Anda di halaman 1dari 6

JURNAL TEKNIK MESIN

Menghitung Volume Dalam Termodinamika

Tim Penyusun :

1. Vincent Kristian Putra Pratama (1422000114)


2. Josefin Rahadian Akbar (1422000023)
3. Gesang Mawa Panluh (1422000107)

Mahasiswa Program Studi Teknik Mesin S1 Universitas 17 Agustus 1945

Abstrak

Termodinamika adalah ilmu yang mengajarkan tentang usaha untuk mengubah energi
yang berubah menjadi energi dengan sifat pendukungnya. suatu ilmu yang mempelajari
perubahan energi yang dikandung oleh suatu benda akibat adanya perubahan sifat makroskopik
(perubahan fisik atau perubahan akibat reaksi kimia). Termodinamika merupakan cabang dari
ilmu fisika seperti, fisika energi, proses panas, kerja, entropi dan kespontanan. Selain itu,
Termodinamika juga berkaitan dengan mekanika static. Ilmu termodinamika ini bisa disebut juga
ilmu mengubah energi termal menjadi energi mekanik.

Permasalahan kali ini kami akan membahas tentang menghitung volume(satuan) dalam
termodinamika dan akan membahas soal beserta jawabannya, oleh kare itu kami selaku
penyusun jurnal ini telah mempelajari dan memahami perhitungan satuan volume dalam
termodinaika ini dari sumber yang terpercaya.

Jadi dengan adanya ilmu termodinamika ini kita dapat menghitung sebuah benda dengan
rumus yang telah di tentukan da merupakan ilmu penting dalam kehidupan.
LATAR BELAKANG KESIMPULAN
Pemahaman akan ilmu fisika kami telah menyelesaikan
sangatlah diperlukan sebelum anda masuk masalah diatas menggunakan
lebih dalam ke ilmu termodinamika ini. rumus untuk menyelesaikan
Benda adalah sesuatu yang memiliki massa permasalahan kami tersebut yang
dan sifat makroskopik. Sifat makroskopik telah ditentukan sejak lama.
tersebut dapat diukur langsung, misalnya:
temperatur, tekanan dan volume. Juga dapat PEMBAHASAN
diukur secara tidak langsung misalnya:
kandungan energy, Sifat makroskopik
1. Volume sebuah tabung
tersebut dapat digunakan untuk menyatakan
minyak dengan (r) diameter
keadaan benda tersebut berwujud gas, uap,
10 inchi dengan (h) tinggi (80
uap jenuh, cair, cairan jenuh atau padat.
+ 2 NBI akhir ketua)
Pada dasarnya, yang dibahas dalam tentukan dalam satuan liter
termodinamika ialah pengembangan lebih
lanjtu dari ilmu fisika dan kimia, terutama
ilmu yang mengenai tentang energi.
Sebelum mempelajari ilmu termodinamika,
perlu dipahami terlebih dahulu besaran dan
satuan. Besaran sendiri di bagi menjadi dua
yaitu besaran extensive dan intensive.
Besaran extensive dipengaruhi oleh massa
dan mol system, sedangkan besaran
intensive tidak dipengaruhi oleh keduanya.
Untuk menghitung sebuah satuan
dari setiap benda pasti berbeda, oleh karena
itu terdapat yang namanya besaran extensive 2. Tentukan massa benda (100 +
dan intensive yang dimana besaran 2 NBI akhir ketua) tentukan
extensive meliputi volume, kapasitas panas, berat dalam satuan lbf ft.
kerja(energi), entropi, dll. Sedangkan
besaran intensive meliputi tekanan,
temperature, density, dll. Dan besaran METODE PENELITIAN
intensive sendiri dibagi menjadi dua yaitu
besaran dasar dan besaran yang diturunkan. Metode yang digunakkan
Besaran dasar yang penting meliputi waktu, ialah Mekanisme studi literatur
panjang, massa, gaya temperature, ialah mencari referensi yang
relefan dengan kasus yang di
PERMASALAHAN temukan untuk menyelesaikan
persoalan tersebut dengan
Dalam jurnal kali ini kami akan
menelusuri sumber-sumber
membahas tentang bagaimana cara
tulisan yang pernah ada.
mencari volume dari benda tabung
dalam satuan liter dan menentukan
berat dalam satuan lbf
2. Diketahui
M = 100 + 14 ( 2 NBI akhir
HASIL PEMBAHASAN
ketua) ==114 kg
Ditanya = berat dalam satuan
1. Diketahui lbf ft
Diameter : 10 inchi = 25.4
cm
Jawab :
Tinggi : 80 + 14 = 94 cm
Ditanyakan : Volume (V)
1 kg = 2.2046 lbf
Jawab : 114 kg x 2.2046 lbf =
Volume = π x r x r x tinggi 251.5296 lbf
Volume = 3,24 x 12.7 x 12.7
x 94
Volume = 47606,3564 L W
300
250
200
R V 150
W
100
200 8000 50
0
400 16000 kg lbf

