Anda di halaman 1dari 22

LAPORAN

PELAKSANAAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN


PADA KANTOR KECAMATAN KISMANTORO

Disusun oleh:
Nama : SUSI RADITA ANGGRAINI
NIS/NISN : 1997

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 KISMANTORO


TEKNIK KOMPUTER JARINGAN
TAHUN AJARAN 2022/23

HALAMAN PENGESAHAN

i
Laporan Praktik Kerja Lapangan
Judul : Laporan Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan
pada KANTOR KECAMATAN
KISMANTORO
Yang telah dilaksanakan oleh siswa:
Nama : SUSI RADITA ANGGRAINI
NIS/NISN : 1997
Program Keahlian : Teknik Komputer Jaringan
Ditulis sebagai syarat kenaikan kelas dan mengikuti Ujian Nasional
Menyetujui,
Pembimbing Sekolah, Pembimbing DU/DI,

Wahyu Andi Nugraha, S.Pd Ketua Kantor Kecamatan


NIP. NIP.

Ketua Kompetensi Keahlian Mengetahui,


Teknik Komputer Jaringan, Kepala SMK Negeri 1 Kismantoro

Yohana Karuniawati P.ST Sri Murtono, S.Pd., M.Eng


NIP.

ii
MOTTO

1. Yang paling mudah dari yang termudah adalah Kegagalan, Oleh karena itu
kegagalan bukanlah kesulitan namun akan membawa kesuksesan.
2. Dalamnya Lautan masih ada batasanya, begitu juga kemampuan manusia
yang memiliki batasan, ingatlah jangan berputus asa karena batasan
tersebut.
3. Surga ditelapak kaki seorang ibu, hormatilah ibumu sebaik - baiknya.
4. Berakit - rakit kehulu ( Susah susah dahulu ) maka akan menjadi berenang
ketepian ( Bersenang - senang Kemudian ).
5. Menjadi orang lain tidak akan membuat diri kita menjadi lebih baik,
menjadi diri sendiri adalah pilihan terbaik.
6. Menghindari NARKOBA dan Meningkatkan Ibadah akan membawa kita
kedalam kedamaian.
7. Mengejar Karir semasa muda akan lebih mudah dari pada mengejar karir
dimasa tua.
8. Harta tidak dibawa mati namun amal akan mengikuti saat meninggalkan
dunia ini, beramallah kamu sebelum kamu diamalkan.

iii
KATA PENGANTAR

Dengan mengucap syukur atas rahmat Tuhan Yang Maha Esa, yang
senantiasa melimpahkan berkah, rahmat, taufiq, serta hidayah-Nya sehingga
penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktik Kerja Lapangan di KANTOR
KECAMATAN KISMANTORO.Laporan ini disusun sebagai
pertanggungjawaban siswa selama PKL dan berfungsi sebagai acuan dalam ujian
yang dilaksanakan setelah siswa melaksanakan praktik di dunia industri.
Pelaksanaan PKL dapat berjalan lancar karena adanya dukungan yang dari
berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada:
1. Sri Murtono, S.Pd., M.Eng selaku kepala SMKN 1 Kismantoro
2. Ibu Yohana Karuniawati P.ST selaku Ketua Kompetensi Keahlian
3. Bapak Wahyu Andi Nugroho S.Pd selaku guru pembimbing selama
Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan.
4. Bapak Ibu Guru karyawan SMKN 1 Kismantoro
5. Bapak Sularto, S.IP., M.Hum. selaku camat Kismantoro beserta jajarannya
6. Bapak Jamari selaku kepala Kelurahan Gesing beserta jajarannya
7. Teman-teman yang membantu hingga terselesaikannya Laporan Praktik Kerja
Lapangan ini.
Penulis menyadari akan kekurangan dalam pembuatan laporan ini yang
harus dibenahi, oleh karena itu penulis mengharapkan masukan kritik dan saran
yang bersifat membangun.Akhir kata penulis mohon maaf atas segala kesalahan
dan kekurangan. Semoga Laporan Praktik Kerja Lapangan ini dapat bermanfaat
bagi semua pihak.
Kismantoro, 30 April 2022
Penulis,

