis yang sudah dimiliki, belum dikelola secara optimal untuk

mendapatkan Income Generating. Untuk kedepan diupayakan unit bisnis

Unud dikelola secara professional.

Dalam upaya pemanfaatan secara optimal lahan yang ada dan unit

bisnis, Universitas Udayana pada tahun 2020 berencana akan melakukan

penataan Hutan Kampus di Kampus Bukit Jimbaran melalui Hibah barang

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 52


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Pemerintah Kabupaten Badung, Pemanfaatan Student Dormitory yang

berlokasi di Denpasar melalui kerjasama dengan salah satu BUMN,

Kerjasama pembentukan Udayana International Convention Centre (UICC)

melalui kerjasama dengan mitra swasta, serta rencana pembentukan

Udayana International Tourism Laboratory kerjasama dengan mitra swasta.

Dengan demikian dengan terwujudnya rencana tersebut akan menjadi

income generating bagi kelangsungan Universitas kedepannya.

Gambaran tentang Sarana dan Prasarana yang dimiliki Unud

diuraikan sebagai berikut:

a) Lokasi, Status, Penggunaan dan Luas Lahan Yang Digunakan

Perguruan Tinggi Untuk Menjamin Penyelenggaraan Pendidikan

Jumlah lahan Unud cukup luas yang berada di Bukit Jimbaran,

Kecamatan Kuta Selatan, Badung dan Denpasar. Secara Rinci Lahan yang

dimiliki Unud berdasarkan lokasi, status penguasaan, penggunaan dan

luasnya disajikan pada Tabel 2.15.

Tabel 2.15 Lahan Universitas Udayana Berdasarkan Lokasi, Status


Penguasaan, Penggunaan dan Luasnya
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kampus Bukit Jimbaran, Asrama


Digunakan sendiri
1 Kec. Kuta Selatan, Mahasiswa/Rusu 720 M2
untuk operasional
Badung nawa

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
2 Kec. Kuta Selatan, Udayana Lodge 10.000 M2
untuk operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Tanah Widya
3 Kec. Kuta Selatan, 6.500 M2
untuk operasional Sabha
Badung

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 53


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kampus Bukit Jimbaran,

Kec. Kuta Selatan, Digunakan sendiri Kandang Hewan


4 400 M2
Badung untuk operasional FKH Bukit

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Perpustakaan
5 Kec. Kuta Selatan, 4.500 M2
untuk operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Tanah Pura


Digunakan sendiri
6 Kec. Kuta Selatan, Widya Maha 1.500 M2
untuk operasional
Badung Saraswati

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Pura Dalem
7 Kec. Kuta Selatan, 750 M2
untuk operasional Blembong
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
8 Kec. Kuta Selatan, Pura Catur Sari 1.250 M2
untuk operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Lap.Tenis Bukit
9 Kec. Kuta Selatan, 1.000 M2
untuk Operasional Jimbaran
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Tanah Stadion
10 Kec. Kuta Selatan, 2.750 M2
untuk Operasional Bukit Jimbaran
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Parkir Rektorat
11 Kec. Kuta Selatan, 2.000 M2
untuk Operasional dan Fak/Ps
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Jl.Lkr Barat dan
12 Kec. Kuta Selatan, 17.200 M2
untuk Operasional Timur
Badung

13 Kampus Bukit Jimbaran, Digunakan sendiri Cek Dam Bukit 4.000 M2

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 54


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kec. Kuta Selatan, untuk Operasional

Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Water


Digunakan sendiri
14 Kec. Kuta Selatan, Tower,Ground 66 M2
untuk Operasional
Badung Tank, Genset

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gardu Kp, 30 M2
15 Kec. Kuta Selatan,
untuk Operasional FMIPA dan FT
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Bangunan


Digunakan sendiri
16 Kec. Kuta Selatan, Gedung SPBU 536 M2
untuk Operasional
Badung Bukit Jimbaran

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Monumen BNI 46
17 Kec. Kuta Selatan, 12 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Jl. Dr.Goris, Kel.Dauh


Digunakan sendiri Rumah Jabatan
18 Puri Klod, Kec.Denbar, 2.663 M2
untuk Operasional Rektor
Denpasar

Jl.Badak I, Kec.Dentim, Digunakan sendiri Tanah Jl.Badak I


19 550 M2
Denpasar, Bali untuk Operasional Renon

Jl.Diponegoro, Kel.Dauh
Digunakan sendiri Asrama Putra dan
20 Puri Klod Kec.Denbar, 1.895 M2
untuk Operasional Putri
Denpasar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Asrama Putri PB
21 Dauh Puri Klod, Kec. 3.747 M2
untuk Operasional Sudirman
Denbar

Jl.Pantai Kuta, Kel. Kuta, Digunakan sendiri Guest House Jl.


22 944 M2
Badung untuk Operasional Pantai Kuta

Jl. Bali dan Nias, Kel. Digunakan sendiri


23 FS Denpasar 6.500 M2
Dauh Puri Klod, Denbar, untuk Operasional

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 55


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Denpasar

Jl..Dr.Goris, Kel.Dauh
Digunakan sendiri Dr. Goris,
24 Puri Klod, Kec.Denbar, 2.495 M2
untuk Operasional Denpasar
Denpasar,

Jl. Dr. I. B. Oka, Kel. Dauh


Digunakan sendiri
25 Puri Klod, Denbar, FE Denpasar 7.380 M2
untuk Operasional
Denpasar

Jl. Diponegoro 206, Kel.


Digunakan sendiri
26 Dauh Puri Klod, Dec. KKS Denpasar 475 M2
untuk Operasional
Denbar, Denpasar

Jl. Raya Sesetan, Densel, Digunakan sendiri Tanah Lab Fapet


27 11.080 M2
Denpasar untuk Operasional Dps

Jl. Dr.Goris, Kel.Dauh


Digunakan sendiri Tanah Lap.Tenis
28 Puri Klod, Kec.Denbar, 626 M2
untuk Operasional Denpasar
Denpasar

Jl. Puputan II No. 3 Desa Mess nternational


Digunakan sendiri
29 Dauh Puri Kelod Kec. Student 904 M2
untuk Operasional
Denpasar Timur Dormitory

Jl. Dr.Goris, Kel.Dauh


Digunakan sendiri
30 Puri Klod, Kec.Denbar, Student Center 2.172 M2
untuk Operasional
Denpasar

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd. Kuliah FS 376 M2
31 Kec. Kuta Selatan,
untuk Operasional Bukit (HA)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
32 Kec. Kuta Selatan, 491 M2
untuk Operasional FS Bukit (HK)
Badung

33 Kampus Bukit Jimbaran, Digunakan sendiri Gedung Kuliah 800 M2

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 56


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kec. Kuta Selatan, untuk Operasional FH, Bukit (HE)

Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
34 Kec. Kuta Selatan, 519 M2
untuk Operasional FH, Bukit (HF)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
35 Kec. Kuta Selatan, 540 M2
untuk Operasional FH, Bukit (HH)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,

Kec. Kuta Selatan, Digunakan sendiri Gedung Kuliah


36 210 M2
Badung untuk Operasional FE, Bukit (GH)

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
37 Kec. Kuta Selatan, 280 M2
untuk Operasional FE, Bukit (GI)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
38 Kec. Kuta Selatan, 280 M2
untuk Operasional FE, Bukit (GJ)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
39 Kec. Kuta Selatan, 1500 M2
untuk Operasional FE, Bukit (IA)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah F.
40 Kec. Kuta Selatan, 816 M2
untuk Operasional Kelautan, Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
41 Kec. Kuta Selatan, 660 M2
untuk Operasional FP, Bukit (BB)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Digunakan sendiri Gedung Kuliah


42 486 M2
Kec. Kuta Selatan, untuk Operasional FP/IKM, Bukit

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 57


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Badung (BH)

Kampus Bukit Jimbaran, Gedung Kuliah


Digunakan sendiri
43 Kec. Kuta Selatan, FP/Adm IKM, 500 M2
untuk Operasional
Badung Bukit (BF)

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
44 Kec. Kuta Selatan, 405 M2
untuk Operasional FP, Bukit (BG)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Gedung Kuliah


Digunakan sendiri
45 Kec. Kuta Selatan, FP/IKM, Bukit 381 M2
untuk Operasional
Badung (BH)

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
46 Kec. Kuta Selatan, 864 M2
untuk Operasional FP, Bukit (BJ)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
47 Kec. Kuta Selatan, 500 M2
untuk Operasional Fapet, Bukit (AE)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
48 Kec. Kuta Selatan, 596 M2
untuk Operasional Fapet, Bukit (AF)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
49 Kec. Kuta Selatan, 560 M2
untuk Operasional Fapet, Bukit (AG)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Gedung Kuliah


Digunakan sendiri
50 Kec. Kuta Selatan, FTP, Bukit (GB) 150 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
51 Kec. Kuta Selatan, 150 M2
untuk Operasional FTP, Bukit (GC)
Badung

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 58


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
52 Kec. Kuta Selatan, 519 M2
untuk Operasional FTP, Bukit (HD)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Gedung Kuliah


Digunakan sendiri
53 Kec. Kuta Selatan, FMIPA, Bukit 289 M2
untuk Operasional
Badung (FE)

Kampus Bukit Jimbaran, Gedung Kuliah


Digunakan sendiri
54 Kec. Kuta Selatan, FMIPA, Bukit 7.220 M2
untuk Operasional
Badung (FF)

Kampus Bukit Jimbaran, Gedung Kuliah


Digunakan sendiri
55 Kec. Kuta Selatan, FMIPA, Bukit 720 M2
untuk Operasional
Badung (FG)

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
56 Kec. Kuta Selatan, 780 M2
untuk Operasional FT, Bukit (DB)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
57 Kec. Kuta Selatan, 533 M2
untuk Operasional FT, Bukit (DC)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
58 Kec. Kuta Selatan, 500 M2
untuk Operasional FT, Bukit (DF)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
59 Kec. Kuta Selatan, 500 M2
untuk Operasional FT, Bukit (DG)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
60 Kec. Kuta Selatan, 650 M2
untuk Operasional FT, Bukit (DH)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Digunakan sendiri Gedung Kuliah


61 780 M2
Kec. Kuta Selatan, untuk Operasional FT, Bukit (DM)

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 59


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Kuliah
62 Kec. Kuta Selatan, 1079 M2
untuk Operasional FT, Bukit (DN)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
63 Kec. Kuta Selatan, FS Bukit 491 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung HG FH
64 Kec. Kuta Selatan, 600 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung GK FE
65 Kec. Kuta Selatan, 326 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung FKH
66 Kec. Kuta Selatan, 1.330 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
67 Kec. Kuta Selatan, BA FP Bukit 790 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
68 Kec. Kuta Selatan, AA Fapet Bukit 860 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
69 Kec. Kuta Selatan, GA FTP Bukit 1.270 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri GE Adm FMIPA
70 Kec. Kuta Selatan, 500 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 60


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
71 Kec. Kuta Selatan, DA FT Bukit 1.326 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung BMPS
72 Kec. Kuta Selatan, 36 M2
untuk Operasional Denpasar
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gedung Rektorat
73 Kec. Kuta Selatan, 4.000 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Kantor/Adm RT


Digunakan sendiri
74 Kec. Kuta Selatan, Bukit 80 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
75 Kec. Kuta Selatan, Gd. Lab. FP, Bukit 400 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd. Lab. FP. Bukit
76 Kec. Kuta Selatan, 450 M2
untuk Operasional (AC)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Pertanian
77 Kec. Kuta Selatan, 750 M2
untuk Operasional FP, Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Fapet,
78 Kec. Kuta Selatan, 400 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Fapet,
79 Kec. Kuta Selatan, 450 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 61


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Fapet,
80 Kec. Kuta Selatan, 530 M2
untuk Operasional Bukit (AC)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Fapet,
81 Kec. Kuta Selatan, 486 M2
untuk Operasional Bukit (AD)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Fapet,
82 Kec. Kuta Selatan, 750 M2
untuk Operasional Bukit (AH)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Gd.Lab.Kimia


Digunakan sendiri
83 Kec. Kuta Selatan, FMIPA, Bukit 500 M2
untuk Operasional
Badung (FH)

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Kimia
84 Kec. Kuta Selatan, 300 M2
untuk Operasional FMIPA. Bukit (FI)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Fisika
85 Kec. Kuta Selatan, 500 M2
untuk Operasional FMIPA, Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.FMIPA,
86 Kec. Kuta Selatan, 450 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Biologi
87 Kec. Kuta Selatan, 500 M2
untuk Operasional FMIPA, Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Digunakan sendiri


Gd.Lab.FT.Bukit
88 Kec. Kuta Selatan, untuk Operasional 543 M2
(DD)
Badung

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 62


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.FT, Bukit
89 Kec. Kuta Selatan, 540 M2
untuk Operasional (DE)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Arsitektur
90 Kec. Kuta Selatan, 605 M2
untuk Operasional FT, Bukit (DI)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.FT, Bukit
91 Kec. Kuta Selatan, 533 M2
untuk Operasional (DJ)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Jalan
92 Kec. Kuta Selatan, 693 M2
untuk Operasional Raya FT, Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Hidrolika
93 Kec. Kuta Selatan, 693 M2
untuk Operasional FT, Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Lab.Struktur
94 Kec. Kuta Selatan, 693 M2
untuk Operasional FT, Bukit (DP)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Praktek
95 Kec. Kuta Selatan, 900 M2
untuk Operasional Ps.Par. Bukit (HJ)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
96 Kec. Kuta Selatan, Ground Tank FE 24 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
97 Kec. Kuta Selatan, Tower FE 12 M2
untuk Operasional
Badung

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 63


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kampus Bukit Jimbaran,

Kec. Kuta Selatan, Digunakan sendiri Gudang Bahan


98 72 M2
Badung untuk Operasional Kimia FMIPA

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
99 Kec. Kuta Selatan, Gd.Gardu FT 2.577 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
100 Kec. Kuta Selatan, R.Genset KP 24 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
101 Kec. Kuta Selatan, Water Tower KP 12 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Ground Tank KP
102 Kec. Kuta Selatan, 12 M2
untuk Operasional (FQ)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Ground Tank KP
103 Kec. Kuta Selatan, 18 M2
untuk Operasional (FR)
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
104 Kec. Kuta Selatan, Gd.UKM Bersama 4.500 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd.Ikayana
105 Kec. Kuta Selatan, 120 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd. KPN-KBS
106 Kec. Kuta Selatan, 80 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 64


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Kantin Rektorat
107 Kec. Kuta Selatan, 90 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Lapangan Parkir
108 Kec. Kuta Selatan, 461 M2
untuk Operasional FE
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Lap. Parkir


Digunakan sendiri
109 Kec. Kuta Selatan, Perpustakaan 100 M2
untuk Operasional
Badung Bukit

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Halaman Widya
110 Kec. Kuta Selatan, 1.500 M2
untuk Operasional Sabha
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Auditorium KP
111 Kec. Kuta Selatan, 5.301 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
112 Kec. Kuta Selatan, Workshop Fisika 500 M2
untuk Operasional
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Workshop KP
113 Kec. Kuta Selatan, 300 M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Gd. Perpustakaan
114 Kec. Kuta Selatan, 1.500M2
untuk Operasional Bukit
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri
115 Kec. Kuta Selatan, Pos Satpam 40 M2
untuk Operasional
Badung

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 65


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Kolam & Taman
116 Kec. Kuta Selatan, 70 M2
untuk Operasional Dewi Saraswati
Badung

Kampus Bukit Jimbaran,


Digunakan sendiri Patung & Taman
117 Kec. Kuta Selatan, 70 M2
untuk Operasional Bunga & Instalasi
Badung

Kampus Bukit Jimbaran, Digunakan sendiri


Gudang Barang
118 Kec. Kuta Selatan, untuk Operasional 50 M2
Rusak Bukit
Badung

Digunakan sendiri Gd. Kuliah FS


119 Jl. P. Nias Denpasar 720 M2
untuk Operasional Dps (A)

Gd.Kuliah/Adm
Digunakan sendiri
120 Jl. P. Nias Denpasar Fs Dps (B) 1.050 M2
untuk Operasional

Digunakan untuk Gd.Kuliah/Adm


121 Jl. P. Nias Denpasar 853 M2
Operasional Fs Dps (D)

Digunakan sendiri Gd.Kuliah FH,


122 Jl. P. Bali Denpasar 141 M2
untuk Operasional Dps (B)

Digunakan sendiri Gd.Kuliah FH,


123 Jl. P. Bali Denpasar 450 M 2
untuk Operasional Dps (C)

Digunakan sendiri Gd.Kuliah FH,


124 Jl. P. Bali Denpasar 540 M2
untuk Operasional Dps (D)

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Kuliah Barat
125 Dauh Puri Klod, Kec. 328 M2
untuk Operasional FE, Dps (GD-1)
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Kuliah Dipl
126 Dauh Puri Klod, Kec. 500 M2
untuk Operasional FE, Dps (GD-2)
Denbar

127 Jl. Jend. Sudirman, Kel. Digunakan sendiri Gd.Kuliah MM 780 M2

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 66


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Dauh Puri Klod, Kec. untuk Operasional FE, Dps (GD-3)

Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Kuliah Dipl
128 Dauh Puri Klod, Kec. 565 M2
untuk Operasional FE, Dps (GD-5)
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Ekstensi FE,
129 Dauh Puri Klod, Kec. 455 M2
untuk Operasional Dps (GD-6)
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel. Gd. Kuliah


Digunakan sendiri
131 Dauh Puri Klod, Kec. Selatan FE, Dps 180 M2
untuk Operasional
Denbar (GD-8)

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Wing Selatan
132 Dauh Puri Klod, Kec. 3.213 M2
untuk Operasional FK, Dps (Blok II)
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel. Digunakan sendiri


Gd.Wing Barat
133 Dauh Puri Klod, Kec. untuk Operasional 1.716 M2
FK, Dps (Blok III)
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Kuliah FKH,
134 Dauh Puri Klod, Kec. 480 M2
untuk Operasional Dps
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Kuliah FKH,
135 Dauh Puri Klod, Kec. 27 M2
untuk Operasional Dps
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri
136 Dauh Puri Klod, Kec. Gd.Kuliah FT, 504 M2
untuk Operasional
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Kuliah FT,
137 Dauh Puri Klod, Kec. 188 M2
untuk Operasional Dps (C)
Denbar

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 67


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Kuliah FT,
138 Dauh Puri Klod, Kec. 432 M2
untuk Operasional Dps (D)
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Kuliah PS Par.
139 Dauh Puri Klod, Kec. 182 M2
untuk Operasional Dps (BN)
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Pasca/Herg-
140 Dauh Puri Klod, Kec. 561 M2
untuk Operasional Fisio
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Pasca, Dps
141 Dauh Puri Klod, Kec. 79 M2
untuk Operasional (BE)
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Pasca, Dps
142 Dauh Puri Klod, Kec. 1.200 M2
untuk Operasional (BB)
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri
143 Dauh Puri Klod, Kec. Gd.FK, Denpasar 8.527 M2
untuk Operasional
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.IKM,
144 Dauh Puri Klod, Kec. 2.688 M2
untuk Operasional Denpasar
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.FKH,
145 Dauh Puri Klod, Kec. 2.353 M2
untuk Operasional Denpasar
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Wing Timur
146 Dauh Puri Klod, Kec. 1.584 M2
untuk Operasional FK, Dps (Blok IV)
Denbar

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 68


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.FH Denpasar
147 Dauh Puri Klod, Kec. 494 M2
untuk Operasional (A)
Denbar

Digunakan sendiri Gd.FE Denpasar


148 Jl. P. Nias Denpasar
untuk Operasional (GD-4) 1.460 M2

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.FK, Denpasar
149 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional (AB) 2.024 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.FTP,
150 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional Denpasar (GK) 192 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.FT Denpasar
151 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional (A) 204 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.FT Denpasar
152 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional (E) 192 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Pasca Sarjana
153 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional Dps (AX) 6.500 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel. Gd.FP,


Digunakan sendiri
154 Dauh Puri Klod, Kec. Kantor/Sekretaria 200 M2
untuk Operasional
Denbar t, Dps

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.FKH, Ktr, Lab,
155 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional UKM, Dps 400 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri
156 Dauh Puri Klod, Kec. Gd FP, Jur Tanah
untuk Operasional 84 M2
Denbar

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 69


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri /Gd.Lab.Biokimia
157 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional FK, Denpasar 480 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Lab.Utara FK,
158 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional Denpasar 1.231 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Lab.Virologi
159 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional FKH, Denpasar 85 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Sekrt/Lab.Tan
160 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional ah FP, Denpasar 190 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel. Gd.Lab, Tanah


Digunakan sendiri
161 Dauh Puri Klod, Kec. Fapet, Denpasar/
untuk Operasional 480 M2
Denbar FISIP

Jl. Jend. Sudirman, Kel. Gd.Lab.Analisis


Digunakan sendiri
162 Dauh Puri Klod, Kec. HP FTP,
untuk Operasional 504 M2
Denbar Denpasar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Lab.Bahasa,
163 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional Denpasar 160 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel. Digunakan sendiri


Gd.Poliklinik
164 Dauh Puri Klod, Kec. untuk Operasional
Denpasar 58 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri
165 Dauh Puri Klod, Kec. Parkir Bus (AW)
untuk Operasional 171 M2
Denbar

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 70


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Parkir Bus (AV)
166 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional Denpasar 396 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Marching
167 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional Band/TK 64 M2
Denbar

Jl. Dr. Goris, Kel. Dauh Digunakan sendiri


168 Gd.Tk, Denpasar
Puri Klod, Kec. Denbar untuk Operasional 64 M2

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.PPLH,
169 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional Denpasar 50 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.Pusat Studi
170 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional Jepang Denpasar 28 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd.GDLN,
171 Dauh Puri Klod, Kec.
untuk Operasional Denpasar 120 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri
172 Dauh Puri Klod, Kec. Pos Jaga Satpam
untuk Operasional 26 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri
173 Dauh Puri Klod, Kec. Kopma Denpasar
untuk Operasional 28 M2
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri KPN Waserda
174 Dauh Puri Klod, Kec. 50 M2
untuk Operasional Denpasar
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel. Penataan


Digunakan sendiri
175 Dauh Puri Klod, Kec. Halaman Parkir 212 M2
untuk Operasional
Denbar FK

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 71


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lokasi Lahan (Nama dan Status Penguasaan/
Penggunaan Luas
No. Nomor Jalan, Kota, Kepemilikan
Lahan Lahan
Propinsi) Lahan

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Gd. Perpustakaan
176 Dauh Puri Klod, Kec. 466 M2
untuk perasional FS Denpasar
Denbar

Jl. Jend. Sudirman, Kel.


Digunakan sendiri Pura Kampus
177 Dauh Puri Klod, Kec. 50 2
untuk operasional Sudirman
Denbar

b) Prasarana untuk Kegiatan Akademik dan Non-Akademik

Prasarana (kantor, ruang kuliah, ruang laboratorium ruang

perpustakaan, bengkel, dan rumah negara) yang digunakan Unud dalam

penyelenggaraan program / kegiatan Akademik disajikan pada tabel 2.16

Tabel 2.16 Prasarana Kegiatan Akademik Universitas Udayana Tahun


2021
Jumlah Total Luas
No Jenis Prasarana Kepemilikan Kondisi
Unit (m2)

Perkantoran/ Terawat
1 325 11.213 Milik Sendiri
administrasi

2 Ruang kuliah 226 13.932 Milik Sendiri Terawat

3 Ruang pertemuan 115 7.351 Milik Sendiri Terawat

Ruang Milik Sendiri Terawat


4 17 1.752
perpustakaan

Ruang Milik Sendiri Terawat


5 135 6.750
Laboratorium

6 Bengkel/workshop 3 1.300 Milik Sendiri Terawat

7 Rumah negara gol. 1 250 Milik Sendiri Terawat

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 72


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Jumlah Total Luas
No Jenis Prasarana Kepemilikan Kondisi
Unit (m2)

I tipe A

Luas Seluruhnya 42.548

Prasarana non akademik yang mendukung terwujudnya visi Unud

seperti : UKM Bersama, Asrama, Lapangan Olah Raga, Tempat Ibadah,

Koprasi, Gudang, Lantai Parkir dan Tugu pembatas (Tabel 2.17)

Tabel 2.17 Prasarana Kegiatan Non Akademik Universitas Udayana


Tahun 2021
Jumla Total Luas Kepemilika
No Jenis Prasarana
h Unit (m2) n Kondisi

Milik Terawat
1 UKM bersama 1 4.500
Sendiri

Milik Terawat
2 Asrama 3 1.488
Sendiri

Lapangan olah Milik Terawat


3 3 3.450
raga Sendiri

Pertokoan/ Milik Terawat


4 6 532
koperasi Sendiri

Milik Terawat
5 Pos jaga 2 66
Sendiri

Milik Terawat
6 Tempat ibadah 3 950
Sendiri

Milik Terawat
7 Gudang 1 50
Sendiri

8 Tugu/tanda 3 384 Milik Terawat

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 73


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Jumla Total Luas Kepemilika
No Jenis Prasarana
h Unit (m2) n Kondisi

batas Sendiri

Milik Terawat
9 Lantai parkir 4 47.303
Sendiri

Luas Seluruhnya 8.723

c) Sistem Informasi Manajemen

Sebagai wujud keseriusan dan komitmen yang tinggi dari pimpinan

Unud dalam pelayanan kepada Dosen, pegawai dan Mahasiswa Unud

mulai tahun 2015 melakukan terobosan besar dalam bidang sistem

informasi dengan membangun sistem Integrated Management Information

System the Strategic of Udayana (IMISSU) yaitu pengembangan, penataan

dan pengintegrasian sistem informasi Single Sign On (SSO). Dalam

membangun IMISSU termasuk penguatan besar dalam bidang TI, maka

Unud membentuk Unit Sumber Daya Informasi (USDI), yang merupakan

pengembangan divisi teknologi informasi sebelumnya, dengan membawahi

3 bidang yaitu:

(1) bidang integrasi dan pengembangan sistem, yang terdiri dari 13

orang programmer dengan berbagai keahlian

(2) bidang infrastruktur internet dan jaringan komputer yang terdiri

dari 5 staf admin network

(3) bidang layanan teknologi informasi yang terdiri atas 5 staf

Selain ketiga bidang tersebut, di bawah kendali USDI, Unud juga

membentuk working group Reporter Online News yang bertugas khusus

memburu berita dan memperbarahui konten website Unud.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 74


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Seluruh sistem yang tergabung dalam IMISSU dibangun dengan

teknologi open source yaitu:

(1) Operating system linux

(2) Mesin Basis Data dengan MySQL

(3) Bahasa pemrograman PHP beserta framework-nya

Sistem informasi kegiatan pembelajaran.

(1) Jaringan Internet Unud

Semua fakultas dan program studi telah terkoneksi ke jaringan Internet

dan Intranet Unud melalui dua pusat data. Kedua pusat data tersebut

ditempatkan di Gedung GDLN - Kampus Sudirman Denpasar dan di

Gedung Pusat Komputer - Kampus Bukit Jimbaran. Dengan adanya

koneksi ini maka komputer maupun laptop di fakultas maupun di

program studi mendapatkan akses ke Jaringan Internet dan Intranet

yang disediakan via fiber optic (FO) dan wifi (hotspot). Setiap tahun

Unud telah menganggarkan dana untuk penambahan bandwidth dan

hotspot. Fasilitas ini telah dan terus ditingkatkan untuk mendukung

implementasi IMISSU yang lebih handal serta penguatan terhadap

fasilitas TIK untuk mendukung PBM di Unud.

(2) Software Berlisensi

Unud berlangganan maupun membeli software berlisensi baik dari sisi

server maupun client. Pemakaian software berlisensi di sisi server adalah

langganan ssl untuk meningkatkan kinerja keamanan aplikasi yang

seluruhnya berbasis internet.Lisensi ini berlaku tahunan dan UNUD

sudah berlangganan sejak tahuan 2013. Dengan adanya sertifikat

keamanan ini, saat ini semua layanan aplikasi sudah menggunakan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 75


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
akses via https. Disamping itu Unud juga sudah memiliki lisensi akses

poin.

Lisensi software di sisi client yang dimiliki adalah OS Windows,

Windows Server, Office dan program-program khusus seperti SPSS,

Forensic IT, EDSA dan Matlab, serta anti virus Kaspersky yang

digunakan oleh unit-unit.

(3) Fasilitas e-learning

Sistem informasi dan fasilitas TIK untuk mendukung pembelajaran di

Unud seluruhnya bisa diakses secara online melalui jaringan internet

termasuk melalui jaringan hotspot yang telah dibangun di seluruh

Unud, antara lain:

- Unud mengembangkan sendiri Sistem e-learning terintegrasi (di

laman https://e-learning.Unud.ac.id/) dengan SIM Akademik, SIM

Dosen dan Remunerasi. Dengan sistem terintegrasi ini dosen

otomatis dapat mengelola semua kuliah dan mahasiswa yang diajar

di semester aktif. Di sisi mahasiswa, mahasiswa juga secara otomatis

terdaftar di setiap situs e-learning sesuai dengan mata kuliah yang

diambil pada semester aktif. Setelah sistem e-learning terintegrasi ini

live, tahap selanjutnya adalah proses melengkapi konten e-learning

dan migrasi dari sistem e-learning lama yang masih menggunakan

LMS (Learning Management System) Moodle sebagai aplikasi utama

yang bisa diakses di http://e-learning.Unud.ac.id/.

- Sistem informasi perpustakaan terintegrasi yang memuat katalog

yang bisa diakses melalui Internet dengan alamat https://e-

perpus.Unud.ac.id. Melalui portal ini, seluruh perpustakaan/ruang

baca di Universitas Udayana telah terhubung dalam 1 portal di mana

seluruh perpustakaan di Unud memiliki akses untuk melakukan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 76


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
update daftar catalog yang dimiliki. Untuk mendukung perluasan

akses terhadap buku dan jurnal yang saat ini sudah banyak tersedia

dalam bentuk digital, perpustakaan Unud telah berlangganan

dengan berbagai provider jurnal dan e-book dan untuk keperluan

perluasan akses telah diintegrasikan dengan sistem perpustakan di

IMISSU. Koleksi terdiri dari puluhan ribu jurnal proquest, e-book dari

berbagai disiplin ilmu, dan koleksi Unud baik berupa buku maupun

karya skripsi, thesis dan disertasi yang bisa diakses secara online.

- Sistem tugas akhir, thesis dan disertasi yang sudah terintegrasi

dengan dengan web portal udayana: https://www.Unud.ac.id/in/daftar-

ta.html dan tersedia juga akses melalui portal perpustakaan online.

Saat ini telah dibuatkan kebijakan di tingkat akademik yang

mewajibkan seluruh mahasiswa untuk mengupload naskah skripsi,

thesis dan disertasi melalui sistem informasi wisuda di IMISSU

sebagai persyaratan untuk mengikuti wisuda. Terintegrasi

mengandung arti bahwa seluruh data skripsi/thesis dan disertasi

dapat diakses juga melalui laman web Unud tanpa perlu login ulang

ke sistem wisuda dengan konten data sama persis dengan isi SIM

wisuda dan tanpa sinkronisasi karena sudah bersifat real time. Portal

ini dipakai sebagai integrator dan pengganti portal

http://pps.Unud.ac.id/thesis/ dan http://pps.Unud.ac.id/disertasi/

- Personal blog untuk sivitas akademika Unud untuk memberi ruang

eksplorasi bagi dosen yang menginginkan fasilitas di luar e-learning.

Tenaga pengajar memanfaatkan fasilitas ini untuk ‘sharing’ referensi,

dll. Fasilitas blog bisa diakses dengan format alamat berikut:

http://staff.Unud.ac.id/~namadosen dan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 77


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
http://blog.Unud.ac.id/nama_mahasiswa. Contoh blog tenaga pengajar

adalah http://staff.Unud.ac.id/~madeutama/.

- Fasilitas fixed video conference yang digunakan untuk kuliah bersama,

teleconference, e-discussion, dll. Fasilitas video conference tetap ada

di gedung GDLN – kampus Sudirman, Jurusan Teknik Elektro –

Kampus Jimbaran, Fakultas Hukum – Kampus Nias, dan di UPT.

Puskom - gedung Rektorat.

- Fasilitas video conference portable (2 unit) untuk melayani

pelaksanaan video conference di semua tempat di Unud..

- Fasilitas open course ware di website Unud,dan bisa diakses di

http://ocw.Unud.ac.id.

- Langganan aplikasi ‘turn it in’ untuk mengecek plagiat suatu paper /

karya ilmiah sivitas akademika

- Koleksi journal terbitan Unud juga disediakan untuk bisa diakses via

Internet di http://ojs.Unud.ac.id

(4) Akses Online ke Koleksi Perpustakaan

Unud telah menyediakan akses secara online ke seluruh pustaka di

Unud baik yang ada di perpustakaan pusat maupun pustaka yang ada

di ruang baca di setiap fakultas maupun prodi, beserta akses ke pustaka

digital yang dimiliki Unud D, melalui IMISSU. Perluasan akses ini

terlihat dari meningkatnya jumlah akses ke perpustakaan digital di

IMISSU. Seluruh aplikasi tersebut dibangun di atas platform open source

seperti bahasan pada bagian awal sistem informasi dengan tambahan

lisensi keamanan (SSL).

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 78


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Sistem Informasi Akademik

Untuk bidang administrasi akademik, mulai tahun 2015 telah

dilakukan transformasi fundamental dari sistem lama (SIMAK) yang telah

dipakai sejak tahun 2007. Saat ini SIMAK telah terintegrasi menjadi 1 portal

dan tidak lagi terpecah-pecah dalam batasan fakultas dan terintegrasi

dengan Sistem Informasi Manajemen Data Dosen (SimDos) dan SIM

Remunerasi. Berikut akan diuraikan beberapa SIM yang telah dipakai

untuk pengelolaan kegiatan akademik. Sistem ini dibangun di atas platform

database MySQL yang sudah sangat terkenal kehandalannya dengan

menggunakan operatingsystem Linux di sisi server untuk menjamin

kekuatannya. Seluruh sistem ini juga telah online dan bisa diakses melalui

seluruh jaringan UNUD dan dari internet di luar kampus. Data yag

disajikan dalam SIM-SIM ini adalah data yang bersifat real time dan bersifat

live sehingga mampu menjamin adanya ketersediaan akses data secara

cepat.

(1) Pengelolaan kegiatan akademik mahasiswa melalui

https://simak.Unud.ac.id. SIMAK menyediakan fasilitas untuk mengelola

profil mahasiswa, kurikulum, dosen pengampu, mata kuliah yang

ditawarkan, jadwal kuliah, KRS, transkrip, daftar tugas akhir, ijazah.

Portal ini dapat diakses oleh mahasiswa melalui internet kapan pun

dan dimanapun

(2) SIMAK Operator yang dapat diakses melalui https://simak-op.Unud.ac.id

yang digunakan oleh pihak manajemen untuk melakukan berbagai

setup dan pencetakan laporan mulai dari level pusat (BAA), fakultas

dan program studi.

(3) Pemantauan kegiatan PBM di luar tatap muka melalui laman

https://rubrik.Unud.ac.id yang menyediakan rekap kegiatan pembimbing

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 79


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
TA, PA, penguji, Kerja Praktek, Pembimbing Kegiatan kreativitas dan

mengajar. Khusus untuk rubrik mengajar dapat dilakukan untuk

melakukan pemantauan capaian progress belajar di kelas dalam hal

jumlah pertemuan dan kesesuaian dengan Silabus/SAP dan saat ini

rubrik ini sudah menyatu dengan menu SIMAK operator.

(4) SIMAK Dosen yang dapat diakses melalui laman https://simak-

dosen.Unud.ac.id. Melalui portal ini dosen dapat melakukan

pembimbingan akademik saat pengisian KRS, penginputan nilai,

kontrol progress belajar mahasiswa dan progress mengajar mata kuliah

yang diampu oleh setiap dosen

(5) Pengelolaan wisuda secara online melalui https:// wisuda.Unud.ac.id

yang terintegrasi dengan SIMAK. Hanya mahasiswa yang dinyatakan

lulus melalui SIMAK yang dapat melengkapi pendaftaran wisuda.

(6) Demikian juga dengan pendaftaran KKN (Kuliah Kerja Nyata)

dilakukan mahasiswa melalui aplikasi https://kkn.Unud.ac.id.

(7) Untuk penerimaan mahasiswa baru dari jenjang diploma sampai

dengan pasca sarjana telah dilakukan secara online yaitu melalui

aplikasi https://e-registrasi.Unud.ac.id dan sudah terintegrasi dengan SIM

UKT, pembayaran SPP dan SIMAK

(8) Sistem penerimaan mahasiswa asing terintegrasi yang dapat diakses

melalui laman https://reg-international.unud.ac.id/

(9) Pengelolaan beasiswa melalui laman https://beasiswa.Unud.ac.id yang

menyediakan fasilitas pengelolaan beasiswa mulai dari pengajuan

beasiswa oleh mahasiswa, proses seleksi dan pengumuman pemenang

termasuk fasilitas monitoring oleh pihak pemberi beasiswa.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 80


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
(10) Pengelolaan kegiatan kemahasiswaan melalui laman

http://sinmawa.Unud.ac.id yang digunakan untuk mengelola berbagai

aktivitas seperti Mahasiswa Berprestasi, PKM dan lain-lain

(11) Pengelolaan data kerjasama melalui laman : http://kerjasama.Unud.ac.id

(12) Transfer Data ke PDPT Dikti Feeder

Saat ini USDI sudah mengembangkan aplikasi untuk melakukan

transfer data dari seluruh aplikasi internal udayana ke pangkalan data

DIKTI secara otomatis. Program ini dilengkapi dengan konfigurasi yang

memungkinkan melakukan mapping sesuai kebutuhan web service yang

disediakan oleh tim DIKTI. Aplikasi ini sudah digunakan untuk proses

transfer data ke PD DIKTI feeder untuk periode semester Genap 2014/2015

dan Ganjil 2015/2016.

Sistem Informasi terkait dengan Perencanaan dan Keuangan

Untuk bidang keuangan, telah diimplementasikan beberapa Sistem

informasi diantaranya:

(1) Sistem Informasi akuntansi keuangan (Siaku) yang dapat diakses

melalui http://siaku.unud.ac.id. Portal ini menyediakan fasilitas untuk

pengelolaan anggaran tahun berjalan dari seluruh unit-unit kerja yang

ada di udayana.

(2) Untuk kepentingan prediksi penerimaan telah dikembangkan sebuah

SIM yang dapat diakses melalui laman https://rencana.unud.ac.id/ .

Melalui portal ini BPKU dapat melakukan prediksi penerimaan dengan

memakai beberapa parameter baik yang ditetapkan secara manual

maupun yang berasal dari output aplikasi seperti SIMAK, UKT dan

Wisuda

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 81


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
(3) Sistem Solusi Perencanaan (Siluna) melalui laman :

http://siluna.unud.ac.id. Portal ini menyediakan fasilitas untuk penyusunan


Rencana Kerja dan Anggaran, monitoring pelaksanaan program dan anggaran.
(4) Sistem Penerimaan Kekayaan (Simaya) melalui laman:

http://simaya.unud.ac.id

(5) Sistem pembayaran SPP realtime yang terintegrasi dengan sistem

perbankan melalui jaringan h2h. Monitor pembayaran dapat dilakukan

secara real time melalui laman https://bankdata.unud.ac.id melalui sub

menu SPP. Portal ini dapat diakses oleh seluruh pimpinan prodi,

fakultas dan universitas

(6) Sistem lelang online melalui laman : http://lpse.unud.ac.id

Sistem Informasi Pengelolaan Personil

Untuk bidang pengelolaan personil, telah dikembangkan beberapa

SIM diantaranya

(1) Pengelolaan data dosen melalui laman https://simdos.Unud.ac.id yang

mengelola seluruh data dosen di Unud mulai dari dosen PNS sampai

dosen kontrak. Melalui portal ini dikelola data riwayat pendidikan,

fungsional, kepangkatan, keaktifan, BKD, SKP dan dashboard

remunerasi dosen.

(2) Pengelolaan sistem remunerasi melalui https://remun.Unud.ac.id . Sistem

ini merupakan portal admin untuk melakukan berbagai setup terkait

dengan perhitungan remunerasi dosen

(3) SIM penelitian dan pengabdian yang dapat diakses melalui

https://research.Unud.ac.id/ . Melalui SIM ini dapat dilakukan

pengelolaan data penelitian dan pengabdian mulai dari pengajuan,

proses seleksi, penentuan pemenang dan proses pelaporan mulai dari

laporan kemajuan, laporan akhir dan proses monev.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 82


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
(4) Pengelolaan seluruh berkas bukti fisik yang berbasis SK melalui laman

https://sk.Unud.ac.id/ . SIM ini dapat diakses oleh seluruh operator dari

level prodi, fakultas dan universitas. Output dari SIM ini menjadi

bahan baku bukti elektronik bagi seluruh kegiatan di lingkungan

Unud.

(5) Pengelolan kehadiran pegawai melalui laman https://simadir.Unud.ac.id

Melalui portal ini dilakukan pengelolaan absen pegawai yang

terintegrasi dengan mesin absen sidik jari termasuk di dalamnya

pengajuan ijin, cuti dan proses aprovalnya yang bisa diakses oleh

semua pegawai.

Sistem informasi pengelolaan prasarana dan sarana

Universitas Udayana memiliki 2 sistem pengelolaan aset yaitu:

(1) Aplikasi SIMAK BMN yang diberikan oleh Kementerian Keuangan.

Aplikasi ini masih berbasis desktop dan merupakan aplikasi wajib

untuk pelaporan aset universitas kepada Kementerian Keuangan.

(2) Sistem Informasi aset terintegrasi (http://simaset.Unud.ac.id/) yang

berbasis web dan terintegrasi dengan IMISSU. Sistem ini bisa diakses

secara online oleh setiap unit di UNUD dari seluruh jaringan lokal dan

internet. Melalui sistem ini setiap unit dapat mencatat prasarana dan

sarana yang ada di setiap unit. Tidak hanya mencatat, keberadaan

lokasi setiap prasarana dan sarana beserta informasi penting lainnya

terkait prasarana dan sarana tersedia di sistem. Sistem juga

memberikan penomoran terhadap prasarana dan sarana.

Pada tahun 2018 USDI UNUD melakukan beberapa pengembangan

sistem baik sistem baru mapun pengembangan sistem yang sudah ada.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 83


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Terdapat 34 pengembangan sistem yang sudah dilakukan sejak awal tahun

2018 sampai bulan juli 2021. Adapun sistem tersebut adalah sbb:

Tabel 2.18 Nama Pengembangan Sistem Universitas Udayana

No Nama Sistem Pengembangan

1 SIMAK-NG Pengembangan SIMAK (Sistem Informasi Akademik) lama menjadi


SIMAK New Generation
2 SIRAISA Sistem surat menyurat dan disposisi yang dikembangkan baru.
Menjadi salah satu sistem paperless untuk mendisposisi surat.
Sistem ini sudah digunakan di USDI dan tanggal 15 oktober2018
akan dilaunching untuk dapat digunakan secara serentak di UNUD.
3 UCS Udayana Conference System adalah sistem informasi untuk
mendata dan memanajemen kegiatan konferensi di UNUD. Di
dalamnya terdapat segala fasilitas untuk melaksanakan sebuah
konferensi. Termasuk mereview karya ilmiah yang ingin
dimasukkan dalam prosiding.
4 SIPIRANG SISTEM INFORMASI PEMINJAMAN RUANGAN - Pilot Project di
Pascasarjana .
5 SILUNA Pengembangan Blok TW, Realisasi Anggaran Non PNBP Terintegrasi
SIAKU
6 SIAKU Pengembangan Blok TW, Realisasi Anggaran Non PNBP Terintegrasi
SILUNA. On Progress Jurnal otomatis anggaran Non PNBP, on
progress Maks SPJ Unit dari SPM UP, on Progress CALK
7 SIRUPKU Integrasi Tender Pengadaan di BMN. Kendala sudah buat tender
tapi belum dikirim untuk memotong pagu anggaran di SIAKU
sehingga terjadi minus setelah digunakannya anggaran yg sudah ter
tender
8 BIOS Web Service untuk penyajian data pelaporan akademik dan
keuangan untuk kemenkeu. Sudah selesai service tetapi dari
kementerian tidak aktif untuk help desk nya
9 E-Registrasi Penambahan fitur pendaftaran untuk SPI (Sumbangan
Pengembangan Institusi)
10 H2H Mandiri Web Service baru untuk menerima data kiriman dari bank mandiri
langsung untuk proses pembayaran SPI dan UKT mahasiswa baru S1
maupun S2 dan Sp-1
11 DWH-Statistik Penambahan fitur data statistik untuk penerimaan mahasiswa di
UNUD
12 Feeder PDDIKTI Sistem Baru yang dipergunakan untuk melempar data ke PDDIKTI

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 84


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No Nama Sistem Pengembangan

13 SISTER Web Service Web Service atau aplikasi guna menarik data di SIMDOS ke SISTER
DIKTI
14 MCA Multi Channel Access untuk notifikasi sistem menggunakan Bot
Telegram. Progress sedang integrasi node.js di SIRAISA agar setiap
menerima surat langsung memberikan notifikasi
15 SISKA Penambahan role baru untuk menerbitkan SK Rektor di ttd di
Fakultas
16 Laporan Kinerja Perubahan menu keseluruhan menjadi tree untuk sasaran dan
indikator menyesuaikan dengan kontrak kinerja rektor
17 OSCE Modul Di Dalam SIMAK-NG yang dipergunakan dalam menyajikan
Ujian Kompetensi Keahlian di FK
18 PKM Program Kreatifitas Mahasiswa yang isinya untuk pendaftaran dari
Dosen dan mahasiswa
19 Udayana Network Web Untuk WR 4 mengenai kerjasama yang akan diadakan di
UNUD
20 KKN Ujian Online untuk Post Test KKN

21 E-Progress Timeline dan load pekerjaan untuk Programmer


22 SIJUNA Monev untuk keseluruhan e-jurnal yang ada di UNUD dan dilakukan
perankingan di LP3M

23 MISTIK Aplikasi pengajuan Etical Clearance untuk proposal penelitian yang


menggunakan mahluk hidup sebagai bahan eksperimennya
24 Website Billingual Website untuk keperluan akreditasi international (AUN)

25 SIM-Q Sistem untuk pendampingan reakreditasi program studi dan


pendampingan pengajuan program studi baru.

26 MOBILE APPS Pengembangan aplikasi berbasis mobile untuk seluruh aplikasi yang
ada dalam IMISSU. Sebagai pilot project saat ini sedang
dikembangkan untuk simak-NG.

27 SIMPONI PADI Sistem Informasi Manajemen Pengelolaan Organisasi Internal


Program Studi. Merupakan sistem untuk memasukkan data-data
terkait potensi yang ada di program studi
28 SIMAKASI Sistem Informasi Manajemen Akademik Mahasiswa Asing. Sistem
informasi untuk mencatat pendaftaran mahasiswa asing di UNUD
sampai pencetakan ijazah dan transkrip nilai.
29 SIMPEG Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian Universitas Udayana
adalah sebuah aplikasi yang ditujukan untuk melakukan
pengelolaan data kepegawaian seperti fitur pembuatan SKP online,
Penilaian Kinerja Pegawai, Penilaian Prilaku Pegawai, Remunerasi
Pegawai Serta Riwayat masing-masing pegawai.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 85


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No Nama Sistem Pengembangan

30 SIMADIR Sistem Informasi Kehadiran. Untuk dapat melihat absensi perbulan,


mengaetahui keterlambatan dan potongan dari kurangnya jumlah
jam kerja dalam sehari.
31 SIM LPPM Sistem Informasi Management Lembaga Penelitian & Pengabdian
Kepada Masyaraka. Merupakan Sistem informasi tentang Penelitian
dan Pengabdian yang ada di Universitas Udayana, seperti
Pengajuan Penelitian, menu Lihat Data Penelitian, dan menu
Reviewer.
32 SIMLAB Sistem informasi manajemen Laboratorium untuk mengatur segala
pengaturan laboratorium seperti : alat laboratorium, operator
laboratorium, peminjaman dan pengembalian alat laboratorium.
33 UTBK-UNUD* Sistem Informasi Pendafataran Peserta UTBK
34 SIM-BEASISWA Sistem tentang Informasi Beasiswa. Meliputi Penawaran Beasiswa,
dan pengumuman hasil seleksi penerima beasiswa
Keterangan:
* : sistem baru
Disamping pengembangan sistem yang telah disebutkan di atas, pada

bagian infrastruktur USDI juga telah dilakukan beberapa pengembangan

yaitu:

1. Pemindahan data center Bukit UNUD dari Gedung Puskom menuju

Gedung USDI,

2. Renewal server di Data Center UNUD,

3. penambahan Access Point di kampus bukit Jimbaran, kampus

Sudirman, dan kampus P. Nias sekaligus pembuatan denah teknis

dan peta lokasi hotspot untuk ketiga lokasi kampus UNUD.

4. Pemeliharaan atau maintenance IP Kamera di Kampus UNUD

Jimbaran dan Sudirman,

5. Pemasangan Magnet Pada Pintu Server sehingga hanya orang yang

teregistrasi saja yang dapat masuk ke ruang server.

6. Penambahan link internet (Node FO, konfigurasi router) Fakultas

Teknik di kampus Sudirman

7. Penarikan link FO di Gedung Undagi Graha FT Sudirman

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 86


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
8. Perbaikan Link FO pada Fakultas Peternakan

9. Pekerjaan Pemasangan link CCTV di Gedung Widyasabha

Pemindahan data center ini dipandang perlu karena posisi data center

sebelumnya yang masih satu Gedung dengan Gedung rektorat kerap

mengalami permasalahan listrik yang padam. Hal ini sangat tidak

menguntungkan dan tidak baik bagi beban kerja server. Meskipun sudah

disokong oleh UPS, namun tetap saja kondisi listrik yang tidak stabil dapat

menyebabkan rusaknya perangkat server yang notabanenya adalah

perangkat elektronik. Sehingga dipandang perlu untuk memindahkan data

center yang lama ke lokasi yang baru yang memiliki tingkat kestabilan

listrik yang lebih baik dan disupport dengan sistem grounding yang lebih

baik. Disamping permasalahan listrik data center yang baru pun memiliki

konstruksi yang lebih baik pada bagian lantai. Dimana perkabelan lebih

ditata sehingga akan memudahkan tracing pada kabel apabila terjadi

permasalahan secara fisik. Hal ini sudah ssuai dengan standar data center

yang diterapkan di berbagai negara di dunia. Disamping pemindahan data

center, pekerjaan yang telah dikerjakan pada tahun 2018 ini adalah

penambahan Access Point untuk mendukung akses internet bagi seluruh

civitas Unud. Perlu diketahui bahwa bandwidth yang sudah dimiliki oleh

Universitas Udayana adalah 1,670 Gbps. Hal ini sudah meningkat

dibandingkan pada tahun-tahun sebelumnya. Profile bandwidth Internet

UNUD ditunjukkan pada gambar berikut.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 87


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Gambar 2.7 Profile Bandwidth Internet Unud (Mbps)

Disamping pengembangan Data center dan bandwidth internet,

yang telah dilakukan oleh USDI pada tahun 2018 adalah pengembangan

jaringan Fiber Optic (FO) ke Gedung Undagi Fakultas Teknik, dan

perbaikan link FO ke Fakultas Peternakan.

2. Kondisi Eksternal BLU Universitas Udayana

Faktor-faktor yang berada diluar Unud dapat mengurangi kinerja

Unud apabila tidak diantisipasi dengan cepat dan benar. Berbagai macam

faktor eksternal sangat mempengaruhi kinerja Unud selama ini. Faktor-

faktor eksternal tersebut antara lain: faktor ekonomi dan sosial, politik dan

keamanan, perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi, dan

persaingan antar penyelenggara pendidikan.

Untuk mengantisipasi persaingan itu, Unud mempersiapkan diri

dengan membentuk tim khusus yang bertugas menangani permasalahan

yang ada. Permasalahan yang datangnya dari luar Unud seperti kebijakan-

kebijakan baru pemerintah, produk undang-undang yang baru, keadaan

perekonomian yang kurang kondusif baik dalam negeri maupun luar

negeri. Unud membentuk Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 88


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Penjaminanan Mutu ditingkat universitas (LPPPM) dan di tingkat Fakultas

(UPMF), Tim monitoring dan evaluasi, Tim satuan pengawasan intern

(SPI), Badan pertimbangan rektor, tim pengadaan barang dan jasa.

1) Kondisi Eksternal

Kondisi eksternal UNUD yang secara langsung maupun tidak

langsung mempengaruhi keberhasilan Unud dalam mencapai tujuannya.

(1) Peraturan Pemerintah

Unud terus melakukan pembenahan untuk meningkatkan kinerjanya.

Hal ini sejalan dengan Undang-Undang No 20 Tahun 2003 tentang

Sistem Pendidikan Nasional dan Peraturan Pemerintah No 19 Tahun

2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. Unud melakukan perbaikan

kurikulum secara periodik, meningkatkan kompetensi dosen dan

tenaga kependidikan serta meningkatkan sarana dan prasarana yang

dimiliki Unud. Rencana pemerintah mengalokasikan dana APBN 20%

untuk pendidikan merupakan peluang bagi Unud untuk meningkatkan

kualitas kinerja menjadi lembaga pendidikan yang berkualitas.

Peraturan pemerintah tentang pendidikan mendorong Unud untuk

mandiri. Kemandirian unud tidak dapat tercapai tanpa proses yang

berjalan sebagaimana mestinya. Melalui peraturan pemerintah No 23

Tahun 2005 tentang pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum

membuka peluang Unud untuk lebih meningkatkan kinerja dan

mandiri terutama di sektor keuangan. Kinerja akan meningkat jika

didukung oleh program dan kegiatan yang jelas. Jalannya program itu

perlu dukungan anggaran yang jelas sumbernya. Jadi kesempatan baik

bagi Unud untuk menjalankan Peraturan Pemerintah sesuai fungsinya

sebagai lembaga Pendidikan Tinggi.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 89


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
(2) Faktor Sosial Ekonomi

Kesadaran masyarakat akan pentingnya pendidikan semakin tinggi.

Masyarakat memahami bahwa sangat penting untuk memberikan

kesempatan putra-putri mereka untuk sekolah sampai ke jenjang

pendidikan tinggi. Hal itu dapat dilihat dengan tingginya minat

lulusan SMU/sederajat untuk masuk ke perguruan tinggi dengan

tingkat keketatan persaingan sekitar 17,16 persen. Hal itu juga

menunjukkan bahwa Unud sebagai perguruan tinggi negeri menjadi

pilihan lulusan SMU/sederajat untuk menuntut ilmu.

Perekonomian Bali yang didominasi oleh sektor pariwisata dan sektor

pertanian memiliki pendapatan yang cukup baik, diperkirakan tahun

2020 pendapatan meningkat melampaui 100 persen. Peningkatan

kesejahteran masyarakat, dan membaiknya tingkat perekonomian

masyarakat, maka masyarakat akan mampu menyekolahkan putra-

putri mereka ke jenjang pendidikan tinggi. Namun demikian

globalisasi memberikan kesempatan kepada masyarakat untuk memilih

pendidikan sesuai kebutuhan terutama kualitasnya. Minat masyarakat

Indonesia terhadap pendidikan diluar negeri meningkat. Perguruan

tinggi asingpun telah masuk ke Indonesia dengan membentuk cabang

di Indonesia. Kondisi tersebut harus disikapi dengan bijak terutama

dengan membenahi lembaga pendidikan tinggi itu sendiri dengan

meningkatkan efisiensi, kualitas, layanan dan kualitas alumninya.

(3) Persaingan Industri Perguruan Tinggi

Perguruan tinggi menghadapi persaingan dengan pendidikan vokasi.

Akhir-akhir ini minat lulusan SMA/sederajat terhadap pendidikan

vokasi meningkat. Oleh karena itu perguruan tinggi harus dapat

menunjukkan citranya sebagai lembaga pendidikan yang layak

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 90


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
diminati. Hal itu dapat diukur dari kinerjanya. Kinerja menjadi bagian

penting yang harus diutamakan. Persaingan antara perguruan tinggi

yang sekarang terjadi memicu Unud untuk berbenah memberikan

pelayanan yang terbaik dan berkualitas. Hal itu merupakan tantangan

yang harus dihadapi. Unud sebagai PTN yang berada di Provinsi Bali

optimis dapat menjadi agen pendidikan tinggi yang berkualitas.

(4) Kuota mahasiswa miskin

PP No 60/2010 menetapkan kuota mahasiswa miskin penerima bantuan

pendidikan minimal 20 persen di setiap penerimaan mahasiswa baru

perguruan tinggi negeri. Setiap PTN wajib merekrut minimal 20 persen

mahasiswa baru dari kalangan yang berkemampuan akademik baik

tetapi miskin dengan bantuan pendidikan. Penerimaan mahasiswa baru

di Universitas Udayana tahun 2020 mencapai 14% untuk kategori

mahasiswa miskin, yang pendanaannya berasal dari PNBP dan RM.

Dengan penerapan sistem UKT 5 kelompok bagi mahasiswa baru 2022

kemungkinan penambahan kuota mahasiswa miskin semakin besar.

(5) Dari PP No. 23 Tahun 2005 ke PP No. 74 Tahun 2012.

Dengan berlakunya PP No. 74 Tahun 2012 tentang perubahan atas PP

No. 23 Tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan

Umum ada beberapa kesempatan yang muncul yang akan membantu

terlaksana tujuan Badan Layanan Umum seperti telah tersedia

pedoman teknis penyusunan tarif layanan, Menteri Keuangan

mendelegasikan kewenangan penyusunan tarif kepada pemimpin BLU

dan perhitungan akuntansi biaya berdasarkan standar biaya yang

ditetapkan oleh pimpinan BLU.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 91


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
2) Asumsi Makro

Asumsi-asumsi makro yang digunakan dalam penyusunan Rencana

Bisnis Anggaran Unud Tahun anggaran 2022 adalah berdasarkan Asumsi

Makro dalam Buku II Nota Keuangan dan RAPBN 2022.

(1) Tingkat Inflasi

Inflasi mempunyai pengertian meningkatnya harga-harga secara

umum dan terus menerus. Secara umum dampak dari inflasi ini adalah

dapat mengakibatkan berkurangnya investasi di suatu negara,

mendorong tingkat suku bunga, mendorong penanaman modal yang

bersifat spekulatif, kegagalan pelaksanaan pembangunan,

ketidakstabilan ekonomi, defisit neraca pembayaran dan merosotnya

tingkat kehidupan dan kesejahteraan masyarakat. Tingkat inflasi yang

digunakan sebagai dasar memperhitungkan RBA Unud tahun 2022

adalah sebesar 2% - 4%, menggunakan asumsi dasar ekonomi makro

RAPBN tahun 2022.

(2) Tingkat Pertumbuhan Ekonomi

Pertumbuhan ekonomi Indonesia untuk tahun 2022 yang diasumsi

dalam penyusunan RAPBN tahun 2022. Tingkat pertumbuhan ekonomi

5,2% - 5,8%, digunakan untuk asumsi dasar penyusunan RBA Unud

tahun 2022, sebagai proyeksi pendapatan dari layanan bisnis seperti

pendapatan sewa, pendapatan layanan pom bensin, dan lain

sebagainya.

(3) Tingkat kurs

Tingkat kurs atau nilai tukar rupiah merupakan harga mata uang

terhadap mata uang lainnya. Kurs merupakan salah satu harga yang

terpenting dalam perekonomian terbuka, mengingat pengaruhnya yang

demikian besar bagi neraca transaksi berjalan maupun variabel-variabel

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 92


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
makro ekonomi yang lain. Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika

yang digunakan sebagai dasar penyusunan RBA Unud tahun 2022

adalah menggunakan asumsi dasar penyusunan RAPBN tahun 2022,

yaitu Rp 13.900 – Rp 15.000 per USD.

(4) Tingkat Suku Bunga

Tingkat suku bunga yang digunakan sebagai dasar penyusunan RBA

Unud tahun 2022, menggunakan asumsi dasar penyusunan RAPBN

tahun 2022, yaitu suku bunga Surat Utang Negara (SUN) tenor 10

tahun antara 6,32% sampai 7,27%. SUN adalah singkatan dari Surat

Utang Negara. Sesuai Undang-Undang No. 24 Tahun 2002, SUN terdiri

dari Surat Perbendaharaan Negara (SPN) dan Obligasi Negara

(termasuk Obligasi Negara Retail/ORI)

(3). Asumsi Mikro

(1) Kebijakan Akuntansi

Dalam rangka pencapaian rencana strategis dan terwujudnya Good

University Governance dalam penyelenggaraan pendidikan tinggi

khususnya dalam pelaksanaan program kerja, maka pengelolaan

keuangan perlu diselenggarakan secara profesional, terbuka, dan

bertanggung jawab sesuai dengan aturan perundangan yang berlaku,

akuntabel, profesionalitas, proporsionalitas, keterbukaan dalam

pengelolaan keuangan, direview oleh SPI Unud, dan pemeriksaan

keuangan oleh yang berwenang. Berkaitan dengan penyusunan

Laporan Keuangan, maka Universitas Udayana mengacu pada Prinsip

Standar Akuntansi Keuangan yang disusun oleh IAI (PSAK), dan

untuk laporan keuangan konsolidasi disusun berdasarkan Standar

Akuntansi Pemerintahan. (SAP).

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 93


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Kas dan setara kas yang terdiri atas uang tunai dan saldo simpanan di

bank yang setiap saat dapat digunakan untuk membiayai kegiatan

operasional Unud. Adanya peningkatan kas ini, menjadi langkah awal

Unud untuk menentukan kebijakan pengelolaan kas guna menjaga

likuiditas, dengan melakukan hal-hal sebagai berikut:

a. Kas kecil untuk beban operasional ditetapkan dengan jumlah

minimum sebesar Rp 10.000.000.000. Sedangkan untuk keperluan

pengadaan barang modal (pembiayaan belanja modal), kas kecil

akan ditingkatkan sesuai dengan kebutuhan.

b. Saldo kas yang menganggur (idle) dipertimbangkan untuk bisa

menambah pendapatan Unud melalui simpanan di bank yang

penyetoran dan penarikannya hanya bisa dilakukan pada waktu

tertentu saja serta menawarkan suku bunga yang lebih tinggi

daripada simpanan biasa (deposito). Unud mempertimbangkan

jangka waktu deposito untuk jangka waktu pendek selama 1 (satu)

bulan, guna menjaga likuiditas. Hal tersebut mendasarkan pada

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No. 23 Tahun 2005

tentang Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum, yang telah

dirubah pada Peraturan Pemerintah No. 74 Tahun 2012 tentang

Perubahan atas Peraturan Pemerintah No. 23 Tahun 2005 tentang

pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum, dinyatakan dalam

pasal 16 ayat 1f bahwa dalam pengelolaan kas, BLU dapat

memanfaatkan surplus kas jangka pendek untuk memperoleh

pendapatan tambahan.

c. Pengelolaan kas di Unud diterapkan sesuai dengan Peraturan

Menteri Keuangan No. 220/PMK.05/2016 tentang Sistem Akuntansi

dan Pelaporan Keuangan Badan Layanan Umum, dalam pasal 5

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 94


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
dinyatakan bahwa Penyusunan Laporan Keuangan BLU dilakukan

berdasarkan kebijakan akuntansi Badan Layanan Umum sesuai

dengan SAP berbasis akrual. Kebijakan akuntansi BLU meliputi

pengakuan, pengukuran, pencatatan, penyajian serta jurnal transaksi

yang digunakan dalam penyusunan Laporan Keuangan BLU

mengikuti ketentuan dalam Modul Sistem Akuntansi dan Pelaporan

Keuangan BLU sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang

merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Menteri

ini.

(2) Subsidi yang masih diterima dari Pemerintah

Untuk penyelenggaraan operasional pelayanan pendidikan, pada tahun

anggaran 2022 BLU UNUD menerima subsidi dari pemerintah berupa

APBN untuk biaya operasional layanan perkantoran, biaya Modal,

biaya pemeliharaan, dan biaya operasional pendidikan tinggi.

(3) Asumsi Tarif

Tarif layanan dihitung dengan mempertimbangkan beberapa hal:

 Kebutuhan biaya operasional pelaksanaan pendidikan sesuai

standar pelayanan minimal

 Perubahan penerimaan anggaran yang bersumber dari APBN

maupun dari layanan yang diberikan kepada masyarakat, kerjasama

dan dana hibah.

 Asumsi tarif disusun berdasarkan standar biaya umum dan standar

biaya yang ditetapkan oleh pimpinan BLU.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 95


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
(4) Asumsi volume layanan

Volume layanan BLU Unud dinyatakan dalam registrasi untuk

mahasiwa baru dan total mahasiswa dari tahun 2020 sampai dengan

tahun 2021 sesuai Tabel berikut.

Tabel 2.19 Mahasiswa Baru dan Total Mahasiswa BLU Universitas


Udayana Tahun 2020-2021
Mahasiswa Baru Total Mahasiswa
(Orang) (Orang)
Jenjang Pendidikan
Tahun Tahun Tahun Tahun
2020 2021 2020 2021
S0 169 32 794 778
S1 5.830 1.820 22.204 21.719
S2 dan S3, Profesi dan 1.453 842 4.920 5.009
Spesialis
Total 7.452 2.694 27,918 27.506
USDI Universitas Udayana, 2021

(5) Pengembangan layanan baru

Setelah diidentifikasi terkait asumsi-asumsi mikro yang digunakan

sebagai dasar penyusunan RBA Unud, terdapat banyak faktor kekuatan

yang dimiliki oleh Unud sebagai dasar untuk menuju perguruan tinggi

berbasis riset. Faktor-faktor tersebut dapat dilihat pada tabel berikut:

Tabel 2.20 Identifikasi Faktor-Faktor Kekuatan Mikro


No Uraian

1 Komitmen Unud terhadap berbagai bidang pengembangan

sangat tinggi.

2 Memiliki 13 fakultas, 1 Program Pascasarjana, dengan 48

Program studi (Prodi) S1, 38 Prodi Pascasarjana (S2 dan S3), 8

pendidikan profesi pasca S1, 19 program pendidikan Spesialis

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 96


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No Uraian

(SP1), 4 program diploma (D3 dan D4), dengan jumlah PS yang

ada, mampu mengakomodasi variasi kebutuhan masyarakat

akan berbagai jenis dan jenjang pendidikan tinggi.

3 Data 5 tahun terakhir menunjukkan jumlah lulusan per tahun

mencapai 4.200 orang dari berbagai Prodi, dengan Angka

Efisiensi Edukatif (AEE) S1 cenderung meningkat dalam

kisaran lebih dari 1%, Indeks prestasi kumulatif (IPK) rata-rata

untuk S1 3,15 dan lama masa studi menurun dengan rata-rata

7,79 semester. Hal ini memungkinkan lulusan S1 Universitas

Udayana dapat bersaing memasuki pasar kerja yang cukup

tinggi dan variatif.

4 Jumlah dosen di Unud yang ideal dengan rasio dosen tetap dan

mahasiswa 1:18 (berada pada kisaran standar Dikti) dengan

jumlah dosen mencapai 1.402 orang (data maret 2021),

Kualifikasi pendidikan terakhir S1 sebanyak 0,07%, S2 = 50,43%,

S3 = 44,58%, Spesialis1 = 3,35% dan Spesialis II= 1,14%. Jumlah

Guru Besar Unud sampai Desember tahun 2021 sebanyak 158

orang atau sekitar 11,27% dari berbagai bidang ilmu

menawarkan kualitas pendidikan bagi sejumlah besar anggota

masyarakat yang akan memasuki perguruan tinggi.

5 Jumlah mahasiswa Unud 2020/2021 = 27.506 orang, hampir

sama dibandingkan dengan jumlah mahasiswa tahun

sebelumnya 2019/2020. Jumlah tersebut meliputi jenjang

diploma (S0) = 778, jenjang sarjana (S1) = 21.719, program

spesialis (Sp1) = 1.078, Profesi= 1.184, program pascasarjana (S2

= 2.009 dan S3 = 738).

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 97


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No Uraian

6 Universitas Udayana meningkatkan kesempatan belajar yang

lebih baik bagi masyarakat dengan memberikan pilihan seleksi

masuk, memberikan beasiswa bagi mahasiswa, serta menerima

sekitar 6500 lebih mahasiswa S-1 per tahun.

7 Peningkatan jumlah koleksi pustaka per tahun, adanya digital

library, dan transaksi perpustakaan on line serta telah

dikembangkannya SIM-Perpustakaan, E-Library dan

peningkatan kapasitas internet sebesar 20 Mbps menjadi 40

Mbps, bukan saja meningkatkan kemudahan informasi bagi

segenap mahasiswa dan dosen tetapi juga bagi komunitas

ilmiah di luar kampus.

8 Universitas Udayana terus meningkatkan kemampuan

mahasiswa untuk menguasai bahasa asing dan teknologi

informasi serta memberikan fasilitas laboratorium dan kursus

pada kedua bidang tersebut.

9 Semakin meningkatnya kualitas dosen baik dalam pencapaian

gelar akademik maupun sebutan profesional yang secara

langsung turut berperan dalam perbaikan kualitas proses

belajar mengajar.

10 Universitas Udayana memperoleh berbagai Program Hibah

Kompetisi (PHK) yang digunakan bagi upaya perbaikan proses

belajar mengajar dan inovasi dalam pembelajaran.

11 Semakin banyak kerjasama dalam dan luar negeri dalam proses

pengembangan atmosfir akademik telah ditindaklanjuti oleh

fakultas dan program studi.

12 Jumlah penelitian kompetitif yang diterima Unud selama 5

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 98


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No Uraian

tahun terakhir terus meningkat, beberapa penelitian dilakukan

dengan kualitas yang tinggi dan berpeluang memiliki nilai

tawar standar dalam kerjasama penelitian.

13 Penyusunan rencana anggaran selalu dilakukan dengan

mekanisme rapat kerja setahun sebelum pelaksanaan yang

melibatkan pimpinan Universitas Udayana dan fakultas serta

beberapa unit kerja.

14 Ada mekanisme pengajuan anggaran untuk jurusan/

laboratorium dalam rangka pengadaan alat-alat dan perbaikan

gedung laboratorium.

15 Pembagian dana antara Rektorat dan Fakultas telah diatur

secara tertulis dan jelas.

16 Penerimaan mahasiswa baru dengan one day service, sistem

Informasi on-line bidang akademik dalam rangka pelayanan

yang baik bagi mahasiswa dan telah dikembangkannya SIM-

Seleksi, SIM-Akademik dan SIM-Perencanaan

17 Sistem informasi yang terintegrasi melalui Unit Sumberdaya

Informasi (USDI) dengan program yang terintegrasi yang

disebut Integrated Management Information System (IMISSU)

untuk semua aktivitas dosen, pegawai dan mahasiswa

18 Telah ada aturan untuk penghargaan bagi penerbitan bahan ajar

dan publikasi ilmiah di jurnal internasional dan nasional oleh

dosen, melalui sitem remunerasi.

19 Rekruitmen pegawai dan Dosen telah mengacu pada kebutuhan

berdasar rasio dosen : mahasiswa, dan telah melalui panitia

seleksi di tingkat Universitas Udayana dan fakultas.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 99


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No Uraian

20 Porsi PNBP atas total pendanaan trendnya terus meningkat dari

tahun 2012 sampai tahun 2021 dan sistem pengelolaan anggaran

PNBP telah dilakukan dengan prinsip yang sangat kondusif.

21 Universitas Udayana memiliki unit-unit dan aset tanah yang

luas yang sangat potensial untuk dikembangkan sebagai unit

penghasil tambahan dana bagi kegiatan Tridarma Perguruan

Tinggi di samping potensi masyarakat yang dapat dielaborasi

dan belum tersentuh selama ini.

22 Aturan pemerintah bahwa semua dana-dana yang berasal dari

masyarakat telah melalui satu pintu, yaitu rekening rektor

sehingga mudah dipantau. Dengan demikian, pada waktu

mendatang dana-dana demikian dapat menjadi salah satu

sumberdana bagi kelangsungan Universitas.

23 Terdapat Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan

Penjaminan Mutu (LP3M) yang terus berupaya untuk

mengembangkan kurikulum, meningkatkan mutu dosen dan

pengembangan model pembelajaran agar dicapai mutu lulusan

dan akan berdampak pada efisiensi dan produktivitas lulusan.

24 Universitas Udayana memiliki Satuan Pengawas Interen (SPI)

yang melakukan pengawasan terhadap kebijakan dan program,

pengelolaan pegawai, pengelolaan dan review keuangan serta

pemantauan dan koordinasi dan tindak lanjut temuan hasil

pemerikaaan agar dicapai peningkatan pengelolaan aktivitas

non akademik

25 Telah terjadi resource sharing pada beberapa kegiatan, misalnya

saling memanfaatkan dosen antar fakultas dan jurusan/program

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 100


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
No Uraian

studi. Beberapa Laboratorium telah digunakan bersama oleh

semua fakultas dan laboratorium di satu fakultas tertentu

digunakan bersama dengan fakultas lain dalam rangka efisiensi

penggunaan laboratorium.

B. Pencapaian Kinerja BLU Tahun 2021 dan Target Kinerja BLU

Universitas Udayana Tahun 2022

1. Pencapaian Kinerja BLU Universitas Udayana Tahun 2021

a. Capaian Kinerja Rektor dengan Direktur PK. BLU Kementerian

Keuangan

Pencapaian Kinerja BLU Unud Tahun 2021, dibidang pengelolaan

keuangan diukur dari Realisasi/prognosa capaian Pendapatan BLU Unud

sampai dengan Triwulan I tahun 2021 dibandingkan dengan target

pendapatan adalah 43,88% dan target belanja BLU Unud tahun 2021

dibandingkan dengan capaian belanja sampai dengan Triwulan I adalah

29,26%.

Pencapaian Kinerja BLU Unud Tahun 2021 juga dijabarkan melalui

capaian delapan IKU PTN tahun 2021 dimana sampai dengan triwulan 1

tahun 2021 capaian di masing-masing indikator yaitu Persentase lulusan S1

dan D4/D3/D2 yang berhasil mendapat pekerjaan; melanjutkan studi; atau

menjadi wiraswasta dengan capaian 49,51%; Persentase lulusan S1 dan

D4/D3/D2 yang menghabiskan paling sedikit 20 (dua puluh) sks di luar

kampus; atau meraih prestasi paling rendah tingkat nasional dengan

capaian 2,97%; Persentase dosen yang berkegiatan tridarma di kampus lain,

di QS100 berdasarkan bidang ilmu (QS100 by subject), bekerja sebagai

praktisi di dunia industri, atau membina mahasiswa yang berhasil meraih

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 101


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
prestasi, aling rendah tingkat nasional dalam 5 (lima) Tahun Terakhir

dengan capaian 14,96%; Persentase dosen tetap berkualifikasi akademik S3;

memiliki sertifikat kompetensi/profesi yang diakui oleh industri dan dunia

kerja; atau berasal dari kalangan praktisi profesional, dunia industri, atau

dunia kerja dengan capaian 61,68%; Jumlah keluaran penelitian dan

pengabdian kepada masyarakat yang berhasil mendapat rekognisi

internasional atau diterapkan oleh masyarakat per jumlah dosen dengan

capaian 0.10; Persentase program studi S1 dan D4/D3/D2 yang

melaksanakan kerja sama dengan mitra dengan capaian 48,08%, Persentase

mata kuliah S1 dan D4/D3/D2 yang menggunakan metode pembelajaran

pemecahan kasus (case method) atau pembelajaran kelompok berbasis

projek (team-based project) sebagai sebagian bobot evaluasi dengan

capaian 14,26%; Persentase program studi S1 dan D4/D3/D2 yang memiliki

akreditasi atau sertifikat internasional yang diakui pemerintah dengan

capaian 5,77%; Rata-rata Predikat SAKIP Satker minimal BB masih belum

proses penilaian dari Kementerian; Rata-rata Nilai Kinerja Anggaran atas

pelaksanaan RKA-K/L Satker minimal 80 dengan nilai capaian 20. Secara

rinci capaian Kontrak Kinerja Pemimpin BLU dengan Dirjen

Perbendaharaan Kementerian Keuangan dapat dilihat pada Lampiran 7.

Arah kebijakan dan strategi yang dikembangkan oleh Kementerian

Pendidikan dan Kebudayaan pada kurun waktu 2021-2024, diantaranya

adalah kebijakan merdeka belajar dan kampus merdeka. Adapun

implementasi dari Kebijakan Merdeka Belajar pada aras pendidikan tinggi

meliputi 4 butir: (1) pembukaan program studi baru; (2) sistem akreditasi

perguruan tinggi; (3) perguruan tinggi negeri berbadan hukum; dan (4) hak

belajar tiga semester di luar program studi.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 102


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Keempat butir kebijakan tersebut mendorong Universitas Udayana

lebih otonom dengan kultur pembelajaran yang inovatif. Dengan

demikian, Universitas Udayana akan memiliki proses pembelajaran yang

semakin fleksibel dan bebas untuk melakukan inovasi sesuai kebutuhan.

Kebijakan Kampus Merdeka di Universitas Udayana akan menyentuh

semua elemen dalam ekosistem pendidikan, namun mahasiswa adalah

fokus utama dari kebijakan tersebut. Mahasiswa akan mampu memilih

program studi yang lebih mutakhir dan berpadanan dengan kebutuhan

pengetahuan dan keterampilan, serta memiliki kebebasan untuk memilih

mata kuliah yang sesuai dengan kebutuhan pengembanan kapasitas

dirinya.

Kebijakan Merdeka Belajar-Kampus Merdeka Kementerian

Pendidikan dan Kebudayaan ini tertuang sebagai salah satu indikator

kinerja yang diperjanjikan dalam Perjanjian Kinerja Rektor Unud dengan

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Untuk Perjanjian Kinerja

Tahun 2021 terdapat 10 (sepuluh) indikator Kinerja yang diperjanjikan, 2

(dua) diantaranya merupakan indikator kinerja wajib yang mendukung

Tata Kelola Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yaitu Rata-rata

predikat SAKIP Satker minimal BB dan Rata-rata nilai Kinerja Anggaran

atas Pelaksanaan RKA-K/L Satker minimal 80. Adapun indikator Kinerja

PTN sejumlah 8 indikator meliputi: Persentase lulusan S1 dan D4/D3/D2

yang berhasil mendapat pekerjaan; melanjutkan studi; atau menjadi

wiraswasta; Persentase lulusan S1 dan D4/D3/D2 yang menghabiskan

paling sedikit 20 (dua puluh) sks di luar kampus; atau meraih prestasi

paling rendah tingkat nasional; Persentase Program Studi S1 dan

D4/D3/D2 yang melaksanakan kerja sama dengan mitra; Persentase mata

kuliah S1 dan D4/D3/D2 yang menggunakan metodepembelajaran

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 103


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
pemecahan kasus (case method) atau pembelajaran kelompok berbasis

projek (team-based project ) sebagai sebagian bobot evaluasi; Persentase

program studi S1 dan D4/D3/D2 yang memiliki akreditasi atausertifikat

internasional yang diakui pemerintah; Persentase dosen yang

berkegiatan tridarma di kampus lain, di QS100 berdasarkan bidang

ilmu (QS100 by subject), bekerja sebagai praktisi di dunia industri, atau

membina mahasiswa yang berhasil meraih prestasi paling rendah

tingkat nasional dalam 5 (lima) tahun terakhir; Persentase dosen tetap;

berkualifikasi akademik S3, memiliki sertifikat kompetensi/profesi yang

diakui oleh industri dan dunia kerja, atau berasal dari kalangan

praktisi profesional, dunia industri, atau dunia kerja; Jumlah keluaran

penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang berhasil mendapat

rekognisi internasional atau diterapkan oleh masyarakat per jumlah

dosen.

Perjanjian Kinerja Rektor dengan Dirjen Dikti Tahun 2021

ditindaklanjuti (cascading) dengan Perjanjian Kinerja antara Rektor dengan

para Dekan/Direktur Pascasarjana. Untuk tahun 2021 Perjanjian Kinerja

Rektor dengan Para Dekan/Direktur Pascasarjana baru bisa dilakukan

pada bulan Maret 2021 dikarenakan Perjanjian Kinerja Rektor dengan

Kementerian baru ditandatangani pada bulan februari 2021. Dengan

demikian Capaian Kinerja Rektor dengan Dirjen Dikti nanti akan

dilaporkan pada akhir Triwulan 4 tahun 2021.

Secara rinci target Perjanjian Kinerja Rektor dengan Dirjen Dikti

Kemendikbud beserta Perjanjian Kinerja Rektor dengan Para

Dekan/Direktur Pascarjana dapat dilihat pada Lampiran 7.

Untuk mencapai target kinerja tersebut BLU Unud telah menyusun

Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA), yang merupakan implementasi

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 104


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
dari Rencana Strategis Unud dalam rangka menerapkan Pola Pengelolaan

Keuangan Badan Layanan Umum. RBA Unud tersebut merupakan bagian

yang menggambarkan kinerja Unud dalam menjalankan fungsinya sebagai

satker bidang pendidikan dengan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan

Umum.

