Anda di halaman 1dari 2

“Drama Kelahiran Tuhan Yesus Kristus”

(Scane 1)
Hiduplah seorang gadis yang amat bersahaja, yang hidupnya penuh dengan pengabdian dan
sangat suci hatinya, jiwanya, dan raganya dipersembahkan hanya kepada Tuhan. Gadis itu
bernama Maria.

Maria telah bertunangan dengan yusuf dari keluarga daud.

(Scane 2)
Dalam bulan yang ke-6, Allah menyuruh malaikat Gabriel untuk menyampaikan kabar
gembira kepada Maria, ketika itu malaikat masuk kerumah maria lalu ia berkata:
Malaikat : “Salam engkau yang dikaruniai, Tuhan menyertai engkau!”
Maria terkejut mendengar perkataan itu lalu bertanyalah ia didalam hatinya:
Maria : “Apakah arti salam itu?”
Kata malaikat itu kepadanya :
Malaikat : “Jangan takut hai maria, sebab engkau beroleh kasih dihadapan Tuhan.
Sesungguhnya engkau akan mengandung dan melahirkan seorang putra,
hendaklah engkau menamai dia Yesus. Ia akan menjadi besar dan akan disebut
anak allah yang maha tinggi, dan akan menjdi Raja yang kerajaannya tidak akan
berkesudahan”
Kata maria kepada Malaikat itu:
Maria : “Aku ini hamba Tuhan, terjadilah padaku menurut khendak Tuhan”

(Scane 3)
Pada waktu itu kaisar agustus mengeluarkan suatu perintah untuk mendaftarkan semua orang
diseluruh negri Yehuda.
Maka pergilah semua orang untuk mendaftarkan diri masing-masing di kota sendiri, demikian
juga yusuf dan maria yang tidak ketingalan pergi untuk mendaftarkan diri.
Ketika mereka disana, tibalah maria bagi maria untuk melahirkan. Dan Yusuf mencari
penginapan kesana-kemari.
Lalu pergilah mereka ke penjaga penginapan pertama dan ternyata penuh... maka pergilah
mereka ke penginapan kedua.
Dan di penginapan kedua pun ternyata juga penuh, lalu akhirnya mereka memutuskan
mencari penginapan lagi, dan mereka menuju penginapan ketiga dan ternyata disana ia juga
tidak mendapatkan tempat, dan yang ada hanyalah kandang domba. Akhirnya pergilah
mereka ke kandang domba tersebut. Dikandang itulah Maria melahirkan putranya.

(Scane 4)
Diadaerah itu terdapat gembala-gembala yang tinggal dipadang sedang menjaga sekawanan
domba-domba. Tiba-tiba ada sinar yang menyilaukan lalu turunlah malaikat, lalu kata
malaikat itu :
“Jangan takut sebab aku memberitakan kepadamu suatu kesukaan untuk seluruh dunia, hari
ini telah lahir bagimu seorang juruselamat, yaitu Kristus Tuhan”

(Scane 5)
Datanglah tiga raja dari timur melihat bintang dilangit, ketiga raja itu mau mencari kemana
bintang itu berhenti. Lalu berkatalah salah seorang dari mereka :
“Hai lihat! bintang itu kearah sana mari kita mengikutinya”
Lalu mereka pun mengikuti kemana arah bintang itu akan berhenti.
tibalah mereka ditempat
Saat mereka telah tiba dikandang domba, maka sujudlah mereka menyembah yesus dan
memberikan pers

Anda mungkin juga menyukai