Anda di halaman 1dari 2

 

1.

BAB II
PEMBAHASAN
2.1 Deskripsi Perusahaan PT Pertamina (Persero) Tbk. A.
Sejarah Perusahaan PT Pertamina (Persero) Tbk.
Tonggak sejarah berdirinya PT Pertamina (Persero) sebagai perusahaan BUMN sejak 10
Desember 1957 hingga berubah status hukum menjadi Perusahaan Perseroan Terbatas
(Persero).
Tata Nilai PT Pertamina (Persero) Tbk. adalah:
1. Clean (Bersih)
Dikelola secara profesional, menghindari benturan kepentingan, tidak mentoleransi
suap, menjunjung tinggi kepercayaan dan integritas. Berpedoman  pada asas-asas tata
kelola korporasi yang baik. 2.
 
2. Competitive
(Kompetitif).Mampu berkompetisi dalam skala regional maupun internasional,
mendorong pertumbuhan melalui investasi, membangun budaya sadar biaya dan
menghargai kinerja. 3.
 
3. Confident (Percaya Diri)
Berperan dalam pembangunan ekonomi nasional, menjadi pelopor dalam reformasi
BUMN, dan membangun kebanggaan bangsa
4. Customer Focused (Fokus Pada Pelanggan).
Beorientasi pada kepentingan pelanggan, dan berkomitmen untuk memberikan
pelayanan terbaik kepada pelanggan.
5. Commercial
(Komersial). Menciptakan nilai tambah dengan orientasi komersial, mengambil
keputusan  berdasarkan prinsip-prinsip bisnis yang sehat.
6. Capable
(Berkemampuan). Dikelola oleh pemimpin dan pekerja yang profesional dan memiliki
talenta dan  penguasaan teknis tinggi, berkomitmen dalam membangun kemampuan
riset dan pengembangan.
BAB III
PENUTUP
Simpulan
PT. Pertamina (Persero) Tbk. sendiri merupakan salah satu perusahaan negara yang
menguasai sektor penting/vital di Indonesia. Hal ini dikarenakan PT. Pertamina (Persero)
Tbk. bertanggung jawab memenuhi kuota bahan bakar yang dibutuhkan oleh masyarakat
luas. Selain itu, PT. Pertamina (Persero) Tbk.  juga sangat bergantung kepada pemerintah
karena BBM yang merupakan hajat hidup orang banyak, benar-benar harus dikelola dengan
sebaik mungkin. Tujuan perusahaan adalah mempertahankan kepemimpinan pasar dalam
menyediakan Bahan Bakar Minyak (BBM) di Indonesia,memperkuat posisinya sebagai
perusahaan penyedia Bahan Bakar Minyak (BBM) berkelas dunia, dan menjadi pemain
global dalam industri Bahan Bakar Minyak (BBM) dunia.
Strategi perusahaan dalam mengimplementasikan visi dan misinya yaitu dengan
melalukan strategi korporasi (Corporate) dan unit bisnis serta strategi lainnya yang mampu
meningkatkan kinerja perusahaan. Tanggung jawab sosial  perusahaan didedikasikan dalam
bentuk suatu program yang disebut sebagai Corporate Social Responsibility (CSR). Dalam
program CSR tersebut termuat  berbagai program sosial, diantaranya adalah pertamina dan
pendidikan,  pertamina dan society, pertamina dan kesehatan, pertamina dan lingkungan,
Program Kemitraan dan Bina Lingkungan, dan pertamina foundation.

Saran

Anda mungkin juga menyukai