Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN AKHIR NUSANTARA SEHAT

INDIVIDUAL

Disusun Oleh :
HESTI SULIASTININGSIH, A.Md.AK
NSI PERIODE II TAHUN 2021

UPT.BLUD. PUSKESMAS SANTONG


KABUPATEN LOMBOK UTARA
PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT
TAHUN 2023
SANTONG, 28 FEBRUARI 2023

I. IDENTITAS
Nama : Hesti Suliastiningsih, A.Md.AK
NRPK : 23.7.1111704
Jenis Tenaga Kesehatan : ATLM (Ahli Tekhlogi Laboratorium Medik)
Tempat, Tanggal Lahir : Bara Paruga, 28 Februari 1991
Asal Institut Pendidikan : Politeknik Kesehatan Mataram NTB
Alamat KTP : Jl. Gotong royong kebun sari ampenan mataram
Asal Domisili : Kayangan desa lengkukun Lombok Utara

GAMBARAN UMUM PUSKESMAS


Nama Puskesmas Penugasan : UPT. BLUD Puskesmas Santong
Status akreditasi puskesmas : Belum Terakreditasi
Jumlah nakes di puskesmas : 94 orang
a. Dokter UMUM : 5 orang ( NSI 1, PNS 3, K.Daerah 1)
b. Dokter Gigi : 1 Orang
c. Perawat : 28 orang ( NSI 2 orang,PNS 7, P3K 2, BLUD 15, K.Daerah 2)
d. ATLM : 3 orang ( NSI 1 orang)
e. Bidan : 22 orang (PNS 8, P3K 2, BLUD 2, K.Daerah 10
f. Kesehatan masyarakat : 2 orang ( PNS 1, BLUD 1)
g. Perawat Gigi : 3 orang (1 PNS, 2 K.Daerah)
h. Sanitarian : 1 orang PNS
i. Gizi : 4 orang (1 PNS, 1 P3K, 2 BLUD)
j. Farmasi : 6 orang (1 PNS, 1 P3K, 1 BLUD, 3 K.Daerah)
k. Admininstrasi : 8 orang (2 PNs, BLUD 2, K.Daerah 4)
l. Satpam : 3 orang (1 BLUD, 2 K.Daerah)
m. Non Kesehatan : 4 orang BLUd
n. Cleaning Service/Tk Kebun : 2 orang BLUD
o. Juru Masak : 2 orang (1 BLUD, 1 K.Daerah)
Jumlah anggota NST di puskesmas :0
Jumlah NSI di puskesmas :4
Fasilitas yang disediakan Dinas kesehatan Kab.Lombok Utara :
a. Tempat tinggal : Rumah Sewa
b. Sumber listrik : 24 jam Listris PLN
c. Sumber air bersih : PDAM
d. Kendaraan : Motor

PERILAKU MASYARAKAT DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS YANG PERLU


DIUBAH BERDASARKAN HASIL PENDATAAN PIS-PK 2022 :
1. Kebiasaan Merokok
2. Personal higine
3. Perilaku buang sampah
4. Berantas jentik
5. Tidak mengkonsumsi air matang

10 PENYAKIT TERBANYAK 2022

NO JENIS PENYAKIT JUMLAH

1 INFK. AKUT LAIN PADA SALURAN PERNF. BAG. ATAS 2463

2 HIPERTENSI 1246

3 Dispepsia 850

4 DIARE 647

5 Asma 632

6 Diabetes melitus tidak bergantung insulin / tipe II 570

7 Gastritis 529

8 PENYAKIT KULIT ALLERGI 512

9 PENYAKIT LAIN PADA SALURAN PERNAFASAN ATAS 362

10 Gangguan Gigi dan jaringan Penunjang Lainnya 289

JUMLAH 8100
10 PENYEBAB KEMATIAN TERTINGGI

Tidak ada data terkait penyebab kematian terbanyak di Puskesmas Santong.

