Anda di halaman 1dari 20

MINGGU, 24 SEPTEMBER 2023

NO.37/MJ.MTH-Tjs/IX/2023

WARTA
JEMAAT
GEREJA PROTESTAN
di INDONESIA bagian
BARAT

(GPIB)
JEMAAT
“MARANATHA”
TANJUNG SELOR
Jalan D. I. Panjaitan, No. 25
Tanjung Selor Kode Pos 77211
Kabupaten Bulungan-KALTARA
Email :
gpib.maranatha.tjs@gmail.com

TEMA SENTRAL:

“YESUS KRISTUS SUMBER DAMAI


Menyongsong
SEJAHTERA”. (YOH. 14:27)
HUT ke-70

Tema KUPPG Jangka Pendek IV

(2022-2026): Tema Tahun 2023-2024 :

“Membangun Sinergi dalam “Memberdayakan Warga Gereja Secara


Hubungan Gereja dan Masyarakat Intergenerasional Guna Merawat Jejaring
untuk Mewujudkan Kasih Allah yang Sosial dan Ekologis di Konteks Budaya Digital“
meliputi seluruh Ciptaan-Nya”.
(KOLOSE 3 : 12 – 17)
(Mat.22:37-39; Ul. 6;5; Im. 19:18)
PELAYANAN

PASTORAL KONSELING :

SELASA - SABTU

Damai Sejahtera Allah memenuhi persekutuan kita.


Damai bagimu saudaraku.
Majelis Jemaat GPIB Jemaat Maranatha Tanjung Selor
Mengucapkan selamat bergabung, bagi Bapak-Ibu, saudara/i yang baru pertama kali hadir
di GPIB Jemaat Maranatha Tanjung Selor. Apabila Bapak-Ibu, Saudara/i memerlukan
pelayanan, silahkan menghubungi Koordinator Sektor (Korsek) Gunung Sinai, Bukit Zaitun dan
Danau Galilea
atau langsung menerima pelayanan di Kantor Gereja GPIB “Maranatha” Tanjung Selor, Jl.D.I
Panjaitan No. 25 Tanjung Selor,
setiap hari Selasa s/d Minggu, Pukul 08.30 -16.30 Wita (Pk. 12.00 – 13.00 Wita Istirahat).
Kami sangat bersukacita menyambut semua Saudara dalam Ibadah Hari Minggu saat ini.
Biarlah perjumpaan dengan Saudara seiman melalui persekutuan
dan kesediaan menerima Firman Tuhan, menjadi kekuatan bagi kita di Minggu yang baru.
Tuhan Yesus memberkati.

VISI, MISI DAN MOTTO GPIB


MISI
1. Menjadi Gereja yang terus menerus dipebarui dengan bertolak dari Firman Allah
yang terwujud dalam perilaku kehidupan warga gereja, baik dalam persekutuan,
maupun dalam hidup bermasyarakat.
2. Menjadi Gereja yang hadir sebagai contoh kehidupan, yang terwujud melalui inisiatif
dan partisipasi dalam kesetiakawanan social serta kerukunan dalam masyarakat,
dengan berbasis pada perilaku kehidupan keluarga yang kuat dan sejahtera.
3. Menjadi Gereja yang membangun keutuhan ciptaan yang terwujud melalui
perhatian terhadap lingkungan hidup, semangat keesaan dan semangat persatuan
dan kesatuan warga Gereja sebagai warga masyarakat.
VISI
“GPIB Menjadi Gereja yang Mewujudkan Damai Sejahtera bagi Seluruh Ciptaan-Nya.”
MOTTO
Dan orang akan datang dari Timur dan Barat dari Utara dan Selatan dan mereka akan duduk
makan di dalam Kerajaan Allah. (Lukas 13:29)
2
SIKLUS KALENDER GEREJAWI