SUSI RADITA.A

iv
DAFTAR ISI

Halaman Judul.............................................................................................. i
Halaman Pengesahan................................................................................... ii
Motto............................................................................................................ iii
Kata Pengantar............................................................................................. iv
Daftar Isi...................................................................................................... v
Daftar Gambar.............................................................................................. vii
BAB I Pendahuluan .................................................................................... 1
A. Latar Belakang................................................................................. 1
B. Tujuan.............................................................................................. 2
C. Manfaat............................................................................................ 2
BAB II GAMBARAN PERUSAHAAN...................................................... 4
A. Sejarah Kantor Kecamatan Kismatoro............................................. 4

B. Struktur Organisasi Kantor Kecamatan Kismatoro......................... 5


C. Kedudukan Dan Letak Kantor Kecamatan Kismatoro..................... 6
D. Prosedur Pelayanan......................................................................... 6
BAB III PELAKSANAAN PRAKTIK ....................................................... 7
A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Praktik.......................................... 7
B. Bahan dan Alat................................................................................. 7
C. Faktor Pendukung dan Penghambat Pelaksanaan Praktik............... 8
1. Faktor Pendukung Pelaksanaan PKL......................................... 8
2. Faktor Penghambat Pelaksanaan PKL....................................... 8
D. Laporan Kegiatan Harian ................................................................ 8
1. Dasar Teori................................................................................. 8
2. Cara Kerja PKL di instansi Terkait........................................... 9
a. Belajar Marketing................................................................ 9
b. Pengetikan............................................................................ 9
c. Membantu Pelayanan Masyarakat…………………………
BAB IV PENUTUP..................................................................................... 22

v
A. Kesimpulan...................................................................................... 22
B. Saran................................................................................................. 22
1. Untuk Perusahaan...................................................................... 22
2. Untuk Sekolah........................................................................... 23
DAFTAR PUSTAKA.................................................................................. 24
LAMPIRAN................................................................................................. 25

vi
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Struktur Organisasi Kecamatan Kismantoro............................ 5


Gambar 2.2 Denah Kecamatan Kismantoro................................................ 6
Gambar 3.1 Monitor..................................................................................... 7
Gambar 3.2 Keyoboard................................................................................ 7
Gambar 3.3 CPU.......................................................................................... 7
Gambar 3.4 Printer....................................................................................... 8
Gambar 3.5 Mouse....................................................................................... 8
Gambar 3.6 Extract...................................................................................... 10
Gambar 3.7 Folder Extract........................................................................... 11
Gambar 3.8 Proses Installasi........................................................................ 11
Gambar 3.9 Interface.................................................................................... 12
Gambar 3.10 Text I accept the terms........................................................... 12
Gambar 3.11 I don’t have serial number...................................................... 13
Gambar 3.12 Options................................................................................... 13
......................................................................................................................
Gambar 3.13 Options................................................................................... 14
Gambar 3.14 Finish...................................................................................... 14
Gambar 3.15 Crack...................................................................................... 15
Gambar 3.16................................................................................................. 15
Gambar 3.17 Copy and Replace.................................................................. 15
......................................................................................................................
Gambar 3.19................................................................................................. 17
Gambar 3.20 Master Office 2007................................................................ 17
Gambar 3.21 Serial NUMBER.................................................................... 18
Gambar 3.22 Setup....................................................................................... 18
Gambar 3.23 Enter Your Product Key......................................................... 19
Gambar 3.24 Choose the Installation you want........................................... 19
Gambar 3.25 Microsoft office Enterprise 2007........................................... 20
Gambar 3.26 Installation Progres................................................................. 20

vii
Gambar 3.27 Finish...................................................................................... 21