2. Target Kinerja BLU Universitas Udayana Tahun 2022

Penyusunan dokumen RBA Definitif Universitas Udayana Tahun

2022 mengacu kepada Rencana Strategis (Renstra) Kementerian

Pendidikan dan Kebudayaan 2021-2024 serta Rencana Strategis Bisnis

(RSB) Universitas Udayana 2021-2024. Secara konseptual Rencana Bisnis

dan Anggaran Definitif Universitas Udayana disusun melalui proses

bottom-up dan top down atau dimulai dari usulan masing-masing unit

kerja dengan mempertimbangkan potensi-potensi pendapatannya. Dalam

penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran diawali dengan Musyawarah

Perencanaan dan Pembangunan (Musrenbang) Tingkat Universitas dimana

pimpinan BLU Unud memberikan arahan kebijakan penyusunan rencana

kerja sesuai dengan visi, misi, tujuan, sasaran strategis serta target kinerja

yang ditetapkan dalam Renstra Universitas serta target Perjanjian Kinerja

Rektor dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dan Kontrak

Kinerja dengan Kementerian Keuangan. Dilanjutkan dengan melaksanakan

Musrenbang tingkat Fakultas/Pascasarjana/Unit Kerja serta penyusunan

Rencana Kerja dan Anggaran oleh masing-masing unit kerja sesuai dengan

alokasi pagu. Rencana Kerja dan Anggaran masing-masing unit kemudian

dibahas paralel oleh Tim Pembahas yang terdiri dari: Tim Perencanaan

terkait kesesuaian struktur RKA), Tim BMN terkait pengadaan barang dan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 105


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
jasa dan direviu juga oleh Tim Satuan Pengawasan Intern (SPI) terkait

kelayakan anggaran terhadap program dan kegiatan.

Target yang akan dicapai tahun 2022 dijabarkan dalam Lampiran I

sampai dengan Lampiran VIII (Terlampir). Adapun Unit kerja dalam

lingkungan Universitas Udayana yaitu Fakultas Ilmu Budaya, Fakultas

Hukum, Fakultas Ekonomi, Fakultas Kedokteran, Fakultas Kedokteran

Hewan, Fakultas Pertanian, Fakultas Peternakan, Fakultas MIPA, Fakultas

Teknik, Fakultas Teknologi Pertanian, Fakultas Pariwisata, Fakultas Ilmu

Sosial dan Politik, Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan, Program Pasca

Sarjana (PPS), dan Rektorat. LPPM, Unit Usaha dan Unit Pelaksana Teknis

lainnya dimasukkan ke unit kerja Rektorat, ke depannya sejalan dengan

pembenahan struktur organisasi unit terkait akan ditetapkan sebagai unit

kerja untuk mencapai suatu target tertentu.

Basis akuntansi yang digunakan dalam rangka penyusunan

anggaran satker BLU berdasarkan basis kas, yang berarti bahwa

pendapatan diakui pada saat kas diterima oleh satker BLU, dan belanja

diakui pada saat kas dikeluarkan oleh satker BLU. Basis akuntansi

merupakan prinsip akuntansi yang menentukan kapan pengaruh atas

transaksi atau kejadian harus diakui untuk tujuan pelaporan

keuangan. Basis akuntansi pada umumnya ada dua yaitu basis kas (cash

basis of accounting) dan basis akrual (accrual basis of accounting). Dalam

akuntansi berbasis kas, transaksi ekonomi dan kejadian lain diakui

ketika kas diterima dan atau dikeluarkan, sedangkan dalam

akuntansi berbasis akrual, transaksi ekonomi dan peristiwa

peristiwa lain diakui, dicatat dan dilaporkan dalam periode laporan

keuangan pada saat terjadinya transaksi, bukan pada saat kas diterima atau

dibayarkan .

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 106


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Basis akuntansi yang digunakan dalam rangka perhitungan biaya

layanan per unit kerja berdasarkan basis akrual, yang berarti sudah diakui

dan dicatat saat terjadinya transaksi tanpa memperhatikan saat kas telah

dibayarkan atau belum oleh satker BLU. Laporan keuangan BLU pada

prinsipnya disusun atas dasar akrual, hal ini memberikan informasi kepada

pembaca laporan keuangan tidak hanya transaksi masa lalu yang

melibatkan penerimaan kas dan pembayaran kas, tetapi juga kewajiban

pembayaran kas dimasa mendatang serta sumberdaya yang

merepresentasikan kas yang akan diterima di masa yang akan datang.

Lampiran I diuraikan rincian pendapatan per unit kerja yang

dijabarkan sebagai target dan realisasi pendapatan Tahun 2021 dan target

penerimaan tahun 2022 dari sumber pendapatan jasa layanan BLU/PNBP

dan RM/PHLN/PHDN. Perkiraan Pendapatan BLU Unud tahun 2022

secara keseluruhan adalah Rp 651.606.488.000,- yang terdiri dari

Pendapatan Jasa Layanan Umum (PNBP) Rp 357.000.000.000,- dan

Pendapatan Rupiah Murni Rp 294.606.488.000,- seperti disajikan pada

Gambar 2.8.

Perkiraan Pendapatan BLU Unud


(Tahun 2022)
651.606.488.000

357.000.000.000
294.606.488.000

PNBP/BLU RM/PHLN/PHDN TOTAL PENDAPATAN

Gambar 2.8 Perkiraan Pendapatan BLU Unud Tahun 2022

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 107


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Perkiraan Pendapatan BLU Unud tahun 2022 perunit disajikan pada

gambar 2.8. Unit kerja yang menghasilkan pendapatan meliputi Fakultas

Ilmu Budaya, Fakultas Hukum, Fakultas Ekonomi, Fakultas Kedokteran,

Fakultas Kedokteran Hewan, Fakultas Pertanian, Fakultas Peternakan,

Fakultas MIPA, Fakultas Teknik, Fakultas Teknologi Pertanian, Fakultas

Pariwisata, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Fakultas Ilmu Kelautan dan

Perikanan, Program Pascasarjana (PPS), dan Rektorat; dimana Fakultas

Kedokteran memiliki perkiraan paling besar yaitu sebesar Rp

110.982.337.000,- dan Program Pascasarjana paling kecil yaitu Rp

2.035.550.000,- Pendapatan Rektorat terdiri dari pendapatan kerjasama,

pendapatan unit usaha, pendapatan bunga dan lainnya pendapatan BLU.

Pendapatan Per Unit Kerja


120.000.000.000

80.000.000.000

40.000.000.000

-
15,83

110,98

27,53

39,44

9,43

51,55

2,92

11,64

6,57

4,57

13,35

6,75

3,65

2,03

50,68

FIB FK FH FT FP FEB FAPETFMIPA FKH FTP FPAR FISIP FKP PPS BLU

Gambar 2.9 Perkiraan Pendapatan Perunit Kerja BLU Unud Tahun 2022

Lampiran II diuraikan Rincian Belanja per unit kerja, di mana jenis

belanja dirinci berdasarkan kode kegiatan dan output kegiatan yang sudah

disesuaikan dengan kode RKAKL dan ditampilkan juga sesuai dengan jenis

akun yang digunakan. Output kegiatan meliputi Belanja BLU (PNBP) dan

Belanja Rupiah Murni, masing-masing terdiri dari: biaya operasional,

belanja modal, belanja jasa, belanja bansos pada setiap unit kerja. Pada

Lampiran ini disampaikan target dan realisasi/prognosa per unit kerja

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 108


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
tahun anggaran 2021 dan target tahun 2022. Secara keseluruhan target

belanja BLU tahun 2021 bernilai Rp 939.498.849.000,- dengan

Realisasi/Prognosa sampai dengan Triwulan I sebesar Rp 233.053.976.842,-

dan target Belanja 2022 adalah sebesar Rp 651.606.488.000,-

Lampiran III memberikan ikhtisar RBA berupa target pendapatan

menurut program dan kegiatan tahun anggaran 2022. Lampiran III

menguraikan dari Total Perkiraan Pendapatan BLU Unud Rp

357.000.000.000,- terdiri dari : Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan Rp

306.311.597.000,- Pendapatan Jasa Penyediaan Barang dan Jasa Lainnya Rp.

39.688.403.000,- Pendapatan Hasil Kerja Sama Lembaga/Badan Usaha Rp.

4.00.000.000,- Pendapatan Hasil Kerjasama Pemerintah Daerah Rp

1.000.000.000,- Pendapatan Jasa Layanan Perbankan BLU Rp. 6.000.000.000,-

dan Pendapatan Rupiah Murni Rp 294.606.488.000 ,- seperti pada gambar

2.10.

Ikhtisar Pendapatan BLU Unud Tahun 2022


651.606.488.000 800.000.000.000
306.311.597.000
600.000.000.000
4.000.000.000 294.606.488.000
1.000.000.000 400.000.000.000
39.688.403.000
6.000.000.000 200.000.000.000
-

Pendapatan Jasa Layanan Pendidikan Pendapatan Hasil Kerjasama Lembaga/Badan usaha


Pendapatan Hasil Kerjasama Pemerintah Daerah Pendapatan jasa penyediaan barang dan jasa lainnya
Pendapatan Jasa Layanan Perbankan BLU Penerimaan RM/PHLN/PHDN
Total Pendapatan BLU

Gambar 2.10 Ikhtisar Pendapatan Unud Tahun 2022

Lampiran IV menampilkan ikhtisar RBA berupa belanja/pembiayaan menurut

program dan kegiatan tahun anggaran 2022. Lampiran tersebut menguraikan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 109


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
tentang: jumlah Belanja total BLU Unud Rp 651.606.488.000,- terdiri dari

4470.QEI Bantuan Lembaga (RM), 4257.EAA Layanan Perkantoran (RM),

4471.QDB Fasilitasi dan Pembinaan Lembaga (PNBP/BLU), 4471.QEI Bantuan

Lembaga (PNBP/BLU4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan (PNBP/BLU),

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan (PNBP/BLU), 4471.RCA OM Sarana

Bidang Pendidikan (PNBP/BLU), 4471.SBA Pendidikan Tinggi (PNBP/BLU),

4471.TAA Layanan Perkantoran (PNBP/BLU), 4471.TAM Layanan Pendidikan

dan Pelatihan Internal, . Ikhtisar RBA belanja BLU Unud tahun 2022 disajikan

pada gambar 2.11

Ikhtisar Belanja BLU Unud Tahun 2022

4470.QEI(RM) 4471.QDB(BLU) 4471.QEI (BLU) 4471.RAA(BLU) 4471.RBJ(BLU) 4471.RCA(BLU) 4471.SBA(BLU) 4471.TAA(BLU) 4471.TAM(BLU) 4257.EAA(RM)

Gambar 2.11 Ikhtisar Belanja BLU Unud Tahun 2022

Lampiran V, menampilkan Pendapatan dan belanja agregat, yang

meliputi Realisasi Pendapatan dan Belanja Agregat tahun 2021 dan Target

Pendapatan dan Belanja Agregat tahun 2022. Realisasi Pendapatan Agregat

tahun 2021 sampai dengan bulan Maret adalah Rp 327.568.961.229,- dan

Realisasi Belanja Agregate tahun 2021 sampai dengan Triwulan I bernilai

Rp 233.053.976.842, - Pendapatan Agregate tahun 2022 Rp

651.606.488.000,- meliputi Pendapatan BLU (PNBP) Rp 357.000.000.000,-

dan Rupiah Murni Rp 294.606.488.000 ,- Belanja agregate tahun 2022

bernilai Rp 651.606.488.000,- terdiri dari Belanja Operasional dan Belanja

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 110


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Modal masing-masing bersumber dari PNBP dan Rupiah Murni.

Realisasi/prognosa perbandingan capaian Belanja dengan Pendapatan BLU

Unud Tahun 2021 sampai bulan maret adalah sebesar 71,15%. Belanja

Agregat BLU Unud Tahun 2022 disajikan pada pada gambar 2.12

350.000.000.000 349.581.172.440

300.000.000.000 294.606.488.000

250.000.000.000
200.000.000.000
150.000.000.000
100.000.000.000
50.000.000.000
7.418.827.560 -
-

BELANJA BELANJA BELANJA MODALBELANJA MODAL


OPERASIONAL OPERASIONAL BLU RM/PHLN/PHDN
BLU RM/PHLN/PHDN

Gambar 2.12 Belanja Agregate BLU Unud Tahun 2022

Manajemen kas yang dilakukan oleh Universitas Udayana untuk

mengelola dan memanfaatkan dana lancar yang ada dalam hal ini

perlakuan pada idle cash, dilakukan dengan cara menempatkan dana

tersebut melalui kemitraan dengan bank. Saat ini BLU Universitas Udayana

telah memiliki rekening pengelolaan kas yang dipergunakan untuk

optimalisasi idle cash yang dimiliki dalam bentuk instrumen tabungan. Kas

BLU berupa tabungan ditempatkan di bank BNI dan Mandiri. Namun

berdasarkan Rekomendasi hasil Monitoring dan Evaluasi terhadap aspek

Pengelolaan Kas dan Investasi yang dilakukan oleh Tim Monev Direktorat

PPK BLU Tahun 2021 direkomendasikan agar Perencanaan Kas yang telah

dilakukan hendaknya mempertimbangkan optimalisasi idle cash yang

dimiliki agar menambah potensi generating income bagi Universitas

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 111


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Udayana. Misalnya dengan jumlah kas BLU pada periode tertentu

dikurangi dengan tingkat kebutuhan bulanan rata-rata, maka dapat

diperoleh jumlah idle cash yang dapat dioptimalkan (tidak termasuk kas

dalam Rekening Dana Kelolaan). Sesuai PMK 182/PMK.05/2017 rekening

yang dibuka satker berbentuk giro atau deposito. Rekening Pengelolaan

Kas yang dipergunakan untuk optimalisasi idle cash yang dimiliki

hendaknya tidak dalam instrumen tabungan, namun investasi jangka

pendek (deposito) dikarenakan bentuk tabungan tidak dikenal dalam

rekening pemerintah serta return yang akan diterima Universitas Udayana

relatif lebih besar jika dibandingkan dengan tabungan. Dari manajemen

kas yang dilakukan tersebut, diharapkan Universitas Udayana lebih

mendapatkan keuntungan ekonomis dan non ekonomis. Selain itu juga

mempertimbangkan aspek pelayanan yang diberikan mitra terhadap

Universitas Udayana dalam rangka melaksanakan Tri Dharma Perguruan

Tinggi.

Cash flow tahun 2022 dari aktivitas investasi direncanakan

mengalami pengeluaran sebesar Rp. 7.418.827.560 untuk penggunaan

investasi gedung dan bangunan, peralatan dan mesin serta belanja modal

fisik lainnya. Sedangkan arus masuk dari aktivitas investasi diperkiran

belum ada kas masuk. Rincian investasi tersebut dapat dirinci pada

Lampiran V.

Lampiran VI , menyajikan perhitungan biaya layanan per unit kerja

tahun anggaran 2022. Lampiran tersebut menyajikan biaya langsung dan

biaya tak langsung dari masing-masing unit kerja di lingkungan Unud.

Secara ringkas biaya layanan per unit kerja BLU Unud tahun anggaran

2022 disajikan pada tabel 2.21 dan pada gambar 2.13.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 112


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Tabel 2.21 Biaya Layanan Per Unit Kerja
BLU Universitas Udayana TA. 2022

Biaya Tidak
Biaya Langsung
NO Fakultas Langsung Total Biaya (Rp.)
(Rp.)
(Rp.)
1 Fakultas Ilmu Budaya 3.637.748.500 451.789.500 4.089.538.000

2 Fakultas Kedokteran 21.349.658.038 2.198.164.962 23.547.823.000

3 Fakultas Hukum 4.004.700.000 655.324.000 4.660.024.000

4 Fakultas Teknik 7.247.984.000 839.212.000 8.087.196.000

5 Fakultas Pertanian 2.468.358.000 193.026.000 2.661.384.000

6 Fakultas Ekonomi dan Bisnis 8.455.499.000 802.354.000 9.257.853.000

7 Fakultas Peternakan 1.032.474.000 57.821.000 1.090.295.000


Fakultas Matematika dan Ilmu
8 3.905.116.900 101.960.100 4.007.077.000
Pengetahuan Alam
9 Fakultas Kedokteran Hewan 1.811.790.000 119.460.000 1.931.250.000

10 Fakultas Teknologi Pertanian 1.246.767.000 105.476.000 1.352.243.000

11 Fakultas Pariwisata 2.367.665.000 142.596.000 2.510.261.000


Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu
12 1.591.164.400 149.872.600 1.741.037.000
Politik
13 Fakultas Kelautan dan Perikanan 848.525.000 14.518.000 863.043.000

14 Program Pascasarjana 181.038.000 100.882.000 281.920.000

15 Rektorat (Kantor Pusat) 64.899.070.005 501.889.910.995 566.788.981.000


Rumah Sakit Universitas
16 15.785.565.425 2.950.997.575 18.736.563.000
Udayana
TOTAL BIAYA UNIVERSITAS UDAYANA 651.606.488.000

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 113


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Biaya Layanan Perunit Kerja BLU Unud tahun 2022
25,00

20,00

15,00

10,00

5,00

-
FAP FMI FPA
FIB FK FH FT FP FEB FKH FTP FISIP FKP PPS RS
ET PA R
Milyar 4,0 23, 4,6 8,0 2,6 9,2 1,0 4,0 1,9 1,3 2,5 1,7 0,8 0,2 18,

Gambar 2.13 Biaya Layanan Perunit Kerja BLU Unud Tahun 2022

Lampiran VII, menyajikan tentang Laporan Arus Kas yang meliputi

Arus Kas dari Aktivitas Operasi, Arus Kas dari Aktivitas Investasi, Arus

Kas Dari Aktivitas Pendanaan, dan Arus Kas Dari Aktivitas Transitoris.

C. Informasi Lainnya yang Perlu Disampaikan

Dalam rangka memberikan pelayanan yang baik kepada pelanggan

(stakeholders), Universitas Udayana (Unud) telah menetapkan kebijakan

yang terkait dengan peningkatan kualitas pelayanan meliputi Kebijakan

Mutu yaitu Universitas Udayana menyediakan pelayanan pendidikan yang

bermutu untuk meningkatkan kepuasan pelanggan. Untuk mencapai

tujuan tersebut, maka Unud melaksanakan pemenuhan persyaratan

kepuasan pelanggan serta peraturan terkait. Kebijakan tersebut dapat

terlaksana secara terus-menerus melakukan evaluasi terhadap kepuasan

pelanggan Hal ini sudah menunjukkan hasil yaitu dengan diraihnya

sertifikat ISO dari unit BAUK, BAK, BAPSI, BAA, LPPM, BPMU,

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 114


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Perpustakaan, Fakultas Teknik dan Pascasarjana di tahun 2013. Sejalan

dengan perubahan Organisasi sesuai Permenristekdikti nomor 30 tahun

2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Udayana maka

sertifikat ISO 9001: 2008 yang sudah dimiliki ini, di tahun 2018 diupgrade

melalui sertifikasi ISO 9001: 2015 untuk menjamin mutu pelayanan yang

diberikan kepada masyarakat menjadi lebih baik, sehingga pelayanan yang

diberikan oleh PK-BLU Unud menjadi lebih unggul dari satker lain yang

memberikan pelayanan yang sama dengan Unud

Keunggulan lain yang dimiliki Unud adalah Program Studi yang

dimiliki oleh Unud lebih dari 90% sudah terakreditasi oleh BAN PT.

Akreditasi oleh BAN PT merupakan ukuran mutu akademik yang sangat

penting. Dari 117 program studi, telah terakreditasi 112 program studi

(95,73%), 5 merupakan program studi baru yang belum terakreditasi

(4,27%) dengan nilai akreditasi oleh BAN-PT (A = 61 (52,14%), B = 46

(39,32%), C = 1 (0,85%), Unggul = 2 (1,71%), dan Baik Sekali = 2 (1,71%).

Hal ini menunjukkan mutu pembelajaran dan penerapan Tridarma

Perguruan Tinggi di Unud sudah baik

D. Ambang Batas Belanja BLU

RBA menganut pola anggaran fleksibel (flexible budget) yaitu belanja

BLU dapat melampaui atau dibawah pagu anggaran sesuai dengan

realisasi pendapatan. Belanja BLU yang melampaui pagu anggaran dapat

dilakukan dalam suatu angka persentase terhadap pagu anggaran (ambang

batas). Dalam 2 (dua) tahun terakhir realisasi pendapatan Unud selalu

mencapai target, maka besarnya persentase ambang batas ditetapkan

sebesar 10%.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 115


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
E. Prakiraan Maju Pendapatan dan Prakiraan Maju Belanja

Berikut diuraikan mengenai prakiraan maju 3 (tiga) tahun kedepan

untuk target pendapatan beserta prakiraan maju 3 (tiga) tahun kedepan

untuk belanja dan volume masing-masing output.

1). Prakiraan Maju Pendapatan BLU Universitas Udayana

Tabel 2.22 Perkiraan Pendapatan BLU Unud Tahun 2021–2024

Program/Kegiatan/Sumber
Kode TA 2021 TA 2022 TA 2023 TA 2024
Pendapatan/Kode Ukun

023.17.14 Program : Program Pendidikan 601,579,939,000 676,455,449,000 706,146,063,000 738,211,926,000


Tinggi
4257 Kegiatan : Dukungan
Manajemen dan Pelaksanaan
Tugas Teknis
Sumber Pendapatan :
1 Pendapatan Jasa Layanan
Umum
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan 289,268,788,000 352,232,670,000 380,411,284,000 410,844,187,000
Pendidikan
2 Pendapatan Hibah BLU - -

424211 Pendapatan hibah terikat - - - -


dalam negeri perorangan

3 Pendapatan Hasil - -
Kerjasama BLU
424312 Pendapatan Hasil 500,000,000 1,100,000,000 1,188,000,000 1,283,040,000
Kerjasama Lembaga/Badan
usaha
424313 Pendapatan Hasil 500,000,000 600,000,000 648,000,000 699,840,000
Kerjasama Pemerintah
Daerah

4 Pendapatan BLU Lainnya - -


424119 Pendapatan jasa 2,000,000,000 10,400,000,000 11,232,000,000 12,130,560,000
penyediaan barang dan jasa
lainnya
424911 Pendapatan Jasa Layanan 2,731,212,000 6,800,000,000 7,344,000,000 7,931,520,000
Perbankan BLU
5 Penerimaan
RM/PHLN/PHDN
Pendapatan RM 306,579,939,000 305,322,779,000 305,322,779,000 305,322,779,000
Pendapatan PHLN

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 116


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
2) Prakiraan Maju Belanja BLU Universitas Udayana

Tabel 2.23 Perkiraan Belanja BLU Unud Tahun 2021 – 2024

Kode Program/Kegiatan/Output TA 2021 TA 2022 TA 2023 TA 2024

023.17.14 Program : Program


Pendidikan Tinggi 566,747,536,000 676,455,449,000 706,146,063,000 738,211,927,000

4257 Dukungan Manajemen dan


Pelaksanaan Tugas Teknis
4470.QEI Bantuan Lembaga (RM) 33,837,197,000 35.663.197.000 35.663.197.000 35.663.197.000
4257.EAA Peningkatan Kualitas dan
Kapasitas Perguruan Tinggi 1,826,000,000 269.659.582.000
269.659.582.000 269.659.582.000
(RM)
4471.QDB Fasilitasi dan Pembinaan
270,916,742,000 5.196.678.000 5.612.412.246 6.061.405.229
Lembaga (BLU)
4471.QEI Bantuan Lembaga (BLU) 105,596,962,000 61.586.506.000 66.513.426.546 71.834.500.717
4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan
40,910,132,000 6.979.043.000 7.537.366.448 8.140.355.769
(BLU)
4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan
5,795,291,000 5.415.277.000 5.848.499.166 6.316.379.103
(BLU)
4471.RCA OM Sarana Bidang
4,179,586,000 4.507.488.000 4.868.087.045 5.257.534.012
Pendidikan (BLU)
4471.SBA Pendidikan Tinggi (BLU) 6,142,890,000 186.506.684.000 201.427.218.921 217.541.396.575
4471.TAA Layanan Perkantoran (BLU) 92,315,085,000 89.692.795.000 96.868.218.697 104.617.676.260
4471.TAM Layanan Pendidikan dan
5,227,651,000 11.248.199.000 12.148.054.932 13.119.899.335
Pelatihan Internal (BLU)

4257 Dukungan Manajemen dan


Pelaksanaan Tugas Teknis
4470.QEI Bantuan Lembaga (RM)
Volume output 12 Bln 1 Lembaga 1 Lembaga 1 Lembaga
Layanan
4257.EAA Peningkatan Kualitas dan
Kapasitas Perguruan Tinggi
(RM)
Volume output 12 Bln 2 Layanan 2 Layanan 2 Layanan
Layanan

4471.QDB Fasilitasi dan Pembinaan


Lembaga (BLU)
Volume output 12 Bln 1 Lembaga 1 Lembaga 1 Lembaga
Layanan
4471.QEI Bantuan Lembaga (BLU)
Volume output 25.286 Mhs 1 Lembaga 1 Lembaga 1 Lembaga
4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan
(BLU)
Volume output 1.276 Judul 24 Paket 24 Paket 24 Paket
4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan
(BLU)
Volume output 169 Judul 17 Unit 17 Unit 17 Unit
4471.RCA OM Sarana Bidang
Pendidikan (BLU)
Volume output 546 Unit 6 Paket 6 Paket 6 Paket
4471.SBA Pendidikan Tinggi (BLU)
Volume output 942 Unit 31.889 Orang 31.889 Orang 31.889 Orang

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 117


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Kode Program/Kegiatan/Output TA 2021 TA 2022 TA 2023 TA 2024

4471.TAA Layanan Perkantoran (BLU)


Volume output 12 Bln 1 Layanan 1 Layanan 1 Layanan
Layanan
4471.TAM Layanan Pendidikan dan
Pelatihan Internal (BLU)
Volume output 1.074 Orang 1.074 Orang 1.074 Orang

Tabel 2.24 Target Pendapatan dan Belanja BLU Unud Tahun 2021 – 2024

Pagu Belanja Target Pendapatan


TA 2021 566,747,536,000 601,579,939,000
TA 2022 676,455,449,000 676,455,449,000
TA 2023 706,146,063,000 706,146,063,000
TA 2024 738,211,926,000 738,211,926,000

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 118


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
3. BAB III

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan uraian pada bab-bab sebelumnya dapat disimpulkan

sebagai berikut.

1. Kondisi internal BLU Unud di bidang pelayanan dapat diuraikan

sebagai berikut.

a. BLU Unud saat ini memiliki keunggulan pada Sistem informasi

terintegrasi yang diberi nama IMISSU yaitu suatu sistem informasi

manajemen yang terintegrasi dalam pelayanan mahasiswa, dosen, dan

pegawai baik bidang akademik maupun non akademik. Namun

demikian Sistem informasi Manajemen terintegrasi melalui IMISSU

yang dimiliki Unud, masih perlu disempurnakan dengan

menambahkan menu Laporan Keuangan dan Laporan Kinerja

masing-masing unit yang terintegrasi dengan perencanaan dan

implementasi, sehingga Laporan Keuangan dan Laporan Kinerja

dapat diketahui secara cepat dan akurat. Terhadap hal ini, perlu

diupayakan kedepan untuk menambahkan menu Laporan Keuangan

dan Laporan Kinerja Unud per unit yang terintegrasi

b. BLU Unud sejak tahun 2013 telah memiliki sertifikat ISO 9001:2008

pada unit BAUK, BAK, BAPSI, BAA, LPPM, BPMU, Perpustakaan,

Fakultas Teknik dan Pascasarjana. Sejalan dengan perubahan

Organisasi sesuai Permenristekdikti nomor 30 tahun 2016 tentang

Organisasi dan Tata Kerja Universitas Udayana maka sertifikat ISO

9001: 2008 yang sudah dimiliki ini, di tahun 2018 diupgrade melalui

sertifikasi ISO 9001: 2015 untuk menjamin mutu pelayanan yang

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 119


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
diberikan kepada masyarakat menjadi lebih baik, sehingga pelayanan

yang diberikan oleh PK-BLU Unud menjadi lebih unggul dari satker

lain yang memberikan pelayanan yang sama dengan Unud.

2. BLU Unud sudah memiliki Sistem Informasi Akuntansi Keuangan

(SIAKU) yang mampu mempercepat pelayanan dibidang

pertanggungjawaban keuangan, sehingga menjadi keunggulan Unud

menuju Good Governance University (Transparan, Akuntabilitas, dan

Responsibilitas). SIAKU yang dimiliki Unud sampai saat ini sudah bisa

menghasilkan SP2D sampai Laporan Keuangan. SIAKU juga sudah

terintegrasi dengan Sistem Informasi Solusi Perencanaan (SILUNA) dan

Sistem Informasi Manajemen Kekayaan (SIMAYA).

3. Jumlah Sumberdaya Manusia Unud (tenaga pendidik dan tenaga

kependidikan) baik PNS dan Kontrak cukup banyak, menjadi

keunggulan dalam memberikan pelayanan prima sebagai lembaga

perguruan tinggi. Dari 1.402 tenaga pendidik yang ada, sudah 158 dosen

(11,27%) yang memiliki jabatan Guru Besar dan Lektor Kepala 447 dosen

(31,88%). Perlu diupayakan untuk mempercepat jenjang tenaga

pendidik dari Lektor Kepala menjadi Guru Besar, dengan meningkatkan

publikasi ilmiah yang tereputasi melalui peningkatan hibah penelitian

dan insentif publikasi ilmiah yang tereputasi. Tenaga kependidikan yang

ada di Unud sampai saat ini, masih ada yang belum memiliki

kompetensi sesuai dengan yang diharapkan untuk melaksanakan

pekerjaan yang diampu, perlu diadakan peningkatan kompetensi tenaga

kependidikan dengan demikian diharapkan dapat meningkatkan

pelayanan yang diberikan. Hal ini harus diupayakan kedepan untuk

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 120


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
melakukan assessment dalam menduduki suatu jabatan, sehingga akan

didapatkan The Right Man on The Right Place.

4. Sarana dan prasarana yang dimiliki Unud cukup banyak khususnya

lahan yang cukup luas yang berlokasi di Bukit Jimbaran, hal ini menjadi

keunggulan Unud kedepan dalam pengembangannya sesuai dengan

Master Plan yang disusun. Namun pada sisi lain jumlah lahan yang luas

yang dimiliki Unud belum dimanfaatkan secara optimal. Solusi kedepan

harus diupayakan untuk memberdayakan lahan yang tidak

dipergunakan memperoleh Income Generating bagi Unud.

5. Kondisi Eksternal BLU Unud yang secara langsung maupun tidak

langsung mempengaruhi keberhasilan Unud dalam mencapai tujuannya

meliputi: peraturan pemerintah, faktor ekonomi dan sosial, politik dan

keamanan, perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan informasi,

dan persaingan antar penyelenggara pendidikan. Untuk mengantisipasi

persaingan itu, Unud mempersiapkan diri dengan membentuk tim

khusus yang bertugas menangani permasalahan yang ada. Permasalahan

yang datangnya dari luar Unud seperti kebijakan-kebijakan baru

pemerintah, produk undang-undang yang baru, keadaan perekonomian

yang kurang kondusif baik dalam negeri maupun luar negeri. Unud

membentuk Lembaga Pengembangan Pembelajaran dan Penjaminan

Mutu ditingkat universitas (LP3M) dan di tingkat Fakultas di bentuk

Unit Penjaminan Mutu Fakultas (UPMF), Tim monitoring dan evaluasi,

Tim Satuan Pengawasan Intern (SPI), Badan pertimbangan rektor, tim

pengadaan barang dan jasa.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 121


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
6. Asumsi Makro yang dipergunakan untuk penyusunan Rencana Bisnis

Anggaran Unud Tahun anggaran 2022 adalah: inflasi sebesar 2,0% -

4,0%, Tingkat pertumbuhan ekonomi 5,2% - 5,8%, Tingkat kurs atau nilai

tukar rupiah sebesar Rp 13.900 – Rp 15.000 per USD, dan suku bunga

6,32% -7,27%.

7. Asumsi Mikro yang dipergunakan untuk penyusunan RBA BLU Unud

Tahun anggaran 2022 adalah : Kebijakan Akuntansi menggunakan

Prinsip Standar Akuntansi Kuangan (SAK) dan Standar Akuntansi

Pemerintahan (SAP); (2) BLU Unud mengelola kas minimal sebesar Rp

10.000.000.000,- Saldo kas yang menganggur (idle) dipertimbangkan

untuk disimpan dalam bentuk deposito jangka pendek satu bulan;

Subsidi dari pemerintah berupa APBN untuk biaya operasional layanan

perkantoran, biaya investasi; biaya pemeliharaan, dan biaya operasional

pendidikan tinggi; Tarif untuk kebutuhan biaya operasional

pelaksanaan pendidikan sesuai Standar Pelayanan Minimal, Perubahan

penerimaan anggaran yang bersumber dari APBN maupun dari layanan

yang diberikan kepada masyarakat, kerjasama dan dana hibah, tarif

disusun berdasarkan standar biaya umum dan standar biaya yang

ditetapkan oleh pimpinan BLU; Volume layanan BLU Unud dinyatakan

dalam daya tampung untuk mahasiwa baru dan total mahasiswa dari

tahun 2020 sampai dengan tahun 2021.

8. Pencapaian Kinerja BLU Unud Tahun 2021, dilihat dari

Realisasi/prognosa perbandingan capaian Pendapatan dan Belanja

dengan target Pendapatan dan Belanja BLU Unud Tahun 2022 serta

dijabarkan melalui realisasi kontrak kinerja Rektor Unud tahun 2021

dengan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

Selanjutnya kontrak kinerja rektor tersebut di breakdown dengan kontrak

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 122


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
kinerja terhadap Unit Kerja (Dekan) dilingkungan Unud.

Realisasi/prognosa perbandingan capaian pendapatan BLU Unud tahun

2021 dengan target sampai dengan Triwulan I adalah 77,64% dan

capaian belanja BLU Unud tahun 2021 dibandingkan dengan target

adalah 29,26%. Indikator Kontrak Kinerja Rektor yang dikembangkan

Unud adalah: Meningkatnya kualitas pembelajaran dan kemahasiswaan;

Meningkatnya kualitas kelembagaan Universitas Udayana;

Meningkatnya kualitas, dan kuantitas sumber daya Universitas

Udayana; Meningkatnya relevansi dan produktivitas penelitian,

pengabdian, dan teknologi; Menguatnya kapasitas inovasi; serta

Terwujudnya tata kelola yang baik serta kualitas layanan prima sesuai

dengan prinsip-prinsip BLU.

9. RBA BLU Unud menganut pola anggaran fleksibel (flexible budget) yaitu

belanja BLU dapat melampaui atau dibawah pagu anggaran sesuai

dengan realisasi pendapatan. Belanja BLU yang melampaui pagu

anggaran dapat dilakukan dengan ambang batas sebesar 10%. RBA BLU

Unud tahun 2022 yang telah disusun meliputi sebagai berikut.

a. Perkiraan Pendapatan BLU Unud tahun 2022 secara keseluruhan

adalah Rp 651.606.488.000,- yang terdiri dari Pendapatan Jasa

Layanan Umum (PNBP) Rp 357.000.000.000,- dan Pendapatan

Rupiah Murni Rp. 294.606.488.000 ,- Perkiraan Pendapatan tersebut

dirinci berdasarkan pendapatan per unit kerja.

b. Perkiraan Belanja BLU Unud tahun 2022 dirinci per unit kerja,

dengan output kegiatan meliputi Belanja BLU (PNBP) dan Belanja

Rupiah Murni, masing-masing terdiri dari : belanja operasional,

belanja modal, belanja jasa, belanja bansos pada setiap unit kerja.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 123


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Secara keseluruhan Target Belanja BLU Unud tahun 2022 bernilai Rp

651.606.488.000,-

c. Ikhtisar RBA berupa target pendapatan BLU Unud menurut

program dan kegiatan tahun anggaran 2022, yang berjumlah

Rp 357.000.000.000,- terdiri dari: Pendapatan Jasa Pelayanan

Pendidikan Rp 306.311.597.000,- Pendapatan Jasa Penyediaan Barang

dan Jasa Lainnya Rp. 39.688.403.000,- Pendapatan Hasil Kerja Sama

Lembaga/Badan Usaha Rp. 4.000.000.000,- Pendapatan Hasil Kerja

Sama Pemerintah Daerah Rp. 1.000.000.000,- Pendapatan Jasa

Layanan Perbankan BLU Rp. 6.000.000.000,- dan Pendapatan Rupiah

Murni Rp 294.606.488.000 ,-

d. Ikhtisar RBA berupa belanja BLU Unud tahun 2022 menurut

program dan kegiatan tahun anggaran meliputi : Belanja total BLU

Unud Rp 651.606.488.000,- terdiri dari terdiri dari Penyediaan Dana

Bantuan Operasional berupa: Operasional dan Pemeliharaan

Perkantoran, Proses Belajar Mengajar; Dukungan Manajemen

Perguruan Tinggi yang berupa: Layanan Perkantoran meliputi: Gaji

dan Tunjangan, Operasional dan Pemeliharaan Kantor; Peningkatan

Layanan Tridharma Perguruan Tinggi yang meliputi Layanan

Pendidikan, Penelitian, Pengabdian Masyarakat, Sarana/Prasarana

Pendukung Pembelajaran, Sarana/Prasarana Pendukung

Perkantoran, Layanan Perkantoran, dan Operasional Rumah Sakit

Pendidikan.

e. Pendapatan Agregate tahun 2022 BLU Unud Rp 651.606.488.000,-

meliputi Pendapatan BLU (PNBP) Rp Rp 357.000.000.000,- dan

Rupiah Murni Rp 294.606.488.000 ,- Belanja agregate tahun 2022

bernilai Rp 651.606.488.000,- terdiri dari Belanja Operasional dan

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 124


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Belanja Modal masing-masing bersumber dari PNBP dan Rupiah

Murni.

f. Perhitungan biaya layanan BLU Unud per unit kerja tahun anggaran

2022 meliputi biaya langsung dan biaya tak langsung dari masing-

masing unit kerja di lingkungan Unud.

g. Laporan Arus Kas BLU Unud meliputi : Arus Kas dari Aktivitas

Operasi, Arus Kas dari Aktivitas Investasi, Arus Kas Dari Aktivitas

Pendanaan, dan Arus Kas Dari Aktivitas Transitoris.

B. Perhatian Khusus

Hal-hal lain yang diperhatikan dalam rangka melaksanakan

kegiatan BLU meliputi; penghapusan piutang, penghapusan persediaan,

penghapusan aset tetap, penghapusan aset lainnya, pemberian pinjaman

dan kerjasama dengan pihak ketiga.

1) Penyisihan piutang menggunakan persentase dari jumlah piutang

dengan ketentuan semakin lama piutang tidak dibayar persentase

penyisihannya semakin besar. Tarif dapat dilihat pada Tabel berikut.

Tabel 3.1 Penyisihan Piutang


Umur Ekonomis Piutang Tarif (%)

≤ 1 tahun 5%

>1 - < 2 tahun 25%

≥ 2 tahun 50%

Piutang dengan umur ekonomis kurang atau sama dengan 1 tahun

disisihkan dengan tarif 5 persen, piutang dengan umur ekonomis di antara

1 dan 2 tahun disisihkan dengan tarif 25 persen dan piutang yang umur

ekonomisnya 2 tahun atau lebih disisihkan dengan tarif 50 persen. Untuk

pengendalian persediaan perlu dilakukan stock opname minimal sekali

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 125


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
dalam setahun, sehingga pencatatan persediaan sesuai dengan keadaan

yang sebenarnya. Untuk aset tetap maupun aset lain-lain dihapuskan

berdasarkan metode garis lurus. Selama ini pemberian pinjaman dilakukan

antar unit-unit yang ada di lingkungan Universitas Udayana, sedangkan

pemberian pinjaman untuk eksternal tidak dilakukan. Kerjasama dengan

pihak ketiga, seperti dengan BPD Bali, Pemda Kabupaten/kota dan Pemda

Propinsi akan terus dilakukan untuk menguatkan posisi Universitas

Udayana di masyarakat.

Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2022 126


Rencana Bisnis Anggaran Universitas Udayana Tahun 2017
Lampiran I
Tabel II.B.1 Rincian Pendapatan Per Unit Kerja

RINCIAN PENDAPATAN PER UNIT KERJA TA 2022

SATKER : UNIVERSITAS UDAYANA

URAIAN TAHUN 2021 TAHUN 2022


KODE UNIT/PROGRAM/KEGIATAN/AKUN PROGNOSA s.d.
PENDAPATAN TARGET % TARGET
AGUSTUS
I Fakultas Ilmu Budaya
023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 21.772.425.000 22.555.820.500 104% 15.831.670.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 21.772.425.000 22.555.820.500 104% 15.831.670.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 21.772.425.000 22.555.820.500 104% 15.831.670.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 21.772.425.000 22.555.820.500 104% 15.831.670.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 11.477.782.000 11.890.764.500 104% 9.624.370.000
- Strata 2 (S2) 2.850.924.000 2.953.503.500 104% 2.070.000.000
- Strata 3 (S3) 1.780.322.000 1.844.380.000 104% 2.537.300.000
- BIPA 625.405.000 647.908.000 104% 100.000.000
- BIPAS 5.037.992.000 5.219.264.500 104% 1.500.000.000
- SIT
21.772.425.000 22.555.820.500 104% 15.831.670.000
Total Pendapatan Fakultas Ilmu Budaya

II Fakultas Kedokteran

023.17.DK Program Pendidikan Tinggi

Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan


4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 112.368.819.000 116.411.953.500 104% 110.982.337.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 112.368.819.000 116.411.953.500 104% 110.982.337.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 112.368.819.000 116.411.953.500 104% 110.982.337.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 112.368.819.000 116.411.953.500 104% 110.982.337.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 69.310.478.000 71.804.328.000 104% 52.303.155.000
- Strata 2 (S2) 9.794.204.000 10.146.610.000 104% 6.984.900.000
- Strata 3 (S3) 3.834.664.000 3.972.639.500 104% 3.563.550.000
- Profesi (Dokter) 11.771.600.000 12.195.154.500 104% 20.372.232.000
-Sp-1 (Spesialis) 17.657.873.000 18.293.221.500 104% 27.758.500.000
- Degree (Bergelar) PSPD
Total Pendapatan Fakultas Kedokteran 112.368.819.000 116.411.953.500 104% 110.982.337.000
URAIAN TAHUN 2021 TAHUN 2022
KODE UNIT/PROGRAM/KEGIATAN/AKUN PROGNOSA s.d.
PENDAPATAN TARGET % TARGET
AGUSTUS
III Fakultas Hukum
023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 32.618.336.000 33.791.978.500 104% 27.530.358.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 32.618.336.000 33.791.978.500 104% 27.530.358.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 32.618.336.000 33.791.978.500 104% 27.530.358.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 32.618.336.000 33.791.978.500 104% 27.530.358.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 23.073.368.000 23.903.572.000 104% 17.184.600.000
- Strata 2 (S2) 6.683.620.000 6.924.104.000 104% 7.669.358.000
- Strata 3 (S3) 2.861.348.000 2.964.302.500 104% 2.676.400.000
Total Pendapatan Fakultas Hukum 32.618.336.000 33.791.978.500 104% 27.530.358.000

IV Fakultas Teknik
023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 44.744.067.000 46.354.006.000 104% 39.444.575.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 44.744.067.000 46.354.006.000 104% 39.444.575.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 44.744.067.000 46.354.006.000 104% 39.444.575.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 44.744.067.000 46.354.006.000 104% 39.444.575.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 35.908.965.000 37.201.007.000 104% 31.192.900.000
- Strata 2 (S2) 5.710.853.000 5.916.335.500 104% 5.473.075.000
- Strata 3 (S3) 2.307.747.000 2.390.782.500 104% 2.073.600.000
- Tropical Living 816.502.000 845.881.000 104% 705.000.000
Total Pendapatan Fakultas Teknik 44.744.067.000 46.354.006.000 104% 39.444.575.000

V Fakultas Pertanian
023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 10.390.958.000 10.764.836.000 104% 9.434.375.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 10.390.958.000 10.764.836.000 104% 9.434.375.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 10.390.958.000 10.764.836.000 104% 9.434.375.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 10.390.958.000 10.764.836.000 104% 9.434.375.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 9.066.256.000 9.392.469.500 104% 7.586.050.000
- Strata 2 (S2) 804.573.000 833.522.500 104% 878.425.000
- Strata 3 (S3) 520.129.000 538.844.000 104% 969.900.000
Total Pendapatan Fakultas Pertanian 10.390.958.000 10.764.836.000 104% 9.434.375.000
URAIAN TAHUN 2021 TAHUN 2022
KODE UNIT/PROGRAM/KEGIATAN/AKUN PROGNOSA s.d.
PENDAPATAN TARGET % TARGET
AGUSTUS
VI Fakultas Ekonomi dan Bisnis
023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 61.865.293.000 64.091.271.500 104% 51.551.287.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 61.865.293.000 64.091.271.500 104% 51.551.287.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 61.865.293.000 64.091.271.500 104% 51.551.287.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 61.865.293.000 64.091.271.500 104% 51.551.287.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Diploma (D3) 4.365.101.000 4.522.162.000 104% 3.179.050.000
- Strata 1 (S1) 38.076.822.000 39.446.865.500 104% 30.624.300.000
- Strata 2 (S2) 11.067.253.000 11.465.464.500 104% 9.792.687.000
- Strata 3 (S3) 3.639.515.000 3.770.469.000 104% 4.591.400.000
- Profesi (Akuntan) 1.184.217.000 1.226.826.500 104% 663.850.000
- IBSN 3.532.385.000 3.659.484.000 104% 2.700.000.000
Total Pendapatan Fakultas Ekonomi dan 61.865.293.000 64.091.271.500 104% 51.551.287.000
Bisnis

VII Fakultas Peternakan


023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 3.981.228.000 4.124.477.500 104% 2.924.770.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 3.981.228.000 4.124.477.500 104% 2.924.770.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 3.981.228.000 4.124.477.500 104% 2.924.770.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 3.981.228.000 4.124.477.500 104% 2.924.770.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 3.776.814.000 3.912.708.000 104% 2.204.750.000
- Strata 2 (S2) 93.463.000 96.826.000 104% 244.020.000
- Strata 3 (S3) 110.951.000 114.943.500 104% 476.000.000
Total Pendapatan Fakultas Peternakan 3.981.228.000 4.124.477.500 104% 2.924.770.000

VIII Fakultas MIPA


023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 15.928.455.000 16.501.578.000 104% 11.646.750.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 15.928.455.000 16.501.578.000 104% 11.646.750.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 15.928.455.000 16.501.578.000 104% 11.646.750.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 15.928.455.000 16.501.578.000 104% 11.646.750.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 12.933.105.000 13.398.451.500 104% 9.850.550.000
- Strata 2 (S2) 638.348.000 661.316.500 104% 547.500.000
- Strata 3 (S3) 159.478.000 165.216.500 27.300.000
- Profesi (Apoteker) 2.197.524.000 2.276.593.500 104% 1.221.400.000
Total Pendapatan Fakultas MIPA 15.928.455.000 16.501.578.000 104% 11.646.750.000
URAIAN TAHUN 2021 TAHUN 2022
KODE UNIT/PROGRAM/KEGIATAN/AKUN PROGNOSA s.d.
PENDAPATAN TARGET % TARGET
AGUSTUS
IX Fakultas Kedokteran Hewan
023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 10.049.584.000 10.411.179.500 104% 6.578.700.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 10.049.584.000 10.411.179.500 104% 6.578.700.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 10.049.584.000 10.411.179.500 104% 6.578.700.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 10.049.584.000 10.411.179.500 104% 6.578.700.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 6.440.175.000 6.671.899.500 104% 4.508.600.000
- Strata 2 (S2) 639.969.000 662.996.000 104% 416.550.000
- Profesi (Dokter Hewan) 2.969.440.000 3.076.284.000 104% 1.653.550.000
Total Pendapatan Fakultas Kedokteran 10.049.584.000 10.411.179.500 104% 6.578.700.000
Hewan

X Fakultas Teknologi Pertanian


023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 5.147.438.000 5.332.648.500 104% 4.579.450.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 5.147.438.000 5.332.648.500 104% 4.579.450.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 5.147.438.000 5.332.648.500 104% 4.579.450.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 5.147.438.000 5.332.648.500 104% 4.579.450.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 4.937.348.000 5.114.999.000 104% 4.208.150.000
- Strata 2 (S2) 210.090.000 217.649.500 104% 371.300.000
Total Pendapatan Fakultas Teknologi 5.147.438.000 5.332.648.500 104% 4.579.450.000
Pertanian

XI Fakultas Pariwisata
023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 18.287.678.000 18.945.689.000 104% 13.354.725.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 18.287.678.000 18.945.689.000 104% 13.354.725.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 18.287.678.000 18.945.689.000 104% 13.354.725.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 18.287.678.000 18.945.689.000 104% 13.354.725.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Diploma (D4) 4.448.026.000 4.608.071.000 104% 4.593.500.000
- Strata 1 (S1) 4.157.675.000 4.307.272.500 104% 3.967.950.000
- Strata 2 (S2) 2.626.704.000 2.721.216.000 104% 2.020.675.000
- Strata 3 (S3) 1.808.812.000 1.873.895.000 104% 2.072.600.000
- Go Bali 5.246.461.000 5.435.234.500 104% 700.000.000
Total Pendapatan Fakultas Pariwisata 18.287.678.000 18.945.689.000 104% 13.354.725.000
URAIAN TAHUN 2021 TAHUN 2022
KODE UNIT/PROGRAM/KEGIATAN/AKUN PROGNOSA s.d.
PENDAPATAN TARGET % TARGET
AGUSTUS
XII Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 7.184.987.000 7.443.510.500 104% 6.759.000.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 7.184.987.000 7.443.510.500 104% 6.759.000.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 7.184.987.000 7.443.510.500 104% 6.759.000.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 7.184.987.000 7.443.510.500 104% 6.759.000.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Diploma (D3) 303.090.000 313.995.500 104% 298.100.000
- Strata 1 (S1) 6.881.897.000 7.129.515.000 104% 6.460.900.000
Total Pendapatan Fakultas Ilmu Sosial dan 7.184.987.000 7.443.510.500 104% 6.759.000.000
Ilmu Politik

XIII Fakultas Kelautan dan Perikanan


023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 4.492.499.000 4.654.144.000 104% 3.658.050.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 4.492.499.000 4.654.144.000 104% 3.658.050.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 4.492.499.000 4.654.144.000 104% 3.658.050.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 4.492.499.000 4.654.144.000 104% 3.658.050.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 1 (S1) 4.492.499.000 4.654.144.000 104% 3.658.050.000
Total Pendapatan Fakultas Kelautan dan 4.492.499.000 4.654.144.000 104% 3.658.050.000
Perikanan

XIV Program Pascasarjana


023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 3.400.903.000 3.523.272.000 104% 2.035.550.000
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 3.400.903.000 3.523.272.000 104% 2.035.550.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 3.400.903.000 3.523.272.000 104% 2.035.550.000
a. Pendapatan dari SPP (berisi jumlah 3.400.903.000 3.523.272.000 104% 2.035.550.000
pendapatan dari SPP untuk semua jalur
masuk)
- Strata 2 (S2) 1.008.727.000 1.045.022.500 104% 815.750.000
- Strata 3 (S3) 734.272.000 760.692.000 104% 425.500.000
- Profesi (Insinyur) 1.657.904.000 1.717.557.500 104% 794.300.000
Total Pendapatan Program Pascasarjana 3.400.903.000 3.523.272.000 104% 2.035.550.000
URAIAN TAHUN 2021 TAHUN 2022
KODE UNIT/PROGRAM/KEGIATAN/AKUN PROGNOSA s.d.
PENDAPATAN TARGET % TARGET
AGUSTUS
XV Rektorat
023.17.DK Program Pendidikan Tinggi
Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan
4257
Tugas Teknis
A. Pendapatan BLU 18.900.000.000 96.639.198.846 511% 50.688.403.000
1. Pendapatan Kerjasama BLU 1.700.000.000 11.226.995.016 660% 5.000.000.000
- Pendapatan Hasil Kerjasama BLU - 1.100.000.000 9.441.745.570 858%
424312 4.000.000.000
Lembaga/Badan usaha
- Pendapatan Hasil Kerjasama BLU - 600.000.000 1.785.249.446 298% 1.000.000.000
424313
Pemerintah Daerah
2. Pendapatan BLU lainnya 17.200.000.000 85.412.203.830 497% 45.688.403.000
- Pendapatan jasa penyediaan barang dan jasa 10.400.000.000 78.948.883.993 759% 39.688.403.000
424119
lainnya
424911 - Pendapatan Jasa Layanan Perbankan 6.800.000.000 6.463.319.837 95% 6.000.000.000
- Penerimaan Kembali Belanja Barang BLU 12.800.000
424915
Tahun Lalu
B. Penerimaan RM/PHLN/PHDN 306.579.939.000 225.875.132.621 74% 294.606.488.000
Pendapatan RM 305.322.779.000 225.875.132.621 74% 294.606.488.000
Total Pendapatan Rektorat 325.479.939.000 322.514.331.467 99% 345.294.891.000

TOTAL PENDAPATAN PNBP 371.132.670.000 461.558.363.846 124,36% 357.000.000.000


TOTAL PENERIMAAN RM/PHLN/PHDN 305.322.779.000 Rp 225.875.132.621 73,98% 294.606.488.000

TOTAL PENDAPATAN UNIVERSITAS UDAYANA 676.455.449.000 Rp 687.433.496.467 101,62% 651.606.488.000


RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS ILMU BUDAYA


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 4.089.538.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 2.086.192.450
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 1.929.231.400
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 1.680.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.680.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 61 Judul Rp 1.680.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 49 Judul Rp 1.225.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Dosen Muda 7 Judul Rp 105.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Udayana 4 Judul Rp 200.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Invensi 1 Judul Rp 150.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 104.342.300
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.700.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 3 OK Rp 2.700.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Nasional Bahasa, Sastra dan Budaya 3 OK Rp 2.700.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 50.518.300
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 5 Keg Rp 50.518.300
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Buku/ Karya Ilmiah 1 Keg Rp 7.500.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Sinkronisasi Hasil Penelitian 1 Keg Rp 6.098.800 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Seri Sastra, Bahasa dan Budaya 2 Keg Rp 16.246.800 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Nasional Bahasa, Sastra dan Budaya 1 Keg Rp 14.105.500 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan FIB Research Talk 2 Keg Rp 6.567.200 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 1.000.000
4471.QEI.001.054.525113 Belanja Jasa Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525113 1 Keg Rp 1.000.000
4471.QEI.001.054.525113 Belanja Jasa Kegiatan Seminar Nasional Bahasa, Sastra dan Budaya 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 11.124.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian -
4471.QEI.001.054.525115 2 OK Rp 11.124.000
525115
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar Nasional Bahasa, Sastra dan
4471.QEI.001.054.525115 2 OK Rp 11.124.000 PNBP
Budaya
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 39.000.000
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Seminar dan Publikasi Penelitian - 525119 2 Keg Rp 39.000.000
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Seminar Nasional Dan Internasional 1 Keg Rp 13.000.000 PNBP
Belanja BLU Lainnya Pendaftaran Publikasi pada Jurnal
4471.QEI.001.054.525119 1 Keg Rp 26.000.000 PNBP
Nasional/Internasional
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 124.150.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 124.150.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 9 Keg Rp 124.150.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Publikasi Jurnal 23 Keg Rp 124.150.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 056 Hak Kekayaan Intelektual (HKI) Rp 5.200.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 5.200.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI - 525119 1 Keg Rp 5.200.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HAKI 1 Keg Rp 5.200.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 057 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian Rp 15.539.100
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 15.539.100
ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal
4471.QEI.001.057.525112 2 Keg Rp 15.539.100
Penelitian - 525112
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Peninjauan Roadmap Penelitian 1 Keg Rp 9.311.900 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Monev Hasil Penelitian 1 Keg Rp 6.227.200 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 156.961.050
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 156.961.050
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 900.000
Honorarium Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada
4471.QEI.002.052.525111 1 OK Rp 900.000
Masyarakat - 525111
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 1 OK Rp 900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 40.561.050
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada
4471.QEI.002.052.525112 5 Keg Rp 40.561.050
Masyarakat - 525112
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 6 Keg Rp 40.561.050 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 11.500.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian
4471.QEI.002.052.525115 56 OK Rp 11.500.000
Kepada Masyarakat - 525115
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 56 OK Rp 11.500.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 104.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 8 Judul Rp 104.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana Mengabdi 8 Judul Rp 104.000.000 PNBP

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 50.000.000


4471.RBJ.002 Prasarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 50.000.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung
051 Rp 50.000.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung Pembelajaran
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
C Perawatan Gedung dan Halaman/Taman Rp 50.000.000
537113 Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp 50.000.000
4471.RBJ.002.051.C.53711
Perawatan Gedung Kapitalisasi - 537113 250 M2 Rp 50.000.000
3
4471.RBJ.002.051.C.53711 Pemeliharan Gedung/Bangunan Kantor Bertingkat (Nilai 25 Juta
250 M2 Rp 50.000.000 PNBP
3 Keatas)

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 195.690.000


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 195.690.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 129.440.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 129.440.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 129.440.000
4471.RCA.002.051.A.52511
Perawatan Kendaraan Roda 2 - 525114 2 Unit Rp 8.220.000
4
4471.RCA.002.051.A.52511
Pemeliharaan Kendaraan Roda 2 2 Unit Rp 8.220.000 PNBP
4
4471.RCA.002.051.A.52511
Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 5 Unit Rp 121.220.000
4
4471.RCA.002.051.A.52511
Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 5 Unit Rp 121.220.000 PNBP
4
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 66.250.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 66.250.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 40.450.000
4471.RCA.002.052.A.52511
Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 61 Unit Rp 40.450.000
4
4471.RCA.002.052.A.52511
Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 5 Unit Rp 3.450.000 PNBP
4
4471.RCA.002.052.A.52511 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per
15 Unit Rp 10.950.000 PNBP
4 Unit Dibawah 1 Juta)
4471.RCA.002.052.A.52511
Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 40 Unit Rp 24.400.000 PNBP
4
4471.RCA.002.052.A.52511
Perawatan/Pemeliharaan Mesin Riso (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 1.650.000 PNBP
4
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 25.800.000
4471.RCA.002.052.A.53711
Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Kapitalisasi - 537112 2 Unit Rp 25.800.000
2
4471.RCA.002.052.A.53711
Pemeliharaan Lift (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 15.000.000 PNBP
2
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.RCA.002.052.A.53711
Pemeliharaan Jaringan Internet (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 10.800.000 PNBP
2

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 1.262.602.710


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 1.262.602.710
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 273.345.800
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 58.998.500
525112 Belanja Barang Rp 31.410.000
4471.SBA.001.051.A.52511
ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 5 Keg Rp 29.577.850
2
4471.SBA.001.051.A.52511
ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 5 Keg Rp 29.577.850 PNBP
2
4471.SBA.001.051.A.52511 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) -
2 Keg Rp 1.832.150
2 525112
4471.SBA.001.051.A.52511
ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 1 Keg Rp 832.150 PNBP
2
4471.SBA.001.051.A.52511
ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Leaflet dan Map Prodi 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
2
525113 Belanja Jasa Rp 3.900.000
4471.SBA.001.051.A.52511
Belanja Jasa Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525113 2 Keg Rp 3.900.000
3
4471.SBA.001.051.A.52511
Belanja Jasa Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 2 Keg Rp 3.900.000 PNBP
3
525115 Belanja Perjalanan Rp 23.688.500
4471.SBA.001.051.A.52511
Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525115 43 OK Rp 16.512.500
5
4471.SBA.001.051.A.52511
Belanja Perjalanan Sosialisasi dan Promosi 43 OK Rp 16.512.500 PNBP
5
4471.SBA.001.051.A.52511 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) -
1 OK Rp 7.176.000
5 525115
4471.SBA.001.051.A.52511
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) 1 OK Rp 7.176.000 PNBP
5
B Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi Rp 4.083.600
525112 Belanja Barang Rp 4.083.600
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.051.B.52511 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa
1 Keg Rp 4.083.600
2 Baru/Registrasi (Sarjana) - 525112
4471.SBA.001.051.B.52511 ATK dan BHP Kegiatan Penjaringan Mahasiswa Baru BIPA (Mahasiswa
2 Keg Rp 4.083.600 PNBP
2 Asing)
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 210.263.700
525112 Belanja Barang Rp 199.963.700
4471.SBA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 86.714.400
2
4471.SBA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 81.434.300 PNBP
2
4471.SBA.001.051.C.52511 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru BIPA (Mahasiswa
2 Keg Rp 5.280.100 PNBP
2 Asing)
4471.SBA.001.051.C.52511 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) -
3 Keg Rp 49.770.400
2 525112
4471.SBA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 30.650.900 PNBP
2
4471.SBA.001.051.C.52511 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru BIPAS (Mahasiswa
2 Keg Rp 17.119.500 PNBP
2 Asing)
4471.SBA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Pengenalan Objek Studi Sastra Indonesia (POSSI) 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
2
4471.SBA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 30.672.100
2
4471.SBA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial Tri Hita Karana 1 Keg Rp 30.672.100 PNBP
2
4471.SBA.001.051.C.52511 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) -
4 Keg Rp 32.806.800
2 525112
4471.SBA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Matrikulasi 4 Keg Rp 32.806.800 PNBP
2
525113 Belanja Jasa Rp 10.300.000
4471.SBA.001.051.C.52511
Belanja Jasa Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 10.300.000
3
4471.SBA.001.051.C.52511
Belanja Jasa Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 10.300.000 PNBP
3
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 211.453.425
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 22.700.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar
4471.SBA.001.052.525111 7 OK Rp 21.200.000
(Pascasarjana) - 525111
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Tamu 2 OK Rp 2.400.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Pascasarjana 4 OK Rp 17.000.000 PNBP
Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar
4471.SBA.001.052.525111 1 OK Rp 1.500.000
(Sarjana) - 525111
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Studi Lapangan PPPM 1 OK Rp 1.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 142.483.425
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 16 Keg Rp 113.431.775
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kunjungan Situs Sejarah 1 Keg Rp 3.750.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Bahan Ajar 3 Keg Rp 14.200.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 2 Keg Rp 9.275.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Semesteran (UTS, UAS) 2 Keg Rp 47.156.775 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Materi Pembelajaran Jarak Jauh 1 Keg Rp 10.771.600 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Praktek Penelitian Sejarah 1 Keg Rp 1.300.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Tengah Semester 3 Keg Rp 6.873.700 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Akhir Semester 3 Keg Rp 6.038.200 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kunjungan Situs Arkeologi 1 Keg Rp 4.224.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penelitian Bahasa dan Sastra 1 Keg Rp 1.600.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah 1 Keg Rp 3.005.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Studi Lapangan PPPM 1 Keg Rp 5.237.500 PNBP
ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) -
4471.SBA.001.052.525112 11 Keg Rp 29.051.650
525112
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Tamu 2 Keg Rp 4.457.850 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 1 Keg Rp 375.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Proposal 4 Keg Rp 5.546.600 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) 2 Keg Rp 834.050 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) 2 Keg Rp 955.950 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Seminar Hasil 4 Keg Rp 5.305.700 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tesis 4 Keg Rp 4.195.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Pascasarjana 4 Keg Rp 7.381.500 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 42.716.000
Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar
4471.SBA.001.052.525113 7 Keg Rp 42.716.000
(Sarjana) - 525113
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 2 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kunjungan Situs Sejarah 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Praktek Penelitian Sejarah 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525113 BelanjaJasa Kegiatan Kunjungan Situs Arkeologi 1 Keg Rp 5.316.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelatihan Penelitian Bahasa dan Sastra 1 Keg Rp 1.400.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Studi Lapangan PPPM 1 Keg Rp 14.000.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 3.554.000
Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar
4471.SBA.001.052.525121 12 Bln Rp 3.554.000
Mengajar (Sarjana) - 525121
Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar
4471.SBA.001.052.525121 2 Bln Rp 3.554.000 PNBP
Mengajar
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 151.191.800
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 7.500.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525111 10 OK Rp 7.500.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 10 OK Rp 7.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 125.091.800
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 123.291.800
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 5 Keg Rp 101.068.700 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyerahan Sertifikat BIPA (Mahasiswa Asing) 1 Keg Rp 7.695.300 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyerahan sertifikat BIPAS 2 Keg Rp 14.527.800 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.800.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 1 Keg Rp 1.800.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 18.600.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 18.600.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas - Sarjana 5 Keg Rp 18.600.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
054 Pemberian Beasiswa Rp 3.800.000
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 1.800.000
4471.SBA.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemberian Beasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.800.000
4471.SBA.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seleksi Dan Pengelolaan Beasiswa 1 Keg Rp 1.800.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.000.000
4471.SBA.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Pemberian Beasiswa (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 2.000.000
4471.SBA.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Pemberian Beasiswa Prof. Bagus & Prof. Bawa 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 298.146.385
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 500.000
Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan
4471.SBA.001.057.525111 1 OK Rp 500.000
Mutu Akademik (Sarjana) - 525111
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Lokakarya kurikulum dan RPS 1 OK Rp 500.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 205.546.385
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan
4471.SBA.001.057.525112 15 Keg Rp 153.476.500
Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kurikulum 2 Keg Rp 2.637.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Pembelajaran 1 Keg Rp 7.880.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bulan Bahasa 1 Keg Rp 4.900.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev proses pembelajaran 2 Keg Rp 7.934.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Borang Jurusan/Prodi 1 Keg Rp 10.792.700 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Pencetakan Buku Pedoman
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 35.000.000 PNBP
Studi
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum 1 Keg Rp 7.768.200 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pencetakan News Letters FIB Unud 2 Keg Rp 12.000.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pengenalan dan Pelatihan Penyetaraan Bidang
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 7.219.200 PNBP
Ilmu
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen SPMI 1 Keg Rp 13.742.200 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan Penyusunan Dokumen SPMI 1 Keg Rp 7.334.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Penerbitan Buku Ajar / Modul
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 16.000.000 PNBP
Praktikum
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya kurikulum dan RPS 1 Keg Rp 1.650.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Ketercapaian Standar SPMI 1 Keg Rp 7.853.300 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemutahiran Data LKPS 1 Keg Rp 10.764.400 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan
4471.SBA.001.057.525112 10 Keg Rp 27.838.300
Mutu Akademik (Pascasarjana) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya kurikulum dan RPS 1 Keg Rp 3.392.800 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Capaian Hasil Pembelajaran 2 Keg Rp 3.296.050 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Buku Panduan Doktor 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Buku Panduan Magister 1 Keg Rp 3.450.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Penyusunan RPS dan Evaluasi
4471.SBA.001.057.525112 2 Keg Rp 5.939.450 PNBP
Kurikulum
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Cetak Buku Terjemahan 1 Keg Rp 7.250.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Jaminan Mutu Akademik 1 Keg Rp 1.260.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) 1 Keg Rp 750.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 24.231.585
Mutu Akademik (Merdeka Belajar) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Pelaksanaan MBKM 2 Keg Rp 24.231.585 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 1.100.000
Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan
4471.SBA.001.057.525113 1 Keg Rp 1.100.000
Mutu Akademik (Sarjana) - 525113
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525113 Belanja Jasa Kegiatan Bulan Bahasa 1 Keg Rp 1.100.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 91.000.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum,
4471.SBA.001.057.525115 130 OK Rp 91.000.000
Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka Belajar) - 525115
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Kegiatan Monev Pelaksanaan MBKM 130 OK Rp 91.000.000 PNBP
4.1. Terjalinnya kerjasama di berbagai bidang
dengan berbagai pihak, baik di dalam maupun
di luar negeri, untuk meningkatkan kerja sama
strategis dalam rangka akselerasi 058 Kerjasama Berbasis Pendidikan Rp 15.852.000
pengembangan pendidikan, hasil riset, hasil
inovasi ilmu pengetahuan, teknologi, dan
kebudayaan
525115 Belanja Perjalanan Rp 15.852.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) -
4471.SBA.001.058.525115 3 OK Rp 15.852.000
525115
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Kegiatan Penjajakan MoU Kerjasama 3 OK Rp 15.852.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 118.805.950
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.400.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 2.400.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan LKMM dan Softskills Tingkat Fakultas 1 OK Rp 900.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Workshop dan Lomba Penulisan Artikel Ilmiah 1 OK Rp 1.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 89.355.950
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 14 Keg Rp 89.355.950
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Debat Calon Ketua Senat Mahasiswa 1 Keg Rp 3.489.800 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan LKMM dan Softskills Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 3.931.100 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan MUSMA dan PEMIRA BEM 1 Keg Rp 3.381.050 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pengembangan Kepribadian
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 23.627.100 PNBP
Mahasiswa
ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal, Karya Tulis, dan
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 8.260.000 PNBP
Artikel Ilmiah
ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM)
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 6.630.500 PNBP
dan PMW
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan, Bimbingan dan Konseling 1 Keg Rp 962.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Alumni dan Workshop Kewirausahaan 1 Keg Rp 1.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Budaya 1 Keg Rp 6.202.800 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Parade Palawakya dan Kakawin Prodi Sastra
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 3.725.000 PNBP
Jawa Kuno
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pekan Sastra 1 Keg Rp 4.774.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Persiapan Kegiatan Festival Budaya 1 Keg Rp 5.175.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop dan Lomba Penulisan Artikel Ilmiah 1 Keg Rp 6.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pekan Olahraga Mahasiswa (POM) 1 Keg Rp 11.947.100 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 2.600.000
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525113 2 Keg Rp 2.600.000
Belanja Jasa Kegiatan Parade Palawakya dan Kakawin Prodi Sastra Jawa
4471.SBA.001.060.525113 1 Keg Rp 1.300.000 PNBP
Kuno
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pekan Sastra 1 Keg Rp 1.300.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 22.950.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 27 OK Rp 22.950.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Workshop / Seminar / Lomba Kegiatan
4471.SBA.001.060.525115 7 OK Rp 18.450.000 PNBP
Mahasiswa
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pekan Olahraga Mahasiswa (POM) 20 OK Rp 4.500.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.500.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 1.500.000
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Workshop dan Lomba Penulisan Artikel
4471.SBA.001.060.525119 1 Keg Rp 1.500.000 PNBP
Ilmiah
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
061 Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan Rp 7.401.200
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.800.000
Honorarium Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi
4471.SBA.001.061.525111 4 OK Rp 1.800.000
Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Debat Bahasa Inggris 2 OK Rp 600.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Teater Cakrawala 2 OK Rp 1.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 4.701.200
ATK dan BHP Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi
4471.SBA.001.061.525112 2 Keg Rp 4.701.200
Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Debat Bahasa Inggris 1 Keg Rp 2.350.600 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Teater Cakrawala 1 Keg Rp 2.350.600 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 900.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan
4471.SBA.001.061.525115 4 OK Rp 900.000
Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115
4471.SBA.001.061.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan Debat Bahasa Inggris 2 OK Rp 450.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan Teater Cakrawala 2 OK Rp 450.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 8.306.950
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.700.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525111 3 OK Rp 2.700.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Kewirausahaan 3 OK Rp 2.700.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 5.606.950
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 5.606.950
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Kewirausahaan 1 Keg Rp 5.606.950 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 11.760.950
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 11.760.950
ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) -
4471.SBA.001.063.525112 3 Keg Rp 11.760.950
525112
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengikuti lomba bidang akademik 1 Keg Rp 1.237.500 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyelenggarakan Lomba Nyastra 1 Keg Rp 4.410.250 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pilmapres 1 Keg Rp 6.113.200 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Rp 145.888.250
Pendidik
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 9.800.000
Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik
4471.SBA.001.064.525111 10 OK Rp 9.800.000
(Pascasarjana) - 525111
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Nasional 3 OK Rp 3.100.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 3 OK Rp 2.700.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Seminar Nasional 3 OK Rp 3.100.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Lokakarya Lulusan Tepat Waktu 1 OK Rp 900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 13.792.550
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik
4471.SBA.001.064.525112 4 Keg Rp 13.792.550
(Pascasarjana) - 525112
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Nasional 1 Keg Rp 4.930.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Seminar Nasional 1 Keg Rp 5.587.500 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Lulusan Tepat Waktu 1 Keg Rp 550.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Penulisan Artikel Jurnal 1 Keg Rp 2.725.050 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 96.019.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga
4471.SBA.001.064.525115 12 OK Rp 87.251.000
Pendidik (Sarjana) - 525115
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Kegiatan Tahunan Asosiasi
4471.SBA.001.064.525115 2 OK Rp 13.600.000 PNBP
Sastra Inggris Indonesia (ASII)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Forum / Asosiasi /
4471.SBA.001.064.525115 Konferensi / Pertemuan Ilmiah / Workshop / Pelatihan Dosen / 10 Orang/Kali Rp 73.651.000 PNBP
Seminar Tingkat Nasional, Internasional
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga
4471.SBA.001.064.525115 2 OK Rp 8.768.000
Pendidik (Pascasarjana) - 525115
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar Nasional 1 OK Rp 3.947.000 PNBP
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program
4471.SBA.001.064.525115 1 OK Rp 4.821.000 PNBP
Studi
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 26.276.700
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga
4471.SBA.001.064.525119 1 Keg Rp 26.276.700
Pendidik (Sarjana) - 525119
Belanja BLU Lainnya Mengikuti Forum / Asosiasi / Konferensi /
4471.SBA.001.064.525119 Pertemuan Ilmiah / Workshop / Pelatihan Dosen / Seminar Tingkat 14 Keg Rp 26.276.700 PNBP
Nasional, Internasional
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional, Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam
066 Rp 16.650.000
berkualitas, dan melayani Mengajar
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 16.650.000
Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam
4471.SBA.001.066.525111 15 OK Rp 16.650.000
Mengajar (Pascasarjana) - 525111
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium dosen penguji disertasi (dosen luar) 5 OK Rp 2.500.000 PNBP
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium Pembimbing Disertasi (dosen luar) 3 OK Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium dosen mengajar (dosen luar) 2 OK Rp 6.400.000 PNBP
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium Dosen penguji Luar 5 OK Rp 1.750.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 461.029.060


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 461.029.060
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 461.029.060
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 75.120.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 75.120.000
4471.TAA.001.051.A.52511
Pengelola Keuangan - 525111 11 O-B Rp 75.120.000
1
4471.TAA.001.051.A.52511
Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 4 O-B Rp 24.000.000 PNBP
1
4471.TAA.001.051.A.52511
Honorarium Pejabat Pembuat Komitmen 1 O-B Rp 19.320.000 PNBP
1
4471.TAA.001.051.A.52511
Honorarium Pejabat Penandatangan SPM 1 O-B Rp 10.560.000 PNBP
1
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.A.52511
Honorarium Tim Pendukung PPK 2 O-B Rp 7.200.000 PNBP
1
4471.TAA.001.051.A.52511
Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu 1 O-B Rp 6.840.000 PNBP
1
4471.TAA.001.051.A.52511
Honorarium Tim Verifikator dan Validator Realisasi Belanja 2 O-B Rp 7.200.000 PNBP
1
C Operasional Pimpinan Rp 385.909.060
525112 Belanja Barang Rp 57.956.200
4471.TAA.001.051.C.52511
Pengiriman Surat - 525112 12 Bln Rp 975.200
2
4471.TAA.001.051.C.52511
Pengiriman Surat dan Pengiriman Paket 12 Bln Rp 975.200 PNBP
2
4471.TAA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 6 Keg Rp 56.981.000
2
4471.TAA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan pembelian Buku Cek 1 Keg Rp 500.000 PNBP
2
4471.TAA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Rapat Senat 4 Keg Rp 9.500.000 PNBP
2
4471.TAA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 12 Keg Rp 19.896.000 PNBP
2
4471.TAA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 4 Keg Rp 13.300.000 PNBP
2
4471.TAA.001.051.C.52511 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan/Jamuan Delegasi/Tamu/Kunjungan
4 Keg Rp 8.250.000 PNBP
2 Tamu dari Luar
4471.TAA.001.051.C.52511
ATK dan BHP Rapat Jurusan/Prodi 12 Keg Rp 5.535.000 PNBP
2
525115 Belanja Perjalanan Rp 178.756.000
4471.TAA.001.051.C.52511
Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 28 OK Rp 178.756.000
5
4471.TAA.001.051.C.52511
Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 28 OK Rp 178.756.000 PNBP
5
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 149.196.860
4471.TAA.001.051.C.52512 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - Pegawai/Tahu
97 Rp 149.196.860
1 525121 n
4471.TAA.001.051.C.52512 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat- Pegawai/Tahu
97 Rp 149.196.860 PNBP
1 alat RT, Langganan Koran, dan Air Minum Pegawai) n

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 34.023.780


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM
4471.TAM.001 Rp 34.023.780
[Base Line]
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional, Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu
051 Rp 7.849.000
berkualitas, dan melayani Kelembagaan/Organisasi
525112 Belanja Barang Rp 7.849.000
ATK dan BHP Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan
4471.TAM.001.051.525112 1 Keg Rp 7.849.000
Mutu Kelembagaan/Organisasi - 525112
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pengembangan Pembelajaran 1 Keg Rp 7.849.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 26.174.780
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525112 Belanja Barang Rp 26.174.780
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 1 Keg Rp 1.900.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Peliputan Berita 4 Keg Rp 1.900.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 6 Keg Rp 24.274.780
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Laporan Capaian Kinerja Dekan Triwulan 4 Keg Rp 6.650.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program
4471.TAM.001.053.525112 1 Keg Rp 3.789.580 PNBP
dan Penganggaran (Musrenbang)
ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran
4471.TAM.001.053.525112 1 Keg Rp 3.069.500 PNBP
Tahunan (RKAT)
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LAKIP Fakultas 1 Keg Rp 2.630.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Penandatanganan Kontrak Kinerja Dekan
4471.TAM.001.053.525112 1 Keg Rp 2.375.000 PNBP
dengan Koordinator Program Studi
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Anggaran 4 Keg Rp 5.760.700 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS KEDOKTERAN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 23.547.823.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 5.167.386.897
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 4.157.681.526
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 3.895.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 3.895.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 87 Judul Rp 3.395.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Grup Riset Udayana 3 Judul Rp 135.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Invensi Udayana 4 Judul Rp 500.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 48 Judul Rp 1.200.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Dosen Muda 11 Judul Rp 165.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Kerjasama Luar Negeri Udayana 3 Judul Rp 375.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Udayana 16 Judul Rp 720.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Publikasi dan Promosi Guru Besar (P2GB) 2 Judul Rp 300.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Penelitian Inovasi - 525119 2 Judul Rp 500.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Produk Inovatif Udayana 2 Judul Rp 500.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 153.056.014
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.700.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 1 OK Rp 2.700.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Hasil Penelitian 1 OK Rp 2.700.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 26.225.014
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 3 Keg Rp 26.225.014
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 1 Keg Rp 20.700.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Hasil Penelitian 1 Keg Rp 1.425.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Ilmiah Rutin 1 Keg Rp 4.100.014 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 18.843.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525115 3 OK Rp 18.843.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Seminar Nasional Dan Internasional 2 OK Rp 14.272.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar Hasil Penelitian 1 OK Rp 4.571.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 105.288.000
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Seminar dan Publikasi Penelitian - 525119 3 Keg Rp 105.288.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Bantuan Registrasi Publikasi Internasional terindex Scopus 8 Keg Rp 56.000.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Proseding/Jurnal/Publikasi Jurnal 11 Keg Rp 49.288.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 76.772.762
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 8.282.762
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 3 Keg Rp 8.282.762
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan E-Jurnal/Majalah 1 Keg Rp 750.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Jurnal Nasional Terakreditasi 2 Keg Rp 5.452.762 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Jurnal Berprestasi Terindek Nasional 1 Keg Rp 2.080.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 48.490.000
4471.QEI.001.055.525113 Belanja Jasa Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525113 1 Keg Rp 48.490.000
4471.QEI.001.055.525113 Belanja Jasa Pengelolaan E-Jurnal (Indonesian Journal Of Anti Aging Medicine) 1 Keg Rp 48.490.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 20.000.000
4471.QEI.001.055.525119 Belanja BLU Lainnya Penerbitan Jurnal - 525119 1 Keg Rp 20.000.000
4471.QEI.001.055.525119 Belanja BLU Lainnya Penerbitan Jurnal 4 Keg Rp 20.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 056 Hak Kekayaan Intelektual (HKI) Rp 8.979.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 8.979.000
4471.QEI.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Pelatihan - 525112 1 Keg Rp 8.979.000
4471.QEI.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Pelatihan HKI 1 Keg Rp 8.979.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 057 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian Rp 23.873.750
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 23.873.750
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525112 4 Keg Rp 23.873.750
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Penulisan Proposal Hibah (Hibah Penelitian) 1 Keg Rp 7.316.400 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penulisan Proposal Penelitian Inovatif 1 Keg Rp 7.513.100 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pengenalan dan Pengembangan Produk Inovasi 1 Keg Rp 5.444.250 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Hilirisasi dan Inovasi Hasil Penelitian UPPM 1 Keg Rp 3.600.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 1.009.705.371
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 996.636.271
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 22.636.271
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 3 Keg Rp 22.636.271
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 5.549.700 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat Mandat Institusi 2 Keg Rp 14.250.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Masyarakat dengan Pemberian Penyuluhan Tentang Kesehatan
1 Keg
Jantung di Desa
Rp Binaan 2.836.571 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 974.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 66 Judul Rp 974.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana Mengabdi 62 Judul Rp 806.000.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana untuk Masyarakat 4 Judul Rp 168.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat Rp 13.069.100
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.200.000
4471.QEI.002.055.525111 Honorarium Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat - 525111
4 OK Rp 1.200.000
4471.QEI.002.055.525111 Honorarium Kegiatan Pendidikan/Penyuluhan Kesehatan 4 OK Rp 1.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 8.333.100
4471.QEI.002.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat
2 Keg- 525112 Rp 8.333.100
4471.QEI.002.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendidikan/Penyuluhan Kesehatan 1 Keg Rp 3.540.000 PNBP
4471.QEI.002.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pemantapan Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat1 Keg Rp 4.793.100 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 3.536.000
4471.QEI.002.055.525113 Belanja Jasa Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat - 525113
1 Keg Rp 3.536.000
4471.QEI.002.055.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pendidikan/Penyuluhan Kesehatan 1 Keg Rp 3.536.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 3.527.427.168