3
I. BIDANG TEOLOGI & PERSIDANGAN GEREJAWI
A. Jadwal Pelayan Ibadah Hari Minggu XVII Sesudah Pentakosta
Minggu , 24 September 2023
Waktu IBADAH PAGI : Pk. 09.30 Wita IBADAH SORE : Pk. 18.00 Wita
Pelayan Firman Pnt. Magdalena Idda K Pnt. Siska S. Mawuntu
P1 (Doa konsistori) Pnt. Hendrik W. Rumengan Pnt. Ollvy D. Mandagie
P2 (Ajakan Beribadah, Pnt. Keristopel Ra’u Pnt. Yonathan Pudehokang
Pengakuan Dosa)
P3 (Membaca Alkitab) Pnt. Risman Tamba Pnt. Yonathan Pudehokang
P4 (Ajakan Persembahan & Doa Dkn. Loisie S. Roring Dkn. Thomson Simangunsong
Syukur)
P5 (Persembahan) Dkn. Elfi Rumengan Dkn. Sabrilin Daud
P6 (Warta Jemaat) Dkn. Loisie S. Roring Dkn. Thomson Simangunsong
P7 (Penerima Tamu) Dkn. Fernando R. Lolowang Dkn. Sabrilin Daud
P8 (Penerima Tamu) Dkn. Loren Lalok Dkn. Juani Jating
Organis Bpk. dr. PH Siregar Sdr. Ricky Ra’u
Kantoria KMG Pelkat PKB
Kesaksian Pujian - -
Operator Sound Sistem Sdr. Ferri Sdr. Ferri
Operator Multimedia
B. Jadwal Pelayan Ibadah Hari Minggu XVIII Sesudah Pentakosta
Minggu , 01 Oktober 2023
Waktu IBADAH PAGI : Pk. 09.30 Wita IBADAH SORE : Pk. 18.00 Wita
Pelayan Firman Pnt. Risman Tamba Pnt. Ollvy D.Mandagie
P1 (Doa konsistori) Pnt. Pollymaart Sijabat Pnt. Yonathan Harefa
P2 (Ajakan Beribadah, Pnt. Since Marthina Malohing Pnt. Magdalena Idda
Pengakuan Dosa) Kusumaningsih
P3 (Membaca Alkitab) Pnt. Ipai Lawai Pnt. Yonathan Pudehokang
P4 (Ajakan Persembahan & Doa Dkn. Sabrilin Daud Dkn. Christoper Very Semuil
Syukur) Wenas
P5 (Persembahan) Dkn. Thomson Simangungsong Dkn. Marthianus Markus
P6 (Warta Jemaat) Dkn. Elfi Rumengan Dkn. Loisie Siane Roring
P7 (Penerima Tamu) Pnt. Hendrik W. Rumengan Pnt. Keristopel Rau
P8 (Penerima Tamu) Dkn. Juani Jating Dkn. Fernando R. Lolowang
Organis Bpk. Dkn. Berlyanto Palabuan Sdr. Ferri Ferdian
Kantoria Pelkat PT Pelkat GP
Kesaksian Pujian - -
Operator Sound Sistem Sdr. Ferri Sdr. Ferri
Operator Multimedia
4
C. Jadwal Pelayan Ibadah Hari Minggu XIX Sesudah Pentakosta
HARI PEKABARAN INJIL INDONESIA (HPII) & HARI PERJAMUAN KUDUS se-DUNIA (HPKD)
Minggu , 08 Oktober 2023
Waktu IBADAH PAGI : Pk. 09.30 Wita IBADAH SORE : Pk. 18.00 Wita
Pelayan Firman Pdt. Jeff Fenech Latuheru, S.Th Pdt. Jeff Fenech Latuheru, S.Th
P1 (Doa konsistori) Pnt. Keristopel Ra’u Pnt. Siska Selfi mawuntu
P2 (Ajakan Beribadah, Pnt. Hendrik W. Rumengan Pnt. Pollymart Sijabat
Pengakuan Dosa)
P3 (Membaca Alkitab) Pnt. Rachel Zandra Singal Pnt. Yonathan Pudehokang
P4 (Ajakan Persembahan & Doa Dkn. Berlyanto L. Palabuan Dkn. Jendry F. Pongajow
Syukur)
P5 (Persembahan) Dkn. Eliezer Silvanus Laing Dkn. Sabrilin Daud
P6 (Warta Jemaat) Dkn. Marthianus Markus Dkn. Frangky Pelupessy
P7 (Penerima Tamu) Dkn. Loisie Siane Roring Dkn. Elfi Rumengan
P8 (Penerima Tamu) Dkn. Loren Lalok Dkn. Thomson Simangungsong
Organis Ibu dr. Yuli Christarina Bpk. Edy Lawasi
Kantoria Pelkat PKP Pelkat PKB
Kesaksian Pujian - -
Operator Sound Sistem Sdr. Ferri Sdr. Ferri
Operator Multimedia
D. JADWAL PELAYAN IBADAH HARI MINGGU DI POS PELAYANAN & KESAKSIAN
Hari/ Tanggal Ibadah Hari Minggu XVII Sesudah Ibadah Hari Minggu XVIII Sesudah
Pentakosta Pentakosta
Tempat 25 September 2023 01 Oktober 2023
Efrat Sajau MJ setempat MJ setempat
Sumber Kasih Tanjung Agung MJ setempat MJ setempat
Tiberias Selimau Pnt. Yonathan Harefa Pnt. Awan Lerang
Lembah Silo Gunung Seriang Pnt. Talan Anye Pdt. Jeff F. Latuheru
Kanaan Pejalin Pdt. Jeff F. Latuheru Pnt. Maria Bului
Anugerah Sekang Pdt. Jeff F. Latuheru Dkn. Jumi Rianti
Sinar Kasih Mara Satu Pnt. Betty Ding Pdt. Yohan M. Sulla
Ekklesia Long Sam Pnt. Surang Ipin MJ setempat
Pengharapan Lg.Tungu Pdt. Yohan M. Sulla MJ setempat
Hosiana Muara Pangean Pnt. Ferdina Jalung Pdt. Timotius E. Lalala
Immanuel Long Buang Pdt. Timotius E. Lalala MJ setempat
Marturia Sungai Uma &
MJ setempat MJ setempat
Pimping
Anugerah Penabur Karang
MJ setempat MJ setempat
Agung
5
E. PERSIAPAN PELAYANAN
PERSIAPAN HARI/TANGGAL/WAKTU TEMPAT PEMIMPIN
Selasa , 26 September 2023 Pnt. Magdalena Idda
PELKAT PA Konsistori
Pukul 17.00 Wita K
Kamis, 28 September 2023 Pnt. Since M.
PELKAT PT Konsistori
Pukul 17.00 Wita Malohing
PRESBITER (Organis
Jumat, 29 September 2023
& Kantoria), IBADAH Gedung Gereja Pnt. Keristopel Ra’u
Pukul 19.00 Wita
KELUARGA & PELKAT
F. IBADAH HARI MINGGU PELAYANAN ANAK (IHMPA)
Hari/ Tanggal Pukul Tempat Pelayan Firman
Minggu, 24
September 07.15 Wita Gedung Gereja Kk Layan
2023
G. IBADAH HARI MINGGU PERSEKUTUAN TERUNA (IHMPT)
Hari/ Tanggal Pukul Tempat Pelayan Firman Liturgos
Minggu, 24 07.15 – 08. 30 Wita Pastori
KK Layan Adik Layan
September 2023 (Tepat Waktu) Lantai 2
H. IBADAH PELKAT GERAKAN PEMUDA (GP)
Hari/ Pelayan Pendukung Pemain
Pukul Tempat Alamat Liturgos Kolektan
Tanggal Firman Doa Syafaat Musik
GPIB
Sdr. Ricky
Sabtu, 30 19.30 Wita Maranat Pnt. Since Sdr.
Jln. D.I Ra’u & Sdr. Sdr.
Septemb (Tepat ha M. Jekson Sdr. Ferri
Panjaitan Adrian Noldi
er 2023 Waktu) Tanjung Malohing Robert
Harefa
Selor
I. IBADAH PELKAT PERSEKUTUAN KAUM PEREMPUAN (PKP)
Hari/ Pelayan Pendukung Doa
Pukul Tempat Alamat Liturgos
Tanggal Firman Syafaat
16.00
Sabtu, 30 Ibu
Wita Dkn. Sabrilin Ibu Rully C. Ibu Berlin
September Septiana Jln. Langsat
(Tepat Daud Carolina Palabuan
2023 Singal
Waktu)
J. JADWAL IBADAH HARI MINGGU (IHM) & IBADAH KELUARGA
Majelis Jemaat GPIB “Maranatha” Tanjung Selor menyampaikan beberapa hal yang perlu
mendapat perhatian yaitu:
1. Pelaksanaan Ibadah Hari Minggu dilaksanakan 2x jam ibadah secara tatap muka yaitu
pada pukul 09.30 Wita dan 18.00 Wita dengan tetap mematuhi Protokol Kesehatan.
2. Bagi Warga Jemaat khususnya Anggota Pelayanan Kategorial Persekutuan Kaum
Lanjut Usia (PKLU) jika dalam keadaan sehat, dipersilahkan beribadah di Gereja.