PELAKSANAAN PIS-PK 2022

NO KEGIATAN KETERANGAN
1 Sosialisasi PIS-PK Sudah
2 Pendataan Keluarga Sehat Capaian (100%) 3 Desa
3 Intervensi Hasil Pendataan Capaian (100%) 3 Desa
4 Entry Data Hasil Pendataan Capaian (100%) 3 Desa
5 Sosialisasi IKS Belum

6 Pemanfaatan IKS Belum

7 Intervensi Belum

II. TUGAS INDIVIDU

URAIAN TUGAS YANG


PERIODE DITETAPKAN KEPALA DESKRIPSI TUGAS
PUSKESMAS
Tahun Penugasan Sebagai Staf 1. Melakukan pemeriksaan Darah
2021 - 2023 Laboratorium
Lengkap
2. Melakukan pemeriksaan Urine
Lengkap
3. Melakukan Pemeriksaan Kimia darah
stick (Cholesterol, asam Urat, Gula
Darah)
4. Melakukan Pemeriksaan Serologi
(HbsAg stick, Widal, HCG, HIV, NS1,
IGg/IGm, Golongan Darah, swab
antigen covid 19).
5. Melakukan Sampling Darah
6. Membantu K.O Lab Merekap Laporan
Bulanan, mengecek Stock Reagen
Laboratorium
7. Melakukan Pemeriksaan BTA
8. Melakukan Registrasi Data Pasien
Lab
9. Pencatatan dan pelaporan
TIM PTM dan KBK 1. Mengentri Kunjungan Sehat
2. Mengentri Screaning BPJS
Anggota Swaber 1. Melakukan pelayanan Swaber di dalam
Covid 19
gedung maupun diluar gedung
2. Melakukan Pelatihan Swaber internal

III. TARGET DAN CAPAIAN NSI

1. LAPORAN KUNJUNGAN PEMERIKSAAN LABORATORIUM UPT.BLUD PUSKESMAS


SANTONG TAHUN 2021

CAPAIAN KUNJUNGAN LABORATORIUM 2021


5000

4500

4000

3500

3000

2500

2000

1500

1000

500

0
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sept Okt Nov Des Jumlah
Jumlah Sampel
2. LAPORAN KUNJUNGAN PEMERIKSAAN LABORATORIUM UPT.BLUD PUSKESMAS
SANTONG TAHUN 2022

CAPAIAN KUNJUNGAN LABORATORIUM 2022


6000

Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa tahun 2021 ke 2022, kunjungan
laboratorium Puskesmas Santong meningkat dengan adanya tambahan tenaga
5000Nusantara Sehat Induvidual (NSI).

4000

3000

2000

1000

0
Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sept Okt Nov Des Jumlah
Jumlah Sampel

Dari data diatas, bahwa pada tahun 2021 ke tahun 2022, kunjungan laboratorium
meningkat setelah bertambahnya petugas Nusantara Sehat Induvidual (NSI)
IV. SEBELUM DAN SESUDAH PENEMPATAN NSI

No Sebelum Penempatan NSI Sesudah Penempatan NSI

1 Jumlah Tenaga Laboratorium masih Dengan adanya Nusantara Sehat


kurang Tenaga laboratorium bertambah
sehingga pelayanan cukup efektik.

2 Tenaga Laboratorium kurang Tenaga Laboratorium Nusantara Sehat


dilibatkan dalam kegiatan dilibatkan dalam kegiatan Puskesmas
Puskesmas
3 Peralatan Laboratorium masih Peralatan Laboratoium bertambah
kurang
4 Pelayanan dalam Laboratorium Pelayanan dalam laboratorium berjalan
masih kurang kundusif dengan 2 cukup efektif dengan adanya
Tenaga penambahan NSI
5 Standar Operasional Prosedur Standar Operasional Prosedur
Pelayanan Pengepakan dan Pelayanan Pengepakan dan
pengiriman dahak (Sputum) TB di pengiriman dahak (Sputum) TB di
Pegang Oleh Progamer TB. Pegang Oleh Laboratorium.