DAFTAR LAMPIRAN

Daftar Hadir
Agenda Kegiatan
Foto Kegiatan
Contoh Pekerjaan yang diselesaikan

viii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Pembelajaran di SMK dirancang dengan pendekatan berbasis pada


kompetensi, pendekatan berbasis pada produksi, dan pendekatan berbasis dunia
kerja. Pembelajaran yang ditekankan untuk membekali kompetensi secara tuntas
kepada peserta didik yang mencakup aspek sikap (attitude), pengetahuan
(knowledge), dan keterampilan (skill). Pembelajaran berbasis produksi adalah
pembelajaran yang ditekankan pada pemerolehan hasil belajar berupa barang jadi
atau jasa sesuai dengan standar dunia industri atau dunia usaha. Sedangkan
pembelajaran berbasis di dunia kerja mengarahkan peserta didik dapat
meningkatkan kompetensinya melalui dunia kerja.Pembelajaran di dunia kerja ini,
peserta didik harus melakukan kegiatan pembelajaran sesuai dengan persyaratan
kompetensi yang dibutuhkan oleh dunia kerja.
Pada dasarnya Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah suatu model
penyelenggaraan pendidikan yang memadukan secara utuh dan terintegrasi
kegiatan belajar siswa di sekolah dengan proses penguasaan keahlian kejurusan
melalui bekerja langsung di lapangan kerja. Metode tersebut dilaksanakan dalam
rangka peningkatan mutu Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) untuk mencapai
relevansi antara pendidikan dengan kebutuhan tenaga kerja.
Setelah melaksanakan kegiatanPKL ini diharapkan siswa dapat meningkatkan
keahlian profesionalnya sehingga sesuai dengan tuntutan kebutuhan tenaga kerja,
dan siswa juga dapat memiliki etos kerja yang meliputi: kemampuam bekerja,
motivasi kerja, inisiatif, kreatif, hasil pekerjaan yang berkualitas, disiplin waktu,
dan kerajinan dalam bekerja.

1
B. Tujuan Praktik Kerja Lapangan

Penyelenggaraan Praktik Kerja Lapangan bertujuan untuk:


1. Menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian profesional, yaitu
tenaga kerja yang memiliki tingkat pengetahuan, keterampilan, dan etos
kerja yang sesuai dengan tuntutan kerja.
2. Memperkokoh hubungan keterkaitan dan kesepadanan (Link and Match)
antara SMK dan Industri.
3. Meningkatkan efisiensi proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang
berkualitas profesional.
4. Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai
bagian dari proses pendidikan.

C. Manfaat Praktik Kerja Lapangan

Kerjasama antara SMK dengan dunia usaha/industri atau instansi dilaksanakan


dalam prinsip saling membantu, saling mengisi, dan saling melengkapi untuk
keuntungan bersama. Berdasarkan prinsip ini, pelaksanaan Praktik Kerja
Lapangan (PKL) akan memberi nilai tambah atau manfaat bagi pihak-pihak yang
bekerjasama, sebagai berikut:
1. Manfaat Bagi Industri

Penyelenggaraan PKL memberi keuntungan nyata bagi dunia industri


antara lain:
a. Perusahaan dapat mengenal kualitas pesertaPKL yang belajar dan
bekerja di industri.
b. Umumnya peserta PKL telah ikut dalam proses produksi secara aktif
sehingga pada pengertian tertentu peserta PKL adalah tenaga kerja
yang memberi keuntungan.
c. Perusahaan dapat memberi tugas kepada peserta praktik untuk
kepentingan perusahaan sesuai kompetensi dan kemampuan yang
dimiliki.

2
d. Selama proses pendidikan melalui kerja industri, peserta praktik lebih
mudah diatur dalam hal disiplin berupa kepatuhan terhadap peraturan
perusahaan. Karena itu, sikap peserta praktik dapat dibentuk sesuai
dengan ciri khas tertentu industri.
e. Memberi kepuasan bagi dunia usaha/industri karena diakui ikut serta
menentukan hari depan bangsa melalui Praktik Kerja Lapangan (PKL).

2. Manfaat Bagi Sekolah

a. Tujuan pendidikan untuk memberi keahlian profesional bagi peserta


didik lebih terjamin pencapaiannya.
b. Terdapat kesesuaian yang lebih pas antara program pendidikan dengan
kebutuhan lapangan kerja (sesuai prinsip Link and Match).
c. Memberi kepuasan bagi penyelenggaraan pendidikan sekolah karena
tamatannya lebih terjamin memperoleh bekal yang bermanfaat, baik
untuk kepentingan tamatan, kepentingan dunia kerja, dan kepentingan
bangsa.