6
3. Dalam tahun 2023 ini Ibadah Keluarga (IK) dilaksanakan di rumah Keluarga-keluarga
dalam Jemaat dalam 3 (Tiga) Sektor Pelayanan begitu pula dengan Ibadah Pelkat GP,
PKP, PKB dan PKLU. Mohon perhatian seluruh Jemaat.
4. Dalam Ibadah Keluarga dan Ibadah-ibadah Pelkat dimohon, agar Keluarga yang
ketempatan dapat menuliskan pokok-pokok doa yang akan didoakan dalam Doa
Syafaat untuk diberikan kepada Pelayan Firman. Terima kasih untuk kerja samanya.
K. IBADAH KELUARGA GABUNGAN SEKTOR GUNUNG SINAI, BUKIT ZAITUN & DANAU
GALILEA
Pelayan Pendukung
Hari/ Tanggal Pukul Tempat Liturgos Organis
Firman Doa Syafaat
Rabu, 27 19.00 Wita Pnt. Pnt. Hendrik
Dkn. Loisie S.
September20 (Tepat GEREJA Yonathan W. Sdr. Ferri
Roring
23 Waktu) Pudehokang Rumengan

Diharapkan masing-masing Keluarga dengan sukacita dapat membawa snack untuk jamuan kasih
bersama di Gereja. Terima kasih, Tuhan Yesus Memberkati.

L. SAKRAMEN PERJAMUAN KUDUS


Dalam Ibadah Hari Minggu, 08 Oktober 2023 akan dilaksanakan Sakramen Perjamuan Kudus
dalam rangka Hari Perjamuan Kudus se-Dunia (HPKD) dan Hari Pekbaran Injil Indonesia (HPII)
pada 2 (dua) Jam Ibadah Pukul 09.30 Wita dan Pukul 18.00 Wita. Bagi Warga Sidi Jemaat
dimohon mempersiapkan diri dan bagi Warga Sidi Jemaat yang membutuhkan Pelayanan
Sakramen Kudus di rumah atau di Rumah Sakit SEGERA menghubungi Koordinator Sektor di
wilayah masing-masing. Terima Kasih. Presbiter yang mempersiapkan Roti dan anggur pada
hari sabtu, 07 Oktober 2023 Pukul 09.00 Wita adalah :
1. Dkn. Elfi Rumengan
2. Dkn. Sabrilin Daud
3. Dkn. Loisie Siane Roring

II. BIDANG PELAYANAN & KESAKSIAN


A. POKOK-POKOK DOA SYAFAAT
1. Bangsa dan Negara, Stabilitas keamanan Negara, TNI-POLRI dan para Pemimpin khususnya yang ada di
Provinsi KALIMANTAN UTARA dan Kabupaten BULUNGAN;
2. Bencana alam, Banjir di berbagai tempat, Gempa bumi, kesulitan ekonomi dan berbagai penderitaan
yang dialami;
3. Bagi Gereja-gereja yang ada di muka bumi, secara khusus dalam lingkup Gereja Protestan di Indonesia
bagian Barat, Fungsionaris Majelis Sinode GPIB XXI dan Badan Pelaksana MUPEL KALTARA BERKAT
serta Jemaat-Jemaat GPIB yang ada di kota, di desa dan di Pos-pos Pelkes;

7
4. Persekutuan, Pelayanan dan Kesaksian Jemaat GPIB Maranatha Tanjung Selor di 3 (tiga) Sektor
Pelayanan dan 13 (tiga belas) Pos Pelayanan dan Kesaksian yang tersebar di Kabupaten Bulungan,
secara khusus untuk pergumulan Pos Pelkes “Lembah Silo” Gunung Seriang;
5. Presbiter, Pengurus ke-6 Pelkat, Pengurus Komisi, Fungsionaris PHMJ, BPPJ, Koordinator
Sektor/Korsek, Pegawai Kantor Gereja;
6. Program Kerja dan Anggaran Tahun 2023-2024;
7. Jemaat yang bersyukur atas pertambahan usia dalam minggu yang berjalan, baik pribadi dan rumah
tangga juga ucapan syukur lainnya;
8. Pekerjaan dan Kesehatan, pergumulan-pergumulan Jemaat;
9. Jemaat yang lanjut usia; Janda, Duda, Yatim Piatu juga Simpatisan dan Donatur;
10. Pendidikan dan pekerjaan anak-anak juga pertumbuhan iman di dunia yang semakin berubah dengan
berbagai tantangan dan godaannya;
11. Kesetiaan Jemaat dan Presbiter dalam beribadah dan melayani Tuhan;
12. Jemaat yang sakit di rumah maupun di RS juga yang dalam masa pemulihan.
Maranatha - Bpk. M. Purba; - Bpk. Roben Luhat; - Adik Ernest Tambunan
- Ibu Wilhelmina B. Singal - Bpk. Marthen Ipuy -Bpk.Yopi Kumarurung
- Sdr. Christoper Pudehokang
Pos Pelkes - Ibu Rosalina Mamuaya - Bapak Haholongan
Sipayung

III. BIDANG GEREJA, MASYARAKAT DAN AGAMA-AGAMA (GERMASA)

A. HIMBAUAN
Majelis Jemaat GPIB Jemaat “Maranatha” Tanjung Selor menghimbau :
1.Mari mendukung Gerakan GEREJA yang BEBAS ASAP ROKOK, MIRAS dan NARKOBA khususnya di
lingkungan Gereja.
2. Mari mensukseskan GERAKAN CINTA BUMI dengan MENGURANGI SAMPAH PLASTIK baik di lingkungan
Gereja maupun lingkungan tempat beraktivitas Warga Jemaat.

