Anda di halaman 1dari 2

IDENTIFIKASI SEBELUM PEMBERIAN DARAH/

PRODUK DARAH

R
umah Sakit Ibu & Anak RSIAPH/SPO/SKP/004 No. Revisi : 00 Halaman 1/2
Permata Hati

Ditetapkan Oleh
Direktur
STANDAR
Tanggal Terbit :
PROSEDUR
7 Desember 2018
OPERASIONAL
(SPO)
Drg. Ilham Normadina
Pengertian Mengidentifikasi pasien sebelum pemberian darah atau produk darah
dengan prosedur yang tepat
Tujuan 1. Untuk mencegah kesalahan pembarian darah/ produk darah
2. Untuk meningkatkan akurasi data administrasi medis
3. Untuk meningkatkan keselamatan pasien
Kebijakan SK Nomor 036/SKPTS/DIR/RSPKT.P/IX/2016 tentang Kebijakan
Identifikasi Pasien
Prosedur 1. Obat atau darah/ produk darah disiapkan sesuai instruksi dokter
2. Verifikasi oleh dua orang petugas dengan menggunakan check
list darah
3. Cocokkan label darah/ produk darah dengan instruksi dokter di
Rekam Medis
4. Petugas memperkenalkan diri sebelum memberikan darah/
produk darah
5. Cocokkan identitas pasien secara verbal yaitu menanyakan
6. identitas pasien secara langsung seperti nama dan tanggal lahir
7. Cocokkan identitas pasien secara visual yaitu melihat gelang
identitas pasien untuk mencocokkan nama, nomor rekam medis,
dan tanggal lahir pasien

1
IDENTIFIKASI SEBELUM PEMBERIAN DARAH/
PRODUK DARAH

Rumah Sakit Ibu & Anak RSIAPH/SPO/SKP/004 No. Revisi : 00 Halaman 2/2
Permata Hati

8. Observasi setelah pemberian obat atau darah/ produk darah


selama 5-10 menit, catat reaksi dan efek samping yang mungkin
timbul
9. Dokumentasikan dalam rekam medis pasien
Unit terkait 1. Ranap
2. Poliklinik
3. Kamar Operasi
4. IGD

Anda mungkin juga menyukai