Anda di halaman 1dari 7

ANYAMAN

KAIN KESET
Pengertian anyaman kain?

Anyaman kain adalah proses atau teknik


pembuatan kain dengan menggabungkan dua
set kain atau lebih secara bersilangan,
membentuk pola yang kuat dan tahan lama.

Teknik-teknik anyaman kain?

Berdasarkan tekniknya, anyaman dibagi


menjadi dua, yaitu:
1. Anyaman rapat, yaitu anyaman yang
dibuat secara rapat.
2. Anyaman jarang, yaitu anyaman
yang di buat secara renggang.
Beberapa jenis anyaman kain keset yang
terbuat dari kain bekas ?

1. Anyaman Kain Rajutan:

Anda dapat membuat keset dengan


teknik rajutan menggunakan potongan-
potongan kain bekas. Anda hanya perlu
merajut atau mengaitkan potongan-
potongan kain tersebut menjadi keset.

2. Anyaman kain seni:

Jika anda memiliki potongan-potongan


kain bekas dengan motif atau gambar yang
menarik, anda dapat membuat keset seni
dengan menggabungkannya dalam bentuk
komposisi yang menarik.
Apa yang dimaksud dengan anyaman
pada kain?
Alat tenun tersebut berfungsi untuk
memegang helai-helai benang lungsin
sedangkan benang pakan di masukkan
secara melintang diantara helai-helai
benang lungsin. Nah inilah yang di
maksud anyaman, yaitu pola silang-
menyilang antara benang lungsin dan
benang pakan.
6G
UWAIS AL QARNI

Contoh bentuk anyaman kain keset:


Cara membuat anyaman kain keset dari kaos
bekas:

A.Alat dan bahan:

1. Kaos bekas/kain bekas


2. Gunting
3. Benang dan jarum
4. Tali rapiah

B.Langkah-langkah membuat anyaman kain


keset dari kaos bekas:

1. Siapkan beberapa kaos bekas


2. Potong 2 cm/5 cm saampai dengan 7 cm
3. Ambil tiga potong kain dan ikat ujungnya
dan di kepang
4. Setelah itu ujungnya di ikat juga dan
buatlah sampai 15 kain atau boleh lebih
5. Lalu satukan dengan jahitan di bagian
samping ikatan tali
SEJARAH ANYAMAN KAIN
Zaman Prasejarah
Anyaman kain sudah ada sejak zaman
prasejarah Indonesia, ditemukan dalam gua-
gua dan situs arkeologi.

Pengaruh Budaya
Setiap daerah, di Indonesia memiliki
teknik dan pola kain yang unik
menggambarkan kekayaan budaya Indonesia
yang kaya.

Perkembangan Modern
Anyaman kain menjadi trend fashion dan
kerajinan tangan yang populer dan terus di
perbarui dengan inovasi desain.
TEKNIK DASAR ANYAMAN KAIN

Tarik Lebat
Teknik dasar yang di gunakan untuk
menghasilkan kain anyaman yang padat dan
kuat.

Anyaman Alas
Teknik yang di gunakan sebagai dasar
untuk menghasilkan pola yang
rumit,indah,dan kasar diatas kain.

Penyilangan
Tehnik yang melibatkan penyilangan
benang secara teratur untuk menghasilkan pola
geometris.

Anda mungkin juga menyukai