3. Manfaat Bagi Praktikan/Peserta Didik

a. Hasil belajar peserta Praktik Kerja Lapangan akan lebih bermakna,


karena setelah tamat akan betul-betul memiliki keahlian profesional
sebagai bekal untuk pengembangan dirinya secara berkelanjutan.
b. Keahlian profesioinal yang diperoleh dapat mengangkat harga diri dan
rasa percaya diri tamatan, yang selanjutnya akan mendorong mereka
untuk meningkatkan keahlian profesionalnya pada tingkat yang lebih
tinggi.

3
BAB II
GAMBARAN PERUSAHAAN

A. Sejarah

Kecamatan Kismantoro merupakan salah satu kecamatan dari 25 kecamatan di


Kabupaten Wonogiri. Kecamatan Kismantoro yang sebelumnya dikenal dengan
tingginya angka kemiskinan dan rendahnya pendidikan, kini terus berkembang
menjelma memjadi sebuah Kecamatan yang memiliki berbagai keunggulan
diberbagai bidang berkat kerja keras, keuletan, kemandirian dan semangat
pantang menyerah seluruh warga masyarakat dan semua komponen dalam
pembangunan.
Berdasarkan data BPS Kabupaten Wonogiri Tahun 2020, secara geografis
Kecamatan Kismantoro memiliki luas wilayah 69,86km2 atau sekitar 3,83 persen
dari luas wilayah keseluruhan Kabupaten Wonogiri, dengan letak dari
permukiman laut sekitar 348 m dengan curah hujan rata-rata 2000-3000 ml/tahun.
Luas wilayah Kecamatan Kismantoro 6.986,1125.
Jarak dari Pusat Ibu Kota Kabupaten Wonogiri ±52 Km, yang dihubungkan oleh
jalan Kabupaten dengan batas-batas wilayah Kecamatan sebagai berikut:
 Sebelah Barat : Kecamatan Slogohimo
 Sebelah Timur : Kabupaten Ponorogo Jawa Timur
 Sebelah Utara : Kecamatan Purwantoro
 Sebelah Selatan : Kabupaten Pacitan, Jawa Timur

B. Struktur Organisasi

4
C.
CAMAT KISMANTORO
Bpk. Andika Krisnawan AP M,SI

Sekertariat
Sularto S.Ip M,Hum

Kelurahan DESA

D. Kedudukan dan Letak


Gambar 2.1 Struktur Kantor Kecamatan Kimantoro

C. Kedudukan Dan Letak

Kantor Kecamatan Kismantoro

Nama : Kantor Kecamatan Kismantoro


Website : https://kec.kismantoro.wonogirikab.go.id/
Nama Pimpinan : Andika Krisnawan A P M.SI
Alamat :Jalan Pakis Baru Kismantoro Wonogiri 57696

Gambar Kantor Kecamatan Kismantoro

5
D. Prosedur Pelayanan

Tugas Pokok dan Fungsi Kecamatan Berdasarkan Peraturan Bupati Nomor 64 Tahun
2016 tugas Kecamatan terdiri atas :

a. menyelenggarakan Urusan Pemerintahan Umum;

b. mengkoordinasikan kegiatan pemberdayaan masyarakat desa;

c. mengkoordinasikan upaya penyelenggaraan ketentraman dan penertiban


umum;

d. mengkoordinasikan penerapan dan penegakan Peraturan Daerah dan


Peraturan Bupati;

e. mengkoordinasikan pemeliharaan prasarana dan sarana layanan umum;

f. mengkoordinasikan penyelenggaraan kegiatan pemerintahan yang dilakukan


oleh perangkat daerah di tingkat Kecamatan;

g. membina dan mengawasi penyelengggaraan kegiatan desa atau kelurahan;

h. melaksanakan urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah yang


tidak dilaksanakan oleh unit kerja Pemerintah Daerah yang ada di Kecamatan;

i. melaksanakan tugas lain yang diperintahkan oleh peraturan perundang-


undangan;

j. melaksanakan tugas yang dilimpahkan oleh Bupati untuk melaksanakan


sebagian urusan pemerintahan yang menjadi kewenangan Daerah.