IV. BIDANG PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA INSANI –


PENINGKATAN PERAN KELUARGA (PPSDI-PPK)

A. IBADAH PADANG PELKAT PKP


Merujuk program PELKAT PKP 2023-2024 yaitu Kegiatan Ibadah Padang Pelkat PKP yang akan
dilaksanakan pada hari Hari Kamis,28 September 2023,di Pantai Nero Tanah Kuning, maka
disampaikan kegiatan-kegiatan yang akan dilaksanakan sbb :
1. Kegiatan dilaksanakan pada hari Kamis, 28 September 2023
2. Waktu dan persiapan keberangkatan pukul 05.00 wita di halaman gereja
3. Transportasi alternatif 1 sewa Bus dan alternatif 2 yang memiliki kendaraan Pribadi bisa
mengakomodir anggota PKP lainnya (BBM disediakan oleh Pengurus)

8
4. Materi Kegiatan (Ibadah,Senam bersama dan perlombaan)
5. Konsumsi dan kebutuhan lainnya dibawa masing-masing oleh Peserta Pelkat PKP dan
Pengurus hanya menyediakan air mineral.
6. Peserta dipersilahkan mengisi list keikutsertaan yg telah dishare di whatshapp grup PKP
sampai dengan tanggal 18 September 2023
7. Peserta yang di akomodir adalah peserta yang mengisi list keikutsertaan.
Demikian penyampaian kegiatan Ibadah padang dimaksud.

V. BIDANG PEMBANGUNAN EKONOMI GEREJA


A. AMPLOP PERSEPULUHAN, AMPLOP HARI BESAR GEREJAWI (HBG), AMPLOP SYUKUR DAN AMPLOP
PEMBANGUNAN
Disampaikan kepada seluruh Jemaat, baik Simpatisan juga Donatur bahwa Majelis Jemaat telah menyediakan Amplop
Persepuluhan, Amplop Hari Besar Gerejawi (HBG), Amplop Syukur dan Amplop Pembangunan di meja pintu masuk
Gereja. Dan sebulan sekali akan didistribusikan ke Jemaat yang kemudian dapat diberikan pada saat Ibadah Hari
MInggu, atau dapat diserahkan ke kantor Gereja pada setiap hari kerja, hari Selasa s/d Sabtu pukul 08.30 – 16.30
Wita atau dapat juga ditransfer ke Rekening Gereja. Terima kasih atas perhatian dan dukungannya dalam menopang
pekerjaan dan pelayananNya. Tuhan Yesus memberkati.

B. PENGGALANGAN DANA UNTUK MENOPANG JEMAAT GPIB BETLEHEM MALINAU YANG TERDAMPAK
BANJIR
Disampaikan kepada Jemaat bahwa kantong Pita Khusus Ibadah Hari Minggu Pagi 24 September 2023
untuk menopang Jemaat GPIB Betlehem Malinau yang terdampak banjir. Terima kasih atas perhatian dan
dukungannya. Tuhan Yesus memberkati Pekerjaan dan Hidup Keluarga bapak/ibu/saudara.

C. KOLEKTE KHUSUS DIES NATALIS KE-89 SEKOLAH TINGGI FILSAFAT TEOLOGI


Berdasarkan surat dari Majelis Sinode Nomor : 4635/VIII-23/MS.XXI Perihal Dies Natalis ke-89 STFT
Jakarta. Didalamnya dimintakan agar Gereja-Gereja pendukung (GPIB) ikut menunjang upaya-upaya
pengembangan pendidikan Teologi melalui STFT Jakarta. Bersama ini kami mengharapkan dukungan
Jemaat melalui kantong Pita Khusus Ibadah Hari Minggu Sore 24 September 2023. Terima kasih atas
perhatian dan dukungannya. Tuhan Yesus memberkati Pekerjaan dan Hidup Keluarga bapak/ibu/saudara.

VI.BIDANG INFORMASI, ORGANISASI DAN KOMUNIKASI (INFORKOM); PENELITIAN DAN


PENGEMBANGAN (LITBANG)

A. ATTESTASI MASUK
Telah mendaftarkan diri menjadi Warga Jemaat GPIB “Maranatha”Tanjung Selor Keluarga
Bpk. Dana Stiadi Nikodimus dengan anggota keluarga Ibu Sasmitha Ramang (Istri), Maureen Febe Dana
Nikodimus (Anak) dan Queen Jannice Dana Nikodimus (Anak) berasal dari GPIB Jemaat Immanuel Tarakan
dan saat ini berdomisili di Jalan Manggis Sektor Bukit Zaitun, Majelis Jemaat GPIB “Maranatha” Tanjung
Selor mengucapkan selamat datang dan selamat bersekutu di Jemaat GPIB Maranatha Tanjung Selor.

B. JADWAL IBADAH KELUARGA DAN PELKAT

9
Disampaikan kepada Jemaat bahwa Jadwal Ibadah Keluarga Sektor Gunung Sinai, Bukit Zaitun, Danau
Galilea dan Pelkat telah ada dan dapat di ambil di meja depan pintu gereja. Terima kasih.

