Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS

I. Dasar Pelaksanaan :
Surat Tugas Kepala Puskesmas Tabongo Kecamatan Tabongo Kabupaten Gorontalo
No. 820/PKM-TBG/018.a/I/2018

II. Maksud dan Tujuan :


Survei Mawas Diri

III. Tanggal/Tempat Pelaksanaan


Tanggal 22 – 24 Januari 2018 di desa Limehe Timur

IV. Hasil Pelaksanaan :


Pendataan Sasaran Terpadu di Desa Limehe Barat didapatkan hasil sebagi berikut :
Desa Limehe barart berjumlah 1183 jiwa dengan jumlah KK 334 KK. Yang terdiri
dari Dusun Sombar 1 berjumlah 55 KK, Dusun Sombar 2 berjumlah 77 KK, Dusun
Sombar 3 berjumlah 122 KK , Dusun Sombar IV berjumlah 88 KK. Masalah yang
menonjol di desa limehe barat yaitu perokok berjumlah 245 orang, rumah darurat
berjumlah 3 rumah dan BABs 3 berjumlah 3 KK.

V. Rumusan Masalah
Masalah yang didapatkan sebagai berikut .
- Masih ada anggota keluarga yang merokok
- Masih adanya Rumah Darurat
- Masih adanya Keluarga yang BABs
VI. Saran Perbaikan
Setelah dilakukan pendataan di setiap dusun di desa Limehe Barat didapatkan ada
beberapa masalah, oleh karenanya diharapkan kepada masyarakat untuk
memperhatikan kesehatan mulai dari diri sendiri, keluarga dan masyarakat agar
tercipta gerakan masyarakat hidup sehat terutama masalah bahaya rokok, rumah
darurat dan BABs.

VII. Penutup.

Demikian Laporan ini dibuat untuk dilaksanakan.

Pelaksana
1. Ratu Bobihu ……..
2. Irmawati Sahrain, AMG ……..
3. Fatma Umar , A.Md,Keb ……..
4. Fahmid R . Ishak, S.Kep Ns ……..
LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS

I. Dasar Pelaksanaan :

Surat Tugas Kepala Puskesmas Tabongo Kecamatan Tabongo Kabupaten Gorontalo


No. 820/PKM-TAB/ /I/ 2017.

II. Maksud dan Tujuan :

Survei Mawas Diri

III. Tanggal/Tempat Pelaksanaan

Tanggal 24 Januari 2017 di desa Limehe Timur

IV. Hasil Pelaksanaan :


Pendataan Sasaran Terpadu di Desa Limehe Timur di dapatkan Hasil Sebagai Berikut
: 773 KK, Sehat : 79 KK, Pra Sehat : 515 KK dan Tidak sehat : 177 KK.

V. Rumusan Masalah
- Masih ada anggota keluarga yang merokok

VI. Saran Perbaikan


setelah dilakukan pendataan sasaran terpadu didapatkan 1 masalah dari 12 indikator
penilaian keluarga sehat oleh karenanya diharapkan kepada masyarakat untuk
memperhatikan kesehatan mulai dari diri sendiri, keluarga dan masyarakat.

VII. Penutup.

Demikian Laporan ini dibuat untuk dilaksanakan.

Pelaksana

1. Cindra Yulistitawati, SKM ..........


2. Fitri Mustapa, SKM
…………

LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS

I. Dasar Pelaksanaan :
Surat Tugas Kepala Puskesmas Tabongo Kecamatan Tabongo Kabupaten Gorontalo
No. 820/PKM-TAB/ /I/ 2017.

II. Maksud dan Tujuan :

Survei Mawas Diri

III. Tanggal/Tempat Pelaksanaan

Tanggal 26 Januari 2017 di desa Tabongo Timur

IV. Hasil Pelaksanaan :

Pendataan Sasaran Terpadu di Desa Tabongo Timur di dapatkan Hasil Sebagai


Berikut : 958 KK, Sehat : 97 KK, Pra Sehat : 546 KK dan Tidak sehat : 312 KK.

V. Rumusan Masalah
- Masih ada anggota keluarga yang merokok
- Masih Ada Masyarakat yang BABS

VI. Saran Perbaikan


setelah dilakukan pendataan sasaran terpadu didapatkan 2 masalah dari 12 indikator
penilaian keluarga sehat oleh karenanya diharapkan kepada masyarakat untuk
memperhatikan kesehatan mulai dari diri sendiri, keluarga dan masyarakat.