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 2.508.935.249
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 2.108.079.249
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 699.317.806
525112 Belanja Barang Rp 862.000
4471.RAA.001.051.A.525112 Pengadaan alat pengolah data lainnya (Pembelajaran) - 525112 2 Unit Rp 862.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.RAA.001.051.A.525112 Mouse (Per Unit di Bawah 1 Juta) 2 Unit Rp 862.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 698.455.806
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Pembelajaran) - 537112 32 Unit Rp 246.179.986
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 32 Unit Rp 246.179.986 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Pembelajaran) - 537112 10 Unit Rp 238.375.220
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 10 Unit Rp 238.375.220 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Pembelajaran) - 537112 10 Unit Rp 122.654.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Per Unit 1 Juta Keatas) 10 Unit Rp 122.654.000 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Printer (Pembelajaran) - 537112 11 Unit Rp 49.370.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 11 Unit Rp 49.370.000 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan alat pengolah data lainnya (Pembelajaran) - 537112 10 Unit Rp 41.876.600
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan TV (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 9.127.000 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Portable Amplifier / Wireless (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 16.377.400 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Headset (Per Unit 1 Juta Keatas) 8 Unit Rp 16.372.200 PNBP
B Alat Laboratorium Pendukung Pembelajaran Rp 1.408.761.443
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 1.408.761.443
4471.RAA.001.051.B.537112 Pengadaan Alat Laboratorium (Pembelajaran) - 537112 23 Unit Rp 1.408.761.443
4471.RAA.001.051.B.537112 Pengadaan Alat Laboratorium (Per Unit 1 Juta Keatas) 23 Unit Rp 1.408.761.443 PNBP
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
052 Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran Rp 261.104.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 261.104.000
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan Pengkondisian Udara (Pembelajaran) - 537112 11 Unit Rp 243.636.000
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan AC 2 PK 10 Unit Rp 158.070.000 PNBP
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan AC 10 PK Floor Standing 1 Unit Rp 85.566.000 PNBP
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran Lainnya - 537112 5 Unit Rp 17.468.000
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan Mesin Penghancur Kertas (Per Unit 1 Juta Keatas) 5 Unit Rp 17.468.000 PNBP
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
053 Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran Rp 139.752.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 139.752.000
4471.RAA.001.053.537112 Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran - 537112 25 Unit Rp 139.752.000
4471.RAA.001.053.537112 Pengadaan Meja Komputer (Per Unit 1 Juta Keatas) 25 Unit Rp 139.752.000 PNBP
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 1.018.491.919
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 883.989.919
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 525.801.519
525112 Belanja Barang Rp 2.171.400
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran lainnya - 525112 7 Unit Rp 2.171.400
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Baterai Kamera (Per Unit Dibawah 1 Juta) 2 Unit Rp 618.600 PNBP
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran lainnya 1 Unit Rp 972.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Calculator (Per Unit di Bawah 1 Juta) 4 Unit Rp 580.800 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 523.630.119
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 12.155.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 12.155.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Perkantoran) - 537112 17 Unit Rp 59.895.500
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 17 Unit Rp 59.895.500 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Perkantoran) - 537112 9 Unit Rp 160.348.619
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 9 Unit Rp 160.348.619 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan alat pengolah data pendukung perkantoran lainnya - 537112 26 Unit Rp 291.231.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Scanner (Per Unit 1 Juta Keatas) 21 Unit Rp 249.264.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Tripod Kamera (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 1.014.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Kamera (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 36.400.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Alat Perekam Suara (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 1.235.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Tripod Screen Projektor (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 2.252.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Bracket TV (Per Unit 1 Juta ke atas) 1 Unit Rp 1.066.000 PNBP
B Pengkondisian Udara Rp 288.779.400
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 288.779.400
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan Pengkondisian Udara - 537112 27 Unit Rp 288.779.400
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan AC 1 PK 12 Unit Rp 85.784.400 PNBP
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan AC 2 PK 15 Unit Rp 202.995.000 PNBP
C Sarana Gedung Perkantoran Rp 69.409.000
525112 Belanja Barang Rp 29.356.000
4471.RAA.002.051.C.525112 Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran - 525112 38 Unit Rp 29.356.000
4471.RAA.002.051.C.525112 Pengadaan Handy Talky / HT (Per Unit di Bawah 1 Juta) 4 Unit Rp 3.516.000 PNBP
4471.RAA.002.051.C.525112 Pengadaan Alat Kesehatan (Per Unit di Bawah 1 Juta) 34 Unit Rp 25.840.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 40.053.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran - 537112 10 Unit Rp 40.053.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Dispenser (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 5.562.000 PNBP
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Kulkas / Lemari Pendingin (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 3.286.000 PNBP
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Alat Kesehatan (Per Unit 1 Juta Keatas) 8 Unit Rp 31.205.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran Rp 134.502.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525112 Belanja Barang Rp 14.700.000
4471.RAA.002.052.525112 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran - 525112 35 Unit Rp 14.700.000
4471.RAA.002.052.525112 Pengadaan Kursi (Per Unit di Bawah 1 Juta) 35 Unit Rp 14.700.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 119.802.000
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran - 537112 55 Unit Rp 119.802.000
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meja kerja staf (Per Unit 1 Juta Keatas) 51 Unit Rp 114.202.000 PNBP
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Kursi Kantor (Per Unit 1 Juta Keatas) 4 Unit Rp 5.600.000 PNBP

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 107.000.000


4471.RBJ.002 Prasarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 107.000.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung Pembelajaran Rp 107.000.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
C Perawatan Gedung dan Halaman/Taman Rp 107.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 107.000.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Perawatan/Pemeliharaan Gedung Non Kapitalisasi - 525114 535 M2 Rp 107.000.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Perawatan Gedung Kuliah (Nilai Dibawah 25 Juta) 535 M2 Rp 107.000.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 625.170.170


4471.RCA.001 Pemeliharaan Sarana Pembelajaran [Base Line] Rp 21.420.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Pembelajaran Rp 21.420.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Perawatan Peralatan Pembelajaran Rp 21.420.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 21.420.000
4471.RCA.001.052.A.525114 Perawatan Peralatan Laboratorium Non Kapitalisasi - 525114 1 Unit Rp 21.420.000
4471.RCA.001.052.A.525114 Perawatan Peralatan Laboratorium (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 21.420.000 PNBP
4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 603.750.170
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 354.840.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 354.840.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 354.840.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 2 - 525114 4 Unit Rp 16.440.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 2 4 Unit Rp 16.440.000 PNBP
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 12 Unit Rp 338.400.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 12 Unit Rp 338.400.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 248.910.170
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 248.910.170
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 229.696.040
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 9920 Unit Rp 229.696.040
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 14 Unit Rp 9.660.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 20 Unit Rp 14.600.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 50 Unit Rp 30.500.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Genzet (Per Unit Dibawah 1 Juta) 5 Unit Rp 94.710.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Lift (Per Unit Dibawah 1 Juta) 12 Unit Rp 32.850.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan LCD (Per Unit Dibawah 1 Juta) 10 Unit Rp 10.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Jaringan Listrik, Telepon, Air dan Internet (Per Unit Dibawah 1 Juta)9722 Unit Rp 25.773.540 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Pengisian APAR (Alat Pemadam Api Ringan) (Per Unit Dibawah 1 Juta) 87 Unit Rp 11.602.500 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 19.214.130
4471.RCA.002.052.A.537112 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Kapitalisasi - 537112 3 Unit Rp 19.214.130
4471.RCA.002.052.A.537112 Pemeliharaan Telephone dan Instalasi (Per Unit 1 Juta Keatas) 3 Unit Rp 19.214.130 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 11.036.976.733


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 11.036.976.733
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 332.122.335
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 148.762.500
525112 Belanja Barang Rp 29.772.500
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Diploma) - 525112 1 Keg Rp 7.500.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 1 Keg Rp 7.500.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 22.272.500
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 2 Keg Rp 22.272.500 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 117.190.000
4471.SBA.001.051.A.525113 Belanja Jasa Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525113 2 Keg Rp 117.190.000
4471.SBA.001.051.A.525113 Belanja Jasa Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 13 Keg Rp 117.190.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 1.800.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525115 10 OK Rp 1.800.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Sosialisasi dan Promosi 10 OK Rp 1.800.000 PNBP
B Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi Rp 1.944.084
525112 Belanja Barang Rp 1.944.084
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi (Pascasarjana) - 5251121 Keg Rp 1.944.084
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengadaan / Pembuatan Soal Ujian 2 Keg Rp 1.944.084 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 181.415.751
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 10.500.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 35 OK Rp 10.500.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 35 OK Rp 10.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 158.158.851
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 88.845.800
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 88.845.800 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 64.066.600
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 64.066.600 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 5.246.451
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Mahasiswa Baru 3 Keg Rp 5.246.451 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 12.756.900
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 1.235.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 1.235.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 11.521.900
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Sewa Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 11.521.900 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 6.755.693.637
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 425.500.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525111 94 OK Rp 37.800.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi Pembelajaran Merdeka Belajar - Kampus Merdeka 92 OK Rp 37.200.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Ujian Seleksi mahasiswa merdeka belajar kampus merdeka 2 OK Rp 600.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525111 1550 OK Rp 352.650.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Pendamping Kuliah Kerja Lapangan / Praktik Pengalaman Lapangan / Kuliah Kerja Nyata
2 OK(KKN) / Praktek
Rp Kerja14.250.000
Lapangan atau
PNBPsejenisnya
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 1548 OK Rp 338.400.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525111 29 OK Rp 35.050.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 13 OK Rp 30.250.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Penyelenggaraan Perkuliahan MKDU Peserta Pendidikan Doker Spesialis 16 OK Rp 4.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 1.728.088.317
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525112 3 Keg Rp 34.200.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Pembelajaran Merdeka Belajar - Kampus Merdeka 3 Keg Rp 11.851.532 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Modul Merdeka Belajar Kampus Merdeka 4 Keg Rp 18.840.456 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Seleksi Mahasiswa Merdeka Belajar 1 Keg Rp 3.508.012 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 25 Keg Rp 435.421.073
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Basic Clinical Skill Block 1 Keg Rp 26.600.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penunjang Penyelenggaraan Perkuliahan Semester Genap dan Ganjil 1 Keg Rp 7.185.134 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Objective Structured Clinical Examination / OSCE / UKM PPD / Ujian OSCE 2Lokal
Keg Rp 32.608.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Objective Structured Clinical Examination / OSCE / UKM PPD / Ujian OSCE 4Nasional
Keg Rp 45.488.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 6 Keg Rp 55.667.446 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktikum 3 Keg Rp 81.449.701 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Semesteran (UTS, UAS) 1 Keg Rp 5.197.459 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian OSCE (PSSKGPDG) 2 Keg Rp 10.396.750 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Ujian Skripsi 1 Keg Rp 12.106.772 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Try Out Osce 1 Keg Rp 6.058.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Try out Uji Kompetensi 4 Keg Rp 11.200.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian CBT Blok 1 Keg Rp 9.900.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Uji Kompetensi 3 Keg Rp 2.137.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Praktikum (OSCE) semester Genap dan Ganjil 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kepanitraan Klinik Remaja 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Kompetensi Mahasiswa Program Studi Sarjana Kedokteran dan Profesi 4 Keg
Dokter Rp 31.190.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kepaniteraan Umum 1 Keg Rp 1.425.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan UKMP2DG 1 Keg Rp 5.691.300 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Proses Belajar Mengajar 1 Keg Rp 5.700.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Soft Skill PPDS 1 Keg Rp 28.708.644 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar 13 Keg Rp 47.211.367 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 153 Keg Rp 1.256.879.744
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial Program Studi 2 Keg Rp 10.797.970 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Tamu 1 Keg Rp 2.829.030 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 2 Keg Rp 7.930.319 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Kualifikasi 29 Keg Rp 5.113.535 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Ujian Board Lisan Nasional 2 Keg Rp 4.615.850 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Ujian Kenaikan Tahap 7 Keg Rp 6.904.836 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Stase Bedah Dasar 24 Keg Rp 28.553.447 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kuliah Pra Kondisi 11 Keg Rp 4.936.326 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Bimbingan Divisi 20 Keg Rp 4.241.004 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Clinical Patology Conference (CPC) 4 Keg Rp 2.804.966 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Laporan Pagi (Morning Report) 254 Keg Rp 2.337.845 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Journal Reading Residen 58 Keg Rp 38.177.342 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Ilmiah Laporan Kasus 53 Keg Rp 45.503.388 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Visite Besar 50 Keg Rp 5.873.853 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Proposal 210 Keg Rp 161.501.713 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) 3 Keg Rp 3.302.090 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) 8 Keg Rp 7.777.042 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Seminar Hasil 151 Keg Rp 53.308.461 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tesis 188 Keg Rp 138.110.628 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tertutup 25 Keg Rp 16.875.638 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Lokal 10 Keg Rp 32.777.632 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Presentasi Jurnal 22 Keg Rp 22.874.311 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Presentasi ilmiah peserta didik 86 Keg Rp 26.183.946 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Presentasi Laporan Kasus 81 Keg Rp 19.418.888 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Presentasi kasus sulit (Pascasarjana) 53 Keg Rp 11.774.522 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Presentasi Sari Pustaka 27 Keg Rp 44.713.384 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 38 Keg Rp 81.280.492 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktikum ( Pascasarjana) 1 Keg Rp 46.589.114 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 2 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian OSCE Nasional/Lokal 22 Keg Rp 64.714.016 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian kenaikan tingkat (pascasarjana) 37 Keg Rp 91.029.658 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian tulis tahapan residen 1 Keg Rp 1.650.714 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengikuti Ujian Nasional 7 Keg Rp 22.912.900 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Terbuka 25 Keg Rp 37.558.545 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian OSCE Lokal Tingkat : I, II, III 7 Keg Rp 21.540.813 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Board Tulis Nasional 6 Keg Rp 35.486.654 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Ujian Penelitian Deskriptif (Pascasarjana) 10 Keg Rp 26.017.630 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Presentasi Tinjauan Pustaka 12 Keg Rp 1.479.272 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Institusi 2 Keg Rp 4.780.384 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Try Out Ujian Nasional 2 Keg Rp 936.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Mata Kuliah Penunjang Disertasi 25 Keg Rp 1.017.021 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Pelatihan Clinical Teacher Peserta Pendidian Spesialis Baru 1 Keg Rp 15.927.564 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Perkuliahan MKDU Peserta Pendidikan Doker Spesialis 1 Keg Rp 2.719.142 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Presentasi Laporan Kasus 31 Keg Rp 27.755.247 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Lokal (Komprehensif) 4 Keg Rp 5.155.159 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Nasional (CBT dan NBOE) 7 Keg Rp 4.530.400 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Ujian OSCE Kardiologi 4 Keg Rp 2.719.379 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Ujian Kenaikan Tahap 6 Keg Rp 1.611.220 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Presentasi Jurnal Reading dan Textbook Reading (pascasarjana)
12 Keg Rp 1.373.669 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Ujian Proposal 8 Keg Rp 6.325.808 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Kegiatan Pelaksanaan Presentasi Tinjauan Pustaka 15 Keg Rp 11.899.070 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Ujian Tulis Tahapan Residen 4 Keg Rp 1.530.978 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Ujian OIP 1 Keg Rp 4.222.785 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Ujian OSCE Lokal Orientasi Introduksi Perioperatif 1 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Ujian OSCE Lokal ACM 1 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Evaluasi Pra Kondisi 2 Keg Rp 10.052.450 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Akhir Pascasarjana 1 Keg Rp 575.194 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanan Praktek Profesi (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.587.500
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Finalisasi Pelaksanaan IPE Klinik 1 Keg Rp 1.587.500 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 61.200.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525113 3 Keg Rp 61.200.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Try Out Osce 2 Keg Rp 3.400.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Objective Structured Clinical Examination / OSCE / UKM PPD / Ujian OSCE Lokal
2 Keg Rp 23.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Objective Structured Clinical Examination / OSCE / UKM PPD / Ujian OSCE Nasional
4 Keg Rp 34.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 314.321.713
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525115 44 OK Rp 20.880.000
4471.SBA.001.052.525115 Belanja Perjalanan Sosialisasi Pembelajaran Merdeka Belajar - Kampus Merdeka 44 OK Rp 20.880.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525115 40 OK Rp 212.252.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Objective Structured Clinical Examination / OSCE / UKM PPD / Ujian
2 OKOSCE LokalRp 9.450.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Objective Structured Clinical Examination / OSCE / UKM PPD / Ujian
4 OKOSCE Nasional
Rp 65.088.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 7 OK Rp 45.392.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Try Out Osce 1 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Ujian Kompetensi Mahasiswa Program Studi Sarjana Kedokteran 26dan
Orang/Kali
Profesi Dokter
Rp 88.722.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525115 10 OK Rp 39.900.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tertutup 4 OK Rp 20.328.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Ujian OSCE Nasional/Lokal 6 OK Rp 19.572.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanan Praktek Profesi (Sarjana) - 525115 2 OK Rp 41.289.713
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan Program Studi Profesi Keperawatan
2 OK Rp 41.289.713 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 4.075.250.556
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525119 5 Keg Rp 886.616.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 1 Keg Rp 9.516.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Uji Kompetensi 1 Keg Rp 17.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya kegiatan UKMP2DG 1 Keg Rp 164.100.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Ujian Kompetensi Mahasiswa Program Studi Sarjana Kedokteran dan 4 Keg
Profesi Dokter
Rp 535.900.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan Prodi Fisioterapi 5320 Keg Rp 159.600.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525119 6 Keg Rp 2.807.490.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kuliah Tamu 10 Keg Rp 3.750.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Ujian Nasional 2 Keg Rp 75.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan Profesi Dokter 1 Keg Rp 2.246.940.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan Profesi Dokter Gigi 1 Keg Rp 448.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran Ujian Board Nasional 2 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Biaya Pendaftaran Ujian Nasional 2 Keg Rp 18.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnyan Pelaksanan Praktek Profesi (Sarjana) - 525119 2 Keg Rp 381.144.556
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan Program Studi Profesi Keperawatan 1 Keg Rp 333.954.556 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Ujian Kompetensi Mahasiswa Program Studi Sarjana Keperawatan 1dan Keg
Profesi Ners
Rp 47.190.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 147.599.199
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi Bahan Praktikum (Sarjana) - 525121 12 Bln Rp 67.829.199
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Bahan Kimia 12 Bln Rp 67.829.199 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525121 12 Bln Rp 79.770.000
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Bahan Kimia Kegiatan Basic Clinical Skill Block 1 Bln Rp 22.758.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Bahan KimiaKegiatan Objective Structured Clinical Examination / OSCE1 /BlnUKM PPD /Rp
Ujian OSCE10.000.000
Lokal PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Bahan Kimia Kegiatan Objective Structured Clinical Examination / OSCE 1 /Bln
UKM PPD /Rp
Ujian OSCE25.509.000
Nasional PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Bahan Kimia Kegiatan Try Out Osce 1 Bln Rp 11.503.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Bahan Kimia Kegiatan Kepanitraan Klinik Remaja 1 Bln Rp 10.000.000 PNBP
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 3.733.852
4471.SBA.001.052.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 Proses Belajar Mengajar (Sarjana)1- Keg 525152 Rp 348.700
4471.SBA.001.052.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 Proses Belajar Mengajar (Sarjana) 1 Keg Rp 348.700 PNBP
4471.SBA.001.052.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 1 Keg - 525152
Rp 3.385.152
4471.SBA.001.052.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 1 Keg Rp 3.385.152 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 300.764.833
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 48.000.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525111 150 OK Rp 48.000.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 150 OK Rp 48.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 243.354.833
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 229.701.492
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 2 Keg Rp 227.583.052 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Yudisium Program Studi 4 Keg Rp 2.118.440 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.433.357
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 1 Keg Rp 1.433.357 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda dan Yudisium (Pascasarjana) - 525112 3 Keg Rp 12.132.484
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan Pascasarjana 2 Keg Rp 2.137.500 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Yudisium / LPCW Program Pascasarjana 10 Keg Rp 9.994.984 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 87.500
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) 1 Keg Rp 87.500 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 7.410.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 7.410.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas - Sarjana 1 Keg Rp 7.410.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 2.000.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525115 1 OK Rp 2.000.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Tracer Study 1 OK Rp 2.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 056 Administrasi Pendidikan Rp 61.260.095
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 44.950.095
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Pascasarjana) - 525112 7 Keg Rp 44.950.095
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Administrasi Pendidikan 1 Keg Rp 20.020.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pembagian Mengajar Semester Ganjil 1 Keg Rp 950.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pembagian Mengajar Semester Genap 1 Keg Rp 950.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Rutin Prodi 37 Keg Rp 23.030.095 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 16.310.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.056.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Administrasi Pendidikan (Pascasarjana) - 525115 2 OK Rp 16.310.000
4471.SBA.001.056.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melaksanakan Administrasi Pendidikan 2 OK Rp 16.310.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 2.143.527.301
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 47.400.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 52511113 OK Rp 34.200.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum 3 OK Rp 2.700.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Penguatan Mutu Program Studi 1 OK Rp 8.100.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Kurikulum Keperawatan 3 OK Rp 2.700.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Penguatan Proses Pembelajaran 1 OK Rp 2.700.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Peningkatan Mutu Pendidikan Program Studi (Sarjana) 5 OK Rp 18.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka Belajar) 4 OK - 525111Rp 13.200.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Modul Merdeka Belajar Kampus Merdeka 4 OK Rp 13.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 1.010.223.301
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) -30 525112
Keg Rp 841.848.151
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 1 Keg Rp 5.250.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mencetak Buku Log 1 Keg Rp 191.520.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Buku Pembimbing Akademik 1 Keg Rp 3.900.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Buku Tata Tertib Mahasiswa 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Silabus, SAP, Kontrak Perkuliahan 1 Keg Rp 7.716.620 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Pencetakan Buku Pedoman Studi 1 Keg Rp 10.660.200 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Panduan Penulisan Skripsi 1 Keg Rp 4.992.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu Pendidikan Prodi 11 Keg Rp 172.760.907 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kinesio 1 Keg Rp 7.746.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Mutu Program Studi 4 Keg Rp 94.451.743 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Kapasitas dan Akselerasi Akreditasi melalui Penyusunan Dokumen1 KegEvaluasi Diri
Rp Fakultas 6.969.396
KedokteranPNBP
Unud
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Kapasitas dan Akselerasi Akreditasi melalui Audit Mutu Internal1ke
Keg
Program Studi
Rp Fakultas 4.201.212
Kedokteran
PNBP
Unud
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan sistem Monev melalui Perumusan instrument generik tracer study1 Keg Rp 6.642.198 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Mencetak Buku Bimbingan Akademik Mahasiswa 1 Keg Rp 1.200.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Proses Pembelajaran 1 Keg Rp 21.692.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan Penyusunan Dokumen SPMI 1 Keg Rp 6.477.527 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mencetak Buku Pembimbing Akademik 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mencetak Buku Panduan Pembimbing Klinis 1 Keg Rp 6.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan TOT (Training Of Trainer) Pembimbing Puskesmas 1 Keg Rp 4.751.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mencetak Buku Panduan Profesi 1 Keg Rp 199.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Tim UPMF Dan TPPMPS 1 Keg Rp 6.845.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Revisi Dokumen Buku Formulir Fakultas Kedokteran Unud1 Keg Rp 12.669.698 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Kurikulum IPE 1 Keg Rp 7.927.650 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat tim IPE untuk SOP Publikasi, pembuatan buku, rencana selanjutnya 1smtKegganjil Rp 25.875.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mencetak Buku Pedoman Profesi Dokter 1 Keg Rp 15.600.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana) 35 Keg- 525112 Rp 168.375.150
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 4 Keg Rp 30.381.808 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi /Penyempurnaan Silabus, SAP Prodi 3 Keg Rp 7.249.234 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Pelaksanaan Kurikulum Program Studi 1 Keg Rp 2.488.511 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi/Penyempurnaan RPS 2 Keg Rp 2.629.151 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya kurikulum dan RPS 3 Keg Rp 16.180.814 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Proses Pembelajaran 6 Keg Rp 17.006.816 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Pelaksanaan Kurikulum 2 Keg Rp 2.623.402 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan melaksanakan meeting of mind 6 Keg Rp 25.700.027 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mencetak panduan akademik 1 Keg Rp 1.950.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen Akreditasi (Borang dan Evaluasi) 12 Keg Rp 10.416.024 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Borang Jurusan/Prodi 1 Keg Rp 620.184 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Kurikulum 1 Keg Rp 2.597.270 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Evaluasi dan Penyesuaian Kurikulum Program Pendidikan 2 Keg Rp 9.151.795 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum 1 Keg Rp 1.524.409 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Buku Panduan Magister 1 Keg Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Buku Ajar Prodi 1 Keg Rp 1.968.750 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu Pendidikan 13 Keg Rp 13.715.057 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan SOP Standar Pelayanan Prima Unit-unit Kerja 1 Keg Rp 1.493.750 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan dan pencetakan pedoman akademik (pascasarjana) 1 Keg Rp 3.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum Akreditasi dan Mutu Akademik 1 Keg Rp 8.800.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Program Studi 1 Keg Rp 1.493.924 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Penyusunan Pedoman Pendidikan Program Studi 1 Keg Rp 1.271.924 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Evaluasi Diri Berdasarkan Hasil Monev (Pascasarjana) 1 Keg Rp 112.300 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 826.604.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
16 OK - 525115 Rp 783.313.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti kegiatan Organisasi AIPKI 1 OK Rp 28.970.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kerjasama 1 OK Rp 4.410.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu Pendidikan Prodi 1 OK Rp 528.384.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Penguatan Mutu Program Studi 1 OK Rp 115.804.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Penguatan Proses Pembelajaran 1 OK Rp 32.578.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan TOT (Training Of Trainer) Pembimbing Puskesmas 1 Orang/Kali Rp 7.620.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas peningkatan Mutu Pendidikan Program Studi (Sarjana) 10 OK Rp 65.547.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)
2 OK Rp
- 525115 6.524.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Evaluasi dan Penyesuaian Kurikulum Program Pendidikan
2 OK Rp 6.524.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka
8 OK Belajar)
Rp - 525115
36.767.000
4471.SBA.001.057.525115 Belanja perjalanan dinas Pengembangan Modul Merdeka Belajar Kampus Merdeka 8 OK Rp 36.767.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 259.300.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)6 Keg- 525119Rp 254.300.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti kegiatan Organisasi AIPKI 1 Keg Rp 32.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Peningkatan Mutu Pendidikan Prodi 6 Keg Rp 12.300.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Penguatan Mutu Program Studi 1 Keg Rp 50.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Penguatan Proses Pembelajaran 1 Keg Rp 35.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Peningkatan Kualitas Elective Study Mahasiswa Sarjana Kedokteran 1 Keg Rp 125.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)1 -Keg
525119 Rp 5.000.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Peningkatan Mutu Pendidikan 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4.1. Terjalinnya kerjasama di berbagai bidang
dengan berbagai pihak, baik di dalam maupun
di luar negeri, untuk meningkatkan kerja sama
strategis dalam rangka akselerasi 058 Kerjasama Berbasis Pendidikan Rp 53.665.360
pengembangan pendidikan, hasil riset, hasil
inovasi ilmu pengetahuan, teknologi, dan
kebudayaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 4.500.000
4471.SBA.001.058.525111 Honorarium Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525111 15 OK Rp 4.500.000
4471.SBA.001.058.525111 Honorarium Kegiatan BKGN (bulan kesehatan gigi nasional) 15 OK Rp 4.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 19.855.360
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 19.855.360
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kerjasama Tri Dharma Perguruan Tinggi melalui Penjajagan,
1 Keg
Pengadaan Rp
dan Penguatan
12.648.689
JejaringPNBP
Kerjasama
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan BKGN (Bulan Kesehatan Gigi Nasional) 1 Keg Rp 7.206.671 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 19.310.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525115 5 OK Rp 19.310.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Bidang Pendidikan 5 OK Rp 19.310.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 10.000.000
4471.SBA.001.058.525119 Belanja BLU Lainnya Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 10.000.000
4471.SBA.001.058.525119 Belanja BLU Lainnya Kerjasama Bidang Pendidikan 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
059 Pengadaan Buku Pustaka dan Jurnal Pendukung Pendidikan Rp 19.761.165
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
537115 Belanja Modal Fisik Lainnya Rp 19.761.165
4471.SBA.001.059.537115 Pengadaan Buku-Buku Pustaka (Pascasarjana) - 537115 5 Eksp Rp 19.761.165
4471.SBA.001.059.537115 Pengadaan Buku-Buku Pustaka 5 Eksp Rp 19.761.165 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 581.006.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 171.433.000
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 5 Keg Rp 171.433.000
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 2 Keg Rp 9.425.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Minat, Bakat dan Penalaran BEM 4 Keg Rp 145.137.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan PKM Karya Ilmiah 1 Keg Rp 12.671.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Masyarakat IPE 1 Keg Rp 4.200.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 325.173.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 2 OK Rp 325.173.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pendampingan Kegiatan Mahasiswa di Luar kampus 1 OK Rp 35.148.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Workshop / Seminar / Lomba Kegiatan Mahasiswa 1 OK Rp 290.025.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 84.400.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525119 3 Keg Rp 84.400.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Minat, Bakat dan Penalaran BEM 1 Keg Rp 22.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Pengiriman Delegasi Pendamping dan Mahasiswa Mengikuti Kegiatan Minat,1 Bakat
Keg dan Penalaran
Rp 1.900.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Bantuan kegiatan kewirausahaan mahasiswa 4 Keg Rp 60.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 60.539.500
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 1.180.500
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.180.500
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mangikuti Kompetisi/Lomba Kemahasiswaan 1 Keg Rp 1.180.500 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 10.609.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525115 1 OK Rp 10.609.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengiriman Delegasi Pendamping dan Mahasiswa mengikuti Kegiatan
1 OK Minat, Bakat
Rp dan Penalaran
10.609.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 48.750.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 48.750.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Mahasiswa Mengikuti Kompetisi / Seminar / Konferensi di Bidang Akademik,
1 Keg NonRp
Akademik,48.750.000
Nasional dan
PNBP
Internasional
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 644.635.414
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 18.000.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 5 OK Rp 10.800.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Penyelenggaraan workshop/sosialisasi /seminar/pelatihan 4 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) 1 OK Rp 7.200.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) - 525111 3 OK Rp 7.200.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Nasional 3 OK Rp 7.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 145.833.165
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 9 Keg Rp 107.278.869
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengikuti Seminar dan Workshop Untuk meningkatkan KeterampilanTenaga 1 Keg
Pendidik Rp 454.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Keterampilan Klinik Emergensi 1 Keg Rp 51.626.604 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan TOT (Training Of Trainer) Pembimbing Klinik 1 Keg Rp 6.899.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyusunan RPS 1 Keg Rp 5.804.320 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop SPMI 1 Keg Rp 7.224.802 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik 1 Keg Rp 18.538.598 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Kompetensi Dosen Penyusunan Materi Perkuliahan Online 1 Keg Rp 5.809.820 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan dosen pembimbing IPE klinik 1 Keg Rp 6.080.575 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Penulisan Paten 1 Keg Rp 4.841.150 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) - 525112 4 Keg Rp 38.554.296
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengikuti Kegiatan Ilmiah Nasional Bedah (KONAS PABI, MABI, IKABI dan Kegiatan
2 Keg IlmiahRpNasional 11.366.409
lainnya dibidang
PNBPBedah)
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Nasional 3 Keg Rp 27.156.559 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP kegiatan Seminar, Workshop dan Simposium (Pascasarjana) 2 Keg Rp 31.328 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525115 Belanja Perjalanan Rp 320.652.249
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525115 37 OK Rp 239.058.047
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Seminar dan Workshop Untuk meningkatkan KeterampilanTenaga
32 OK Pendidik
Rp 196.608.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan pelatihan UKMP2DG 2 Orang/Kali Rp 9.324.047 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya perjalanan dinas peningkatan kompetensi dosen (Sarjana) 2 Orang/Kali Rp 10.358.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik 1 OK Rp 22.768.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) -13 525115
OK Rp 81.594.202
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Seminar, Workshop dan Simposium 1 OK Rp 9.188.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti / Melaksanakan Kegiatan Pertemuan Ilmiah Nasional /3 Internasional
OK Rp 16.629.502 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Perjalanan Dinas Mengikuti Kegiatan Observership (Psacasarjana) 2 Orang/Kali Rp 27.866.700 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Seminar, Workshop dan Simposium (Pascasarjana) 7 OK Rp 27.910.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 160.150.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525119 4 Keg Rp 20.350.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Kompetensi Dosen 3 Keg Rp 7.000.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Seminar dan Workshop Untuk meningkatkan KeterampilanTenaga6 Pendidik
Keg Rp 5.850.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Pertemuan Ilmiah Kolegium Perawat dan AIPNI serta Forpim PTN 2 Keg Rp 7.500.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) - 525119 5 Keg Rp 139.800.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Mengadakan Seminar peningkatan mutu tenaga pendidik 8 Keg Rp 15.700.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Seminar, Workshop dan Simposium 2 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti / Melaksanakan Kegiatan Pertemuan Ilmiah Nasional / Internasional
2 Keg Rp 14.100.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Kegiatan Ilmiah Nasional Bedah (KONAS PABI, MABI, IKABI dan Kegiatan
60 Keg Ilmiah Nasional
Rp lainnya
105.000.000
dibidang
PNBP
Bedah)
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
066 Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar Rp 84.001.093
berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 84.001.093
4471.SBA.001.066.525111 Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar (Pascasarjana) - 525111
97 OK Rp 84.001.093
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium dosen penguji disertasi (dosen luar) 72 OK Rp 36.000.000 PNBP
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium dosen mengajar (dosen luar) 7 OK Rp 19.201.093 PNBP
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium Dosen penguji Luar 18 OK Rp 28.800.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 2.264.353.272


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 2.264.353.272
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 2.254.453.272
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 538.828.982
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 538.828.982
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 216 O-B Rp 195.840.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Keuangan BLU 216 O-B Rp 195.840.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non PNS - 525111 2648 O-J Rp 149.812.982
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non PNS 2648 O-J Rp 149.812.982 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur PNS - 525111 6638 O-J Rp 193.176.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur PNS 5534 O-J Rp 171.096.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur PNS Pelaksanaan Assesment Lapangan Akreditasi Program Studi Fakultas Kedokteran 864 O-J
Unud Rp 17.280.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang lembur PNS Penyelenggaraan workshop/sosialisasi /seminar/pelatihan 240 O-J Rp 4.800.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 1.715.624.290
525112 Belanja Barang Rp 1.297.775.800
4471.TAA.001.051.C.525112 Pengiriman Surat - 525112 12 Bln Rp 9.691.000
4471.TAA.001.051.C.525112 Pengiriman Surat dan Pengiriman Paket 13 Bln Rp 9.691.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 Langganan Bandwidth - 525112 12 Bln Rp 841.080.000
4471.TAA.001.051.C.525112 Langganan Bandwidth 168 Bln Rp 841.080.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 13 Keg Rp 447.004.800
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Rapat Evaluasi Pendidikan 3 Keg Rp 1.950.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Operasional dan Konsultasi Pimpinan 1 Keg Rp 136.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Plakat Fakultas 1 Keg Rp 91.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 1 Keg Rp 96.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 30 Keg Rp 225.682.800 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 Pembuatan Kalender Tahunan 1 Keg Rp 13.936.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 Atk dan BHP Pembuatan Map Fakultas 1 Keg Rp 7.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 Atk dan BHP pembuatan Tas Fakultas 1 Keg Rp 7.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Rencana Kegiatan IPE Klinik dan Teknis Pelaksanaan 1 Keg Rp 2.300.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 87.471.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 15 OK Rp 87.471.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Kegiatan Pelaksanaan Operasional dan Konsultasi Pimpinan 15 OK Rp 87.471.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 330.377.490
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 200 Pegawai/TahunRp 330.377.490
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
200 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)
330.377.490 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Langganan Daya dan Jasa Rp 9.900.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525113 Belanja Jasa Rp 9.900.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Daya dan Jasa Lainnya - 525113 12 Bln Rp 9.900.000
4471.TAA.001.052.525113 Jasa Angkut dan Pengelolaan Sampah Medis 12 Bln Rp 9.900.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 819.508.760


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 819.508.760
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
051 Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi Rp 24.691.200
berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 21.091.200
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
3 Keg
- 525112 Rp 21.091.200
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Sosialisasi Web FK Unud 1 Keg Rp 3.899.200 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Redaksional Berita FK Unud 1 Keg Rp 1.900.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Tata Kelola Unit dan Penguatan Layanan Kerjasama (Workshop1Tata
Keg Kelola, Workshop
Rp Bidang
15.292.000
Informasi
PNBPKerja Sama, Workshop Penguat
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 3.600.000
4471.TAM.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
1 Keg - 525119
Rp 3.600.000
4471.TAM.001.051.525119 Belanja BLU lainnya Kegiatan Workshop Pengembangan RSGM 1 Keg Rp 3.600.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 123.925.600
berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 14.714.600
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 4 Keg Rp 14.714.600
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Tenaga Kependidikan tentang Kepegawaian 1 Keg Rp 10.370.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Kompetensi SDM Tenaga Kependidikan 1 Keg Rp 3.825.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Tenaga Kependidikan 1 Keg Rp 348.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Tenaga Kependidikan Kepegawaian 1 Keg Rp 171.600 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 93.811.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525115 6 OK Rp 93.811.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Bimtek Tenaga Kependidikan tentang Kepegawaian 3 OK Rp 25.206.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Kompetensi SDM Tenaga Kependidikan 2 OK Rp 40.000.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan dan Peningkatan Kompetensi SDM 1 OK Rp 28.605.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 15.400.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525119 2 Keg Rp 15.400.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pelatihan dan Peningkatan Kompetensi SDM 1 Keg Rp 6.400.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pelatihan Tenaga Kependidikan 9 Keg Rp 9.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 670.891.960
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525112 Belanja Barang Rp 487.131.960
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 3 Keg Rp 432.657.387
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Tata Kelola Prima untuk Menunjang Pelayanan Umum 24 Keg Rp 152.937.200 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Tata kelola Kelembagaan 12 Keg Rp 269.981.437 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Capaian Kinerja Dekan Triwulan 4 Keg Rp 9.738.750 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi BMN - 525112 3 Keg Rp 25.450.848
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi terhadap Sarana dan Prasarana Pendukung Proses 1 Pendidikan
Keg dan
Rp Pembelajaran
4.699.698 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Layanan Prima dalam menunjang penanganan terhadap Barang 12 Milik
Keg NegaraRp(BMN) dan15.008.500
OperasionalPNBP
Barang Persediaan
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sinkronisasi Data dalam Pelaporan Stok Opname / Aset 12 Keg Rp 5.742.650 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 5 Keg Rp 19.523.725
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran (Musrenbang)1 Keg Rp 5.400.300 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Rencana Kinerja dan Anggaran 4 Keg Rp 3.200.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LAKIP Fakultas 1 Keg Rp 4.449.150 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Tim IPE untuk Sosialisasi Rencana Kerja 2022 dan Penguatan Tim IPE
1 Keg Rp 1.029.275 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP kegiatan sosialisasi Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan (RKAT) Tahun 2 2023
Keg Rp 5.445.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Keuangan - 525112 1 Keg Rp 9.500.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Rapat Koordinasi Bidang Keuangan 4 Keg Rp 9.500.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 161.260.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525115 25 OK Rp 161.260.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pertemuan Forum Program Studi 1 OK Rp 13.804.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Tata kelola Kelembagaan 24 OK Rp 147.456.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 22.500.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525119 2 Keg Rp 22.500.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Pertemuan Forum Program Studi 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Peningkatan Tata kelola Kelembagaan 10 Keg Rp 20.000.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS HUKUM


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 4.660.024.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 1.411.501.800
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 1.224.388.400
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 1.074.451.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.074.451.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 29 Judul Rp 1.074.451.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Invensi Udayana 2 Judul Rp 250.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 18 Judul Rp 450.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Dosen Muda 1 Judul Rp 14.451.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Udayana 8 Judul Rp 360.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 79.130.700
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 21.900.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 54 OK Rp 21.900.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Seminar Nasional Dan Internasional 48 OK Rp 20.100.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Seminar Hasil Penelitian Laboratorium/Bagian Hukum Masyarakat 2 OK Rp 600.000 PNBP
Honorarium Kegiatan Melakukan Seminar Hasil Penelitian Mandiri Bagian Melalui Kopi
4471.QEI.001.054.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Kampus Bagian Hukum Administrasi Negara
Honorarium Menyelenggarakan Seminar Hasil Penelitian Mandiri Bagian Dasar-Dasar Ilmu
4471.QEI.001.054.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Hukum
525112 Belanja Barang Rp 47.330.700
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 6 Keg Rp 47.330.700
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Melaksanakan dan Mengikuti Seminar Nasional Dan Internasional 1 Keg Rp 16.860.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Seminar Hasil Penelitian Bagian Hukum dan Masyarakat 1 Keg Rp 4.646.700 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Seminar Nasional Dan Internasional 1 Keg Rp 11.777.200 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Prosiding Hasil Penelitian Mandiri Bagian HTN 1 Keg Rp 5.268.400 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Seminar Hasil Penelitian Mandiri Bagian Melalui Kopi
4471.QEI.001.054.525112 1 Keg Rp 4.426.700 PNBP
Kampus Bagian Hukum Administrasi Negara
ATK dan BHP Menyelenggarakan Seminar Hasil Penelitian Mandiri Bagian Dasar-Dasar Ilmu
4471.QEI.001.054.525112 1 Keg Rp 4.351.700 PNBP
Hukum
525115 Belanja Perjalanan Rp 9.900.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525115 10 OK Rp 9.900.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melaksanakan dan Mengikuti Seminar Nasional Dan
4471.QEI.001.054.525115 10 OK Rp 9.900.000 PNBP
Internasional
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 63.480.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 14.400.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525111 48 OK Rp 14.400.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Workshop Penulisan dan Publikasi Jurnal Mahasiswa S1, S2 dan S3 48 OK Rp 14.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 49.080.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 3 Keg Rp 49.080.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Penerbitan Jurnal Kertha Aksara 1 Keg Rp 600.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Workshop Penulisan dan Publikasi Jurnal Mahasiswa S1, S2 dan S3 12 Keg Rp 23.480.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Penerbitan Jurnal Fakultas Hukum (KP, UJLC, KP, AC dan Kertha) 4 Keg Rp 25.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 056 Hak Kekayaan Intelektual (HKI) Rp 7.326.700
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 4.826.700
4471.QEI.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Pelatihan - 525112 1 Keg Rp 4.826.700
4471.QEI.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Pelatihan HKI 2 Keg Rp 4.826.700 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.500.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI - 525119 1 Keg Rp 2.500.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI 5 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 187.113.400
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 187.113.400
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 17.100.000
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525111 41 OK Rp 17.100.000
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Prodeo (Bantuan Hukum Cuma Cuma) di Provinsi Bali 10 OK Rp 3.000.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Pengabdian Kepada Masyarakat Bagian HTN 3 OK Rp 900.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Kegiatan Studi Ekskursi 28 OK Rp 13.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 58.629.400
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 4 Keg Rp 58.629.400
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Prodeo (Bantuan Hukum Cuma Cuma) di Provinsi Bali 31 Keg Rp 12.436.200 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Pengabdian Kepada Masyarakat Bagian HTN 1 Keg Rp 5.397.300 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Studi Ekskursi 2 Keg Rp 6.420.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kerja Sosial (Kersos) dan Bakti Sosial (Baksos) 1 Keg Rp 34.375.900 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 6.384.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada
4471.QEI.002.052.525115 18 OK Rp 6.384.000
Masyarakat - 525115
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melaksanakan Prodeo (Bantuan Hukum Cuma Cuma) di
4471.QEI.002.052.525115 8 OK Rp 1.504.000 PNBP
Provinsi Bali
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Studi Ekskursi 10 OK Rp 4.880.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 105.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 7 Judul Rp 105.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana Mengabdi 7 Judul Rp 105.000.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 249.846.200


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 69.314.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 69.314.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 69.314.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 69.314.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Pembelajaran) - 537112 2 Unit Rp 24.310.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 24.310.000 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Pembelajaran) - 537112 2 Unit Rp 41.600.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 41.600.000 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Printer (Pembelajaran) - 537112 1 Unit Rp 3.404.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 3.404.000 PNBP
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 180.532.200
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 180.532.200
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 142.583.200
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 142.583.200
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 4 Unit Rp 41.787.200
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 4 Unit Rp 41.787.200 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Perkantoran) - 537112 4 Unit Rp 13.616.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 4 Unit Rp 13.616.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Perkantoran) - 537112 4 Unit Rp 87.180.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 4 Unit Rp 87.180.000 PNBP
B Pengkondisian Udara Rp 37.949.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 37.949.000
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan Pengkondisian Udara - 537112 3 Unit Rp 37.949.000
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan AC 1 1/2 PK 1 Unit Rp 10.883.000 PNBP
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan AC 2 PK 2 Unit Rp 27.066.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 486.679.200


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 486.679.200
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 358.279.200
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 358.279.200
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 358.279.200
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 2 - 525114 6 Unit Rp 25.479.200
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 2 6 Unit Rp 25.479.200 PNBP
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 13 Unit Rp 332.800.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 13 Unit Rp 332.800.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 128.400.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 128.400.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 106.400.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 202 Unit Rp 106.400.000
Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1
4471.RCA.002.052.A.525114 50 Unit Rp 8.400.000 PNBP
Juta)
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 150 Unit Rp 67.500.000 PNBP
Perawatan/Pemeliharaan Jaringan Listrik, Telepon, Air dan Internet (Per Unit Dibawah 1
4471.RCA.002.052.A.525114 2 Unit Rp 30.500.000 PNBP
Juta)
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 22.000.000
4471.RCA.002.052.A.537112 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Kapitalisasi - 537112 1 Unit Rp 22.000.000
4471.RCA.002.052.A.537112 Pemeliharaan Lift (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 22.000.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 1.475.493.550


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 1.475.493.550
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 146.044.700
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 10.500.000
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 10.500.000
4471.SBA.001.051.A.525119 Belanja BLU Lainnya Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 10.500.000
4471.SBA.001.051.A.525119 Belanja BLU Lainnya Pembuatan Video Profile Fakultas 1 Keg Rp 10.500.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 135.544.700
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 27.800.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 80 OK Rp 24.000.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 80 OK Rp 24.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) - 525111 13 OK Rp 3.800.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Matrikulasi 13 OK Rp 3.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 107.744.700
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 50.631.400
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 50.631.400 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 31.173.500
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 31.173.500 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) - 525112 3 Keg Rp 25.939.800
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Matrikulasi 3 Keg Rp 25.939.800 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 400.894.900
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 202.050.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525111 17 OK Rp 5.100.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Pengenalan Bahan Hukum (PBH) 15 OK Rp 4.500.000 PNBP
Honorarium Penyelenggaran Pembelajaran Jarak Jauh dengan LMS Moodle OASE
4471.SBA.001.052.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Bagian/Lab Hukum Masyarakat FH Unud
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525111 699 OK Rp 178.950.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Dosen Praktisi 250 OK Rp 87.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Bakti Sosial Program Studi 12 OK Rp 3.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Ujian Kualifikasi 2 OK Rp 500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Proposal 10 OK Rp 1.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) 135 OK Rp 17.450.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) 135 OK Rp 17.450.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Seminar Hasil 35 OK Rp 7.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tesis 65 OK Rp 8.750.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pramagang Program Studi 25 OK Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Seminar Akademik 30 OK Rp 20.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525111 60 OK Rp 18.000.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi dan Kerjasama Merdeka Belajar kampus merdeka 60 OK Rp 18.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 158.536.900
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 4 Keg Rp 57.075.400
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester 1 Keg Rp 12.100.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester 2 Keg Rp 12.100.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Pengenalan Bahan Hukum (PBH) 1 Keg Rp 30.798.700 PNBP
ATK dan BHP Penyelenggaran Pembelajaran Jarak Jauh dengan LMS Moodle OASE
4471.SBA.001.052.525112 1 Keg Rp 2.076.700 PNBP
Bagian/Lab Hukum Masyarakat FH Unud
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 13 Keg Rp 76.994.500
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial Program Studi 1 Keg Rp 6.685.700 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Kualifikasi 1 Keg Rp 5.462.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) 6 Keg Rp 5.329.700 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) 6 Keg Rp 5.337.400 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 2 Keg Rp 13.371.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pramagang Program Studi 2 Keg Rp 2.885.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Seminar Akademik 4 Keg Rp 37.922.700 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525112 2 Keg Rp 24.467.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Kerjasama Merdeka Belajar kampus merdeka 2 Keg Rp 18.567.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Modul Merdeka Belajar Kampus Merdeka 2 Keg Rp 5.900.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 40.308.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) -
4471.SBA.001.052.525115 40 OK Rp 7.200.000
525115
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Bakti Sosial Program Studi 40 OK Rp 7.200.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525115 2 OK Rp 33.108.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Kerjasama Merdeka Belajar kampus
4471.SBA.001.052.525115 2 OK Rp 33.108.000 PNBP
merdeka
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 140.181.500
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.550.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) - 525111 3 OK Rp 750.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) 3 OK Rp 750.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525111 6 OK Rp 1.800.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Lokakarya dan Tindak Lanjut Tracer Studi 6 OK Rp 1.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 131.031.500
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 97.910.600
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 6 Keg Rp 97.910.600 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda dan Yudisium (Pascasarjana) - 525112 3 Keg Rp 26.395.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Yudisium / LPCW Program Pascasarjana 12 Keg Rp 26.395.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.068.400
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) 1 Keg Rp 2.068.400 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 4.657.500
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Lokakarya dan Tindak Lanjut Tracer Studi 1 Keg Rp 4.657.500 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 6.600.000
4471.SBA.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 6.600.000
4471.SBA.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Pelepasan/Yudisium Fakultas 6 Keg Rp 6.600.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 056 Administrasi Pendidikan Rp 23.937.500
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 19.800.000
4471.SBA.001.056.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525111 12 OK Rp 19.800.000
Orang/Kal
4471.SBA.001.056.525111 Honorarium Kegiatan Tim Pengelola Website Fakultas Universitas Udayana 12 Rp 19.800.000 PNBP
i
525112 Belanja Barang Rp 2.137.500
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.137.500
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Rapat Koordinasi Lab/Bagian Hukum Internasional 1 Keg Rp 2.137.500 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.000.000
4471.SBA.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Administrasi Pendidikan (Pascasarjana) - 525119 1 Keg Rp 2.000.000
Belanja BLU lainnya Biaya Berlangganan English Translation and Proofreader Online
4471.SBA.001.056.525119 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
Grammarly Premium
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 139.195.394
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 23.400.000
Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525111 43 OK Rp 14.100.000
(Sarjana) - 525111
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Evaluasi Masa Studi Mahasiswa 3 OK Rp 900.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Revisi Buku Pedoman 1 OK Rp 1.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Penyusunan Buku Ajar Hukum Ekonomi Internasional 2 OK Rp 600.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Penyusunan RPS Bag HTN 3 OK Rp 900.000 PNBP
Honorarium Penyusunan Rancangan Buku Ajar Hukum Persaingan Bisnis Dengan Metode
4471.SBA.001.057.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Pembelajaran Penalaran Kasus Lab/Bag Hukum Perdata
Honorarium Penyusunan RPS Berbasis Ketrampilan Mata Kuliah Tindak Pidana Tertentu
4471.SBA.001.057.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Dalam KUHP Bagian Pidana
Honorarium Melaksanakan Penyusunan Rencana Perkuliahan Semester Mata Kuliah
4471.SBA.001.057.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Hukum Acara Peradilan HAM Bagian Hukum Acara
Honorarium Melaksanakan Penyusunan Buku Ajar Mata Kuliah Sistem Peradilan Pidana
4471.SBA.001.057.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Bagian Hukum Acara
Honorarium Melaksanakan Penyusunan Buku Ajar Mata Kuliah Hukum Acara dan Praktek
4471.SBA.001.057.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Peradilan Tata Usaha Negara
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Lokakarya dan Tindak Lanjut Monev Pendidikan 6 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Workshop Penyusunan RPS Berbasis CPL 8 OK Rp 2.400.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Penyempurnaan Standar Pendidikan Prodi di Lingkungan FH Unud 5 OK Rp 1.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Penyempurnaan Dokumen SPMI FH Unud 5 OK Rp 1.500.000 PNBP
Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525111 10 OK Rp 2.700.000
(Pascasarjana) - 525111
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Lokakarya kurikulum dan RPS 4 OK Rp 1.200.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Buku Ajar Prodi 6 OK Rp 1.500.000 PNBP
Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525111 14 OK Rp 6.600.000
(Merdeka Belajar) - 525111
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Modul Merdeka Belajar Kampus Merdeka 10 OK Rp 5.400.000 PNBP
Honorarium Penyempurnaan RPS sesuai Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka
4471.SBA.001.057.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Menuju Capaian Lulusan Langsung Bekerja Bagian/Lab Hukum Masyarakat FH Unud
Honorarium Penyusunan Buku Ajar sesuai Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka
4471.SBA.001.057.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Menuju Capaian Lulusan Langsung Bekerja Bagian/Lab Hukum Masyarakat FH Unud
525112 Belanja Barang Rp 107.875.394
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525112 20 Keg Rp 68.110.150
(Sarjana) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Evaluasi Masa Studi Mahasiswa 1 Keg Rp 2.595.000 PNBP
ATK dan BHP Melaksanakan Penyusunan Buku Ajar Mata Kuliah Hukum Acara dan Praktek
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 1.571.700 PNBP
Peradilan Tata Usaha Negara
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Rapat Kordinasi Penyusunan Rps Lab Bagian Hukum Administrasi Negara 2 Keg Rp 2.901.700 PNBP
ATK dan BHP Penyusunan RPS Berbasis Ketrampilan Mata Kuliah Tindak Pidana Tertentu
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 1.929.000 PNBP
Dalam KUHP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Rapat Evaluasi Prosentase Dosen Mengajar S1 2 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Penyusunan Buku Ajar Hukum Ekonomi Internasional 1 Keg Rp 2.931.900 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Penyusunan Buku HTN 1 Keg Rp 4.892.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Penyusunan Buku Hukum dan Ham Lanjutan Bag HTN 1 Keg Rp 4.892.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Penyusunan RPS Bag HTN 1 Keg Rp 4.952.300 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Rapat Koordinasi Kegiatan Pembelajaran Semester Ganjil Bagian HTN 1 Keg Rp 768.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Rapat Koordinasi Kegiatan Pembelajaran Semester Genap Bagian HTN 1 Keg Rp 768.400 PNBP
ATK dan BHP Penyusunan Rancangan Buku Ajar Hukum Persaingan Bisnis Dengan Metode
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 2.165.600 PNBP
Pembelajaran Penalaran Kasus Lab/Bag Hukum Perdata
ATK dan BHP Melaksanakan Penyusunan Rencana Perkuliahan Semester Mata Kuliah
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 884.200 PNBP
Hukum Acara Peradilan HAM Bagian Hukum Acara
ATK dan BHP Melaksanakan Penyusunan Buku Ajar Mata Kuliah Sistem Peradilan Pidana
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 2.042.950 PNBP
Bagian Hukum Acara
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Rapat Kordinasi Penyusunan Buku Ajar Lab Bagian Dasar- Dasar Ilmu Hukum 1 Keg Rp 2.901.700 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Lokakarya dan Tindak Lanjut Monev Pendidikan 1 Keg Rp 4.837.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Workshop Penyusunan RPS Berbasis CPL 1 Keg Rp 5.915.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Penyempurnaan Standar Pendidikan Prodi di Lingkungan FH Unud 1 Keg Rp 3.955.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Penyempurnaan Dokumen SPMI FH Unud 1 Keg Rp 4.125.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Akreditasi Jurnal pada Fakultas Hukum (KP, UJLC, KP, AC dan Kertha) 4 Keg Rp 3.580.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525112 4 Keg Rp 33.661.844
(Pascasarjana) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 3 Keg Rp 25.188.644 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya kurikulum dan RPS 1 Keg Rp 2.495.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Buku Ajar Prodi 1 Keg Rp 1.988.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Buku Pedoman Akademik 1 Keg Rp 3.989.800 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525112 2 Keg Rp 6.103.400
(Merdeka Belajar) - 525112
ATK dan BHP Penyempurnaan RPS sesuai Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 3.051.700 PNBP
Menuju Capaian Lulusan Langsung Bekerja Bagian/Lab Hukum Masyarakat FH Unud
ATK dan BHP Penyusunan Buku Ajar sesuai Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 3.051.700 PNBP
Menuju Capaian Lulusan Langsung Bekerja Bagian/Lab Hukum Masyarakat FH Unud
525115 Belanja Perjalanan Rp 7.920.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu
4471.SBA.001.057.525115 4 OK Rp 7.920.000
Akademik (Sarjana) - 525115
Biaya Perjalanan Dinas Akreditasi Jurnal pada Fakultas Hukum (KP, UJLC, KP, AC dan
4471.SBA.001.057.525115 4 OK Rp 7.920.000 PNBP
Kertha)
4.1. Terjalinnya kerjasama di berbagai bidang
dengan berbagai pihak, baik di dalam maupun
di luar negeri, untuk meningkatkan kerja sama
strategis dalam rangka akselerasi 058 Kerjasama Berbasis Pendidikan Rp 136.084.000
pengembangan pendidikan, hasil riset, hasil
inovasi ilmu pengetahuan, teknologi, dan
kebudayaan
525112 Belanja Barang Rp 495.000
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Berbasis Pendidikan (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 495.000
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Bidang Pendidikan 1 Keg Rp 200.000 PNBP
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Kualitas Elective Study Mahasiswa 1 Keg Rp 295.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 115.589.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Berbasis Pendidikan (Pascasarjana) - 56 OK Rp 110.644.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Bidang Pendidikan 30 OK Rp 68.464.000 PNBP
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Kualitas Elective Study Mahasiswa 18 OK Rp 14.272.000 PNBP
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kerjasama Instansi dan Pemerintahan 8 OK Rp 27.908.000 PNBP
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525115 43 OK Rp 4.945.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kerjasama dengan Instansi Pemerintah 43 OK Rp 4.945.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 20.000.000
4471.SBA.001.058.525119 Belanja BLU Lainnya Kerjasama Berbasis Pendidikan (Pascasarjana) - 525119 2 Keg Rp 20.000.000
4471.SBA.001.058.525119 Belanja BLU Lainnya Kerjasama Bidang Pendidikan 4 Keg Rp 20.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 253.157.250
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 600.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 600.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium SCIL-Career Workshop Student Community For International Law 1 OK Rp 600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 183.557.250
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 18 Keg Rp 183.557.250
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Kreatifitas Civitas Akademika di Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 33.625.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


ATK dan BHP Indonesian Rounds of Humanitarian International Law Moot Court
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 1.038.300 PNBP
Competition
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Jumpa Dekan 2022 1 Keg Rp 7.642.600 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Pemilu Raya BEM 1 Keg Rp 2.388.400 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Seminar Nasional BEM 1 Keg Rp 5.381.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM) BEM 1 Keg Rp 35.187.200 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Lomba Deville dan Tari Kontemporer BEM 1 Keg Rp 12.612.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Sosialisasi Hukum ke Masyarakat BEM 1 Keg Rp 4.348.100 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Pekan Olahraga BEM 1 Keg Rp 5.454.600 PNBP
ATK dan BHP SCIL-International Moot Court Training Student Community For International
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 4.365.500 PNBP
Law
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP SCIL-Career Workshop Student Community For International Law 1 Keg Rp 1.200.000 PNBP
ATK DAN BHP UMCC-Kompetisi Peradilan Semu Tingkat Nasional Piala Mahkamah
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 7.574.100 PNBP
Konstitusi tahun 2022
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP UMCC-Kompetisi Peradilan Semu Tingkat Nasional Piala KPK Tahun 2022 1 Keg Rp 7.574.100 PNBP
ATK DAN BHP UMCC-Kompetisi Peradilan Semu Tingkat Nasional Piala Bulaksumur V
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 7.574.100 PNBP
Tahun 2022
4471.SBA.001.060.525112 ATK DAN BHP UMCC-Internal Mooting Rangkaian Pelatihan Peradilan Semu Tahun 2022. 1 Keg Rp 4.613.600 PNBP
ATK DAN BHP UMCC-Kompetisi Peradilan Semu Pidana Tingkat Nasional Piala Tjokorda
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 32.033.000 PNBP
Raka Dherana VII Tahun 2022.
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP ALSA-Musyawarah Lokal ALSA Local Chapter Universitas Udayana 1 Keg Rp 4.995.450 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP ALSA-Speak Up 2022 1 Keg Rp 5.949.700 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 2.000.000
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 2.000.000
Belanja Jasa Lainnya UMCC-Kompetisi Peradilan Semu Pidana Tingkat Nasional Piala
4471.SBA.001.060.525113 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
Tjokorda Raka Dherana VII Tahun 2022.
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 67.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525119 4 Keg Rp 67.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya SCIL-Jean-Pictet Competition 1 Keg Rp 23.000.000 PNBP
Belanja BLU Lainnya UMCC-Kompetisi Peradilan Semu Tingkat Nasional Piala Mahkamah
4471.SBA.001.060.525119 1 Keg Rp 4.000.000 PNBP
Konstitusi tahun 2022
Belanja BLU Lainnya UMCC-Kompetisi Peradilan Semu Tingkat Nasional Piala KPK Tahun
4471.SBA.001.060.525119 20 Keg Rp 20.000.000 PNBP
2022
Belanja BLU Lainnya UMCC-Kompetisi Peradilan Semu Tingkat Nasional Piala Bulaksumur V
4471.SBA.001.060.525119 20 Keg Rp 20.000.000 PNBP
Tahun 2022
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 3.406.800
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 900.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525111 3 OK Rp 900.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Menyelenggarakan Seminar Kewirausahaan 3 OK Rp 900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 2.506.800
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.506.800
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Menyelenggarakan Seminar Kewirausahaan 1 Keg Rp 2.506.800 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 13.548.100
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 8.548.100
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 8.548.100
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Latihan Kepemimpinan ALSA 1 Keg Rp 7.435.500 PNBP
ATK dan BHP 2022 Indonesian Rounds of The Philip C. Jessup International Law Moot Court
4471.SBA.001.063.525112 1 Keg Rp 1.112.600 PNBP
Competition
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 5.000.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 5.000.000
Belanja BLU Lainnya 2022 Indonesian Rounds of The Philip C. Jessup International Law
4471.SBA.001.063.525119 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
Moot Court Competition
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 199.043.406
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 27.800.000
Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) -
4471.SBA.001.064.525111 47 OK Rp 24.600.000
525111
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Nasional 17 OK Rp 12.600.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan seminar internasional 30 OK Rp 12.000.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 10 OK Rp 3.200.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Melaksanakan Focus Group Discussion Bahas Kasus-Kasus Hukum Pidana 3 OK Rp 1.000.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Melaksanakan Focus Group Discussion Kriminologi 3 OK Rp 1.000.000 PNBP
Honorarium Melaksanakan KOPI (Kompilasi Pemikiran Ilmiah) Kampus Bagian Hukum
4471.SBA.001.064.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Pidana
Honorarium Pelatihan Dan Penyusunan RPS Blended Learning Bagian Hukum Perdata
4471.SBA.001.064.525111 2 OK Rp 600.000 PNBP
Tahun 2022
525112 Belanja Barang Rp 57.142.406
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 6 Keg Rp 20.248.000
ATK dan BHP Kegiatan Mengikuti Kegiatan Asosiasi LKBH Universitas Negeri Se-Indonesia di
4471.SBA.001.064.525112 1 Keg Rp 163.000 PNBP
Luar Daerah Bali
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Penyelenggaraan Seminar Internasional 1 Keg Rp 5.907.500 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Focus Group Discussion Bahas Kasus-Kasus Hukum Pidana 1 Keg Rp 3.164.900 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Focus Group Discussion Kriminologi 1 Keg Rp 2.936.700 PNBP
ATK dan BHP Melaksanakan KOPI (Kompilasi Pemikiran Ilmiah) Kampus Bagian Hukum
4471.SBA.001.064.525112 1 Keg Rp 6.036.700 PNBP
Pidana
ATK dan BHP Pelatihan Dan Penyusunan RPS Blended Learning Bagian Hukum Perdata
4471.SBA.001.064.525112 1 Keg Rp 2.039.200 PNBP
Tahun 2022
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) -
4471.SBA.001.064.525112 3 Keg Rp 36.894.406
525112
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Nasional 2 Keg Rp 25.115.234 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan seminar internasional 1 Keg Rp 11.779.172 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525115 Belanja Perjalanan Rp 111.601.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) -
4471.SBA.001.064.525115 55 OK Rp 58.087.000
525115
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Kegiatan Asosiasi LKBH Universitas Negeri Se-
4471.SBA.001.064.525115 20 OK Rp 13.804.000 PNBP
Indonesia di Luar Daerah Bali
4471.SBA.001.064.525115 Belanja Perjalanan Dinas Benchmarking Senat Fakultas Hukum 5 OK Rp 21.285.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Mengikuti Workshop Asosiasi Pengelola Jurnal Hukum Se-Indonesia 30 OK Rp 22.998.000 PNBP
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik
4471.SBA.001.064.525115 48 OK Rp 53.514.000
(Pascasarjana) - 525115
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar Nasional 16 OK Rp 12.084.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan seminar internasional 18 OK Rp 14.616.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Seminar Nasional 12 OK Rp 9.510.000 PNBP
Orang/Kal
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar Akademik 2 Rp 17.304.000 PNBP
i
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.500.000
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) -
4471.SBA.001.064.525119 2 Keg Rp 2.500.000
525119
Belanja BLU Lainnya Mengikuti Kegiatan Asosiasi LKBH Universitas Negeri Se-Indonesia di
4471.SBA.001.064.525119 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
Luar Daerah Bali
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Workshop Asosiasi Pengelola Jurnal Hukum Se-Indonesia 1 Keg Rp 1.500.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
066 Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar Rp 20.000.000
berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 20.000.000
Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar (Pascasarjana) -
4471.SBA.001.066.525111 1 OK Rp 20.000.000
525111
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium dosen penguji disertasi (dosen luar) 1 OK Rp 20.000.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 481.923.050


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 481.923.050
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 481.923.050
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 142.320.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 142.320.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 37 O-B Rp 121.260.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 19 O-B Rp 53.520.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Pembuat Komitmen 1 O-B Rp 30.240.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Penandatangan SPM 1 O-B Rp 11.880.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Keuangan BLU 12 O-B Rp 4.440.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 1 O-B Rp 7.680.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pendukung Pembantu Pembuat Komitmen 3 O-B Rp 13.500.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non PNS - 525111 30 O-J Rp 10.530.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non PNS 30 O-J Rp 10.530.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur PNS - 525111 30 O-J Rp 10.530.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur PNS 30 O-J Rp 10.530.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 339.603.050
525112 Belanja Barang Rp 213.984.662
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 12 Keg Rp 213.984.662
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Pakaian Seragam Satpam 1 Keg Rp 8.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Pakaian Seragam Pengemudi 1 Keg Rp 2.556.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan / Jamuan Delegasi / Tamu / Kunjungan Tamu dari Luar 1 Keg Rp 5.937.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Operasional dan Konsultasi Pimpinan 1 Keg Rp 46.635.162 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Bidang Akademik 4 Keg Rp 6.725.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Senat 4 Keg Rp 8.165.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 29 Keg Rp 120.386.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Rapat Pimpinan/Tenaga Pendidik dan Tenaga Kependidikan 2 Keg Rp 15.580.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 30.664.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 8 OK Rp 30.664.000
Orang/Kal
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dinas Operasional Pimpinan 8 Rp 30.664.000 PNBP
i
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 64.843.388
Pegawai/
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 80 Rp 64.843.388
Tahun
Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Pegawai/
4471.TAA.001.051.C.525121 80 Rp 64.843.388 PNBP
Koran, dan Air Minum Pegawai) Tahun
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 30.111.000
4471.TAA.001.051.C.525152 Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID-19 - 525152 12 Bln Rp 30.111.000
4471.TAA.001.051.C.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 12 Bln Rp 30.111.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 554.580.200


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 554.580.200
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
051 Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi Rp 95.151.000
berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 23.200.000
Honorarium Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu
4471.TAM.001.051.525111 34 OK Rp 23.200.000
Kelembagaan/Organisasi - 525111
Honorarium Seminar Internasional Student Community For International Law SCIL Fakultas
4471.TAM.001.051.525111 1 OK Rp 600.000 PNBP
Hukum Universitas Udayana
4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Menyelenggarakan Seminar Nasional Lab/Bagian Hukum Intenasional 5 OK Rp 2.700.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Menyelenggarakan Seminar Bagian HTN 12 OK Rp 4.200.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Melaksanakan Seminar Nasional Bagian Hukum Perdata Tahun 2022 10 OK Rp 4.800.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


Honorarium Melaksanakan Seminar Nasional Ilmu Hukum Dan Call For Paper Bagian
4471.TAM.001.051.525111 1 OK Rp 8.600.000 PNBP
Pidana
4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Menyelenggarakan Seminar Studi Pancasila dan Penyelenggaraan Negara 5 OK Rp 2.300.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 36.493.000
ATK dan BHP Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu
4471.TAM.001.051.525112 6 Keg Rp 36.493.000
Kelembagaan/Organisasi - 525112
ATK dan BHP Seminar Internasional Student Community For International Law SCIL
4471.TAM.001.051.525112 1 Keg Rp 4.123.200 PNBP
Fakultas Hukum Universitas Udayana
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Menyelenggarakan Seminar Nasional Lab/Bagian Hukum Intenasional 1 Keg Rp 7.838.500 PNBP
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Menyelenggarakan Seminar Bagian HTN 1 Keg Rp 4.702.300 PNBP
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Seminar Nasional Bagian Hukum Perdata Tahun 2022. 1 Keg Rp 6.301.700 PNBP
ATK dan BHP Melaksanakan Seminar Nasional Ilmu Hukum Dan Call For Paper Bagian
4471.TAM.001.051.525112 1 Keg Rp 11.631.800 PNBP
Pidana
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Menyelenggarakan seminar Studi Pancasila dan Penyelenggaraan Negara 1 Keg Rp 1.895.500 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 11.458.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu
4471.TAM.001.051.525115 2 OK Rp 11.458.000
Kelembagaan/Organisasi - 525115
4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Mengikuti Seminar HTN 2 OK Rp 11.458.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 24.000.000
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu
4471.TAM.001.051.525119 2 Keg Rp 24.000.000
Kelembagaan/Organisasi - 525119
4471.TAM.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Kontribusi Seminar Organisasi 2 Keg Rp 24.000.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 321.500.000
berkualitas, dan melayani
525115 Belanja Perjalanan Rp 321.500.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525115 40 OK Rp 321.500.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan dan Peningkatan Kompetensi SDM 40 OK Rp 321.500.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 137.929.200
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 42.200.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 44 OK Rp 41.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Akademika/Rapat Senat Terbuka 20 OK Rp 20.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium untuk Reviewer Eksternal (UJLC, KP, JMHU, dan ACTA Comitas) 24 OK Rp 21.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525111 4 OK Rp 1.200.000
Honorarium Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran
4471.TAM.001.053.525111 4 OK Rp 1.200.000 PNBP
(Musrenbang)
525112 Belanja Barang Rp 40.729.200
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 2 Keg Rp 32.329.200
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Arsip Fakultas 2 Keg Rp 6.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Program menuju Akreditasi Unggul 1 Keg Rp 26.329.200 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 2 Keg Rp 8.400.000
ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran
4471.TAM.001.053.525112 1 Keg Rp 4.125.000 PNBP
(Musrenbang)
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Penyusunan dan Revisi Anggaran Fakultas 1 Keg Rp 4.275.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 55.000.000
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525113 2 Keg Rp 55.000.000
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Pembuatan Sistem Aplikasi LKBH 1 Keg Rp 25.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Pembuatan Sistem Aplikasi Pelayanan Pengajuan Tugas Akhir Mahasiswa 1 Keg Rp 30.000.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS TEKNIK


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 8.087.196.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 3.199.952.620
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 2.820.527.600
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 2.400.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.400.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 77 Judul Rp 2.400.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Invensi Udayana 3 Judul Rp 390.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 60 Judul Rp 1.500.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Unggulan Udayana 10 Judul Rp 450.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Dosen Muda 4 Judul Rp 60.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 274.896.600
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 7.200.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 8 OK Rp 7.200.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Seminar Nasional Dan Internasional 8 OK Rp 7.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 71.950.600
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 6 Keg Rp 71.950.600
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Penerbitan Buku Teks Berbasis Riset 6 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proseding/Jurnal/Publikasi Jurnal 2 Keg Rp 4.000.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Seminar Nasional Dan Internasional 7 Keg Rp 58.450.600 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 27.546.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525115 5 OK Rp 27.546.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 5 OK Rp 27.546.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 168.200.000
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Seminar dan Publikasi Penelitian - 525119 5 Keg Rp 168.200.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Seminar Nasional Dan Internasional 2 Keg Rp 2.000.000 PNBP

4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Peningkatan Penerbitan Buku Teks Berbasis Riset 2 Keg Rp 800.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Proseding/Jurnal/Publikasi Jurnal 30 Keg Rp 150.000.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Melaksanakan Seminar Nasional Dan Internasional 2 Keg Rp 15.400.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 107.745.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 14.260.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525111 43 OK Rp 14.260.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal 2 OK Rp 660.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Pengelolaan E-Jurnal/Majalah 5 OK Rp 1.500.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Pengelolaan Jurnal / Majalah 16 OK Rp 4.800.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Pengelolaan Jurnal Lontar Komputer 2 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Pengelolaan Jurnal Merpati 2 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan dan Penerbitan Jurnal 6 OK Rp 900.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Tim Penyusun Jurnal Jitter 2 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Jurnal 8 OK Rp 1.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 93.485.000

4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 12 Keg Rp 93.485.000

4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal 4 Keg Rp 16.000.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan E-Jurnal/Majalah 12 Keg Rp 5.870.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Jurnal / Majalah 11 Keg Rp 15.755.000 PNBP

4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Jurnal Lontar Komputer 2 Keg Rp 9.420.000 PNBP

4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Jurnal Merpati 2 Keg Rp 9.420.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Penerbitan Jurnal 22 Keg Rp 27.600.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Jurnal Jitter 2 Keg Rp 9.420.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 057 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian Rp 24.822.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 10.800.000
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525111 3 OK Rp 10.800.000
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Unit Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (UP2M) 3 OK Rp 10.800.000 PNBP

525112 Belanja Barang Rp 12.438.000

4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525112 1 Keg Rp 12.438.000
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Unit Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (UP2M) 8 Keg Rp 12.438.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 1.584.000
4471.QEI.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525115
6 OK Rp 1.584.000
4471.QEI.001.057.525115 Biaya Perjalanan Kegiatan Unit Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (UP2M) 6 OK Rp 1.584.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 058 Kemitraan dan Kerjasama Penelitian Rp 13.064.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525115 Belanja Perjalanan Rp 13.064.000
4471.QEI.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemitraan dan Kerjasama Penelitian - 525115 2 OK Rp 13.064.000
4471.QEI.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Kerjasama 2 OK Rp 13.064.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 379.425.020
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 343.145.600
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 104.665.600
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 13 Keg Rp 104.665.600

4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 21 Keg Rp 95.265.600 PNBP

4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Pengabdian Kepada Masyarakat di Desa Binaan 2 Keg Rp 9.400.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525115 Belanja Perjalanan Rp 115.480.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525115
484 OK Rp 100.480.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 484 OK Rp 100.480.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan KKN-PPM - 525115 50 OK Rp 15.000.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Melakukan Pengabdian Kepada Masyarakat di Desa Binaan 50 OK Rp 15.000.000 PNBP

525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 123.000.000

4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 7 Judul Rp 123.000.000


4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana Mengabdi 6 Judul Rp 78.000.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana untuk Masyarakat 1 Judul Rp 45.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 053 Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 36.279.420
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 6.279.420
4471.QEI.002.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat - 525112
1 Keg Rp 6.279.420
4471.QEI.002.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Masyarakat Civitas Akademika Fakultas Teknik 4 Keg Rp 6.279.420 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 30.000.000
4471.QEI.002.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat
80 OK - 525115
Rp 30.000.000
4471.QEI.002.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Pengabdian Masyarakat 40 OK Rp 6.000.000 PNBP
4471.QEI.002.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengabdian Masyarakat Fakultas Teknik 40 OK Rp 24.000.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 943.577.283

4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 417.994.250


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 370.573.250
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 195.863.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 195.863.000

4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Pembelajaran) - 537112 10 Unit Rp 145.022.000

4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 10 Unit Rp 145.022.000 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Pembelajaran) - 537112 3 Unit Rp 50.841.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Per Unit 1 Juta Keatas) 3 Unit Rp 50.841.000 PNBP
B Alat Laboratorium Pendukung Pembelajaran Rp 174.710.250
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 174.710.250
4471.RAA.001.051.B.537112 Pengadaan Alat Laboratorium (Pembelajaran) - 537112 4 Unit Rp 174.710.250
4471.RAA.001.051.B.537112 Pengadaan Alat Laboratorium (Per Unit 1 Juta Keatas) 4 Unit Rp 174.710.250 PNBP
1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
052 Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran Rp 47.421.000
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional

537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 47.421.000

4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan Pengkondisian Udara (Pembelajaran) - 537112 3 Unit Rp 47.421.000


4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan AC 2 PK 3 Unit Rp 47.421.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 525.583.033
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 516.199.533
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 270.675.833
525112 Belanja Barang Rp 1.650.000
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran lainnya - 525112 6 Unit Rp 1.650.000
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Converter (Per Unit di Bawah 1 Juta) 6 Unit Rp 1.650.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 269.025.833
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 3 Unit Rp 47.637.580
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 3 Unit Rp 47.637.580 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Perkantoran) - 537112 6 Unit Rp 26.820.100
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 6 Unit Rp 26.820.100 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 12.466.115
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 12.466.115 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Perkantoran) - 537112 9 Unit Rp 174.902.620
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 9 Unit Rp 174.902.620 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan alat pengolah data pendukung perkantoran lainnya - 537112 2 Unit Rp 7.199.418
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Screen Proyektor (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 7.199.418 PNBP
B Pengkondisian Udara Rp 237.105.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 237.105.000
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan Pengkondisian Udara - 537112 15 Unit Rp 237.105.000
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan AC 2 PK 15 Unit Rp 237.105.000 PNBP
C Sarana Gedung Perkantoran Rp 8.418.700
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 8.418.700
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran - 537112 2 Unit Rp 8.418.700
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Mesin Pompa Air Besar (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 4.934.000 PNBP
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Peralatan Teknisi Perkantoran (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 3.484.700 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran Rp 9.383.500
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525112 Belanja Barang Rp 5.880.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.RAA.002.052.525112 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran - 525112 14 Unit Rp 5.880.000

4471.RAA.002.052.525112 Pengadaan Kursi (Per Unit di Bawah 1 Juta) 14 Unit Rp 5.880.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 3.503.500
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran - 537112 2 Unit Rp 3.503.500
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Kursi (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 3.503.500 PNBP

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 797.000.000


4471.RBJ.002 Prasarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 797.000.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
051 Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung Pembelajaran Rp 797.000.000
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
C Perawatan Gedung dan Halaman/Taman Rp 797.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 697.000.000

4471.RBJ.002.051.C.525114 Perawatan/Pemeliharaan Gedung Non Kapitalisasi - 525114 3000 M2 Rp 697.000.000

4471.RBJ.002.051.C.525114 Perawatan Gedung Kuliah (Nilai Dibawah 25 Juta) 3000 M2 Rp 697.000.000 PNBP
537113 Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp 100.000.000
4471.RBJ.002.051.C.537113 Perawatan Gedung Kapitalisasi - 537113 3250 M2 Rp 100.000.000
4471.RBJ.002.051.C.537113 Perawatan Gedung Kuliah (Nilai 25 Juta Keatas) 3250 M2 Rp 100.000.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 342.282.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 342.282.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 155.000.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 155.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 155.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 2 - 525114 2 Unit Rp 5.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 2 2 Unit Rp 5.000.000 PNBP
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 6 Unit Rp 150.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 6 Unit Rp 150.000.000 PNBP

3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi


dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 187.282.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU

A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 187.282.000


525114 Belanja Pemeliharaan Rp 187.282.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 319 Unit Rp 187.282.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 35 Unit Rp 23.950.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 80 Unit Rp 47.540.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 200 Unit Rp 100.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Lift (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 15.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Pengisian APAR (Alat Pemadam Api Ringan) (Per Unit Dibawah 1 Juta) 3 Unit Rp 792.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 1.811.926.398