C. Syarat-Syarat Pemberkatan Perkawinan


1. Wajib mengikuti Katekisasi Pra Perkawinan (3 bulan)
2. Kelengkapan Administrasi :
-Foto copy Surat Baptis+Surat Sidi masing-masing 1 lembar
-Foto copy Akte Kelahiran masing-masing 1 lembar
-Foto copy Kartu Tanda Penduduk masing-masing 1 lembar
-Foto copy Kartu Keluarga (KK) kedua calon mempelai
-Pas photo masing-masing kedua calon mempelai ukuran 3x4 berwarna 2 lembar
-Pas photo gandeng kedua calon mempelai ukuran 3x4 berwarna 3 lembar
3. By.Administrasi (Alkitab+Surat Pemberkatan Perkawinan)sebesar =Rp.400.000,- ALKITAB

D. TERJEMAHAN BARU 2 (TB-2)


Dalam rangka Syukur atas perjalanan pelayanan bersama ditengah gereja-Nya dan pelaksanaan program
kerja di bidang teologi dan Persidangan Gerejawi terkait sosialisasi Alkitab Terjemahan Baru 2 (TB-2),
maka diadakan Kerjasama dengan pihak LAI.
Untuk itu Majelis Sinode GPIB telah melakukan Kerjasama pengadaanAlkitab TB-2 tersebut dengan logo
GPIB dan HUT ke-75 tahun GPIB secara khusus. Alkitab TB-2 dapat diperoleh melalui Biro Penerbitan GPIB
(tersedia Alkitab untuk umum dan Perkawinan) dengan spesifikasi sbb :
1. Ukuran : 13,5 x 21 cm/ Huruf lebih besar dari ukuran standar
2. Kertas : bible paper 28 gsm
3. Cover : Imitasi dengan logo + Resleting
Hot Print warna silver
4. Warna : Hitam, biru, Maroon dan coklat
5. Harga : Rp. 260.000,- (Dua Ratus Enam Puluh Ribu Rupiah)
Demikian informasi yang dapat disampaikan, terima kasih.
E. AKSI LIMA RIBU
Sesuai dengan Program Kerja dan Anggaran Majelis Jemaat GPIB “Maranatha” Tanjung Selor Tahun 2023-
2024 maka akan dilaksanakan AKSI LIMA RIBU RUPIAH untuk pelaksanaan Program dalam tahun
pelayanan yang berjalan sebagai bagian dari Proyek Bidang PEMBANGUAN EKONOMI GEREJA (PEG),
dimohon partisipasi dan dukungan dari seluruh Jemaat, Simpatisan dan Donatur. Terima kasih, Tuhan
Yesus memberkati hidup, kerja dan usaha kita semua.
F. KARTU IURAN DIAKONIA DUKA
Sebagai wujud kepedulian Jemaat bagi Keluarga yang berduka dan bentuk dukungan serta perhatian kita,
maka dalam kebersamaan kita akan melaksanakan Program Kerja dan Anggaran (PKA) 2023-2024 untuk
Bidang PELAYANAN DAN KESAKSIAN (PELKES) di tengah Jemaat GPIB “Maranatha” Tanjung Selor
dimohon Jemaat dengan sukacita memberikan sebesar Rp. 10.000 setiap bulan Per-Keluarga, yang
dimulai dari bulan April 2023 hingga Maret 2024. Secara teknis dapat dilakukan dalam koordinasi dengan
para Dkn, Pnt dalam tanggung jawab untuk 10 - 18 Kepala Keluarga. Demikian untuk menjadi perhatian
kita semua, terima kasih untuk setiap dukungannya.

10
G. DAFTAR PRESBITER MASA TUGAS 2022 -2027 YANG BERTANGGUNG JAWAB DI SEKTOR PELAYANAN GUNUNG
SINAI, BUKIT ZAITUN DAN DANAU GALILEA 2 ORANG PRESBITER (1 orang Diaken & 1 orang Penatua) melayani 10
– 18 KEPALA KELUARGA.
SEKTOR PELAYANAN GUNUNG SINAI
PRESBITER YANG BERTANGGUNG KELUARGA YANG DILAYANI
No.
JAWAB
1. KEL. DIAKEN MARTHIANUS MARCUS
2. KEL. PENATUA KERISTOPEL RA’U
3. KEL. HERY KUSRIANTO
4. KEL. JERRY NOLDY
5. KEL. HALIM
6. KEL. IBU RUT RUMAWATINE
1. DIAKEN MARTHIANUS MARCUS
1 7. KEL. FRANS PHILIPPUS
2. PENATUA KERISTOPEL RAÚ
8. KEL. HENLY WAGEY
9. KEL. RICHARD RUMASOAL
10. KEL. IBU ADELEIDA LUMENTUT
11. KEL. IBU CECILIA RORING
12. KEL. CHRISTIVAN GUMALANG
13. KEL. IBU NORMASEVA SULANG
1. KEL. JOTAM LILING SALLATA – DIAKEN LOISIE SIANE RORING
2. KEL. DONNY CHRISTIAN PHILIPPUS – PENATUA MAGDALENNA
IDDA KUSUMANINGSIH
3. DIAKEN LOISIE SIANE RORING
3. KEL. IBU HAPPY TUYUNG
2 4. PENATUA MAGDALENNA IDDA
4. KEL. ARDIANSYAH
KUSUMANINGSIH
5. KEL. FREDY WOLLAH
6. KEL. LUKMAN NURHAKIM – PENDETA MEITY GRACE TIMOMOR
7. Sdri. AYU SUHERTY
1. KEL. DIAKEN CHRISTOPHER VERI SEMUIL WENAS
2. KEL. PENATUA YONATHAN PUDEHOKANG
3. Bpk. MOTTO PUDEHOKANG
4. KEL. HEIN CHRISTIAN RORONG
5. DIAKEN CHRISTOPHER VERI SEMUIL
5. KEL. BUDIMAN SIBURIAN
WENAS
3 6. KEL. ROYAN SIBURIAN
6. PENATUA YONATHAN
7. Bpk. SIMON PETRUS
PUDEHOKANG
8. KEL. CHRISTIAN RANDA LAYUK
9. KEL. Dr. GALLARAN MATU
10. KEL. Dr. P.H. SIREGAR
11. KEL. MODY KALIGIS
1. KEL. DIAKEN LOREN LALOK
2. KEL. APOSTO LEWIRA – PENATUA RACHEL ZANDRA SINGAL
3. KEL. PENATUA YONATHAN HAREFA
4. KEL. IBU LOUISA WURLIANTY
5. KEL. YOTHAM FRAID
7. DIAKEN LOREN LALOK
6. KEL. ROY RUSPANA
4 8. PENATUA RACHEL ZANDRA SINGAL
7. KEL. SIMSON SAHABIR
9. PENATUA YONATHAN HAREFA
8. KEL. GORES PHILIPPUS
9. KEL. TIMBUL SIBARANI
10. KEL. AGUSTINA LENJAU
11. KEL. DANIEL LINGAU
12. KEL. IBU NELLY MAUKAR
1. KEL. DIAKEN FERNANDO RICO LOLOWANG
10. DIAKEN FERNANDO RICO
2. KEL. BUDIYANTO KURNIAWAN – PENATUA SISKA SELFI MAWUNTU
LOLOWANG
3. KEL. RANOM
5 4. KEL. MARTHEN PALABUAN
11. PENATUA SISKA SELFI MAWUNTU
5. KEL. IBU NOMI IGAU
6. KEL. SETH AGUSTINUS TANGGULUNGAN
7. KEL. MARKUS KERU

