Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN PASAMAN BARAT

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS SUKAMENANTI
Jl. Buya lubuak Landua Padang Tujuh Telp/Fax (0753)65401

KEPUTUSAN
KEPALA UPT PUSKESMAS SUKAMENANTI
Nomor : /SK.III.7/AKRED/SKM/I/2016

TENTANG
PENDIDIKAN DAN PENYULUHAN PASIEN DI PUSKESMAS SUKAMENANTI
TAHUN 2016

KEPALA UPT PUSKESMAS SUKAMENANTI,

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan pengetahuan pasien tentang pentingnya


kesehatan maka perlu dilakukan komunikasi, informasi, dan edukasi
kepada pasien;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a, perlu menetapkan
Keputusan Kepala UPT Puskesmas Sukamenanti tentang Pendidikan dan
Penyuluhan Pasien.

Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009, tentang


Kesehatan;
2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
128/Men.Kes/SK/II/ 2004 tentang Kebijakan Dasar Puskesmas;
3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
1457/MENKES/SK/X/2003 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan di Kabupaten/Kota.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS SUKAMENANTI


TENTANG PENDIDIKAN DAN PENYULUHAN PASIEN;

Kesatu : Setiap petugas kesehatan melakukan komunikasi, informasi, dan edukasi,


kepada setiap pasien yang diberikan pelayanan kesehatan.

Kedua : Mewajibkan petugas pemberi layanan klinis maupun staf UPT Puskesmas
Sukamenanti untuk menyampaikan Pendidikan dan Penyuluhan Pasien.

Ketiga : Surat keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan. Apabila dikemudian
hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan surat keputusan ini, akan
ditinjau dan diadakan perubahan selanjutnya.
Ditetapkan di : Padang Tujuh
Pada tanggal : 2 Januari 2016

Kepala UPT Puskesmas


Sukamenanti

SYAFRIANTO

Anda mungkin juga menyukai