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 1.811.926.398
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 188.559.083
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif

A Sosialisasi dan Promosi Rp 55.970.000

525112 Belanja Barang Rp 36.886.000


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 6 Keg Rp 24.686.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Promosi Program Studi 1 Keg Rp 5.290.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pameran dan Promosi di Bali 2 Keg Rp 13.396.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 4 Keg Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525112 4 Keg Rp 12.200.000

4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 3 Keg Rp 9.800.000 PNBP

4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Leaflet dan Map Prodi 1 Keg Rp 2.400.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 15.334.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525115 2 OK Rp 15.334.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) 2 OK Rp 15.334.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 3.750.000
4471.SBA.001.051.A.525119 Belanja BLU Lainnya Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525119 1 Keg Rp 3.750.000
4471.SBA.001.051.A.525119 Belanja BLU Lainnya Sosialisasi dan Promosi 1 Keg Rp 3.750.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 132.589.083
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.800.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 6 OK Rp 1.800.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 6 OK Rp 1.800.000 PNBP

525112 Belanja Barang Rp 127.089.083

4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 56.999.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 56.999.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 66.290.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 66.290.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 3.800.083
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Matrikulasi 3 Keg Rp 3.800.083 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 2.700.000
4471.SBA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525115 18 OK Rp 2.700.000
4471.SBA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 18 OK Rp 2.700.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.000.000
4471.SBA.001.051.C.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 1.000.000
4471.SBA.001.051.C.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 052 Proses Belajar Mengajar Rp 471.928.709
nasional dan internasional lintas disiplin
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 61.900.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525111 20 OK Rp 22.200.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Mengundang Dosen Tamu dan Praktisi 5 OK Rp 7.200.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Dosen Tamu 8 OK Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Tamu 7 OK Rp 9.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525111 53 OK Rp 39.700.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Dosen Praktisi 8 OK Rp 4.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Tamu 4 OK Rp 11.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Proposal 10 OK Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tertutup 10 OK Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 6 OK Rp 10.200.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Terbuka 15 OK Rp 4.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 226.949.509
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 19 Keg Rp 136.607.925
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 2 Keg Rp 3.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengundang Dosen Tamu dan Praktisi 2 Keg Rp 1.140.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Kompetensi Mahasiswa 12 Keg Rp 6.840.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 8 Keg Rp 31.013.410 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Seminar Ide Tugas Akhir 2 Keg Rp 2.660.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Bahan Ajar / Diktat / Modul MK Wajib dan Pilihan 2 Keg Rp 1.470.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Sarjana 12 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 Bahan Praktikum Proses Belajar Mengajar 6 Keg Rp 60.314.515 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Tamu 8 Keg Rp 18.010.000 PNBP

4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Proposal atau Tugas Akhir 2 Keg Rp 2.660.000 PNBP

4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525112 9 Keg Rp 38.504.500
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Kampus Merdeka Belajar 11 Keg Rp 15.404.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Pelaksanaan Program Merdeka Belajar 13 Keg Rp 23.100.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 10 Keg Rp 51.837.084
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Tamu 6 Keg Rp 17.496.121 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tertutup 10 Keg Rp 1.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 4 Keg Rp 14.883.563 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 1 Keg Rp 1.973.600 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Terbuka 10 Keg Rp 15.983.800 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 93.478.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525115 55 OK Rp 55.504.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Kampus Merdeka Belajar 55 OK Rp 55.504.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 5251151 OK Rp 5.782.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kuliah Tamu 1 OK Rp 5.782.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525115 68 OK Rp 32.192.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Kampus Merdeka Belajar 66 OK Rp 16.860.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Kampus Merdeka Belajar 2 OK Rp 15.332.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 81.437.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 8.437.000
4471.SBA.001.052.525119 Kontribusi Praktikum 1 Keg Rp 8.437.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525119 3 Keg Rp 73.000.000
4471.SBA.001.052.525119 Insentif Mahasiswa Mengikuti Kegiatan MBKM Di Luar Kampus 114 Keg Rp 73.000.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 8.164.200
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525121
12 Bln Rp 8.164.200
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar 12 Bln Rp 8.164.200 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 053 Wisuda dan Yudisium Rp 124.428.000
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 18.000.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525111 12 OK Rp 18.000.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 12 OK Rp 18.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 78.228.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 63.398.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 6 Keg Rp 63.398.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 13.880.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 6 Keg Rp 13.880.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda dan Yudisium (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 950.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendataan Alumni / Tracer Study 1 Keg Rp 950.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 12.000.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 12.000.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas - Sarjana 6 Keg Rp 12.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 16.200.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525115 18 OK Rp 16.200.000

4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 18 OK Rp 16.200.000 PNBP

1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan


055 Pembinaan Karir Mahasiswa Rp 27.662.500
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 5.400.000
4471.SBA.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Pembinaan Karir Mahasiswa (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 5.400.000
4471.SBA.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Pengembangan Karier Mahasiswa. 2 OK Rp 5.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 22.262.500
4471.SBA.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Karir Mahasiswa (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 22.262.500
4471.SBA.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pengembangan Karier Mahasiswa. 8 Keg Rp 22.262.500 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 056 Administrasi Pendidikan Rp 20.250.000
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 6.000.000
4471.SBA.001.056.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525111 6 OK Rp 6.000.000
4471.SBA.001.056.525111 Honorarium Kegiatan Tim Pengelola Website Fakultas Universitas Udayana 6 Orang/Kali Rp 6.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 14.250.000
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 14.250.000
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tim Pengelola Website Fakultas Universitas Udayana 12 Keg Rp 14.250.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 429.735.856
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 315.515.856
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) -35
525112
Keg Rp 212.030.756
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 2 Keg Rp 13.300.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kurikulum 2 Keg Rp 3.640.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev proses pembelajaran 14 Keg Rp 16.382.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Capaian Hasil Pembelajaran 7 Keg Rp 10.002.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Proses Pembelajaran 2 Keg Rp 1.250.000 PNBP

4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen Akreditasi (Borang dan Evaluasi) 2 Keg Rp 13.680.000 PNBP

4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Buku Pedoman Akademik 4 Keg Rp 10.675.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Silabus, SAP, Kontrak Perkuliahan 1 Keg Rp 4.020.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Evaluasi Diri 3 Keg Rp 8.122.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Evaluasi Masa Studi Mahasiswa 5 Keg Rp 4.370.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penjaminan Mutu Akademik Prodi / Fakultas 8 Keg Rp 19.258.920 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Standar Pendidikan 4 Keg Rp 2.200.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Panduan Standar Mutu Pendidikan 1 Keg Rp 4.020.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan SOP Pembelajaran 1 Keg Rp 4.020.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Instrumen Akreditasi LED dan Dokumen Pendukung 1 Keg Rp 6.650.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Evaluasi Diri dan Kinerja Program Studi 4 Keg Rp 21.547.300 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Program Studi 4 Keg Rp 15.526.164 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Lulusan Tepat Waktu 4 Keg Rp 2.200.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Penjaminan Mutu Prodi 2 Keg Rp 1.900.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP lainnya Kegiatan Persiapan Akreditasi Program Studi 2 Keg Rp 5.415.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tim Penyusunan Magang dan Tugas Akhir 2 Keg Rp 1.140.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen Borang IABEE (Indonesian Accreditation Board for Engineering)
2 Keg Rp 13.710.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Akreditasi IABEE (Indonesian Accreditation Board for Engineering) 2 Keg Rp 29.000.872 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)17 Keg - 525112 Rp 97.365.100
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 22 Keg Rp 28.135.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Capaian Hasil Pembelajaran 3 Keg Rp 4.177.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Proses Pembelajaran 3 Keg Rp 4.351.250 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Kurikulum 10 Keg Rp 5.988.750 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum 3 Keg Rp 3.375.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan dan pencetakan pedoman akademik (pascasarjana) 2 Keg Rp 3.420.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Buku Pedoman Disertasi 2 Keg Rp 3.705.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Program Studi 4 Keg Rp 42.787.700 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) 2 Keg Rp 1.425.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka Belajar)
1 Keg - 525112 Rp 6.120.000
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan SOP Penyempurnaan Merdeka Belajar 9 Keg Rp 6.120.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 30.720.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka
1 OK Belajar)
Rp - 525115
18.432.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monev dan Audit Pelaksanaan Standar Program Merdeka Belajar1- OK
Kampus MerdekaRp 18.432.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
2 OK - 525115 Rp 12.288.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Penjaminan Mutu Akademik Prodi / Fakultas 2 OK Rp 12.288.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 83.500.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
5 Keg- 525119Rp 66.000.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Iuran Forum/Asosiasi 4 Keg Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Projek 24 Keg Rp 60.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)1 -Keg 525119 Rp 17.500.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Kurikulum Akreditasi dan Mutu Akademik 20 Keg Rp 17.500.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 371.537.250
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 5.400.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 3 OK Rp 5.400.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Nasional Himpunan Mahasiswa 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan PMW 2 OK Rp 3.600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 250.953.250
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 39 Keg Rp 250.953.250
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Nasional Himpunan Mahasiswa 2 Keg Rp 7.912.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengadakan Musma dan Pelantikan Ormawa (BEM, DPM) 1 Keg Rp 15.540.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Organisasi Kemahasiswaan (MOK) 1 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Mahasiswa / Musyawarah Organisasi Kemahasiswaan (MOK)1 Keg Rp 1.567.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Kegiatan Olahraga (SPORTI) 1 Keg Rp 2.475.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Lomba Akademik Nasional 1 Keg Rp 4.700.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Seminar Nasional 1 Keg Rp 4.650.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 1 Keg Rp 7.375.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan PMW 7 Keg Rp 29.777.500 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal PKM 1 Keg Rp 1.195.000 PNBP

4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pengembangan Bakat Minat 2 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan dan Monev Kegiatan Kemahasiswaan 2 Keg Rp 7.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Minat, Bakat dan Penalaran HMJ 5 Keg Rp 8.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan TBTN (Teknik Back To Nature) 1 Keg Rp 14.250.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Mahasiswa IT-ESEGA 1 Keg Rp 5.700.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Anggota HMTI 1 Keg Rp 2.650.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Mahasiswa BUIL-IT 1 Keg Rp 4.725.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Seminar Nasional (ELFEST) 4 Keg Rp 6.175.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Pelatihan 4 Konsentrasi 2 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Anggota HME 2 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Kegiatan Olahraga (POR ELEKTRO) 3 Keg Rp 3.800.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Mahasiswa ELCCO 4 Keg Rp 4.987.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Mahasiswa (Open Talk) 2 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Education for Development (EFD) 1 Keg Rp 5.210.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kompetisi Rancang Bangun (KRB) 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan PORSENI 1 Keg Rp 16.625.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Mahasiswa PILMAPRES 1 Keg Rp 1.425.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Pelatihan PKM 1 Keg Rp 4.550.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan Lomba KSR 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan Lomba KRTI 1 Keg Rp 9.992.450 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan Lomba Komurindo 1 Keg Rp 9.992.100 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan Lomba KMHE 1 Keg Rp 9.997.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan Lomba Ureka 2 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Civil Education Festival 1 Keg Rp 6.440.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan Lomba IEEE 1 Keg Rp 9.991.700 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 78.184.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 26 OK Rp 78.184.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kelompok Studi Kegiatan Pengembangan Bakat Minat 12 OK Rp 75.384.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan TBTN (Teknik Back To Nature) 14 OK Rp 2.800.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 37.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525119 8 Keg Rp 37.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kelompok Studi Kegiatan Pengembangan Bakat Minat 2 Keg Rp 9.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525119 Insentif Prestasi PKM Mahasiswa 29 Keg Rp 25.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Insentif Prestasi KBMI Mahasiswa 2 Keg Rp 2.500.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
061 Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan Rp 34.800.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525115 Belanja Perjalanan Rp 34.800.000
4471.SBA.001.061.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana)
15 OK - 525115
Rp 34.800.000
4471.SBA.001.061.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Komunitas Basket 15 OK Rp 34.800.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 76.639.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 60.639.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 6 Keg Rp 60.639.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lomba ROBOTEC 1 Keg Rp 9.997.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan kegiatan Lomba Seminar Mahasiswa 2 Keg Rp 20.954.500 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pilmapres 2 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan PORTEKNIK 1 Keg Rp 11.875.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Branch IEEE Unud 3 Keg Rp 3.562.500 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan TFT (Tekno Futsal Tournament) 1 Keg Rp 11.875.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 16.000.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525119 2 Keg Rp 16.000.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Memberikan Penghargaan terhadap Mahasiswa Berprestasi 3 Keg Rp 12.000.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti lomba bidang akademik 4 Keg Rp 4.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 66.386.000
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 19.800.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 10 OK Rp 5.400.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Penyelenggaraan workshop/sosialisasi /seminar/pelatihan 10 OK Rp 5.400.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) - 525111 20 OK Rp 14.400.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Series (Pascasarjana) 12 OK Rp 8.400.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Spartan (Pascasarjana) 8 OK Rp 6.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 9.620.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 3.420.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan workshop/sosialisasi /seminar/pelatihan 6 Keg Rp 3.420.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) - 525112 3 Keg Rp 6.200.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan bagi Dosen 2 Keg Rp 4.775.000 PNBP

4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Series (Pascasarjana) 2 Keg Rp 475.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyelenggarakan Seminar Spartan (Pascasarjana) 2 Keg Rp 950.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 10.966.000
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525115 2 OK Rp 10.966.000
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan bagi Dosen 2 OK Rp 10.966.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 26.000.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525119 2 Keg Rp 25.000.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Pelatihan bagi Dosen 2 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kontribusi Penyelenggaraan Konferensi Nasional Teknik Sipil 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) - 525119 1 Keg Rp 1.000.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Forum / Asosiasi / Konferensi / Pertemuan Ilmiah / Workshop / Pelatihan
1 Keg DosenRp/ Seminar Tingkat
1.000.000
Nasional,
PNBP Internasional

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 806.227.499


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 806.227.499
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 788.827.499
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Pengelola Keuangan Rp 109.320.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 109.320.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 15 O-B Rp 109.320.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Pembuat Komitmen 1 O-B Rp 30.240.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Penandatangan SPM 1 O-B Rp 11.880.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pendukung PPK 5 O-B Rp 18.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Keuangan BLU 5 O-B Rp 38.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Verifikator dan Validator Realisasi Belanja 3 O-B Rp 10.800.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 679.507.499
525112 Belanja Barang Rp 269.279.849
4471.TAA.001.051.C.525112 Pengiriman Surat - 525112 12 Bln Rp 600.000
4471.TAA.001.051.C.525112 Pengiriman Surat dan Pengiriman Paket 12 Bln Rp 600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 38 Keg Rp 268.679.849
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan / Jamuan Delegasi / Tamu / Kunjungan Tamu dari Luar 22 Keg Rp 28.625.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 33 Keg Rp 82.957.349 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Jurusan / Prodi 34 Keg Rp 48.582.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Pegawai dengan Pimpinan 4 Keg Rp 19.190.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 84 Keg Rp 72.060.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 12 Keg Rp 9.120.000 PNBP

4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Rapat Jurusan/Prodi 2 Keg Rp 1.995.000 PNBP


4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Nametag 1 Keg Rp 6.150.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 332.292.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 45 OK Rp 332.292.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 45 OK Rp 332.292.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 7.086.100
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 66 Pegawai/Tahun
Rp 7.086.100
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
64 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)6.345.600 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
2 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai) 740.500 PNBP
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 70.849.550
4471.TAA.001.051.C.525152 Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID-19 - 525152 12 Bln Rp 70.849.550
4471.TAA.001.051.C.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 139 Bln Rp 70.849.550 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Langganan Daya dan Jasa Rp 17.400.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525113 Belanja Jasa Rp 17.400.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Daya dan Jasa Lainnya - 525113 12 Bln Rp 17.400.000
4471.TAA.001.052.525113 Sewa mesin foto copy 24 Bln Rp 17.400.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 186.230.200


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 186.230.200
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 6.863.500
profesional, berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 6.863.500
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 2 Keg Rp 6.863.500
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Tenaga Kependidikan tentang Kepegawaian 2 Keg Rp 5.106.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pengelola Keuangan 1 Keg Rp 1.757.500 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 179.366.700
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 51.300.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 13 OK Rp 12.900.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengelolaan Arsip Fakultas 10 OK Rp 12.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Website 3 OK Rp 900.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi BMN - 525111 16 OK Rp 19.200.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengecekan Barang Ruangan 16 OK Rp 19.200.000 PNBP

4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525111 4 OK Rp 19.200.000

4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan (RKAT) 1 OK Rp 4.800.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Revisi Rencana Kinerja dan Anggaran 3 OK Rp 14.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 91.202.700
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 5 Keg Rp 29.144.700
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Arsip Fakultas 12 Keg Rp 5.742.200 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Unit Bisnis 8 Keg Rp 4.750.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan Rutin Koordinasi Pimpinan (Rapim, Senat dan Komisi) 5 Keg Rp 15.375.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Website 11 Keg Rp 3.277.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi BMN - 525112 1 Keg Rp 4.020.500
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengecekan Barang Ruangan 4 Keg Rp 4.020.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Keuangan - 525112 2 Keg Rp 18.050.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev dan Realisasi Keuangan 5 Keg Rp 6.175.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Verifikasi dan Validasi Permohonan Keringanan Pembayaran Uang kuliah Tunggal10 (UKT)
Keg Rp 11.875.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 4 Keg Rp 39.987.500
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan (RKAT) 7 Keg Rp 6.460.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Rencana Kinerja dan Anggaran 21 Keg Rp 25.222.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LAKIP Fakultas 2 Keg Rp 5.350.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musrenbang Tingkat Fakultas 2 Keg Rp 2.955.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 36.864.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525115 6 OK Rp 36.864.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pertemuan Rutin Koordinasi Pimpinan (Rapim, Senat dan Komisi)6 OK Rp 36.864.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS PERTANIAN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 2.661.384.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 1.517.604.800
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 1.432.825.900
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 1.367.661.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.367.661.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 42 Judul Rp 1.367.661.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Invensi Udayana 3 Judul Rp 342.660.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 35 Judul Rp 875.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Dosen Muda 1 Judul Rp 15.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Udayana 3 Judul Rp 135.001.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 17.590.900
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 17.590.900
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 4 Keg Rp 17.590.900
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 2 Keg Rp 9.970.900 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Hasil Penelitian 1 Keg Rp 6.120.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Ilmiah Rutin 4 Keg Rp 1.500.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 47.574.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 42.260.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525111 2 OK Rp 42.260.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal 2 OK Rp 42.260.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 5.314.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 2 Keg Rp 5.314.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal 1 Keg Rp 3.255.800 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Jurnal / Majalah 2 Keg Rp 2.058.200 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 84.778.900
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 77.896.900
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 36.696.900
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 10 Keg Rp 36.696.900
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 8 Keg Rp 14.612.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Pengabdian Kepada Masyarakat di Desa Binaan 1 Keg Rp 2.279.900 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Observasi Pengabdian kepada Masyarakat Desa Binaan 1 Keg Rp 3.800.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Pendampingan Pengabdian kepada Masyarakat Desa Binaan 1 Keg Rp 16.005.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 3.000.000
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525113 1 Keg Rp 3.000.000
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 3.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 38.200.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada
4471.QEI.002.052.525115 177 OK Rp 38.200.000
Masyarakat - 525115
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 2 OK Rp 3.200.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Sosialisasi Pengabdian kepada Masyarakat Desa Binaan 80 OK Rp 16.000.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525115 Belanja Perjalanan Observasi Pengabdian kepada Masyarakat Desa Binaan 15 OK Rp 3.000.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525115 Belanja Perjalanan Pendampingan Pengabdian kepada Masyarakat Desa Binaan 80 OK Rp 16.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat Rp 6.882.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 6.882.000
ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada
4471.QEI.002.055.525112 1 Keg Rp 6.882.000
Masyarakat - 525112
4471.QEI.002.055.525112 ATK dan BHP Sosialisasi Pengabdian kepada Masyarakat Desa Binaan 1 Keg Rp 6.882.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 23.834.000


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 11.917.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 11.917.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 11.917.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 11.917.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Pembelajaran) - 537112 1 Unit Rp 11.917.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 11.917.000 PNBP
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 11.917.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 11.917.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 11.917.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 11.917.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 11.917.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 11.917.000 PNBP

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 30.000.000


4471.RBJ.002 Prasarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 30.000.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung Pembelajaran Rp 30.000.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
C Perawatan Gedung dan Halaman/Taman Rp 30.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 30.000.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Pemeliharaan Halaman / Taman - 525114 #### M2 Rp 30.000.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Pemeliharaan Lahan Praktikum Fak Pertanian #### M2 Rp 30.000.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 138.635.008


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 138.635.008
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 47.500.008
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 47.500.008
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 47.500.008
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 2 - 525114 1 Unit Rp 1.500.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 2 1 Unit Rp 1.500.000 PNBP
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 2 Unit Rp 46.000.008
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 2 Unit Rp 46.000.008 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 91.135.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 91.135.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 91.135.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 104 Unit Rp 91.135.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 20 Unit Rp 10.000.000 PNBP
Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1
4471.RCA.002.052.A.525114 20 Unit Rp 10.000.000 PNBP
Juta)
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 40 Unit Rp 24.400.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Jaringan Internet (Per Unit Dibawah 1 Juta) 24 Unit Rp 46.735.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 616.896.785


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 616.896.785
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 110.571.335
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 24.600.000
525112 Belanja Barang Rp 14.000.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 12.500.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menerima Kunjungan SMA ke Universitas Udayana 6 Keg Rp 12.500.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 1.500.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 1 Keg Rp 1.200.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Leaflet dan Map Prodi 1 Keg Rp 300.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 10.600.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525115 7 OK Rp 6.300.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Sosialisasi dan Promosi 7 OK Rp 6.300.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525115 1 OK Rp 4.300.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) 1 OK Rp 4.300.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 85.971.335
525112 Belanja Barang Rp 83.471.335
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 50.753.400
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 50.753.400 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 30.148.100
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 30.148.100 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Umum (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.695.800
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Umum 1 Keg Rp 1.695.800 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) - 525112 3 Keg Rp 874.035
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Matrikulasi 3 Keg Rp 874.035 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525113 Belanja Jasa Rp 2.500.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 2.500.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 203.712.953
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 105.131.859
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525112 1 Keg Rp 20.125.900
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Pembelajaran Merdeka Belajar - Kampus Merdeka 3 Keg Rp 20.125.900 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 7 Keg Rp 77.887.915
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 1 Keg Rp 2.469.271 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktikum 4 Keg Rp 4.786.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 1 Keg Rp 6.261.100 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pendidikan Jarak Jauh (PJJ) 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 Bahan Praktikum Proses Belajar Mengajar 2 Keg Rp 59.621.044 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 7.118.044
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 1 Keg Rp 7.118.044 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 44.310.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) -
4471.SBA.001.052.525115 11 OK Rp 44.310.000
525115
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Ujian Proposal 6 OK Rp 25.260.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tertutup 5 OK Rp 19.050.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 54.271.094
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi Bahan Praktikum (Sarjana) - 525121 12 Bln Rp 46.012.500
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Pengadaan Bahan Praktikum 12 Bln Rp 46.012.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 ATK dan Bahan Habis Pakai Persediaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525121 12 Bln Rp 8.258.594
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar 48 Bln Rp 8.258.594 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 13.265.600
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 13.265.600
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 10.300.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 4 Keg Rp 10.300.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.239.200
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 1 Keg Rp 1.239.200 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda dan Yudisium (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.726.400
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendataan Alumni / Tracer Study 1 Keg Rp 1.726.400 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 056 Administrasi Pendidikan Rp 1.543.600
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 1.543.600
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.543.600
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Layanan Updating Informasi Web 2 Keg Rp 1.543.600 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 160.365.401
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.800.000
Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525111 2 OK Rp 1.800.000
(Merdeka Belajar) - 525111
Honorarium Kegiatan Workshop Pembimbing Pembelajaran merdeka belajar Kampus
4471.SBA.001.057.525111 2 OK Rp 1.800.000 PNBP
Merdeka
525112 Belanja Barang Rp 158.565.401
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525112 10 Keg Rp 69.001.165
(Sarjana) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 2 Keg Rp 9.977.565 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan lokakarya penyempurnaan kurikulum 1 Keg Rp 1.442.500 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Workshop dan Pendampingan Akreditasi Jurnal
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 1.442.500 PNBP
Nasional
ATK dan BHP Kegiatan Menyusun pedoman akademik tekait Pembelajaran Kampus
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 10.375.000 PNBP
Merdeka
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Buku Pedoman Akademik 1 Keg Rp 10.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan RPS 1 Keg Rp 1.187.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan SOP layanan Laboratorium 1 Keg Rp 1.562.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan prodi untuk akreditasi 3 Keg Rp 29.590.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum dan Revisi RPS 1 Keg Rp 2.923.600 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525112 7 Keg Rp 57.178.136
(Pascasarjana) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 5 Keg Rp 27.263.236 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi/Penyempurnaan RPS 1 Keg Rp 1.074.900 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan Prodi untuk Akreditasi 3 Keg Rp 28.840.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525112 2 Keg Rp 32.386.100
(Merdeka Belajar) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Pelaksanaan Program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka 2 Keg Rp 22.368.600 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Workshop Pembimbing Pembelajaran merdeka belajar Kampus Merdeka 1 Keg Rp 10.017.500 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 86.566.548
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.800.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 1.800.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Uji Kompetensi SKKNI (Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia) 2 OK Rp 1.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 75.166.548
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 10 Keg Rp 75.166.548
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himaprodi 1 Keg Rp 12.754.724 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM) 1 Keg Rp 3.955.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan HUT dan BK 1 Keg Rp 19.770.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan PMW 1 Keg Rp 2.662.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal PKM 1 Keg Rp 5.650.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Minat, Bakat dan Penalaran BEM 1 Keg Rp 10.033.424 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Program Hibah Bina Desa (PHBD) 1 Keg Rp 4.805.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Percepatan Penyelesaian Tugas Akhir Mahasiswa 1 Keg Rp 1.686.400 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Uji Kompetensi SKKNI (Standar Kompetensi Kerja Nasional
4471.SBA.001.060.525112 1 Keg Rp 8.850.000 PNBP
Indonesia)
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Pelatihan Pengembangan Karakter Kebangsaan dan Pengabdian Masyarakat 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 9.600.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 20 OK Rp 9.600.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengiriman Delegasi Pendamping dan Mahasiswa
4471.SBA.001.060.525115 20 OK Rp 9.600.000 PNBP
Mengikuti Kegiatan Minat, Bakat dan Penalaran
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
061 Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan Rp 16.940.248
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 16.940.248
ATK dan BHP Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan
4471.SBA.001.061.525112 2 Keg Rp 16.940.248
(Sarjana) - 525112
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lembaga Pers Mahasiswa Fakultas 1 Keg Rp 7.282.624 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kesekretariatan DPM (Dewan Perwakilan Mahasiswa) 1 Keg Rp 9.657.624 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 8.295.200
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 8.295.200
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 8.295.200
ATK dan BHP Kegiatan Program Mahasiswa Berwirausaha (PMW) PKM Mahasiswa
4471.SBA.001.062.525112 1 Keg Rp 8.295.200 PNBP
Kewirausahaan
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 7.150.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 4.750.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 4.750.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pilmapres 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 2.400.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525115 5 OK Rp 2.400.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti PIMNAS 5 OK Rp 2.400.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 2.985.900
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 2.985.900
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) -
4471.SBA.001.064.525112 1 Keg Rp 2.985.900
525112
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Nasional 1 Keg Rp 2.985.900 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
066 Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar Rp 5.500.000
berkualitas, dan melayani
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 5.500.000
Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar (Pascasarjana) -
4471.SBA.001.066.525111 11 OK Rp 5.500.000
525111
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium Pembimbing Disertasi (dosen luar) 11 OK Rp 5.500.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 318.451.607


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 318.451.607
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 318.451.607
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 55.860.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 55.860.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 11 O-B Rp 55.860.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Keuangan BLU 11 O-B Rp 55.860.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 262.591.607
525112 Belanja Barang Rp 116.550.512
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 13 Keg Rp 116.550.512
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 4 Keg Rp 1.562.812 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Jurusan / Prodi 18 Keg Rp 11.210.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Senat 4 Keg Rp 7.617.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 60 Keg Rp 81.883.200 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 6 Keg Rp 14.277.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 87.916.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 11 OK Rp 87.916.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 11 OK Rp 87.916.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 40.103.380
Pegawai/
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 36 Rp 40.103.380
Tahun
Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Pegawai/
4471.TAA.001.051.C.525121 36 Rp 40.103.380 PNBP
Koran, dan Air Minum Pegawai) Tahun
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 18.021.715
4471.TAA.001.051.C.525152 Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID-19 - 525152 12 Bln Rp 18.021.715
4471.TAA.001.051.C.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 12 Bln Rp 18.021.715 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 15.961.800


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 15.961.800
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 15.961.800
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525112 Belanja Barang Rp 15.961.800
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 2 Keg Rp 3.971.800
ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran
4471.TAM.001.053.525112 1 Keg Rp 2.332.500 PNBP
(Musrenbang)
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Rencana Kinerja Tahunan (RKT) 1 Keg Rp 1.639.300 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 3 Keg Rp 11.990.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan PPEPP Luaran dan Capaian Tridharma 1 Keg Rp 3.940.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan PPEPP Pengabdian kepada Masyarakat 1 Keg Rp 4.110.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan PPEPP Penelitian 1 Keg Rp 3.940.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS EKONOMI DAN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 9.257.853.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 2.345.573.000
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 1.978.380.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 051 Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian Rp 167.034.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 2.036.000
4471.QEI.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian - 525112 2 Keg Rp 2.036.000
4471.QEI.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Deseminasi Hasil-hasil Penelitian 1 Keg Rp 21.000 PNBP
4471.QEI.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian 1 Keg Rp 2.015.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 128.748.000
4471.QEI.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian - 525115 14 OK Rp 128.748.000
4471.QEI.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Deseminasi Hasil-hasil Penelitian 14 OK Rp 128.748.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 36.250.000
4471.QEI.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian - 525119 2 Keg Rp 36.250.000
4471.QEI.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Deseminasi Hasil-hasil Penelitian 2 Keg Rp 36.250.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 1.400.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.400.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 56 Judul Rp 1.400.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 56 Judul Rp 1.400.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 053 Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian Rp 13.535.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 13.535.000
4471.QEI.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian - 525112 2 Keg Rp 13.535.000
4471.QEI.001.053.525112 ATK DAN BHP KEGIATAN MONITORING DAN EVALUASI KEGIATAN PENELITIAN 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.QEI.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring Capaian Rencana Strategis Bidang Penelitian 1 Keg Rp 3.535.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 307.616.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 385.000
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 3 Keg Rp 385.000
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 3 Keg Rp 385.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 143.131.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525115 14 OK Rp 143.131.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 10 OK Rp 118.763.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Mengikuti Diseminasi Hasil Penelitian 4 OK Rp 24.368.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 164.100.000
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Seminar dan Publikasi Penelitian - 525119 12 Keg Rp 164.100.000
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Bantuan Registrasi Publikasi Internasional terindex Scopus 4 Keg Rp 135.000.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Diseminasi Hasil Penelitian 6 Keg Rp 24.100.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Seminar Nasional Dan Internasional 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Diseminasi Hasil Penelitian 4 Keg Rp 4.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 056 Hak Kekayaan Intelektual (HKI) Rp 56.400.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 56.400.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI - 525119 7 Keg Rp 52.400.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI 24 Keg Rp 44.800.000 PNBP
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Bantuan Biaya Pendaftaran HKI 19 Keg Rp 7.600.000 PNBP
4471.QEI.001.056.525119 Belanja Barang Jasa BLU Lainnya Seminar dan Pelatihan - 525119 1 Keg Rp 4.000.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran Paten dan HKI 1 Keg Rp 4.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 057 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian Rp 33.795.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 6.300.000
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525111 3 OK Rp 6.300.000
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Pemenang Kompetisi Hibah Penelitian dan Pengabdian 3 OK Rp 6.300.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 15.395.000
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525112 3 Keg Rp 15.395.000
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pemenang Kompetisi Hibah Penelitian dan Pengabdian 3 Keg Rp 15.395.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525115 Belanja Perjalanan Rp 12.100.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian -
4471.QEI.001.057.525115 3 OK Rp 12.100.000
525115
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Workshop Pemenang Kompetisi Hibah Penelitian dan
4471.QEI.001.057.525115 3 OK Rp 12.100.000 PNBP
Pengabdian
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 367.193.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 051 Seleksi dan Penilaian Proposal Pengabdian kepada Masyarakat Rp 2.215.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 2.215.000
ATK dan BHP Kegiatan Seleksi dan Penilaian Proposal Pengabdian kepada Masyarakat -
4471.QEI.002.051.525112 1 Keg Rp 2.215.000
525112
4471.QEI.002.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seleksi dan Penilaian Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 2.215.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 357.683.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.700.000
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525111 1 OK Rp 2.700.000
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 1 OK Rp 2.700.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 19.983.000
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 1 Keg Rp 19.983.000
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 2 Keg Rp 19.983.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 10.000.000
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525113 1 Keg Rp 10.000.000
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 2 Keg Rp 10.000.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 325.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 23 Judul Rp 325.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana Mengabdi 23 Judul Rp 325.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 053 Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 7.295.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 7.295.000
ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Pengabdian kepada
4471.QEI.002.053.525112 2 Keg Rp 7.295.000
Masyarakat - 525112
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.002.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Pengabdian Masyarakat 1 Keg Rp 3.760.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Monitoring Capaian Rencana Strategis Bidang Pengabdian Kepada
4471.QEI.002.053.525112 1 Keg Rp 3.535.000 PNBP
Masyarakat

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 312.537.000


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 179.223.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 57.750.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 57.750.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 57.750.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Pembelajaran) - 537112 5 Unit Rp 57.750.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Per Unit 1 Juta Keatas) 5 Unit Rp 57.750.000 PNBP
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
052 Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran Rp 91.473.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
525112 Belanja Barang Rp 3.188.000
4471.RAA.001.052.525112 Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran Lainnya - 525112 8 Unit Rp 3.188.000
4471.RAA.001.052.525112 Pengadaan Peralatan Media Room (Per Unit Dibawah 1 Juta) 8 Unit Rp 3.188.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 88.285.000
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan Pengkondisian Udara (Pembelajaran) - 537112 5 Unit Rp 79.035.000
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan AC 2 PK 5 Unit Rp 79.035.000 PNBP
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran Lainnya - 537112 5 Unit Rp 9.250.000
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan Peralatan Media Room (Per Unit 1 Juta Keatas) 5 Unit Rp 9.250.000 PNBP
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
053 Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran Rp 30.000.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
525112 Belanja Barang Rp 30.000.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.RAA.001.053.525112 Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran - 525112 50 Unit Rp 30.000.000
4471.RAA.001.053.525112 Pengadaan Kursi Kuliah (Per Unit di Bawah 1 Juta) 50 Unit Rp 30.000.000 PNBP
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 133.314.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 133.314.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 133.314.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 133.314.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 5 Unit Rp 100.980.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 5 Unit Rp 100.980.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Perkantoran) - 537112 5 Unit Rp 32.334.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 5 Unit Rp 32.334.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 802.445.200


4471.RCA.001 Pemeliharaan Sarana Pembelajaran [Base Line] Rp 34.000.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Pembelajaran Rp 34.000.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
B Perawatan Meubelair Pembelajaran Rp 34.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 34.000.000
4471.RCA.001.052.B.525114 Perawatan Meubelair Pembelajaran (Non Kapitalisasi) - 525114 400 Unit Rp 34.000.000
4471.RCA.001.052.B.525114 Perawatan Kursi Perkuliahan (Per Unit dibawah 1 Juta) 400 Unit Rp 34.000.000 PNBP
4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 768.445.200
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 268.940.200
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 268.940.200
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 268.940.200
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 2 - 525114 3 Unit Rp 6.154.200
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 2 3 Unit Rp 6.154.200 PNBP
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 8 Unit Rp 262.786.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 8 Unit Rp 262.786.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 499.505.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 499.505.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 499.505.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 515 Unit Rp 499.505.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 25 Unit Rp 17.250.000 PNBP
Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1
4471.RCA.002.052.A.525114 114 Unit Rp 83.220.000 PNBP
Juta)
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 314 Unit Rp 191.540.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Lift (Per Unit Dibawah 1 Juta) 3 Unit Rp 26.400.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan LCD (Per Unit Dibawah 1 Juta) 5 Unit Rp 2.500.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Pompa Air (Per Unit Dibawah 1 Juta) 6 Unit Rp 59.295.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Mesin Riso (Per Unit Dibawah 1 Juta) 2 Unit Rp 3.300.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Jaringan Internet (Per Unit Dibawah 1 Juta) 14 Unit Rp 28.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Jaringan Listrik 32 Unit Rp 88.000.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 4.599.662.325


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 4.599.662.325
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 342.870.400
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 342.870.400
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 900.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 900.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 OK Rp 900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 316.398.400
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Diploma) - 525112 2 Keg Rp 5.325.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Temu Equilibrium Diploma Termuda (TEDT) 2 Keg Rp 5.325.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 145.151.500
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 113.583.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru BIPA (Mahasiswa Asing) 3 Keg Rp 31.568.500 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 107.939.900
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 107.939.900 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 57.982.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Inisiasi HMJ (Program Sarjana) 3 Keg Rp 57.982.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525113 Belanja Jasa Rp 21.400.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525113 2 Keg Rp 5.150.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru BIPA (Mahasiswa Asing) 3 Keg Rp 3.150.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525113 2 Keg Rp 16.250.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 7.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Lainnya Kegiatan Defile dan Tari Kontemporer 1 Keg Rp 9.250.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 4.172.000
4471.SBA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525115 1 OK Rp 4.172.000
4471.SBA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 OK Rp 4.172.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 1.163.556.175
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 148.680.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Diploma) - 525111 140 OK Rp 47.500.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) 11 OK Rp 4.300.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) 10 OK Rp 4.300.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Dosen Praktisi 113 OK Rp 31.700.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan dan Pembekalan Praktek Kerja (PK) 2 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Umum tentang Kewirausahaan dan Soft Skill 4 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525111 10 OK Rp 61.180.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Mengundang Dosen Tamu dan Praktisi 3 OK Rp 22.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Dosen Tamu 3 OK Rp 22.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Semesteran (UTS, UAS) 2 OK Rp 1.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 2 OK Rp 15.680.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525111 67 OK Rp 40.000.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Proposal 35 OK Rp 17.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tertutup 27 OK Rp 13.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 5 OK Rp 9.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 575.989.700
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Diploma) - 525112 14 Keg Rp 46.139.500
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) 4 Keg Rp 9.211.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) 4 Keg Rp 9.211.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Bimbingan dan Ujian Tugas Akhir Mahasiswa (TAS) 2 Keg Rp 6.846.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 13 Keg Rp 2.210.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan dan Pembekalan Praktek Kerja (PK) 2 Keg Rp 5.292.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Umum tentang Kewirausahaan dan Soft Skill 2 Keg Rp 7.574.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Penugasan Mengajar dan Penyusunan Jadwal 4 Keg Rp 5.795.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 22 Keg Rp 365.296.700
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akademic Excursion 3 Keg Rp 3.930.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kemajuan Studi Mahasiswa 3 Keg Rp 15.625.250 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Koordinasi Penugasan Mengajar dan Penyusunan Jadwal 6 Keg Rp 26.531.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Kegiatan Ujian Skripsi 2 Keg Rp 28.350.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester 9 Keg Rp 159.862.200 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Semesteran (UTS, UAS) 4 Keg Rp 7.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester 6 Keg Rp 83.745.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 4 Keg Rp 7.472.750 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Ujian Skripsi 1 Keg Rp 14.850.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Desiminasi Tugas Mengajar dan Pembahasan Proses Pembelajaran
4471.SBA.001.052.525112 6 Keg Rp 17.430.000 PNBP
Program Studi
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 35 Keg Rp 164.553.500
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Kualifikasi 50 Keg Rp 5.250.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Proposal 15 Keg Rp 1.575.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) 10 Keg Rp 14.840.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) 10 Keg Rp 14.840.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tesis 8 Keg Rp 21.060.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tertutup 16 Keg Rp 3.060.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Persiapan Pembentukan Joint Degree Program (MBA) 1 Keg Rp 7.030.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 5 Keg Rp 28.848.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Terbuka 20 Keg Rp 48.095.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Kelayakan 33 Keg Rp 3.465.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kemajuan Studi Mahasiswa (Pascasarjana) 6 Keg Rp 13.880.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Mata Kuliah Penunjang Disertasi 7 Keg Rp 210.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Ujian Proposal 20 Keg Rp 2.400.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 14.000.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 14.000.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Akademic Excursion 3 Keg Rp 14.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 35.458.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) -
4471.SBA.001.052.525115 5 OK Rp 21.196.000
525115
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 5 OK Rp 21.196.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525115 3 OK Rp 14.262.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Benchmarking Pendirian Joint Degree MBA 3 OK Rp 14.262.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 389.428.475
Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar
4471.SBA.001.052.525121 12 Bln Rp 389.428.475
(Sarjana) - 525121
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar 12 Bln Rp 389.428.475 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 509.533.000
dan internasional lintas disiplin
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 481.033.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Diploma) - 525112 2 Keg Rp 4.600.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Tracer Study 2 Keg Rp 4.600.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 422.861.500
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 6 Keg Rp 422.861.500 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 6 Keg Rp 29.974.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Studi Alumni dan Pengguna Lulusan 3 Keg Rp 25.236.500 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 1 Keg Rp 1.612.500 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Monitoring dan Evaluasi kualitas mahasiswa 1 Keg Rp 1.562.500 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Monitoring dan Evaluasi Kepuasan para pemangku kepentingan 1 Keg Rp 1.562.500 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda dan Yudisium (Pascasarjana) - 525112 5 Keg Rp 23.597.500
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendataan Alumni / Tracer Study 5 Keg Rp 23.597.500 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 28.500.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 28.500.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas - Sarjana 6 Keg Rp 28.500.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 056 Administrasi Pendidikan Rp 141.930.000
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 13.450.000
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525112 5 Keg Rp 13.450.000
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Sistem Informasi dan Media FEB 4 Keg Rp 5.130.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Tim Seleksi Bantuan Registrasi Publikasi Internasional terindex Scopus 1 Keg Rp 2.720.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Sistem Informasi Penelitian 1 Keg Rp 1.195.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Sistem Informasi Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 1.195.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Website Berkelas Dunia 1 Keg Rp 3.210.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 128.480.000
4471.SBA.001.056.525113 Belanja Jasa Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525113 4 Keg Rp 128.480.000
4471.SBA.001.056.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Website Berkelas Dunia 1 Keg Rp 60.500.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525113 Belanja Jasa Sistem Pengendalian Beban Kerja (SINDIBEKERJA) 1 Keg Rp 49.500.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525113 Belanja Jasa Lainnya Sistem Informasi Penelitian 1 Keg Rp 13.800.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525113 Belanja Jasa Kegiatan Sistem Informasi Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 4.680.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 1.316.975.350
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 866.616.350
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525112 10 Keg Rp 45.729.500
(Diploma) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Dokumen Mutu Program Studi Diploma 2 Keg Rp 8.147.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Buku Pedoman Akademik 2 Keg Rp 12.820.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kualitas Mahasiswa 2 Keg Rp 7.893.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum dan Revisi RPS 2 Keg Rp 12.327.500 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kepuasan Stakeholder 2 Keg Rp 4.541.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525112 40 Keg Rp 654.930.850
(Sarjana) - 525112
ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kepuasan Stakeholder Terhadap Kualitas Pelayanan
4471.SBA.001.057.525112 3 Keg Rp 12.728.250 PNBP
Program Studi
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Buku Pedoman Akademik 3 Keg Rp 57.972.500 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Peraturan Akademik, Kebijakan Akademik, Standar
4471.SBA.001.057.525112 2 Keg Rp 19.683.600 PNBP
Akademik, Manual Mutu Akademik, Manual Prosedur
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Buku Pedoman Tugas Akhir 1 Keg Rp 2.027.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan Prodi untuk Akreditasi 3 Keg Rp 34.132.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Akademik (Senat Komisi I) 1 Keg Rp 7.090.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Buku Pedoman 2 Keg Rp 15.600.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Buku Pedoman Akademik 1 Keg Rp 69.720.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring Pengembangan Etika Akademik (Senat Komisi III) 1 Keg Rp 6.662.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelarasan Revisi Kurikulum 1 Keg Rp 9.932.300 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring Mutu Akademik 1 Keg Rp 5.055.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen Mutu 3 Keg Rp 25.625.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan Penyusunan Instrument Akreditasi PS. 4.0 (IAPS) 1 Keg Rp 9.682.300 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Sistem Matrik Penilaian Akreditasi 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Capaian Standar IAPS 4.0 1 Keg Rp 12.894.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum dan Revisi RPS 3 Keg Rp 83.482.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Sistem Dokumen Akreditasi 2 Keg Rp 10.635.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan Akreditasi Internal Prodi 1 Keg Rp 4.130.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengajuan Prodi Baru D-IV 1 Keg Rp 10.690.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Pedoman Tugas Akhir (Skripsi, TAS, Tesis, Disertasi) 4 Keg Rp 41.467.500 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan perangkat pembelajaran (RPS, RTM, Silabus Singkat,
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 40.160.000 PNBP
Rubrik Penilaian) untuk prodi Baru D.IV
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tinjauan Hasil AMI 1 Keg Rp 2.680.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Sistem Informasi Manajemen Pengelolaan
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 2.300.000 PNBP
Internal Program Studi (SIMPONI PADI)
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penjaminan Mutu 1 Keg Rp 4.307.500 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Penyelarasan Perangkat Pembelajaran dengan Penekanan Pada
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 4.525.000 PNBP
Penyesuaian Metode Pembelajaran di Prodi
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan Akreditasi Program Studi (Lamemba) 3 Keg Rp 25.440.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Capaian Standar IAPS 4.0 Penelitian 1 Keg Rp 3.535.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Capaian Standar IAPS 4.0 Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 3.535.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Penyempurnaan Buku Pedoman Akademik Program
4471.SBA.001.057.525112 1 Keg Rp 2.747.500 PNBP
Studi
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peninjauan kurikulum, Silabus, RPS dan RTM Program Studi 1 Keg Rp 3.937.500 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Dokumen Mutu Program Studi 1 Keg Rp 2.197.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Akreditasi Program Studi 3 Keg Rp 110.355.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525112 23 Keg Rp 165.956.000
(Pascasarjana) - 525112
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi ABEST21 Internasional (Pascasarjana) 1 Keg Rp 150.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi/Penyempurnaan RPS 5 Keg Rp 50.054.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Borang Jurusan/Prodi 4 Keg Rp 40.240.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Buku Pedoman Akademik 6 Keg Rp 30.122.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Dokumen Mutu (Pascasarjana) 5 Keg Rp 23.860.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kepuasan Stakeholder (Pascasarjana) 5 Keg Rp 21.530.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 138.314.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu
4471.SBA.001.057.525115 5 OK Rp 65.546.000
Akademik (Pascasarjana) - 525115
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Akreditasi ABEST21 Internasional (Pascasarjana) 1 OK Rp 41.734.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Evaluasi/Penyempurnaan RPS 4 OK Rp 23.812.000 PNBP
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu
4471.SBA.001.057.525115 8 OK Rp 72.768.000
Akademik (Sarjana) - 525115
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum dan Revisi RPS 3 OK Rp 35.038.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Benchmarking/Studi banding Penjaminan Mutu 1 OK Rp 9.162.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Akreditasi Jurnal 4 OK Rp 28.568.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 312.045.000
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu
4471.SBA.001.057.525119 2 Keg Rp 12.005.000
Akademik (Sarjana) - 525119
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Iuran Forum/Asosiasi 1 Keg Rp 10.005.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Akreditasi Jurnal 2 Keg Rp 2.000.000 PNBP
Belanja BLU Lainnya Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik
4471.SBA.001.057.525119 4 Keg Rp 300.040.000
(Pascasarjana) - 525119
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Akreditasi ABEST21 Internasional (Pascasarjana) 1 Keg Rp 17.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Akreditasi LAMEMBA (Pascasarjana) 2 Keg Rp 71.010.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Akreditasi LAMEMBA (Pascasarjana) 6 Keg Rp 212.030.000 PNBP
4.1. Terjalinnya kerjasama di berbagai bidang
dengan berbagai pihak, baik di dalam maupun
di luar negeri, untuk meningkatkan kerja sama
strategis dalam rangka akselerasi 058 Kerjasama Berbasis Pendidikan Rp 45.427.000
pengembangan pendidikan, hasil riset, hasil
inovasi ilmu pengetahuan, teknologi, dan
kebudayaan
525112 Belanja Barang Rp 32.920.000
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 32.920.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kerjasama dengan PT Dalam/Luar Negeri Untuk
4471.SBA.001.058.525112 1 Keg Rp 11.900.000 PNBP
Peningkatan Kualitas Riset (Research Center)
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Rapat Peningkatan Kerjasama Tri Dharma Perguruan Tinggi-Sarjana 4 Keg Rp 21.020.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 12.507.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525115 3 OK Rp 12.507.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kerjasama dengan PT Dalam/Luar Negeri
4471.SBA.001.058.525115 3 OK Rp 12.507.000 PNBP
Untuk Peningkatan Kualitas Riset (Research Center)
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
059 Pengadaan Buku Pustaka dan Jurnal Pendukung Pendidikan Rp 936.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 936.000
4471.SBA.001.059.525119 Berlangganan e-journal (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 936.000
4471.SBA.001.059.525119 Berlangganan E-Jurnal dan Majalah (Diploma) 1 Keg Rp 936.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 350.336.500
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 11.700.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 7 OK Rp 11.700.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Bakti Sosial 1 OK Rp 2.700.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM) 1 OK Rp 900.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 3 OK Rp 5.400.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Management Care Education and Training Center 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Badan Semi Otonom (BSO) Kelompok Study Pasar Modal (KSPM) 1 OK Rp 900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 271.066.500
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Diploma) - 525112 3 Keg Rp 5.417.500
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Kegiatan Bulan Bakti Perpajakan 1 Keg Rp 3.085.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Kegiatan Diploma Tax and Accounting Training (DITAT) 2 Keg Rp 2.332.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 26 Keg Rp 265.649.000
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Defile & Tari Kontemporer 1 Keg Rp 37.957.200 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Jumpa Dekanat 1 Keg Rp 6.712.300 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Micro Macro Competition (MMC) 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM) 1 Keg Rp 24.649.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Management Entrepreneur Camp (Me Camp) 1 Keg Rp 5.265.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Managements Week 1 Keg Rp 7.587.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Management National Entrepreneur Talk (MJ-NET) 1 Keg Rp 4.470.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 3 Keg Rp 19.607.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemilu Raya 1 Keg Rp 17.956.300 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelantikan LMFEB 1 Keg Rp 9.499.200 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Kerja Gabungan (RAKERGAB) 1 Keg Rp 10.599.700 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial Mahasiswa (BSM) 1 Keg Rp 44.761.250 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Program Kreatifitas Mahasiswa 3 Keg Rp 18.585.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Penyelenggaraan Accounting Team 1 Keg Rp 3.700.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Kemahasiswaan 3 Keg Rp 4.839.300 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Management Care Education and Training Center 1 Keg Rp 5.443.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Career Management Centre 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Temu Ilmiah 3 Keg Rp 8.713.900 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Program Peningkatan Proposal dan Evaluasi Internal Program
4471.SBA.001.060.525112 3 Keg Rp 7.125.000 PNBP
Kreatifitas Mahasiswa
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Badan Semi Otonom (BSO) Kelompok Study Pasar Modal (KSPM) 1 Keg Rp 2.148.700 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Kemahasiswaan 6 Keg Rp 4.275.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sidang Umum 1 Keg Rp 12.003.150 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 2.600.000
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525113 2 Keg Rp 2.600.000
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Lainnya Kegiatan Bakti Sosial Mahasiswa (BSM) 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Lainnya Kegiatan Sidang Umum 1 Keg Rp 100.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 49.970.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 5 OK Rp 49.970.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mahasiswa Mengikuti Kompetisi Ilmiah, Seni dan Olahraga 4 OK Rp 28.280.000 PNBP
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Support Bagi Mahasiswa Yang Mengadakan Kegiatan
4471.SBA.001.060.525115 1 OK Rp 21.690.000 PNBP
Maupun Mengikuti Kompetisi di Bidang Akademik Maupun Non Akademik
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 15.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525119 4 Keg Rp 15.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Mahasiswa Mengikuti Kompetisi Ilmiah, Seni dan Olahraga 4 Keg Rp 9.250.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Managements Week 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
Belanja BLU Lainnya Support Bagi Mahasiswa Yang Mengadakan Kegiatan Maupun
4471.SBA.001.060.525119 1 Keg Rp 3.750.000 PNBP
Mengikuti Kompetisi di Bidang Akademik Maupun Non Akademik
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
061 Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan Rp 116.790.200
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 26.200.000
Honorarium Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan
4471.SBA.001.061.525111 16 OK Rp 26.200.000
(Sarjana) - 525111
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan BSO Basket 1 OK Rp 600.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan BSO Futsal 1 OK Rp 600.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan BSO Sepak Bola 1 OK Rp 600.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan BSO E-plus 1 OK Rp 600.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Equilibrium Entrepreuneur Challenge (EQUITECH) 1 OK Rp 900.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Menyelenggarakan Pelatihan Software Akuntansi (PSAk) 1 OK Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Bulutangkis 1 OK Rp 600.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Komunitas SDE/PKM 1 OK Rp 2.700.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Economic Journalistic Competition (EJC) 1 OK Rp 1.400.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Nasional HMJ 2 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Young Entrepreneur of Development Economics 1 OK Rp 2.400.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Komunitas Voli 1 OK Rp 600.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Defile dan Tari Kontemporer 1 OK Rp 3.000.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Temu Ilmiah 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Badan Semi Otonom (BSO) Wirausaha Muda (Wida) 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 84.060.200
ATK dan BHP Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan
4471.SBA.001.061.525112 21 Keg Rp 84.060.200
(Sarjana) - 525112
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan BSO Basket 1 Keg Rp 305.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan BSO Futsal 1 Keg Rp 305.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan BSO Sepak Bola 1 Keg Rp 185.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan BSO E-plus 1 Keg Rp 240.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Equilibrium Entrepreuneur Challenge (EQUITECH) 1 Keg Rp 7.861.800 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kesekretariatan BPM (Badan Perwakilan Mahasiswa) 1 Keg Rp 4.517.400 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Economic Development Concentration (Conect) HM Ekonomi
4471.SBA.001.061.525112 1 Keg Rp 3.959.500 PNBP
Pembangunan
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyelenggarakan Kegiatan Accounting Journal Publication (AJP) 1 Keg Rp 5.250.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Bulutangkis 1 Keg Rp 780.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Komunitas SDE/PKM 1 Keg Rp 12.134.500 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Economic Journalistic Competition (EJC) 1 Keg Rp 2.442.200 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Nasional HMJ 2 Keg Rp 9.390.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Young Entrepreneur of Development Economics 1 Keg Rp 360.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal Penelitian dan Artikel Ilmiah
4471.SBA.001.061.525112 1 Keg Rp 4.550.000 PNBP
Himpunan Mahasiswa
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Management Concentration Class Himpunan Mahasiswa 1 Keg Rp 4.575.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Komunitas Voli 1 Keg Rp 205.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Komunitas Suara Satya Sedana 1 Keg Rp 1.955.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Badan Semi Otonom (BSO) Wirausaha Muda (Wida) 2 Keg Rp 8.664.400 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Equilibrium Apretation (EQUATION) 1 Keg Rp 9.900.200 PNBP
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pelatihan Sekretaris, Keuangan dan Protokoler 1 Keg Rp 6.480.200 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 5.530.000
Belanja Jasa Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan
4471.SBA.001.061.525113 6 Keg Rp 5.530.000
(Sarjana) - 525113
4471.SBA.001.061.525113 Belanja Jasa Lainnya Kegiatan Komunitas Basket 1 Keg Rp 750.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525113 Belanja Jasa Kegiatan Komunitas Bulutangkis 1 Keg Rp 780.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.061.525113 Belanja Jasa Kegiatan Komunitas Voli 1 Keg Rp 900.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525113 Belanja Jasa Kegiatan BSO Futsal 12 Keg Rp 960.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525113 Belanja Jasa Kegiatan Komunitas Sepakbola 1 Keg Rp 1.500.000 PNBP
4471.SBA.001.061.525113 Belanja Jasa Kegiatan BSO E-Plus 1 Keg Rp 640.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.000.000
Belanja BLU Lainnya Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan
4471.SBA.001.061.525119 1 Keg Rp 1.000.000
(Sarjana) - 525119
4471.SBA.001.061.525119 Belanja BLU Lainnya Equilibrium Entrepreuneur Challenge (EQUITECH) 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 71.500.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 71.500.000
4471.SBA.001.062.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525119 3 Keg Rp 71.500.000
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Program Mahasiswa Berwirausaha (PMW) PKM Mahasiswa
4471.SBA.001.062.525119 3 Keg Rp 71.500.000 PNBP
Kewirausahaan
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 108.362.700
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.800.000
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 1.800.000
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Pilmapres 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 62.702.700
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 7 Keg Rp 62.702.700
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Equilibrium Art Competition (EAC) 1 Keg Rp 10.674.450 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Equilibrium Sport League (ESL) 1 Keg Rp 10.109.950 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Equilibrium Science Fair (ESF) 1 Keg Rp 10.595.600 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Equilibrium Basketball League (EBL) 3 Keg Rp 6.654.700 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Economic Job Fair 1 Keg Rp 8.313.600 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyelenggarakan Udayana Accounting Days (UAD) 1 Keg Rp 5.650.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pilmapres 1 Keg Rp 10.704.400 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 18.360.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525115 2 OK Rp 18.360.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mahasiswa Mengikuti Kompetisi / Seminar / Konferensi di
4471.SBA.001.063.525115 1 OK Rp 8.280.000 PNBP
Bidang Akademik, Non Akademik, Nasional dan Internasional
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengiriman Delegasi Pendamping dan Mahasiswa
4471.SBA.001.063.525115 1 OK Rp 10.080.000 PNBP
mengikuti Kegiatan Minat, Bakat dan Penalaran
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 25.500.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525119 5 Keg Rp 22.500.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya EBL 3 Keg Rp 3.000.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Equilibrium Art Competition (EAC) 1 Keg Rp 4.500.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Equilibrium Sport League (ESL) 1 Keg Rp 4.500.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Equilibrium Science Fair (ESF) 1 Keg Rp 4.500.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


Belanja BLU Lainnya Kegiatan Mahasiswa Mengikuti Kompetisi / Seminar / Konferensi di
4471.SBA.001.063.525119 1 Keg Rp 6.000.000 PNBP
Bidang Akademik, Non Akademik, Nasional dan Internasional
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Diploma) - 525119 2 Keg Rp 3.000.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Kompetisi / Lomba Mahasiswa 2 Keg Rp 3.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 431.445.000
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 21.200.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 6 OK Rp 21.200.000
Honorarium Kegiatan Penyelenggaraan Pertemuan Ilmiah Tingkat Internasional/ Tingkat
4471.SBA.001.064.525111 5 OK Rp 17.600.000 PNBP
Nasional
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Pengenalan dan Pengembangan Produk Inovasi 1 OK Rp 3.600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 129.075.500
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 10 Keg Rp 129.075.500
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring Dan Evaluasi Kinerja Tenaga Kependidikan 1 Keg Rp 6.185.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kinerja Dosen 1 Keg Rp 7.266.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Pertemuan Ilmiah Tingkat Internasional/ Tingkat
4471.SBA.001.064.525112 4 Keg Rp 75.187.000 PNBP
Nasional
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan dan Pendampingan Kewirausahaan 4 Keg Rp 31.730.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pengenalan dan Pengembangan Produk Inovasi 1 Keg Rp 8.707.500 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 2.000.000
4471.SBA.001.064.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 2.000.000
Belanja Jasa Kegiatan Penyelenggaraan Pertemuan Ilmiah Tingkat Internasional / Tingkat
4471.SBA.001.064.525113 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
Nasional
525115 Belanja Perjalanan Rp 176.032.000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Diploma) -
4471.SBA.001.064.525115 6 OK Rp 28.718.000
525115
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Training Tenaga Asesor Kompetensi 1 OK Rp 960.000 PNBP
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Forum / Asosiasi / Konferensi / Pertemuan
4471.SBA.001.064.525115 5 OK Rp 27.758.000 PNBP
Ilmiah / Workshop / Pelatihan Dosen / Seminar Tingkat Nasional, Internasional
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) -
4471.SBA.001.064.525115 13 OK Rp 97.472.000
525115
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Penyelenggaraan Pertemuan Ilmiah Tingkat Internasional/
4471.SBA.001.064.525115 3 OK Rp 11.200.000 PNBP
Tingkat Nasional
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Workshop Pengenalan dan Pengembangan Produk Inovasi 1 OK Rp 4.172.000 PNBP
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Forum / Asosiasi / Konferensi / Pertemuan Orang/Kal
4471.SBA.001.064.525115 9 Rp 82.100.000 PNBP
Ilmiah / Workshop / Pelatihan Dosen / Seminar Tingkat Nasional, Internasional i
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik
4471.SBA.001.064.525115 6 OK Rp 49.842.000
(Pascasarjana) - 525115
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Forum / Asosiasi / Konferensi / Pertemuan
4471.SBA.001.064.525115 6 OK Rp 49.842.000 PNBP
Ilmiah / Workshop / Pelatihan Dosen / Seminar Tingkat Nasional, Internasional
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 103.137.500
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Diploma) -
4471.SBA.001.064.525119 3 Keg Rp 9.800.000
525119
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Training Tenaga Asesor Kompetensi 1 Keg Rp 7.000.000 PNBP
Belanja BLU Lainnya Mengikuti Forum / Asosiasi / Konferensi / Pertemuan Ilmiah /
4471.SBA.001.064.525119 2 Keg Rp 2.800.000 PNBP
Workshop / Pelatihan Dosen / Seminar Tingkat Nasional, InternasionalKegiatan
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana) - 3 Keg Rp 18.010.000
Belanja BLU Lainnya Mengikuti Forum / Asosiasi / Konferensi / Pertemuan Ilmiah /
4471.SBA.001.064.525119 3 Keg Rp 18.010.000 PNBP
Workshop / Pelatihan Dosen / Seminar Tingkat Nasional, Internasional
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) -
4471.SBA.001.064.525119 6 Keg Rp 75.327.500
525119
Belanja BLU Lainnya Mengikuti Forum / Asosiasi / Konferensi / Pertemuan Ilmiah /
4471.SBA.001.064.525119 4 Keg Rp 54.500.000 PNBP
Workshop / Pelatihan Dosen / Seminar Tingkat Nasional, Internasional
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Penyelenggaraan Pertemuan Ilmiah Tingkat Internasional/
4471.SBA.001.064.525119 1 Keg Rp 1.827.500 PNBP
Tingkat Nasional
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Peningkatan Kompetensi Akademik Dosen 2 Keg Rp 19.000.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 952.272.975


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 952.272.975
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 947.472.975
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 140.618.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 140.618.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 156 O-B Rp 110.640.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Pembuat Komitmen 12 O-B Rp 30.240.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Penandatangan SPM 12 O-B Rp 11.880.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pendukung PPK 60 O-B Rp 31.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 48 O-B Rp 25.440.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu 12 O-B Rp 7.680.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Validator Dokumen Keuangan Fakultas 12 O-B Rp 3.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non PNS - 525111 2306 O-J Rp 29.978.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non PNS 2306 O-J Rp 29.978.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 806.854.975
525112 Belanja Barang Rp 513.301.240
4471.TAA.001.051.C.525112 Pajak Bumi dan Bangunan - 525112 1 Th Rp 25.000.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.C.525112 Pajak Bumi dan Bangunan Atas Sewa Tanah 1 Th Rp 25.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 29 Keg Rp 488.301.240
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan / Jamuan Delegasi / Tamu / Kunjungan Tamu dari Luar 12 Keg Rp 12.480.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Plakat Fakultas 1 Keg Rp 20.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 130 Keg Rp 201.681.740 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Bidang Akademik 4 Keg Rp 15.700.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Pegawai dengan Pimpinan 2 Keg Rp 11.875.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Senat 12 Keg Rp 12.837.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 24 Keg Rp 126.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 12 Keg Rp 39.852.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Rapat Dosen Fakultas 2 Keg Rp 36.175.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Rapat KPS dengan Dosen / Pegawai (Pascasarjana) 8 Keg Rp 11.700.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 76.660.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 10 OK Rp 76.660.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 10 OK Rp 76.660.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 209.254.585
Pegawai/
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 275 Rp 209.254.585
Tahun
Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Pegawai/
4471.TAA.001.051.C.525121 275 Rp 209.254.585 PNBP
Koran, dan Air Minum Pegawai) Tahun
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 7.639.150
4471.TAA.001.051.C.525152 Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID-19 - 525152 12 Bln Rp 7.639.150
4471.TAA.001.051.C.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 12 Bln Rp 7.639.150 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Langganan Daya dan Jasa Rp 4.800.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525113 Belanja Jasa Rp 4.800.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Telepon - 525113 12 Bln Rp 4.800.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Telepon 12 Bln Rp 4.800.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 245.362.500


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 245.362.500
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 34.622.000
berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 5.030.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 1 Keg Rp 5.030.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Pengembangan Diri Tenaga Kependidikan 1 Keg Rp 5.030.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 6.902.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525115 1 OK Rp 6.902.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Kompetensi SDM Tenaga Kependidikan 1 OK Rp 6.902.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 22.690.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525119 1 Keg Rp 22.690.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Bimtek Pengembangan Diri Tenaga Kependidikan 1 Keg Rp 22.690.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 210.740.500
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525112 Belanja Barang Rp 210.740.500
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 27 Keg Rp 159.288.000
ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran
4471.TAM.001.053.525112 1 Keg Rp 8.540.000 PNBP
(Musrenbang)
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Rencana Operasional (Renop) 11 Keg Rp 49.172.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Rencana Kinerja dan Anggaran 3 Keg Rp 24.690.000 PNBP
ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Rencana Kinerja Tahunan (RKT), Rencana Kerja dan
4471.TAM.001.053.525112 1 Keg Rp 12.790.000 PNBP
Anggaran Tahunan (RKAT), Kerangka Acuan Kerja (KAK) dan Rencana Anggaran Biaya (RAB)
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Rencana Strategis 11 Keg Rp 54.253.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Capaian Rencana Strategis 1 Keg Rp 4.152.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LAKIN Fakultas 1 Keg Rp 5.690.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Kepegawaian - 525112 2 Keg Rp 10.412.500
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Percepatan Pengembangan Karier Dosen 1 Keg Rp 5.087.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Pengembangan Sumber Daya (Senat Komisi 2) 1 Keg Rp 5.325.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Keuangan - 525112 1 Keg Rp 12.825.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Rapat Koordinasi Bidang Keuangan 12 Keg Rp 12.825.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 3 Keg Rp 28.215.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Capaian Kinerja Dekan Triwulan 4 Keg Rp 13.920.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Prosedur dan Formulir (SOP) Fakultas 3 Keg Rp 8.310.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Sistem Pengendalian Beban Kerja (SINDIBEKERJA) 1 Keg Rp 5.985.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS PETERNAKAN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 1.090.295.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 716.104.100
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 690.104.100
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 625.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 625.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 25 Judul Rp 625.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 25 Judul Rp 625.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 65.104.100
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 65.104.100
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 2 Keg Rp 65.104.100
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 6 Keg Rp 33.523.100 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Hasil Penelitian 12 Keg Rp 31.581.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 26.000.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 26.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525115 Belanja Perjalanan Rp 16.000.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525115
66 OK Rp 16.000.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melakukan Pengabdian Kepada Masyarakat di Desa Binaan 66 OK Rp 16.000.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 10.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 1 Judul Rp 10.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana untuk Masyarakat 1 Judul Rp 10.000.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 39.707.350


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 2.448.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 2.448.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 2.448.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 2.448.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan alat pengolah data lainnya (Pembelajaran) - 537112 1 Unit Rp 2.448.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Hardisk Eksternal (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 2.448.000 PNBP
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 37.259.350
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 37.259.350
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 28.461.350
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 28.461.350
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 2 Unit Rp 26.013.350
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 26.013.350 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan alat pengolah data pendukung perkantoran lainnya - 537112 1 Unit Rp 2.448.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Hardisk Eksternal (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 2.448.000 PNBP
C Sarana Gedung Perkantoran Rp 8.798.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 8.798.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran - 537112 2 Unit Rp 8.798.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Dispenser (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 8.798.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 43.600.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 43.600.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 35.210.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 35.210.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 35.210.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 1 Unit Rp 35.210.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 1 Unit Rp 35.210.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 8.390.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 8.390.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 8.390.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 26 Unit Rp 8.390.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 3 Unit Rp 1.200.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 3 Unit Rp 2.190.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 20 Unit Rp 5.000.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 196.375.600


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 196.375.600
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 60.143.600
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 34.721.000
525112 Belanja Barang Rp 8.800.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.000.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 6.800.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Leaflet dan Map Prodi 2 Keg Rp 6.800.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 25.921.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525115 3 OK Rp 13.242.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Workshop Publikasi Nasional 3 OK Rp 13.242.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525115 9 OK Rp 12.679.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) 9 OK Rp 12.679.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 25.422.600
525112 Belanja Barang Rp 25.422.600
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 12.112.500
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 12.112.500 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 7.000.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 7.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 5.700.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerja Sosial (Kersos) dan Bakti Sosial (Baksos) (Sarjana) 1 Keg Rp 5.700.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 610.100
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Matrikulasi 2 Keg Rp 183.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Mahasiswa Baru 2 Keg Rp 427.100 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 77.382.450
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 58.008.150
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 4 Keg Rp 52.898.150
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktikum 1 Keg Rp 47.825.750 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Rapat Kegiatan Akademik Mahasiswa 3 Keg Rp 1.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Semesteran (UTS, UAS) 2 Keg Rp 1.572.400 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Akhir Semester 20 Keg Rp 2.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525112 1 Keg Rp 5.110.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Kampus Merdeka Belajar 1 Keg Rp 5.110.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 19.374.300
4471.SBA.001.052.525121 ATK dan Bahan Habis Pakai Persediaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525121 12 Bln Rp 19.374.300
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar 13 Bln Rp 19.374.300 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 1.500.000
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 500.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 500.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 1 Keg Rp 500.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 1.000.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525115 4 OK Rp 1.000.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Tracer Study 4 OK Rp 1.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 056 Administrasi Pendidikan Rp 3.750.000
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 3.750.000
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 3.750.000
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Pencetakan Pedoman Akademik 1 Keg Rp 3.750.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 20.879.200
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 5.979.200
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana) 2 Keg
- 525112 Rp 5.979.200
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum Akreditasi dan Mutu Akademik 1 Keg Rp 4.540.300 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Melaksanakan Penyusunan/Penyempurnaan RPS, Kontrak Perkuliahan 1 Keg Rp 1.438.900 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 14.900.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
40 OK - 525115
Rp 14.900.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melakukan Kerjasama Dengan Industri untuk Teaching Industry40 OK Rp 14.900.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 25.306.350
inovasi mahasiswa dan lulusan
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 25.306.350
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 6 Keg Rp 25.306.350
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bantuan Kegiatan Pengembangan Minat Bakat dan Penalaran DPM 6 Keg Rp 6.600.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 1 Keg Rp 1.897.100 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan PMW 1 Keg Rp 1.907.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemantapan dan Pelaksanaan PKM 5 Keg Rp 7.875.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal IPTEKMA 1 Keg Rp 4.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerimaan Kunjungan Ormawa dan Mahasiswa 1 Keg Rp 3.026.750 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
061 Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan Rp 5.404.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 5.404.000
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112
1 Keg Rp 5.404.000
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kesekretariatan BPM (Badan Perwakilan Mahasiswa) 4 Keg Rp 5.404.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 2.010.000
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 2.010.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.010.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Peran UP3 Unit Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat1 Keg Rp 2.010.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 85.318.050


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 85.318.050
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 85.318.050
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 44.400.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 44.400.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 10 O-B Rp 44.400.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Keuangan BLU 10 O-B Rp 44.400.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 40.918.050
525112 Belanja Barang Rp 20.918.050
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 6 Keg Rp 20.918.050
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan / Jamuan Delegasi / Tamu / Kunjungan Tamu dari Luar 1 Keg Rp 1.025.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Jurusan / Prodi 2 Keg Rp 2.992.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Pertemuan KPS dengan Mahasiswa (Pascasarjana) 2 Keg Rp 1.900.550 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 4 Keg Rp 15.000.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 20.000.000
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 35 Pegawai/Tahun
Rp 20.000.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
35 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)
20.000.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 9.189.900


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 9.189.900
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 9.189.900
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525112 Belanja Barang Rp 9.189.900
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 2 Keg Rp 6.644.600
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akademika/Rapat Senat Terbuka 8 Keg Rp 3.797.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Tata Kelola Prima untuk Menunjang Pelayanan Umum 2 Keg Rp 2.847.100 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 1 Keg Rp 2.545.300
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musrenbang Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 2.545.300 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 4.007.077.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 2.373.044.598
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 2.277.446.598
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 2.185.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.185.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 89 Judul Rp 2.185.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 80 Judul Rp 2.000.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Dosen Muda 7 Judul Rp 105.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Udayana 2 Judul Rp 80.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 51.400.598
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.000.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 2 OK Rp 2.000.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian (TERJEMAHAN) 2 OK Rp 2.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 37.970.598
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 3 Keg Rp 37.970.598
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Hasil Penelitian 1 Keg Rp 27.954.348 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Ilmiah Rutin 1 Keg Rp 1.425.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian (TERJEMAHAN) 1 Keg Rp 8.591.250 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 11.430.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525115 2 OK Rp 11.430.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian (TERJEMAHAN) 2 OK Rp 11.430.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 22.650.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 22.650.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 2 Keg Rp 22.650.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Publikasi Jurnal 2 Keg Rp 18.000.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Tim Proseding 1 Keg Rp 4.650.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 057 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian Rp 18.396.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 18.396.000
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525112 1 Keg Rp 18.396.000
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tim Pengelola Skema Penelitian 1 Keg Rp 18.396.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 95.598.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 95.598.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 8.170.000
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 2 Keg Rp 8.170.000
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 3 Keg Rp 8.170.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 87.428.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 4 Judul Rp 87.428.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana untuk Masyarakat 4 Judul Rp 87.428.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 133.481.924


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 103.107.700
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 27.716.700
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 27.716.700
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 27.716.700
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Pembelajaran) - 537112 2 Unit Rp 27.716.700
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 27.716.700 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
052 Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran Rp 33.460.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 33.460.000
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan Pengkondisian Udara (Pembelajaran) - 537112 4 Unit Rp 33.460.000
4471.RAA.001.052.537112 Pengadaan AC 1 PK 4 Unit Rp 33.460.000 PNBP
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
053 Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran Rp 41.931.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
525112 Belanja Barang Rp 25.176.000
4471.RAA.001.053.525112 Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran - 525112 50 Unit Rp 25.176.000
4471.RAA.001.053.525112 Pengadaan Kursi Kuliah (Per Unit di Bawah 1 Juta) 50 Unit Rp 25.176.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 16.755.000
4471.RAA.001.053.537112 Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran - 537112 13 Unit Rp 16.755.000
4471.RAA.001.053.537112 Pengadaan Papan Tulis (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 2.968.000 PNBP
4471.RAA.001.053.537112 Pengadaan Meja Sidang (Per Unit 1 Juta Keatas) 5 Unit Rp 5.135.000 PNBP
4471.RAA.001.053.537112 Pengadaan Kursi BAR (Per Unit 1 Juta Keatas) 3 Unit Rp 4.200.000 PNBP
4471.RAA.001.053.537112 Pengadaan White Board (Large Standing) (Per Unit 1 Juta Keatas) 3 Unit Rp 4.452.000 PNBP
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 30.374.224
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 1.218.600
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 1.218.600
525112 Belanja Barang Rp 1.218.600
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran lainnya - 525112 2 Unit Rp 1.218.600
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Kabel (per unit dibawah 1 juta) 2 Unit Rp 1.218.600 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran Rp 29.155.624
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 29.155.624
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran - 537112 7 Unit Rp 29.155.624
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meja kerja staf (Per Unit 1 Juta Keatas) 3 Unit Rp 15.567.000 PNBP
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Lemari kaca (Per Unit 1 Juta Keatas) 4 Unit Rp 13.588.624 PNBP

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 131.500.000


4471.RBJ.001 Prasarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 131.500.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung Pembelajaran Rp 131.500.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Rehabilitasi Gedung Rp 131.500.000
537113 Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp 131.500.000
4471.RBJ.001.051.A.537113 Rehabilitasi Gedung (Kapitalisasi) - 537113 71 M2 Rp 131.500.000
4471.RBJ.001.051.A.537113 Perencanaan Rehab Gedung FMIPA (Gedung AI, Gedung UKM) 1 Pkt Rp 100.000.000 PNBP
4471.RBJ.001.051.A.537113 Pengadaan Vertical Blind (Nilai 25 Juta Keatas) 70 M2 Rp 31.500.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 75.400.000


4471.RCA.001 Pemeliharaan Sarana Pembelajaran [Base Line] Rp 1.500.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Pembelajaran Rp 1.500.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Perawatan Peralatan Pembelajaran Rp 1.500.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 1.500.000
4471.RCA.001.052.A.525114 Perawatan Peralatan Laboratorium Non Kapitalisasi - 525114 3 Unit Rp 1.500.000
4471.RCA.001.052.A.525114 Pemeliharaan Alat Lab (Per Unit Dibawah 1 Juta) 3 Unit Rp 1.500.000 PNBP
4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 73.900.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 39.400.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 39.400.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 39.400.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 2 - 525114 1 Unit Rp 4.110.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 2 1 Unit Rp 4.110.000 PNBP
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 2 Unit Rp 35.290.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 2 Unit Rp 35.290.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 34.500.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 34.500.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 34.500.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 84 Unit Rp 34.500.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 20 Unit Rp 5.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 10 Unit Rp 2.500.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 54 Unit Rp 27.000.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 1.000.568.522


