Anda di halaman 1dari 2

KOMITMEN ANTI PERBUDAKAN, EXPLOITASI ANAK DAN PERDAGANGAN MANUSIA

PT. ...................................

Sebagai dukungan dan komitmen Kami PT. ............................ RESOURCE GROUP terhadap hak

asasi manusia, termasuk tentang pelarangan kerja paksa, pekerja dibawah umur, dan perdagangan

manusia, PT. ............................ GROUP dan seluruh anak usaha menerapkan prinsip-prinsip anti

perbudakan sebagai berikut:

1. Kami berkomitmen untuk melindungi dan melestarikan hak-hak karyawan kami, mereka yang

bekerja dalam rantai pasokan kami, dan mereka yang terpengaruh oleh operasi kami;

2. Kami berkomitmen untuk bertindak dengan cara yang bertanggung jawab secara sosial,

mematuhi undang-undang yang berlaku, dan menghormati komunitas tempat

kami beroperasi;

3. Kami percaya bahwa semua pekerjaan harus dipilih secara bebas dan berkomitmen untuk

menahan diri dari segala bentuk kerja paksa atau tidak sukarela atau perdagangan manusia;

4. Kami menentang penggunaan segala bentuk pekerja anak atau praktik yang menghambat

perkembangan anak;

5. Kami mewaspadai terhadap risiko yang mungkin dihadapi oleh orang-orang yang rentan dan

Kami berusaha untuk memastikan bahwa kelompok ini bebas dari diskriminasi dan

eksploitasi;

6. Kami hanya akan bekerjasama dengan Sub koontractor yang nilai inti dan komitmennya

terhadap perilaku bisnis etis sesuai dengan nilai kami terhadap kebijakan anti perbudakan.

7. Prinsip-prinsip ini dilaksanakan dan ditetapkan melalui serangkaian kebijakan Grup yang

komprehensif;

8. Setiap perlakuan dan tindakan berhubungan dengan perbudakaan, Kerja Paksa yang dilakukan

oleh Karyawan baik sebagai atasan maupun rekan kerja, tidak dapat dibenarkan dan akan

diberikan sanksi sesuai ketentuan yang berlaku di perusahaan.


Demikian Komitmen Kami PT. ............................ Resources Group terhadap anti perbudakan,

penegakkan hak asasi manusia, pelarangan kerja paksa, pelarangan pekerja dibawah umur, dan

pelarangan terhadap perdagangan manusia, dilaksanakan dan diterapkan sesuai undang – undang

yang berlaku.

DIREKTUR .........

Anda mungkin juga menyukai