11
8. KEL. IBU CHRISTIA APRIANUS
9. KEL. FRANCKY PAAT
10. KEL. IBU L. YULIANA
11. KEL. YEDITJHON LAWASI
12. KEL. RIZKY NATANAEL
13. KEL. EVONG LAWASI
14. KEL. JOHNES THOMAS
15. KEL. LADUNG BAYA
Jumlah Kepala Keluarga Sektor Gunung Sinai = 58 Keluarga
SEKTOR PELAYANAN BUKIT ZAITUN
PRESBITER YANG BERTANGGUNG KELUARGA YANG DILAYANI
No.
JAWAB
1. KEL. DIAKEN SABRILIN DAUD
2. KEL. ROBEN NGGULI H. MEHA – PENATUA IPAI LAWAI
3. KEL. MUSA ANDARIAS
4. KEL. YOSEFIN DAVID
5. KEL. NIKODEMUS UMPUNG
1. DIAKEN SABRILIN DAUD
6. KEL. DANI UMPUNG
1 2. PENATUA IPAI LAWAI
7. KEL. IBU PATIMAH ALANG
8. KEL. ABE TUMALEK
9. KEL. YUNUS BANGA
10. KEL. YAFET LENIN
11. KEL. FREDY TULAK
12. KEL. IBU LINCE LUMENTUT
1. KEL. DIAKEN ELIEZER SILVANUS LAING
2. KEL. PENATUA HENDRIK W. RUMENGAN
3. KEL. AGUSTINUS YOPI
4. KEL. MAKSI YOEL
1. DIAKEN ELIEZER
5. KEL. IBU YETTY YENNITA
SILVANUS LAING
6. KEL. BUCE MAPUASATE
2
7. KEL. RICHARD FERNANDO SITUMORANG
2. PENATUA HENDRIK
8. KEL. TIGOR EDISON SIHOMBING
WELLEM RUMENGAN
9. KEL. GIOVANI S. WARDANA
10. KEL. YOGI KUMARURUNG
11. KEL. P. O. SINGAL
12. KEL. ROBINSON LEKAWAEL
1. KEL. DIAKEN ELFIE RUMENGAN
3. DIAKEN ELFIE 2. KEL. IMAM SUWITO – PENATUA SINCE MARTHINA MALOHING
RUMENGAN 3. KEL. MANTIAMAN PURBA
4. KEL. RIKHY APRILLO WOWOR
3 4. PENATUA SINCE 5. KEL. IBU LAFANG
MARTHINA MALOHING 6. KEL. IBU LINCE MALOHING
7. KEL. AGUSTINUS PATULAK
8. KEL. IBU SEPTI KATOCHE SINGAL
9. KEL. OKTAVIANUS BANNE
1. KEL. DIAKEN THOMSON SIMANGUNSONG
2. KEL. PENATUA RISMAN TAMBA
3. KEL. ADRIANUS MATRUTY
4. KEL. HENDRO SINAGA
5. KEL. NICODEMUS TAMBUNAN
7. DIAKEN THOMSON SIMANGUNSONG
6. KEL. ROGER MARPAUNG
4
7. KEL. IBU RUTH MALOHING
8. PENATUA RISMAN TAMBA
8. KEL. DAULAT SIAHAAN
9. KEL. FANSI CHRISTIAN MAWUNTU
10. KEL. FRANS DAROMES
11. KEL. GIBSON OMPUSUNGGU
12. KEL. IBU SARAH RORING

12
1. KEL. WILLEAM – DIAKEN JUANI JATING
2. KEL. PENATUA POLLYMAART SIJABAT
3. KEL. RUDY HARYANTO
4. KEL. SULASIH
5. KEL. JHON PITEN PURBA
9.DIAKEN JUANI JATING 6. KEL. ROSALINA PARUNTU
7. KEL. ROMWELL OMPUSUNGGU
5 10.PENATUA POLLYMAART 8. KEL. AMIN HIDAYAT
SIJABAT 9. KEL. JEKSON TAROREH
10. KEL. IBU MARGARETHA MAWUNTU
11. KEL. IBU VIVI RATNANINGTYAS
12. KEL. AYUB REYDON LUMBAN TOBING
13. KEL. MAHADI SIMANGUNSONG
14. KEL. JONIARTO
15. KEL. MARKUS
Jumlah Kepala Keluarga Sektor Bukit Zaitun = 60 Keluarga
SEKTOR PELAYANAN DANAU GALILEA
PRESBITER YANG BERTANGGUNG KELUARGA YANG DILAYANI
No.
JAWAB
1. KEL. DIAKEN JENDRY F. PONGAJOW
2. KEL. DIAKEN BERLYANTO LAYUK PALABUAN
3. KEL. ABIGAIL TULAK
4. SDRI. MELISA LIMBONG
5. KEL. VICTOR BELA SENDORO HIA
6. KEL. ELYA SOLIKIN
1. DIAKEN JENDRY 7. KEL. JHONI RORING
FERDINAND PONGAJOW 8. KEL. VERA RORING
9. KEL. YUNRI PATADUNGAN
1 2. DIAKEN BERLYANTO LAYUK 10. KEL. RIZAL SITORUS
PALABUAN 11. KEL. IRWAN PATABIRAN
12. KEL. SUDIRMAN REDJO
13. KEL. FERRY LAMMA
14. KEL. MARTEN IPUI
15. KEL. S. SIMAMORA
16. KEL. MARTHINUS LISEK
17. KEL. AGUS KURNIAWAN MAMUAYA
18. KEL. DENNY RONALD
19. SDRI. MAHARDHIKA NAWANG BULAN
1. KEL. DIAKEN FRANGKY PELUPESSY
2. KEL. STEVEN WALEWANGKO – PENATUA OLLVY DORALINDA
MANDAGIE
3. KEL. MELKY THOMAS SUBANGKIT
4. KEL. IBU MAGDALENA NAINGGOLAN
5. KEL. GIOT SITINJAK
3. DIAKEN FRANGKY 6. KEL. T.D.H.TAMPUBOLON
PELUPESSY 7. KEL. A.S. DIPPOS PURBA
8. KEL. JOHANIS SAMOSIR
2 4. PENATUA OLLVY 9. KEL. LOBERTO SIBARANI
DORALINDA MANDAGIE 10. KEL. RANTO SIMBOLON
11. KEL. DIAN VICTOR PAGUARAN
12. KEL. PETH REINER HUWAE
13. KEL. KARSONO PANDIANGAN
14. KEL. YOEL TERAH OSOK
15. KEL. ROBEN LUHAT
16. KEL. DJAKA AGUSTANTA
17. KEL. RAHARJO MANGALO RIUNG
18. KEL. YOUPIE KUMARURUNG