VII. Penutup.

Demikian Laporan ini dibuat untuk dilaksanakan.

Pelaksana

1. Cindra Yulistitawati, SKM ..........


2. Fitri Mustapa, SKM
…………
LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS

I. Dasar Pelaksanaan :

Surat Tugas Kepala Puskesmas Tabongo Kecamatan Tabongo Kabupaten Gorontalo


No. 820/PKM-TAB/ /I/ 2017.

II. Maksud dan Tujuan :

Survei Mawas Diri

III. Tanggal/Tempat Pelaksanaan

Tanggal 19 Januari 2017 di desa Ilomangga

IV. Hasil Pelaksanaan :

Pendataan Sasaran Terpadu di Desa Ilomangga di dapatkan Hasil Sebagai Berikut :


699 KK, Sehat : 60 KK, Pra Sehat : 485 KK dan Tidak sehat : 150 KK.

V. Rumusan Masalah
- Masih ada Pasanga usia Subur yang tidak mengikuti program KB
- Masih ada bayi yang tidak Asi Ekslusif
- Masih ada anggota keluarga yang merokok

VI. Saran Perbaikan


setelah dilakukan pendataan sasaran terpadu didapatkan 3 masalah dari 12 indikator
penilaian keluarga sehat oleh karenanya diharapkan kepada masyarakat untuk
memperhatikan kesehatan mulai dari diri sendiri, keluarga dan masyarakat.
VII. Penutup.

Demikian Laporan ini dibuat untuk dilaksanakan.

Pelaksana

1. Cindra Yulistitawati, SKM ..........


2. Fitri Mustapa, SKM
…………

LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS

I. Dasar Pelaksanaan :

Surat Tugas Kepala Puskesmas Tabongo Kecamatan Tabongo Kabupaten


Gorontalo No. 820/PKM-TAB/ /I/ 2017.

II. Maksud dan Tujuan :

Survei Mawas Diri

III. Tanggal/Tempat Pelaksanaan

Tanggal 20 Januari 2017 di desa Motinelo

IV. Hasil Pelaksanaan :


Pendataan Sasaran Terpadu di Desa Motinelo di dapatkan Hasil Sebagai Berikut : 435
KK, Sehat : 62 KK, Pra Sehat : 246 KK dan Tidak sehat : 124 KK.

V. Rumusan Masalah
- Masih ada masyarakat yang tidak berobat teratur untuk penyakit Hypertensi
- Masih ada anggota keluarga yang merokok

VI. Saran Perbaikan


setelah dilakukan pendataan sasaran terpadu didapatkan 2 masalah dari 12 indikator
penilaian keluarga sehat oleh karenanya diharapkan kepada masyarakat untuk
memperhatikan kesehatan mulai dari diri sendiri, keluarga dan masyarakat.

VII. Penutup.

Demikian Laporan ini dibuat untuk dilaksanakan.

Pelaksana

1. Cindra Yulistitawati, SKM ..........


2. Fitri Mustapa, SKM …………

LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS


I. Dasar Pelaksanaan :
Surat Tugas Kepala Puskesmas Tabongo Kecamatan Tabongo Kabupaten
Gorontalo No. 820/PKM-TAB/ /I/ 2017.

II. Maksud dan Tujuan :

Survei Mawas Diri

III. Tanggal/Tempat Pelaksanaan

Tanggal 25 Januari 2017 di desa Moahudu

IV. Hasil Pelaksanaan :

Pendataan Sasaran Terpadu di Desa Moahudu di dapatkan Hasil Sebagai Berikut :


508 KK, Sehat : 80 KK, Pra Sehat : 373 KK dan Tidak sehat : 55 KK.

V. Rumusan Masalah
- Masih ada Pasanga usia Subur yang tidak mengikuti program KB
- Masih ada anggota keluarga yang merokok

VI. Saran Perbaikan


setelah dilakukan pendataan sasaran terpadu didapatkan 2 masalah dari 12 indikator
penilaian keluarga sehat oleh karenanya diharapkan kepada masyarakat untuk
memperhatikan kesehatan mulai dari diri sendiri, keluarga dan masyarakat.

