Anda di halaman 1dari 3

Bidang Keahlian : Teknologi Manufaktur dan Rekayasa

Program Keahlian : Teknik Elektro.


Mata Pelajaran : Konsentrasi Keahlian elektronika Industri
Fase : F

Disusun Oleh Satrio Adji Purwito


Target Peserta Didik Siswa konsentrasi Teknik elektronika Industri
Tujuan Peserta didik mampu MEMBUAT EMBEDDED SYSTEM
Pembelajaran PROGRAMMING MIKROKONTROLER DASAR sesuai dengan
konteks pemprograman dalam 10 kali pemprograman embeded
Sarana  Peralatan pemprograman Microcontroler
 Laptop dan Proyektor
 Video tutorial
Alokasi Waktu 24 x 45 Menit
Kegiatan Pendahuluan (15 menit)
Pembelajaran • Peserta didik berdoa dan menyiapkan diri serta peralatan
yang diperlukan, termasuk melakukan kegiatan cleaning
meja kerja.
• Guru memberikan pertanyaan pemantik atau pertanyaan
kunci tentang materi yang akan dipelajari oleh siswa
Apersepsi (30 menit)
Guru memberikan apersepsi tentang materi embeded system
Programming miceocontroler dasar dan langkah langkah dalam
MEMBUAT EMBEDDED SYSTEM PROGRAMMING
MIKROKONTROLER DASAR

Guru menjelaskan tentang

Mengidentifikasi peralatan pemrograman mikrokontroler dasar


Mempersiapkan peralatan pemrograman mikrokontroler dasar
Memasang instalasi perangkat I/Odengan mikrokontroler
Membuat program mikrokontroler

Kegiatan Penutup
Guru memberikan evaluasi atas proses pekerjaan siswa
yang telah dilakukan. Selain itu, guru memberikan hal-hal
yang sudah dicapai dan yang harus ditingkatkan.
• Siswa melakukan refleksi atas proses pembelajaran praktik.
• Menutup dengan doa

Asesmen 1. Asesmen awal pembelajaran non kognitif: memberikan


pertanyaan kepada siswa tentang Aktivitas peserta didik
selama belajar di rumah ini, alat otomatis disekitar kita atau
dalam rumah tangga.
2. Asesmen Formatif: memantau perkembangan siswa dalam
pelaksanaan kegiatan dlam MEMBUAT EMBEDDED SYSTEM
PROGRAMMING MIKROKONTROLER DASAR dalam sebuah
work book
3. Asesmen sumatif: penilaian produk/ portofolio pada
pencapaian pekerjaan pada penyelesaian work book sepuluh
kali pemprograman embeded,
Uji MEMBUAT EMBEDDED SYSTEM PROGRAMMING
MIKROKONTROLER DASAR
Refleksi Peserta didik dan pendidik merefleksikan tentang
peristiwa ( fact ) pelaksanaan kegiatan belajar membuat
embedded system programming mikrokontroler dasar,
Perasaan siswa selama belajar pemprograman , pembelajar yang
didapat hari, tentang kendala yang dihadapi , ini dan
perubahan apa yang diinginkan dari pembelajaran hari ini .
Lampiran JOB sheet MEMBUAT EMBEDDED SYSTEM PROGRAMMING
MIKROKONTROLER DASAR

Job Seet
MEMBUAT EMBEDDED SYSTEM PROGRAMMING MIKROKONTROLER
DASAR
1. Elemen CP : Pemrograman Sistem Embedded

2. Tujuan : Siswa Mampu Membuat Embedded System


Pembelajaran Programming Mikrokontroler Dasar sesuai dengan
kontek dan kaidah system programming dalam sepuluh
kali pelaksanaan Programming Mikrokontroler Dasar
3. Ruang lingkup : Tujuan pembelajaran ini berkaitan dengan
pengetahuan dan keterampilan yang dibutuhkan dalam
membuat program yang disematkan pada mikrokontroler
yang mencakup fungsi dasar dari perangkat
mikrokontroler secara umum.
4. Acuan : SKKNI Nomor 211 Tahun 2019 / C.26EPP00.035.1

5. Proses Prosedur :

1. Mengidentifikasi peralatan pemrograman mikrokontroler dasar


Instuksi kerja
1.1. Tentukan Jenis mikrokontroler sesuai dengan bahasa pemrograman yang
digunakan.
1.2. Identifikasikan Tipe software integrated development environment sesuai
dengan jenis mikrokontroler yang digunakan.
2. Mempersiapkan peralatan pemrograman mikrokontroler dasar

2.1. Periksa Perangkat mikrokontroler kelayakan fungsinya.


2.2. Persiapkan Perangkat catu daya mikrokontroler sesuai spesifikasi.
2.3. Persiapkan Software integrated development environment pada
komputer atau laptop yang digunakan
3. Memasang instalasi perangkat I/Odengan mikrokontroler
3.1. Identifikasikan Perangkat I/O sesuai gambar kerja.
3.2. Pasang Perangkat I/O pada mikrokontroler sesuai gambar kerja
Lakukan Pengukuran pada bagian atau komponen yang diukur dengan
teknik dan prosedur sesuai dengan manual pabrikan
4. Membuat program mikrokontroler

4.1. Buat Program sesuai dengan perintah yang diberikan.

4.2. Tulis Program berdasarkan bahasa pemrograman yang sesuai, guidelines


dan best practice.
4.3. Pastikan Error pada program tidak ditemukan setelah proses compile.

6. A. Peralatan dan perlengkapan


 Peralatan
 Komputer dengan spesifikasi minimal sesuai software yang
digunakan
 Modul mikrokontroler
 Modul I/O
B. Perangkat catu daya
 Gelang antistatik
 Perlengkapan
 Datasheet mikrokontroler
 Datasheet modul I/O
7. Aspek kritis Ketelitian dan keterampilan dalam membuat program yang
sesuai dengan perintah yang diberikan

Anda mungkin juga menyukai