600 25000

800 33000
KESIMPULAN dan SARAN
1000 47606

Kesimpulan
Dengan hasil yang terlah tertera
di atas kami telah mengetahui
V besar volume benda tabung yang
50000
berdiameter 10 inchi (25.4 cm)
45000
dengan tinggi 94 cm memiliki
40000
35000 volume sebesar 47606,3564
30000 litter. Jadi dengan jurnal tersebut
25000 kita jadi paham akan penting dan
V
20000 kegunaan sebuah perhitngan
15000 satuan.
10000
5000
Saran
0
200 400 600 800 1000 Gunakanlah rumus-rumus yang
telah anda pelajari pada biang
keilmuan termodinamika ini ke memiliki banyak kekurangan dan
benda yang akan anda gunakan kesalahan dalam penulisan
agar tidak terjadi sebuah maupun penyusunan, kami
kecelakaan besar maupun kecil. dengan senang hati menerima
Dan kami mengerti kalau jurnal masukan apabila pembaca
yang telah kami buat ini masih memberikan kritik serta saran.

DAFTAR PUSTAKA oq=cm+kubik+to&aqs=chrome.1.69i57j0i22


i30l9.7369j0j4&sourceid=chrome&ie=UTF-
“konsep dasar 8
termodinamika”.tosuhar.blogspot.com.janua
ri 2017.27 september 2021. “rumus volume tabung”.www.detik.com.24
https://tosuhar.blogspot.com/2017/01/konse juni 2021.26 september 2021.
p-dasar-termodinamika.html https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-
5617984/rumus-volume-tabung-lengkap-
https://www.google.com/search?q=cm+kubi dengan-contoh-soal-dan-cara-
k+to+liter&rlz=1C1CHBD_idID964ID964& menghitungnya
MATRIK PENILAIAN JURNAL TUGAS
COVER
No Keterangan Penilaian Dari Penilaian Dari
MHS Dosen
1 Ada simbul Untag ( kiri ) dan Mesin ( Kanan ) 1 sd 100 1 sd 100
2 Ada Judul/Topik 1 sd 100 1 sd 100
3 Ada Tim Penyusun 1 sd 100 1 sd 100
4 Ada Prodi Mesin, Fakultas Teknik, Universitas 17 Agustus 1 sd 100 1 sd 100
1945 Surabaya
Nilai Total dibagi 4 …… ………

ABSTRAK
Paragraf Keterangan Penilaian Penilaian
Dari MHS Dari Dosen
1 Latar Belakang, seperti pengertian perpindahan panas 1 sd 100 1 sd 100
konduksi, dan kaitannya dengan topik
2 Permasalahan yang ditampilkan sesuaikan dengan topik 1 sd 100 1 sd 100
tugasnya
3 Mekanisme yang digunakan untuk memecahkan masalah 1 sd 100 1 sd 100
diatas, berhubung bukan penelitian , maka gunakanlah dalam
hal ini studi literatur ( lihat di internet pengertian studi
litaratur )
4 Hasil kesimpulan yang harus dituangkan dalam paragraph ini 1 sd 100 1 sd 100
Nilai Total dibagi 4

ISI JURNAL
Paragraf Keterangan Penilaian Penilaian
Dari MHS Dari Dosen
PENDAHULUAN Latar Belakang, seperti pengertian perpindahan panas 1 sd 100 1 sd 100
konduksi, dan kaitannya dengan topik serta teori
untuk menyelesaikan kasus tersebut
METODE Mekanisme yang digunakan untuk memecahkan 1 sd 100 1 sd 100
PENELITIAN masalah diatas, berhubung bukan penelitian , maka
gunakanlah dalam hal ini studi literatur ( lihat di
internet pengertian studi litaratur )
HASIL Hasil dari perhitungan atau tugas yang harus diuraikan 1 sd 100 1 sd 100
PEMBAHASAN dan cara penyelesaian secara runtut
KESIMPULAN Hasil kesimpulan yang harus dituangkan dalam sub 1 sd 100 1 sd 100
DAN SARAN bab ini
PUSTAKA Daftar pustaka atau literatur/jurnal yang anda 1 sd 100 1 sd 100
pergunakan
Nilai Total dibagi 5

TOTAL NILAI
MATERI DARI MAHASISWA DARI DOSEN
COVER 82
ABSTRAK 82
ISI JURNAL 88
TOTAL 252
NILAI TUGAS TOTAL DI BAGI 3 84

Anda mungkin juga menyukai