VII. Penutup.

Demikian Laporan ini dibuat untuk dilaksanakan.

Pelaksana

1. Cindra Yulistitawati, SKM ..........


2. Fitri Mustapa, SKM
…………
LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS

I. Dasar Pelaksanaan :
Surat Tugas Kepala Puskesmas Tabongo Kecamatan Tabongo Kabupaten
Gorontalo No. 820/PKM-TAB/ /I/ 2017.

II. Maksud dan Tujuan :

Survei Mawas Diri

III. Tanggal/Tempat Pelaksanaan

Tanggal 27 Januari 2017 di desa Tabongo Barat

IV. Hasil Pelaksanaan :

Pendataan Sasaran Terpadu di Desa Tabongo Barat di dapatkan Hasil Sebagai


Berikut : 571 KK, Sehat : 67 KK, Pra Sehat : 375 KK dan Tidak sehat : 129 KK.

V. Rumusan Masalah
- Masih ada bayi yang tidak Asi Ekslusif
- Masih ada anggota keluarga yang merokok

VI. Saran Perbaikan


setelah dilakukan pendataan sasaran terpadu didapatkan 2 masalah dari 12 indikator
penilaian keluarga sehat oleh karenanya diharapkan kepada masyarakat untuk
memperhatikan kesehatan mulai dari diri sendiri, keluarga dan masyarakat.

VII. Penutup.
Demikian Laporan ini dibuat untuk dilaksanakan.

Pelaksana

1. Cindra Yulistitawati, SKM ..........


2. Fitri Mustapa, SKM
…………

LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS

I. Dasar Pelaksanaan :
Surat Tugas Kepala Puskesmas Tabongo Kecamatan Tabongo Kabupaten
Gorontalo No. 820/PKM-TAB/ /I/ 2017.

II. Maksud dan Tujuan :

Survei Mawas Diri

III. Tanggal/Tempat Pelaksanaan

Tanggal 21 Januari 2017 di desa Limehe Barat


IV. Hasil Pelaksanaan :

Pendataan Sasaran Terpadu di Desa Limehe Barat di dapatkan Hasil Sebagai


Berikut : 343 KK, Sehat : 16 KK, Pra Sehat : 246 KK dan Tidak sehat : 81 KK.

V. Rumusan Masalah
- Masih ada bayi yang tidak Asi Ekslusif
- Masih ada anggota keluarga yang merokok

VI. Saran Perbaikan


setelah dilakukan pendataan sasaran terpadu didapatkan 2 masalah dari 12 indikator
penilaian keluarga sehat oleh karenanya diharapkan kepada masyarakat untuk
memperhatikan kesehatan mulai dari diri sendiri, keluarga dan masyarakat.

VII. Penutup.

Demikian Laporan ini dibuat untuk dilaksanakan.

Pelaksana

1. Cindra Yulistitawati, SKM ..........


2. Fitri Mustapa, SKM
…………

LAPORAN HASIL PERJALANAN DINAS


I. Dasar Pelaksanaan :
Surat Tugas Kepala Puskesmas Tabongo Kecamatan Tabongo Kabupaten
Gorontalo No. 820/PKM-TAB/ /I/ 2017.

II. Maksud dan Tujuan :

Survei Mawas Diri

III. Tanggal/Tempat Pelaksanaan

Tanggal 30 Januari 2017 di desa Limehu

IV. Hasil Pelaksanaan :

Pendataan Sasaran Terpadu di Desa Limehu di dapatkan Hasil Sebagai Berikut :


339 KK, Sehat : 34 KK, Pra Sehat : 221 KK dan Tidak sehat : 84 KK.

V. Rumusan Masalah
- Masih ada bayi yang tidak Asi Ekslusif
- Masih ada anggota keluarga yang merokok

VI. Saran Perbaikan


setelah dilakukan pendataan sasaran terpadu didapatkan 2 masalah dari 12 indikator
penilaian keluarga sehat oleh karenanya diharapkan kepada masyarakat untuk
memperhatikan kesehatan mulai dari diri sendiri, keluarga dan masyarakat.

VII. Penutup.

Demikian Laporan ini dibuat untuk dilaksanakan.

Pelaksana

1. Cindra Yulistitawati, SKM ..........


2. Fitri Mustapa, SKM
…………

Anda mungkin juga menyukai