Anda di halaman 1dari 4

NASKAH SOAL SENI BUDAYA KELAS XII IPA / IPS SEMESTER GANJIL TP.

2022 / 2023

MATA PELAJARAN : SENI BUDAYA


KELAS : XII (IPA / IPS)

1. Hasil karya yang membutuhkan keterampilan tangan C. Tube/palet


tinggi dalam proses pembuatannya adalah cabang D. Line oils
seni.... E. Kuas
A. Kriya D. Grafis
B. Lukis E. Gambar bentuk 11. Jenis pena yang digunakan untuk membuat goresan
C. Ilustrasi dengan cara mencelupkan ke tinta adalah....
A. Pena logam
2. Berikut yang termasuk media seni lukis adalah.... B. Pena batang
A. Teknik, cara, material C. Pena bulu
B. Kuas, kanvas, cat minyak D. Pena bambu
C. Kanvas, bahan, teknik E. Pena tinta
D. Bahan, alat, teknik
E. Medium, konvensional, alat
12. Jenis komik yang ceritanya detail, dengan gambar
3. Sarana yang digunakan pelukis untuk menghasilkan bersifat figuratif menirukan wujud alam (manusia,
sebuah karya lukisan atau gambar disebut.... hewan, tumbuhan, benda) semirip mungkin
A. Teknik D. Seni rupa mendekati kenyataan, termasuk efek caaya dan
B. Media E. Bidang datar arsiran bayangan adalah....
C. Corak karya A. Kartun
B. Realis
4. Proses menggambar yang paling awal atau C. Semi kartun atau semi realis
rancangan gambar disebut.... D. Ekspresif
A. Gambar D. Sablon E. Cover
B. Menyulam E. Sketsa
C. Batik 13. Di bawah ini merupakan langkah-langkah dalam
pembuatan komik, kecuali….
5. Kata medium dalam karya seni rupa berasal dari kata A. Memikirkan ide cerita
“media” yang berarti.... B. Membuat synopsis atau ringkasan cerita
A. Perantara D. Perabotan C. Pewarnaan atau coloring
B. Pelataran E. Pelukisan D. Membuat sketsa
C. Perubahan E. Finishing dan packaging
6. Alat tulis dan lukis yang awalnya terbuat dari grafit
murni adalah.... 14. Berikut ini yang tidak termasuk dalam kelebihan
A. Pena D. Arang pensil warna adalah....
B. Kuas E. Tinta A. Mudah dibawa kemana-mana
C. Pensil B. Mudah digunakan dan didapatkan
C. Membutuhkan waktu sebentar untuk
7. Teknik yang hanya menggunakan alat telapak tangan menggambar di kertas berukuran besar
dan alat lain (kayu, kawat) yang sederhana adalah D. Menggambar bisa lebih detail dan bisa
teknik.... mengatur warna
A. Teknik pahat D. Teknik pilin E. Masih bisa menghapus warna yang tidak
B. Teknik lempeng E. Teknik putar diinginkan
C. Tenik butsir
15. Alat tulis yang ujungnya menggunakan bola kecil
8. Teknik ilustrasi dengan cara menggosok-gosok yang dapat berputar untuk mengontrol keluarnya
warna dengan menggunakan kapas atau jari tangan tinta kental yang disimpan dalam kolom berbentuk
sehingga menghasilkan gelap terang adalah.... silinder disebut....
A. Teknik arsir silang D. Teknik dusel A. Kuas lukis
B. Teknik aquarel E. Teknik arsir B. Pena
C. Teknik pointilis C. Pena bolpoin atau bolpen
D. Palet
9. Sebuah lukisan pemandangan tidak seperti objek E. Pisau palet
aslinya. Hal tersebut menunjukkan kondisi ... seni 16. Di bawah ini merupakan cara kerja dari teknik tuang
lukis. sekali pakai (a cire perdue), kecuali....
A. Objektif D. Terkontaminasi A. Bentuk cetakannya terdiri dari dua keping dari
B. Subjektif E. Bias bahan batu yag bisa disatukan dan dilepas
C. Terasing B. Model dibuat dari tanah liat
10. Alat yang berfungsi sebagai wadah atau tempat C. Proses pembakaran untuk mengeluarkan lilin
untuk mencampurkan cat adalah.... dari cetakan
A. Kanvas D. Pengecoran dengan cairan perunggu
B. Duplek
E. Pembukaan cetakan dengan cara merusak 27. Gubahan sebuah ciptaan musik dalam bentuk lagu
cetakan dinamakan.…
A. Motif D. Komposisi
17. Bahan yang memiliki sifat keras, sehingga dalam B. Tema E. Tulisan musik
pengolahannya memerlukan teknik yang tidak C. Nada
mudah, seperti diolah dengan teknik
bakar/pemanasan dan tempa, yaitu.... 28. Bentuk kegiatan untuk menampilkan hasil karya
A. Logam D. Besi musik yang disajikan pada publik disebut …
B. Batu E. Tembaga A. Pameran D. Galeri
C. Kayu B. Praktik seni E. Pergelaran
C. Orkes
18. Berikut ini merupakan bahan (media) yang bisa
digunakan dalam teknik pahat, kecuali.... 29. Pengertian harmoni secara sederhana dapat diartikan
A. Teknik pahat D. Teknik desain sebagai....
B. Teknik membangun E. Teknik pointilis A. Keutuhan D. Keselarasan
C. Teknik butsir B. Keterkaitan E. Kekompakan
C. Keindahan
19. Bulu kuas yang cocok untuk cat minyak terbuat
dari.... 30. Berikut ini merupakan unsur-unsur musik, kecuali....
A. Tumbuhan A. Tekstur D. Harmoni
B. Bulu binatang atau nilon B. Melodi E. Bentuk
C. Lidi C. Irama
D. Kertas
E. Kain 31. Salah satu pengertian dari musikalitas menurut
Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah....
20. Teknik yang menggunakan sapuan tebal dengan cat A. Lebih menekankan pada daya ekspresi
minyak disebut.... penciptanya
A. Arsir D. Aquarel B. Melodi yang mengarah pada rasa yang masih
B. Dusel E. Plakat lemah
C. Pointilis C. Memiliki ‘rasa’ atau karakter sedih, gembira,
21. Cabang seni yang menggunakan alat cetak untuk dinamis, heroik, dan lucu
membuat gambar adalah.... D. Susunan nada-nada yang sudah mengarah pada
A. Gambar D. Ilustrasi rasa kuat
B. Lukis E. Desain E. Kepekaan, pengetahuan, atau bakat seseorang
C. Grafis terhadap musik