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 1.000.568.522
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 150.533.572
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 30.769.900
525112 Belanja Barang Rp 27.447.900
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 5 Keg Rp 24.197.900
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Cetak Buku Informasi Akademik 1 Keg Rp 1.600.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 4 Keg Rp 22.597.900 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 3.250.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Leaflet dan Map Prodi 1 Keg Rp 1.250.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 3.322.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525115 2 OK Rp 3.322.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Pameran dan Promosi di Bali 2 OK Rp 3.322.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 119.763.672
525112 Belanja Barang Rp 119.763.672
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 62.220.172
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 62.220.172 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 28.825.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 28.825.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Umum (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 3.300.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Umum 1 Keg Rp 3.300.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 11.875.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerja Sosial (Kersos) dan Bakti Sosial (Baksos) (Sarjana) 4 Keg Rp 11.875.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) - 525112 3 Keg Rp 5.418.500
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Matrikulasi 3 Keg Rp 5.418.500 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 8.125.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial Tahunan Badan Perwakilan Mahasiswa 1 Keg Rp 8.125.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 386.463.750
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 12.500.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525111 11 OK Rp 10.700.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 1 OK Rp 2.700.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Profesi Apoteker (PKPA) 10 OK Rp 8.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525111 2 OK Rp 1.800.000
4471.SBA.001.052.525111 Honoraium WORKSHOP PEMBIMBING MBKM 2 OK Rp 1.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 179.878.450
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 24 Keg Rp 174.072.250
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi / Pembelajaran Mahasiswa Semester Genap dan Ganjil 2 Keg Rp 9.972.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 4 Keg Rp 14.225.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Seminar Sitasi Karya Ilmiah 1 Keg Rp 4.560.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Seminar Akademik 1 Keg Rp 2.137.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Dosen Tamu 1 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktikum 1 Keg Rp 430.100 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Rapat Kegiatan Akademik Mahasiswa 5 Keg Rp 5.937.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester 4 Keg Rp 15.170.800 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester 2 Keg Rp 6.145.800 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 2 Keg Rp 17.258.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Seminar Ide Tugas Akhir 2 Keg Rp 4.037.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Bahan Ajar / Diktat / Modul MK Wajib dan Pilihan 1 Keg Rp 9.426.850 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Ujian Skripsi 2 Keg Rp 4.282.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 Bahan Praktikum Proses Belajar Mengajar 1 Keg Rp 34.331.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Tamu 2 Keg Rp 7.903.200 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Ujian PKL 2 Keg Rp 5.511.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Proses Belajar Mengajar 2 Keg Rp 4.560.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Proposal atau Tugas Akhir 4 Keg Rp 18.762.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar 1 Keg Rp 7.045.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.386.200
4471.SBA.001.052.525112 Bahan Praktikum Proses Belajar Mengajar 1 Keg Rp 2.386.200 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525112 1 Keg Rp 3.420.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Persiapan Monev MBKM 1 Keg Rp 3.420.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 41.900.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 41.900.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Praktek Kerja Profesi Apoteker (PKPA) 4 Keg Rp 41.900.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 152.185.300
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525121
12 Bln Rp 943.200
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar 12 Bln Rp 943.200 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi Bahan Praktikum (Sarjana) - 525121 12 Bln Rp 151.242.100
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Pengadaan Bahan Praktikum 25 Bln Rp 151.242.100 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 7.635.000
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 7.635.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 7.635.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 2 Keg Rp 7.635.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 056 Administrasi Pendidikan Rp 9.958.600
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 9.958.600
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Pascasarjana) - 525112 6 Keg Rp 9.958.600
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Administrasi Pendidikan 1 Keg Rp 933.600 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pembagian Mengajar Semester Ganjil 2 Keg Rp 3.087.500 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pembagian Mengajar Semester Genap 2 Keg Rp 3.087.500 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Rutin Prodi 2 Keg Rp 2.850.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 122.281.050
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 113.275.050
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) -16
525112
Keg Rp 76.572.550
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Pembelajaran 2 Keg Rp 5.061.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mencetak Buku Log 2 Keg Rp 9.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev proses pembelajaran 4 Keg Rp 9.225.100 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Capaian Hasil Pembelajaran 1 Keg Rp 1.400.700 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan SOP Standar Pelayanan Prima Unit-unit Kerja 1 Keg Rp 6.655.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum 1 Keg Rp 2.611.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum 1 Keg Rp 2.007.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Kurikulum, Silabus dan SAP Program Studi 2 Keg Rp 5.393.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Panduan Akademik 1 Keg Rp 10.935.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Buku Pedoman Akademik 1 Keg Rp 8.019.350 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen SPMI 1 Keg Rp 1.800.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan prodi untuk akreditasi 1 Keg Rp 4.664.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Koordinasi Persiapan Assessment Lapangan Reakreditasi Prodi 1 Keg Rp 3.800.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Penyempurnaan Buku Pedoman Akademik Program Studi 1 Keg Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)
1 Keg
- 525112 Rp 1.662.500
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 1 Keg Rp 1.662.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka Belajar)
3 Keg - 525112
Rp 35.040.000
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Workshop Pembimbing MBKB 1 Keg Rp 2.900.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev MBKM 1 Keg Rp 12.150.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Pedoman MBKM 1 Keg Rp 19.990.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 9.006.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
3 Keg- 525119Rp 9.006.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Iuran Forum/Asosiasi 2 Keg Rp 7.506.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Pembayaran Iuran MIPANET 1 Keg Rp 1.500.000 PNBP
4.1. Terjalinnya kerjasama di berbagai bidang
dengan berbagai pihak, baik di dalam maupun
di luar negeri, untuk meningkatkan kerja sama
strategis dalam rangka akselerasi 058 Kerjasama Berbasis Pendidikan Rp 6.730.000
pengembangan pendidikan, hasil riset, hasil
inovasi ilmu pengetahuan, teknologi, dan
kebudayaan
525112 Belanja Barang Rp 5.650.000
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 5.650.000
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Bidang Pendidikan 1 Keg Rp 3.275.000 PNBP
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Peninjauan Kerjasama (TU Fakultas MIPA) 3 Keg Rp 2.375.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 1.080.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525115 4 OK Rp 1.080.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Bidang Pendidikan (TU Fakultas MIPA) 4 Orang/Kali Rp 1.080.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 178.160.450
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 178.160.450
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 21 Keg Rp 178.160.450
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Ilmiah dan Sosial Mahasiswa (BISMA) 1 Keg Rp 8.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Inisiasi PKM 1 Keg Rp 16.050.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Jumpa Dekanat 1 Keg Rp 4.171.800 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Nasional Himpunan Mahasiswa 2 Keg Rp 19.296.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan HUT dan BK 1 Keg Rp 19.750.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Penghijauan Kampus (Go Green) 1 Keg Rp 7.625.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penelitian Mahasiswa 1 Keg Rp 7.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Laporan PKM 1 Keg Rp 5.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal PKM 2 Keg Rp 10.293.200 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemilu Raya 1 Keg Rp 10.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan dan Monev Kegiatan Kemahasiswaan 2 Keg Rp 7.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Minat, Bakat dan Penalaran HMJ 2 Keg Rp 8.608.800 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Percepatan Penyelesaian Tugas Akhir Mahasiswa 2 Keg Rp 15.980.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Tugas Akhir Bagi Mahasiswa 2 Keg Rp 10.025.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pemrograman Jaringan Bagi Mahasiswa 1 Keg Rp 7.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pemrograman Lanjut dengan Metode Komputasi 1 Keg Rp 7.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop PKM 1 Keg Rp 9.620.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan 100 Hari Kerja Lembaga Mahasiswa 1 Keg Rp 4.240.150 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 12.220.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 12.220.000
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 12.220.000
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Kewirausahaan 1 Keg Rp 12.220.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 96.375.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 70.503.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 6 Keg Rp 70.503.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lomba Sain Project Nasional 1 Keg Rp 11.750.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan LKMM dan Softskills Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 10.714.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan LKMM Tingkat Dasar 1 Keg Rp 10.714.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Olimpiade On MIPA 1 Keg Rp 22.000.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 1 Keg Rp 8.875.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Porseni 1 Keg Rp 6.450.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 25.872.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525115 4 OK Rp 25.872.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengiriman Delegasi Pendamping dan Mahasiswa mengikuti Kegiatan
4 OK Minat, Bakat
Rp dan Penalaran
25.872.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 30.211.100
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 3.300.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 3 OK Rp 3.300.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Menjadi Pembicara Pada Pertemuan / Seminar Nasional / Internasional 3 OK Rp 3.300.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 12.953.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 12.953.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan bagi Dosen 1 Keg Rp 6.485.500 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik 1 Keg Rp 6.467.500 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 11.458.100
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525115 2 OK Rp 11.458.100
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Menghadiri Pertemuan Forum/Asosiasi 2 OK Rp 11.458.100 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.500.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 2.500.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Forum / Asosiasi / Konferensi / Pertemuan Ilmiah / Workshop / Pelatihan
1 Keg DosenRp/ Seminar Tingkat
2.500.000
Nasional,
PNBP Internasional

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 258.192.256


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 258.192.256
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 258.192.256
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 62.400.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 62.400.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 51 O-B Rp 62.400.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pendukung PPK 3 O-B Rp 10.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pengelola Administrasi Perpajakan PNBP 12 O-B Rp 40.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Verifikator dan Validator 36 O-B Rp 10.800.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 195.792.256
525112 Belanja Barang Rp 111.180.400
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 12 Keg Rp 111.180.400
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 7 Keg Rp 21.101.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Jurusan / Prodi 2 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Bidang Akademik 2 Keg Rp 3.325.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Pegawai dengan Pimpinan 4 Keg Rp 12.825.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Senat 4 Keg Rp 11.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 23 Keg Rp 48.278.900 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 4 Keg Rp 11.875.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 48.798.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 18 OK Rp 48.798.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Perjalanan Dinas Pimpinan 18 Orang/Kali Rp 48.798.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 35.813.856
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 5 Pegawai/Tahun
Rp 35.813.856
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
4 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)4.566.200 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525121 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 1 O-T Rp 31.247.656 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 34.889.700


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 34.889.700
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 6.600.000
berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 900.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525111 1 OK Rp 900.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Narasumber Luar Pelatihan Publik Speaking / Kepribadian Tenaga Kependidikan 1 OK Rp 900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 5.700.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 5 Keg Rp 5.700.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Publik Speaking / Kepribadian Tenaga Kependidikan 1 Keg Rp 1.900.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pembinaan Kearsipan 1 Keg Rp 475.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pengolah Data Akademik 1 Keg Rp 712.500 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Komputer 1 Keg Rp 950.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Tenaga Kependidikan Kepegawaian 1 Keg Rp 1.662.500 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 28.289.700
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525112 Belanja Barang Rp 28.289.700
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 2 Keg Rp 6.634.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Update Website 4 Keg Rp 2.850.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Capaian Kinerja Dekan Triwulan 3 Keg Rp 3.784.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 5 Keg Rp 21.655.700
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran (Musrenbang)
1 Keg Rp 4.555.700 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Rencana Kinerja dan Anggaran 1 Keg Rp 3.562.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Rencana Kinerja Tahunan (RKT), Rencana Kerja dan Anggaran1Tahunan
Keg (RKAT),
Rp Kerangka
3.562.500
Acuan Kerja
PNBP
(KAK) dan Rencana Anggaran Bia
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Penyusunan Rencana Operasional (Renop) 1 Keg Rp 4.987.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Reviu Rencana Strategis 2020-2024 1 Keg Rp 4.987.500 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS KEDOKTERAN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 1.931.250.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 1.115.076.100
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 943.820.250
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 878.314.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 878.314.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 24 Judul Rp 878.314.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Grup Riset Udayana 2 Judul Rp 135.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Invensi Udayana 2 Judul Rp 250.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Udayana 20 Judul Rp 493.314.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 24.305.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 15.900.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 15 OK Rp 15.900.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Hasil Penelitian 15 OK Rp 15.900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 8.405.000
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 1 Keg Rp 8.405.000
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Hasil Penelitian 1 Keg Rp 8.405.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 20.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 20.000.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 4 Keg Rp 20.000.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Jurnal indonesia medicus veteriner FKH 2 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Jurnal buletin vetiner udayana 2 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Jurnal veteriner 2 Keg Rp 7.500.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Jurnal ilmu kesehatan hewan 2 Keg Rp 5.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 056 Hak Kekayaan Intelektual (HKI) Rp 21.201.250
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 13.500.000
4471.QEI.001.056.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Pelatihan - 525111 15 OK Rp 13.500.000
4471.QEI.001.056.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Pelatihan HKI 15 OK Rp 13.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 7.701.250
4471.QEI.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Pelatihan - 525112 1 Keg Rp 7.701.250
4471.QEI.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Pelatihan HKI 1 Keg Rp 7.701.250 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 171.255.850
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 171.255.850
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 62.755.850
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan KKN-PPM - 525112 1 Keg Rp 22.755.850
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Kerja Veteriner 1 Keg Rp 22.755.850 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 1 Keg Rp 40.000.000
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Pengabdian Kepada Masyarakat di Desa Binaan 1 Keg Rp 40.000.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 1.000.000
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525113 1 Keg Rp 1.000.000
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kuliah Kerja Veteriner (KKV) 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 31.500.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan KKN-PPM - 525115 140 OK Rp 31.500.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kuliah Kerja Veteriner 140 OK Rp 31.500.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 76.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 4 Judul Rp 76.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana untuk Masyarakat 4 Judul Rp 76.000.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 86.034.400


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 86.034.400
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 32.500.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 32.500.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525114 Belanja Pemeliharaan Rp 32.500.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 2 - 525114 1 Unit Rp 2.500.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 2 1 Unit Rp 2.500.000 PNBP
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 1 Unit Rp 30.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 1 Unit Rp 30.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 53.534.400
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 53.534.400
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 53.534.400
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 102 Unit Rp 53.534.400
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 19 Unit Rp 5.225.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 16 Unit Rp 10.400.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 50 Unit Rp 26.944.400 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan LCD (Per Unit Dibawah 1 Juta) 15 Unit Rp 3.465.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Pompa Air (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 2.627.100 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Jaringan Air (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 4.872.900 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 590.022.060


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 590.022.060
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 33.189.800
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 17.483.000
525112 Belanja Barang Rp 5.510.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 3.010.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 1 Keg Rp 3.010.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.500.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 11.973.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525115 30 OK Rp 6.990.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Pembuatan Atribut Sosialisasi dan Promosi 30 OK Rp 6.990.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525115 1 OK Rp 4.983.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) 1 OK Rp 4.983.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 15.706.800
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 5.400.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 6 OK Rp 5.400.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 6 OK Rp 5.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 10.306.800
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 5.192.500
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 5.192.500 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 5.114.300
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 5.114.300 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 346.069.260
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 8.400.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525111 1 OK Rp 5.400.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 1 OK Rp 5.400.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 3.000.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pembekalan PPDH 2 OK Rp 3.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 268.528.042
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 30.503.642
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar bagi Mhs baru dan kuliah One Health2 Keg Rp 1.125.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kersos Keswan 1 Keg Rp 24.503.642 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembekalan PPDH 2 Keg Rp 4.875.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanan Praktek Profesi (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 232.453.050
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Biaya Pelaksanan Praktek Profesi 2 Keg Rp 127.071.770 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan Profesi Dokter 2 Keg Rp 105.381.280 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 5.571.350
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 1 Keg Rp 3.476.900 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Pascasarjana 2 Keg Rp 2.094.450 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 1.000.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 1.000.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kersos Keswan 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 5.038.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 5251151 OK Rp 5.038.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 1 OK Rp 5.038.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 63.103.218
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525121
12 Bln Rp 63.103.218
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar 12 Bln Rp 63.103.218 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 75.921.400
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 73.671.400
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 72.921.400
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 5 Keg Rp 40.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelantikan Mahasiswa Profesi 6 Keg Rp 32.921.400 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 750.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 1 Keg Rp 750.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 2.250.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525115 1 OK Rp 2.250.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Tracer Study 1 OK Rp 2.250.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 056 Administrasi Pendidikan Rp 5.176.300
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 5.176.300
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.000.000
4471.SBA.001.056.525112 Cetak Dokumen Akademik (Kartu Seminar Bimbingan Skripsi, PA) 1 Keg Rp 2.000.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 3.176.300
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Administrasi Pendidikan 4 Keg Rp 3.176.300 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 45.031.200
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 45.031.200
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
3 Keg Rp 14.399.950
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyusun Panduan Akademik 3 Keg Rp 10.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penjaminan Mutu Akademik Prodi / Fakultas 1 Keg Rp 3.899.950 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)
3 Keg
- 525112 Rp 30.631.250
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 1 Keg Rp 24.131.250 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mencetak panduan akademik 2 Keg Rp 6.500.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 65.298.400
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 23.737.400
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 9 Keg Rp 23.737.400
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Field Trip 1 Keg Rp 3.528.200 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Jumpa Dekanat 1 Keg Rp 1.943.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Munas mukernah mahasiswa 1 Keg Rp 105.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan PMW 1 Keg Rp 4.358.700 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Jurnalistik dan Bulan Bahasa 1 Keg Rp 3.152.600 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Kepeminpinan dan Managemen Organisasi FKH 1 Keg Rp 3.845.200 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemilu Raya 1 Keg Rp 2.647.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Prestasi Mahasiswa 1 Keg Rp 105.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Minpro 1 Keg Rp 4.052.200 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 41.561.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 3 OK Rp 41.561.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kersos & Basis 1 OK Rp 23.750.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Munas mukernah mahasiswa 1 OK Rp 7.916.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pembinaan Prestasi Mahasiswa 1 OK Rp 9.895.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 3.375.700
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 3.375.700
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 3.375.700
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa FKH 1 Keg Rp 3.375.700 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 15.960.000
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 5.400.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 5.400.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Penyelenggaraan Seminar Nasional 1 OK Rp 5.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 10.560.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 10.560.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Seminar Nasional 1 Keg Rp 5.210.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Lokakarya Submit Jurnal Bereputasi 1 Keg Rp 5.350.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 124.828.240


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 124.828.240
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 124.828.240
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 39.600.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 39.600.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 7 O-B Rp 39.600.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pendukung PPK 2 O-B Rp 6.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Keuangan BLU 5 O-B Rp 33.600.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 85.228.240
525112 Belanja Barang Rp 27.166.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 4 Keg Rp 27.166.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Senat 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan rapat penetapan angka kredit fakultas 1 Keg Rp 1.900.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 12 Keg Rp 11.200.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 4 Keg Rp 9.316.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 27.138.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 6 OK Rp 27.138.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 6 OK Rp 27.138.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 30.924.240
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 40 Pegawai/Tahun
Rp 30.924.240
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
40 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)
30.924.240 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 15.289.200


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 15.289.200
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 3.990.000
berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 3.990.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 1 Keg Rp 3.990.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pengelola Keuangan 1 Keg Rp 3.990.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 11.299.200
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525112 Belanja Barang Rp 11.299.200
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 1 Keg Rp 2.500.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Arsip Fakultas 2 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 3 Keg Rp 7.279.200
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran (Musrenbang)
1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LAKIP Fakultas 1 Keg Rp 1.264.600 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Kinerja Dekan dengan Rektor 4 Keg Rp 1.014.600 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Keuangan - 525112 1 Keg Rp 1.520.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Rapat Koordinasi Bidang Keuangan 1 Keg Rp 1.520.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS TEKNOLOGI


PERTANIAN
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 1.352.243.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 808.224.200
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 777.953.300
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 720.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 720.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 24 Judul Rp 720.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 18 Judul Rp 450.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Udayana 6 Judul Rp 270.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 053 Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian Rp 10.719.200
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 3.600.000
4471.QEI.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian - 525111 10 OK Rp 3.600.000
4471.QEI.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Monitoring Dan Evaluasi Kegiatan Penelitian 10 OK Rp 3.600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 7.119.200
4471.QEI.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian - 525112 1 Keg Rp 7.119.200
4471.QEI.001.053.525112 ATK DAN BHP KEGIATAN MONITORING DAN EVALUASI KEGIATAN PENELITIAN 1 Keg Rp 7.119.200 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 30.974.100
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 15.900.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 30 OK Rp 15.900.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 30 OK Rp 15.900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 15.074.100
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 1 Keg Rp 15.074.100
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 3 Keg Rp 15.074.100 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 16.260.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 300.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525111 1 OK Rp 300.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan dan Penerbitan Jurnal 1 OK Rp 300.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 960.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 1 Keg Rp 960.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Penerbitan Jurnal 1 Keg Rp 960.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 15.000.000
4471.QEI.001.055.525119 Belanja BLU Lainnya Penerbitan Jurnal - 525119 1 Keg Rp 15.000.000
4471.QEI.001.055.525119 Belanja BLU Lainnya Publikasi Jurnal Ilmiah Penelitian Mandiri 10 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 30.270.900
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 30.270.900
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 9.370.900
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 2 Keg Rp 9.370.900
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 2 Keg Rp 9.370.900 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 900.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525115
4 OK Rp 900.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 4 OK Rp 900.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 20.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 6 Judul Rp 20.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana Mengabdi 6 Judul Rp 20.000.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 17.478.050


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 7.031.250
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 7.031.250
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
B Alat Laboratorium Pendukung Pembelajaran Rp 7.031.250
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 7.031.250
4471.RAA.001.051.B.525112 Pengadaan Alat Laboratorium (Pembelajaran) - 525112 130 Unit Rp 7.031.250
4471.RAA.001.051.B.525112 Pengadaan Alat Laboratorium (Per Unit di Bawah 1 Juta) 130 Unit Rp 7.031.250 PNBP
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 10.446.800
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 10.446.800
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 10.446.800
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 10.446.800
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 10.446.800
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 10.446.800 PNBP

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 10.000.000


4471.RBJ.002 Prasarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 10.000.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung Pembelajaran Rp 10.000.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
C Perawatan Gedung dan Halaman/Taman Rp 10.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 10.000.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Perawatan/Pemeliharaan Gedung Non Kapitalisasi - 525114 50 M2 Rp 10.000.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Perawatan Gedung Kuliah (Nilai Dibawah 25 Juta) 50 M2 Rp 10.000.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 61.000.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 61.000.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 45.000.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 45.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 45.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 3 Unit Rp 45.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 3 Unit Rp 45.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 16.000.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 16.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 16.000.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 28 Unit Rp 16.000.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 8 Unit Rp 4.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 20 Unit Rp 12.000.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 363.167.350


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 363.167.350
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 45.516.450
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 9.375.600
525112 Belanja Barang Rp 6.875.600
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 4 Keg Rp 6.875.600
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Promosi Program Studi 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Profil Program Studi 1 Keg Rp 1.122.200 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 1 Keg Rp 1.753.400 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Video Profile Fakultas 1 Keg Rp 1.500.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 2.500.000
4471.SBA.001.051.A.525113 Belanja Jasa Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 2.500.000
4471.SBA.001.051.A.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pembuatan Video Profile Fakultas 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 36.140.850
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.400.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 8 OK Rp 2.400.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 8 OK Rp 2.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 33.740.850
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 24.337.450
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 24.337.450 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 9.403.400
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 9.403.400 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 210.309.300
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 4.000.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525111 4 OK Rp 1.200.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 4 OK Rp 1.200.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525111 3 OK Rp 2.800.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Tamu 3 OK Rp 2.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 136.453.900
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 8 Keg Rp 132.883.300
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 1 Keg Rp 4.910.700 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktikum 1 Keg Rp 37.712.750 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 4 Keg Rp 41.782.485 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 Bahan Praktikum Proses Belajar Mengajar 2 Keg Rp 48.477.365 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 3.570.600
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar 1 Keg Rp 3.570.600 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 43.071.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525115 76 OK Rp 14.139.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengundang Dosen Tamu dan Praktisi 1 OK Rp 6.639.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Study Lapangan ke Pabrik Pangan 75 OK Rp 7.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525115 4 OK Rp 28.932.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Magang Industri 4 OK Rp 28.932.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.800.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 1.800.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Biaya Kontribusi Kunjungan Ilmiah Mahasiswa ke Industri/Pabrik/Perusahaan1 Keg Rp 1.800.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 24.984.400
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525121
12 Bln Rp 13.271.800
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar 12 Bln Rp 13.271.800 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi Bahan Praktikum (Sarjana) - 525121 12 Bln Rp 11.712.600
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Bahan Kimia 12 Bln Rp 11.712.600 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 27.418.100
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 15.300.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525111 8 OK Rp 15.000.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 8 OK Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) - 525111 1 OK Rp 300.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) 1 OK Rp 300.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 12.118.100
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 10.625.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 5 Keg Rp 10.625.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.259.700
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Studi Alumni dan Pengguna Lulusan 1 Keg Rp 1.259.700 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 233.400
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) 1 Keg Rp 233.400 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 24.876.900
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.800.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525111
6 OK Rp 1.800.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum 1 OK Rp 300.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pembuatan SOP Pembelajaran 1 OK Rp 300.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Revisi Kurikulum, Silabus dan SAP Program Studi 4 OK Rp 1.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 4.477.900
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
7 Keg Rp 4.477.900
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev proses pembelajaran 2 Keg Rp 855.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum 1 Keg Rp 315.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan SOP Pembelajaran 1 Keg Rp 315.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Kurikulum, Silabus dan SAP Program Studi 1 Keg Rp 1.082.900 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LKPS dan LED 1 Keg Rp 630.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Penjaminan Mutu Prodi 1 Keg Rp 1.280.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 18.599.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)
1 OK Rp
- 525115 10.257.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pertemuan Rutin Forum Komunikasi Perguruan Tinggi Teknologi1Pertanian
OK Indonesia
Rp (FKPT-TPI)
10.257.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
1 OK - 525115 Rp 8.342.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pertemuan Rutin Forum Komunikasi Perguruan Tinggi Teknologi1Pertanian
OK Indonesia
Rp (FKPT-TPI)
8.342.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 49.821.600
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.200.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 4 OK Rp 1.200.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Seminar Nasional 4 OK Rp 1.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 38.155.600
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 12 Keg Rp 38.155.600
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Ilmiah dan Sosial Mahasiswa (BISMA) 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Mahasiswa (Sarjana) 1 Keg Rp 4.675.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Jumpa Dekanat 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan LKMM dan Softskills Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 10.146.900 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Organisasi Kemahasiswaan (MOK) 1 Keg Rp 870.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Seminar Nasional 1 Keg Rp 8.415.400 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 1 Keg Rp 707.400 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemantapan dan Pelaksanaan PKM 1 Keg Rp 2.865.400 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Kerja Kemahasiswaan 1 Keg Rp 500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKM Sefology 1 Keg Rp 3.810.700 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan PKM dan Kewirausahaan Bagi Mahasiswa Baru 1 Keg Rp 1.200.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Festival Ilmiah dan Olahraga Agritech (Flora) 1 Keg Rp 1.464.800 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525115 Belanja Perjalanan Rp 9.466.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 19 OK Rp 9.466.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Bakti Ilmiah dan Sosial Mahasiswa (BISMA) 15 OK Rp 2.250.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mahasiswa Mengikuti Kompetisi Ilmiah, Seni dan Olahraga 4 OK Rp 7.216.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525119 2 Keg Rp 1.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Mahasiswa Mengikuti Kompetisi Ilmiah, Seni dan Olahraga 2 Keg Rp 1.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 875.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 500.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 500.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Umum Kewirausahaan (Sarjana) 2 OK Rp 500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 375.000
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 375.000
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Umum Kewirausahaan 1 Keg Rp 375.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 3.000.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 750.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 750.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 1 Keg Rp 750.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 2.250.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525115 15 OK Rp 2.250.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan LKMM dan Softskills Tingkat Fakultas 15 OK Rp 2.250.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 1.350.000
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 600.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 600.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Penyempurnaan Kurikulum 2 Orang/Kali Rp 600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 750.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 750.000
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyempurnaan Kurikulum 1 Keg Rp 750.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 90.003.400


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 90.003.400
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 90.003.400
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


A Pengelola Keuangan Rp 27.240.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 27.240.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 5 O-B Rp 27.240.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 2 O-B Rp 12.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pendukung Pembantu Pembuat Komitmen 2 O-B Rp 7.200.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu 1 O-B Rp 8.040.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 62.763.400
525112 Belanja Barang Rp 31.573.400
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 4 Keg Rp 31.573.400
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Jurusan / Prodi 2 Keg Rp 2.758.400 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 12 Keg Rp 19.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 12 Keg Rp 6.840.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan/Jamuan Delegasi/Tamu/Kunjungan Tamu dari Luar 4 Keg Rp 2.375.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 31.190.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 5 OK Rp 31.190.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 5 OK Rp 31.190.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 2.370.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 2.370.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 2.370.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.200.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525111 4 OK Rp 1.200.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran (Musrenbang)
4 OK Rp 1.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 1.170.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 1 Keg Rp 1.170.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran (Musrenbang)
1 Keg Rp 1.170.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: PASACASARJANA


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 281.920.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 49.417.000
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 20.911.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 14.911.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 3.725.000
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 1 Keg Rp 3.725.000
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 1 Keg Rp 3.725.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 11.186.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525115 26 OK Rp 11.186.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian 25 OK Rp 5.625.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Seminar Nasional Dan Internasional 1 OK Rp 5.561.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 6.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 6.000.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 1 Keg Rp 6.000.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal 2 Keg Rp 6.000.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 28.506.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 056 Kemitraan dan Kerjasama Pengabdian kepada Masyarakat Rp 28.506.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 13.100.000
4471.QEI.002.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemitraan dan Kerjasama Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 3 Keg Rp 13.100.000
4471.QEI.002.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Road Show Kerjasama Pengabdian kepada Masyarakat ke Berbagai Pihak 4 Keg Rp 13.100.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 15.406.000
4471.QEI.002.056.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemitraan dan Kerjasama Pengabdian Kepada Masyarakat -26 525115
OK Rp 15.406.000
4471.QEI.002.056.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Road Show Kerjasama Pengabdian kepada Masyarakat ke Berbagai
26 OKPihak Rp 15.406.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 160.400.200
4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 160.400.200
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 55.344.500
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 42.757.000
525112 Belanja Barang Rp 10.410.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525112 4 Keg Rp 10.410.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 2 Keg Rp 4.550.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Leaflet dan Map Prodi 1 Keg Rp 1.900.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Promosi Program Vokasi, Sarjana, Profesi 2 Keg Rp 3.960.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 32.347.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525115 5 OK Rp 32.347.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) 5 OK Rp 32.347.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 12.587.500
525112 Belanja Barang Rp 12.587.500
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) - 525112 3 Keg Rp 12.587.500
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Matrikulasi 3 Keg Rp 8.075.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Mahasiswa Baru 1 Keg Rp 4.512.500 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 52.909.600
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 15.800.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525111 51 OK Rp 15.800.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 31 OK Rp 5.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Praktikum ( Pascasarjana) 20 OK Rp 10.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 13.451.600
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 4 Keg Rp 13.451.600
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Tamu 2 Keg Rp 4.200.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 12 Keg Rp 896.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Program Studi 11 Keg Rp 8.355.100 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 17.658.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 5251153 OK Rp 17.658.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 3 OK Rp 17.658.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 6.000.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 3.000.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 1 Keg Rp 3.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525119 1 Keg Rp 3.000.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 1 Keg Rp 3.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 26.849.000
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 3.200.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Wisuda dan Yudisium (Pascasarjana) - 525111 3 OK Rp 3.200.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelepasan Pascasarjana 3 OK Rp 3.200.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 12.525.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda dan Yudisium (Pascasarjana) - 525112 1 Keg Rp 12.525.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan Pascasarjana 4 Keg Rp 12.525.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 11.124.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Wisuda dan Yudisium (Pascasarjana) - 525115 2 OK Rp 11.124.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelepasan Pascasarjana 2 OK Rp 11.124.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 17.797.100
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 17.797.100
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)
6 Keg
- 525112 Rp 17.797.100
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Capaian Hasil Pembelajaran 2 Keg Rp 2.850.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Buku Panduan Magister 1 Keg Rp 1.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Buku Ajar Prodi 1 Keg Rp 1.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu Pendidikan 1 Keg Rp 1.433.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyusunan Formulir Standar Program Studi 1 Keg Rp 2.526.700 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Program Studi 1 Keg Rp 7.987.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
066 Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar Rp 7.500.000
berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 7.500.000
4471.SBA.001.066.525111 Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar (Pascasarjana) - 525111
15 OK Rp 7.500.000
4471.SBA.001.066.525111 Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar (Pascasarjana) 15 OK Rp 7.500.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 58.086.800


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 58.086.800
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 58.086.800
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 25.680.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 25.680.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 60 O-B Rp 25.680.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Keuangan BLU 60 O-B Rp 25.680.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 32.406.800
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 19.362.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 5 Keg Rp 19.362.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Jurusan / Prodi 10 Keg Rp 7.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 12 Keg Rp 11.762.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 7.865.552
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 8 Pegawai/Tahun
Rp 7.865.552
4471.TAA.001.051.C.525121 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 8 O-T Rp 7.865.552 PNBP
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 5.179.248
4471.TAA.001.051.C.525152 Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID-19 - 525152 12 Bln Rp 5.179.248
4471.TAA.001.051.C.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 48 Bln Rp 5.179.248 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 14.016.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 14.016.000
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
051 Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi Rp 13.161.000
berkualitas, dan melayani
525115 Belanja Perjalanan Rp 13.161.000
4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
2 OK Rp
- 525115 13.161.000
4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Evaluasi dan Tindak Lanjut Hasil Survei Kepuasan Pemangku Kepentingan
2 OK Rp 13.161.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 855.000
berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 855.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 1 Keg Rp 855.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Pemusnahan Arsip 1 Keg Rp 855.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS PARIWISATA


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 2.510.261.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 945.113.805
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 839.613.755
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 700.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 700.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 25 Judul Rp 700.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 25 Judul Rp 700.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 54.182.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 54.182.000
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 4 Keg Rp 54.182.000
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proseding/Jurnal/Publikasi Jurnal 2 Keg Rp 17.000.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Hasil Penelitian 9 Keg Rp 37.182.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 56.500.700
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 56.500.700
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 4 Keg Rp 56.500.700
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pengelolaan E-Jurnal 2 Keg Rp 14.000.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan E-Jurnal/Majalah 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan dan Penerbitan Jurnal 4 Keg Rp 32.500.700 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 056 Hak Kekayaan Intelektual (HKI) Rp 1.600.055
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.600.055
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI - 525119 1 Keg Rp 1.600.055
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI 1 Keg Rp 1.600.055 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 057 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian Rp 27.331.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 27.331.000
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525112 2 Keg Rp 27.331.000
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Metodelogi Penelitian 4 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal Penelitian 4 Keg Rp 17.331.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 105.500.050
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 105.500.050
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 27.500.050
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 2 Keg Rp 27.500.050
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 2 Keg Rp 27.500.050 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 78.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 6 Judul Rp 78.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana Mengabdi 6 Judul Rp 78.000.000 PNBP

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 72.716.000


4471.RBJ.001 Prasarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 72.716.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
051 Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung Pembelajaran Rp 72.716.000
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
A Rehabilitasi Gedung Rp 72.716.000
537113 Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp 72.716.000
4471.RBJ.001.051.A.537113 Rehabilitasi Gedung (Kapitalisasi) - 537113 320 M2 Rp 72.716.000
4471.RBJ.001.051.A.537113 Pemeliharaan / Perawatan Gedung Selatan (BN) Kampus Fakultas Pariwisata Denpasar 320 M2 Rp 72.716.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 156.623.600


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 156.623.600
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 90.000.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 90.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 90.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 3 Unit Rp 90.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 3 Unit Rp 90.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 66.623.600
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 66.623.600
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 59.072.400
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 72 Unit Rp 59.072.400
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 10 Unit Rp 5.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 15 Unit Rp 15.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 35 Unit Rp 10.905.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan LCD (Per Unit Dibawah 1 Juta) 10 Unit Rp 5.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Jaringan Listrik, Telepon, Air dan Internet (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 8.167.400 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan Lift 1 Unit Rp 15.000.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 7.551.200
4471.RCA.002.052.A.537112 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Kapitalisasi - 537112 1 Unit Rp 7.551.200
4471.RCA.002.052.A.537112 Pemeliharaan Jaringan Internet (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 7.551.200 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 1.050.027.296


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 1.050.027.296
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 168.553.578
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 31.398.800
525112 Belanja Barang Rp 29.148.800
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Diploma) - 525112 1 Keg Rp 4.148.800
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Promosi Program Studi 1 Keg Rp 4.148.800 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 10.000.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Promosi Program Studi 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 15.000.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Leaflet dan Map Prodi 2 Keg Rp 15.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 2.250.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Diploma) - 525115 1 OK Rp 2.250.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melakukan Promosi Program Studi 1 OK Rp 2.250.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 137.154.778
525112 Belanja Barang Rp 137.154.778
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 35.274.050
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 35.274.050 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 61.508.518
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 14.250.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Mahasiswa Asing) 2 Keg Rp 47.258.518 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Umum (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 10.252.500
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Umum 1 Keg Rp 10.252.500 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 7.465.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerja Sosial (Kersos) dan Bakti Sosial (Baksos) (Sarjana) 1 Keg Rp 7.465.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 22.654.710
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Matrikulasi 2 Keg Rp 22.654.710 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 052 Proses Belajar Mengajar Rp 225.628.275
nasional dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 134.671.350
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Diploma) - 525112 1 Keg Rp 4.557.800
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Bimbingan, Monitoring dan Ujian Praktek Kerja Lapangan (PKL)
3 Keg Rp 4.557.800 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 8 Keg Rp 64.902.100
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi / Pembelajaran Mahasiswa Semester Genap dan Ganjil 2 Keg Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kinerja Dosen 2 Keg Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 1 Keg Rp 7.471.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester 2 Keg Rp 1.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester 2 Keg Rp 1.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 1 Keg Rp 25.081.600 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pendidikan Jarak Jauh (PJJ) 1 Keg Rp 6.124.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Study Lapangan 2 Keg Rp 12.225.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 19.569.450
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 2 Keg Rp 12.000.050 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) 2 Keg Rp 7.569.400 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525112 2 Keg Rp 45.642.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Pelaksanaan Program Merdeka Belajar 2 Keg Rp 16.593.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertukaran atau Pemetaan mahasiswa Merdeka Belajar Kampus Merdeka1 Keg Rp 29.049.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 26.400.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525113 2 Keg Rp 19.200.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Study Lapangan 1 Keg Rp 12.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Studi Lapangan PPPM 2 Keg Rp 7.200.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525113 1 Keg Rp 7.200.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Monev Pelaksanaan Program Merdeka Belajar - Kampus Merdeka 1 Keg Rp 7.200.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 3.000.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Diploma) - 525115 1 OK Rp 3.000.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Bimbingan, Monitoring dan Ujian Praktek Kerja Lapangan
1 OK (PKL) Rp 3.000.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 47.852.525
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Persediaan Bahan Praktikum (Diploma) - 525121 12 Bln Rp 47.852.525
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Persediaan Bahan Pratikum Manajemen Kantor Depan 6 Bln Rp 2.468.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Persediaan Bahan Pratikum Manajemen Food and Beverages 6 Bln Rp 26.888.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Persediaan Bahan Pratikum Manajemen Bar 6 Bln Rp 12.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Persediaan Bahan Pratikum Manajemen Tata Graha 6 Bln Rp 3.623.400 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Persediaan Bahan Pratikum MICE 6 Bln Rp 2.872.625 PNBP
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 13.704.400
4471.SBA.001.052.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 Proses Belajar Mengajar (Sarjana)1- Keg 525152 Rp 13.704.400
4471.SBA.001.052.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 Proses Belajar Mengajar (Sarjana) 3 Keg Rp 13.704.400 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 053 Wisuda dan Yudisium Rp 165.068.605
nasional dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 159.668.605
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 30.000.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Wisuda Mahasiswa Asing Gostudy 2 Keg Rp 30.000.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Diploma) - 525112 1 Keg Rp 3.095.800
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Tracer Study 1 Keg Rp 3.095.800 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 112.195.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 5 Keg Rp 112.195.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 4 Keg Rp 14.377.805
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 2 Keg Rp 5.224.805 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Studi Alumni dan Pengguna Lulusan 1 Keg Rp 3.057.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Temu Alumni 1 Keg Rp 6.096.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 5.400.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 5.400.000
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Tracer Studi Alumni dan Pengguna Lulusan 1 Keg Rp 5.400.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 204.152.229
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 4.500.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525111
5 OK Rp 4.500.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Visitasi Akreditasi APS 4.0 5 OK Rp 4.500.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 199.652.229
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi dan Mutu Akademik (Diploma) - 525112
4 Keg Rp 14.974.680
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Capaian Hasil Pembelajaran 2 Keg Rp 2.685.680 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Kurikulum 1 Keg Rp 4.213.300 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Silabus, SAP, Kontrak Perkuliahan 1 Keg Rp 4.374.300 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembekalan (Pre Sertifikasi) Mahasiswa Program Vokasi/Diploma 1 Keg Rp 3.701.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) -15
525112
Keg Rp 93.351.350
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Benchmarking pengelolaan jurnal 2 Keg Rp 20.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi Kurikulum 1 Keg Rp 4.375.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan lokakarya penyempurnaan kurikulum 1 Keg Rp 8.396.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyusun Panduan Akademik 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Capaian Hasil Pembelajaran 4 Keg Rp 11.735.600 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Buku Bunga Rampai 1 Keg Rp 9.800.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Evaluasi Diri 1 Keg Rp 4.662.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Panduan Penulisan Skripsi 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum 1 Keg Rp 1.400.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Evaluasi Masa Studi Mahasiswa 1 Keg Rp 1.906.750 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Kurikulum, Silabus dan SAP Program Studi 1 Keg Rp 4.100.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Dan Updating Data Borang 1 Keg Rp 1.600.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Akreditasi APS 4.0 1 Keg Rp 5.375.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)
5 Keg
- 525112 Rp 42.742.949
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akreditasi Program Studi 2 Keg Rp 17.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi /Penyempurnaan Silabus, SAP Prodi 4 Keg Rp 13.542.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi/Penyempurnaan RPS 2 Keg Rp 7.188.900 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Silabus, SAP, Kontrak Perkuliahan 2 Keg Rp 5.011.549 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka Belajar)
3 Keg - 525112
Rp 48.583.250
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Pelaksanaan Program Merdeka Belajar - Kampus Merdeka 2 Keg Rp 4.200.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Panduan Kerjasama Merdeka Belajar Kampus Merdeka 1 Keg Rp 22.258.250 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Pedoman MBKM 1 Keg Rp 22.125.000 PNBP
4.1. Terjalinnya kerjasama di berbagai
bidang dengan berbagai pihak, baik di dalam
maupun di luar negeri, untuk meningkatkan
kerja sama strategis dalam rangka akselerasi 058 Kerjasama Berbasis Pendidikan Rp 62.644.909
pengembangan pendidikan, hasil riset, hasil
inovasi ilmu pengetahuan, teknologi, dan
kebudayaan
525112 Belanja Barang Rp 14.137.909
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 14.137.909
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Dalam Negeri 1 Keg Rp 11.097.909 PNBP
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Luar Negeri 1 Keg Rp 3.040.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525115 Belanja Perjalanan Rp 48.507.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525115 2 OK Rp 48.507.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Bidang Pendidikan 1 OK Rp 3.792.000 PNBP
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Luar Negeri 1 OK Rp 44.715.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 153.618.300
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 119.994.300
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Diploma) - 525112 1 Keg Rp 3.147.800
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Mahasiswa 2 Keg Rp 3.147.800 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 14 Keg Rp 116.846.500
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Defile & Tari Kontemporer 9 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Festival Budaya 1 Keg Rp 9.715.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Field Trip 2 Keg Rp 4.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Guest Lecture 2 Keg Rp 3.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kersos & Basis 1 Keg Rp 10.025.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan LKMM dan Softskills Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan HUT dan BK 1 Keg Rp 22.607.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan MUSMA dan PEMIRA BEM 1 Keg Rp 6.952.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerimaan Tamu Fakultas 1 Keg Rp 2.250.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pecetakan Buku Panduan PKM 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi PKM bagi Mahasiswa Baru 1 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop / Seminar / Lomba Kegiatan Mahasiswa 2 Keg Rp 9.796.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Pedoman Etika Kemahasiswaan 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 4.000.000
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 4.000.000
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kersos dan Basis 1 Keg Rp 4.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 23.574.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 1 OK Rp 23.574.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Support bagi Mahasiswa yang Mengikuti Kompetisi di Bidang Akademik
1 OK Pada Skala
Rp Nasional
23.574.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 6.050.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan (Diploma) - 525119 1 Keg Rp 4.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Himpunan Mahasiswa 2 Keg Rp 4.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 2.050.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan HUT dan BK 1 Keg Rp 2.050.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 19.000.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 19.000.000
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 19.000.000
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Program pendampingan kewirausahaan 1 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Kewirausahaan 1 Keg Rp 9.500.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 19.117.500
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 19.117.500
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 19.117.500
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan LKTI (Lomba Karya Tulis Ilmiah) 1 Keg Rp 9.550.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 1 Keg Rp 9.567.500 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 32.243.900
nasional dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 29.243.900
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Diploma) - 525112 3 Keg Rp 13.897.400
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Seminar, Workshop, Pelatihan 1 Keg Rp 5.120.300 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengikuti Pertemuan Vokasi (Diploma) 1 Keg Rp 2.013.100 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proseding PL dan Seminar 2 Keg Rp 6.764.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 15.346.500
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Kompetensi Dosen 1 Keg Rp 6.021.500 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penggunaan Media Pembelajaran E-Learning 1 Keg Rp 4.200.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penulisan Publikasi Ilmiah bagi Dosen 1 Keg Rp 5.125.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 3.000.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Diploma) - 5251191 Keg Rp 3.000.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Peningkatan kompetensi / Sertifikasi Tenaga Pendidik Program Studi Diploma
1 Keg Rp 3.000.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 263.180.299


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 263.180.299
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 263.180.299
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Pengelola Keuangan Rp 80.640.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 80.640.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 51 O-B Rp 80.640.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 12 O-B Rp 6.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pendukung PPK 3 O-B Rp 10.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Keuangan BLU 32 O-B Rp 49.440.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Verifikator dan Validator Realisasi Belanja 4 O-B Rp 14.400.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 182.540.299
525112 Belanja Barang Rp 109.780.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 7 Keg Rp 109.780.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Pegawai dengan Pimpinan 1 Keg Rp 4.512.500 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Senat 4 Keg Rp 2.850.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 36 Keg Rp 89.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 12 Keg Rp 8.550.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Rapat Dosen Fakultas 2 Keg Rp 4.867.500 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 65.265.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 2 OK Rp 20.550.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 2 OK Rp 20.550.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Luar Negeri - 525115 1 OK Rp 44.715.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Luar Negeri (PP) 1 OK Rp 44.715.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 7.495.299
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 34 Pegawai/Tahun
Rp 7.495.299
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
34 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)7.495.299 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 22.600.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 22.600.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 22.600.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525112 Belanja Barang Rp 22.600.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Keuangan - 525112 1 Keg Rp 3.975.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Keuangan Triwulan 4 Keg Rp 3.975.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 2 Keg Rp 13.625.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Rencana Kinerja dan Anggaran 1 Keg Rp 8.625.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LAKIP Fakultas 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Kepegawaian - 525112 2 Keg Rp 5.000.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Tenaga Kependidikan 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Tenaga Pendidik 1 Keg Rp 2.500.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS ILMU SOSIAL DN


ILMU POLITIK
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 1.741.037.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 748.379.550
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 658.447.500
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 051 Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian Rp 2.005.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 2.005.000
4471.QEI.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian - 525112 1 Keg Rp 2.005.000
4471.QEI.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian 1 Keg Rp 2.005.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 595.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 595.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 27 Judul Rp 595.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 10 Judul Rp 250.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Unggulan Udayana 3 Judul Rp 135.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Dosen Muda 14 Judul Rp 210.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 38.596.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 32.750.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 2 OK Rp 32.750.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Ilmiah Rutin 1 OK Rp 15.000.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian (TERJEMAHAN) 1 OK Rp 17.750.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 5.846.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525115 1 OK Rp 5.846.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Seminar Internasional 1 OK Rp 5.846.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 12.730.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 11.400.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525111 38 OK Rp 11.400.000
4471.QEI.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal 38 OK Rp 11.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 1.330.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 1 Keg Rp 1.330.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal 1 Keg Rp 1.330.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 057 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian Rp 10.116.500
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 6.800.000
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525111 2 OK Rp 6.800.000
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal Penelitian 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Penyusunan Proposal Penelitian 1 OK Rp 5.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 3.316.500
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525112 1 Keg Rp 3.316.500
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal Penelitian 1 Keg Rp 3.316.500 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 89.932.050
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 89.932.050
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 89.932.050
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 11 Judul Rp 89.932.050
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana Mengabdi 5 Judul Rp 36.000.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana untuk Masyarakat 6 Judul Rp 53.932.050 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 70.878.600


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 70.878.600
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 70.878.600
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 70.878.600
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 70.878.600
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Pembelajaran) - 537112 6 Unit Rp 58.960.200
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 6 Unit Rp 58.960.200 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Printer (Pembelajaran) - 537112 4 Unit Rp 11.918.400
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 4 Unit Rp 11.918.400 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 102.957.100


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 102.957.100
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 53.000.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 53.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 53.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 2 - 525114 1 Unit Rp 3.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 2 1 Unit Rp 3.000.000 PNBP
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 2 Unit Rp 50.000.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 2 Unit Rp 50.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 49.957.100
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 49.957.100
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 49.957.100
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 107 Unit Rp 49.957.100
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 45 Unit Rp 16.861.500 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 62 Unit Rp 33.095.600 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 611.375.150


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 611.375.150
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 160.716.100
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 33.202.500
525112 Belanja Barang Rp 21.052.500
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Diploma) - 525112 1 Keg Rp 4.000.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 3 Keg Rp 4.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 4 Keg Rp 17.052.500
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Atribut Sosialisasi dan Promosi 4 Keg Rp 11.802.500 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 2 Keg Rp 1.250.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Sosialisasi dan Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru 1 Keg Rp 4.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 12.150.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525115 47 OK Rp 12.150.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Sosialisasi dan Promosi 47 OK Rp 12.150.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 127.513.600
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 30.000.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 4 OK Rp 3.600.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 4 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 4 OK Rp 3.600.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 4 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Umum (Sarjana) - 525111 8 OK Rp 22.800.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Umum 8 OK Rp 22.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 78.912.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Diploma) - 525112 1 Keg Rp 22.816.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 22.816.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Universitas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 44.981.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Universitas 1 Keg Rp 44.981.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Umum (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 11.115.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Umum 3 Keg Rp 11.115.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 18.601.600
4471.SBA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kuliah Umum (Sarjana) - 525115 6 OK Rp 18.601.600
4471.SBA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Umum 6 OK Rp 18.601.600 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 42.715.200
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 6.000.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Diploma) - 525111 5 OK Rp 6.000.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Kuliah Umum dari Praktisi bagi Mahasiswa 5 OK Rp 6.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 24.655.200
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Diploma) - 525112 2 Keg Rp 12.943.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) 2 Keg Rp 6.471.500 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Ujian Akhir Semester (UAS) 2 Keg Rp 6.471.500 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 11.712.200
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi / Pembelajaran Mahasiswa Semester Genap dan Ganjil 2 Keg Rp 7.712.200 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Buku Ajar 1 Keg Rp 3.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Study Lapangan 2 Keg Rp 500.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 11.560.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525115 10 OK Rp 1.500.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Study Lapangan 10 OK Rp 1.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525115 9 OK Rp 10.060.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Kegiatan Kampus Merdeka Belajar 8 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Pendampingan Mahasiswa bagi Program Magang Merdeka Belajar Kampus1 Orang/Kali
Merdeka Rp 8.260.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 500.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 500.000
4471.SBA.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Penyusunan Buku Ajar 1 Keg Rp 500.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 97.733.250
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 9.200.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525111 14 OK Rp 9.200.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Tracer Study 13 OK Rp 7.300.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Tracer Studi Alumni dan Pengguna Lulusan 1 OK Rp 1.900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 88.533.250
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 65.945.200
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 6 Keg Rp 65.945.200 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 6 Keg Rp 22.588.050
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 2 Keg Rp 3.806.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Studi Alumni dan Pengguna Lulusan 3 Keg Rp 14.032.850 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study 1 Keg Rp 4.749.200 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
055 Pembinaan Karir Mahasiswa Rp 5.000.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 5.000.000
4471.SBA.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Pembinaan Karir Mahasiswa (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 5.000.000
4471.SBA.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Pengembangan Karier Mahasiswa. 1 OK Rp 5.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 056 Administrasi Pendidikan Rp 23.500.000
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 5.500.000
4471.SBA.001.056.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525111 21 OK Rp 5.500.000
4471.SBA.001.056.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan dan Pencetakan Pedoman Akademik 21 OK Rp 5.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 18.000.000
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 18.000.000
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Penyusunan Pedoman Akademik 1 Keg Rp 18.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 60.966.400
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.800.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525111
1 OK Rp 1.800.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 54.666.400
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
9 Keg Rp 54.666.400
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan lokakarya penyempurnaan kurikulum 1 Keg Rp 3.305.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mencetak Buku Ajar dan Modul 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum 1 Keg Rp 5.700.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelarasan Revisi Kurikulum 1 Keg Rp 9.546.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP lainnya Kegiatan Persiapan Akreditasi Program Studi 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Tinjauan Manajemen Hasil AMI 1 Keg Rp 4.918.600 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen Standar Mutu Akademik 1 Keg Rp 5.638.600 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Mutu Akademik 1 Keg Rp 4.918.600 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan dan Penyusunan Dokumen Akreditasi 1 Keg Rp 5.638.600 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 4.500.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
1 OK - 525115
Rp 4.500.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum 1 OK Rp 4.500.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 82.715.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 8.000.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 4 OK Rp 8.000.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Nasional Himpunan Mahasiswa 2 OK Rp 5.800.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Melakukan Pembinaan Minat dan Bakat Mahasiswa 1 OK Rp 1.300.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal PKM 1 OK Rp 900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 74.715.000
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 17 Keg Rp 74.715.000
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial 2 Keg Rp 9.067.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Defile dalam rangka Dies Natalis 1 Keg Rp 1.480.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Mahasiswa (Sarjana) 1 Keg Rp 12.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar Nasional Himpunan Mahasiswa 1 Keg Rp 12.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan LKMM dan Softskills Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 7.345.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengadakan Musma dan Pelantikan Ormawa (BEM, DPM) 1 Keg Rp 4.196.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan MUSMA dan PEMIRA BEM 1 Keg Rp 3.878.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 1 Keg Rp 1.575.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pengembangan Kepribadian Mahasiswa 1 Keg Rp 1.520.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penulisan Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa 2 Keg Rp 4.305.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) dan PMW 1 Keg Rp 2.561.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal PKM 1 Keg Rp 1.756.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemilu Raya 1 Keg Rp 6.517.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerimaan Kunjungan Ormawa dan Mahasiswa 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Minat, Bakat dan Penalaran BEM 1 Keg Rp 4.512.500 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
061 Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan Rp 16.375.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 10.000.000
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana) - 5251111 OK Rp 10.000.000
4471.SBA.001.061.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Nasional HMJ 1 OK Rp 10.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 2.375.000
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112
1 Keg Rp 2.375.000
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal Penelitian dan Artikel Ilmiah Himpunan Mahasiswa
1 Keg Rp 2.375.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 4.000.000
4471.SBA.001.061.525119 Belanja BLU Lainnya Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana) - 5251191 Keg Rp 4.000.000
4471.SBA.001.061.525119 Belanja BLU Lainnya Seminar Nasional HMJ 1 Keg Rp 4.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 6.512.500
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 900.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 900.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Kewirausahaan 1 OK Rp 900.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 5.612.500
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 5.612.500
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Kewirausahaan 1 Keg Rp 1.100.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Umum Kewirausahaan 1 Keg Rp 4.512.500 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 5.000.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525115 Belanja Perjalanan Rp 5.000.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525115 10 OK Rp 5.000.000
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengiriman Delegasi Pendamping dan Mahasiswa mengikuti Kegiatan
10 OK Minat, Bakat
Rp dan Penalaran
5.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 110.141.700
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 3.600.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 3.600.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Penyelenggaraan Seminar Nasional 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Penyusunan RPS 1 OK Rp 1.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 16.822.700
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 4 Keg Rp 16.822.700
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyusunan RPS 1 Keg Rp 475.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyusunan Kurikulum 1 Keg Rp 2.870.500 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Workshop Penyusunan Formulir Penjaminan Mutu Akademik 1 Keg Rp 8.313.600 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Whoksop dan Penyusunan LED 1 Keg Rp 5.163.600 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 73.719.000
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525115
12 OK Rp 73.719.000
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Benchmarking 1 OK Rp 14.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Pertemuan Ilmiah Tingkat Nasional / Internasional 5 OK Rp 16.830.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Konferensi/Seminar internasional 1 OK Rp 8.600.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Mengikuti Pertemuan Nasional Prodi/Keilmuan/Konferensi 3 OK Rp 24.175.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Menghadiri Pertemuan Forum/Asosiasi 1 OK Rp 4.800.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Penyelenggaraan Seminar Nasional 1 OK Rp 5.314.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 16.000.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525119 5 Keg Rp 16.000.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kursus Bahasa Asing untuk Dosen di lingkungan Unud 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti Konferensi/Seminar internasional 1 Keg Rp 3.000.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Menghadiri Pertemuan Forum/Asosiasi 3 Keg Rp 8.000.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 186.806.000


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 186.806.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 186.806.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 32.640.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 32.640.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 48 O-B Rp 32.640.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 24 O-B Rp 12.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Pembuat Komitmen 12 O-B Rp 11.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Penandatangan SPM 12 O-B Rp 9.240.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 154.166.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 10.500.000
4471.TAA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525111 1 OK Rp 10.500.000
4471.TAA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Kegiatan Penataan Arsip di Lingkungan FISIP - 525111 1 OK Rp 10.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 125.170.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 6 Keg Rp 125.170.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan / Jamuan Delegasi / Tamu / Kunjungan Tamu dari Luar 8 Keg Rp 6.887.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 68 Keg Rp 94.170.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 2 Keg Rp 12.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 2 Keg Rp 4.275.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan/Jamuan Delegasi/Tamu/Kunjungan Tamu dari Luar 1 Keg Rp 5.937.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penataan Arsip di Lingkungan FISIP 1 Keg Rp 1.900.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 18.496.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 1 OK Rp 18.496.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 1 OK Rp 18.496.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 20.640.600


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 20.640.600
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 20.640.600
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 8.250.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Keuangan - 525111 12 OK Rp 3.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Laporan Akhir Tahun 12 OK Rp 3.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525111 20 OK Rp 5.250.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan LAKIP Fakultas 20 OK Rp 5.250.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 12.390.600
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Keuangan - 525112 1 Keg Rp 3.806.700
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Akhir Tahun 1 Keg Rp 3.806.700 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 3 Keg Rp 8.583.900
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Laporan Capaian Kinerja Dekan Triwulan 1 Keg Rp 3.789.800 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran (Musrenbang)
1 Keg Rp 2.781.600 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LAKIP Fakultas 1 Keg Rp 2.012.500 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: FAKULTAS KELAUTAN DAN PERIKANAN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 863.043.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 415.880.750
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 392.176.750
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 388.976.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 388.976.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 16 Judul Rp 388.976.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Program Studi 9 Judul Rp 225.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Unggulan Udayana 2 Judul Rp 88.976.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Dosen Muda 5 Judul Rp 75.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 1.600.750
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 1.600.750
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 1 Keg Rp 1.600.750
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proseding/Jurnal/Publikasi Jurnal 2 Keg Rp 1.600.750 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 056 Hak Kekayaan Intelektual (HKI) Rp 1.600.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.600.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI - 525119 1 Keg Rp 1.600.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI 4 Keg Rp 1.600.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 23.704.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 23.704.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 23.704.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 2 Judul Rp 23.704.000
4471.QEI.002.052.525119 Pengelolaan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat 2 Judul Rp 23.704.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 35.309.000


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 28.800.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 28.800.000
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 28.800.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 28.800.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan alat pengolah data lainnya (Pembelajaran) - 537112 4 Unit Rp 28.800.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Portable Amplifier / Wireless (Per Unit 1 Juta Keatas) 4 Unit Rp 28.800.000 PNBP
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 6.509.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 6.509.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 3.404.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 3.404.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 3.404.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 3.404.000 PNBP
C Sarana Gedung Perkantoran Rp 3.105.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 3.105.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran - 537112 2 Unit Rp 3.105.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Alat Thermometer (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 3.105.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 37.724.950


4471.RCA.001 Pemeliharaan Sarana Pembelajaran [Base Line] Rp 9.904.950
1.5. Tersedianya sarana prasarana pendidikan
tinggi yang memadai, berkualitas, dan
memfasilitasi yang berkebutuhan khusus yang
052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Pembelajaran Rp 9.904.950
merata di semua unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing internasional
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


A Perawatan Peralatan Pembelajaran Rp 9.904.950
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 1.861.250
4471.RCA.001.052.A.525114 Perawatan Peralatan Laboratorium Non Kapitalisasi - 525114 3 Unit Rp 1.861.250
4471.RCA.001.052.A.525114 Pemeliharaan Alat Lab (Per Unit Dibawah 1 Juta) 3 Unit Rp 1.861.250 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 8.043.700
4471.RCA.001.052.A.537112 Pemeliharaan Peralatan Laboratorium Kapitalisasi - 537112 1 Unit Rp 8.043.700
4471.RCA.001.052.A.537112 Pemeliharaan Peralatan Laboratorium (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 8.043.700 PNBP
4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 27.820.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran Rp 17.400.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Kendaraan Roda 2/4/6 Rp 17.400.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 17.400.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Perawatan Kendaraan Roda 4 - 525114 1 Unit Rp 17.400.000
4471.RCA.002.051.A.525114 Pemeliharaan Kendaraan Roda 4 1 Unit Rp 17.400.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 10.420.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 10.420.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 10.420.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 32 Unit Rp 10.420.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 690.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 730.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 30 Unit Rp 9.000.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 243.490.760


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 243.490.760
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 18.322.400
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 18.322.400
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 500.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 500.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 2 OK Rp 500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 17.822.400
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 11.655.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 11.655.000 PNBP
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 6.167.400
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Fakultas 1 Keg Rp 6.167.400 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 98.085.560
dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 500.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 500.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 1 OK Rp 500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 95.505.560
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 7 Keg Rp 95.505.560
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Evaluasi / Pembelajaran Mahasiswa Semester Genap dan Ganjil 2 Keg Rp 1.425.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Dosen Tamu 2 Keg Rp 2.500.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 2 Keg Rp 7.745.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 Bahan Praktikum Proses Belajar Mengajar 4 Keg Rp 79.530.560 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kunjungan ke Lapangan untuk Magang Industri 6 Keg Rp 4.305.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 500.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 500.000
4471.SBA.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan 1 Keg Rp 500.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 1.580.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525115 6 OK Rp 1.580.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kunjungan ke Lapangan untuk Magang Industri 6 OK Rp 1.580.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 053 Wisuda dan Yudisium Rp 5.670.000
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 5.670.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 5.670.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 6 Keg Rp 5.670.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
055 Pembinaan Karir Mahasiswa Rp 1.550.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 500.000
4471.SBA.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Pembinaan Karir Mahasiswa (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 500.000
4471.SBA.001.055.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Peran Softskill Dalam Dunia Kerja 1 OK Rp 500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 1.050.000
4471.SBA.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Karir Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.050.000
4471.SBA.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Peran Softskill Dalam Dunia Kerja 1 Keg Rp 1.050.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 42.875.600
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 42.875.600
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
9 Keg Rp 28.055.600
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev proses pembelajaran 1 Keg Rp 3.230.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Silabus, SAP, Kontrak Perkuliahan 1 Keg Rp 1.025.600 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan RPS 2 Keg Rp 3.650.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penjaminan Mutu Akademik Prodi / Fakultas 1 Keg Rp 1.425.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Panduan Akademik 2 Keg Rp 2.775.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Penjaminan Mutu Prodi 1 Keg Rp 987.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Usulan Prodi Baru 2 Keg Rp 2.575.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Revisi Pedoman SPMI 2 Keg Rp 2.775.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Reakreditasi Prodi 1 Keg Rp 9.612.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka Belajar)
3 Keg - 525112
Rp 14.820.000
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Pembelajaran Merdeka Belajar 2 Keg Rp 4.100.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Peninjauan/Penyempurnaan Kurikulum Merdeka Belajar 2 Keg Rp 5.360.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Materi, Sistem Penilaian, dan Monev MBKM 2 Keg Rp 5.360.000 PNBP
4.1. Terjalinnya kerjasama di berbagai bidang
dengan berbagai pihak, baik di dalam maupun
di luar negeri, untuk meningkatkan kerja sama
strategis dalam rangka akselerasi 058 Kerjasama Berbasis Pendidikan Rp 3.018.100
pengembangan pendidikan, hasil riset, hasil
inovasi ilmu pengetahuan, teknologi, dan
kebudayaan
525112 Belanja Barang Rp 1.178.100
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 1.178.100
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Koordinasi dengan Mitra Kerja Sama 1 Keg Rp 1.178.100 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 1.840.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525115 7 OK Rp 1.840.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Koordinasi dengan Mitra Kerja Sama 7 OK Rp 1.840.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 67.369.100
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.900.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 3 OK Rp 1.900.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Himpunan Mahasiswa (Sarjana) 1 OK Rp 900.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM) 1 OK Rp 500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal PKM 1 OK Rp 500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 60.219.100
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 17 Keg Rp 60.219.100
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bantuan Kegiatan Pengembangan Minat Bakat dan Penalaran DPM 3 Keg Rp 3.885.800 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Himpunan Mahasiswa (Sarjana) 5 Keg Rp 12.887.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM) 1 Keg Rp 12.807.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mahasiswa Mengikuti Kompetisi Ilmiah, Seni dan Olahraga 2 Keg Rp 5.470.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengadakan Musma dan Pelantikan Ormawa (BEM, DPM) 1 Keg Rp 1.160.800 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Mahasiswa / Musyawarah Organisasi Kemahasiswaan (MOK)2 Keg Rp 5.587.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Olimpiade dan LKTI 2 Keg Rp 2.425.800 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Penyusunan Proposal PKM 1 Keg Rp 1.982.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemilu Raya 1 Keg Rp 881.700 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendaftaran dan Uploading PKM 1 Keg Rp 5.250.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Kerja Kemahasiswaan 6 Keg Rp 3.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Seleksi Proposal KMBI 1 Keg Rp 500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Penyusunan PHBD 1 Keg Rp 750.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen Pelaksanaan Kegiatan Kemahasiswaan 2 Keg Rp 1.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembubaran Ormawa KBM 1 Keg Rp 1.630.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Kemahasiswaan 1 Keg Rp 1.000.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 1.500.000
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 1.500.000
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Himpunan Kemahasiswaan 1 Keg Rp 1.500.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 3.750.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 1 OK Rp 3.750.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengiriman Delegasi Pendamping dan Mahasiswa Mengikuti Kegiatan
1 OK Minat, Bakat
Rp dan Penalaran
3.750.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 2.500.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 500.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 500.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Program pendampingan kewirausahaan 1 OK Rp 500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 2.000.000
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.000.000
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Program pendampingan kewirausahaan 2 Keg Rp 2.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 4.100.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.000.000
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525111 5 OK Rp 1.000.000
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Lomba Debat Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris 1 OK Rp 500.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Olimpiade On MIPA 4 OK Rp 500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 3.100.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 3.100.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lomba Debat Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris 2 Keg Rp 250.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Olimpiade On MIPA 1 Keg Rp 250.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 1 Keg Rp 2.600.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 119.907.540


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 119.907.540
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 119.907.540
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
A Pengelola Keuangan Rp 49.920.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 49.920.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 7 O-B Rp 49.920.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 2 O-B Rp 10.320.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Pembuat Komitmen 1 O-B Rp 19.320.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Penandatangan SPM 1 O-B Rp 7.920.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pendukung PPK 2 O-B Rp 7.200.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu 1 O-B Rp 5.160.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 69.987.540
525112 Belanja Barang Rp 26.772.500
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 9 Keg Rp 26.772.500
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan / Jamuan Delegasi / Tamu / Kunjungan Tamu dari Luar 4 Keg Rp 3.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Jurusan / Prodi 10 Keg Rp 4.987.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Senat 2 Keg Rp 760.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Dosen dan Pegawai 2 Keg Rp 1.425.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 12 Keg Rp 12.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 4 Keg Rp 2.850.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Tinjauan Manajemen 2 Keg Rp 950.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 7.348.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 1 OK Rp 7.348.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Perjalanan Dinas Pimpinan 1 Orang/Kali Rp 7.348.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 32.017.040
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 50 Pegawai/Tahun
Rp 32.017.040
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
50 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)
32.017.040 PNBP
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 3.850.000
4471.TAA.001.051.C.525152 Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID-19 - 525152 12 Bln Rp 3.850.000
4471.TAA.001.051.C.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 12 Bln Rp 3.850.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 10.730.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 10.730.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 10.730.000
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 10.730.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 5 Keg Rp 10.730.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musyawarah Perencanaan Penyusunan Program dan Penganggaran (Musrenbang)
1 Keg Rp 1.900.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan (RKAT) 1 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Revisi Rencana Kinerja dan Anggaran 1 Keg Rp 2.375.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LAKIP Fakultas 1 Keg Rp 1.980.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Renstra FKP 2020 2025 1 Keg Rp 2.100.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 33.779.981.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 33.423.368.250
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 29.840.000.650
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Penelitian Rp 27.847.200.100
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 14.300.000
4471.QEI.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Hilirisasi Produk Inovasi - 525111 4 OK Rp 2.900.000
4471.QEI.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pameran Produk Inovasi 4 OK Rp 2.900.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pusat Unggulan Iptek - 525111 15 OK Rp 11.400.000
4471.QEI.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Academic Exellencee / Seminar International 15 OK Rp 11.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 67.618.100
4471.QEI.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Hilirisasi Produk Inovasi - 525112 1 Keg Rp 59.925.000
4471.QEI.001.052.525112 ATK dan BHP Pameran Produk Inovasi 1 Keg Rp 59.925.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pusat Unggulan Iptek - 525112 1 Keg Rp 7.693.100
4471.QEI.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Academic Exellencee / Seminar International 2 Keg Rp 7.693.100 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 55.450.000
4471.QEI.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Hilirisasi Produk Inovasi - 525113 1 Keg Rp 45.450.000
4471.QEI.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pameran Produk Inovasi 2 Keg Rp 45.450.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pusat Unggulan Iptek - 525113 1 Keg Rp 10.000.000
4471.QEI.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Academic Exellencee / Seminar International 2 Keg Rp 10.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 24.832.000
4471.QEI.001.052.525115 Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Hilirisasi Produk Inovasi - 525115 2 OK Rp 12.756.000
4471.QEI.001.052.525115 Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Pameran Produk Inovasi 2 OK Rp 12.756.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525115 Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Pusat Unggulan Iptek - 525115 2 OK Rp 12.076.000
4471.QEI.001.052.525115 Belanja Perjalanan Kegiatan Academic Exellencee / Seminar International 2 OK Rp 12.076.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 27.685.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian - 525119 344 Judul Rp 20.810.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Grup Riset Udayana 61 Judul Rp 2.745.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Invensi Udayana 35 Judul Rp 4.375.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Kerjasama Luar Negeri Udayana 20 Judul Rp 2.500.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Institusi 10 Judul Rp 1.250.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Publikasi dan Promosi Guru Besar (PP2GB) 4 Judul Rp 800.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Laboran Pendidikan (PLP) 14 Judul Rp 140.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Unggulan Udayana 200 Judul Rp 9.000.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Penelitian Inovasi - 525119 31 Judul Rp 5.875.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Calon Perusahaan Pemula Udayana 15 Judul Rp 1.875.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hibah Penelitian Inovasi Udayana 16 Judul Rp 4.000.000.000 PNBP
4471.QEI.001.052.525119 Hilirisasi Produk Inovasi - 525119 20 Judul Rp 1.000.000.000
4471.QEI.001.052.525119 Akselerasi Produk Inovasi 20 Judul Rp 1.000.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 053 Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian Rp 31.852.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 29.000.000
4471.QEI.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian - 525112 2 Keg Rp 29.000.000
4471.QEI.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Penelitian Unggulan 2 Keg Rp 10.750.000 PNBP
4471.QEI.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Kemajuan Penelitian Dosen 1 Keg Rp 18.250.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 2.852.000
4471.QEI.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian - 525115 4 OK Rp 2.852.000
4471.QEI.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Penelitian Unggulan 4 OK Rp 2.852.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 700.604.800
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 14.500.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 20 OK Rp 14.500.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Penerapan, Diseminasi dan Seminar Hasil-Hasil Penelitian Swadana Bagi Masyarakat
20 OK Universitas
Rp Udayana
14.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 131.204.800
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525112 3 Keg Rp 131.204.800
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerapan, Diseminasi dan Seminar Hasil-Hasil Penelitian Swadana Bagi Masyarakat
2 Keg Universitas
Rp Udayana
95.929.800 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Abstrak,Hotspot News Letter, dan LPPM dalam Angka 4 Keg Rp 32.500.000 PNBP
4471.QEI.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi/Bursa/Pameran Hasil-Hasil Penelitian Universitas Udayana 2 Keg Rp 2.775.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 14.900.000
4471.QEI.001.054.525113 Belanja Jasa Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525113 1 Keg Rp 14.900.000
4471.QEI.001.054.525113 Belanja Jasa Kegiatan Penerapan, Diseminasi dan Seminar Hasil-Hasil Penelitian Swadana Bagi Masyarakat
2 Keg Rp 14.900.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 39.000.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525115 230 OK Rp 39.000.000
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Penerapan, Diseminasi dan Seminar Hasil-Hasil Penelitian Swadana
200 OK
Bagi Masyarakat
Rp Universitas
30.000.000
Udayana
PNBP
4471.QEI.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Penerbitan Abstrak,Hotspot News Letter, dan LPPM dalam Angka 30 OK Rp 9.000.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 501.000.000
4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Seminar dan Publikasi Penelitian - 525119 1 Keg Rp 501.000.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Penerapan, Diseminasi dan Seminar Hasil-Hasil Penelitian Swadana Bagi Masyarakat
2 Keg Universitas
Rp Udayana
501.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 056 Hak Kekayaan Intelektual (HKI) Rp 250.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 250.000.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI - 525119 1 Keg Rp 250.000.000
4471.QEI.001.056.525119 Belanja BLU Lainnya Bantuan Biaya Pendaftaran HKI 2 Keg Rp 250.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 057 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian Rp 1.010.343.750
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 90.500.000
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525111 105 OK Rp 90.500.000
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Lokakarya Penulisan Proposal Hibah (Hibah Penelitian) 13 OK Rp 12.100.000 PNBP
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengelolaan Kegiatan Penelitian 10 OK Rp 12.400.000 PNBP
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Panduan Penelitian 10 OK Rp 12.400.000 PNBP
4471.QEI.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pusat Penelitian 72 OK Rp 53.600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 145.076.750
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525112 12 Keg Rp 145.076.750
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Penulisan Proposal Hibah (Hibah Penelitian) 2 Keg Rp 12.740.850 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Kegiatan Penelitian 2 Keg Rp 9.700.000 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Panduan Penelitian 2 Keg Rp 11.427.600 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Penyusunan Dokumen Kebijakan 2 Keg Rp 9.859.100 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 Kegiatan Pusat Penelitian Kebudayaan 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 Kegiatan Pusat Unggulan Iptek Pariwisata 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 Kegiatan Pusat Penelitian Teknologi dan Material 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 Kegiatan Pusat Penelitian Sumber Daya Alam dan Lingkungan 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 Kegiatan Pusat Penelitian Pembangungan Berkelanjutan 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 Kegiatan Pusat Penelitian Pangan 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 Kegiatan Pusat Penelitian Sumber Daya Manusia 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
4471.QEI.001.057.525112 Kegiatan Pusat Penelitian Kesehatan 2 Keg Rp 12.318.650 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 749.767.000
4471.QEI.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525115
258 OK Rp 749.767.000
4471.QEI.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Lokakarya Penulisan Proposal Hibah (Hibah Penelitian) 54 OK Rp 35.406.000 PNBP
4471.QEI.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengelolaan Kegiatan Penelitian 54 OK Rp 71.385.000 PNBP
4471.QEI.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Penyusunan/Penyempurnaan Panduan Penelitian 2 OK Rp 15.040.000 PNBP
4471.QEI.001.057.525115 Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Pusat Penelitian 148 OK Rp 627.936.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 25.000.000
4471.QEI.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525119 1 Keg Rp 25.000.000
4471.QEI.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Pengelolaan Kegiatan Penelitian 2 Keg Rp 25.000.000 PNBP
4471.QEI.002 Pengabdian Masyarakat [Base Line] Rp 3.583.367.600
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 052 Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Rp 3.188.973.850
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 73.700.000
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Kegiatan KKN-PPM - 525111 212 OK Rp 73.700.000
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Kegiatan KKN-PPM Periode 1 24 OK Rp 9.400.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525111 Honorarium Kegiatan KKN-PPM Periode 2 188 OK Rp 64.300.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 831.905.850
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan KKN-PPM - 525112 2 Keg Rp 816.005.850
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan KKN-PPM Periode 1 1 Keg Rp 52.598.950 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan KKN-PPM Periode 2 1 Keg Rp 763.406.900 PNBP
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525112 1 Keg Rp 15.900.000
4471.QEI.002.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 15.900.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 64.502.000
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan KKN-PPM - 525113 2 Keg Rp 39.320.000
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan KKN-PPM Periode 1 1 Keg Rp 12.570.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan KKN-PPM Periode 2 1 Keg Rp 26.750.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525113 1 Keg Rp 25.182.000
4471.QEI.002.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 2 Keg Rp 25.182.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 398.866.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan KKN-PPM - 525115 160 OK Rp 266.130.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan KKN-PPM Periode 1 60 OK Rp 65.330.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan KKN-PPM Periode 2 100 OK Rp 200.800.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Model Pengabdian Kepada Masyarakat - 525115
64 OK Rp 132.736.000
4471.QEI.002.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 64 OK Rp 132.736.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.820.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat - 525119 140 Judul Rp 1.820.000.000
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana Mengabdi 125 Judul Rp 1.250.000.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525119 Hibah Pengabdian Udayana untuk Masyarakat 11 Judul Rp 330.000.000 PNBP
4471.QEI.002.052.525119 Pengabdian Institusi dan Mitigasi Bencana 4 Judul Rp 240.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Pengabdian kepada Masyarakat Rp 105.051.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 9.600.000
4471.QEI.002.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Pengabdian kepada Masyarakat - 525111 13 OK Rp 9.600.000
4471.QEI.002.054.525111 Honorarium Kegiatan Diseminasi / Sosialisasi Hasil-hasil Pengabdian 4 OK Rp 2.900.000 PNBP
4471.QEI.002.054.525111 Honorarium Lokakarya Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 4 OK Rp 2.900.000 PNBP
4471.QEI.002.054.525111 Honorarium Kegiatan Lokakarya Inisiasi Science Teckno Park 5 OK Rp 3.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 42.875.000
4471.QEI.002.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi Pengabdian kepada Masyarakat - 525112 4 Keg Rp 42.875.000
4471.QEI.002.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Diseminasi / Sosialisasi Hasil-hasil Pengabdian 2 Keg Rp 5.350.000 PNBP
4471.QEI.002.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Majalah Pengabdian kepada Masyarakat 4 Keg Rp 30.000.000 PNBP
4471.QEI.002.054.525112 ATK dan BHP Lokakarya Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 4.950.000 PNBP
4471.QEI.002.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Inisiasi Science Teckno Park 1 Keg Rp 2.575.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 5.000.000
4471.QEI.002.054.525113 Belanja Jasa Kegiatan Seminar dan Publikasi Pengabdian kepada Masyarakat - 525113 1 Keg Rp 5.000.000
4471.QEI.002.054.525113 Belanja Jasa Kegiatan Lokakarya Inisiasi Science Teckno Park (STP) 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 22.576.000
4471.QEI.002.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi Pengabdian kepada Masyarakat - 525115
22 OK Rp 22.576.000
4471.QEI.002.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Diseminasi / Sosialisasi Hasil-hasil Pengabdian 10 OK Rp 7.530.000 PNBP
4471.QEI.002.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Lokakarya Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 1 OK Rp 3.262.000 PNBP
4471.QEI.002.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Lokakarya Inisiasi Science Teckno Park 11 OK Rp 11.784.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 25.000.000
4471.QEI.002.054.525119 Belanja BLU Lainnya Seminar dan Publikasi Pengabdian kepada Masyarakat - 525119 1 Keg Rp 25.000.000
4471.QEI.002.054.525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 25.000.000 PNBP
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat Rp 289.342.750
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 20.100.000
4471.QEI.002.055.525111 Honorarium Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat - 525111
27 OK Rp 20.100.000
4471.QEI.002.055.525111 Honorarium Kegiatan Pusat Pengabdian dan Layanan 27 OK Rp 20.100.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 43.762.750
4471.QEI.002.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat
4 Keg- 525112 Rp 43.762.750
4471.QEI.002.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyusunan Proposal Pengabdian Kepada Masyarakat 1 Keg Rp 5.606.800 PNBP
4471.QEI.002.055.525112 Kegiatan Pusat Pelayanan dan Pemberdayaan Masyarakat 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
4471.QEI.002.055.525112 Kegiatan Pusat Inovasi dan Hak Kekayaan Intelektual (HKI) 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.QEI.002.055.525112 Kegiatan Pusat Inkubator Bisnis 2 Keg Rp 12.718.650 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 225.480.000
4471.QEI.002.055.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada
20 OK
MasyarakatRp
- 525115225.480.000
4471.QEI.002.055.525115 Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Pusat Pengabdian dan Layanan 20 OK Rp 225.480.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 196.999.700


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 196.999.700
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing nasional 052 Proses Belajar Mengajar Rp 196.999.700
dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 48.282.700
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525112 1 Keg Rp 48.282.700
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Magang Bangun Desa di Teaching Industri untuk Merdeka Belajar 2 Keg Rp 48.282.700 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 148.717.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525115 181 OK Rp 148.717.000
4471.SBA.001.052.525115 Belanja Perjalanan Kegiatan Magang Bangun Desa di Teaching Industri untuk Merdeka Belajar 181 OK Rp 148.717.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 37.469.700


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 37.469.700
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 37.469.700
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
C Operasional Pimpinan Rp 37.469.700
525112 Belanja Barang Rp 37.469.700
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 1 Keg Rp 37.469.700
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 1 Keg Rp 37.469.700 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 122.143.350


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 122.143.350
3.2. Terwujudnya etos kerja yang profesional,
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 109.730.850
berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 879.850
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 1 Keg Rp 879.850
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Kualitas dan Layanan SDM 1 Keg Rp 879.850 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 108.851.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525115 19 OK Rp 108.851.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Kualitas dan Layanan SDM 19 OK Rp 108.851.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi dan
kepemimpinan institusi selaras dengan prinsip-
prinsip tata kelola pendidikan tinggi yang baik 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 12.412.500
sesuai dengan prinsip penjaminan mutu dan
BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.800.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 2 OK Rp 1.800.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan TIK 2 OK Rp 1.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 1.212.500
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 1 Keg Rp 1.212.500
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan TIK 1 Keg Rp 1.212.500 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 9.400.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525115 50 OK Rp 9.400.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan TIK 50 Orang/Kali Rp 9.400.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: UPT PERPUSTAKAAN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 1.735.265.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 15.000.000
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 15.000.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 15.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 15.000.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 1 Keg Rp 15.000.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 303.414.800


4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 284.024.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 284.024.000
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
A Alat Pengolah Data Pendukung Pembelajaran Rp 284.024.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 284.024.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Pembelajaran) - 537112 7 Unit Rp 177.499.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Komputer/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 7 Unit Rp 177.499.000 PNBP
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Pembelajaran) - 537112 5 Unit Rp 106.525.000
4471.RAA.001.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 5 Unit Rp 106.525.000 PNBP
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 19.390.800
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran Rp 19.390.800
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 19.390.800
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran - 537112 4 Unit Rp 19.390.800
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Filling Cabinet (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 6.111.600 PNBP
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Loker Besi (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 13.279.200 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 4.060.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 4.060.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 4.060.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 4.060.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 4.060.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 6 Unit Rp 4.060.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 2 Unit Rp 1.380.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 2 Unit Rp 1.460.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 2 Unit Rp 1.220.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 1.278.166.000


