Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR WAWANCARA TINGKAH LAKU SISWA MEMBUANG SAMPAH

SEMBARANGAN DI KELAS DAN SEKOLAH


A. Karakteristik Responden
Nama : Kelompok 4

Umur :

Jenis Kelamin :

Tempat Wawancara :

Waktu Wawancara :

B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan ini dengan jujur!


1. Apa kalian membuang sampah sembarangan? Jika, iya. Berikan alasannya! Ya, terkadang saya
membuang sampah sembarangan karena tidak ada tempat sampah disekitar saya.
2. Apakah teman kalian membuang sampah sembarangan? Jika, iya. Berikan alasannya! Ya, saya
sering kali melihat teman saya membuang sampah sembarangan mungkin karena mereka
malas membuang sampah ke tempat sampah atau tidak ada tempat sampah di sekitar mereka.
3. Bagaiamana kondisi kelas kalian? Apakah bersih atau kotor? Kondisi kelas kami biasa nya
lumayan kotor karena beberapa murid yg membuang sampah sembarangan.
4. Apa penyebab kelas Anda kotor dan berbau tidak sedap? Penyebab kelas kami kotor sendiri
dikarenakan kurangnya kesadaran kami dalam menjaga kebersihan kelas, seperti kurang
ketatnya hukuman bagi orang yang enggan untuk piket kelas.
5. Bagaiamana kondisi lingkungan Sekolah kalian? Apakah bersih atau kotor? Kotor.
6. Apa penyebab lingkungan Sekolah Anda kotor dan berbau tidak sedap? Lingkungan sekolah kami
kotor dikarenakan kurangnya kesadaran siswa akan bahaya dari sampah, salah satu alasan
mengapa siswa tidak membuang sampah pada tempatnya adalah karena kurangnya tong
sampah yang tersebar di penjuru sekolah.
7. Bagaiamana mengatasi siswa yang membuang sampah sembarangan?
(A. Selalu mengingatkan siswa untuk membuang sampah pada tempatnya
(B. Membuat peraturan baru setiap siswa yang ketahuan membuang sampah sembarangan
(C. Memberi tempat sampah di beberapa tempat yang ada disekolah
(D. Memberi informasi tentang pentingnya menjaga lingkungan
8. Bagaiamana menjaga kelas dan lingkungan Sekolah agar tetap bersih?
(A. Menjalankan piket kelas supaya bersih dan tidak ada sampah yang berserakan
(B. Membuang sampah ditempat sampah
(C. Menghindari penggunaan plastik yang dapat mencemarkan lingkungan sekolah
(D. Memisahkan jenis sampah yang organik dan organik supaya tidak ada penumpukan
sampah yang tergabung
LEMBAR OBSERVASI TINGKAH LAKU SISWA MEMBUANG SAMPAH SEMBARANGAN DI
KELAS DAN SEKOLAH

Petunjuk Observasi: Berilah tanda (√) pada Jawaban Ya atau Tidak dan bukti bahwa Anda sudah
melakukan observasi.

No Tingkah Laku Ya Tidak Bukti


1. Siswa membuang sampah sembarangan di kelas √ masih banyak ditemukan
sampah berserak bekas
makanan dan minuman di
dalam laci meja kelas
2. Siswa membuang sampah sembarangan di area taman √ masih banyak sampah
Sekolah berserakan di halaman
sekolah walaupun sudah
dipersiapkan tempat
sampah

3. Siswa tidak mumbuang sampah pada tempatnya √ masih banyak sampah


yang berserakan di
lingkungan sekolah
4. Siswa membuang sampah di kolong meja belajar √ seringkali saya melihat ada
banyak sampah yang
menumpuk di kolong meja
5. Siswa membuang sampah di area lapangan Sekolah √ ada beberapa murid yang
membuang sampah di
jalan seusai jajan
Kondisi Lingkungan kelas √
1. Lingkungan kelas kotor karena banyak sampah √ karena dengan adanya
sampah dilingkungan kelas
akan menyebabkan bau
dan kotor
2. Kelas memiliki bau yang tidak sedap karena banyak sampah √ banyak sampah dan sisa-
sisa makanan yang
menempel di kolong meja
3. Kelas tidak nyaman karena banyak sampah √ bau sampah menggangu
murid ketika melakukan
kegiatan belajar
Kondisi Lingkungan Sekolah √
1. Lingkungan Sekolah kotor kerena banyak sampah √ banyak sampah
berserakan di jalan dan di
bawah pohon
2. Lingkungan Sekolah tidak nyaman karena banyak sampah √ Sekolah terlihat kumuh
karena banyaknya sampah

Anda mungkin juga menyukai