V. HAMBATAN DAN SOLUSI

No MASALAH AKAR MASALAH ALTERNATIF SOLUSI


1. Pasien laboratorium Petugas Laboratorium Belajar berbahasa
kebanyakan berbahasa NSI tidak bisa sasak atau Memanggil
sasak (bahasa daerah) berbahasa sasak teman sejawat yang
asli daerah tempat
tugas tersebut.
VI. KEGIATAN DALAM BIDANG PROFESI

NO PROGRAM / KEGIATAN DOKUMENTASI


1. Kegiatan Pelayanan Laboratorium

2. Kegiatan pelayanan swab covid 19


3. Kegiatan Pelatihan Sweber covid 19

4. Kegiatan orientasi 6 hari di Dinas


kesehatan Kabupaten Lombok
Utara

5 Kegiatan orientasi 12 hari di UPT ruangan Keuangan


BLUD Puskesmas Santong
Kecamatan kayangan Kabupaten
Lombok Utara

Ruang Poli Umum

Ruang Laboratorium Ruang Poli Anak


6 kegiatan Apel Pagi dan Siang setiap
Hari Senin dan Kamis di UPT BLUD
Puskesmas Santong

7 Kegiatan Mini Lokarya bulanan yang


biasa dilaksanakan di Aula UPT
BLUD Puskesmas Santong

VII. KESAN DALAM BERTUGAS


1. Mendapatkan sambutan yang baik dari pihak Dinas Kesehatan dan Puskesmas
ketika tiba di lokus penempatan tugas.
2. Mendapat fasilitas berupa rumah Sewa dan Motor dari Dinas Kesehatan
Kab.lombok utara.
3. Mendapat keluarga baru yang selalu membantu selama di ada dalam dan di luar
lingkungan Puskesmas.
4. Mendapatkan orientasi dan evaluasi kinerja yang dilaksanakan oleh dinas
kesehatan selama 6 hari dan di Puskesmas selama 12 hari.
VIII. HARAPAN PERBAIKAN
a. Tingkat Masyarakat
Berharap, masyarakatan dapat menerapkan semua hal yang telahdiberikan
oleh pihak Puskesmas bail melalui sosialisasi maupun secara langsung, orang
per orang ataupun kelompok yang dilakukan melalui kegiatan penyuluhan
dilingkungan masyarakat, sehingga taraf kesehatan masyarakat diwilayah
Puskesmas Santong dapat meningkat.
b. Tingkat Puskesmas
Semoga kedepannya manajemen Puskesmas dalam pelayanan bisa lebih
baik dan maju, terutama bisa mencapai puskesmas yang terakreditasi.
c. Tingkat Kabupaten
Dalam rangka pemenuhan sumber daya manusia (SDM) dalam hal ini
Program Nusantara Sehat Induvidual dapat menjadi solusi kekosongan SDM
tersebut guna untuk meningkatkan pemerataan pelayanan kesehatan khususnya
di wilayah DTPK.
d. Tingkat Pusat/Kemenkes
Berharap Program Nusantara Sehat tidak di hapuskan atau Program
Nusantara Sehat di ganti dengan Program baru dari KEMENKES untuk para
Alumni Nusantara Sehat kedepannya.

Demikian laporan akhir ini saya sampaikan dengan sebenar-benarnya sebagai


dokumen pertanggung jawaban saya bertugas sebagai NSI Periode II Tahun 2021 untuk
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Santong, 20 Maret 2023


Mengetahui,
Kepala UPT.BLUD Puskesmas Santong

Bq. Nirmalasari, S.Sos.,MM. Hesti Suliastiningsih, A.Md.AK


NIP. 197611122005012013 NRPK. 23.7.1111704
DOKUMENTASI
PERPISAHAN

Anda mungkin juga menyukai