Anda di halaman 1dari 1

PELAPORAN HASIL KRITIS LABORATORIUM

NO. REVISI
NO. DOKUMEN : HALAMAN :
:
SPO/015/RST/SKP/2017 1/1
00
RSUD TRIKORA DITETAPKAN :
SALAKAN DIREKTUR RSUD TRIKORA
SALAKAN
TANGGAL TERBIT :
STANDAR PROSEDUR
01 AGUSTUS 2017
OPERASIONAL
(SPO)
dr. JAMES H.D. PINONTOAN
NIP 197701152005011007

PENGERTIAN : Manajemen nilai kritis laboratorium adalah langkah penanganan hasil


laboratorium yang menggambarkan keadaan patologis yang dapat
membahayakan jiwa bila tidak segera diambil tindakan.

TUJUAN : Untuk pelaporan hasil kritis laboratorium

KEBIJAKAN : Surat Keputusan Direktur RSUD Trikora Salakan Nomor :


000/063/RST/SKP/2017 tentang Kebijakan Pelaporan Hasil Kritis
Pemeriksaan Penunjang di RSUD Trikora Salakan.

PROSEDUR : Langkah-langkap Pelaporan Hasil Kritis Laboratorium :


1. Laporkan segera pada DPJP laboratorium bila terdapat nilai kritis
pada hasil laboratorium oleh analis yang bertugas.
2. Lakukan verifikasi hasil dan menyatakan persetujuan nilai kritis
untuk dikeluarkan oleh DPJP Laboratorium.
3. Catat hasil pemeriksaan nilai kritis dalam buku laporan oleh
analis
4. Beri stempel Nilai Kritis pada lembar hasil pemeriksaan
laboratorium.
5. Laporkan segera hasil nilai kritis kepada dokter
jaga/perawat/bidan ruangan oleh analis yang melakukan
pemeriksaan.
6. Laporkan langsung hasil nilai kritis kepada DPJP/dokter spesialis
yang merawat pasien dalam waktu kurang dari 30 menit.
7. Catat hasil nilai kritis dalam buku komunikasi hasi kritis.
UNIT TERKAIT : 1. Unit Gawat Darurat
2. Unit Pelayanan Laboratorium
3. Unit Perawatan Anak
4. Unit Perawatan Kandungan dan Kebidanan
5. Unit Perawatan Dewasa
6. Unit Perawatan Perinatologi
7. Unit Perawatan Intensif
8. Unit Pelayanan Rawat Jalan

Anda mungkin juga menyukai