BAB III
PELAKSANAAN PRAKTIK

A. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Praktik

Praktik Kerja Lapangan dilakukan dua tahap, tahap pertama selama 3 bulan
dari tanggal 2 Februari 2022 sampai 30 April 2022 di Kantor Kecamatan
Kismantoro. Praktik Kerja Lapangan pada Kantor Kecamatan Kismantoro
dilakukan setiap Senin sampai Jumat , untuk hari Sabtu- Minggu libur. Setiap hari

6
kerja, masuk pukul 08.00 WIB sampai 14.00 WIB. Untuk hari Jumat masuk pukul
08.00 WIB - 11.00 WIB.

B. Bahan dan Alat

Bahan yang digunakan selama Praktik Kerja Lapangan antara lain:


a. Bahan
 Data-data yang akan diketik
b. Alat
1) Monitor

Gambar 3.1 Monitor


2) Keyboard

Gambar 3.2 Keyboard


3) CPU

Gambar 3.3 CPU


4) Printer

Gambar 3.4 Printer


5) Mouse

7
Gambar 3.5 Mouse

C. Faktor Pendukung dan Penghambat Pelaksanaan Praktik

1. Faktor Pendukung pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan diantaranya:


a) Karyawan yang ramah
b) Tempatnya nyaman
2. Faktor penghambat dalam pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan
diantaranya:
a) Beradaptasi dengan lingkungan
b) Saat melayani pelanggan terkadang kami belum bisa melayani sesuai
keinginan pelanggan, karena pengetahuan yang kurang.

D. Laporan kegiatan harian

1. Dasar teori

Dalam kegiatan PKL yang dilaksanakan 2 bulan ini , banyak hal yang saya
lakukan. Semoga dengan adanya kegiatan ini dapat menambah pengalaman
dan kemampuan saya dalam jurusan yang saya pilih (Teknik Komputer
Jaringan).
Dari banyak hal yang saya lakukan, berikut beberapa diantaranya:
a. Belajar Marketing
b. Pengetikan
c. Membantu Pelayanan Masyarakat
Semoga dengan kegiatan ini akan menambah pengalaman dan kemampuan
saat sudah lulus nanti. Dan ilmu yang saya dapatkan bisa digunakan dalam
dunia kerja nanti.
2. Cara kerja PKL di instansi Terkait

8
a. Belajar Marketing
Bukan hanya mempelajari Software dan Hardware saja. Dalam PKL
yang saya laksanakan juga mempelajari tentang Marketing. Jadi saya
diajarkan bagaimana menerima konsumen yang datang untuk
menggunakan jasa Pengetikan ataujasa - jasa lainnya. Memang pada
awalnya masih binggung jika harus menerima konsumen sendiri. Namun
lama-kelamaan saya terbiasa akan hal tersebut. Dan saya juga menjadi
lebih mengenal mengenai Marketing.
Dengan kegiatan ini, saya lebih jauh mengenal tentang bagaimana tata
cara melayani konsumen dengan baik dan benar. Jadi ilmu ini akan sangat
berguna suatu saat nanti. Selain itu, saya juga tidak akan kaget dan
bingung lagi ketika menerima konsumen suatu saat nanti. Yang pasti
sangat bermanfaat.

b. Pengetikan

Dalam jasa pengetikan ini saya belajar mengenai pengelolahan pada


aplikasi Microsoft Word dan Microsoft Exel. Disini saya diajarkan
mengenai icon – icon serta fungsi- fungsi yang terdapat pada aplikasi
tersebut. Saya juga belajar untuk melayani permintaan pelanggan seperti,
pengetikan surat izin, pengetikan laporan dan pengetikan surat-surat
lainnya. Awalnya banyak hal yang menurut saya sulit, tapi dengan
bimbingan karyawan – karyawan yang membantu saya dalam melayani
permintaan pelanggan, sekarang saya menjadi lebih mengerti dan
bertambah wawasan saya mengenai aplikasi penggolah data tersebut.
Semoga ilmu yang saya dapat dari instansi ini, dapat saya terapkan di
sekolah dan di dunia kerja nanti.

