Anda di halaman 1dari 7

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

LKPD 1 LEMBAR INDIVIDU

A. Topik : Interaksi Perangkat Keras, Perangkat Lunak, dan Pengguna


B. Tujuan :
1. Peserta didik diharapkan mampu menyebutkan perangkat keras komputer;
2. Peserta didik diharapkan mampu mengidentifikasi perangkat keras komputer;
3. Peserta didik diharapkan mampu menjelaskan dan fungsi perangkat keras komputer.
C. Alokasi Waktu : 20 menit
D. Prosedur :
1. Carilah informasi tentang perangkat keras (Hardware) berdasarkan fungsinya, meliputi:
a. Perangkat Keras Input
b. Perangkat Keras Proses Data
c. Perangkat Keras Output
d. Perangkat Keras Penyimpanan
LEMBAR JAWABAN LKPD

Kelas : X BAHASA
Nama Siswa : Jesika Devi Mufita Anggraini.......................... Absen 15..........

Lembar Kerja
Contoh
N Fungsi Perangkat
Perangkat Gambar
o Keras
Keras
1. Perangkat
Keras Input
Keyboard adalah
perangkat yang
digunakan untuk
memasukkan
data berupa
huruf, angka, dan
1. Keyboard.
simbol serta
melakukan
perintah-perintah
pada computer

.
. Fungsi mouse
adalah untuk
menggerakkan
kursor,
melakukan scroll
(pada mouse
jenis tertentu), di
2. Mouse
mana keduanya
akan membuat
komputer bisa
menjalankan
perintah yang
diinginkan
pengguna
3. Touchpad
Touchpad
merupakan
sebuah alat
penunjuk yang
menampilkan
sensor pada
permukaan
khusus yang
dapat
menerjemahkan
gerakan dan jari-
jari pengguna ke
posisi yang
diinginkan pada
layar monitor.
Modem adalah
perangkat keras
yang berfungsi
untuk
menghubungkan
4. Modem
komputer ke
jaringan internet.
Bentuk dan tipe
modem
bervariasi.
2. Perangkat
Keras Proses
Data

berfungsi hanya
untuk mengolah data
melalui
1. Processor. input(masukan) dan
akan menghasilkan
output(keluaran).

Motherboard.
Perangkat keras ini
merupakan papan
sirkuit yang
mengkoneksikan
seluruh hardware
2. Motherboar pada perangkat
d komputer. Guna
mendukung
kinerjanya,
motherboard
dilengkapi chip BIOS
(Basic Input Output
System).
3. RAM RAM (Random
Access Memory) dan
ROM (Read Only
Memory). RAM
adalah media
simpan data ketika
diproses oleh
prosesor.

fungsi utamanya
adalah untuk
mengubah arus AC
menjadi arus DC yang
kemudian diubah
4. Power menjadi daya atau
Supply energi yang
dibutuhkan
komponen-komponen
pada komputer
seperti motherboard,
CD Room, Hardisk,
dan komponen lainnya.
3. Perangkat
Keras Output
Perangkat ini
berfungsi untuk
menampilkan
data berupa teks,
gambar, dan
video. Monitor
terdiri dari
sirkuit, catu
daya, tombol
untuk
menyesuaikan
1. Monitor.
pengaturan layar,
serta casing yang
menampung
semua komponen
tersebut. Saat ini
monitor
diproduksi dalam
bentuk yang tipis
dan memiliki
berbagai macam
ukuran.
2. Printer
Printer
merupakan
perangkat keras
yang berfungsi
untuk mengambil
data elektronik
yang tersimpan
dalam komputer
atau perangkat
lain dan
menghasilkan
salinan data
tersebut.
Proyektor adalah
perangkat yang
digunakan untuk
mengambil
3. Proyektor
gambar yang
dihasilkan oleh
komputer atau
pemutar Blu-ray

Headphone atau
earphone
merupakan
perangkat yang
menghasilkan
4. Headphone
suara untuk
mendengarkan
audio secara
pribadi setelah
dihubungkan
pada speaker
4. Perangkat
Keras
Penyimpanan
Fungsi
perangkat
harddisk
secara umum
adalah untuk
menyimpan
1. Hard Disk. data yang
dihasilkan
oleh
pemrosesan
perangkat
komputer/lapt
op.
2. Flash Disk. Flash disk
termasuk alat
pemyimpanan
data memory
flash tipe
NAND
(Umumnya
digunakan
pada Kamera
Digital), ada
juga yang
dikemas
dalam ukuran
kecil menjadi
Compact
Flash, SD-
Card, MMC
dan
sejenisnya.
Floppy Disk
(Disk Drive)
adalah alat
untuk
membaca
disket sebagai
3. Floppy tempat
Disk menulis dan
menyimpan
data serta
menjalankan
sistem
operasi dan
aplikasi
4. CD Pengertian CD
(Compact
Disc) atau Compact
Disc adalah
piringan yang
berwana
perak ini di
buat dari
lapisan
plastik, yang
di sinari oleh
sinar laser.
Penggunaan
utamanya
untuk
menyimpan
video dan
data. Sesuai
dengan
namanya,
5. DVD. ukuran fisik
standarnya
sama dengan
CD (Compact
Disc), namun
dengan
kapasitas
enam kali
lipat dari CD

Anda mungkin juga menyukai