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 1.278.166.000
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 70.960.400
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 70.960.400
525112 Belanja Barang Rp 29.262.400
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 29.262.400
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Pameran Buku 2 Keg Rp 10.302.500 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Atribut Sosialisasi dan Promosi 2 Keg Rp 13.500.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 2 Keg Rp 5.459.900 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 41.698.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Diploma) - 525115 7 OK Rp 41.698.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 7 OK Rp 41.698.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 233.563.500
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 85.863.500
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
2 Keg Rp 85.863.500
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Pengolahan Buku Teks / Disertasi / Thesis / Skripsi 2 Keg Rp 33.563.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Turnitin 2 Keg Rp 52.300.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 147.700.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
1 Keg- 525119Rp 147.700.000
4471.SBA.001.057.525119 Berlangganan Turnitin Tahun 2022 1 Th Rp 147.700.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
059 Pengadaan Buku Pustaka dan Jurnal Pendukung Pendidikan Rp 973.642.100
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 778.500.000
4471.SBA.001.059.525119 Berlangganan e-book (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 33.000.000
4471.SBA.001.059.525119 Berlangganan e-book 1 Pkt Rp 33.000.000 PNBP
4471.SBA.001.059.525119 Berlangganan e-journal (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 745.500.000
4471.SBA.001.059.525119 Berlangganan e-journal 1 Pkt Rp 745.500.000 PNBP
537115 Belanja Modal Fisik Lainnya Rp 195.142.100
4471.SBA.001.059.537115 Pengadaan Buku-Buku Pustaka (Sarjana) - 537115 926 Eksp Rp 195.142.100
4471.SBA.001.059.537115 Pengadaan Buku Pustaka 926 Eksp Rp 195.142.100 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 86.836.910


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 86.836.910
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 86.836.910
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 86.836.910
525112 Belanja Barang Rp 22.011.200
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 2 Keg Rp 22.011.200
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Pegawai dengan Pimpinan 3 Keg Rp 12.011.200 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 10 Keg Rp 10.000.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 27.695.700
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 18 Pegawai/Tahun
Rp 27.695.700
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
18 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)
27.695.700 PNBP
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 37.130.010
4471.TAA.001.051.C.525152 Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID-19 - 525152 12 Bln Rp 37.130.010
4471.TAA.001.051.C.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 12 Bln Rp 37.130.010 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 47.787.290


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 47.787.290
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 26.071.550
profesional, berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 4.575.550
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 1 Keg Rp 4.575.550
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Kualitas dan Layanan SDM 2 Keg Rp 4.575.550 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 12.496.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525115 2 OK Rp 12.496.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Kualitas dan Layanan SDM 2 OK Rp 12.496.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 9.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525119 1 Keg Rp 9.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Kualitas dan Layanan SDM 4 Keg Rp 9.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 21.715.740
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525112 Belanja Barang Rp 21.715.740
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 1 Keg Rp 21.715.740
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan pelayanan yang optimal pada pengunjung di Bagian Sirkulasi
3 Keg Rp 21.715.740 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: UNIT SUMBER DAYA DAN INFORMASI


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 1.106.072.000
4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 450.870.750
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 450.870.750
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 450.870.750
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Sarana Gedung Perkantoran Rp 450.870.750
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 450.870.750
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran - 537112 35 Unit Rp 450.870.750
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Switch (Per Unit 1 Juta Keatas) 35 Unit Rp 450.870.750 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 70.000.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 70.000.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 70.000.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 70.000.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 70.000.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 1 Unit Rp 70.000.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Jaringan Listrik, Telepon, Air dan Internet (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 70.000.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 38.151.250


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 38.151.250
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 38.151.250
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 38.151.250
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 38.151.250
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 30 Pegawai/Tahun
Rp 38.151.250
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
30 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)
38.151.250 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 547.050.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 547.050.000
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 2.850.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 2.850.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 1 Keg Rp 2.850.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Sumber Daya Manusia (Programmer USDI) 1 Keg Rp 2.850.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 544.200.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 215.700.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 190 OK Rp 156.300.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Working Group Reportase News Online Universitas Udayana 150 OK Rp 37.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Layanan SIMAK-NG Terintegrasi 20 OK Rp 59.400.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Aplikasi Mobile Terintegrasi 20 OK Rp 59.400.000 PNBP

4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525111 20 OK Rp 59.400.000

4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Lanjutan Pengembangan Sistem Perencanaan dan Realisasi Anggaran Terintegrasi
20 OK Rp 59.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 28.500.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 4 Keg Rp 22.800.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Working Group Reportase News Online Universitas Udayana 1 Keg Rp 5.700.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Layanan SIMAK-NG Terintegrasi 1 Keg Rp 5.700.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Aplikasi Mobile Terintegrasi 1 Keg Rp 5.700.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Lanjutan Single Sign On Versi 2.0 1 Keg Rp 5.700.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 1 Keg Rp 5.700.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lanjutan Pengembangan Sistem Perencanaan dan Realisasi Anggaran Terintegrasi
1 Keg Rp 5.700.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 300.000.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525119 4 Keg Rp 250.000.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan dan Penyempurnaan (Upgrading) Web Universitas 1 Keg Rp 50.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Layanan SIMAK-NG Terintegrasi 1 Keg Rp 75.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Aplikasi Mobile Terintegrasi 1 Keg Rp 75.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Lanjutan Single Sign On Versi 2.0 1 Keg Rp 50.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Administrasi Perencanaan - 525119 1 Keg Rp 50.000.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Lanjutan Pengembangan Sistem Perencanaan dan Realisasi Anggaran
1 Keg
TerintegrasiRp 50.000.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: PENDIDIKAN PEMBANGUNAN KARAKTER BANGSA


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 75.548.000
4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 75.548.000
4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 75.548.000

1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang


bermutu, relevan, dan berdaya saing 052 Proses Belajar Mengajar Rp 75.548.000
nasional dan internasional lintas disiplin

525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 48.000.000


4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Diploma) - 525111 #### OK Rp 48.000.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) #### OK Rp 48.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 27.548.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 27.548.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan Proses Belajar Mengajar (PBM) 6 Keg Rp 27.548.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: LABORATORIUM ANALITIK


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 43.232.000
4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 5.300.000
4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 5.300.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang 051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 5.300.000
berkebutuhan khusus yang merata di semua
unit kerja untuk mendukung
B Alat Laboratorium Pendukung Pembelajaran Rp 5.300.000
525112 Belanja Barang Rp 1.500.000
4471.RAA.001.051.B.525112 Pengadaan Alat Laboratorium (Pembelajaran) - 525112 25 Unit Rp 1.500.000
4471.RAA.001.051.B.525112 Pengadaan Alat Laboratorium (Per Unit di Bawah 1 Juta) 25 Unit Rp 1.500.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 3.800.000
4471.RAA.001.051.B.537112 Pengadaan Alat Laboratorium (Pembelajaran) - 537112 1 Unit Rp 3.800.000
4471.RAA.001.051.B.537112 Pengadaan Alat Laboratorium (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 3.800.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 2.250.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 2.250.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 2.250.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 2.250.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 2.250.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 5 Unit Rp 2.250.000

4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 5 Unit Rp 2.250.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 35.682.000


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 35.682.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 052 Proses Belajar Mengajar Rp 35.682.000
nasional dan internasional lintas disiplin
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 35.682.000
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525121
12 Bln Rp 1.029.700
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar 1 Bln Rp 1.029.700 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi Bahan Praktikum (Sarjana) - 525121 12 Bln Rp 34.652.300
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Bahan Kimia 1 Bln Rp 19.634.800 PNBP
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Pengadaan Bahan Praktikum 1 Bln Rp 15.017.500 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: LABORATORIUM BIOSAIN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN

(1) (2) (3) (4) (5)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line]
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line]
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
4471.QEI.001 berdampak kuat pada perkembangan iptek 057 Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian - 525112 1 Keg
4471.QEI.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan dan Operasional UnudCC 1 Keg
TA 2022

TARGET (Rp.) SD

(6) (7)
Rp 19.913.000
Rp 19.913.000
Rp 19.913.000

Rp 19.913.000

Rp 19.913.000
Rp 19.913.000
Rp 19.913.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: LEMBAGA PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN DAN PENJAMINAN MUTU


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 2.581.242.000
4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 2.306.693.400
4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 2.306.693.400
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 052 Proses Belajar Mengajar Rp 14.772.100
nasional dan internasional lintas disiplin
525112 Belanja Barang Rp 14.772.100
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana) - 525112 2 Keg Rp 14.772.100
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan berbagai SOP tentang Joint Degree 1 Keg Rp 7.402.300 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan berbagai SOP tentang Double Degree 1 Keg Rp 7.369.800 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 1.976.498.000
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 245.498.000
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
9 Keg Rp 151.663.900
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Audit Mutu Internal 3 Keg Rp 59.740.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Akreditasi Internasional (AUN,ABET) 2 Keg Rp 21.941.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Buku Panduan Monev Pendidikan 1 Keg Rp 9.050.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Pelaksanaan Pembelajaran Blended-Learning 1 Keg Rp 10.063.600 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Update Konten MK Digital Society 1 Keg Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Pelaksanaan Standar UNUD 2 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Dokumen SPMI Unud 1 Keg Rp 8.868.800 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Penerimaan Mahasiswa Baru UNUD 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Penyusunan Dokumen Akreditasi Program Studi 2 Keg Rp 16.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka Belajar)
6 Keg - 525112
Rp 93.834.100
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan TOT Dosen Pembimbing Pembelajaran Merdeka Belajar - Kampus Merdeka1 Keg Rp 14.999.600 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Pelaksanaan Program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka 1 Keg Rp 31.410.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan SOP Merdeka Belajar - Kampus Merdeka 4 Keg Rp 9.382.400 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Panduan Merdeka Belajar - Kampus Merdeka 1 Keg Rp 6.804.800 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Instrumen Monev Merdeka Belajar - Kampus Merdeka 1 Keg Rp 6.912.300 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyesuaian Kurikulum Merdeka Belajar-Kampus Merdeka 2 Keg Rp 24.325.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.731.000.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
5 Keg- 525119Rp 1.731.000.000
4471.SBA.001.057.525119 Pembayaran Biaya Keanggotaan AUN 1 Pkt Rp 20.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Biaya Registrasi Akreditasi Internasional 4 Pkt Rp 100.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Biaya Registrasi LAM PT Kes 16 Pkt Rp 1.200.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525119 Bantuan Prodi Menuju Peringkat Akreditasi Unggul 17 Pkt Rp 255.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Bantuan Registrasi LAMEMBA 3 Keg Rp 156.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 315.423.300
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 54.000.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 20 OK Rp 54.000.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Workshop/Pelatihan/Bimtek di Lingkungan LP3M 20 OK Rp 54.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 211.423.300
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 8 Keg Rp 211.423.300
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pembelajaran Kurikulum Perguruan Tinggi (P2KPT) 1 Keg Rp 38.538.900 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Penyegaran Auditor Mutu Internal 1 Keg Rp 24.911.400 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan SPMI 2 Keg Rp 32.700.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Pengukuran CPL Kurikulum OBE 2 Keg Rp 22.672.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lokakarya Kurikulum OBE 2 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan PJJ 2 Keg Rp 30.075.600 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Panduan PJJ 1 Keg Rp 7.525.400 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Penyusunan SAR Akreditasi Internasional 5 Keg Rp 40.000.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 50.000.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 50.000.000
4471.SBA.001.064.525119 Biaya BLU lainnya Kegiatan Mengikuti Pelatihan/Seminar Peningkatan Kompetensi Pengembangan
10 Keg
Pembelajaran
Rpdan Penjaminan
50.000.000
Mutu
PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 172.240.000


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 172.240.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 172.240.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 172.240.000
525112 Belanja Barang Rp 22.800.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 1 Keg Rp 22.800.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Rapat Koordinasi Internal 12 Keg Rp 22.800.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 131.240.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 20 OK Rp 131.240.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Perjalanan Dinas Pimpinan 20 Orang/Kali Rp 131.240.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 18.200.000
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 13 Pegawai/Tahun
Rp 18.200.000
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
13 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)
18.200.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 102.308.600


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 102.308.600
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 12.171.900
profesional, berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 12.171.900

4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 1 Keg Rp 12.171.900

4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan / Penyegaran Asesor Internal APS 1 Keg Rp 12.171.900 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 90.136.700
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525112 Belanja Barang Rp 90.136.700
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 6 Keg Rp 90.136.700
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Usulan Prodi PJJ 1 Keg Rp 21.527.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen Perangkingan Nasional 2 Keg Rp 14.599.800 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Standar Turunan UNUD 1 Keg Rp 5.210.800 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Dokumen Perangkingan Internasional 2 Keg Rp 14.413.200 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan SIM-Q 1 Keg Rp 9.373.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Perguruan Tinggi 1 Keg Rp 25.012.400 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: UPT PENDIDIKAN DAN LATIHAN LAYANAN BAHASA


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 144.128.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 37.800.000
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 37.800.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 37.800.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 37.800.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 315 OK Rp 37.800.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian (TERJEMAHAN) 315 OK Rp 37.800.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 38.649.640


4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 38.649.640
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 38.649.640
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 38.649.640
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 38.649.640
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 12.860.640
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 12.860.640 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 6.006.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 6.006.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 19.783.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 19.783.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 65.650.600


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 65.650.600
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 13.744.700
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 13.100.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525111
28 OK Rp 13.100.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Mengadakan seminar WEBINAR Udayana Language Centre Forum 28 OK Rp 13.100.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 644.700
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
1 Keg Rp 644.700
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Tes UAEPT (TOEFL Prediction) 1 Keg Rp 644.700 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 9.248.500
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 7.100.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 7.100.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Workshop / Seminar / Lomba Kegiatan Mahasiswa 1 OK Rp 7.100.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 2.148.500
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.148.500
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan UAEPT Untuk Mahasiswa di Lingkungan Unud 1 Keg Rp 2.148.500 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 2.318.500
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 2.318.500
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 2.318.500
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyelenggarakan Lomba Berbahasa Inggris bagi SMP/SMA se Bali atau Lomba
1 Keg bagi Mahasiswa
Rp di Unud
2.318.500 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 40.338.900
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 35.330.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 49 OK Rp 35.330.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Pelaksanaan Tes UAEPT ( TOEFL Prediction) 49 OK Rp 35.330.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 5.008.900
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 5.008.900
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Bahasa Inggris Academic Writing untuk dosen di Lingkungan Unud
1 Keg Rp 2.291.200 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan UAEPT untuk Dosen di Lingkungan Unud 1 Keg Rp 2.717.700 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 2.027.760


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 2.027.760
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 2.027.760
profesional, berkualitas, dan melayani
525112 Belanja Barang Rp 2.027.760
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 1 Keg Rp 2.027.760
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Bahasa Inggris 1 Keg Rp 2.027.760 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: LABORATORIUM SUMBER DAYA GENETIKA DAN BIOLOGI MOLEKULER


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 26.377.000
4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 26.377.000
4471.RAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran [Base Line] Rp 26.377.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
051 Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran Rp 26.377.000
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
B Alat Laboratorium Pendukung Pembelajaran Rp 26.377.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 26.377.000
4471.RAA.001.051.B.537112 Pengadaan Alat Laboratorium (Pembelajaran) - 537112 8 Unit Rp 26.377.000
4471.RAA.001.051.B.537112 Pengadaan Alat Laboratorium (Per Unit 1 Juta Keatas) 8 Unit Rp 26.377.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: UDAYANA UNIVERSITY PRESS


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 83.968.000
4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 678.000
4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 678.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 678.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 678.000
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 678.000
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 6 Pegawai/Tahun
Rp 678.000
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
6 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai) 678.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 83.290.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 83.290.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 83.290.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 15.300.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 6 OK Rp 15.300.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Penerbitan Buku 6 OK Rp 15.300.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 67.990.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 1 Keg Rp 67.990.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Penerbitan Buku 6 Keg Rp 67.990.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: RUMAH SAKIT PERGURUAN TINGGI NEGERI UNIVERSITAS UDAYANA


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 18.736.563.000
4471.QDB Fasilitasi dan Pembinaan Lembaga [Base Line] Rp 11.423.179.407
4471.QDB.001 Operasional Rumah Sakit Pendidikan [Base Line] Rp 11.423.179.407
1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
051 Operasional Rumah Sakit Pendidikan Rp 11.423.179.407
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
A Operasional Rumah Sakit Pendidikan Rp 8.414.179.407
525112 Belanja Barang Rp 2.109.962.000
4471.QDB.001.051.A.525112 ATK dan BHP Operasional Rumah Sakit Pendidikan - 525112 12 Bln Rp 160.000.000
4471.QDB.001.051.A.525112 Cetak Map Rekam Medis dan Radiologi 12 Bln Rp 160.000.000 PNBP
4471.QDB.001.051.A.525112 Pengadaan Peralatan Penunjang Rumah Sakit (Non Kapitalisasi) - 525112 90200 Unit Rp 1.000.000.000
4471.QDB.001.051.A.525112 Pengadaan Gas LPG (Per Unit Dibawah 1 Juta) 200 Unit Rp 100.000.000 PNBP
4471.QDB.001.051.A.525112 Pengadaan Gas Medis (Per Unit Dibawah 1 Juta) 90000 Unit Rp 900.000.000 PNBP
4471.QDB.001.051.A.525112 Pengadaan Bahan Makanan Pasien - 525112 12 Bln Rp 949.962.000
4471.QDB.001.051.A.525112 Pengadaan Bahan Makanan Pasien 12 Bln Rp 949.962.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 1.656.000.000
4471.QDB.001.051.A.525113 Jasa Angkut dan Pengelolaan Sampah Medis Rumah Sakit - 525113 12 Bln Rp 900.000.000
4471.QDB.001.051.A.525113 Jasa Angkut dan Pengelolaan Sampah Medis Rumah Sakit 12 Bln Rp 900.000.000 PNBP
4471.QDB.001.051.A.525113 Jasa Laboratorium dan Radiologi Rumah Sakit - 525113 12 Bln Rp 180.000.000
4471.QDB.001.051.A.525113 Biaya Jasa Laboratorium dan Radiologi Rumah Sakit 12 Bln Rp 180.000.000 PNBP
4471.QDB.001.051.A.525113 Langganan Daya dan Jasa Lainnya Rumah Sakit - 525113 12 Bln Rp 576.000.000
4471.QDB.001.051.A.525113 Biaya KSO SIM RS 12 Bln Rp 180.000.000 PNBP
4471.QDB.001.051.A.525113 Biaya KSO Alat Uroflometri 12 Bln Rp 120.000.000 PNBP
4471.QDB.001.051.A.525113 Biaya KSO Alat Lab PA 12 Bln Rp 240.000.000 PNBP
4471.QDB.001.051.A.525113 Biaya Pemeriksaan Air Kimia 12 Bln Rp 12.000.000 PNBP
4471.QDB.001.051.A.525113 Biaya Pemeriksaan Swab 12 Bln Rp 24.000.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 4.597.617.407
4471.QDB.001.051.A.525121 Pengadaan Obat dan BMHP - 525121 12 Bln Rp 4.597.617.407
4471.QDB.001.051.A.525121 Pengadaan Obat dan BMHP 12 Bln Rp 4.597.617.407 PNBP
525123 Belanja Barang Persediaan Pemeliharaan - BLU Rp 50.600.000
4471.QDB.001.051.A.525123 Belanja Barang Persediaan Pemeliharaan Rumah Sakit - 525123 12 Bln Rp 50.600.000
4471.QDB.001.051.A.525123 Belanja Barang Persediaan Pemeliharaan Rumah Sakit 12 Bln Rp 50.600.000 PNBP
B Perawatan Gedung dan Halaman Rp 3.009.000.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525114 Belanja Pemeliharaan Rp 3.009.000.000
4471.QDB.001.051.B.525114 Perawatan Gedung dan Halaman Rumah Sakit (Non Kapitalisasi/Nilai dibawah 25 juta) - 525114
17000 M2 Rp 3.009.000.000
4471.QDB.001.051.B.525114 Perawatan Kebersihan Gedung dan Halaman Rumah Sakit 17000 M2 Rp 3.009.000.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 902.250.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 902.250.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 902.250.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 902.250.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 902.250.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 5888 Unit Rp 902.250.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 50 Unit Rp 20.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 325 Unit Rp 198.250.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Genzet (Per Unit Dibawah 1 Juta) 3 Unit Rp 69.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Lift (Per Unit Dibawah 1 Juta) 10 Unit Rp 190.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Pengadaan Bahan Bakar Solar Untuk Genset (nilai per item < 1 juta) 5000 lt Rp 50.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Alat Kesehatan Rumah Sakit 200 Unit Rp 180.000.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Kalibrasi Alat Kesehatan RS Unud (Per Unit Dibawah 1 Juta) 300 Unit Rp 195.000.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 282.302.376


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 282.302.376
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 282.302.376
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
B Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi Rp 282.302.376
525112 Belanja Barang Rp 193.302.376
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi (Pascasarjana) - 5251121 Keg Rp 193.302.376
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Tes Kesehatan Mahasiswa Program Profesi Dokter Spesialis (PPDS)
2 Keg Rp 193.302.376 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 89.000.000
4471.SBA.001.051.B.525119 Belanja BLU Lainnya Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi (Pascasarjana) - 525119 1 Keg Rp 89.000.000
4471.SBA.001.051.B.525119 Belanja BLU Lainnya Melaksanakan Tes Kesehatan Mahasiswa Program Profesi Dokter Spesialis (PPDS)
2 Keg Rp 89.000.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 5.361.289.217


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 5.361.289.217
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 1.135.493.642
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Pengelola Keuangan Rp 39.600.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 39.600.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 8 O-B Rp 39.600.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 3 O-B Rp 18.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pendukung PPK 4 O-B Rp 14.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Bendahara Pengeluaran Pembantu 1 O-B Rp 7.200.000 PNBP
B Pejabat Non Struktural Rp 133.200.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 133.200.000
4471.TAA.001.051.B.525111 Tunjangan Tenaga Kependidikan Non Struktural - 525111 144 O-B Rp 133.200.000
4471.TAA.001.051.B.525111 Tunjangan Tenaga Kependidikan Non Struktural 144 O-B Rp 133.200.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 962.693.642
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 93.600.000
4471.TAA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525111 24 OK Rp 93.600.000
4471.TAA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Promosi Kesehatan Rumah Sakit 24 OK Rp 93.600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 282.600.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 2 Keg Rp 282.600.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Promosi Kesehatan Rumah Sakit 12 Keg Rp 43.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 20 Keg Rp 238.800.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 185.160.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 20 OK Rp 185.160.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 20 OK Rp 185.160.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 401.333.642
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 445 Pegawai/Tahun
Rp 401.333.642
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
445dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
RpPegawai)
401.333.642 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Langganan Daya dan Jasa Rp 2.088.000.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525113 Belanja Jasa Rp 2.088.000.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Listrik - 525113 12 Bln Rp 2.040.000.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Listrik 12 Bln Rp 2.040.000.000 PNBP
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Air - 525113 12 Bln Rp 12.000.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Air 12 Bln Rp 12.000.000 PNBP
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Telepon - 525113 12 Bln Rp 36.000.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Telepon 12 Bln Rp 36.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.2. Terwujudnya etos kerja yang
053 Pembayaran Honor Tenaga Kependidikan Non PNS Rp 2.137.795.575
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.137.795.575
4471.TAA.001.053.525111 Tunjangan Tenaga Kependidikan Non PNS RS Unud - 525111 445 O-B Rp 2.137.795.575
4471.TAA.001.053.525111 Jasa Pelayanan Rumah Sakit Universitas Udayana 445 O-B Rp 2.137.795.575 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 767.542.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 767.542.000
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
051 Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi Rp 402.896.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 10.800.000
4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi12 -OK
525111 Rp 10.800.000
4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Kegiatan Seminar Kesehatan 12 OK Rp 10.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 43.500.000
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi4 Keg
- 525112 Rp 43.500.000
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Survei verifikasi akreditasi rumah sakit oleh KARS 1 Keg Rp 5.250.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimbingan Akreditasi RS Pendidikan 1 Keg Rp 5.225.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Akreditasi RS Pendidikan 1 Keg Rp 6.725.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Seminar Kesehatan 2 Keg Rp 26.300.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 36.950.000
4471.TAM.001.051.525113 Belanja Jasa Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
2 -Keg
525113 Rp 36.950.000
4471.TAM.001.051.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Akreditasi RS Pendidikan 1 Keg Rp 25.950.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525113 Belanja Jasa Kegiatan Seminar Kesehatan 2 Keg Rp 11.000.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 168.446.000
4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
18 OK - Rp
525115 168.446.000
4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Survei verifikasi akreditasi rumah sakit oleh KARS 2 OK Rp 6.418.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Workshop Pokja Akreditasi 10 OK Rp 120.640.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Bimbingan Akreditasi RS Pendidikan 3 OK Rp 20.694.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Akreditasi RS Pendidikan 3 OK Rp 20.694.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 143.200.000
4471.TAM.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
5 Keg - 525119
Rp 143.200.000
4471.TAM.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Survei verifikasi akreditasi rumah sakit oleh KARS 1 Keg Rp 18.200.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Workshop Pokja Akreditasi 1 Keg Rp 80.000.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Bimbingan Akreditasi RS Penididikan 1 Keg Rp 20.000.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pelaksanaan Akreditasi RS Pendidikan 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.TAM.001.051.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Seminar Kesehatan 4 Keg Rp 10.000.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 364.646.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 13.500.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525111 5 OK Rp 13.500.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Pegawai dan Teknisi Bersertifikat (In House Training) 5 OK Rp 13.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 42.750.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 2 Keg Rp 42.750.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Peserta Didik 12 Keg Rp 27.250.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pegawai dan Teknisi Bersertifikat (In House Training) 5 Keg Rp 15.500.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 27.500.000
4471.TAM.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525113 1 Keg Rp 27.500.000
4471.TAM.001.052.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelatihan Pegawai dan Teknisi Bersertifikat (In House Training) 5 Keg Rp 27.500.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 168.896.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525115 14 OK Rp 168.896.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan Pegawai dan Teknisi Bersertifikat 14 OK Rp 168.896.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 112.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525119 1 Keg Rp 112.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pelatihan Pegawai dan Teknisi Bersertifikat 14 Keg Rp 112.000.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: KANTOR URUSAN INTERNASIONAL


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 246.290.000
4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 2.300.000
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 2.300.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 2.300.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 2.300.000
525112 Belanja Barang Rp 1.000.000
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran lainnya - 525112 1 Unit Rp 1.000.000
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Lisensi Aplikasi 1 Unit Rp 1.000.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 1.300.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan alat pengolah data pendukung perkantoran lainnya - 537112 1 Unit Rp 1.300.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Converter (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 1.300.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 5.300.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 5.300.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 5.300.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 5.300.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 5.300.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 10 Unit Rp 5.300.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 2 Unit Rp 1.380.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 8 Unit Rp 3.920.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 46.300.000


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 46.300.000
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 20.850.000
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 20.850.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 6.500.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 6.500.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Orientasi Mahasiswa Asing GoStudy 2 OK Rp 6.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 14.350.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 14.350.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Asing GoStudy 2 Keg Rp 14.350.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 053 Wisuda dan Yudisium Rp 25.450.000
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 6.500.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Wisuda (Sarjana) - 525111 2 OK Rp 6.500.000

4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Wisuda Mahasiswa Asing Gostudy 2 OK Rp 6.500.000 PNBP

525112 Belanja Barang Rp 18.950.000


4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 18.950.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Wisuda Mahasiswa Asing Gostudy 2 Keg Rp 18.950.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 58.009.000


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 58.009.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 58.009.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 58.009.000
525112 Belanja Barang Rp 53.483.800
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 4 Keg Rp 53.483.800
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan / Jamuan Delegasi / Tamu / Kunjungan Tamu dari Luar 12 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 1 Keg Rp 6.233.800 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 12 Keg Rp 23.500.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Koordinasi Pimpinan 12 Keg Rp 14.250.000 PNBP
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 4.525.200
4471.TAA.001.051.C.525152 Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID-19 - 525152 12 Bln Rp 4.525.200
4471.TAA.001.051.C.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 3 Bln Rp 4.525.200 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 134.381.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 134.381.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.2. Terwujudnya etos kerja yang
051 Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi Rp 134.381.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 34.400.000
4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
5 OK
- 525111 Rp 34.400.000

4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Kegiatan Melakukan Workshop Penguatan Program Internasional 5 OK Rp 34.400.000 PNBP

525112 Belanja Barang Rp 76.685.000


4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
1 Keg
- 525112 Rp 76.685.000
4471.TAM.001.051.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melakukan Workshop Penguatan Program Internasional 5 Keg Rp 76.685.000 PNBP

525115 Belanja Perjalanan Rp 23.296.000

4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi


3 OK Rp
- 525115 23.296.000
4471.TAM.001.051.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melakukan Workshop Penguatan Program Internasional 3 OK Rp 23.296.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: SATUAN PENGAWAS INTEREN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 550.392.000
4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 18.150.000
4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 18.150.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 18.150.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 18.150.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 18.150.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 27 Unit Rp 18.150.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Printer (Per Unit Dibawah 1 Juta) 3 Unit Rp 2.070.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 12 Unit Rp 8.760.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 12 Unit Rp 7.320.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 140.408.900

4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 140.408.900


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 140.408.900
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 140.408.900
525112 Belanja Barang Rp 63.391.700
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 3 Keg Rp 63.391.700
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 17 Keg Rp 21.811.700 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Pegawai dengan Pimpinan 48 Keg Rp 31.920.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 12 Keg Rp 9.660.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 43.506.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 6 OK Rp 43.506.000

4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 6 OK Rp 43.506.000 PNBP


525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 Rp 33.511.200
4471.TAA.001.051.C.525152 Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID-19 - 525152 12 Bln Rp 33.511.200
4471.TAA.001.051.C.525152 Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi COVID-19 12 Bln Rp 33.511.200 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 391.833.100


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 391.833.100
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 207.562.100
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 6.100.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525111 1 OK Rp 6.100.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Bimtek Perencanaan dan Pengendalian 1 OK Rp 6.100.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 7.340.100
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 1 Keg Rp 7.340.100
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Perencanaan dan Pengendalian 1 Keg Rp 7.340.100 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 98.122.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525115 13 OK Rp 98.122.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Bimtek Perencanaan dan Pengendalian 1 OK Rp 6.130.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan Bagi Anggota SPI 12 OK Rp 91.992.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 96.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525119 1 Keg Rp 96.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pelatihan Bagi Anggota SPI 3 Keg Rp 96.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 184.271.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 36.900.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Keuangan - 525111 38 OK Rp 12.300.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pembuatan Laporan Tahunan SPI 38 OK Rp 12.300.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 76 OK Rp 24.600.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Perancangan Ulang Format Kertas Kerja Pemeriksaan 38 OK Rp 12.300.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyempurnaan Piagam Audit 38 OK Rp 12.300.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 19.371.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Keuangan - 525112 3 Keg Rp 19.371.000

4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev dan Audit Internal 16 Keg Rp 13.636.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Laporan Tahunan SPI 1 Keg Rp 2.501.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Reviu Laporan Keuangan Triwulan, Semester, dan Tahunan 6 Keg Rp 3.233.500 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 128.000.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525119 2 Keg Rp 128.000.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Biaya Audit Eksternal KAP 1 Keg Rp 100.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Operasional Audit Eksternal KAP 1 Keg Rp 28.000.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: LEMBAGA SERTIFIKASI PROFESI


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 371.215.000
4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 6.050.000
4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 6.050.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 6.050.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 6.050.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 6.050.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 6 Unit Rp 6.050.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 5 Unit Rp 3.650.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 1 Unit Rp 2.400.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 260.342.300


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 260.342.300
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 260.342.300
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 52.000.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Diploma) - 525111 2 OK Rp 52.000.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Training Tenaga Asesor Kompetensi 2 OK Rp 52.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 12.434.300
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Diploma) - 525112 1 Keg Rp 12.434.300
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Training Tenaga Asesor Kompetensi 2 Keg Rp 12.434.300 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 17.708.000
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Diploma) - 525115
2 OK Rp 17.708.000
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Training Tenaga Asesor Kompetensi 2 OK Rp 17.708.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 178.200.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Diploma) - 5251191 Keg Rp 178.200.000
4471.SBA.001.064.525119 Belanja BLU Lainnya Training Tenaga Asesor Kompetensi 2 Keg Rp 178.200.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 41.119.800


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 41.119.800
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 41.119.800
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 41.119.800
525112 Belanja Barang Rp 21.371.800
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 1 Keg Rp 21.371.800
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 1 Keg Rp 21.371.800 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 19.748.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 1 OK Rp 19.748.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 1 OK Rp 19.748.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 63.702.900


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 63.702.900
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 63.702.900
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 6.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 1 OK Rp 6.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Perluasan Ruang Lingkup Sertifikasi 1 OK Rp 6.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 47.348.900
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 4 Keg Rp 47.348.900
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Audit Mutu Internal Sertifikasi 1 Keg Rp 5.990.300 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Perluasan Ruang Lingkup Sertifikasi 1 Keg Rp 12.993.600 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi Sertifikasi / Akreditasi Internasional 1 Keg Rp 8.256.400 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Uji Coba Skema Sertifikasi 1 Keg Rp 20.108.600 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 10.354.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525115 1 OK Rp 10.354.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Perluasan Ruang Lingkup Sertifikasi 1 OK Rp 10.354.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: LABORATORIUM FORENSIK


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 6.814.000
4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 6.691.000
4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 6.691.000
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 052 Proses Belajar Mengajar Rp 6.691.000
nasional dan internasional lintas disiplin
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 6.691.000
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi Bahan Praktikum (Sarjana) - 525121 12 Bln Rp 6.691.000
4471.SBA.001.052.525121 Belanja Barang Persediaan Bahan Kimia 1 Bln Rp 6.691.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 123.000


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 123.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 123.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 123.000
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 123.000
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 1 Pegawai/Tahun
Rp 123.000
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
1 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai) 123.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: MEDIA UDAYANA


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 350.327.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 150.550.000
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 150.550.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 055 Penerbitan Jurnal Rp 150.550.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525112 Belanja Barang Rp 150.550.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal - 525112 1 Keg Rp 150.550.000
4471.QEI.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal 9 Keg Rp 150.550.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 151.179.810


4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 151.179.810
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 151.179.810
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 151.179.810
525112 Belanja Barang Rp 1.853.810
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran lainnya - 525112 2 Unit Rp 1.853.810
4471.RAA.002.051.A.525112 Pengadaan Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran lainnya 2 Unit Rp 1.853.810 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 149.326.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 119.184.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 119.184.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan alat pengolah data pendukung perkantoran lainnya - 537112 2 Unit Rp 30.142.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Sound System (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 5.118.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Kamera (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 25.024.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 19.909.200


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 19.909.200
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 19.909.200
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 13.600.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 16 OK Rp 13.600.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Penyelenggaraan workshop/sosialisasi /seminar/pelatihan 16 OK Rp 13.600.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 6.309.200
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 6.309.200
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelenggaraan workshop/sosialisasi /seminar/pelatihan 2 Keg Rp 6.309.200 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 28.687.990


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 28.687.990
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 28.687.990
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 28.687.990
525112 Belanja Barang Rp 28.687.990
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 1 Keg Rp 28.687.990
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan / Jamuan Delegasi / Tamu / Kunjungan Tamu dari Luar 12 Keg Rp 28.687.990 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: BIRO UMUM


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 5.475.229.000
4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 95.540.900
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 95.540.900
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 87.230.100
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 48.500.100
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 48.500.100
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 28.462.500
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 28.462.500 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan alat pengolah data pendukung perkantoran lainnya - 537112 1 Unit Rp 20.037.600
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Scanner (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 20.037.600 PNBP
B Pengkondisian Udara Rp 16.730.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 16.730.000
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan Pengkondisian Udara - 537112 2 Unit Rp 16.730.000
4471.RAA.002.051.B.537112 Pengadaan AC 1 PK 2 Unit Rp 16.730.000 PNBP
C Sarana Gedung Perkantoran Rp 22.000.000
525112 Belanja Barang Rp 7.000.000
4471.RAA.002.051.C.525112 Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran - 525112 10 Unit Rp 7.000.000
4471.RAA.002.051.C.525112 Pembuatan Tempat Tatakan Tiang Bendera Dalam Ruangan 10 Unit Rp 7.000.000 PNBP
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 15.000.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran - 537112 1 Unit Rp 15.000.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Papan Larangan Menembak Satwa 1 Pkt Rp 15.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran Rp 8.310.800
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 8.310.800
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran - 537112 2 Unit Rp 8.310.800
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Filling Cabinet (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 3.310.800 PNBP
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Podium Upacara Bendera 1 Unit Rp 5.000.000 PNBP

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 2.510.775.000


4471.RBJ.002 Prasarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 2.510.775.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
051 Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung Pembelajaran Rp 2.510.775.000
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
C Perawatan Gedung dan Halaman/Taman Rp 2.510.775.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 2.510.775.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Pemeliharaan Halaman / Taman - 525114 100 M2 Rp 10.775.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Pemeliharaan Taman 100 M2 Rp 10.775.000 PNBP
4471.RBJ.002.051.C.525114 Perawatan/Pemeliharaan Gedung Non Kapitalisasi - 525114 1 M2 Rp 2.500.000.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Perawatan/Kebersihan Gedung dan Halaman (KP) 1 Pkt Rp 2.500.000.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 89.465.600


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 89.465.600
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 36.000.000
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 36.000.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525111
50 OK Rp 36.000.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Bimtek Angka Kredit 50 OK Rp 36.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 53.465.600
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 20.400.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 185 OK Rp 20.400.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Seleksi Tenaga Kependidikan Tetap BLU 185 OK Rp 20.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 33.065.600
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 2 Keg Rp 33.065.600
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seleksi Tenaga Kependidikan Tetap BLU 2 Keg Rp 17.890.400 PNBP
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Bimtek Angka Kredit 2 Keg Rp 15.175.200 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 774.549.500


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 774.549.500
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 774.549.500
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Pengelola Keuangan Rp 508.800.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 508.800.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 124 O-B Rp 508.800.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Penginput Rencana Umum Pengadaan (RUP) 1 O-B Rp 3.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Kelompok Ahli Hukum 11 O-B Rp 50.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pendukung PPK 24 O-B Rp 93.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Penyelamatan dan Pengamanan Aset 16 O-B Rp 69.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Koordinator Unit Pengadaan Barang/Jasa (KUPPBJ) dan Pejabat Pengadaan 4 O-B Rp 17.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Inventarisasi BMN 18 O-B Rp 70.200.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pengadministrasi Kontrak 7 O-B Rp 32.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Digitalisasi Aset BMN 20 O-B Rp 81.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Persediaan BMN 15 O-B Rp 54.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pemusnahan dan Penghapusan BMN 8 O-B Rp 36.600.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 265.749.500
525112 Belanja Barang Rp 257.749.500
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 4 Keg Rp 257.749.500
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Upacara Bendera Dalam Rangka Hari Besar Nasional 8 Keg Rp 12.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengamanan Lingkungan Kampus Unud 1 Keg Rp 28.500.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 1 Keg Rp 148.849.500 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Penambah Daya Tahan Tubuh Satpam, Sopir dan Waker 12 Bln Rp 68.400.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 8.000.000
4471.TAA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525113 1 Keg Rp 8.000.000
4471.TAA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Upacara Bendera Dalam Rangka Hari Besar Nasional 8 Keg Rp 8.000.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 2.004.898.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 2.004.898.000
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 755.107.300
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 152.450.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525111 337 OK Rp 152.450.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Bimtek SISKA 16 OK Rp 5.400.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Bimtek SIRAISA 24 OK Rp 7.800.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Bimtek SIPIRANG 23 OK Rp 7.500.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan, Pelatihan Dasar 35 OK Rp 10.500.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Teknis Pembuatan Peraturan Perundang-undangan 17 OK Rp 8.100.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan dan Peningkatan Kompetensi SDM 78 OK Rp 34.200.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Pelayanan Pimpinan, Keprotokolan dan Satuan Pengamanan 24 OK Rp 9.900.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Sistem BMN 10 OK Rp 22.050.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi Bidang SDM 110 OK Rp 47.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 128.587.300
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 16 Keg Rp 128.587.300
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Kearsipan 1 Keg Rp 7.577.700 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek SISKA 1 Keg Rp 7.227.600 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek SIRAISA 1 Keg Rp 7.227.600 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek SIPIRANG 1 Keg Rp 7.227.600 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Benchmarking / Visitasi 1 Keg Rp 60.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Kearsipan ke Unit-unit Kerja di Lingkungan Unud 1 Keg Rp 5.750.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendidikan dan Pelatihan Kepemimpinan, Pelatihan Dasar 1 Keg Rp 9.226.700 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Teknis Pembuatan Peraturan Perundang-undangan 1 Keg Rp 4.377.600 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan dan Peningkatan Kompetensi SDM 2 Keg Rp 4.977.500 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Pelayanan Pimpinan, Keprotokolan dan Satuan Pengamanan 1 Keg Rp 8.652.600 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyusunan Pedoman Penyelenggaraan Kearsipan 1 Keg Rp 5.853.400 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP BIMTEK Aplikasi SINDE Unit Universitas Udayana 1 Keg Rp 3.902.600 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Sistem BMN 3 Keg Rp 18.870.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Sosialisasi Bidang SDM 3 Keg Rp 28.747.100 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Penerimaan Kunjungan dari Instansi / Unit Kerja Lain 1 Keg Rp 2.385.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Pemusnahan Arsip 4 Keg Rp 6.524.300 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 174.070.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525115 30 OK Rp 174.070.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Benchmarking / Visitasi 27 OK Rp 155.566.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Workshop Sistem BMN 3 OK Rp 18.504.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 300.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525119 1 Keg Rp 300.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Program Bantuan Dana Studi Lanjut untuk Program Magister dan Doktor
2 KegBagi Tenaga
Rp Kependidikan
300.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 1.249.790.700
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 593.010.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 104 OK Rp 203.900.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Analisis Jabatan dan Beban Kerja 15 OK Rp 54.600.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penguatan Road Map Reformasi Birokrasi PTN 19 OK Rp 81.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Peraturan Rektor/Senat 12 OK Rp 52.200.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pembuatan Aplikasi Sistem Arsip Dinamis 32 OK Rp 8.050.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Pengelolaan Aplikasi Tanda Tangan Elektronik di Universitas Udayana 26 OK Rp 8.050.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi BMN - 525111 13 OK Rp 19.750.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Konsolidasi Laporan BMN Wilayah 13 OK Rp 19.750.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Kepegawaian - 525111 992 OK Rp 369.360.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penerimaan CPNS 262 OK Rp 73.050.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyumpahan PNS 20 OK Rp 6.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyempurnanaan Tata Naskah Dinas 21 OK Rp 6.850.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelantikan Pejabat 60 OK Rp 18.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Sertifikasi Dosen 20 OK Rp 6.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Seleksi Kompetensi SDM 163 OK Rp 90.700.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Pengelolaan Aplikasi SINDE Unit Universitas Udayana 8 OK Rp 34.200.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penilai Jabatan Akademik Fungsional 420 OK Rp 129.600.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Ujian Dinas dan Penyesuaian Ijazah 18 OK Rp 4.960.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 462.187.700
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 13 Keg Rp 267.804.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Analisis Jabatan dan Beban Kerja 1 Keg Rp 26.432.700 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Pemusnahan Arsip 4 Keg Rp 14.599.300 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendataan dan Pendaftaran Pemusnahan Arsip 4 Keg Rp 14.031.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Road Map Reformasi Birokrasi PTN 1 Keg Rp 120.502.300 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Peraturan Rektor/Senat 10 Keg Rp 40.206.900 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Pedoman Pengelolaan Arsip Inaktif 1 Keg Rp 8.228.400 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengolahan Arsip Inkatif Dengan Retensi Sekurang-kurangnya 10 Tahun 1 Keg Rp 8.228.400 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Aplikasi Sistem Arsip Dinamis 1 Keg Rp 6.627.700 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Sosialisasi Penggunaan Tanda Tangan Elektronik di Universitas Udayana 1 Keg Rp 3.954.300 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Menyusun Pedoman Pengelolaan Arsip Statis 1 Keg Rp 6.381.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Menyusun Pedoman Akuisisi Arsip Statis 1 Keg Rp 5.853.400 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Arsip Statis 1 Keg Rp 6.379.300 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akuisisi Arsip Statis 1 Keg Rp 6.379.300 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi BMN - 525112 5 Keg Rp 53.550.000
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Laporan Simak BMN 2 Keg Rp 7.900.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penjilidan Dokumen Kontrak Pengadaan Barang/Jasa 1 Keg Rp 20.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Kerja Bidang Inventarisasi BMN 6 Keg Rp 9.975.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Kerja Bidang Pengadaan Barang/Jasa 6 Keg Rp 9.975.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan SOP Bagian 2 Keg Rp 5.700.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Kepegawaian - 525112 8 Keg Rp 140.833.700
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerimaan CPNS 1 Keg Rp 27.928.400 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyumpahan PNS 1 Keg Rp 11.960.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnanaan Tata Naskah Dinas 1 Keg Rp 3.902.600 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelantikan Pejabat 3 Keg Rp 41.366.900 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sertifikasi Dosen 2 Keg Rp 11.718.400 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seleksi Kompetensi SDM 2 Keg Rp 13.095.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Penilai Jabatan Akademik Fungsional 12 Keg Rp 24.222.600 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Dinas dan Penyesuaian Ijazah 2 Keg Rp 6.639.300 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 44.100.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Administrasi BMN - 525115 70 OK Rp 44.100.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Konsolidasi Laporan BMN Wilayah 70 OK Rp 44.100.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 150.493.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Administrasi BMN - 525119 2 Keg Rp 150.493.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Konsolidasi Laporan BMN Wilayah 70 Keg Rp 105.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Pensertifikatan SHP 1 Keg Rp 45.493.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: BIRO PERNCANAAN DAN KEUANGAN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 175.034.233.000
4471.QEI Bantuan Lembaga [Base Line] Rp 5.000.000.000
4471.QEI.001 Penelitian [Base Line] Rp 5.000.000.000
5.1. Terwujudnya penelitian dan publikasi
yang inovatif berbasis kearifan lokal yang
berdampak kuat pada perkembangan iptek 054 Seminar dan Publikasi Penelitian Rp 5.000.000.000
untuk kepentingan bangsa, negara, dan
kemanusiaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 5.000.000.000
4471.QEI.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian - 525111 1 OK Rp 5.000.000.000
4471.QEI.001.054.525111 Insentif Karya Ilmiah 1 Judul Rp 5.000.000.000 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 286.421.200


4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 286.421.200
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 286.421.200
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 286.421.200
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 286.421.200
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 9 Unit Rp 94.021.200
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 9 Unit Rp 94.021.200 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Perkantoran) - 537112 10 Unit Rp 192.400.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 10 Unit Rp 192.400.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 90.923.188.000


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 90.923.188.000
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
065 Pembayaran Honor Tenaga Pendidik Non PNS Rp 8.635.400.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 8.635.400.000
4471.SBA.001.065.525111 Pembayaran Gaji Dosen Tetap BLU - 525111 1 O-B Rp 6.482.034.000
4471.SBA.001.065.525111 Gaji Dosen Tetap BLU 1 O-B Rp 6.482.034.000 PNBP
4471.SBA.001.065.525111 Insentif Bagi Tenaga Pendidik Non PNS - 525111 1 O-B Rp 2.153.366.000
4471.SBA.001.065.525111 Insentif Bagi Tenaga Pendidik Non PNS 1 O-B Rp 2.153.366.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
067 Pembayaran Remunerasi Tenaga Pendidik Rp 82.287.788.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 82.287.788.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.067.525111 Remunerasi Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 18480 O-B Rp 82.287.788.000
4471.SBA.001.067.525111 Pembayaran Remunerasi Tenaga Pendidik 18480 O-B Rp 82.287.788.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 76.661.411.300


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 76.661.411.300
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 10.245.608.300
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Pengelola Keuangan Rp 1.588.667.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.588.667.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 2407 O-B Rp 1.228.200.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Anggota Bendahara Pengeluaran Pembantu 96 O-B Rp 50.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Petugas Adm. Belanja Pegawai /PPABP 192 O-B Rp 64.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium SAI (UAKPA) 120 O-B Rp 60.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium SAI (UAKPA-W) 10 O-B Rp 60.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola DIPA Satuan Kerja 456 O-B Rp 144.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Penguji Tagihan DIPA BLU 396 O-B Rp 126.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pengelola Administrasi Perpajakan PNBP 252 O-B Rp 83.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pelaksana Aplikasi SIAKU Unit Kantor Pusat 31 O-B Rp 119.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Verifikasi Laporan Pertanggungjawaban Bendahara Pengeluaran Pembantu Unit unit 13 O-B Rp 54.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pejabat Perbendaharaan 36 O-B Rp 96.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pendamping BOPTN 192 O-B Rp 64.800.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Implementasi Cash Manajemen 144 O-B Rp 49.200.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Rekening 12 O-B Rp 51.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Rekonsoliasi Laporan Keuangan BLU 13 O-B Rp 54.600.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Pengelola Rekening Dana Kelolaan BLU 24 O-B Rp 7.200.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pengelola Keuangan Dana PNBP BLU 192 O-B Rp 65.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Verifikasi Realisasi Belanja Daftar Isian Pelaksana Anggaran 228 O-B Rp 76.200.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non PNS - 525111 5641 O-J Rp 147.334.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non PNS 5641 O-J Rp 147.334.000 PNBP
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur PNS - 525111 7337 O-J Rp 213.133.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Uang Lembur dan Uang Makan Lembur PNS 7337 O-J Rp 213.133.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 8.656.941.300
525115 Belanja Perjalanan Rp 3.510.350.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 475 OK Rp 3.510.350.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri (PP) 475 OK Rp 3.510.350.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 5.000.000.000
4471.TAA.001.051.C.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525119 1 Keg Rp 5.000.000.000
4471.TAA.001.051.C.525119 Kegiatan Insidentil 1 Pkt Rp 5.000.000.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 146.591.300
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 100 Pegawai/Tahun
Rp 146.591.300
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
100
dan
Pegawai/Tahun
Air MinumRpPegawai)146.591.300 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Langganan Daya dan Jasa Rp 2.000.000.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525113 Belanja Jasa Rp 2.000.000.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Listrik - 525113 12 Bln Rp 2.000.000.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Listrik 12 Bln Rp 2.000.000.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
053 Pembayaran Honor Tenaga Kependidikan Non PNS Rp 34.415.803.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 34.415.803.000
4471.TAA.001.053.525111 Gaji Pegawai Non PNS - 525111 8868 O-B Rp 15.546.901.000
4471.TAA.001.053.525111 Gaji Pegawai Non PNS 8868 O-B Rp 15.546.901.000 PNBP
4471.TAA.001.053.525111 Insentif Kerjaan Bagi Tenaga Kependidikan Non PNS - 525111 13776 O-B Rp 12.368.902.000
4471.TAA.001.053.525111 Insentif Kerjaan Bagi Tenaga Kependidikan Non PNS 13776 O-B Rp 12.368.902.000 PNBP
4471.TAA.001.053.525111 Gaji Pegawai Kontrak RSPTN - 525111 4908 O-B Rp 6.500.000.000
4471.TAA.001.053.525111 Gaji Pegawai Kontrak RSPTN 4908 O-B Rp 6.500.000.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
054 Pembayaran Remunerasi Tenaga Kependidikan Rp 30.000.000.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 30.000.000.000
4471.TAA.001.054.525111 Pembayaran Remunerasi Tenaga Kependidikan - 525111 6528 O-B Rp 30.000.000.000
4471.TAA.001.054.525111 Remunerasi Tenaga Kependidikan 6528 O-B Rp 30.000.000.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 2.163.212.500


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 2.163.212.500
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 366.211.400
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 99.600.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525111 264 OK Rp 99.600.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Bimbingan Teknis Tata Cara Revisi Anggaran 2 OK Rp 5.000.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan sistem aplikasi SAIBA 18 OK Rp 6.050.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi Petunjuk Teknis Pelaksanaan Anggaran PNBP 40 OK Rp 16.000.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi penyusunan anggaran 2 OK Rp 5.000.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi Langkah-Langkah Akhir Tahun 36 OK Rp 11.550.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi Pembayaran Pensiun 36 OK Rp 12.000.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Penyempurnaan SIAKU 80 OK Rp 26.600.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Bimbingan Teknis Jabatan Fungsional Analis Anggaran 14 OK Rp 6.000.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Penyempurnaan SOP Pelaksanaan Anggaran Non PNBP 36 OK Rp 11.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 75.293.400
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 10 Keg Rp 75.293.400
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimtek Sistem Informasi Perencanaan (SILUNA) 2 Keg Rp 13.436.100 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimbingan Teknis Tata Cara Revisi Anggaran 1 Keg Rp 7.632.700 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan sistem aplikasi SAIBA 1 Keg Rp 5.667.650 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Petunjuk Teknis Pelaksanaan Anggaran PNBP 1 Keg Rp 13.927.300 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi penyusunan anggaran 1 Keg Rp 6.218.500 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Langkah-Langkah Akhir Tahun 1 Keg Rp 10.200.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Pembayaran Pensiun 1 Keg Rp 7.700.050 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyempurnaan SIAKU 1 Keg Rp 3.103.800 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimbingan Teknis Penyusunan Laporan Kontrak Kinerja Rektor Tahun 2022 1 Keg Rp 5.647.300 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimbingan Teknis Jabatan Fungsional Analis Anggaran 1 Keg Rp 1.760.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 191.318.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525115 301 OK Rp 191.318.000
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Kompetensi Pengelola Keuangan BLU/ Study banding
300 OK Rp 185.960.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Bimbingan Teknis Jabatan Fungsional Analis Anggaran 1 OK Rp 5.358.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 1.797.001.100
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.199.350.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Keuangan - 525111 454 OK Rp 630.500.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Evaluasi Telaah Laporan Keuangan SAK dan SAP 12 OK Rp 42.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Konsolidasi dan Koordinasi Pengelola Keuangan BLU dengan BPP 24 dan
OK PPK UnitRp 21.300.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Laporan SAK 34 OK Rp 45.800.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Laporan BIOS 19 OK Rp 76.200.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyempurnaan Petunjuk Teknis Pelaksanaan Anggaran PNBP 23 OK Rp 46.200.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyempurnaan SOP Mekanisme Pelaksanaan Anggaran BLU 23 OK Rp 46.200.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pendampingan Audit Internal dan Ekternal 90 OK Rp 109.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Laporan SAP SAIBA Wilayah 18 OK Rp 12.100.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Modernisasi pengelolaan layanan keuangan dalam bentuk smart 23 OKpayment Rp 46.200.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penertiban pengelolaan piutang operasional dan non operasional ( validasi data
12 OKpenerimaanRpdengan PS25.500.000
) PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Rekonsiliasi threepart antara bendahara penerimaan / AKLAP, USDI, Bagian 12
Akademik
OK terkait
Rpvaliditas25.500.000
data penerima
PNBP
mahasiswa
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Koordinasi dan Rekonsiliasi Pengelolaan Gaji PNS / Non PNS 90 OK Rp 22.800.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Sistem Penerimaan Pendapatan 18 OK Rp 72.600.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Sistem SIAKu dan Cash Manajemen 20 OK Rp 26.600.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Koordinasi dan Rekonsiliasi BPJS 36 OK Rp 12.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525111 328 OK Rp 518.450.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Musrenbang Tingkat Universitas 25 OK Rp 7.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Musrenbang Tingkat Rektorat 11 OK Rp 3.300.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pembahasan langsung tatap muka rencana kerja dan anggaran 25 OK Rp 7.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengelolaan Sistem Aplikasi Keuangan Tingkat Instansi Satker Universitas Udayana
13 OK Rp 52.800.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengelolaan Sistem Informasi Solusi Perencanaan (SILUNA) 16 OK Rp 65.400.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Menyusun Target Kontrak Kinerja Rektor dengan Ditjen Perbendaharaan Kemenkeu
21 OK Tahun Rp 2022 6.950.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Menyusun Laporan Capaian Kontrak Kinerja Rektor dengan Ditjen Perbendaharaan
21 OK Kemenkeu Rp Tahun 2022
13.900.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Merevisi RBA Definitif TA 2022 18 OK Rp 36.300.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pembuatan Sistem TPNBP 13 OK Rp 52.800.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Reviu Rencana Strategis Bisnis 2020-2024 1 OK Rp 15.100.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Penyusunan LAKIP Universitas Tahun 2022 23 OK Rp 31.400.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Pengelolaan Sistem Informasi Monitoring Pelaksanaan Program Kegiatan dan Anggaran 12 Universitas
OK Tahun
Rp 202279.800.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Pembuatan Sistem Standar Harga Barang dan Jasa Tahun 2023 23 OK Rp 30.200.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Menyusun RBA Universitas Udayana Tahun 2023 (Indikatif, Pagu Anggaran, 18 Definitif)
OK Rp 12.700.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Standard Harga Satuan Barang dan Jasa Tahun 2023 48 OK Rp 20.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Pengelolaan Sistem Informasi Laporan Kinerja Universitas Udayana Tahun 2022 17 O-B Rp 67.200.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Reviu Rencana Strategis 2020-2024 23 OK Rp 15.100.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 144 OK Rp 50.400.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Tim Pengelola Capaian Output 144 OK Rp 50.400.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 445.831.100
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Keuangan - 525112 8 Keg Rp 123.902.400
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Konsolidasi dan Koordinasi Pengelola Keuangan BLU dengan BPP 1 Keg
dan PPK UnitRp 13.158.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Konsolidasi Laporan Keuangan Wilayah (Satker Unud, Undiksa, ISI, Poltek, Kopertis)
1 Keg Rp 9.997.700 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan Petunjuk Teknis Pelaksanaan Anggaran PNBP 1 Keg Rp 27.678.400 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan SOP Mekanisme Pelaksanaan Anggaran BLU 1 Keg Rp 14.623.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Modernisasi pengelolaan layanan keuangan dalam bentuk smart 1 KegpaymentRp 8.146.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Koordinasi dan Rekonsiliasi Pengelolaan Gaji PNS / Non PNS 1 Keg Rp 9.116.800 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Rapat Kerja dalam rangka evaluasi realisasi Tri Wulan Pengelolaan Keuangan 1 Keg Rp 28.482.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Koordinasi dan Rekonsiliasi BPJS 1 Keg Rp 12.700.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525112 25 Keg Rp 305.643.400
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyusun Petikan POK masing-masing Unit Kerja di Lingkungan Unud 1 Keg Rp 5.350.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musrenbang Tingkat Universitas 1 Keg Rp 24.267.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyusun Revisi RKA-KL dan DIPA 4 Keg Rp 13.850.900 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musrenbang Tingkat Rektorat 1 Keg Rp 7.261.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Merevisi RBA Definitif TA 2022 1 Keg Rp 36.932.700 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Kalender dan Mekanisme Perencanaan 1 Keg Rp 25.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan target rencana penerimaan negara bukan pajak (TRPNBP) TA.2024 1 Keg Rp 3.687.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyelarasan struktur RKA-KL dengan Renstra Unud kedalam SILUNA 1 Keg Rp 4.875.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembahasan langsung tatap muka rencana kerja dan anggaran 1 Keg Rp 18.824.900 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Verifikasi Penyusunan Anggaran pada Sistem SILUNA secara online 1 Keg Rp 4.481.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Nomenklatur Baru RKAKL 1 Keg Rp 5.222.698 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyusun Laporan Capaian Kontrak Kinerja Rektor dengan Ditjen Perbendaharaan
2 Keg KemenkeuRp Tahun 2022
5.962.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyusun penetapan kontrak kinerja Rektor dengan Kemendikbud tahun 2022 1 Keg Rp 4.434.100 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Mengevaluasi dan menyusun Laporan Capaian Kinerja Rektor per Tri Wulan 4 Keg Rp 17.827.400 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyusun RKA-KL Beserta Data Dukung Tingkat Universitas 3 Keg Rp 11.350.900 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembuatan Sistem TPNBP 1 Keg Rp 2.137.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyusun Laporan Capaian Output Tahun 2022 12 Keg Rp 22.609.800 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan LAKIP Universitas Tahun 2022 1 Keg Rp 10.394.400 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Standard Harga Satuan Barang dan Jasa Tahun 2023 1 Keg Rp 24.398.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Kontrak Kinerja Rektor dengan Dekan Tahun 2022 1 Keg Rp 6.972.100 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP kegiatan Menyusun RBA Universitas Udayana Tahun 2023 (Indikatif, Pagu Anggaran, Definitif)
1 Keg Rp 7.772.700 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Menyusun Target Kontrak Kinerja Rektor dengan Ditjen Perbendaharaan Kemenkeu 1 Keg TahunRp
2022 3.013.100 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Pembuatan Sistem Standar Harga Barang dan Jasa Tahun 2023 1 Keg Rp 9.832.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Reviu Rencana Strategis 2020-2024 1 Keg Rp 13.310.800 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Reviu Rencana Strategis Bisnis 2020-2024 1 Keg Rp 15.374.402 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 2 Keg Rp 16.285.300
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyempurnaan SOP Pelaksanaan Anggaran Non PNBP 1 Keg Rp 12.300.300 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Konsolidasi dan Koordinasi Petunjuk Teknis Pelaksanaan Anggaran 1 Keg Rp 3.985.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 10.000.000
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525113 3 Keg Rp 10.000.000
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Musrenbang Tingkat Universitas 1 Keg Rp 4.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pembahasan Langsung Tatap Muka Rencana Kerja dan Anggaran 1 Keg Rp 2.250.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Musrenbang Tingkat Rektorat 1 Keg Rp 3.750.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 86.905.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Administrasi Perencanaan - 525115 25 OK Rp 3.750.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Menyusun Revisi RKA-KL dan DIPA 25 OK Rp 3.750.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Administrasi Keuangan - 525115 48 OK Rp 7.200.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Koordinasi dan Rekonsiliasi Pengelolaan Gaji PNS / Non PNS 48 OK Rp 7.200.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525115 1 OK Rp 75.955.000
4471.TAM.001.053.525115 Benchmarking ke Universitas Negeri Yogyakarta 1 Keg Rp 75.955.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 54.915.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Administrasi Keuangan - 525119 1 Keg Rp 54.915.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Konsolidasi Laporan Keuangan Wilayah (Satker Unud, Undiksa, ISI, Poltek, Kopertis)
1 Keg Rp 54.915.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: BIRO KEMAHASISWAAN


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 6.112.924.000
4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 9.960.000
4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 9.960.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 9.960.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 9.960.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 9.960.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 24 Unit Rp 9.960.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Personal Komputer / Note Book / Laptop (Per Unit Dibawah 1 Juta) 12 Unit Rp 8.760.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 12 Unit Rp 1.200.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 6.027.779.902


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 6.027.779.902
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 586.850.000
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 11.250.000
525112 Belanja Barang Rp 11.250.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 11.250.000
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Cetak Kalender Kemahasiswaan 1 Keg Rp 11.250.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 575.600.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 14.600.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Student Day Tingkat Universitas (Sarjana) - 525111 1 OK Rp 14.600.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Universitas 1 OK Rp 14.600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 362.000.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Universitas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 362.000.000
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Student Day Tingkat Universitas 1 Keg Rp 362.000.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 199.000.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Student Day Tingkat Universitas (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 199.000.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Student Day Tingkat Universitas (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 199.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 052 Proses Belajar Mengajar Rp 234.160.000
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 64.800.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525111 6 OK Rp 64.800.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium program Magang Bersertifikat Kampus Merdeka 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Program Studi Independen Bersertifikat Kampus Merdeka 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Program kewirausahaan Kampus Merdeka 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Program Penelitian Kampus Merdeka 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Program Kemanusiaan Kampus Merdeka 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Program pembangunan desa Kampus Merdeka 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 71.920.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 30.000.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Pers Akademika 1 Keg Rp 30.000.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525112 6 Keg Rp 41.920.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Program Magang Bersertifikat Kampus Merdeka 1 Keg Rp 6.720.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Program Studi Independen Bersertifikat Kampus Merdeka 1 Keg Rp 6.240.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Program Kewirausahaan Kampus Merdeka 1 Keg Rp 7.240.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Program Penelitian Kampus Merdeka 1 Keg Rp 7.240.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Program Kemanusiaan Kampus Merdeka 1 Keg Rp 7.240.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Program Pembangunan Desa Kampus Merdeka 1 Keg Rp 7.240.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 97.440.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus Merdeka - 525115 6 OK Rp 97.440.000
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Program Magang Bersertifikat Kampus Merdeka 1 OK Rp 34.040.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Program Studi Independen Bersertifikat Kampus Merdeka 1 OK Rp 12.680.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Pejalanan Dinas Program Kewirausahaan Kampus Merdeka 1 OK Rp 12.680.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Program Penelitian Kampus Merdeka 1 OK Rp 12.680.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Program Kemanusiaan Kampus Merdeka 1 OK Rp 12.680.000 PNBP
4471.SBA.001.052.525115 Biaya Perjalanan Dinas Program Pembangunan Desa Kampus Merdeka 1 OK Rp 12.680.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 053 Wisuda dan Yudisium Rp 164.000.000
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 118.500.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525111 379 OK Rp 118.500.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan kegiatan penelurusan alumni melalui tracer study 379 OK Rp 118.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 15.500.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 15.500.000
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan kegiatan penelurusan alumni melalui tracer study 1 Keg Rp 15.500.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 30.000.000
4471.SBA.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Tracer Study (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 30.000.000
4471.SBA.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Penelurusan Alumni melalui Tracer Study 1 Keg Rp 30.000.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
054 Pemberian Beasiswa Rp 766.928.000
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 41.250.000
4471.SBA.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Pemberian Beasiswa (Sarjana) - 525111 133 OK Rp 41.250.000
4471.SBA.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Verifikasi dan Visitasi Beasiswa Prof Mantra, Prof. Ngoerah dan Sepi Peminat
35 OK Rp 10.750.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Verifikasi dan Visitasi Beasiswa KIP-Kuliah Jalur SNPMTN 49 OK Rp 15.250.000 PNBP
4471.SBA.001.054.525111 Honorarium Kegiatan Verifikasi dan Visitasi Beasiswa KIP-Kuliah Jalur SBMPTN 49 OK Rp 15.250.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 30.962.000
4471.SBA.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemberian Beasiswa (Sarjana) - 525112 5 Keg Rp 30.962.000
4471.SBA.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seleksi Dan Pengelolaan Beasiswa 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.SBA.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Penerima Beasiswa KIP-Kuliah 1 Keg Rp 3.547.000 PNBP
4471.SBA.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Verifikasi dan Visitasi Beasiswa Prof. Mantra, Prof. Ngoerah dan Sepi Peminat
1 Keg Rp 7.915.000 PNBP
4471.SBA.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Verifikasi dan Visitasi Beasiswa KIP-Kuliah Jalur SNMPTN 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
4471.SBA.001.054.525112 ATK dan BHP Kegiatan Verifikasi dan Visitasi Beasiswa KIP-Kuliah Jalur SBMPTN 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 43.516.000
4471.SBA.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pemberian Beasiswa (Sarjana) - 525115 8 OK Rp 43.516.000
4471.SBA.001.054.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Penerima Beasiswa KIP-Kuliah 8 OK Rp 43.516.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 651.200.000
4471.SBA.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Pemberian Beasiswa (Sarjana) - 525119 2 Keg Rp 651.200.000
4471.SBA.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Memberikan Beasiswa Kepada Mahasiswa Kurang Mampu, Berprestasi dan Aktif 1 Keg(Prof. Mantra
Rp dan 555.200.000
Prof Ngoerah)PNBP
4471.SBA.001.054.525119 Belanja BLU Lainnya Memberikan Beasiswa Kepada Mahasiswa (Program Studi Sepi Peminat) 1 Keg Rp 96.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
055 Pembinaan Karir Mahasiswa Rp 59.500.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 9.500.000
4471.SBA.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Karir Mahasiswa (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 9.500.000
4471.SBA.001.055.525112 ATK dan BHP Kegiatan Audensi dengan lembaga pengguna 1 Keg Rp 9.500.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 50.000.000
4471.SBA.001.055.525119 Belanja BLU Lainnya Pembinaan Karir Mahasiswa (Sarjana) - 525119 3 Keg Rp 50.000.000
4471.SBA.001.055.525119 Belanja BLU Lainnya Pendampingan pusat karir dan konseling 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.055.525119 Belanja BLU Lainnya Program Belajar Bekerja Terpadu (Co-op) 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.055.525119 Belanja BLU Lainnya Workshop Peran Softskill Dalam Dunia Kerja 1 Keg Rp 20.000.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 79.848.500
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 19.800.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525111
8 OK Rp 19.800.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Coaching Clinic PHBD 1 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Pendidikan dan Pelatihan Karir Bagi Mahasiswa dan/atau Alumni.
5 OK Rp 4.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Pendidikan atau Gerakan Anti Korupsi 1 OK Rp 8.100.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Worshop PHBD bagi Ormawa dan Dosbing 1 OK Rp 3.600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 35.262.500
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
5 Keg Rp 35.262.500
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Coaching Clinic PHBD 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Pendidikan dan Pelatihan Karir Bagi Mahasiswa dan/atau Alumni.
1 Keg Rp 10.500.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Pendidikan atau Gerakan Anti Korupsi 1 Keg Rp 12.175.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan Alumni Untuk Mendapatkan Pekerjaan Pertama 1 Keg Rp 3.087.500 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Worshop PHBD bagi Ormawa dan Dosbing 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 9.786.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)3 OK - 525115Rp 9.786.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Pendidikan Bela Negara / Kewiraan / Wawasan
1 OK Nusantara.
Rp 3.262.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Pendidikan Norma, Etika, dan Soft Skills 1Mahasiswa.
OK Rp 3.262.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Melaksanakan Kegiatan Pendidikan atau Gerakan Anti Korupsi 1 OK Rp 3.262.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 15.000.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) 1 Keg- 525119Rp 15.000.000
4471.SBA.001.057.525119 Belanja BLU Lainnya Pendampingan Alumni Untuk Mendapatkan Pekerjaan Pertama 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
060 Kegiatan Kemahasiswaan Rp 2.380.480.407
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 278.950.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525111 75 OK Rp 278.950.000
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Coaching Klinik Usulan PKM 1 OK Rp 12.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Monev Internal Pelaksanaan PKM 1 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Monev Capaian Kinerja Ormawa 20 OK Rp 6.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Pendampingan dan Monev Kegiatan student day 1 OK Rp 24.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal IPTEKMA 1 OK Rp 6.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Pendaftaran dan Uploading PKM 1 OK Rp 4.800.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Pemantapan bagi Mahasiswa dan Dosbing PKM di Biayai 1 OK Rp 5.400.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Rapat Kerja Gabungan (RAKERGAB) 1 OK Rp 14.950.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Roadshow PKM dan KBMI ke Fakultas 1 OK Rp 1.600.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Review Internal PKM 5 Bidang 1 OK Rp 19.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Semiloka Target Program Kerja ORMAWA 1 OK Rp 7.400.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi Sinmawa 1 OK Rp 8.050.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi PKM bagi Mahasiswa Baru 1 OK Rp 5.700.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi, Pelatihan dan Monev Konseling 24 OK Rp 14.650.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Sinkronisasi Program Pengabdian Masyarakat ORMAWA 1 OK Rp 2.750.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan TC Tim PIMNAS PKM 1 OK Rp 19.200.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan TOT Dosen Calon Pembimbing PKM 1 OK Rp 14.400.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Upgrading Proposal PKM 1 OK Rp 4.800.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Workshop PKM Bagi Mahasiswa Bidikmisi 1 OK Rp 6.400.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Pembinaan Pra Monev PKM 1 OK Rp 5.400.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Sosialisasi Program Penalaran dan kreativitas UKM/Ormawa 1 OK Rp 9.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Norma Etika dan Soft Skills Mahasiswa 1 OK Rp 8.100.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan pendidikan Bela Negara/Kewiraan/wawasan Nusantara 1 OK Rp 7.650.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan PORSENI 1 OK Rp 18.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan PENANGGULANGAN RADIKALISME DAN TERORISME DI PT 1 OK Rp 8.100.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan PENGELOLAAN DATA ALUMNI 1 OK Rp 4.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Bimbingan Pengenalan Sistem Pembelajaran di Perguruan Tinggi Agar Lulus4 Tepat
OK WaktuRp
dan Pendidikan
3.600.000
Karakter
PNBP
Bagi Mahasiswa Penerima KIP-Ku
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Program Kampus Mengajar 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525111 Honorarium Kegiatan Program Indonesian International Student Mobilitg Awards 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 805.271.407
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112 40 Keg Rp 805.271.407
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Anugrah Prestasi Udayana 1 Keg Rp 14.432.600 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Coaching Klinik Usulan PKM 1 Keg Rp 7.375.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Festival Budaya 1 Keg Rp 15.637.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Latihan Keterampilan Manajemen Mahasiswa (LKMM) 1 Keg Rp 10.534.400 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Internal Pelaksanaan PKM 1 Keg Rp 18.750.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Eksternal Pelaksanaan PKM 1 Keg Rp 19.050.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monev Capaian Kinerja Ormawa 1 Keg Rp 10.527.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan dan Monev Kegiatan student day 1 Keg Rp 19.831.900 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal IPTEKMA 1 Keg Rp 40.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penerimaan Kunjungan Ormawa dan Mahasiswa 1 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pecetakan Buku Panduan PKM 1 Keg Rp 180.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendaftaran dan Uploading PKM 1 Keg Rp 4.875.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pemantapan bagi Mahasiswa dan Dosbing PKM di Biayai 1 Keg Rp 9.750.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rapat Kerja Gabungan (RAKERGAB) 1 Keg Rp 12.812.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Roadshow PKM dan KBMI ke Fakultas 1 Keg Rp 30.875.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Review Internal PKM 5 Bidang 1 Keg Rp 3.250.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Semiloka Target Program Kerja ORMAWA 1 Keg Rp 9.187.500 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Sinmawa 1 Keg Rp 7.482.196 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi PKM bagi Mahasiswa Baru 1 Keg Rp 14.250.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi, Pelatihan dan Monev Konseling 1 Keg Rp 7.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Studi Visit Program Organisasi kemahasiswaan DPM Unud 1 Keg Rp 1.125.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sinkronisasi Program Pengabdian Masyarakat ORMAWA 1 Keg Rp 4.750.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan TC Tim PIMNAS PKM 1 Keg Rp 19.050.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan TOT Dosen Calon Pembimbing PKM 1 Keg Rp 9.925.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Upgrading Proposal PKM 1 Keg Rp 19.250.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop PKM Bagi Mahasiswa Bidikmisi 1 Keg Rp 25.975.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Pra Monev PKM 1 Keg Rp 14.250.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Norma Etika dan Soft Skills Mahasiswa 1 Keg Rp 12.175.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan pendidikan Bela Negara/Kewiraan/wawasan Nusantara 1 Keg Rp 12.175.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan PORSENI 1 Keg Rp 6.326.311 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan PENANGGULANGAN RADIKALISME DAN TERORISME DI PT 1 Keg Rp 12.175.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan PENGELOLAAN DATA ALUMNI 1 Keg Rp 153.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bimbingan Pengenalan Sistem Pembelajaran di Perguruan Tinggi Agar Lulus1 Keg
Tepat WaktuRpdan Pendidikan
11.400.000
Karakter
PNBPBagi Mahasiswa Penerima KIP-K
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Bantuan Biaya Kursus TOEFL Bagi Mahasiswa Penerima Beasiswa KIP-Kuliah 1 Keg Rp 10.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mahasiswa Penerima Beasiswa KIP-Kuliah 1 Keg Rp 9.500.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Beasiswa KIP-Kuliah/Afirmasi 1 Keg Rp 13.529.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan EXPO KMI 1 Keg Rp 5.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Kegiatan Program Kampus Mengajar 1 Keg Rp 7.200.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 1 Keg Rp 6.480.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525112 ATK dan BHP Program Indonesian International Student Mobilitg Awards 1 Keg Rp 6.240.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 35.200.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525113 3 Keg Rp 35.200.000
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Anugrah Prestasi Udayana 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan Festival Budaya 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525113 Belanja Jasa Kegiatan PORSENI 1 Keg Rp 10.200.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 550.059.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525115 19 OK Rp 550.059.000
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Bantuan Kegiatan Raihan Prestasi 1 OK Rp 221.040.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pagelaran Mahasiswa Bidang TIK (GemasTIK) 1 OK Rp 60.600.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Studi Visit Program Organisasi kemahasiswaan DPM Unud 1 OK Rp 128.760.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sinkronisasi Program Pengabdian Masyarakat ORMAWA 1 OK Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan TC Tim PIMNAS PKM 1 OK Rp 16.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan PENANGGULANGAN RADIKALISME DAN TERORISME DI PT 1 OK Rp 3.262.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi Beasiswa KIP-Kuliah/Afirmasi 6 OK Rp 32.637.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan EXPO KMI 4 OK Rp 25.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan program Kampus Mengajar 1 OK Rp 11.720.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 1 OK Rp 23.360.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525115 Biaya Perjalanan Dinas Program Indonesian International Student Mobilitg Awards 1 OK Rp 12.680.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 711.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) - 525119 8 Keg Rp 711.000.000
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Bantuan Pengembangan Minat, Bakat dan Penalaran UKM 24 Keg Rp 120.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Bantuan Kegiatan Pengembangan Minat Bakat dan Penalaran DPM 8 Keg Rp 80.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Iuran BAPOMI 1 Keg Rp 11.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Iuran BPSMI 1 Keg Rp 11.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Pengembangan Minat, Bakat dan Penalaran BEM 20 Keg Rp 200.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Pengiriman Delegasi Pendamping dan Mahasiswa Mengikuti Kegiatan Minat,1 Bakat
Keg dan Penalaran
Rp 169.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja BLU Lainnya Sinkronisasi Program Pengabdian Masyarakat ORMAWA 1 Keg Rp 15.000.000 PNBP
4471.SBA.001.060.525119 Belanja LU Lainnya Kegiatan KDMI 1 Keg Rp 105.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
061 Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan Rp 9.550.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525112 Belanja Barang Rp 9.550.000
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana) - 525112
1 Keg Rp 9.550.000
4471.SBA.001.061.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi Program Penalaran dan kreativitas UKM/Ormawa 1 Keg Rp 9.550.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
062 Kewirausahaan Mahasiswa Rp 417.007.000
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 52.050.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525111 92 OK Rp 52.050.000
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Festival dan Gebyar Kewirausahaan 40 OK Rp 17.450.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Dosen Pendamping Mahasiswa Wirausaha 14 OK Rp 6.850.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Program pendampingan kewirausahaan 19 OK Rp 9.250.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Kewirausahaan 18 OK Rp 9.250.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Program Mahasiswa Wirausaha 1 OK Rp 9.250.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 64.957.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525112 5 Keg Rp 64.957.000
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Festival dan Gebyar Kewirausahaan 1 Keg Rp 24.557.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Dosen Pendamping Mahasiswa Wirausaha 1 Keg Rp 8.150.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Program pendampingan kewirausahaan 1 Keg Rp 10.750.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Kuliah Umum Kewirausahaan 1 Keg Rp 10.750.000 PNBP
4471.SBA.001.062.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Program Mahasiswa Wirausaha 1 Keg Rp 10.750.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 300.000.000
4471.SBA.001.062.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 300.000.000
4471.SBA.001.062.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) 1 Keg Rp 300.000.000 PNBP
1.4. Terwujudnya jiwa kewirausahaan dan
063 Kompetisi/Lomba Mahasiswa Rp 1.329.455.995
inovasi mahasiswa dan lulusan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 58.450.000
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525111 5 OK Rp 58.450.000
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Kompetisi Mahasiswa Nasional Bidang Ilmu Bisnis, Manajemen dan Keuangan1 OK Rp 12.000.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) 1 OK Rp 12.000.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan LKMM Tingkat Dasar 1 OK Rp 14.900.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Musabaqah Tilawatil Quran Mahasiswa Nasional (MTQMN) 1 OK Rp 12.900.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525111 Honorarium Kegiatan Pekan Seni Mahasiswa Nasional (PEKSIMINAS) 1 OK Rp 6.650.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 36.935.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525112 4 Keg Rp 36.935.000
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi Mahasiswa Nasional Bidang Ilmu Bisnis, Manajemen dan Keuangan
1 Keg Rp 8.400.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Lomba Inovasi Digital Mahasiswa (LIDM) 1 Keg Rp 13.302.500 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Musabaqah Tilawatil Quran Mahasiswa Nasional (MTQMN) 1 Keg Rp 7.202.500 PNBP
4471.SBA.001.063.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pekan Seni Mahasiswa Nasional (PEKSIMINAS) 1 Keg Rp 8.030.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 790.910.995
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525115 26 OK Rp 790.910.995
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kejuaraan Debat Bahasa Inggris/World Debate Championship (WUDC)
1 OK Rp 49.500.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kontes Robot Indonesia (KRI) 1 OK Rp 197.760.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kontes Robot Terbang Indonesia (KRTI) 1 OK Rp 60.600.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 1 OK Rp 58.800.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kontes Kapal Cepat Tak Berawak (KKCTB) 1 OK Rp 60.450.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Lomba PEKSIMINAS 1 OK Rp 221.160.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Musabaqah Tilawatil Quran Mahasiswa Nasional (MTQMN) 1 OK Rp 29.974.995 PNBP
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengiriman Delegasi Pendamping dan Mahasiswa mengikuti Kegiatan
18 OK Minat, Bakat
Rp dan Penalaran
58.716.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kontes Mobil Listrik Indonesia (KMLI) 1 Orang/Kali Rp 53.950.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 443.160.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Kompetisi / Lomba Mahasiswa (Sarjana) - 525119 4 Keg Rp 443.160.000
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Memberikan Penghargaan terhadap Mahasiswa Berprestasi 1 Keg Rp 104.000.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Mengikuti PIMNAS 1 Keg Rp 252.310.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Olimpiade On MIPA 1 Keg Rp 50.000.000 PNBP
4471.SBA.001.063.525119 Belanja BLU Lainnya Pilmapres 1 Keg Rp 36.850.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 32.234.500
4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 32.234.500
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 32.234.500
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 32.234.500
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 32.234.500
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 10 Pegawai/Tahun
Rp 32.234.500
4471.TAA.001.051.C.525121 Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya (ATK, Barang Cetak, alat-alat RT, Langganan Koran,
9 dan
Pegawai/Tahun
Air Minum
Rp Pegawai)
13.500.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525121 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 1 O-T Rp 18.734.500 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 42.949.598