c. Membantu Pelayanan Masyarakat


Pelayanan Umum Masyarakat yg sering kita bantu antara lain :
- E-ktp
- Kartu Keluarga

9
- Akta Kelahiran
- Akte Kematian
- Surat Pengantar Nikah
- Surat Ahli Waris
- KIA
- SKCK
- Akte Perceraian
- Surat Domisili
- SKDWNI
- SKPWNI

BAB IV
PENUTUP

A. Kesimpulan

Setelah mengadakan dan melaksanaka Praktik Kerja Lapangan (PKL)


akhirnya saya mengetahui yang sebenarnya atas hasil yang diperoleh dari sekolah,
serta memperoleh pengetahuan tentang teori-teori, praktek dan bahan-bahan atau
benda yang belum pernah di pelajari di sekolah.
Disamping itu juga saya dapat mengetahui bagaimana pengalaman bekerja di
industri. Dengan hal tersebut, penyusun menjadi dewasa dan lebih menghormati
kerja keras orang tua. Karena mencari nafkah untuk keluarga memanglah tidak
mudah, butuh banyak pengorbanan.

10
Dapat memahami konsep-konsep non akademis dan non-teknis di dunia kerja,
seperti menjaga hubungan atasan dengan bawahan, menjaga hubungan relasi dan
sebagainya.

B. Saran

Pada akhir dari bagian karya tulis ini, saya akan menyampaikan saran-saran,
baik untuk pihak sekolah maupun bagi pihak industri tentang pelaksanaan PKL.
1. Untuk Perusahaan

a. Diharapkan agar kerjasama antara sekolah dengan perusahaan lebih


ditingkatkan dengan banyak memberi peluang kepada siswa SMK
untuk PKL.
b. Untuk para karyawan lebih ditingkatkan lagi motivasi dan
kedisiplinannya dalam bekerja.
c. Hubungan karyawan dengan siswaPKL diharapkan selalu terjaga
keharmonisannya agar dapat tercipta suasana kerjasama yang baik.

2. Untuk Sekolah
a. Pemantauan terhadap siswa yang sedang PKL maupun yang baru akan
melaksanakan Prakerin agar lebih ditingkatkan lagi untuk
menyakinkan pihak perusahaan terhadap program PKL ini.
b. Dalam pembekalan materi fisik maupun mental agar lebih
ditingkatkan terutama untuk pembinaan mental siswa.
c. Dan juga guru-guru selalu memberikan motivasi, bimbingan dan
keringanan pada siswa yang sedang PKL.

11
DAFTAR PUSTAKA

Anonymous@. (2016, 11 2). kelaselektro.blogspot.com. Diambil kembali dari Contoh


Kesimpulan dan Saran Dalam Laporan PKL/Prakerin:
http://kelaselektro.blogspot.com/2016/11/contoh-kesimpulan-dan-saran-dalam.html

CharisFitriyanto. (2018, 01 15). contoh laporan prakerin TKJ (Teknik Komputer Jaringan).
Diambil kembali dari slideshare.net:
https://www.slideshare.net/CharisFitriyanto/contoh-laporan-prakerin-tkj-teknik-
komputer-jaringan

tutorial, L. (2017, 05 5). instal coreldraw x4 mudah dan cepat. Diambil kembali dari
arta014.blogspot.com: http://arta014.blogspot.com/2017/05/instal-coreldraw-x4-
mudah-dan-cepat.html

Unknown. (2015, 06 2). Cara Install Microsoft Office 2007. Diambil kembali dari Nine
As.Net: http://surya-asnet.blogspot.com/2015/06/cara-install-microsoft-office-
2007.html

12
3. Agenda Kegiatan

Melayani Pengetikan

Memotong Piagam

Pemasangan Wifi

13
Penginstallan Ms.Word dan Corel Draw X4

14

Anda mungkin juga menyukai