22. Berikut ini prinsip-prinsip seni yang harus dicermati 32. Kesadaran terhadap nilai seni dan budaya, penilaian
ketika membuat karya seni rupa dua dimensi atau penghargaan terhadap suatu hal, disebut....
adalah.... A. Komposisi D. Persepsi
A. Proporsi, ketekunan, dan kesatuan B. Apresiasi E. Transkripsi
B. Keseimbangan, irama, dan kesabaran C. Durasi
C. Proporsi, kesatuan, dan keseimbangan
33. Kata lain dari huruf musik disebut....
D. Irama, nada, dan keselarasan
A. Not D. Irama
E. Keseimbangan, keahlian, dan komposisi
B. Angka E. Birama
23. Karya seni rupa yang menggunakan teknik cetak C. Vokal
saring dalam pembuatannya adalah seni....
34. Orang yang bertugas memberi arahan ritme dan
A. Gambar bentuk D. Kriya
tempo musik serta menjaga keterpaduan permainan
B. Lukis E. Ilustrasi
antar pemain musik disebut....
C. Grafis
A. Sutradara D. Dirigen
24. Karya seni rupa yang hanya memiliki ukuran B. Arranger E. Komposer
panjang dan lebar serta dapat dinikmati dengan satu C. Koreografer
arah pandang saja disebut seni rupa....
35. Musik yang dipengaruhi oleh adat, tradisi, dan
A. Dua dimensi D. Karikatur
budaya masyarakat tertentu disebut....
B. Tiga dimensi E. Animasi
A. Musik tradisional D. Musik kontemporer
C. Ilustrasi
B. Musik klasik E. Musik perjuangan
25. Media yang menyerupai kapur tulis tetapi dibuat C. Musik modern
dengan pigmen warna dicampur dengan zat pengikat
36. Musik yang menggunakan suara manusia sebagai
berupa resin atau plaster adalah....
media utamanya merupakan pengertian dari....
A. Pastel D. Pena
A. Musik tradisional D. Musik kontemporer
B. Arang E. Pensil
B. Musik klasik E. Musik vokal
C. Kuas
C. Musik modern
26. Ukuran waktu cepat dan lambat lagu disebut....
37. Di bawah ini merupakan ciri-ciri dari musik popular,
A. Melodi D. Ritmis
kecuali....
B. Harmoni E. Vokal
A. Harmoni tidak rumit
C. Tempo
B. Tempo bervariasi
C. Lagu mudah disenandungkan dan mudah D. Sorak-sorak Bergembira
dipahami E. Pada Pahlawan
D. Melodi mudah diterapkan dengan berbagai
karakter lirik 42. Panjang pendeknya susunan nada-nada melodi dari
E. Kadangkala ada pergantian nada dasar sebuah lagu, yang biasa dilihat dari penggalan-
penggalan disebut....
38. Musik modern Indonesia yang merupakan perpaduan A. Birama D. Tempo
Antara musik Melayu, India, dan musik daerah B. Ritme E. Frase melodi
Indonesia yang melingkupinya disebut musik.... C. Tangga nada
A. Keroncong D. Popular
B. Seriosa E. Campursari 43. Seksi yang bertanggung jawab dalam mengurusi
C. Dangdut pemberitaan dan penyebarluasan acara pergelaran di
kalangan sekolah dan masyarakat adalah....
39. Lagu Nasional “Indonesia Tetap Merdeka” A. Acara D. Dekorasi
diciptakan oleh.... B. Perlengkapan E. Kesenian
A. Usmar Ismail D. Abd. Saleh C. Humas
B. C. Simandjuntak E. Martono 44. Agar peserta pergelaran musik dapat membiasakan
C. Ibu Sud diri dengan suasana pergelaran, perlu diadakan....
A. Pengepasan kostum
40. Lagu “Indonesia Raya” diciptakan oleh.... B. Pengaturan panggung
A. WR. Supratman, 3/4 C. Pergelaran musik
B. C. Simandjuntak, 4/4 D. Latihan pergelaran
C. Hari Singgih, 3/4 E. Geladi bersih
D. WR. Supratman, 4/4
E. Ibu Sud, 2/4 45. Bila kita mendengarkan lagu yang terdengar hanya
suara musik saja, disebut....
Sorak-sorak bergembira, bergembira semua A. Pernadaan D. Nada
Sudah bebas Negri kita, Indonesia merdeka B. Birama E. Instrumen
Indonesia merdeka, Republik Indonesia C. Irama
Itulah hak milik kita, untuk s’lama-lamanya