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 42.949.598
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 42.949.598
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 18.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 2 OK Rp 18.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penguatan Pengelolaan SIMKATMAWA 1 OK Rp 13.500.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengelolaan Arsip Bagian Minat 1 OK Rp 4.500.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 24.949.598
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 3 Keg Rp 24.949.598
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Pengelolaan SIMKATMAWA 1 Keg Rp 2.850.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan / Penataan Arsip Bagian Kesma 1 Keg Rp 10.000.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengelolaan Arsip Bagian Minat 1 Keg Rp 12.099.598 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: BIRO AKADEMIK, KERJASAMA, DAN HUBUNGAN MASYARAKAT


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 12.662.747.000
4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 150.653.030
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 150.653.030
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 95.657.280
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 95.657.280
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 95.657.280
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Destop/PC (Perkantoran) - 537112 2 Unit Rp 40.392.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Komputer Desktop/PC (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 40.392.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 6.466.800
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Printer (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 6.466.800 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 13.569.000
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan LCD Proyektor (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 13.569.000 PNBP
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Perkantoran) - 537112 2 Unit Rp 35.229.480
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 35.229.480 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran Rp 54.995.750
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 54.995.750
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran - 537112 18 Unit Rp 54.995.750
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Rak (Per Unit 1 Juta Keatas) 2 Unit Rp 12.759.000 PNBP
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Kursi Kantor (Per Unit 1 Juta Keatas) 9 Unit Rp 14.358.750 PNBP
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meja Pimpinan (Per Unit 1 Juta Keatas) 6 Unit Rp 22.689.000 PNBP
4471.RAA.002.052.537112 Pengadaan Meja Ruang Pertemuan (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 5.189.000 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 11.154.351.331


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 11.154.351.331
1.1. Terwujudnya sistem penerimaan
mahasiswa baru berbasis kemampuan
051 Penerimaan Mahasiswa Baru Rp 4.826.471.629
akademis, keberagaman, kemandirian, dan
inklusif
A Sosialisasi dan Promosi Rp 423.986.988
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 29.300.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.051.A.525111 Honorarium Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525111 93 OK Rp 29.300.000
4471.SBA.001.051.A.525111 Honorarium Kegiatan Pameran dan Promosi di Bali 30 OK Rp 9.450.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525111 Honorarium Sosialisasi dan Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru 63 OK Rp 19.850.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 169.546.988
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525112 5 Keg Rp 169.546.988
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pameran dan Promosi di Luar Bali 1 Keg Rp 20.350.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pameran dan Promosi di Bali 2 Keg Rp 25.116.200 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Deseminasi dan Informasi 2 Keg Rp 67.525.200 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Kegiatan Rintisan dan Tindak Lanjut Kerjasama Dalam dan Luar Negeri 2 Keg Rp 44.376.988 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525112 ATK dan BHP Sosialisasi dan Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru 1 Keg Rp 12.178.600 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 77.130.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525115 168 OK Rp 77.130.000
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Pameran dan Promosi di Luar Bali 5 OK Rp 41.560.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Pameran dan Promosi di Bali 126 OK Rp 22.680.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525115 Belanja Perjalanan Peningkatan Deseminasi dan Informasi 35 OK Rp 5.250.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525115 Biaya Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru 2 OK Rp 7.640.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 148.010.000
4471.SBA.001.051.A.525119 Belanja BLU Lainnya Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) - 525119 3 Keg Rp 148.010.000
4471.SBA.001.051.A.525119 Belanja BLU Lainnya Pameran dan Promosi di Luar Bali 1 Keg Rp 30.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525119 Belanja BLU Lainnya Pameran dan Promosi di Bali 1 Keg Rp 42.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.A.525119 Belanja BLU Lainnya Publikasi Media 2 Keg Rp 76.010.000 PNBP
B Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi Rp 2.067.959.209
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.033.600.000
4471.SBA.001.051.B.525111 Honorarium Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi (Sarjana) - 525111 3071 OK Rp 1.033.600.000
4471.SBA.001.051.B.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Asing 1 OK Rp 10.400.000 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Baru Jalur Mandiri 1923 OK Rp 578.600.000 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525111 Honorarium Kegiatan Pengadaan Soal Ujian 105 OK Rp 33.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525111 Honorarium Kegiatan Registrasi Mahasiswa Baru 4 OK Rp 98.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525111 Honorarium Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Baru Pascasarjana, PPDS dan Profesi (Ganjil) 519 OK Rp 156.800.000 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525111 Honorarium Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Baru Pascasarjana, PPDS dan Profesi (Genap) 519 OK Rp 156.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 926.265.209
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi (Sarjana) - 525112 5 Keg Rp 530.717.009
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Asing 1 Keg Rp 6.960.392 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Baru Jalur Mandiri 1 Keg Rp 249.511.688 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengadaan Soal Ujian 3 Keg Rp 4.275.000 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Baru Pascasarjana, PPDS dan Profesi (Ganjil) 1 Keg Rp 137.848.364 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Baru Pascasarjana, PPDS dan Profesi (Genap) 1 Keg Rp 132.121.565 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi (Pascasarjana) - 5251121 Keg Rp 395.548.200
4471.SBA.001.051.B.525112 ATK dan BHP Kegiatan Registrasi Mahasiswa Baru 4 Keg Rp 395.548.200 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 82.500.000
4471.SBA.001.051.B.525113 Belanja Jasa Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi (Sarjana) - 525113 5 Keg Rp 82.500.000
4471.SBA.001.051.B.525113 Belanja Jasa Kegiatan Registrasi Mahasiswa Baru 1 Keg Rp 17.000.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.051.B.525113 Belanja Jasa Kegiatan Peningkatan Deseminasi dan Informasi 1 Keg Rp 28.000.000 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525113 Belanja Jasa Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Baru Pascasarjana, PPDS dan Profesi (Ganjil) 1 Keg Rp 4.500.000 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525113 Belanja Jasa Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Baru Pascasarjana, PPDS dan Profesi (Genap) 1 Keg Rp 4.500.000 PNBP
4471.SBA.001.051.B.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Seleksi Mahasiswa Baru Jalur Mandiri 1 Keg Rp 28.500.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 12.394.000
4471.SBA.001.051.B.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi (Sarjana) - 525115
2 OK Rp 12.394.000
4471.SBA.001.051.B.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Registrasi Mahasiswa Baru 2 OK Rp 12.394.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 13.200.000
4471.SBA.001.051.B.525119 Belanja BLU Lainnya Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa Baru/Registrasi (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 13.200.000
4471.SBA.001.051.B.525119 Belanja BLU Lainnya Pengadaan Soal Ujian 1 Keg Rp 13.200.000 PNBP
C Orientasi Mahasiswa Baru Rp 2.334.525.432
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 148.850.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan PKKMB Tingkat Universitas (Sarjana) - 525111 493 OK Rp 148.850.000
4471.SBA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Universitas 493 OK Rp 148.850.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 701.925.432
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Universitas (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 701.925.432
4471.SBA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Universitas 1 Keg Rp 701.925.432 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 183.750.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan PKKMB Tingkat Universitas (Sarjana) - 525113 1 Keg Rp 183.750.000
4471.SBA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Melaksanakan PKKMB Tingkat Universitas 1 Keg Rp 183.750.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 1.300.000.000
4471.SBA.001.051.C.525121 Pengadaan Jas Almamater (Sarjana) - 525121 6500 Stel Rp 1.300.000.000
4471.SBA.001.051.C.525121 Pengadaan Jas Almamater 6500 Stel Rp 1.300.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 052 Proses Belajar Mengajar Rp 54.750.000
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 48.100.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525111 156 OK Rp 48.100.000
4471.SBA.001.052.525111 Honorarium Verifikasi Data Simak dan Sinkronisasi data Akademik ke PDDIKTI 156 OK Rp 48.100.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 6.650.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 6.650.000
4471.SBA.001.052.525112 ATK dan BHP Verifikasi Data Simak dan Sinkronisasi data Akademik ke PDDIKTI 1 Keg Rp 6.650.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 053 Wisuda dan Yudisium Rp 5.099.794.114
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 321.600.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Wisuda (Sarjana) - 525111 886 OK Rp 321.600.000
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Wisuda Periode 1 177 OK Rp 53.600.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Wisuda Periode 2 177 OK Rp 53.600.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Wisuda Periode 3 177 OK Rp 53.600.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Wisuda Periode 4 1 OK Rp 53.600.000 PNBP
4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Wisuda Periode 5 177 OK Rp 53.600.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.SBA.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Wisuda Periode 6 177 OK Rp 53.600.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 2.143.286.208
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda (Sarjana) - 525112 6 Keg Rp 2.143.286.208
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda Periode 1 1 Keg Rp 357.214.368 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda Periode 2 1 Keg Rp 357.214.368 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda Periode 3 1 Keg Rp 357.214.368 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda Periode 4 1 Keg Rp 357.214.368 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda Periode 5 1 Keg Rp 357.214.368 PNBP
4471.SBA.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Wisuda Periode 6 1 Keg Rp 357.214.368 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 822.513.906
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Wisuda (Sarjana) - 525113 6 Keg Rp 822.513.906
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Wisuda Periode 1 1 Keg Rp 139.585.651 PNBP
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Wisuda Periode 2 1 Keg Rp 136.585.651 PNBP
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Wisuda Periode 3 1 Keg Rp 136.585.651 PNBP
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Wisuda Periode 4 1 Keg Rp 136.585.651 PNBP
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Wisuda Periode 5 1 Keg Rp 136.585.651 PNBP
4471.SBA.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Wisuda Periode 6 1 Keg Rp 136.585.651 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 12.394.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Wisuda (Sarjana) - 525115 2 OK Rp 12.394.000
4471.SBA.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Wisuda Periode 1 2 OK Rp 12.394.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 1.800.000.000
4471.SBA.001.053.525121 Pengadaaan Toga Wisudawan - 525121 9000 Stel Rp 1.800.000.000
4471.SBA.001.053.525121 Pengadaaan Toga Wisudawan 9000 Stel Rp 1.800.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 056 Administrasi Pendidikan Rp 477.262.500
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 25.900.000
4471.SBA.001.056.525111 Honorarium Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525111 82 OK Rp 25.900.000
4471.SBA.001.056.525111 Honorarium Penyusunan Pedoman Akademik 47 OK Rp 14.750.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525111 Honorarium Penyusunan Kalender Akademik 35 OK Rp 11.150.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 451.362.500
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) - 525112 4 Keg Rp 451.362.500
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Penyusunan Pedoman Akademik 1 Keg Rp 2.850.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Penyusunan Kalender Akademik 1 Keg Rp 3.562.500 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 Mencetak Pedoman dan Kalender Akademik 1 Keg Rp 144.950.000 PNBP
4471.SBA.001.056.525112 ATK dan BHP Pengadaan KTM dan KRM 1 Keg Rp 300.000.000 PNBP
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 189.360.988
tampung program studi
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 46.150.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) -149
525111
OK Rp 46.150.000
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kerjasama 32 OK Rp 10.000.000 PNBP
4471.SBA.001.057.525111 Honorarium Penyusunan POB Penerimaan Mahasiswa Jalur Mandiri, Pascasarjana dan Mahasiswa
117 Asing
OK Rp 36.150.000 PNBP
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525112 Belanja Barang Rp 53.560.988
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
2 Keg Rp 53.560.988
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kerjasama 1 Keg Rp 14.568.488 PNBP
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Penyusunan POB Penerimaan Mahasiswa Jalur Mandiri, Pascasarjana dan Mahasiswa
1 Keg
Asing Rp 38.992.500 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 89.650.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
84 OK - 525115
Rp 89.650.000
4471.SBA.001.057.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kerjasama 84 OK Rp 89.650.000 PNBP
4.1. Terjalinnya kerjasama di berbagai
bidang dengan berbagai pihak, baik di dalam
maupun di luar negeri, untuk meningkatkan
kerja sama strategis dalam rangka akselerasi 058 Kerjasama Berbasis Pendidikan Rp 506.712.100
pengembangan pendidikan, hasil riset, hasil
inovasi ilmu pengetahuan, teknologi, dan
kebudayaan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 11.800.000
4471.SBA.001.058.525111 Honorarium Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525111 36 OK Rp 11.800.000
4471.SBA.001.058.525111 Honorarium Kegiatan Visitasi dalam Rangka Pengembangan Kerjasama 36 OK Rp 11.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 189.956.100
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525112 3 Keg Rp 189.956.100
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Cinderamata 1 Keg Rp 181.800.000 PNBP
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Koordinasi dengan Mitra Kerja Sama 2 Keg Rp 5.291.400 PNBP
4471.SBA.001.058.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi dalam Rangka Pengembangan Kerjasama 2 Keg Rp 2.864.700 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 282.956.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525115 47 OK Rp 282.956.000
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Koordinasi dengan Mitra Kerja Sama 45 OK Rp 135.860.000 PNBP
4471.SBA.001.058.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Visitasi dalam Rangka Pengembangan Kerjasama 2 OK Rp 147.096.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 22.000.000
4471.SBA.001.058.525119 Belanja BLU Lainnya Kerjasama Pendidikan (Sarjana) - 525119 1 Keg Rp 22.000.000
4471.SBA.001.058.525119 Belanja BLU Lainnya Membership Dalam Organisasi Internasional 2 Keg Rp 22.000.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 57.739.097


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 57.739.097
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 57.739.097
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 57.739.097
525112 Belanja Barang Rp 44.899.649
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 2 Keg Rp 44.899.649
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 2 Keg Rp 44.899.649 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 12.839.448
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525113 1 Keg Rp 12.839.448
4471.TAA.001.051.C.525113 Belanja Jasa Sewa Mesin Fotocopy 1 Keg Rp 12.839.448 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 1.300.003.542


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 1.300.003.542
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
051 Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi Rp 15.500.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 15.500.000
4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
2 OK
- 525111 Rp 15.500.000
4471.TAM.001.051.525111 Honorarium Kegiatan Penguatan Publikasi Artikel Ilmiah 2 OK Rp 15.500.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 1.284.503.542
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 183.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 398 OK Rp 183.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Akademika/Rapat Senat Terbuka 70 OK Rp 22.250.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Pengukuhan Guru Besar Periode 1 86 OK Rp 26.450.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Pengukuhan Guru Besar Periode 2 86 OK Rp 26.450.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Pengukuhan Guru Besar Periode 3 86 OK Rp 26.450.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Koordinasi Kegiatan Anugrah Humas, Inovasi Pelayanan Publik, PPID/Lapor, Survey57Kepuasan
OK Masyarakat
Rp 18.450.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Unud Journal Terakreditasi Nasional 9 OK Rp 37.800.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Unud Journal Menuju Bereputasi Global 4 OK Rp 25.150.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 329.900.900
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 8 Keg Rp 329.900.900
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Akademika/Rapat Senat Terbuka 1 Keg Rp 31.525.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Pengukuhan Guru Besar Periode 1 1 Keg Rp 49.005.900 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Pengukuhan Guru Besar Periode 2 1 Keg Rp 48.911.900 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Pengukuhan Guru Besar Periode 3 1 Keg Rp 48.911.900 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Koordinasi Kegiatan Anugrah Humas, Inovasi Pelayanan Publik, PPID/Lapor, Survey 1Kepuasan
Keg Masyarakat
Rp 32.750.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penguatan Publikasi Artikel Ilmiah 2 Keg Rp 15.155.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Unud Journal Terakreditasi Nasional 9 Keg Rp 59.135.200 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Unud Journal Menuju Bereputasi Global 4 Keg Rp 44.506.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 241.430.000
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525113 5 Keg Rp 241.430.000
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Akademika/Rapat Senat Terbuka 1 Keg Rp 23.630.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Pengukuhan Guru Besar Periode 1 1 Keg Rp 25.100.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Pengukuhan Guru Besar Periode 2 1 Keg Rp 25.100.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Pengukuhan Guru Besar Periode 3 1 Keg Rp 25.100.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Unud Journal Terakreditasi Nasional 1 Keg Rp 142.500.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 179.922.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525115 26 OK Rp 179.922.000
4471.TAM.001.053.525115 Belanja Perjalanan Koordinasi Kegiatan Anugrah Humas, Inovasi Pelayanan Publik, PPID/Lapor, Survey
12 OK Kepuasan
RpMasyarakat
87.384.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Penguatan Publikasi Artikel Ilmiah 1 OK Rp 10.792.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Unud Journal Terakreditasi Nasional 9 OK Rp 10.792.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Unud Journal Menuju Bereputasi Global 3 OK Rp 21.584.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Benchmarking Pengelolaan Jurnal 1 OK Rp 49.370.000 PNBP
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 350.250.642
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525119 1 Keg Rp 350.250.642
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Unud Journal Terakreditasi Nasional 8 Keg Rp 350.250.642 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: BADAN PENGELOLA USAHA


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 426.116.000
4471.QDB Fasilitasi dan Pembinaan Lembaga [Base Line] Rp 128.453.359
4471.QDB.001 Operasional Rumah Sakit Pendidikan [Base Line] Rp 128.453.359
1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
051 Operasional Rumah Sakit Pendidikan Rp 128.453.359
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
A Operasional Rumah Sakit Pendidikan Rp 128.453.359
525113 Belanja Jasa Rp 6.000.000
4471.QDB.001.051.A.525113 Jasa Laboratorium dan Radiologi Rumah Sakit - 525113 12 Bln Rp 6.000.000
4471.QDB.001.051.A.525113 Jasa Laboratorium Klinik Universitas Udayana 12 Bln Rp 6.000.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 122.453.359
4471.QDB.001.051.A.525121 Pengadaan Obat dan BMHP - 525121 12 Bln Rp 122.453.359
4471.QDB.001.051.A.525121 Pengadaan Obat dan BMHP Klinik Unud 12 Bln Rp 122.453.359 PNBP

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 20.000.000


4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 20.000.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 20.000.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Sarana Gedung Perkantoran Rp 20.000.000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 20.000.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran - 537112 1 Unit Rp 20.000.000
4471.RAA.002.051.C.537112 Pengadaan Alat Kesehatan Klinik Unud (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 20.000.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 12.790.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 12.790.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 12.790.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 12.790.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 12.790.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 311 Unit Rp 12.790.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 9 Unit Rp 5.490.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Pengadaan Bahan Bakar Solar Untuk Genset (nilai per item < 1 juta) 300 lt Rp 3.300.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Alat Kesehatan Klinik (Per Unit Dibawah 1 Juta) 2 Unit Rp 4.000.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 254.272.641


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 254.272.641
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 98.272.641
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Pengelola Keuangan Rp 3.600.000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 3.600.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Pengelola Keuangan - 525111 12 O-B Rp 3.600.000
4471.TAA.001.051.A.525111 Honorarium Tim Pendukung PPK 12 O-B Rp 3.600.000 PNBP
C Operasional Pimpinan Rp 94.672.641
525112 Belanja Barang Rp 94.672.641
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 3 Keg Rp 94.672.641
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 2 Keg Rp 49.422.641 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Rapat Koordinasi Internal 1 Keg Rp 14.250.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Pembuatan Pakaian Seragam Staff Medis dan Paramedis 1 Keg Rp 31.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Langganan Daya dan Jasa Rp 6.000.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525113 Belanja Jasa Rp 6.000.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Telepon - 525113 12 Bln Rp 6.000.000
4471.TAA.001.052.525113 Langganan Telepon 12 Bln Rp 6.000.000 PNBP
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
053 Pembayaran Honor Tenaga Kependidikan Non PNS Rp 150.000.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 150.000.000
4471.TAA.001.053.525111 Tunjangan Tenaga Kependidikan Non PNS Klinik Unud - 525111 31 O-B Rp 150.000.000
4471.TAA.001.053.525111 Jasa Pelayanan Pegawai Klinik Unud 31 O-B Rp 150.000.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 10.600.000


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 10.600.000
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 10.000.000
profesional, berkualitas, dan melayani
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 10.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525119 1 Keg Rp 10.000.000
4471.TAM.001.052.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pelatihan Pegawai dan Teknisi Bersertifikat 2 Keg Rp 10.000.000 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 600.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 600.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525119 1 Keg Rp 600.000
4471.TAM.001.053.525119 Belanja BLU Lainnya Kegiatan PKFI Klinik Unud 1 Keg Rp 600.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: BADAN PENGELOLA USAHA


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 301.847.000
4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 4.500.000
4471.RBJ.002 Prasarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 4.500.000
1.5. Tersedianya sarana prasarana
pendidikan tinggi yang memadai,
berkualitas, dan memfasilitasi yang
berkebutuhan khusus yang merata di semua
051 Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung Pembelajaran Rp 4.500.000
unit kerja untuk mendukung
penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi
yang bermutu dan berdaya saing
internasional
C Perawatan Gedung dan Halaman/Taman Rp 4.500.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 4.500.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Pemeliharaan Halaman / Taman - 525114 50 M2 Rp 4.500.000
4471.RBJ.002.051.C.525114 Pemeliharaan Halaman 50 M2 Rp 4.500.000 PNBP

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 30.150.000


4471.RCA.002 Pemeliharaan Sarana Perkantoran [Base Line] Rp 30.150.000
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 052 Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Pendukung Perkantoran Rp 30.150.000
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Perawatan Peralatan Perkantoran Rp 30.150.000
525114 Belanja Pemeliharaan Rp 30.150.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi - 525114 69 Unit Rp 30.150.000
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan AC (Per Unit Dibawah 1 Juta) 44 Unit Rp 26.400.000 PNBP
4471.RCA.002.052.A.525114 Perawatan/Pemeliharaan Jaringan Listrik (Per Unit Dibawah 1 Juta) 25 Unit Rp 3.750.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 19.947.500


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 19.947.500
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 19.947.500
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 19.947.500
525112 Belanja Barang Rp 11.500.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 2 Keg Rp 11.500.000
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Mental dan Spiritual 1 Keg Rp 6.000.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pertemuan/Jamuan Delegasi/Tamu/Kunjungan Tamu dari Luar 1 Keg Rp 5.500.000 PNBP
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU Rp 8.447.500
4471.TAA.001.051.C.525121 Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai Lainnya - 525121 1 Pegawai/Tahun
Rp 8.447.500
4471.TAA.001.051.C.525121 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran Sehari-hari 1 O-T Rp 8.447.500 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 247.249.500


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 247.249.500
3.2. Terwujudnya etos kerja yang
052 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan Rp 79.570.000
profesional, berkualitas, dan melayani
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 25.200.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525111 3 OK Rp 25.200.000
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Workshop Penyusunan Laporan Keuangan Unit Bisnis 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Bisnis dan Manajemen Unit Usaha 1 OK Rp 3.600.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525111 Honorarium Narasumber Luar Pelatihan Publik Speaking / Kepribadian Tenaga Kependidikan 1 OK Rp 10.800.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 54.370.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga Kependidikan - 525112 6 Keg Rp 54.370.000
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Pendampingan Manajemen Unit Bisnis 1 Keg Rp 7.280.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Penyusunan Laporan Keuangan Unit Bisnis 1 Keg Rp 11.865.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Workshop Pengembangan Unit Kerja Potensial Menjadi Unit Usaha 1 Keg Rp 1.932.500 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Bisnis dan Manajemen Unit Usaha 1 Keg Rp 8.405.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pendampingan Strategi Peningkatan Income Unit Usaha 1 Keg Rp 6.460.000 PNBP
4471.TAM.001.052.525112 ATK dan BHP Sosialisasi Tatakelola Keuangan Unit Bisnis 1 Keg Rp 18.427.500 PNBP
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 167.679.500
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 19.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 200 OK Rp 19.000.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Rencana Usaha Baru 200 OK Rp 19.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 62.787.500
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 3 Keg Rp 62.787.500
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Rencana Usaha Baru 1 Keg Rp 7.087.500 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Udayana Business Matching 1 Keg Rp 16.550.000 PNBP
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Penyusunan Buku Direktori 1 Keg Rp 39.150.000 PNBP
525113 Belanja Jasa Rp 22.100.000
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525113 1 Keg Rp 22.100.000
4471.TAM.001.053.525113 Belanja Jasa Kegiatan Udayana Business Matching 1 Keg Rp 22.100.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 63.792.000
4471.TAM.001.053.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525115 1 OK Rp 63.792.000
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471.TAM.001.053.525115 Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Studi banding ke Universitas Diponegoro 1 OK Rp 63.792.000 PNBP
RINCIAN BELANJA PER UNIT KERJA TA. 2022
SATKER BLU UNIVERSITAS UDAYANA

UNIT KERJA: SENAT


TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


4471 Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi Rp 1.048.633.000
4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan [Base Line] Rp 14.902.620
4471.RAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran [Base Line] Rp 14.902.620
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran Rp 14.902.620
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
A Alat Pengolah Data Pendukung Perkantoran Rp 14.902.620
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 14.902.620
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Perkantoran) - 537112 1 Unit Rp 14.902.620
4471.RAA.002.051.A.537112 Pengadaan Laptop (Per Unit 1 Juta Keatas) 1 Unit Rp 14.902.620 PNBP

4471.SBA Pendidikan Tinggi [Base Line] Rp 68.780.300


4471.SBA.001 Layanan Pendidikan [Base Line] Rp 68.780.300
2.1. Terealisasinya peningkatkan daya
057 Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik Rp 30.000.000
tampung program studi
525112 Belanja Barang Rp 30.000.000
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana) - 525112
1 Keg Rp 30.000.000
4471.SBA.001.057.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum 1 Keg Rp 30.000.000 PNBP
1.2. Terwujudnya proses pembelajaran yang
bermutu, relevan, dan berdaya saing 064 Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik Rp 38.780.300
nasional dan internasional lintas disiplin
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 13.700.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525111 15 OK Rp 13.700.000
4471.SBA.001.064.525111 Honorarium Kegiatan Pelatihan Kompetensi Dosen 15 OK Rp 13.700.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 11.079.300
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525112 1 Keg Rp 11.079.300
4471.SBA.001.064.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan Kompetensi Dosen 1 Keg Rp 11.079.300 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 14.001.000
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik (Sarjana) - 525115
3 OK Rp 14.001.000
4471.SBA.001.064.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan Kompetensi Dosen 3 OK Rp 14.001.000 PNBP

4471.TAA Layanan Perkantoran [Base Line] Rp 917.804.700


4471.TAA.001 Dukungan Layanan Pembelajaran [Base Line] Rp 917.804.700
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 051 Penyelenggaraan Operasional Perkantoran Rp 917.804.700
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
C Operasional Pimpinan Rp 917.804.700
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 616.400.000
4471.TAA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525111 126 OK Rp 616.400.000
4471.TAA.001.051.C.525111 Honorarium Sidang Senat Universitas 107 OK Rp 597.400.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525111 Honorarium Kegiatan Sidang Dewan Kehormatan Etik 19 OK Rp 19.000.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 110.632.700
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Operasional Perkantoran/Pimpinan - 525112 3 Keg Rp 110.632.700
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Sidang Dewan Kehormatan Etik 4 Keg Rp 4.763.400 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Kegiatan Visitasi dalam rangka penyusunan kebijakan akademik Senat 1 Keg Rp 4.219.300 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525112 ATK dan BHP Sidang Senat Universitas 23 Keg Rp 101.650.000 PNBP
525115 Belanja Perjalanan Rp 190.772.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dalam Negeri - 525115 16 OK Rp 190.772.000
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dinas Biasa 12 Orang/Kali Rp 104.640.000 PNBP
4471.TAA.001.051.C.525115 Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Visitasi dalam rangka Penyusunan Kebijakan Akademik Senat 4 Orang/Kali Rp 86.132.000 PNBP

4471.TAM Layanan Pendidikan dan Pelatihan Internal [Base Line] Rp 47.145.380


4471.TAM.001 Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, Kelembagaan, dan SDM [Base Line] Rp 47.145.380
3.1. Terwujudnya kemampuan organisasi
dan kepemimpinan institusi selaras dengan
prinsip-prinsip tata kelola pendidikan tinggi 053 Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan Rp 47.145.380
yang baik sesuai dengan prinsip penjaminan
mutu dan BLU
TA 2022
URAIAN SASARAN STRATEGIS/AKTIVITAS/KRO/RO/KOMPONEN/SUB
SASARAN STRATEGIS RENSTRA KODE
KOMPONEN/AKUN/DETAIL VOL SATUAN TARGET (Rp.) SD

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)


525111 Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 25.250.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525111 15 OK Rp 25.250.000
4471.TAM.001.053.525111 Honorarium Kegiatan Penyusunan Peraturan Rektor/Senat 15 OK Rp 25.250.000 PNBP
525112 Belanja Barang Rp 21.895.380
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan - 525112 1 Keg Rp 21.895.380
4471.TAM.001.053.525112 ATK dan BHP Kegiatan Penyusunan Peraturan Rektor/Senat 5 Keg Rp 21.895.380 PNBP

Sumber Dana (SD) TA 2022


RM Rp 294.606.488.000
RMP Rp -
PNBP
A. TA BERJALAN Rp 357.000.000.000
B. SALDO KAS Rp -
C. AMBANG
Rp -
BATAS
Lampiran III

Tabel II.B.4 Ikhtisar RBA : Target Pendapatan menurut Program dan Kegiatan TA 2021

SATKER : UNIVERSITAS UDAYANA


KODE PROGRAM/KEGIATAN/SUMBER PENDAPATAN TARGET
023.17.14 Program Pendidikan Tinggi 651.606.488.000
4257 Dukungan Manajemen dan Pelaksanaan Tugas Teknis 651.606.488.000

Sumber Pendapatan
1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 306.311.597.000
424112 Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 306.311.597.000
- Diploma (D3) 3.477.150.000
- Diploma (D4) 4.593.500.000
- Strata 1 (S1) 183.374.325.000
- Strata 2 (S2) 37.284.240.000
- Strata 3 (S3) 19.413.550.000
- Profesi 24.705.332.000
- Spesialis 27.758.500.000
- BIPA 100.000.000
- BIPAS 1.500.000.000
- Tropical Living 705.000.000
- IBSN 2.700.000.000
- Go Bali 700.000.000

2. Pendapatan Hasil Kerjasama BLU 5.000.000.000


424312 Pendapatan Hasil Kerjasama Lembaga/Badan usaha 4.000.000.000
424313 Pendapatan Hasil Kerjasama Pemerintah Daerah 1.000.000.000
3. Pendapatan BLU lainnya 45.688.403.000
424119 Pendapatan jasa penyediaan barang dan jasa lainnya 39.688.403.000
424911 Pendapatan Jasa Layanan Perbankan BLU 6.000.000.000
4. Penerimaan RM/PHLN/PHDN 294.606.488.000
Pendapatan RM 294.606.488.000
Pendapatan PHLN -
JUMLAH PENDAPATAN BLU 651.606.488.000
Lampiran IV
Tabel II.B.5 Ikhtisar RBA : Belanja/Pembiayaan menurut Program dan Kegiatan TA 2021

IKTISAR BELANJA/PEMBIAYAAN MENURUT PROGRAM DAN KEGIATAN TA 2021

SATKER : UNIVERSITAS UDAYANA

Alokasi *) Target/ Unit Kerja


Uraian Satker /Program/Kegiatan/
Kode Volume Penanggungj
KRO/ Sumber Dana Bantuan
Belanja Pegawai Belanja Barang Belanja Modal Satuan awab
Sosial

677526 UNIVERSITAS UDAYANA - 644.187.660.440 7.418.827.560 Satker Unud

023.17.DK Program Pendidikan Tinggi - 380.053.127.440 7.418.827.560

Penyediaan Dana Bantuan


4470 - 30.471.955.000 -
Operasional Perguruan Tinggi Negeri

4470.QEI Bantuan Lembaga - 30.471.955.000 -

Peningkatan Kualitas dan Kapasitas


4471 - 349.581.172.440 7.418.827.560
Perguruan Tinggi
4471.QDB Fasilitasi dan Pembinaan Lembaga 11.551.632.766 1 Lembaga

4471.QEI Bantuan Lembaga 61.546.082.920 - 2 Lembaga

4471.RAA Sarana Bidang Pendidikan 132.587.060 6.767.099.265 24 Paket

4471.RBJ Prasarana Bidang Pendidikan 3.359.275.000 354.216.000 10 Unit

4471.RCA OM Sarana Bidang Pendidikan 4.132.592.598 82.609.030 7 Paket

4471.SBA Pendidikan Tinggi 167.641.931.883 214.903.265 31.889 Orang

4471.TAA Layanan Perkantoran 91.153.553.053 1 Layanan

Layanan Pendidikan dan Pelatihan


4471.TAM 10.063.517.160 1.074 Orang
Internal
023.17.WA Program Dukungan Manajemen - 264.134.533.000
Dukungan Manajemen dan
4257 Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya - 264.134.533.000
Ditjen Pendidikan Tinggi
4257.EAA Layanan Perkantoran - 264.134.533.000

xxxx.xx Output :
SUMBER DANA ***)
1. RM - 294.606.488.000 -
2. RMP
3.PNBP/BLU - 349.581.172.440 7.418.827.560
4. ..... ***)

Catatan :
Alokasi jenis belanja mengikuti ketentuan dalam penyusunan RKA/KL. Alokasi Pembiayaan dicantumkan apabila BLU menerima alokasi
*) pembiayaan dari APBN
**) Apabila diperlukan, output dapat dijabarkan/dirinci lebih lanjut dalam Suboutput
***) Sumber Dana (SD) diisi sesuai dengan kebutuhan. Kode SD mengikuti ketentuan kode SD dalam penyusunan RKA K/L
Lampiran V
Tabel B. 6 Pendapatan dan Belanja Agregat TA 2021
PENDAPATAN DAN BELANJA AGREGAT TA 2021

SATKER : UNIVERSITAS UDAYANA

REALISASI TA 2021 S.D.


URAIAN TAHUN 2022
AGUSTUS

I. PENDAPATAN BLU 461.558.363.846 357.000.000.000


1. Pendapatan Jasa Layanan Umum 364.906.365.000 306.311.597.000
- Pendapatan Jasa Pelayanan Pendidikan 364.906.365.000 306.311.597.000
2. Pendapatan Hasil Kerjasama BLU 11.226.995.016 5.000.000.000
- Pendapatan Hasil Kerjasama Lembaga/Badan usaha 9.441.745.570 4.000.000.000
- Pendapatan Hasil Kerjasama Pemerintah Daerah 1.785.249.446 1.000.000.000
3. Pendapatan BLU Lainnya 85.425.003.830 45.688.403.000
- Pendapatan jasa penyediaan barang dan jasa lainnya 78.948.883.993 39.688.403.000
- Pendapatan Jasa Layanan Perbankan BLU 6.463.319.837 6.000.000.000
- Penerimaan Kembali Belanja Barang BLU tahun lalu 12.800.000
II. BELANJA OPERASIONAL 464.852.587.921 644.187.660.440
A. BELANJA OPERASIONAL BLU 238.977.455.300 349.581.172.440
1. Belanja Barang 11.687.811.527 32.263.441.119
2. Belanja Gaji dan Tunjangan 166.907.506.890 204.512.081.650
3. Belanja Jasa 3.382.035.325 8.269.844.254
4. Belanja Pemeliharaan 4.477.355.817 10.500.867.598
5. Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 43.503.241.821 68.598.011.503
6. Belanja Perjalanan Dinas 733.965.122 15.004.933.157
7. Belanja Barang Operasional Lainnya -
8. Belanja Barang Persediaan 8.285.538.798 10.431.993.159
B. BELANJA OPERASIONAL RM/PHLN/PHDN 225.875.132.621 294.606.488.000
1. Belanja Pegawai 188.010.848.071 242.760.451.000
2. Belanja Barang 28.187.411.326 32.702.007.000
3. Belanja Jasa 5.477.329.457 9.745.770.000
4. Belanja Bantuan Sosial
5. Belanja Perjalanan Dinas 68.256.000 299.389.000
6. Belanja Pemeliharaan 3.883.298.437 7.497.639.000
7. Belanja Lainnya 247.989.330 1.601.232.000
III. BELANJA MODAL 11.722.119.232 7.418.827.560
A. BELANJA MODAL BLU 11.722.119.232 7.418.827.560
1. Belanja Modal Gedung dan Bangunan 10.743.216.477 354.216.000
2. Belanja Modal Peralatan dan Mesin 978.902.755 6.849.708.295
3. Belanja Jalan Irigasi dan Jaringan -
4. Belanja Modal Fisik Lainnya - 214.903.265
B. BELANJA MODAL RM/PHLN/PHDN - -
1. Belanja Modal Gedung dan Bangunan - -
2. Belanja Modal Peralatan dan Mesin - -
3. Belanja Modal Fisik Lainnya -
IV. ((SURPLUS/DEFISIT) (I-II)) (3.294.224.075) (287.187.660.440)
V. PENGGUNAAN SALDO KAS BLU - -
((SURPLUS/DEFISIT) SEBELUM PENERIMAAN
VI. (3.294.224.075) (287.187.660.440)
RM/PHLN/PHDN (IV+V))
VII. PENERIMAAN RM/PHLN/PHDN (II.B+III.B) 225.875.132.621 -
((SURPLUS/DEFISIT) SETELAH PENERIMAAN
VIII. 222.580.908.546 (287.187.660.440)
RM/PHLN/PHDN (VI+VII))
IX. TOTAL ANGGARAN PENDAPATAN (I+VII) 687.433.496.467 357.000.000.000
X. TOTAL ANGGARAN BELANJA (II+III) 476.574.707.153 651.606.488.000
Lampiran VI
Tabel B 7 : Biaya Layanan Per Unit Kerja TA 2021

BIAYA LAYANAN PER UNIT KERJA TA 2021

SATKER : UNIVERSITAS UDAYANA


VOLUME
NO URAIAN JUMLAH
LAYANAN
1 Fakultas Ilmu Budaya 1 TAHUN Rp 4.089.538.000
Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 1.158.344.940
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 142.770.000
Belanja Jasa Rp 80.216.000
Belanja Pemeliharaan Rp 169.890.000
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.857.976.700
Belanja Barang Persediaan Rp 152.750.860
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp 50.000.000
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 25.800.000
Jumlah Biaya Langsung Rp 3.637.748.500

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 451.789.500
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 451.789.500

Total Biaya Fakultas Ilmu Budaya Rp 4.089.538.000

2 Fakultas Kedokteran 1 TAHUN Rp 23.547.823.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 5.524.660.715
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 1.180.630.075
Belanja Jasa Rp 260.482.900
Belanja Pemeliharaan Rp 712.956.040
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 9.673.638.556
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 3.499.551.898
Belanja Modal Fisik Lainnya Rp 19.761.165
Belanja Barang Persediaan Rp 477.976.689
Jumlah Biaya Langsung Rp 21.349.658.038

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 2.198.164.962
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 2.198.164.962

Total Biaya Fakultas Kedokteran Rp 23.547.823.000


VOLUME
NO URAIAN JUMLAH
LAYANAN
3 Fakultas Hukum 1 TAHUN Rp 4.660.024.000
Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 1.240.760.212
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 586.020.000
Belanja Jasa Rp 57.000.000
Belanja Pemeliharaan Rp 464.679.200
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.319.551.000
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 271.846.200
Belanja Barang Persediaan Rp 64.843.388
Jumlah Biaya Langsung Rp 4.004.700.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 655.324.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 655.324.000

Total Biaya Fakultas Hukum Rp 4.660.024.000

4 Fakultas Teknik 1 TAHUN Rp 8.087.196.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 1.876.937.417
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 311.180.000
Belanja Jasa Rp 29.400.000
Belanja Pemeliharaan Rp 1.039.282.000
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.939.887.000
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp 100.000.000
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 936.047.283
Belanja Barang Persediaan Rp 15.250.300
Jumlah Biaya Langsung Rp 7.247.984.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 839.212.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 839.212.000

Total Biaya Fakultas Teknik Rp 8.087.196.000

5 Fakultas Pertanian 1 TAHUN Rp 2.661.384.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 701.133.518
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 107.220.000
Belanja Jasa Rp 5.500.000
Belanja Pemeliharaan Rp 168.635.008
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 1.367.661.000
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 23.834.000
Belanja Barang Persediaan Rp 94.374.474
Jumlah Biaya Langsung Rp 2.468.358.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 193.026.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 193.026.000

Total Biaya Fakultas Pertanian Rp 2.661.384.000


VOLUME
NO URAIAN JUMLAH
LAYANAN
6 Fakultas Ekonomi dan Bisnis 1 TAHUN Rp 9.257.853.000
Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 3.664.055.240
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 360.098.000
Belanja Jasa Rp 217.310.000
Belanja Pemeliharaan Rp 802.445.200
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.533.558.500
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 279.349.000
Belanja Barang Persediaan Rp 598.683.060
Jumlah Biaya Langsung Rp 8.455.499.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 802.354.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 802.354.000

Total Biaya Fakultas Ekonomi dan Bisnis Rp 9.257.853.000

7 Fakultas Peternakan 1 TAHUN Rp 1.090.295.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 230.392.350
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 44.400.000
Belanja Jasa Rp -
Belanja Pemeliharaan Rp 43.600.000
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 635.000.000
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 39.707.350
Belanja Barang Persediaan Rp 39.374.300
Jumlah Biaya Langsung Rp 1.032.474.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 57.821.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 57.821.000

Total Biaya Fakultas Peternakan Rp 1.090.295.000

8 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam 1 TAHUN Rp 4.007.077.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 996.196.420
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 81.100.000
Belanja Jasa Rp -
Belanja Pemeliharaan Rp 75.400.000
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 2.325.834.000
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 107.087.324
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp 131.500.000
Belanja Barang Persediaan Rp 187.999.156
Jumlah Biaya Langsung Rp 3.905.116.900

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 101.960.100
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 101.960.100

Total Biaya Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Rp 4.007.077.000


VOLUME
NO URAIAN JUMLAH
LAYANAN
9 Fakultas Kedokteran Hewan 1 TAHUN Rp 1.931.250.000
Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 587.214.142
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 88.200.000
Belanja Jasa Rp 2.000.000
Belanja Pemeliharaan Rp 86.034.400
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 954.314.000
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp -
Belanja Barang Persediaan Rp 94.027.458
Jumlah Biaya Langsung Rp 1.811.790.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 119.460.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 119.460.000

Total Biaya Fakultas Pertanian Rp 1.931.250.000

10 Fakultas Teknologi Pertanian 1 TAHUN Rp 1.352.243.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 305.995.800
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 74.040.000
Belanja Jasa Rp 2.500.000
Belanja Pemeliharaan Rp 71.000.000
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 757.800.000
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 10.446.800
Belanja Barang Persediaan Rp 24.984.400
Jumlah Biaya Langsung Rp 1.246.767.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 105.476.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 105.476.000

Total Biaya Fakultas Teknologi Pertanian Rp 1.352.243.000

11 Fakultas Pariwisata 1 TAHUN Rp 2.510.261.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 1.173.387.521
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 85.140.000
Belanja Jasa Rp 35.800.000
Belanja Pemeliharaan Rp 149.072.400
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 788.650.055
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp 72.716.000
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 7.551.200
Belanja Barang Persediaan Rp 55.347.824
Jumlah Biaya Langsung Rp 2.367.665.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 142.596.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 142.596.000

Total Biaya Fakultas Pariwisata Rp 2.510.261.000


VOLUME
NO URAIAN JUMLAH
LAYANAN
12 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik 1 TAHUN Rp 1.741.037.000
Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 529.556.650
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 182.340.000
Belanja Pemeliharaan Rp 102.957.100
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 705.432.050
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 70.878.600
Belanja Barang Persediaan Rp -
Jumlah Biaya Langsung Rp 1.591.164.400

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 149.872.600
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 149.872.600

Total Biaya Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Rp 1.741.037.000

13 Fakultas Kelautan dan Perikanan 1 TAHUN Rp 863.043.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 272.374.010
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 54.820.000
Belanja Jasa Rp 2.000.000
Belanja Pemeliharaan Rp 29.681.250
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 414.280.000
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 43.352.700
Belanja Barang Persediaan Rp 32.017.040
Jumlah Biaya Langsung Rp 848.525.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 14.518.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 14.518.000

Total Biaya Fakultas Kelautan dan Perikanan Rp 863.043.000

14 Program Pascasarjana 1 TAHUN Rp 281.920.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 114.992.448
Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 52.180.000
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 6.000.000
Belanja Barang Persediaan Rp 7.865.552
Jumlah Biaya Langsung Rp 181.038.000

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Perjalanan Dinas Rp 100.882.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 100.882.000

Total Biaya Program Pascasarjana Rp 281.920.000


VOLUME
NO URAIAN JUMLAH
LAYANAN
15 Rektorat (Kantor Pusat) 1 TAHUN Rp 566.788.981.000
Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 11.215.325.360
Belanja Jasa Rp 3.769.185.354
Belanja Pemeliharaan Rp 2.673.985.000
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 41.974.228.642
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp 1.534.255.940
Belanja Modal Fisik Lainnya Rp 195.142.100
Belanja Barang Operasional Lainnya Rp -
Belanja Barang Persediaan Rp 3.536.947.609
Jumlah Biaya Langsung Rp 64.899.070.005

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 493.339.936.000
Belanja Perjalanan Dinas Rp 8.549.974.995
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 501.889.910.995

Total Biaya Rektorat (Kantor Pusat) Rp 566.788.981.000

16 Rumah Sakit Universitas Udayana 1 TAHUN Rp 18.736.563.000


Biaya Langsung:
Belanja Barang Rp 2.672.114.376
Belanja Jasa Rp 3.808.450.000
Belanja Pemeliharaan Rp 3.911.250.000
Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya Rp 344.200.000
Belanja Modal Gedung dan Bangunan Rp -
Belanja Modal Peralatan dan Mesin Rp -
Belanja Barang Persediaan Rp 5.049.551.049
Jumlah Biaya Langsung Rp 15.785.565.425

Biaya Tidak Langsung:


Belanja Gaji dan Tunjangan Rp 2.428.495.575
Belanja Perjalanan Dinas Rp 522.502.000
Jumlah Biaya Tidak Langsung Rp 2.950.997.575

Total Biaya Rumah Sakit Universitas Udayana Rp 18.736.563.000

TOTAL BIAYA UNIVERSITAS UDAYANA Rp 651.606.488.000


TOTAL BIAYA Rp 651.606.488.000
No. Dok : 4471.CAA.001

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2021

PROGRAM :
Program Pendidikan Tinggi

KEGIATAN :
Peningkatan Kualitas dan Kapasitas Perguruan Tinggi

KRO :
4471.CAA
Sarana Bidang Pendidikan

RO :
4471.CAA.001
Sarana Pendukung Pembelajaran

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2022

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Pendidikan Tinggi
Kegiatan : Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi
KRO : [4471.CAA] Sarana Bidang Pendidikan
RO : [4471.CAA.001] Sarana Pendukung Pembelajaran
Volume : 16
Satuan : Paket

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang- Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara;
c. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
d. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
e. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 49 Tahun 2014 tentang
Standar Nasional Pendidikan Tinggi;
f. Peraturan Presiden Nomor 70 tahun 2012 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Presiden
Nomor 54 tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

2. Gambaran Umum
Peningkatan kualitas pendidikan merupakan suatu proses yang terintegrasi dengan proses peningkatan
kualitas sumber daya manusia. Perguruan Tinggi harus dinamis dan kreatif dalam melaksanakan
perannya untuk mengupayakan peningkatan kualitas/mutu pendidikan. Perguruan Tinggi dengan
berbagai keragamannya itu, diberikan kepercayaan untuk mengatur dan mengurus dirinya sendiri
sesuai dengan kondisi lingkungan dan kebutuhan anak didiknya. Agar mutu tetap terjaga dan agar
proses peningkatan mutu tetap terkontrol, maka ada standar yang diatur dan disepakati secara nasional
untuk dijadikan indikator evaluasi keberhasilan peningkatan mutu tersebut. Lulusan Perguruan Tinggi
harus memiliki pengetahuan dan ketrampilan serta berperilaku yang baik. Semua ini akan lebih mudah
dengan adanya kelengkapan alat pendidikan, karena dengan alat pendidikan yang memadai membantu
tenaga pendidik dan pengelola perguruan tinggi dalam rangka peningkatan mutu Pendidikan. Sebagai
salah satu perguruan tinggi negeri di Bali, memberikan semua hal yang terbaik kepada mahasiswa dan
masyarakat merupakan suatu keharusan. Untuk itu diperlukan pengadaan alat-alat pendidikan yang
terbaru dan terbaik. Misalnya dengan mengganti LCD yang lama atau mungkin yang sudah rusak
dengan yang baru. Begitu juga dengan Laptop, karena Laptop terus saja berkembang, pengadaan
laptop yang terbaru dan disesuaikan dengan kebutuhan merupakan keputusan yang tepat.
Alat pendidikan akan selalu menopang dan mendukung proses belajar mengajar yang ada di
Universitas Udayana. Maka dari itu alat pendidikan yang ada juga harus mengikuti perkembangan
teknologi yang ada, karena pendidikan harus diikuti dengan perkembangan teknologi, jika tidak
informasi yang didapat akan terhambat. Oleh karena itu diperlukan adanya pengadaan alat pendidikan
pendukung pembelajaran sesuai dengan yang dibutuhkan masing-masing program studi.
Selain alat pendidikan sarana yang mendukung pembelajaran juga didapat dari buku-buku pustaka.
Dengan mengadakan atau menambah koleksi buku-buku pustaka akan mempermudah mahasiswa dan
dosen dalam mencari referensi yang diperlukan. Dengan melengkapi sarana dan prasarana yang
mendukung pembelajaran seperti uarain diatas akan memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi
dosen dan mahasiswa dalam melakukan proses belajar mengajar yang terjadi.
B. Penerima Manfaat
1. Fakultas-Fakultas.
Manfaat yang dapat dirasakan oleh fakultas antara lain terlaksananya pelaksanya proses belajar mengajar
dengan lancar dan sesuai dengan jadwal. Dengan adanya alat pendidikan yang sesuai tidak akan lagi ada
keterhambatan dalam proses belajar mengajar.
2. Lembaga Penelitian dan Laboratorium dan unit kerja lainnya.
Dengan adanya alat pendidikan yang sesuai lembaga penelitian dan laboratorium yang ada di
masing-masing fakultas atau program studi dapat melaksanakan kegiatan praktek sesuai dengan jadwal
yang telah diteteapkan.
3. Dosen dan mahasiswa yang ada di lingkungan Universitas Udayana.
Tidak akan ada lagi keterlambatan dan hambatan yang dirasakan oleh dosen dan mahasiswa dalam
pelaksanaan proses belajar mengajar, baik di dalam ruang kelas maupun dalam penyelenggaraan praktek.
4. Pegawai.
Alat perlengkapan sarana gedung yang telah tersedia akan memberikan rasa nyaman dan memberikan
lingkungan yang bersih. Ini akan mempengaruhi kinerja pegawai dalam pelaksanaan pekerjaan mereka
masing-masing.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Tahapan
Dilakukan dalam beberapa tahap:
Sarana Pendukung Pembelajaran merupakan sarana yang dibutuhkan untuk mendukung kegiatan
pembelajaran di Universitas Udayana, yang terdiri dari :
1. Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran, menggunakan metode pengadaan langsung
yaitu melalui e-catalog. Alat Pendidikan yang pendukung pembelajaran terdiri dari dua yaitu alat
pengolah data dan alat laboratorium. Alat pengolah data diantaranya pengadaan PC/computer,
pengadaan laptop, pengadaan LCD, pengadaan printer dan pengadaan alat pengolah data lainnya.
Pengadaan alat Pendidikan sesuai uraian diatas merupakan komponen penting dalam pendidikan.
Alat-alat tersebut nantinya akan memudahkan tenaga pendidik untuk melakukan kegiatan
pembelajaran. Hal yang sama juga akan dirasakan oleh mahasiswa, dengan adanya peralatan
pendukung pembelajaran yang memadai memudahkan mereka untuk menerima dan mencari
informasi yang diperlukan. Kenapa diperlukan adanya pengadaan, karena alat elektronik berupa
PC/computer, laptop dan yang lainnya memiliki masanya tersendiri. Hal ini lah yang mau tidak mau
membuat adanya pengadaan yang dapat mengikuti dan disesuaikan dengan tuntutan jaman. Dengan
adanya alat Pendidikan pendukung pembelajaran yang memadai akan menghasilkan proses
pembelajaran yang efektif dan efisien.
2. Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran, menggunakan metode pengadaan langsung. Alat
pendukung pembelajaran terdiri dari pengadaan pengkondisian udara (AC) dan peralatan pendukung
pembelajaran lainnya. Sama halnya dengan alat Pendidikan, peralatan pendukung pembelajaran juga
merupakan aspek penting dalam proses pembelajaran. Peralatan ini akan memberikan kenyaman
bagi tenaga pendidik dan mahasiswa dalam proses belajar mengajar.
3. Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran, menggunakan metode pengadaan langsung.
Pengadaannya berupa pembelian kursi, meja ataupun pengadaan meja secara custom. Contoh yang
paling sederhana, misalkan meubelair berupa kursi dan meja. Kursi dan meja sangat diperlukan untuk
pelaksanaan proses ini. Pengadaan meubelair ditujukan untuk mengganti meubelair lama yang telah
rusak atau tidak dapat difungsikan kembali.

2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
Sarana Pendukung Pembelajaran
1. Pengadaan Alat Pendidikan Pendukung Pembelajaran √ √ √

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2021.
E. Biaya Yang Diperlukan
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp. 3.782.172.000 ,- (Tiga Milyar Tujuh Ratus Delapan Puluh
Dua Juta Seratus Tujuh Dua Ribu Rupiah).

PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4471.CAA.001 Sarana Pendukung Pembelajaran (PNBP/BLU) 16.0 Paket 3,782,172,000


051 Pengadaan Sarana Pendukung Pembelajaran 3,782,172,000 U
A Pengadaan Alat Pendukung Pembelajaran 1,448,027,000
525112 Belanja Barang 862,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Alat Perlengkapan Komputer 2.0 unit 431,000 862,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 1,447,165,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Komputer/PC 60.0 unit 11,526,748 691,604,000
- Pengadaan Laptop 17.0 unit 22,735,307 386,500,000
- Pengadaan LCD Proyektor 18.0 unit 12,846,945 231,245,000
- Pengadaan Printer 16.0 unit 4,043,275 64,692,000
- Pengadaan Alat Perlengkapan Komputer 15.0 unit 4,874,974 73,124,000
B Pengadaan Alat Laboratorium Pendukung Pembelajaran 1,622,179,000
525112 Belanja Barang 8,531,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Alat Laboratorium 155.0 unit 55,040 8,531,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 1,613,648,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Alat Laboratorium 36.0 unit 44,823,575 1,613,648,000
C Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran 433,458,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

525112 Belanja Barang 3,188,000 BLU


(KPPN.037-Denpasar )
Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran 398,500 3,188,000
- 8.0 unit
Lainnya
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 430,270,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Air Conditioner (AC) 23.0 unit 17,545,740 403,552,000
Pengadaan Peralatan Pendukung Pembelajaran 2,671,800 26,718,000
- 10.0 unit
Lainnya
D Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran 211,683,000
525112 Belanja Barang 55,176,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran 100.0 unit 551,760 55,176,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 156,507,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Meubelair Pendukung Pembelajaran 38.0 unit 4,118,606 156,507,000
E Pemeliharaan Peralatan Pendukung Pembelajaran 32,825,000
525114 Belanja Pemeliharaan 24,781,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Peralatan Laboratorium Non Kapitalisasi 7.0 unit 3,540,179 24,781,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 8,044,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pemeliharaan Peralatan Laboratorium Kapitalisasi 1.0 unit 8,044,000 8,044,000
F Pemeliharaan Meubelair Pendukung Pembelajaran 34,000,000
525114 Belanja Pemeliharaan 34,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Meubelair Pembelajaran Non Kapitalisasi 400.0 unit 85,000 34,000,000

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002
No. Dok : 4471.CAA.002

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2021

PROGRAM :
Program Pendidikan Tinggi

KEGIATAN :
Peningkatan Kualitas dan Kapasitas Perguruan Tinggi

KRO :
4471.CAA
Sarana Bidang Pendidikan

RO :
4471.RAA.002
Sarana Pendukung Perkantoran

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2021

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Pendidikan Tinggi
Kegiatan : Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi
KRO : [4471.CAA] Sarana Bidang Pendidikan
RO : [4471.CAA.002] Sarana Pendukung Perkantoran
Volume : 15
Satuan : Paket

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang- Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara;
c. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
d. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
e. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 49 Tahun 2014 tentang
Standar Nasional Pendidikan Tinggi;
f. Peraturan Presiden Nomor 70 tahun 2012 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Presiden
Nomor 54 tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

2. Gambaran Umum
Tri Dharma Perguruan Tinggi terdiri dari tiga dharma yaitu pendidikan, penelitian dan pengabdian
masyarakat. Dalam mendukung pelaksanaan tiga dharma tersebut harus didukung dengan berbagai
fasilitas/ sarana prasarana fisik yang memadai. Fasilitas fisik tersebut yaitu tersedianya berbagai
peralatan untuk menunjang tidak hanya pengajaran kepada mahasiswa tetapi juga untuk mendukung
layanan perkantoran yang ada.
Contoh sarana dan prasarana yang harus ada antara lain kendaraan bermotor. Seperti yang dapat
dilihat Universitas Udayana memiliki kampus yang terletak di dua tempat yang berbeda. Lokasi kampus
utama terletak di Bukit Jimbaran Kabupaten Badung, sedangkan kampus Pascasarjana dan Ekstensi
terletak di Jalan Sudirman Denpasar. Dengan keadaan yang demikian, untuk memudahkan mobilitas
dan penyaluran data adanya kendaraan bermotor sangatlah diperlukan. Kendaraan bermotor seperti
kendaraan roda 4 sangat diperlukan untuk memudahkan dalam melaksanakan kegiatan kedinasan.
Selain kendaraan bermotor, hal yang tidak kalah pentingnya untuk mendukung pelaksanaan
perkantoran adalah adanya peralatan dan fasilitas yang memadai. Untuk mendapatkan pelayanan
prima yang maksimal peralatan dan fasilitas di dalam perkantoran harus memiliki alat pengolah data
seperti computer PC, laptop, printer, dan lain sebagainya. Semua peralatan tersebut akan
memudahkan para pegawai di lingkungan Universitas Udayana dalam memberikan pelayanan.
Keberadaan gedung/bangunan sebagai sarana prasarana utama merupakan suatu keharusan dalam
rangkai mencapai sasaran dan tujuan pendidikan tinggi. Dengan keberadaan gedung yang memadai
akan memberikan kenyamanan pula kepada penggunanya, dalam hal ini mahasiswa, dosen dan
pegawai yang ada di lingkungan Universitas Udayana.
Berdasarkan uraian diatas dapat disimpulkan bahwa sarana/prasarana pendukung perkantoran berupa
kendaraan roda 4 dan fasilitas perkantoran sangat diperlukan untuk mendukung layanan yang
diberikan.
B. Penerima Manfaat
1. Fakultas-Fakultas.
Manfaat yang dapat dirasakan oleh fakultas antara lain terlaksananya pelaksanya proses belajar mengajar
dengan lancar dan sesuai dengan jadwal. Dengan adanya alat pendidikan yang sesuai tidak akan lagi ada
keterhambatan dalam proses belajar mengajar.

2. Lembaga Penelitian dan Laboratorium dan unit kerja lainnya.


Dengan adanya alat pendidikan yang sesuai lembaga penelitian dan laboratorium yang ada di
masing-masing fakultas atau program studi dapat melaksanakan kegiatan praktek sesuai dengan jadwal
yang telah diteteapkan.

3. Dosen dan mahasiswa yang ada di lingkungan Universitas Udayana.


Tidak akan ada lagi keterlambatan dan hambatan yang dirasakan oleh dosen dan mahasiswa dalam
pelaksanaan proses belajar mengajar, baik di dalam ruang kelas maupun dalam penyelenggaraan praktek.

4. Pegawai.
Alat perlengkapan sarana gedung yang telah tersedia akan memberikan rasa nyaman dan memberikan
lingkungan yang bersih. Ini akan mempengaruhi kinerja pegawai dalam pelaksanaan pekerjaan mereka
masing-masing.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Tahapan
Dilakukan dalam beberapa tahap:
Sarana Pendukung Perkantoran, merupakan sarana yang diperlukan untuk melancarkan proses dan
kegiatan perkantoran, diantaranya :
1. Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran, terdiri dari alat pengolah data pendukung
perkantoran, pengkondisian udara dan sarana Gedung perkantoran. Alat pengolah data yang
diperlukan diantaranya berupa pengadaan computer/PC, laptop, LCD, printer, dan alat pengolah data
lainnya. Tahapan pengadaan dimulai dengan perencanaan, persiapan pengadaan berupa analisis
kebutuhan yang diinginkan, pengadaan langsung melalui e-catalog, serah terima barang dan
penyelesaian pengadaan. Pengadaan alat pendukung perkantoran ini diperlukan untuk memberikan
kelancaran dan pelayanan yang cepat kepada seluruh aspek perkantoran. Pengadaan peralatan ini
diperlukan untuk mengganti peralatan yang lama atau out of date dengan peralatan pendukung
perkantoran yang lebih up date.
2. Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran, berupa pengadaan kursi, pengadaan meja kerja staf,
pengadaan lemari kaca, pengadaan lemari arsip custom dan pengadaan filling cabinet. Pengadaan ini
diperlukan untuk memudahkan para karyawan untuk menyelesaikan pekerjaan yang ada, selain itu
pengadaan lemari arsip diperlukan juga untuk penyimpanan arsip-arsip data di masing-masing unit
kerja. Pengadaan ini diperlukan untuk mengganti beberapa meubelair yang memang sudah tidak
layak untuk dipergunakan, selain itu ada beberapa unit yang melakukan pengadaan meubelair untuk
tempat penambahan penyimpanan arsip-arsip yang sudah dimiliki.
3. Pengadaan Kendaraan Pendukung Perkantoran. Kendaraan merupakan salah satu aspek penting
dalam pelaksanaan kegiatan perkantoran. Pengadaan kendaraan yang akan dilaksanakan berupa
kendaraan roda 4. Ini dilakukan untuk memberikan pelayanan maksimak di unit-unit kerja.
Penghapusan kendaraan dilakukan untuk dapat melaksanakan pengadaan kendaraan ini.

2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
Sarana Pendukung Perkantoran
1. Pengadaan Sarana Pendukung Perkantoran √ √ √

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2021.
E. Biaya Yang Diperlukan
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp.7.332.711.000,- (Tujuh Milyar Tiga Ratus Tiga Puluh Dua
Juta Tujuh Ratus Sebelas Ribu Rupiah).

PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4471.CAA.002 Sarana Pendukung Perkantoran (PNBP/BLU) 15.0 Paket 7,332,711,000


051 Pengadaan Sarana Pendukung Perkantoran Pengadaan 7,332,711,000 U
A Alat Pendukung Perkantoran 1,765,430,000
525112 Belanja Barang 7,893,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Alat Perlengkapan Komputer 18.0 unit 438,545 7,893,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 1,757,537,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Komputer Destop/PC 30.0 unit 17,246,492 517,394,000
- Pengadaan Printer 36.0 unit 4,916,802 177,004,000
- Pengadaan LCD Proyektor 2.0 unit 13,017,557 26,035,000
- Pengadaan Laptop 36.0 unit 19,020,732 684,746,000
- Pengadaan Alat Perlengkapan Komputer 33.0 unit 10,677,516 352,358,000
B Pengadaan Peralatan Pendukung Perkantoran 1,163,164,000
525112 Belanja Barang 36,356,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran 48.0 unit 757,417 36,356,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 1,126,808,000 BLU


(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Air Conditioner (AC) 47.0 unit 12,352,413 580,563,000
- Pengadaan Sarana Gedung Perkantoran 53.0 unit 10,306,518 546,245,000
C Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran 255,738,000
525112 Belanja Barang 20,580,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran 49.0 unit 420,000 20,580,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 235,158,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Meubelair Pendukung Perkantoran 88.0 unit 2,672,255 235,158,000
D Pemeliharaan Kendaraan Pendukung Perkantoran 1,626,509,000
525114 Belanja Pemeliharaan 1,626,509,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Kendaraan Roda 2 21.0 unit 3,447,781 72,403,000
- Perawatan Kendaraan Roda 4 59.0 unit 26,340,780 1,554,106,000
E Pemeliharaan Peralatan Pendukung Perkantoran 2,521,870,000
525114 Belanja Pemeliharaan 2,447,305,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Non Kapitalisasi 17919.0 unit 136,576 2,447,305,000
537112 Belanja Modal Peralatan dan Mesin - BLU 74,565,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pemeliharaan Peralatan Perkantoran Kapitalisasi 7.0 unit 10,652,190 74,565,000

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002
No. Dok : 4471.CBJ.001

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2021

PROGRAM :
Program Pendidikan Tinggi

KEGIATAN :
Peningkatan Kualitas dan Kapasitas Perguruan Tinggi

KRO :
4471.CBJ
Prasarana Bidang Pendidikan

RO :
4471.CBJ.001
Prasarana Pendukung Pembelajaran

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2021

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Pendidikan Tinggi
Kegiatan : Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi
KRO : [4471.CBJ] Prasarana Bidang Pendidikan
RO : [4471.CBJ.001] Prasarana Pendukung Pembelajaran
Volume :3
Satuan : Unit

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang- Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara;
c. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
d. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
e. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 49 Tahun 2014 tentang
Standar Nasional Pendidikan Tinggi;
f. Peraturan Presiden Nomor 70 tahun 2012 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Presiden
Nomor 54 tahun 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.

2. Gambaran Umum
Peningkatan kualitas pendidikan merupakan suatu proses yang terintegrasi dengan proses peningkatan
kualitas sumber daya manusia. Perguruan Tinggi harus dinamis dan kreatif dalam melaksanakan
perannya untuk mengupayakan peningkatan kualitas/mutu pendidikan. Perguruan Tinggi dengan
berbagai keragamannya itu, diberikan kepercayaan untuk mengatur dan mengurus dirinya sendiri
sesuai dengan kondisi lingkungan dan kebutuhan anak didiknya. Agar mutu tetap terjaga dan agar
proses peningkatan mutu tetap terkontrol, maka ada standar yang diatur dan disepakati secara nasional
untuk dijadikan indikator evaluasi keberhasilan peningkatan mutu tersebut. Lulusan Perguruan Tinggi
harus memiliki pengetahuan dan ketrampilan serta berperilaku yang baik. Semua ini akan lebih mudah
dengan adanya kelengkapan alat pendidikan, karena dengan alat pendidikan yang memadai membantu
tenaga pendidik dan pengelola perguruan tinggi dalam rangka peningkatan mutu Pendidikan. Sebagai
salah satu perguruan tinggi negeri di Bali, memberikan semua hal yang terbaik kepada mahasiswa dan
masyarakat merupakan suatu keharusan. Untuk itu diperlukan pengadaan alat-alat pendidikan yang
terbaru dan terbaik. Misalnya dengan mengganti LCD yang lama atau mungkin yang sudah rusak
dengan yang baru. Begitu juga dengan Laptop, karena Laptop terus saja berkembang, pengadaan
laptop yang terbaru dan disesuaikan dengan kebutuhan merupakan keputusan yang tepat.
Alat pendidikan akan selalu menopang dan mendukung proses belajar mengajar yang ada di
Universitas Udayana. Maka dari itu alat pendidikan yang ada juga harus mengikuti perkembangan
teknologi yang ada, karena pendidikan harus diikuti dengan perkembangan teknologi, jika tidak
informasi yang didapat akan terhambat. Oleh karena itu diperlukan adanya pengadaan alat pendidikan
pendukung pembelajaran sesuai dengan yang dibutuhkan masing-masing program studi.
Selain alat pendidikan sarana yang mendukung pembelajaran juga didapat dari buku-buku pustaka.
Dengan mengadakan atau menambah koleksi buku-buku pustaka akan mempermudah mahasiswa dan
dosen dalam mencari referensi yang diperlukan. Dengan melengkapi sarana dan prasarana yang
mendukung pembelajaran seperti uarain diatas akan memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi
dosen dan mahasiswa dalam melakukan proses belajar mengajar yang terjadi.
B. Penerima Manfaat
1. Fakultas-Fakultas.
Manfaat yang dapat dirasakan oleh fakultas antara lain terlaksananya pelaksanya proses belajar mengajar
dengan lancar dan sesuai dengan jadwal. Dengan adanya alat pendidikan yang sesuai tidak akan lagi ada
keterhambatan dalam proses belajar mengajar.

2. Lembaga Penelitian dan Laboratorium dan unit kerja lainnya.


Dengan adanya alat pendidikan yang sesuai lembaga penelitian dan laboratorium yang ada di
masing-masing fakultas atau program studi dapat melaksanakan kegiatan praktek sesuai dengan jadwal
yang telah diteteapkan.

3. Dosen dan mahasiswa yang ada di lingkungan Universitas Udayana.


Tidak akan ada lagi keterlambatan dan hambatan yang dirasakan oleh dosen dan mahasiswa dalam
pelaksanaan proses belajar mengajar, baik di dalam ruang kelas maupun dalam penyelenggaraan praktek.

4. Pegawai.
Alat perlengkapan sarana gedung yang telah tersedia akan memberikan rasa nyaman dan memberikan
lingkungan yang bersih. Ini akan mempengaruhi kinerja pegawai dalam pelaksanaan pekerjaan mereka
masing-masing.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Tahapan
Dilakukan dalam beberapa tahap:
Prasarana Pendukung Pembelajaran merupakan tahapan pemeliharaan Gedung dan bangunan
pendukung pembelajaran.
1. Pembangunan/Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Pendukung Pembelajaran, metode yang
digunakan berupa rehabilitasi beberapa Gedung kuliah dan Gedung perkantoran,pembangunan dan
perbaikan prasarana kampus, antara lain :
- Rehabilitasi Gedung. Rehabilitasi Gedung dilakukan oleh beberapa fakultas dan unit kerja di
bawah kantor pusat. Rehabilitasi/renovasi ini diperlukan untuk memperlancar proses belajar
mengajar maupun kegiatan perkantoran, juga dapat memberikan perasaan nyaman untuk para
penggunanya. Rehabilitasi yang akan dilakukan diantaranya : Pemeliharaan / Perawatan Gedung
Selatan (BN) Kampus Fakultas Pariwisata Denpasar, Perencanaan Rehab Gedung FMIPA
(Gedung AI, Gedung UKM,) (Perencanaan Rehab Gedung FMIPA (Gedung AI, Gedung UKM,),
Pengadaan Vertical Blind (Pengadaan Vertical Blind).

2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
Prasarana Pendukung Pembelajaran
1. Pengadaan Prasarana Pendukung Pembelajaran √ √ √ √

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2022.
E. Biaya Yang Diperlukan
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp. 204.216.000,- (Dua Ratus Empat Juta Dua Ratus Enam
Belas Rupiah).

PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4471.CBJ.001 Prasarana Pendukung Pembelajaran (PNBP/BLU) 3.0 unit 204,216,000


051 Pengadaan Prasarana Pendukung Pembelajaran 204,216,000 U
A Pemeliharaan Gedung, Bangunan, dan Halaman Pendukung 204,216,000
Pembelajaran
537113 Belanja Modal Gedung dan Bangunan - BLU 204,216,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Pemeliharaan / Perawatan Gedung Selatan (BN) 227,238 72,716,000
- 320.0 m2
Kampus Fakultas Pariwisata Denpasar
Perencanaan Rehab Gedung FMIPA (Gedung AI, 100,000,000 100,000,000
- 1.0 pkt
Gedung UKM)
- Pengadaan Vertical Blind (FMIPA) 70.0 m2 450,000 31,500,000

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002
No. Dok : 4471.CBJ.002

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2022

PROGRAM :
Program Pendidikan Tinggi

KEGIATAN :
Peningkatan Kualitas dan Kapasitas Perguruan Tinggi

KRO :
4471.CBJ
Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi

RO :
4471.CBJ.002
Prasarana Pendukung Perkantoran

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2022

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Pendidikan Tinggi
Kegiatan : Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi
KRO : [4471.CBJ] Prasarana Bidang Pendidikan Tinggi
RO : [4471.CBJ.002] Prasarana Pendukung Perkantoran
Volume :9
Satuan : Unit

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
c. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
d. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 49 Tahun 2014 tentang
Standar Nasional Pendidikan Tinggi;
e. Peraturan Pemerintah No. 90 Tahun 2010 tentang Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran
Kementerian Negara/Lembaga.

2. Gambaran Umum
Tri Dharma Perguruan Tinggi terdiri dari tiga dharma yaitu pendidikan, penelitian dan pengabdian
masyarakat. Dalam mendukung pelaksanaan tiga dharma tersebut harus didukung dengan berbagai
fasilitas/sarana prasarana fisik dan SDM yang memadai.
Contoh sarana dan prasarana yang harus ada antara lain kendaraan bermotor. Seperti yang dapat dilihat
Universitas Udayana memiliki kampus yang terletak di dua tempat yang berbeda. Lokasi kampus utama
terletak di Bukit Jimbaran Kabupaten Badung, sedangkan kampus Pascasarjana dan Ekstensi terletak di
Jalan Sudirman Denpasar. Dengan keadaan yang demikian, untuk memudahkan mobilitas dan
penyaluran data adanya kendaraan bermotor sangatlah diperlukan. Kendaraan bermotor seperti
kendaraan roda 4 sangat diperlukan untuk memudahkan dalam melaksanakan kegiatan kedinasan.
Selain kendaraan bermotor, hal yang tidak kalah pentingnya untuk mendukung pelaksanaan perkantoran
adalah adanya peralatan dan fasilitas yang memadai. Untuk mendapatkan pelayanan prima yang
maksimal peralatan dan fasilitas di dalam perkantoran harus memiliki alat pengolah data seperti computer
PC, laptop, printer, dan lain sebagainya. Semua peralatan tersebut akan memudahkan para pegawai di
lingkungan Universitas Udayana dalam memberikan pelayanan.
Keberadaan gedung/bangunan sebagai sarana prasarana utama merupakan suatu keharusan dalam
rangkai mencapai sasaran dan tujuan pendidikan tinggi. Dengan keberadaan gedung yang memadai
akan memberikan kenyamanan pula kepada penggunanya, dalam hal ini mahasiswa, dosen dan pegawai
yang ada di lingkungan Universitas Udayana.
Berdasarkan uraian diatas dapat disimpulkan bahwa sarana/prasarana pendukung perkantoran berupa
kendaraan roda 4 dan fasilitas perkantoran sangat diperlukan untuk mendukung layanan yang diberikan.
Sarana dan prasarana pendukung pembelajaran dan perkantoran juga merupakan aspek penting dalam
peningkatan pelayanan prima. Pengadaan dan pemeliharaan sarana dan prasarana sangat diperlukan.
Beberapa sarana dan prasarana yang sudah tersedia beberapa belum sesuai dengan kondisi sekarang
sehingga perlu dilakukan pembaharuan atau pengadaan. Sedangkan beberapa sarana dan prasarana
yang memang sudah tersedia dan memadai hanya perlu dilakukan pemeliharaan saja.

B. Penerima Manfaat
1. Manfaat yang pertama diperoleh oleh tenaga pendidik atau dosen dilingkungan universitas. Kegiatan ini
merupakan kegiatan yang menunjang dalam memberikan kelancaran dan kenyaman untuk civitas
akademika dalam melaksanakan kewajibannya. Dengan adanya sarana dan prasarana yang mendukung
dan terawatt dengan baik akan memudahkan dosen dalam melakukan proses belajar mengajar dan
melaksanakan Tri Dharma perguruan Tinggi.
2. Pegawai dilingkungan Universitas Udayana. Jika layanan pendidikan yang diberikan dapat berjalan dengan
baik, maka hal yang dapat dirasakan berupa terciptanya suasana kerja yang kondusif. Pelayanan di
Universitas Udayana di mata masyarakat juga akan memberikan citra yang baik.
3. Mahasiswa di lingkungan universitas Udayana. Manfaat yang dapat dirasakan oleh mahasiswa berupa
kelancaran dalam pencarian data maupun pelaksanaan proses belajar mengajar. Dengan adanya sarana
dan prasarana yang terawatt dan update akan memberikan kenyamanan dan memudahkan mahasiswa
dalam mencari data dan informasi yang diperlukan.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Tahapan
Dilakukan dengan tahapan :
a. Pengadaan Prasarana Pendukung Perkantoran.
Sarana Pendukung Perkantoran, merupakan sarana yang diperlukan untuk melancarkan proses
dan kegiatan perkantoran, diantaranya :
- Pemeliharaan Gedung, Bangunan dan Halaman Pendukung Perkantoran. Diperuntukkan
untuk pemeliharaan Gedung dan halaman, hal ini untuk meningkatkan pelayanan dan
memnberikan kenyamanan bagi pengguna baik civitas akademika maupun masyarakat luar.
Gedung dan bangunan yang akan dilakukan pemeliharaan/perawatan diantara : perawatan
Gedung kuliah FT, FTP, FK, perawatan/kebersihan Gedung dan halaman Kantor Pusat,
pemeliharaan halaman BPU, pemeliharaan taman BU, pemeliharaan lahan praktikum
Fakultas Pertanian.
- Untuk belanja modal Gedung dan bangunan dianggarkan untuk pemeliharaan Gedung kuliah
FT dan pemeliharan Gedung/bangunan kantor bertingkat FIB.

2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
PTN Melaksanakan Tridharma Perguruan Tinggi
1. Pengadaan Prasarana Pendukung Perkantoran √ √ √ √

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2022.
E. Biaya Yang Diperlukan
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp. 3,509,279,000,- (tiga milyar rupiah lima ratus Sembilan
juta dua ratus tujuh puluh sembilan ribu rupiah).

PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4471.CBJ.002 Prasarana Pendukung Perkantoran (PNBP/BLU) 9.0 unit 3,509,279,000


051 Pengadaan Prasarana Pendukung Perkantoran 3,509,279,000 U
A Pemeliharaan Gedung, Bangunan, dan Halaman Pendukung 3,509,279,000
Perkantoran
525114 Belanja Pemeliharaan 3,359,277,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Gedung Kuliah (FT) 3000.0 m2 232,334 697,002,000
- Perawatan Gedung Kuliah (FTP) 50.0 m2 200,000 10,000,000
- Perawatan Gedung Kuliah (FK) 535.0 m2 200,000 107,000,000
- Perawatan/Kebersihan Gedung dan Halaman (KP) 1.0 pkt 2,500,000,000 2,500,000,000
- Pemeliharaan Halaman (BPU) 50.0 m2 90,000 4,500,000
- Pemeliharaan Taman (BU) 100.0 m2 107,750 10,775,000
- Pemeliharaan Lahan Praktikum Fak Pertanian 15000.0 m2 2,000 30,000,000
537113 Belanja Modal Gedung dan Bangunan - BLU 150,002,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Gedung Kuliah (FT) 3250.0 m2 30,770 100,002,000
- Pemeliharan Gedung/Bangunan Kantor Bertingkat (FIB) 250.0 m2 200,000 50,000,000

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002
No. Dok : 4471.DBA.001

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2022

PROGRAM :
Program Pendidikan Tinggi

KEGIATAN :
Peningkatan Kualitas dan Kapasitas Perguruan Tinggi

KRO :
4471.DBA
Pendidikan Tinggi

RO :
4471.DBA.001
Layanan Pendidikan

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2022

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Pendidikan Tinggi
Kegiatan : Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi
KRO : [4471.DBA] Pendidikan Tinggi
RO : [4471.DBA.001] Layanan Pendidikan
Volume : 28.674
Satuan : Orang

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
c. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
d. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 49 Tahun 2014 tentang
Standar Nasional Pendidikan Tinggi;
e. Peraturan Pemerintah No. 90 Tahun 2010 tentang Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran
Kementerian Negara/Lembaga.