13
19. KEL. VANNY LUKOW
20. KEL. DEKY STEFANUS
21. SDRI. LENNI PURWATI
22. KEL. WIRANATA
Jumlah Kepala Keluarga Sektor Danau Galilea = 42 Keluarga
Jumlah Kepala Keluarga 1. Sektor Gunung Sinai = 59 Keluarga
2. Sektor Bukit Zaitun = 60 Keluarga
3. Sektor Danau Galilea = 42 Keluarga
Total = 161 Keluarga
H. SABDA BINA UMAT (SBU)
Untuk membangun kehidupan spritualitas dan disiplin rohani kita, maka melalui Sabda Bina Umat Bapak,
Ibu, Saudara dan Jemaat sekalian dapat bersaat teduh dengan membaca Alkitab dan membaca renungan
dari SBU yang diterbitkan oleh Departeman Teologi GPIB. Oleh karena itu, dimohon partisipasi Jemaat
dalam mendukung pengadaan Sabda Bina Umat ditengah Jemaat dengan biaya cetak dan pengiriman
sebagai Ucapan Syukur sebesar Rp.20.000/buku. Terima kasih, Tuhan Yesus Memberkati.
I. PENYAMPAIAN PROPOSAL KEGIATAN DALAM PROGRAM KERJA DAN ANGGARAN (PKA) 2022-2023
Untuk tertibnya administrasi dan disiplin dalam Pertanggung jawaban Kegiatan yang telah dilasanakan,
maka kita perlu memperhatikan beberapa hal sebagai berikut:
1. Penyampaian Proposal Kegiatan adalah 3 (tiga) minggu sebelum pelaksanaan Kegiatan.
2. Dan 1 (satu) minggu setelah pelaksanaannya, maka Laporan Pertanggung Jawaban
sudah diserahkan kepada Pelaksana Harian Majelis Jemaat (PHMJ) GPIB “Maranatha”
Tanjung Selor. Terima kasih atas kerja samanya.
J. MORNING CALL, NIGHT CALL GPIB DAN RADIO DIGITAL GPIB
Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB) mengadakan Renungan yang ditayang setiap hari di
Kanal YouTube GPIB Indonesia dimulai pada pukul 05.00 WIB (Morning Call) dan pukul 20.00 WIB (Night
Call) dan juga Radio GPIB. Mohon Warga Jemaat dapat mengikutinya dalam membangun kehidupan
spiritual setiap hari dan pertumbuhan imannya.Tuhan Yesus memberkati.

K. INFORMASI KEHADIRAN JEMAAT DALAM KEGIATAN PELAYANAN


No JUMLAH
IBADAH TOTAL
. L P
1. Ibadah Pelkat GP, 16 September 2023 8 3 11
2. Ibadah Pelkat PKP, 16 September 2023 2 Anak - 35
3. Ibadah Pelkat Pelayanan Anak , 17 September 2023 - - 47
4. Ibadah Pelkat Persekutuan Teruna, 17 September 2023 19 20 39
5. Ibadah Hari Minggu Pagi, 17 September 2023 - - - -
6. Ibadah Hari Minggu Sore, 17 September 2023 - - - -
7. Persiapan Pelayanan PA, 19 September 2023 - 5 5
8. Persiapan Pelayanan PT, 21 September 2023
8. Ibadah Keluarga Sektor Gunung Sinai, 20 September 2023 Anak
9. Ibadah Keluarga Sektor Bukit Zaitun, 20 September 2023 6 Anak 13 21 40
10. Ibadah Keluarga Sektor Danau Galilea, 20 September 2023 Anak
11. Persiapan Presbiter, 22 September 2023

14
L. ULANG TAHUN KELAHIRAN & PERKAWINAN
Majelis Jemaat GPIB “MARANATHA” Tanjung Selor mengucapkan :
Selamat Ulang Tahun bagi anggota Jemaat yang berulang tahun KELAHIRAN pada :
Tgl. 24 September 2023 s/d 30 September 2023
NAMA SEK.PEL Tanggal NAMA SEK.PEL Tanggal

Sdri. Satya Eka Putri Danau Galilea 24 Sept’ Ibu Happy Tuyung Gunung Sinai 30 Sept’
Bpk. Yopi Kumarurung Danau Galilea 24 Sept’ Adik Vhylothra K. F. Bukit Zaitun 30 Sept’
Sdr. kevin E. William Bukit Zaitun 26 Sept’ Siburian
Bpk. Hendro Sinaga Bukit Zaitun 26 sept’ Ibu Pnt. Ipai Lawai Bukit Zaitun 30 Sept’
Adik Jordy Parrangan Tulak Danau Galilea 27 Sept’
Bpk. Giot Sitinjak Danau Galilea 28 Sept’
Selamat Ulang Tahun bagi anggota Jemaat yang berulang tahun PERKAWINAN pada :
Tgl. 24 September 2023 s/d 30 September 2023