41. Di atas merupakan sepenggal lirik dari lagu....


A. Gebyar-gebyar Indonesia
B. Hymne Guru
C. Wajib Belajar

ESSAY

1. Jelaskan pengertian seni rupa dua dimensi


2. Jelaskan sifat karikatur
3. Media dan bahan untuk menggambar adalah
4. Melodi adalah…
5. Sebutkan minimal 3 fungsi musik kreasi
KUNCI JAWABAN SENI BVUDAYA KELAS XII IPA / IPS TP. 2022 /2023

I. Jawaban Soal Pilihan Ganda

1 A 6 C 11 D 16 E 21 C 26 C 31 E 36 E 41 D
2 B 7 C 12 B 17 A 22 C 27 C 32 B 37 E 42 B
3 B 8 E 13 D 18 A 23 C 28 E 33 A 38 C 43 C
4 E 9 B 14 E 19 B 24 A 29 D 34 D 39 C 44 E
5 A 10 C 15 C 20 E 25 A 30 E 35 A 40 D 45 E

II. Pedoman Penskoran PG


Benar Nilai Benar Nilai Benar Nilai Benar Nilai Benar Nilai Benar Nilai Benar Nilai Benar Nilai Benar Nilai
1 1,56 6 9,36 11 17,16 16 24,96 21 32,76 26 40,56 31 48,36 36 56,16 41 63,96
2 3,12 7 10,92 12 18,72 17 26,52 22 34,32 27 42,12 32 49,92 37 57,72 42 65,52
3 4,68 8 12,48 13 20,28 18 28,08 23 35,88 28 43,68 33 51,48 38 59,28 43 67,08
4 6,24 9 14,04 14 21,84 19 29,64 24 37,44 29 45,24 34 53,04 39 60,84 44 68,64
5 7,80 10 15,60 15 23,40 20 31,20 25 39,00 30 46,80 35 54,60 40 62,40 45 70

III. Pedoman Penskoran Essay


1. Nilai maksimal 6
2. Nilai maksimal 6
3.
4.
Nilai maksimal 6
Nilai maksimal 6
30
5. Nilai maksimal 6

Anda mungkin juga menyukai