2. Gambaran Umum
Tri Dharma Perguruan Tinggi terdiri dari tiga dharma yaitu pendidikan, penelitian dan pengabdian
masyarakat. Dalam mendukung pelaksanaan tiga dharma tersebut harus didukung dengan berbagai
fasilitas/sarana prasarana fisik dan SDM yang memadai.
Layanan pendidikan yang bermutu akan menentukan tinggi atau rendahnya perolehan hasil belajar
mahasiswa. Selain itu, hasil belajar mahasiswa berkaitan dengan seberapa besar mereka memiliki
keinginan yang kuat untuk terlibat secara aktif dalam proses belajar. Keinginan yang kuat serta
keterlibatan aktif dalam proses belajar menunjukkan kadar atau kondisi motivasi belajar yang dimiliki
mahasiswa. Kualitas pendidikan di perguruan tinggi sangat dipengaruhi oleh kurikulum yang
direncanakan dan disusun. Perguruan tinggi harus mempunyai kurikulum yang baku, baik untuk pedoman
pembelajaran, dalam melaksanakan pendidikan/pengajaran/perkuliahan (termasuk penyelenggaraan
praktek). Pelaksanaan pendidikan yang sesuai dengan perkembangan jaman akan memberikan output
mahasiswa yang memiliki kompetensi, motivasi dan dedikasi yang tinggi. Layanan pendidikan terdiri dari
2 sub kegiatan yaitu layanan operasional pendidikan dan layanan administrasi pendidikan. Layanan
operasional pendidikan dilakukan melalui Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB),
Student Day, Jas Almamater, Pelepasan Wisuda, Jurnal Berbagai Bidang Ilmu, Pembuatan Bantuan
Standar Mutu Pendidikan, Bantuan Pembinaan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), Jurnal Nasional
Terakreditasi, Non Terakreditasi dan Jurnal Internasional.
Sedangkan layanan administrasi pendidikan dilakukan melalui Penyusunan Kalender Akademik,
Pengembangan Aplikasi/Software/SIM, Remunerasi, Tracer Study, Proses Belajar Mengajar,
Inventarisasi Bahan Pustaka, Mahasiswa Baru Diploma, Mahasiswa Baru S1, Mahasiswa Baru
Pascasarjana, Pemberian Bantuan kepada Mahasiswa Berprestasi, Pendidikan dan Pelatihan Teknis
bagi Pendidik dan Tenaga Kependidikan, Short Course bagi Pendidik dan Tenaga Kependidikan.
Layanan operasional pendidikan yang dilakukan di lingkungan Universitas Udayana merupakan kegiatan
pendukung untuk melancarkan pendidikan dan proses belajar mengajar yang terjadi. Misalnya untuk
mahasiswa yang baru bergabung di dalam keluarga besar Universitas Udayana (mahasiswa baru),
diwajibkan untuk mengikuti kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (PKKMB).
Kegiatan ini akan memberikan informasi mengenai gambaran umum tentang Universitas Udayana itu
sendiri, bagaimana lingkungannya bahkan sampai pengenalan pejabat seperti Rektor dan para
Pembantu Rektor yang menjabar pada saat itu.
Selain kegiatan PKKMB, kegiatan yang serupa juga dilakukan setiap tahunnya untuk menyambut
mahasiswa baru, kegiatan tersebut bernama Student Day. Perbedaan PKKMB dan Student Day terletak
pada siapa panitia pelaksana kegiatan tersebut. Jika PKKMB dilaksanakan oleh panitia dari pihak
pegawai dan dosen, Student Day dilaksanakan oleh panitia dari pihak mahasiswa (BEM) langsung.
Dalam menempuh pendidikan di perguruan tinggi tidak akan bisa terlepas dengan kegiatan
kemahasiswaan, begitu juga di Universitas Udayana. Badan Eksekutif Mahasiswa atau yang biasa
disingkat dengan nama BEM merupakan wadah organisasi kemahasiswaan dalam melatih
kepemimpinan, organisasi dan tanggung jawab. BEM ini juga memerlukan pembinaan dalam berbagai
hal, begitu juga untuk berbagai kegiatan yang dilaksanakan oleh Dewan Perwakilan Pemerintahan
Mahasiswa (DPM) dan BEM itu sendiri.
Layanan yang ada di Universitas Udayana juga mencakup layanan administrasi pendidikan, layanan ini
berfungsi untuk melancarkan proses belajar mengajar yang terjadi. Penyusunan Kalender Akademik
diperlukan untuk mempersiapkan pelaksanaan selama satu tahun ajaran.
Pengembangan aplikasi/software digunakan untuk memperlancar proses administrasi yang terjadi di
lingkungan Universitas Udayana, dengan adanya aplikasi yang selalu di maintenance dan diupdate tentu
saja akan sangat memberikan kemudahan bagi user dan admin.
Remunerasi bertujuan unyuk memberikan reward kepada pegawai dan dosen yang ada
dilingkungan Universitas Udayana sesuai dengan kinerja yang dimiliki masing-masing. Honorarium
diberikan kepada tenaga kependidikan dan tenaga pendidik non PNS (Pegawai Kontrak)
Berdasarkan uraian tersebut dapat disimpulkan bahwa semua kegiatan-kegiatan yang telah dijabarkan
diatas sangat diperlukan dalam membantu atau melancarkan seluruh layanan pendidikan yang ada di
lingkungan Universitas Udayana.
B. Penerima Manfaat
1. Manfaat yang pertama diperoleh oleh tenaga pendidik atau dosen dilingkungan universitas. Kegiatan ini
merupakan kegiatan yang menunjang dalam memberikan kelancaran dan kenyaman untuk civitas
akademika dalam melaksanakan kewajibannya. Dengan adanya sarana dan prasarana yang mendukung
dan terawatt dengan baik akan memudahkan dosen dalam melakukan proses belajar mengajar dan
melaksanakan Tri Dharma perguruan Tinggi.
2. Pegawai dilingkungan Universitas Udayana. Jika layanan pendidikan yang diberikan dapat berjalan dengan
baik, maka hal yang dapat dirasakan berupa terciptanya suasana kerja yang kondusif. Pelayanan di
Universitas Udayana di mata masyarakat juga akan memberikan citra yang baik.
3. Mahasiswa di lingkungan universitas Udayana. Manfaat yang dapat dirasakan oleh mahasiswa berupa
kelancaran dalam pencarian data maupun pelaksanaan proses belajar mengajar. Dengan adanya sarana
dan prasarana yang terawatt dan update akan memberikan kenyamanan dan memudahkan mahasiswa
dalam mencari data dan informasi yang diperlukan.
4. Masyarakat yang berada disekitar kampus akan dipermudah dalam mendapatkan informasi yang
diperlukan, baik berupa informasi penerimaan mahasiswa baru maupun informasi lainnya mengenai
kampus Universitas Udayana
C. Strategi Pencapaian Keluaran
1. Tahapan
Dilakukan dengan tahapan :
a. Penyelenggaraan Layanan Pendidikan Perguruan Tinggi.
- Penerimaan Mahasiswa Baru. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja
jasa, belanja perjalanan, belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya dan belanja barang
persediaan barang konsumsi. Belanja tersebut diperuntukkan untuk kegiatan yang
berhubungan dengan penerimaan mahasiswa baru seperti kegiatan sosialisasi dan promosi,
kegiatan seleksi ujian masuk mahasiswa baru, kegiatan PKKMB tingkat universitas dan
fakultas, kegiatan student day tingkat universitas dan fakultas, kegiatan kuliah umum dan
kegiatan orientasi mahasiswa baru. Sedangkan untuk belanja barang persediaan barang
konsumsi diperuntukkan untuk pengadaan jas almamater.
- Proses Belajar Mengajar. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja jasa,
belanja perjalanan, belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya, belanja barang persediaan
barang konsumsi dan belanja barang BLU-penanganan pandemic covid-19. Dianggarkan
untuk kegiatan yang berhubungan dengan proses belajar mengajar seperti proses belajar
mengajar diploma, sarjana, pascasarjana. Pelaksanaan praktek untuk program profesi,
pembelian barang persediaan untuk kegiatan praktikum. Sedangkan belanja untuk
penanganan pandemic covid ditujukan untuk penekanan covid dalam proses belajar mengajar
yang terpaksa dilakukan secara tatap muka dengan menerapkan protocol Kesehatan.
- Wisuda dan Yudisium. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja jasa,
belanja perjalanan, belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya dan belanja barang
persediaan barang konsumsi. Belanja tersebut diperuntukkan untuk kegiatan yang
berhubungan dengan pelaksanaan kegiatan wisuda, yudisium, tracer study. Sedangkan untuk
belanja barang persediaan barang konsumsi diperuntukkan untuk pengadaan toga
wisudawan.
- Pemberian beasiswa. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja
perjalanan, dan jasa BLU lainnya yang ditujukan untuk kegiatan pemberian beasiswa.
- Pembinaan Karir Mahasiswa. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang,dan ,
belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya yang ditujukan untuk kegiatan pembinaan karir
mahasiswa.
- Administrasi Pendidikan. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja jasa,
belanja perjalanan, belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya yang ditujukan untuk
kegiatan administrasi Pendidikan baik di tingkat diploma, sarjana maupun pascasarjana.
- Pengembangan kurikulum, Akreditasi dan Mutu Akademik. Terdiri dari belanja gaji dan
tunjangan, belanja barang, belanja jasa, belanja perjalanan, belanja penyedia barang dan jasa
BLU lainnya yang dianggarkan untuk pengambangan kurikulum, akreditasi dan mutu
akademik sarjana, pascasarjana dan merdeka belajar.
- Kerjasama Berbasis Pendidikan. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang,
belanja perjalanan, belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya untuk kegiatan Kerjasama
Pendidikan sarjana dan pascasarjana.
- Pengadaan Buku Pustaka dan Jurnal Pendukung Pendidikan. Terdiri dari belanja penyedia
barang dan jasa BLU lainnya untuk kegiatan berlangganan e-journal dan e-book. Belanja
modal lainnya berupa pengadaan buku-buku Pustaka sarjana dan pascasarjana.
- Kegiatan Kemahasiswaan. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja
jasa, belanja perjalanan, belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya untuk kegiatan
kemahasiswaan di tingkat diploma dan sarjana.
- Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan. Terdiri dari belanja gaji dan
tunjangan, belanja barang, belanja jasa, belanja perjalanan, belanja penyedia barang dan jasa
BLU lainnya untuk kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan di
tingkat sarjana.
- Kewirausahaan Mahasiswa. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang dan
belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya untuk kegiatan kewirausahaan mahasiswa di
tingkat sarjana.
- Kompetensi/Lomba Mahasiswa. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang,
belanja perjalanan, belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya untuk kegiatan lomba
mahasiswa di tingkat diploma dan sarjana.
- Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik. Terdiri dari
belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja jasa, belanja perjalanan, belanja penyedia
barang dan jasa BLU lainnya untuk kegiatan Pengembangan Mutu SDM Tenaga Pendidik
ditingkat diploma, sarjana dan pascasarjana.
- Pembayaran Honor Tenaga Pendidik Non PNS. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan untuk
gaji dosen tetap BLU dan Insentif untuk tenaga pendidik Non PNS.
- Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam Mengajar. Terdiri dari belanja
gaji dan tunjangan untuk Pembayaran Honorarium Tugas Tambahan dan Kelebihan Jam
Mengajar di tingkat pascasarjana.
- Pembayaran Remunerasi Tenaga Pendidik. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan untuk
pembayaran remunerasi tenaga pedidik sebanyak 1.540 orang selama satu tahun.
2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
Layanan Pendidikan
1. Penyelenggaraan Layanan Pendidikan Perguruan Tinggi √ √ √ √

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2022.

E. Biaya Yang Diperlukan


Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp. 155,446,209,000 ,- (seratus lima puluh lima milyar
empat ratus empat puluh enam juta dua ratus sembilan ribu rupiah).

PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4471.DBA.001 Layanan Pendidikan (PNBP/BLU) 28674.0 Orang 155,446,209,000


060 Penyelenggaraan Layanan Pendidikan Perguruan Tinggi 155,446,209,000 U
A Penerimaan Mahasiswa Baru 7,873,261,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 1,312,150,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Honorarium Kegiatan Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) 93.0 OK 315,054 29,300,000
Honorarium Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas 349,254 46,800,000
- 134.0 OK
(Sarjana)
Honorarium Kegiatan Student Day Tingkat Universitas 1,042,858 14,600,000
- 14.0 OK
(Sarjana)
Honorarium Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas 885,715 12,400,000
- 14.0 OK
(Sarjana)
- Honorarium Kegiatan Kuliah Umum (Sarjana) 8.0 OK 2,850,000 22,800,000
Honorarium Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru 292,308 3,800,000
- 13.0 OK
(Pascasarjana)
Honorarium Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa 1,033,600,000
>
Baru/Registrasi (Sarjana)
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan yang Ditetapkan 314,296 33,001,000
- 105.0 OB
oleh KPA [35 org x 3 bln]
- Honorarium Panitia [663 org x 5 keg] 3315.0 OK 301,840 1,000,599,000
Honorarium Kegiatan PKKMB Tingkat Universitas 148,850,000
>
(Sarjana)
- Panitia (Penanggung Jawab) [5 org x 1 keg] 5.0 OK 450,000 2,250,000
- Panitia (Ketua/Wakil Ketua) [2 org x 1 keg] 2.0 OK 400,000 800,000
- Panitia (Sekretaris) [1 org x 1 keg] 1.0 OK 300,000 300,000
- Panitia (Anggota) [485 org x 1 keg] 485.0 OK 300,000 145,500,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525112 Belanja Barang 4,063,775,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 5,216,267 15,648,000
- 3.0 keg
(Diploma)
ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 9,287,993 362,231,000
- 39.0 keg
(Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 2,815,376 53,492,000
- 19.0 keg
(Pascasarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Ujian Seleksi Masuk 89,133,435 534,800,000
- 6.0 keg
Mahasiswa Baru/Registrasi (Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Ujian Seleksi Masuk 196,931,554 590,794,000
- 3.0 keg
Mahasiswa Baru/Registrasi (Pascasarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas 9,380,334 28,141,000
- 3.0 keg
(Diploma)
ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Universitas 373,453,216 746,906,000
- 2.0 keg
(Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas 44,991,941 629,887,000
- 14.0 keg
(Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat 362,000,000 362,000,000
- 1.0 keg
Universitas (Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas 30,109,820 481,757,000
- 16.0 keg
(Sarjana)
- ATK dan BHP Kegiatan Kuliah Umum (Sarjana) 6.0 keg 4,393,884 26,363,000
- ATK dan BHP Kegiatan Bakti Sosial (Sarjana) 5.0 keg 11,142,420 55,712,000
ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru 16,526,750 66,107,000
- 4.0 keg
(Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Orientasi Mahasiswa Baru 4,580,749 109,937,000
- 24.0 keg
(Pascasarjana)
525113 Belanja Jasa 635,796,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Sosialisasi dan Promosi 24,718,000 123,590,000
- 5.0 keg
(Sarjana)
Belanja Jasa Kegiatan Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa 16,500,000 82,500,000
- 5.0 keg
Baru/Registrasi (Sarjana)
Belanja Jasa Kegiatan PKKMB Tingkat Fakultas 3,837,000 19,185,000
- 5.0 keg
(Sarjana)
Belanja Jasa Kegiatan PKKMB Tingkat Universitas 183,750,000 183,750,000
- 1.0 keg
(Sarjana)
Belanja Jasa Kegiatan Student Day Tingkat Fakultas 9,257,300 27,771,000
- 3.0 keg
(Sarjana)
Belanja Jasa Kegiatan Student Day Tingkat Universitas 199,000,000 199,000,000
- 1.0 keg
(Sarjana)
525115 Belanja Perjalanan 296,080,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Sosialisasi dan 5,493,500 43,948,000
- 8.0 OK
Promosi (Diploma)
Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi 443,376 137,446,000
- 310.0 OK
(Sarjana)
Belanja Perjalanan Dinas Sosialisasi dan Promosi 4,043,106 76,819,000
- 19.0 OK
(Pascasarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Ujian Seleksi Masuk 6,197,000 12,394,000
- 2.0 OK
Mahasiswa Baru/Registrasi (Sarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan PKKMB Tingkat 361,685 6,872,000
- 19.0 OK
Fakultas (Sarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kuliah Umum 3,100,267 18,601,000
- 6.0 OK
(Sarjana)
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 265,460,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja BLU Lainnya Sosialisasi dan Promosi (Sarjana) 4.0 keg 39,627,500 158,510,000
Belanja BLU Lainnya Sosialisasi dan Promosi 3,750,000 3,750,000
- 1.0 keg
(Pascasarjana)
Belanja BLU Lainnya Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa 13,200,000 13,200,000
- 1.0 keg
Baru/Registrasi (Sarjana)
Belanja BLU Lainnya Ujian Seleksi Masuk Mahasiswa 89,000,000 89,000,000
- 1.0 keg
Baru/Registrasi (Pascasarjana)
Belanja BLU Lainnya Kegiatan PKKMB Tingkat 1,000,000 1,000,000
- 1.0 keg
Fakultas (Sarjana)
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU 1,300,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Jas Almamater 6500.0 stel 200,000 1,300,000,000
B Proses Belajar Mengajar 11,265,400,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 1,068,931,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Merdeka Belajar 755,556 122,400,000
- 162.0 OK
Kampus Merdeka
Honorarium Kegiatan Proses Belajar Mengajar 301,187 101,500,000
- 337.0 OK
(Diploma)
Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar 285,627 506,131,000
- 1772.0 OK
Mengajar (Sarjana)
Honorarium Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar 372,418 338,900,000
- 910.0 OK
Mengajar (Pascasarjana)
525112 Belanja Barang 4,017,502,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan Bahan Habis Pakai Pelaksanaan Merdeka 10,064,312 261,672,000
- 26.0 keg
Belajar Kampus Merdeka
ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar 3,743,547 63,640,000
- 17.0 keg
(Diploma)
ATK dan BHP Kegiatan Proses Belajar Mengajar 11,845,725 1,812,395,000
- 153.0 keg
(Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Pelaksanan Praktek Profesi 78,013,517 234,040,000
- 3.0 keg
(Sarjana)
ATK dan Bahan Habis Pakai Proses Belajar Mengajar 7,003,216 1,645,755,000
- 235.0 keg
(Pascasarjana)
525113 Belanja Jasa 145,816,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Pelaksanaan Proses Belajar 9,241,067 138,616,000
- 15.0 keg
Mengajar (Sarjana)
Belanja Jasa Pelaksanaan Merdeka Belajar Kampus 7,200,000 7,200,000
- 1.0 keg
Merdeka
525115 Belanja Perjalanan 855,939,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Pelaksanaan Merdeka Belajar 1,182,577 371,329,000
- 314.0 OK
Kampus Merdeka
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Proses Belajar 3,000,000 3,000,000
- 1.0 OK
Mengajar (Diploma)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Proses Belajar 1,574,932 299,237,000
- 190.0 OK
Mengajar (Sarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanaan Proses 1,987,099 141,084,000
- 71.0 OK
Belajar Mengajar (Pascasarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelaksanan Praktek 20,644,857 41,289,000
- 2.0 OK
Profesi (Sarjana)
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 4,206,887,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar 94,225,300 942,253,000
- 10.0 keg
Mengajar (Sarjana)
Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Proses Belajar 401,498,572 2,810,490,000
- 7.0 keg
Mengajar (Pascasarjana)
Belanja BLU Lainnyan Pelaksanan Praktek Profesi 190,572,278 381,144,000
- 2.0 keg
(Sarjana)
Belanja BLU Lainnya Pelaksanaan Merdeka Belajar 24,333,334 73,000,000
- 3.0 keg
Kampus Merdeka
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU 952,887,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Persediaan Bahan Praktikum (Diploma) 12.0 bln 3,987,710 47,852,000
Belanja Bahan Persediaan ATK dan Bahan Habis Pakai 46,605,383 559,264,000
- 12.0 bln
Proses Belajar Mengajar (Sarjana)
Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi Bahan 26,511,642 318,139,000
- 12.0 bln
Praktikum (Sarjana)
ATK dan Bahan Habis Pakai Persediaan Proses Belajar 2,302,741 27,632,000
- 12.0 bln
Mengajar (Pascasarjana)
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 17,438,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi 7,026,550 14,053,000
- 2.0 keg
COVID-19 Proses Belajar Mengajar (Sarjana)
Belanja Barang Pencegahan Penyebaran Pandemi 3,385,152 3,385,000
- 1.0 keg
COVID-19 Proses Belajar Mengajar (Pascasarjana)
C Wisuda dan Yudisium 6,936,400,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 550,350,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
> Honorarium Kegiatan Wisuda (6 Kegiatan) 328,100,000
- Panitia (Penanggung Jawab) [2 org x 7 keg] 14.0 OK 450,000 6,300,000
- Panitia (Ketua/Wakil Ketua) [2 org x 7 keg] 14.0 OK 400,000 5,600,000
- Panitia (Sekretaris) [1 org x 6 keg] 6.0 OK 300,000 1,800,000
- Panitia (Anggota) [174 org x 6 keg] 1044.0 OK 299,426 312,600,000
Narasumber/Pembahas (Pejabat Eselon III 900,000 1,800,000
- 2.0 OJ
kebawah/yang disetarakan) [2 org x 1 jam]
> Honorarium Kegiatan Pelepasan/Yudisium Fakultas 88,500,000
- Honorarium Rohaniawan [5 org x 6 keg] 30.0 OK 400,000 12,000,000
- Honorarium Panitia [50 org x 6 keg] 300.0 OK 255,000 76,500,000
> Honorarium Kegiatan Tracer Study (Sarjana) 129,500,000
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan Yang Ditetapkan 272,223 4,900,000
- 18.0 OB
Oleh KPA [18 org x 1 bln]
- Honorarium Moderator [1 org x 1 kl] 1.0 OK 700,000 700,000
Narasumber/Pembahas (Pejabat Eselon III 900,000 3,600,000
- 4.0 OJ
kebawah/yang disetarakan) [4 org x 1 jam]
- Honorarium Panitia [130 org x 3 keg] 390.0 OK 308,462 120,300,000
Honorarium Kegiatan Wisuda dan Yudisium 3,200,000
>
(Pascasarjana)
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan Yang Ditetapkan 355,556 3,200,000
- 9.0 OB
Oleh KPA [9 org x 1 bln]
> Honorarium Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) 1,050,000
- Honorarium Panitia [2 org x 2 keg] 4.0 OK 262,500 1,050,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525112 Belanja Barang 3,610,059,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- ATK dan BHP Kegiatan Wisuda (Sarjana) 8.0 keg 274,029,526 2,192,236,000
- ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Diploma) 3.0 keg 2,565,267 7,695,000
- ATK dan BHP Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) 16.0 keg 75,926,249 1,214,819,000
- ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Sarjana) 28.0 keg 4,128,379 115,594,000
ATK dan BHP Kegiatan Wisuda dan Yudisium 5,523,313 77,326,000
- 14.0 keg
(Pascasarjana)
- ATK dan BHP Kegiatan Tracer Study (Pascasarjana) 3.0 keg 796,434 2,389,000
525113 Belanja Jasa 894,423,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Jasa Kegiatan Wisuda (Sarjana) 6.0 keg 137,085,651 822,513,000
- Belanja Jasa Kegiatan Tracer Study (Sarjana) 1.0 keg 5,400,000 5,400,000
- Belanja Jasa Kegiatan Pelepasan/Yudisium (Sarjana) 4.0 keg 16,627,500 66,510,000
525115 Belanja Perjalanan 44,968,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Wisuda (Sarjana) 2.0 OK 6,197,000 12,394,000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelepasan/Yudisium 900,000 16,200,000
- 18.0 OK
(Sarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Tracer Study 875,000 5,250,000
- 6.0 OK
(Sarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Wisuda dan Yudisium 5,562,000 11,124,000
- 2.0 OK
(Pascasarjana)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 36,600,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pelepasan/Yudisium 6,600,000 6,600,000
- 1.0 keg
(Sarjana)
- Belanja BLU Lainnya Tracer Study (Sarjana) 1.0 keg 30,000,000 30,000,000
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU 1,800,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaaan Toga Wisudawan 9000.0 stel 200,000 1,800,000,000
D Pemberian Beasiswa 770,728,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 41,250,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
> Honorarium Kegiatan Verifikasi dan Visitasi Beasiswa 41,250,000
- Panitia (Penanggung Jawab) [1 org x 7 keg] 7.0 OK 450,000 3,150,000
- Panitia (Ketua/Wakil Ketua) [1 org x 3 keg] 3.0 OK 400,000 1,200,000
- Panitia (Sekretaris) [1 org x 3 keg] 3.0 OK 300,000 900,000
- Panitia (Anggota) [40 org x 3 keg] 120.0 OK 300,000 36,000,000
525112 Belanja Barang 32,762,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- ATK dan BHP Kegiatan Pemberian Beasiswa (Sarjana) 6.0 keg 5,460,334 32,762,000
525115 Belanja Perjalanan 43,516,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pemberian Beasiswa 5,439,500 43,516,000
- 8.0 OK
(Sarjana)
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 653,200,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Beasiswa Prof. Bagus & Prof. Bawa [2 mhs x 1 thn] 2.0 mhs 1,000,000 2,000,000
Beasiswa Kepada Mahasiswa Kurang Mampu, 398,851 555,200,000
- Berprestasi dan Aktif (Prof. Mantra dan Prof Ngoerah) 1392.0 mhs
[116 mhs x 12 bln]
Beasiswa Kepada Mahasiswa (Program Studi Sepi 400,000 96,000,000
- 240.0 mhs
Peminat) [20 mhs x 12 bln]
E Pembinaan Karir Mahasiswa 93,712,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 10,900,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Pembinaan Karir Mahasiswa 2,725,000 10,900,000
- 4.0 OK
(Sarjana)
525112 Belanja Barang 32,812,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Pembinaan Karir Mahasiswa 8,203,125 32,812,000
- 4.0 keg
(Sarjana)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 50,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Pembinaan Karir Mahasiswa 16,666,667 50,000,000
- 3.0 keg
(Sarjana)
F Administrasi Pendidikan 768,567,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 57,200,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Honorarium Kegiatan Administrasi Pendidikan (Sarjana) 121.0 OK 472,728 57,200,000
525112 Belanja Barang 564,577,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan 33,766,240 506,493,000
- 15.0 keg
(Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Pendidikan 4,148,928 58,084,000
- 14.0 keg
(Pascasarjana)
525113 Belanja Jasa 128,480,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Administrasi Pendidikan 32,120,000 128,480,000
- 4.0 keg
(Sarjana)
525115 Belanja Perjalanan 16,310,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Administrasi 8,155,000 16,310,000
- 2.0 OK
Pendidikan (Pascasarjana)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 2,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Administrasi Pendidikan 2,000,000 2,000,000
- 1.0 keg
(Pascasarjana)
G Pengembangan Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik 7,585,819,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 196,250,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, 565,625 171,950,000
- 304.0 OK
Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, 270,000 2,700,000
- 10.0 OK
Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)
Honorarium Kegiatan Pengembangan Kurikulum, 1,080,000 21,600,000
- 20.0 OK
Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka Belajar)
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525112 Belanja Barang 3,598,925,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, 4,336,013 60,704,000
- 14.0 keg
Akreditasi dan Mutu Akademik (Diploma)
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, 11,475,620 2,627,916,000
- 229.0 keg
Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, 5,745,022 649,187,000
- 113.0 keg
Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kurikulum, 12,434,211 261,118,000
- 21.0 keg
Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka Belajar)
525113 Belanja Jasa 1,100,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Kurikulum, 1,100,000 1,100,000
- 1.0 keg
Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
525115 Belanja Perjalanan 1,231,993,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan 1,051,792 146,199,000
- Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Merdeka 139.0 OK
Belajar)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan 10,290,875 82,327,000
- Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik 8.0 OK
(Pascasarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan 1,003,467,000
>
Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
- Tiket Pesawat PP [7 org x 24 kl] 168.0 OK 3,081,506 517,693,000
- Biaya Taksi [47 org x 3 kl x 4 kl] 564.0 OK 204,454 115,312,000
- Uang Harian Perjalanan Dinas [31 org x 10 hr] 310.0 OH 488,323 151,380,000
Biaya Penginapan Perjalanan Dinas [10 org x 10 kl x 2 901,110 180,222,000
- 200.0 OH
hr]
Transportasi Darat Antar Kabupaten di Bali [7 org x 26 213,517 38,860,000
- 182.0 OK
kl]
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 2,557,551,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan 97,174,392 2,235,011,000
- 23.0 keg
Kurikulum, Akreditasi, dan Mutu Akademik (Sarjana)
Belanja BLU Lainnya Pengembangan Kurikulum, 53,756,667 322,540,000
- 6.0 keg
Akreditasi, dan Mutu Akademik (Pascasarjana)
H Kerjasama Berbasis Pendidikan 830,133,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 16,300,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Honorarium Kegiatan Kerjasama Pendidikan (Sarjana) 51.0 OK 319,608 16,300,000
525112 Belanja Barang 264,192,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Pendidikan 21,974,789 263,697,000
- 12.0 keg
(Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Kerjasama Berbasis 247,500 495,000
- 2.0 keg
Pendidikan (Pascasarjana)
525115 Belanja Perjalanan 497,641,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama 3,394,711 386,997,000
- 114.0 OK
Pendidikan (Sarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kerjasama Berbasis 1,975,786 110,644,000
- 56.0 OK
Pendidikan (Pascasarjana)
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 52,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja BLU Lainnya Kerjasama Pendidikan (Sarjana) 2.0 keg 16,000,000 32,000,000
Belanja BLU Lainnya Kerjasama Berbasis Pendidikan 10,000,000 20,000,000
- 2.0 keg
(Pascasarjana)
I Pengadaan Buku Pustaka dan Jurnal Pendukung Pendidikan 994,339,000
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 779,436,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Berlangganan e-book 1.0 thn 33,000,000 33,000,000
- Berlangganan e-journal 1.0 thn 746,436,000 746,436,000
537115 Belanja Modal Lainnya - BLU 214,903,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Buku-Buku Pustaka (Sarjana) 926.0 eksp 210,737 195,142,000
- Pengadaan Buku-Buku Pustaka (Pascasarjana) 5.0 eksp 3,952,233 19,761,000
J Kegiatan Kemahasiswaan 4,773,427,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 319,050,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Honorarium Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) 102.0 OK 3,127,942 319,050,000
525112 Belanja Barang 2,369,240,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Diploma) 4.0 keg 2,141,325 8,565,000
- ATK dan BHP Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) 249.0 keg 9,480,624 2,360,675,000
525113 Belanja Jasa 47,900,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Jasa Kegiatan Kemahasiswaan (Sarjana) 10.0 keg 4,790,000 47,900,000
525115 Belanja Perjalanan 1,114,287,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemahasiswaan 9,059,244 1,114,287,000
- 123.0 OK
(Sarjana)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 922,950,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan 4,000,000 4,000,000
- 1.0 keg
(Diploma)
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kemahasiswaan 29,643,549 918,950,000
- 31.0 keg
(Sarjana)
K Unit Kegiatan Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan 207,260,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 38,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan 1,809,524 38,000,000
- 21.0 OK
Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana)
525112 Belanja Barang 123,030,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan 4,393,952 123,030,000
- 28.0 keg
Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana)
525113 Belanja Jasa 5,530,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa dan 921,667 5,530,000
- 6.0 keg
Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana)
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525115 Belanja Perjalanan 35,700,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Unit Kegiatan 1,878,948 35,700,000
- 19.0 OK
Mahasiswa dan Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 5,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Unit Kegiatan Mahasiswa dan 2,500,000 5,000,000
- 2.0 keg
Organisasi Kemahasiswaan (Sarjana)
L Kewirausahaan Mahasiswa 552,999,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 57,550,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa 564,216 57,550,000
- 102.0 OK
(Sarjana)
525112 Belanja Barang 123,949,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Kewirausahaan Mahasiswa 7,746,822 123,949,000
- 16.0 keg
(Sarjana)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 371,500,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Kewirausahaan 92,875,000 371,500,000
- 4.0 keg
Mahasiswa (Sarjana)
M Kompetisi/Lomba Mahasiswa 1,737,366,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 61,250,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa 5,568,182 61,250,000
- 11.0 OK
(Sarjana)
525112 Belanja Barang 282,305,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Kompetisi / Lomba Mahasiswa 7,629,872 282,305,000
- 37.0 keg
(Sarjana)
525115 Belanja Perjalanan 855,401,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kompetisi / Lomba 13,577,809 855,401,000
- 63.0 OK
Mahasiswa (Sarjana)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 538,410,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kompetisi / Lomba Mahasiswa 41,185,385 535,410,000
- 13.0 keg
(Sarjana)
Belanja BLU Lainnya Kompetisi / Lomba Mahasiswa 1,500,000 3,000,000
- 2.0 keg
(Diploma)
N Pembayaran Honor Tenaga Pendidik Non PNS 8,635,400,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 8,635,400,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pembayaran Gaji Dosen Tetap BLU [134 org x 13 bln] 1742.0 OB 3,721,030 6,482,034,000
Insentif Bagi Tenaga Pendidik Non PNS [46 org x 12 3,901,026 2,153,366,000
- 552.0 OB
bln]
O Pembayaran Honorarium Kelebihan Jam Mengajar Dosen 133,651,000
Luar
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 133,651,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Pembayaran Honorarium Kelebihan Jam Mengajar 961,519 133,651,000
- 139.0 OK
Dosen Luar (Pascasarjana)
P Pembayaran Remunerasi Tenaga Pendidik 102,287,747,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 102,287,747,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Remunerasi Tenaga Pendidik (1540 org x 12 bln) 1.0 thn 102,287,747,000 102,287,747,000

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002
No. Dok : 4471.DBA.003

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2022

PROGRAM :
Program Pendidikan Tinggi

KEGIATAN :
Peningkatan Kualitas dan Kapasitas Perguruan Tinggi

KRO :
4471.DBA
Pendidikan Tinggi

RO :
4471.DBA.003
Dukungan Operasional Pembelajaran

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2022

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Pendidikan Tinggi
Kegiatan : Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Perguruan Tinggi
KRO : [4471.DBA] Pendidikan Tinggi
RO : [4471.DBA.003] Dukungan Operasional Pembelajaran
Volume : 1.594
Satuan : Orang

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
b. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
c. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi;
d. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 49 Tahun 2014 tentang
Standar Nasional Pendidikan Tinggi;
e. Peraturan Pemerintah No. 90 Tahun 2010 tentang Penyusunan Rencana Kerja dan Anggaran
Kementerian Negara/Lembaga.

2. Gambaran Umum
Tri Dharma Perguruan Tinggi terdiri dari tiga dharma yaitu pendidikan, penelitian dan pengabdian
masyarakat. Dalam mendukung pelaksanaan tiga dharma tersebut harus didukung dengan berbagai
fasilitas/sarana prasarana fisik dan SDM yang memadai.
Untuk mewujudkan Tri Dharma Perguruan Tinggi seperti yang dijabarkan diatas salah satunya dapat
dilakukan dengan memberikan pelayanan yang terbaik serta kenyamanan bagi seluruh civitas dan
masyarakat. Untuk memberikan pelayanan yang maksimal, fasilitas dan sarana harus dalam keadaan
yang baik. Misalnya dalam bidang kesehatan. Universitas Udayana sendiri telah memiliki sebuah rumah
sakit pendidikan.
Rumah Sakit Universitas Udayana lahir dari kebutuhan wahana Pendidikan Dokter bagi Mahasiswa
Kedokteran Universitas Udayana dan tenaga kesehatan lainnya di lingkungan Universitas Udayana.
Dimulai pada tahun 2010 dengan multi years menggunakan APBN Negara. Mulai beroperasi pada tahun
2013 dengan membuka pelayanan kesehatan bagi masyarakat umum sebagai penyedia pelayanan
kesehatan tingkat pertama. Pada tahun 2018 Meningkatkan status operasional menjadi Rumah Sakit
Tipe C dengan pelayanan empat besar meliputi Obgyn, Anak, Bedah dan Interna.
RS Unud memiliki visi untuk Menjadi Rumah Sakit Perguruan Tinggi Negeri yang berbasis pendidikan,
riset, dan pelayanan kesehatan yang unggul, mandiri, dan berbudaya. Sedangkah misi yang diusung RS
Unud adalah Menyelenggarakan pendidikan yang menghasilkan dokter dan tenaga kesehatan lainnya
yang professional, unggul, mandiri, berbudaya, dan berwawasan global, Menyelenggarakan riset yang
bermanfaat bagi masyarakat dan lingkungan, Menyelenggarakan pelayanan kesehatan yang berkualitas
dan terjangkau bagi seluruh masyarakat.
Untuk mewujudkan visi dan misi tersebut dan untuk memberikan pelayanan prima kepada seluruh aspek
baik mahasiswa, dosen, pegawai maupun masyarakat luar, diperlukan adanya pemeliharaan dan
peningkatan dalam segala hal. Hal kecil yang harus diperhatikan dalam pengelolaan sebuah rumah sakit
adalah sampah medis dan laundry. Hal ini bisa saja terlihat kecil namun bagi sebuah rumah sakit,
pengelolaan sampah medis dan jasa laundry merupakan salah satu hal penting.
Hal lain yang harus diperhatikan adalah pemeliharaan gedung dan kebersihan di rumah sakit itu
sendiri. Gedung yang tidak layak secara otomatis juga akan memberikan penilaian negatif dari
masyarakat dan pengguna rumah sakit dari dalam lingkungan Universitas Udayana. Sedangkan
honorarium diberikan kepada tenaga kependidikan dan tenaga pendidik non PNS (Pegawai Kontrak)

Sarana dan prasarana pendukung pembelajaran dan perkantoran juga merupakan aspek penting dalam
peningkatan pelayanan prima. Pengadaan dan pemeliharaan sarana dan prasarana sangat diperlukan.
Beberapa sarana dan prasarana yang sudah tersedia beberapa belum sesuai dengan kondisi sekarang
sehingga perlu dilakukan pembaharuan atau pengadaan. Sedangkan beberapa sarana dan prasarana
yang memang sudah tersedia dan memadai hanya perlu dilakukan pemeliharaan saja.

B. Penerima Manfaat
1. Manfaat yang pertama diperoleh oleh tenaga pendidik atau dosen dilingkungan universitas. Kegiatan ini
merupakan kegiatan yang menunjang dalam memberikan kelancaran dan kenyaman untuk civitas
akademika dalam melaksanakan kewajibannya. Dengan adanya sarana dan prasarana yang mendukung
dan terawatt dengan baik akan memudahkan dosen dalam melakukan proses belajar mengajar dan
melaksanakan Tri Dharma perguruan Tinggi.
2. Pegawai dilingkungan Universitas Udayana. Jika layanan pendidikan yang diberikan dapat berjalan dengan
baik, maka hal yang dapat dirasakan berupa terciptanya suasana kerja yang kondusif. Pelayanan di
Universitas Udayana di mata masyarakat juga akan memberikan citra yang baik.
3. Mahasiswa di lingkungan universitas Udayana. Manfaat yang dapat dirasakan oleh mahasiswa berupa
kelancaran dalam pencarian data maupun pelaksanaan proses belajar mengajar. Dengan adanya sarana
dan prasarana yang terawatt dan update akan memberikan kenyamanan dan memudahkan mahasiswa
dalam mencari data dan informasi yang diperlukan.
4. Tenaga Kesehatan yang ada di RS Unud akan mendapatkan kemudahan dan kelancaran dalam
melaksanakan kegiatan pelayanan yang ada di RS. Hal ini juga tentu akan memberikan perasaan nyaman
Ketika masyarakat melakukan pemeriksaan ke RS unud.
5. Masyarakat yang berada disekitar rumah sakit akan dipermudah dalam mendapatkan fasilitas yang
diperlukan. Baik dalam mendapatkan informasi mengenai Universitas Udayana maupun mendapatkan
fasilitas Kesehatan di RS Unud.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Tahapan
Dilakukan dengan tahapan :
a. Dukungan Operasional Pembelajaran
Penyelenggaraan Dukungan Operasional Pembelajaran.
- Penyelenggaraan Operasional Pendidikan. Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan untuk
honorarium pengelola keuangan, uang lembur dan uang makan lembur non PNS, uang lembur
dan uang makan lembur PNS, tunjangan tenaga kependidikan non sktruktural, dan honorarium
kegiatan operasional perkantoran/pimpinan.
Belanja barang ditujukan untuk pengiriman surat, pembayaran pajak bumi dan bangunan,
langganan bandwidth FK, ATK kegiatan operasional perkantoran.
Belanja Jasa ditujukan untuk kegiatan operasional pimpinan.
Belanja perjalanan ditujukan untuk perjalanan dinas dalam negeri dan luar negeri.
Belanja penyedia jasa BLU lainnya untuk kegiatan operasional perkantoran/pimpinan.
Belanja barang persediaan barang konsumsi untuk pembelian persedian ATK selama 1 tahun
untuk 1.550 pegawai.
Belanja barang untuk penanganan pandemic covid 19 untuk belanja barang penanggulangan
covid seperti masker, handsanitazer dan yang lainnya.
- Langganan Daya dan Jasa
Belanja jasa yang dianggarkan ditujukan untuk pembayaran langganan listrik, air, telepon dan
jasa lainnya.
- Pembayaran Honor Tenaga Kependidikan Non PNS
Belanja gaji dan tunjangan yang dianggarkan untuk pembayaran gaji non PNS sebanyak 739
orang. Insentif kerjaan bagi tenaga kerja non PNS sebanyak 1.148 orang. Gaji pegawai kontrak
RSPTN sebanyak 409 orang. Tunjangan tenaga kependidikan non PNS klinik dan tunjangan
tenaga kependidikan non PNS RS Unud.
- Pembayaran Remunerasi Tenaga Kependidikan
Item terdiri dari belanja gaji dan tunjangan untuk pembayaran remunerasi tenaga kependidikan
sebanyak 544 orang.
b. Untuk operasional rumah sakit Pendidikan memiliki beberapa sub komponen yang bertujuan untuk
memberikan pelayanan maksimal kepada seluruh aspek masyarakat, diantaranya :
- Operasional Rumah Sakit Pendidikan, yang terdiri dari belanja barang, belanja jasa dan
belanja barang persediaan barang konsumsi. Belanja barang terdiri dari pembelian ATK dan
BHP yang diperuntukkan untuk melancarkan kegiatan berupa pendataan dalam segala bidang
di RS Unud. Pengadaan bahan makanan pasien merupakan salah satu komponen penting
untuk memberikan pelayanan kepada para pasien rawat inap di RS Unud. Hal ini akan
bertujuan untuk memberikan pelayanan yang baik bagi pasien, mempertahankan status gizi
pasien dan mempercepat penyembuhan pasien melalui makanan. Komponen terakhir yang
ada di belanja barang adalah pengadaan peralatan penunjang rumah sakit (non kapitalisasi).
Pengadaan peralatan yang dimaksudkan diantaranya berupa pengadaan gas LPG. Gas LPG
ini diperuntukkan oleh instalasi binatu dan dapur. Instalasi binatu dipergunakan untuk
mengoperasikan mesin pengering untuk mengeringkan pakaian untuk tenaga medis maupun
pasien yang dirawat. Sedangkan gas LPG di dapur dipergunakan untuk memasak makanan
pasien agar kebutuhan gizi pasien yang dirawat di rumah sakit terpenuhi sesuai dengan
standar rumah sakit.
- Belanja Jasa terdiri dari Jasa angkut dan pengelolaan sampah medis rumah sakit dan jasa
laboratorium dan radiologi rumah sakit. Kedua jasa ini termasuk jasa utama yang harus ada
dalam pengelolaan sebuah rumah sakit, karena rumah sakit merupakan tempat pelaksanaan
aktivitas yang menimbulkan limbah. Limbah tersebut dalam berbagai ketentuan yang ada,
hendaknya dikelola dengan baik sehingga dapat memberikan manfaat secara ekonomi bagi
rumah sakit, sehat bagi pasien dan/atau pengunjung maupun petugas serta aman bagi
lingkungan.
- Belanja Barang Persediaan Barang konsumsi terdiri dari Pengadaan Obat dan BMHP.
- Perawatan Gedung dan Halaman. Luas Gedung dan Halaman Rumah Sakit yang akan
dilakukan perawatan sebesar 17.000 m2.
c. Pelaksanaan Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola Kelembagaan dan SDM
- Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja jasa, belanja perjalanan,
belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya, untuk kegiatan seminar/pelatihan/workshop
pejaminan mutu kelembagaan/organisasi.
- Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM Tenaga Kependidikan
Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja jasa, belanja perjalanan,
belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya, untuk kegiatan seminar/pelatihan/workshop
pengembanan mutu SDM tenaga kependidikan.
- Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan Kelembagaan
Terdiri dari belanja gaji dan tunjangan, belanja barang, belanja jasa, belanja perjalanan,
belanja penyedia barang dan jasa BLU lainnya, untuk kegiatan pengembangan kelembagaan,
admintrasi BMN, administrasi keuangan dan administrasi perencanaan.

2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
Dukungan Operasional Pembelajaran
1. Penyelenggaraan Dukungan Operasional Pembelajaran √ √ √ √
2. Operasional Rumah Sakit Pendidikan √ √ √ √
3. Pelaksanaan Layanan Pengembangan Sistem Tata √ √ √ √
Kelola, Kelembagaan, dan SDM

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2022.
E. Biaya Yang Diperlukan
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp. 125,179,335,000,- (seratus dua puluh lima milyar seratus
tujuh puluh sembilan juta tiga ratus tiga puluh lima ribu rupiah).

PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4471.DBA.003 Dukungan Operasional Pembelajaran (PNBP/BLU) 1594.0 Orang 125,179,335,000


051 Penyelenggaraan Dukungan Operasional Pembelajaran 101,153,583,000 U
A Penyelenggaraan Operasional Perkantoran 20,323,866,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 4,418,966,000 BLU

- Pengelola Keuangan 3236.0 OB 868,591 2,810,760,000


- Uang Lembur dan Uang Makan Lembur Non PNS 10625.0 OJ 31,780 337,662,000
(KPPN.037-Denpasar )
- Uang Lembur dan Uang Makan Lembur PNS 14005.0 OJ 29,764 416,844,000
Tunjangan Tenaga Kependidikan Non Struktural [12 org 925,000 133,200,000
- 144.0 OB
x 12 bln]
Honorarium Kegiatan Operasional 4,771,524 720,500,000
- 151.0 OK
Perkantoran/Pimpinan
525112 Belanja Barang 3,992,041,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengiriman Surat 12.0 bln 938,850 11,266,000
- Pajak Bumi dan Bangunan 1.0 thn 25,000,000 25,000,000
- Langganan Bandwidth (FK) 12.0 bln 70,090,000 841,080,000
ATK dan BHP Kegiatan Operasional 16,138,317 3,114,695,000
- 193.0 keg
Perkantoran/Pimpinan
525113 Belanja Jasa 20,839,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Operasional 10,419,724 20,839,000
- 2.0 keg
Perkantoran/Pimpinan
525115 Belanja Perjalanan 5,072,770,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
> Biaya Perjalanan Dalam Negeri 5,028,055,000
- Biaya Penginapan - Jakarta [10 org x 72 kl x 3 hr] 2160.0 OK 610,000 1,317,600,000
- Uang Harian - Jakarta [10 org x 72 kl x 4 hr] 2880.0 OH 530,000 1,526,400,000
- Biaya Taksi [10 org x 72 kl x 4 kl] 2880.0 OK 200,000 576,000,000
- Tiket Pesawat Denpasar - Jakarta PP [10 org x 72 kl] 720.0 OK 2,233,411 1,608,055,000
> Biaya Perjalanan Luar Negeri 44,715,000
- Uang Harian - Seoul [1 org x 1 kl x 5 hr] 5.0 OH 5,500,000 27,500,000
- Tiket Pesawat dari Jakarta - Seoul PP [1 org x 1 kl] 1.0 OK 17,215,000 17,215,000
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 5,000,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Operasional 5,000,000,000 5,000,000,000
- 1.0 keg
Perkantoran/Pimpinan
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU 1,608,433,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Barang Persediaan ATK dan Bahan Habis 1,037,699 1,608,433,000
- 1550.0 pg/th
Pakai Lainnya [1550 peg x 1 thn]
525152 Belanja Barang BLU - Penanganan Pandemi COVID-19 210,817,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Operasional Perkantoran/Pimpinan - Pandemi COVID- 17,568,090 210,817,000
- 12.0 bln
19
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
B Langganan Daya dan Jasa 4,126,100,000
525113 Belanja Jasa 4,126,100,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Langganan Listrik 4.0 bln 1,010,000,000 4,040,000,000
- Langganan Air 12.0 bln 1,000,000 12,000,000
- Langganan Telepon 12.0 bln 3,900,000 46,800,000
- Langganan Daya dan Jasa Lainnya 12.0 bln 2,275,000 27,300,000
C Pembayaran Honor Tenaga Kependidikan Non PNS 41,894,864,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 41,894,864,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Gaji Tenaga Kependidikan Non PNS (Kontrak) [1146 3,395,433 27,238,163,000
- 8022.0 OB
org x 7 bln]
Insentif Bagi Tenaga Kependidikan Non PNS (Kontrak) 899,426 12,368,906,000
- 13752.0 OB
[1146 org x 12 bln]
- Tunjangan Tenaga Kependidikan Non PNS Klinik Unud 31.0 OB 4,838,710 150,000,000
- Tunjangan Tenaga Kependidikan Non PNS RS Unud 445.0 OB 4,804,035 2,137,795,000
D Pembayaran Remunerasi Tenaga Kependidikan 34,808,753,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 34,808,753,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Pembayaran Remunerasi Tenaga Kependidikan (544 34,808,753,000 34,808,753,000
- 1.0 thn
org x 12 bln)
052 Operasional Rumah Sakit Pendidikan 11,551,679,000 U
A Operasional Rumah Sakit Pendidikan 8,542,679,000
525112 Belanja Barang 2,110,009,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- ATK dan BHP Operasional Rumah Sakit Pendidikan 12.0 bln 13,333,334 160,000,000
- Pengadaan Peralatan Penunjang Rumah Sakit 90200.0 unit 11,087 1,000,047,000
- Pengadaan Bahan Makanan Pasien 12.0 bln 79,163,500 949,962,000
525113 Belanja Jasa 1,662,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Jasa Angkut dan Pengelolaan Sampah Medis Rumah 75,000,000 900,000,000
- 12.0 bln
Sakit
- Jasa Laboratorium dan Radiologi Rumah Sakit 12.0 bln 15,500,000 186,000,000
- Langganan Daya dan Jasa Lainnya Rumah Sakit 12.0 bln 48,000,000 576,000,000
525121 Belanja Barang Persediaan Barang Konsumsi - BLU 4,720,070,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Pengadaan Obat dan BMHP 12.0 bln 393,339,230 4,720,070,000
525123 Belanja Barang Persediaan Pemeliharaan - BLU 50,600,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Barang Persediaan Pemeliharaan Rumah Sakit 12.0 bln 4,216,667 50,600,000
B Perawatan Gedung dan Halaman Rumah Sakit Pendidikan 3,009,000,000
525114 Belanja Pemeliharaan 3,009,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Perawatan Gedung dan Halaman Rumah Sakit 17000.0 m2 177,000 3,009,000,000
053 Pelaksanaan Layanan Pengembangan Sistem Tata Kelola, 12,474,073,000 U
Kelembagaan, dan SDM
A Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu 693,629,000
Kelembagaan/Organisasi
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 83,900,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop 1,583,019 83,900,000
- 53.0 OK
Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
525112 Belanja Barang 185,618,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop 12,374,547 185,618,000
- 15.0 keg
Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
525113 Belanja Jasa 36,950,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Seminar/Pelatihan/Workshop 18,475,000 36,950,000
- 2.0 keg
Penjaminan Mutu Kelembagaan/Organisasi
525115 Belanja Perjalanan 216,361,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan 8,654,440 216,361,000
- Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu 25.0 OK
Kelembagaan/Organisasi
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 170,800,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kegiatan 21,350,000 170,800,000
- Seminar/Pelatihan/Workshop Penjaminan Mutu 8.0 keg
Kelembagaan/Organisasi
B Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM 2,434,304,000
Tenaga Kependidikan
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 297,750,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga 297,750,000
>
Kependidikan
- Honorarium Moderator [1 org x 5 keg] 5.0 OK 700,000 3,500,000
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan yang Ditetapkan 366,084 219,650,000
- 600.0 OB
oleh KPA [120 org x 5 bln]
- Honorarium Narasumber [40 org x 2 jam] 80.0 OJ 932,500 74,600,000
525112 Belanja Barang 367,998,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Peningkatan Mutu SDM 6,814,796 367,998,000
- 54.0 keg
Tenaga Kependidikan
525113 Belanja Jasa 27,500,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Peningkatan Mutu SDM Tenaga 27,500,000 27,500,000
- 1.0 keg
Kependidikan
525115 Belanja Perjalanan 1,175,966,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Peningkatan Mutu 2,760,484 1,175,966,000
- 426.0 OK
SDM Tenaga Kependidikan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 565,090,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Peningkatan Mutu SDM 70,636,250 565,090,000
- 8.0 keg
Tenaga Kependidikan
C Seminar/Pelatihan/Workshop Pengembangan Mutu SDM 2,410,558,000
Tenaga Pendidik
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 298,530,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM 26,000,000 52,000,000
- 2.0 OK
Tenaga Pendidik (Diploma)
Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM 588,056 190,530,000
- 324.0 OK
Tenaga Pendidik (Sarjana)
Honorarium Kegiatan Pengembangan Mutu SDM 700,000 56,000,000
- 80.0 OK
Tenaga Pendidik (Pascasarjana)
525112 Belanja Barang 710,108,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM 6,582,925 26,331,000
- 4.0 keg
Tenaga Pendidik (Diploma)
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM 11,044,356 585,350,000
- 53.0 keg
Tenaga Pendidik (Sarjana)
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Mutu SDM 6,561,810 98,427,000
- 15.0 keg
Tenaga Pendidik (Pascasarjana)
525113 Belanja Jasa 2,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Mutu SDM 2,000,000 2,000,000
- 1.0 keg
Tenaga Pendidik (Sarjana)
525115 Belanja Perjalanan 832,156,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu 5,803,250 46,426,000
- 8.0 OK
SDM Tenaga Pendidik (Diploma)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu 4,353,030 592,012,000
- 136.0 OK
SDM Tenaga Pendidik (Sarjana)
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan Mutu 2,807,510 193,718,000
- 69.0 OK
SDM Tenaga Pendidik (Pascasarjana)
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 567,764,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu 38,200,000 191,000,000
- 5.0 keg
SDM Tenaga Pendidik (Diploma)
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan Mutu 9,907,009 217,954,000
- 22.0 keg
SDM Tenaga Pendidik (Sarjana)
Belanja BLU Lainnya Pengembangan Mutu SDM 17,645,556 158,810,000
- 9.0 keg
Tenaga Pendidik (Pascasarjana)
D Penyusunan Dokumen/Laporan Sistem Tata Kelola dan 6,935,582,000
Kelembagaan
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 2,416,261,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
> Honorarium Kegiatan Pengembangan Kelembagaan 757,450,000
Honorarium Koordinator/Pembimbing Hasil Praktik 80,000 16,000,000
- Lapangan/On Job Training/Kuliah Kerja Nyata (KKN) 200.0 org
Profesi/Prakerin (Pelatih Uji Kompetensi)
- Honorarium Penulisan Naskah Tutorial Melalui Media 150.0 nskh 250,000 37,500,000
- Honorarium Sidang Senat [20 org x 4 kl] 80.0 OK 250,000 20,000,000
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan Yang Ditetapkan 334,686 457,850,000
- 1368.0 OB
Oleh KPA [114 org x 12 bln]
Honorarium Tim Penyusun Buletin/Majalah 250,000 21,000,000
- 84.0 Oter
(Penyunting/Editor) [21 org x 4 trbt]
- Honorarium Moderator [7 org x 1 keg] 7.0 OK 700,000 4,900,000
- Narasumber/Pembahas [24 org x 2 jam] 48.0 OJ 808,334 38,800,000
- Honorarium Panitia [17 org x 30 keg] 510.0 OK 316,471 161,400,000
> Honorarium Kegiatan Administrasi BMN 38,950,000
Narasumber/Pembahas (Pejabat Eselon II/yang 1,000,000 15,000,000
- 15.0 OJ
disetarakan) [3 org x 5 jam]
- Honorarium Moderator [1 org x 3 kl] 3.0 OK 700,000 2,100,000
- Honorarium Panitia [7 org x 1 keg] 7.0 OK 378,572 2,650,000
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan Yang Ditetapkan 300,000 19,200,000
- 64.0 OB
Oleh KPA [16 org x 4 bln]
> Honorarium Kegiatan Administrasi Keuangan 645,800,000
Honorarium Narasumber (Pejabat Eselon II) [5 org x 3 1,000,000 15,000,000
- 15.0 OJ
jam]
- Honorarium Moderator [1 org x 4 kl] 4.0 OK 699,999 2,799,000
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan yang Ditetapkan 337,635 628,001,000
- 1860.0 OB
oleh KPA [155 org x 12 bln]
> Honorarium Kegiatan Administrasi Perencanaan 604,701,000
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan yang Ditetapkan 331,525 604,701,000
- 1824.0 OB
oleh KPA [152 org x 12 bln]
> Honorarium Kegiatan Administrasi Kepegawaian 369,360,000
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan yang Ditetapkan 310,706 242,350,000
- 780.0 OB
oleh KPA [65 org x 12 bln]
- Honor Pembuat Naskah Ujian [81 org x 1 keg] 81.0 OK 260,000 21,060,000
- Honorarium Penguji Calon Pejabat 227.0 org 466,741 105,950,000
525112 Belanja Barang 2,591,436,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Kelembagaan 69.0 keg 22,128,136 1,526,841,000
- ATK dan BHP Kegiatan Administrasi BMN 9.0 keg 9,224,594 83,021,000
- ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Keuangan 18.0 keg 10,719,450 192,950,000
- ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Perencanaan 92.0 keg 6,873,677 632,378,000
- ATK dan BHP Kegiatan Administrasi Kepegawaian 12.0 keg 13,020,517 156,246,000
525113 Belanja Jasa 328,530,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Kelembagaan 8.0 keg 39,816,250 318,530,000
- Belanja Jasa Kegiatan Administrasi Perencanaan 3.0 keg 3,333,334 10,000,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525115 Belanja Perjalanan 592,597,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan 4,886,791 537,547,000
- 110.0 OK
Kelembagaan
- Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Administrasi BMN 70.0 OK 630,000 44,100,000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Administrasi 150,000 3,750,000
- 25.0 OK
Perencanaan
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Administrasi 150,000 7,200,000
- 48.0 OK
Keuangan
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 1,006,758,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Kegiatan Pengembangan 75,135,064 751,350,000
- 10.0 keg
Kelembagaan
- Belanja BLU Lainnya Kegiatan Administrasi BMN 2.0 keg 75,246,500 150,493,000
- Belanja BLU Lainnya Kegiatan Administrasi Keuangan 1.0 keg 54,915,000 54,915,000
- Belanja BLU Lainnya Administrasi Perencanaan 1.0 keg 50,000,000 50,000,000

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002
No. Dok : 4471.DBA.004

KERANGKA ACUAN KERJA


RINCIAN OUTPUT (RO)
TAHUN ANGGARAN 2022

PROGRAM :
Program Pendidikan Tinggi

KEGIATAN :
Peningkatan Kualitas dan Kapasitas Perguruan Tinggi

KRO :
4471.DBA
Pendidikan Tinggi

RO :
4471.DBA.004
Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

UNIT KERJA :
Universitas Udayana

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


TAHUN 2021
KERANGKA ACUAN KERJA
Tahun Anggaran 2022

Kementerian Negara/Lembaga : [023] Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi


PTN : Universitas Udayana
Program : Program Pendidikan Tinggi
Kegiatan : Peningkatan Kualitas dan Kapasitas Perguruan Tinggi
KRO : [4471.DBA] Pendidikan Tinggi
RO : [4471.DBA.004] Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
Volume : 1.264
Satuan : Orang

A. Latar Belakang
1. Dasar Hukum
a. Undang-Undang Dasar 1945 : Pada pasal 31 ayat 5 mengamanatkan bahwa pemerintah memajukan
ilmu pengetahuan dan teknologi dengan menjunjung tinggi nilai-nilai agama dan persatuan bangsa
untuk kemajuan peradaban serta Kesejahteraan umat manusia;
b. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2002 tentang Sistem Nasional Penelitian, Pengembangan dan
Penerapan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi;
c. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
d. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2009 tentang Dosen.

2. Gambaran Umum
Pengabdian kepada masyarakat merupakan pelaksanaan pengamalan ilmu pengetahuan, teknologi dan
seni budaya langsung pada masyarakat secara kelembagaan melalui metodologi ilmiah sebagai
penyebaran Tri Dharma Perguruan Tinggi serta tanggung jawab yang luhur dalam usaha
mengembangkan kemampuan masyarakat, sehingga dapat mempercepat laju pertumbuhan untuk
tercapainya tujuan pembangunan nasional.
Universitas Udayana memiliki lembaga yang menaungi atau menangani Pengabdian kepada masyarakat
yang bernama LPPM (Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat). LPPM yang ada di
lingkungan Universitas Udayana memiliki visi, misi dan tujuan yang selaras dengan Tri Dharma
Perguruan Tinggi.
Visi yang dimiliki LPPM sebagai lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat di Universitas Udayana
adalah Mewujudkan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Udayana
sebagai institusi penelitian dan pengabdian masyarakat yang unggul dan mandiri sehingga menjadi
pendorong utama (Prime Mover) Universitas Udayana menuju World Class University.
Selain visi LPPM Universitas Udayana juga memiliki misi antara lain :
• Menyusun kebijakan dan melaksanakan kegiatan keunggulan dalam bidang penelitian,
• Menyusun dan melaksanakan kegiatan keunggulan dalam bidang pengabdian kepada masyarakat,
• Melakukan sinkronisasi antara kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat,
• Mengembangkan manajemen penelitian dan pengabdian masyarakat yang modern dan efisien.
Tujuan yang dimiliki oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat di Universitas
Udayana antara lain :
• Mengembangkan dan melaksanakan program penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang
menjamin peningkatan kapasitas dan mutu penyelenggaraan program.
• Mengembangkan penelitian, inovasi teknologi dan pengabdian masyarakat guna memanfaatkan
sumberdaya alam secara optimal dan berkelanjutan, sehingga dapat mempercepat proses
pembaharuan, pengembangan dan penerapan ipteks.
• Meningkatkan kemampuan SDM peneliti dan pengabdi serta sarana pendukungnya untuk
meningkatkan kemampuan lembaga dalam menyelenggarakan penelitian dan pengabdian kepada
masyarakat.
• Membangun kemampuan dalam ilmu pengetahuan dan teknologi dasar dan ilmu pengetahuan
terapan yang strategis untuk landasan pengembangan dalam rangka sumbangan penelitian pada
proses pendidikan dan kegiatan pengabdian kepada masyarakat.
• Meningkatkan peran dan kontribusi lembaga dalam penyelenggaraan penelitian dan pengabdian
kepada masyarakat untuk pemecahan masalah bangsa dan kepekaan lingkungan dalam
mendukung pembangunan daerah dan nasional.
Selain adanya seleksi proposal dan pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat, hasil pengabdian ini
dapat dilihat juga dengan telah dilaksanakannya Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Masyarakat (KKN-
PM). KKN ini merupakan bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa dengan
pendekatan lintas keilmuan dan sektoral pada waktu dan daerah tertentu. Pelaksanaan kegiatan KKN
biasanya berlangsung antara satu sampai dua bulan dan bertempat di daerah setingkat desa. Direktorat
Jenderal Pendidikan Tinggi di Indonesia telah mewajibkan setiap perguruan tinggi untuk melaksanakan
KKN sebagai kegiatan intrakurikuler yang memadukan tri dharma perguruan tinggi yaitu: pendidikan,
penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Universitas Udayana juga melaksanakan KKN
diberbagai desa yang ada di Provinsi Bali, diantaranya di desa Nusa Penida, Kabupaten Bangli,
Kabupaten Karangasem dan lainnya. Honorarium diberikan kepada tenaga kependidikan dan tenaga
pendidik non PNS (Pegawai Kontrak)
B. Penerima Manfaat
1. Manfaat yang pertama diperoleh oleh tenaga pendidik atau dosen dilingkungan universitas. Manfaat yang
dapat dirasakan oleh dosen antara lain dapat terlaksananya proses belajar mengajar dengan baik, dan
terciptanya suasana kerja yang baik pula.
2. Pegawai dilingkungan Universitas Udayana. Jika layanan pendidikan yang diberikan dapat berjalan
dengan baik, maka hal yang dapat dirasakan berupa terciptanya suasana kerja yang kondusif. Pelayanan
di Universitas Udayana di mata masyarakat juga akan memberikan citra yang baik.
3. Mahasiswa di lingkungan universitas Udayana. Manfaat yang dapat dirasakan oleh mahasiswa berupa
kelancaran dalam pencarian data maupun pelaksanaan proses belajar mengajar.
4. Masyarakat luas. Manfaat yang dapat dirasakan oleh masyarakat berupa kepuasan dalam penerimaan
layanan yang diberikan. Nantinya akan memberikan citra yang baik di mata masyarakat.

C. Strategi Pencapaian Keluaran


1. Tahapan
Dilakukan dalam beberapa tahap:
Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, secara garis besar tahapan pelaksanaannya antara lain :
1. Pelaksanaan penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, diantaranya dengan melakukan
kegiatan berupa prodeo (bantuan hokum secara Cuma-Cuma) di provinsi bali, kegiatan magang
bangun desa di teaching industry untuk merdeka provinsi bali, melakukan kegiatan pengabdian
masyarakat di dessa binaan, pemberian penyuluhan tentang kesehatan jantung di desa binaan,
pengabdian kepada masyarakat kepada pasien psoriariasis.
2. Monitoring dan Evaluasi Kegiatan penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, dengan metode
melakukan perjalanan dinas untuk memonitor dan mengevalusi kegiatan pengabdian masyarakat ke
desa binaan masing-masing.
3. Seminar dan Publikasi Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat, dengan metode pelaksanaan
lokakarya hasil-hasil pengabdian, penerbitan majalah pengabdian dan lokakarya inisiasi science
teckno Park.
4. Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat, dilaksanakan dengan
metode Pendidikan/penyuluhan proposal, kemudian pemaparan progress proposal pengabdian
kepada masyarakat. Penyuluhan yang diberikan dapat berupa penyuluhan kesehatan atau berupa
pemantapan proposal pengabdian masyarakat.
5. Kemitraan dan Kerjasama Pengabdian kepada Masyarakat, dilaksanakan dengan metode
melaksanakan kegiatan road show kerjasama pengabdian kepada masyarakat ke berbagai pihak.

2. Waktu Pelaksanaan
Triwulan Triwulan Triwulan Triwulan
No Tahapan
I II III IV
a. Penelitian
1. Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian √ √
2. Pelaksanaan Penelitian √ √ √
3. Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian √ √
4. Seminar dan Publikasi Penelitian √ √
5. Penerbitan Jurnal √ √
6. Kemitraan dan Kerjasama Pengabdian kepada √ √ √
Masyarakat
7. Hak Kekayaan Intelektual (HKI) √ √ √ √
8. Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian √ √ √ √
9. Kemitraan dan Kerjasama Penelitian √ √ √ √
b. Pengabdian
1. Seleksi dan Penilaian Proposal Pengabdian kepada √ √
Masyarakat
2. Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat √ √ √
3. Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Pengabdian kepada √ √
Masyarakat
4. Seminar dan publikasi Pengabdian kepada Masyarakat √ √
5. Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian √ √
kepada Masyarakat
6. Kemitraan dan Kerjasama Pengabdian kepada √ √ √
Masyarakat

D. Kurun Waktu Pelaksanaan


12 (dua belas) bulan pelaksanaan dari Januari sampai dengan Desember 2022.
E. Biaya Yang Diperlukan
Biaya yang diperlukan untuk kegiatan sebesar Rp.61.546.078.000,- (enam puluh satu milyar lima ratus
empat puluh enam juta tujuh puluh delapan ribu rupiah ).

PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/


KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

4471.DBA.004 Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (PNBP/BLU) 1264.0 Orang 61,546,078,000

051 Penelitian 55,206,769,000 U


A Seleksi dan Penilaian Proposal Penelitian 169,039,000
525112 Belanja Barang 4,041,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Seleksi dan Penilaian Proposal 1,347,000 4,041,000
- 3.0 keg
Penelitian
525115 Belanja Perjalanan 128,748,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seleksi dan Penilaian 9,196,286 128,748,000
- 14.0 OK
Proposal Penelitian
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 36,250,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Seleksi dan Penilaian Proposal 18,125,000 36,250,000
- 2.0 keg
Penelitian
B Pelaksanaan Penelitian 45,756,602,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 14,300,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
> Honorarium Kegiatan Hilirisasi Produk Inovasi 2,900,000
Narasumber/Pembahas (Menter/Pejabat Setingkat 900,000 1,800,000
- Menteri/ Pejabat Negara Lainnya/ yang disetarakan) [2 2.0 OJ
org x 1 jam]
- Honorarium Moderator [1 org x 1 kl] 1.0 OK 700,000 700,000
- Honorarium Pembawa Acara [1 org x 1 kl] 1.0 OK 400,000 400,000
> Honorarium Kegiatan Pusat Unggulan Iptek 11,400,000
Narasumber/Pembahas (Menter/Pejabat Setingkat 900,000 1,800,000
- Menteri/ Pejabat Negara Lainnya/ yang disetarakan) [2 2.0 OJ
org x 1 jam]
Narasumber/Pembahas (Pejabat Eselon I/yang 900,000 6,300,000
- 7.0 OJ
disetarakan) [7 org x 1 jam]
- Honorarium Moderator [1 org x 3 kl] 3.0 OK 700,000 2,100,000
- Honorarium Pembawa Acara [1 org x 3 kl] 3.0 OK 400,000 1,200,000
525112 Belanja Barang 67,618,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- ATK dan BHP Kegiatan Hilirisasi Produk Inovasi 1.0 keg 59,925,000 59,925,000
- ATK dan BHP Kegiatan Pusat Unggulan Iptek 1.0 keg 7,693,100 7,693,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525113 Belanja Jasa 55,450,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Jasa Kegiatan Hilirisasi Produk Inovasi 1.0 keg 45,450,000 45,450,000
- Belanja Jasa Kegiatan Pusat Unggulan Iptek 1.0 keg 10,000,000 10,000,000
525115 Belanja Perjalanan 24,832,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Hilirisasi Produk 6,378,000 12,756,000
- 2.0 OK
Inovasi
Belanja Perjalanan Dinas Kegiatan Pusat Unggulan 6,038,000 12,076,000
- 2.0 OK
Iptek
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 45,594,402,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Hibah Penelitian 926.0 judul 41,273,653 38,219,402,000
- Penelitian Inovasi 33.0 judul 193,181,819 6,375,000,000
- Hilirisasi Produk Inovasi 20.0 judul 50,000,000 1,000,000,000
C Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Penelitian 56,106,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 3,600,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Kegiatan 3,600,000
>
Penelitian
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan Yang Ditetapkan 300,000 3,600,000
- 12.0 OB
Oleh KPA (Anggota) [4 org x 3 bln]
525112 Belanja Barang 49,654,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi 9,930,840 49,654,000
- 5.0 keg
Kegiatan Penelitian
525115 Belanja Perjalanan 2,852,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monitoring dan 713,000 2,852,000
- 4.0 OK
Evaluasi Kegiatan Penelitian
D Seminar dan Publikasi Penelitian 6,956,110,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 5,153,350,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
> Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian 5,153,350,000
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan Yang Ditetapkan 250,000 3,000,000
- 12.0 OB
Oleh KPA (Anggota) [6 org x 2 bln]
- Honorarium Moderator [3 org x 5 kl] 15.0 OK 620,000 9,300,000
Narasumber/Pembahas (Menter/Pejabat Setingkat 1,200,000 14,400,000
- Menteri/ Pejabat Negara Lainnya/ yang disetarakan) [6 12.0 OJ
org x 2 jam]
Narasumber/Pembahas (Pejabat Eselon I/yang 900,000 9,000,000
- 10.0 OJ
disetarakan) [5 org x 2 jam]
Narasumber/Pembahas (Pejabat Eselon II/yang 1,000,000 2,000,000
- 2.0 OJ
disetarakan) [2 org x 1 jam]
Narasumber/Pembahas (Pejabat Eselon III 864,000 43,200,000
- 50.0 OJ
kebawah/yang disetarakan) [10 org x 5 jam]
- Panitia (Penanggung Jawab) [1 org x 1 kl] 1.0 OK 450,000 450,000
- Panitia (Ketua/Wakil Ketua) [2 org x 1 kl] 2.0 OK 400,000 800,000
- Panitia (Sekretaris) [2 org x 1 kl] 2.0 OK 300,000 600,000
- Panitia (Anggota) [110 org x 1 kl] 110.0 OK 272,728 30,000,000
- Honorarium Pembawa Acara [7 org x 1 kl] 7.0 OK 400,000 2,800,000
Penerjemahan (Alih Bahasa) (Dari Bahasa Indonesia ke 120,000 37,800,000
- 315.0 hal
Bahasa Asing Atau Sebaliknya - Inggris)
- Insentif Karya Ilmiah 1.0 thn 5,000,000,000 5,000,000,000
525112 Belanja Barang 531,266,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi 12,355,044 531,266,000
- 43.0 keg
Penelitian
525113 Belanja Jasa 15,900,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Jasa Kegiatan Seminar dan Publikasi Penelitian 2.0 keg 7,950,000 15,900,000
525115 Belanja Perjalanan 278,006,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi 948,826 278,006,000
- 293.0 OK
Penelitian
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 977,588,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja BLU Lainnya Seminar dan Publikasi Penelitian 23.0 keg 42,503,827 977,588,000
E Penerbitan Jurnal 719,412,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 82,620,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
> Honorarium Kegiatan Penerbitan Jurnal 82,620,000
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan Yang Ditetapkan 300,000 600,000
- 2.0 OB
Oleh KPA (Ketua) [1 org x 2 bln]
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan Yang Ditetapkan 300,000 600,000
- 2.0 OB
Oleh KPA (Sekretaris) [1 org x 2 bln]
Honorarium Tim Pelaksana Kegiatan Yang Ditetapkan 300,000 10,200,000
- 34.0 OB
Oleh KPA (Anggota) [17 org x 2 bln]
Honorarium Tim Penyusun Jurnal (Desain Grafis) [3 org 180,000 1,620,000
- 9.0 Oter
x 3 trbt]
- Honorarium Tim Penyusun Jurnal (Pembuat Artikel) 210.0 hal 100,000 21,000,000
Honorarium Tim Penyusun Jurnal (Penyunting/Editor) 213,794 24,800,000
- 116.0 Oter
[29 org x 4 trbt]
Honorarium Tim Penyusun Jurnal (Sekretariat) [16 org x 146,875 9,400,000
- 64.0 Oter
4 trbt]
- Panitia (Anggota) [12 org x 4 kl] 48.0 OK 300,000 14,400,000
525112 Belanja Barang 553,302,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- ATK dan BHP Kegiatan Penerbitan Jurnal 44.0 keg 12,575,056 553,302,000
525113 Belanja Jasa 48,490,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja Jasa Kegiatan Penerbitan Jurnal 1.0 keg 48,490,000 48,490,000
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 35,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja BLU Lainnya Penerbitan Jurnal 2.0 keg 17,500,000 35,000,000
F Hak Kekayaan Intelektual (HKI) 352,306,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 13,500,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
> Honorarium Kegiatan Seminar dan Pelatihan 13,500,000
Narasumber/Pembahas (Menter/Pejabat Setingkat 900,000 13,500,000
- Menteri/ Pejabat Negara Lainnya/ yang disetarakan) [5 15.0 OJ
org x 3 jam]
525112 Belanja Barang 21,506,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Pelatihan 3.0 keg 7,168,984 21,506,000
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 317,300,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Belanja BLU Lainnya Pendaftaran HKI 13.0 keg 24,407,697 317,300,000
G Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Penelitian 1,184,130,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 114,400,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan 114,400,000
>
Proposal Penelitian
- Honorarium Moderator [4 org x 6 kl] 24.0 OK 700,000 16,800,000
Narasumber/Pembahas (Menter/Pejabat Setingkat 1,700,000 23,800,000
- Menteri/ Pejabat Negara Lainnya/ yang disetarakan) [7 14.0 OK
org x 2 kl]
Narasumber/Pembahas (Pejabat Eselon I/yang 900,000 41,400,000
- 46.0 OJ
disetarakan) [23 org x 2 jam]
Narasumber/Pembahas (Pejabat Eselon III 900,000 22,500,000
- 25.0 OJ
kebawah/yang disetarakan) [5 org x 5 kl]
- Panitia (Anggota) [2 org x 1 kl] 2.0 OK 150,000 300,000
- Panitia (Ketua/Wakil Ketua) [1 org x 1 kl] 1.0 OK 400,000 400,000
- Honorarium Pembawa Acara [1 org x 23 keg] 23.0 OK 400,000 9,200,000
525112 Belanja Barang 281,279,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi 10,417,745 281,279,000
- 27.0 keg
Penyusunan Proposal Penelitian
525115 Belanja Perjalanan 763,451,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi 2,859,368 763,451,000
- 267.0 OK
Penyusunan Proposal Penelitian
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 25,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan 25,000,000 25,000,000
- 1.0 keg
Proposal Penelitian
H Kemitraan dan Kerjasama Penelitian 13,064,000
525115 Belanja Perjalanan 13,064,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemitraan dan 6,532,000 13,064,000
- 2.0 OK
Kerjasama Penelitian
052 Pengabdian Kepada Masyarakat 6,339,309,000 U
A Seleksi dan Penilaian Proposal Pengabdian kepada 2,215,000
Masyarakat
525112 Belanja Barang 2,215,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Seleksi dan Penilaian Proposal 2,215,000 2,215,000
- 1.0 keg
Pengabdian kepada Masyarakat
B Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat 5,850,670,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 94,400,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Honorarium Kegiatan KKN-PPM 212.0 OK 347,642 73,700,000
Honorarium Kegiatan Pengembangan Model 481,396 20,700,000
- 43.0 OK
Pengabdian Kepada Masyarakat
525112 Belanja Barang 1,222,874,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Pengembangan Model 8,729,845 384,113,000
- 44.0 keg
Pengabdian Kepada Masyarakat
- ATK dan BHP Kegiatan KKN-PPM 3.0 keg 279,587,234 838,761,000
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525113 Belanja Jasa 78,502,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Pengembangan Model 9,795,500 39,182,000
- 4.0 keg
Pengabdian Kepada Masyarakat
- Belanja Jasa Kegiatan KKN-PPM 2.0 keg 19,660,000 39,320,000
525115 Belanja Perjalanan 618,830,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan KKN-PPM 350.0 OK 893,229 312,630,000
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pengembangan 352,360 306,200,000
- 869.0 OK
Model Pengabdian Kepada Masyarakat
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 3,836,064,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
- Hibah Skema Pengabdian Kepada Masyarakat 285.0 judul 13,459,874 3,836,064,000
C Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Pengabdian kepada 43,574,000
Masyarakat
525112 Belanja Barang 13,574,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Monitoring dan Evaluasi 4,524,806 13,574,000
- 3.0 keg
Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat
525115 Belanja Perjalanan 30,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Monitoring dan 375,000 30,000,000
- 80.0 OK
Evaluasi Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat
D Seminar dan Publikasi Pengabdian kepada Masyarakat 105,051,000
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 9,600,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Kegiatan Seminar dan Publikasi 738,462 9,600,000
- 13.0 OK
Pengabdian kepada Masyarakat
525112 Belanja Barang 42,875,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Seminar dan Publikasi 10,718,750 42,875,000
- 4.0 keg
Pengabdian kepada Masyarakat
525113 Belanja Jasa 5,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Kegiatan Seminar dan Publikasi 5,000,000 5,000,000
- 1.0 keg
Pengabdian kepada Masyarakat
525115 Belanja Perjalanan 22,576,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Seminar dan Publikasi 1,026,182 22,576,000
- 22.0 OK
Pengabdian kepada Masyarakat
525119 Belanja Penyediaan Barang dan Jasa BLU Lainnya 25,000,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja BLU Lainnya Seminar dan Publikasi 25,000,000 25,000,000
- 1.0 keg
Pengabdian kepada Masyarakat
E Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal Pengabdian 309,293,000
kepada Masyarakat
525111 Belanja Gaji dan Tunjangan 21,300,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Honorarium Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan Proposal 687,097 21,300,000
- 31.0 OK
Pengabdian kepada Masyarakat
PROGRAM/ KEGIATAN/ KRO/ RO/ KOMPONEN/ PERHITUNGAN TAHUN 2022 SD/
KODE
SUBKOMP/ DETIL VOLUME HARGA SATUAN JUMLAH BIAYA CP
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
525112 Belanja Barang 58,977,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi 8,425,407 58,977,000
- 7.0 keg
Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat
525113 Belanja Jasa 3,536,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Belanja Jasa Pelatihan/Sosialisasi Penyusunan 3,536,000 3,536,000
- 1.0 keg
Proposal Pengabdian kepada Masyarakat
525115 Belanja Perjalanan 225,480,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Pelatihan/Sosialisasi 11,274,000 225,480,000
- 20.0 OK
Penyusunan Proposal Pengabdian kepada Masyarakat
F Kemitraan dan Kerjasama Pengabdian kepada Masyarakat 28,506,000
525112 Belanja Barang 13,100,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
ATK dan BHP Kegiatan Kemitraan dan Kerjasama 4,366,667 13,100,000
- 3.0 keg
Pengabdian Kepada Masyarakat
525115 Belanja Perjalanan 15,406,000 BLU
(KPPN.037-Denpasar )
Biaya Perjalanan Dinas Kegiatan Kemitraan dan 592,539 15,406,000
- 26.0 OK
Kerjasama Pengabdian Kepada Masyarakat

Jimbaran, 21 Oktober 2021


Penanggung Jawab

I Nyoman Gde Antara


NIP 196408071992031002

Anda mungkin juga menyukai