“Dengan panjang umur akan Kukenyangkan dia dan akan Kuperlihatkan kepadanya
keselamatan daripada-Ku.”( Mazmur 91 : 16)
Catatan : Apabila ada kesalahan pada tanggal dan bulan HUT Kelahiran/Perkawinan atau nama belum tertera,
mohon diinformasikan ke Kantor Majelis Jemaat (Ibu Emy Wollah No. HP : 081347572580 dan Sdr. Ferri Ferdian
No. HP :0852-4643-8596 )

M. Daftar No.Telpon Pendeta, PHMJ Periode 2022-2025 , Koordinator Sektor (Korsek) Gunung Sinai, Sektor
Bukit Zaitun dan Sektor Danau Galilea serta Pegawai GPIB “Maranatha” Tanjung Selor

Pdt. Meity Grace Nurhakim-Timomor (KMJ) Bidang Teologi dan Persidangan 0822-7933-9235
Gerejawi
Penatua Keristopel Raú (Ketua I) Bidang Pelayanan dan Kesaksian 0812-5864-0101
Penatua Risman Tamba (Ketua II) Bidang GERMASA 0813-5009-0076
Penatua Since Marthina Malohing (Ketua III) Bidang PPSDI-PPK 0812-6262-2588
Diaken Thomson Simangunsong (Ketua IV) Bidang PEG 0813-4625-0272
Diaken Loren Lalok Bidang INFORKOM LITBANG 0813-4969-8854
Penatua Ipai Lawai (Sekretaris) Administrasi 0822-5055-3441
Diaken Sabrilin Daud (Sekretaris I) Administrasi 0813-4735-6484
Penatua Hendrik Wellem Rumengan (Sekretaris II) Administrasi 0852-4608-6045
Penatua Siska Selfi Mawuntu (Bendahara) Bendahara 0813-5028-1971

Pdt. Jeff Fenech Latuheru, S. Th Pos Pelkes Lembah Silo-Gunung 0813-5537-8092


Seriang, Pos Pelkes Kanaan, Pejalin
dan Pos Pelkes Anugerah, Sekang
Pdt. Yohan Monce Sulla, S.Th Pos Pelkes Sinar Kasih, Mara Satu, 0852-3792-1702
Pos Pelkes Ekklesia, Long Sam dan
Pos Pelkes Pengharapan, Long
Tungu.

15
Pdt. Timotius Eduard Lalala, S.Si-Teol Pos Pelkes Hosiana, Muara Pangean 0813-5022-8400
dan Pos Pelkes Immanuel, Long 0822-5569-1124
Buang
Pos Pelkes Marturia, Sungai Uma
dan Pos Pelkes Anugerah Penabur,
Karang Agung
Pos Pelkes Efrat, Sajau dan Pos
Pelkes Sumber Kasih, Tanjung
Agung

Pnt. Magdalena Idda Kusumaningsih Koordinator Sektor Gunung Sinai 0821-3703-8911


Dkn. Loisie Siane Roring Sekretaris 0853-1919-1818
Dkn. Marthianaus Marcus Bendahara 0812-5504-4704
Dkn. Eliezer Silvanus Laing Koordinator Sektor Bukit Zaitun 0812-5319-174
Dkn. Juani Jating Sekretaris 0813-4701-8181
Dkn. Sabrilin Daut Bendahara 08134735-6484
Pnt. Ollvy Doralinda Mandagie Koordinator Sektor Danau Galilea 0821-5342-1664
Dkn. Frangky Pelupessy Sekretaris 0812-5063-0550
Dkn. Jendry Ferdinand Pongajow Bendahara 0812-5357-9988
Ibu Emy Oknibery (Pegawai Kantor) Bagian Keuangan 0813-4757-2580
Sdr. Ferri Ferdian (Pegawai Kantor) Tata Usaha - WA 0852-4643-8596
- Tlp. 085174406066
Sdr. Alex Alfian (Pegawai Kantor) Koster 0822-5886-4346
Kami sampaikan bahwa Informasi melalui Warta Jemaat dapat disampaikan ke Kantor Gereja selambat-
lambatnya pada hari Sabtu pukul 12.00 Wita. Mohon perhatian kita semua.
Demikianlah Warta Jemaat GPIB “Maranatha” Tanjung Selor, di hari ini,
kami rindu kita bertemu kembali dalam Ibadah yang akan datang.
“SELAMAT HARI MINGGU “
Tuhan Yesus memberkati.
Tanjung Selor, 23 September 2023
Pelaksana Harian Majelis Jemaat
GPIB “Maranatha” Tanjung Selor
Pnt. Keristopel Ra’u Pnt. Ipai Lawai
Ketua I Sekretaris

16
17
18
19
Ucapan Terima Kasih
Majelis Jemaat GPIB “Maranatha” Tanjung Selor mengucapkan terima kasih
atas partisipasi Jemaat, Donatur dan Simpatisan yang telah memberikan
persembahan baik melalui Persembahan Khusus, Pengucapan Syukur dan
Persepuluhan
guna menunjang Pelayanan dan Kesaksian Gereja.
Yesus Kristus Kepala Gereja memberkati persembahan dan dukungan semua
Jemaat.

Catatan : Apabila ada kesalahan pada laporan keuangan ini atau terdapat persembahan
belum tercatat jumlah atau nama tidak sesuai/tidak tertera, mohon diinformasikan ke
Bendahara Jemaat (Pnt. Siska Selfi Mawuntu HP : 0813-5028-1971 atau Kantor Majelis
Jemaat (Ibu Emy Wollah HP : 081347572580)
Tanjung Selor, 23 September 2023
Pelaksana Harian Majelis Jemaat
GPIB “Maranatha” Tanjung Selor

Dkn. Thomson Simangunsong Pnt. Siska Selfi Mawuntu


Ketua IV Bendahara

NO. REKENING
GPIB JEMAAT MARANATHA TANJUNG SELOR
BRI Tanjung Selor Kota : 3438-01-026416-53-0

20

Anda mungkin juga menyukai