Anda di halaman 1dari 3

PEMULANGAN PASIEN RAWAT

JALAN DAN TINDAK LANJUT


No. : 123/I/SOP/YAN
Dokumen .MED/2018
No. Revisi :0
SOP Tanggal : 06/12/2018
Terbit
Halaman :

KLINIK
DARUSSALAM dr. Siti Lailatus
MUHAMMADIYAH Syifa
1. Pengertian Pemulangan pasien rawat jalan dan tindak lanjut
adalah Pasien yang mendapatkan perawatan dan
pengobatan yang telah dinyatakan Dokter tidak
memerlukan rawat inap atau rujukan, sehingga pasien
boleh pulang terapi obat.
2. Tujuan a. Menjamin kesinambungan pelayanan di Klinik
Darussalam Demak.
b. Pasien mendapatkan pelayanan yang paripurna.
3. Kebijakan Surat Keputusan kepala Klinik Darussalam
Muhammadiyah Nomor : 016/I/SK/YAN.MED/2018
tentang Pemulangan dan Tindak Lanjut Pasien.
4. Referensi Permenkes No 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas;
5. Alat dan Bahan Alat tulis
6. Prosedur a. Petugas menyatakan bahwa pasien tidak
memerlukan rawat inap atau rujukan.
b. Petugas memberikan informasi kepada pasien dan
keluarga bahwa pasien bisa pulang atau bisa rawat
jalan.
c. Petugas memberikas informasi, edukasi tentang
penyakitnya.
d. Petugas menyerahkan resep dan kwitansi kepada
pasien atau keluarga untuk membayar ke kasir.
e. Pasien ke Apotik menyerahkan resep.
f. Petugas menyerahkan obat dan tanda tangan
penerimaan obat.
g. Pasien pulang.

1/2
7. Bagan Alir
Petugas
Petugas
menyatakan memberikan Petugas
bahwa pasien informasi menyerahkan
boleh pulang tentang resep
penyakitnya

Pasien
Pasien Petugas mengambil
pulang meyerahkan resep
obat

8. Unit terkait a. Poli umum


b. Poli gigi
c. Ruang tindakan
d. Ruang kesehatan ibu/KB
e. Ruang kesehatan anak/imunisasi

9. Rekaman Historis Perubahan

Tanggal Mulai
No. Yang diubah Isi Perubahan
diberlakukan

2/2
DAFTAR TILIK
PEMULANGAN PASIEN RAWAT JALAN DAN TINDAK LANJUT

NO DAFTAR PERTANYAAN YA TIDAK


APAKAH ?
1 Petugas menyatakan bahwa pasien tidak memerlukan
rawat inap atau rujukan.
2 Petugas memberikan informasi kepada pasien dan
keluarga bahwa pasien bisa pulang atau bisa rawat
jalan.
3 Petugas memberikas informasi, edukasi tentang
penyakitnya.
4 Petugas menyerahkan resep dan kwitansi kepada pasien
atau keluarga untuk membayar ke kasir.
5 Pasien ke apotik menyerahkan resep.
6 Petugas menyerahkan obat dan tanda tangan
penerimaan obat.

CR = ∑ YA X 100%
∑YA + TIDAK
= …………………
PENILAI

…………………………

3/2

Anda mungkin juga menyukai