Anda di halaman 1dari 2

Peningkatan Pelayanan Kesehatan Anak

Setiap bayi yang lahir (0-28 hari) mendapatkan kunjugan 3x dan pelayanan Kesehatan
neonatal esensial sesuai standar, Kunjungan Neonatal 1 (KN1) 6-48 jam meliputi (1)
pemotongan dan perawatan tali pusat. (2) Inisiasi Menyusu Dini (IMD). (3) Injeksi Vitamin
1. KN Lengkap
K1. (4) Pemberian salep/tetes mata antibiotic. (5) Pemberian imunisasi (Injeksi Vaksin
Hepatitis BO). Kunjungan Neonatal (KN2) 3-7 hari dan Kunjungan Neonatal 3 (KN3) 8-
28 hari meliputi konseling, MTBM, Hep yang belum, penganganan dan rujukan kasus.
Cakupan neonates dengan komplikasi suatu wilayah kerja pada kurung waktu tertentu yang
ditangani sesuai dengan standar oleh tenaga Kesehatan terlatih di seluruh saranan pelayanan
Kesehatan. Neonatus komplikasi seperti asfixia, icterus, Hiportemia, tetanus Neonatorum,
2. Cakupan Kunjungan Neonatus Komplikasi
infeksi/sepsis, trauma lahir (beratbadan lahir rendah < 2500 gr), sindroma gangguan
pernapasan, kelainan kongenital maupun yang termasuk klasifikasi merah dan kuning pada
MTBM.
Cakupan bayi post neonatal (29 hari-11 bulan) yang memperoleh pelayanan Kesehatan
sesuai dengan standar paling sedikit 4 kali (1 kali pada umur 29 hari-2 bulan, 1 kali pada
3. Cakupan Pelayanan Kesehatan Bayi
umur 3-5 bulan, 1 kali pada umur 6-8 bulan,1 kali pada umur 9-11,mendapatkan kapsul
vitamin A 1 (satu) kali, dan pemberian imunisasi dasar lengkap.
Cakupan pelayanan Kesehatan anak balita (12-59 bulan) yang memperoleh pelayanan sesuai
standar, meliputi pemantauan pertumbuhan minimal 8 kali setahun dan pemantauan
perkembangan 2 kali setahun menggunakan buku KIA dan strining tumbuh kembang.
Pelayanan Kesehatan balita sehat : a) Pemantuan Perkembangan Balita. b) Pemberian Kapsul
4. Cakupan Pelayanan Anak Balita
Vitamin A. c) Pemberian Imunisasi Lanjutan. d) Pengukuran Berat Badan dan
Panjang/Tinggi Badan. e) Edukaasi dan Informasi.
Pelayanan Kesehatan Balita Sakit : menggunakan pendekatan Manajemen Terpadu Balita
Sakit (MTBS).
Melakukan pelayanan stimulasi. Deteksi dan Intervensi dini tumbuh kembang untuk balita 0-
5. Balita Dilayani SDIDTK
5 tahun dan anak prasekolah 5-6 tahun.
Pelayanan MTBS (Manajemen Terpadu Balita Sakit) terintegrasi sesuai standar dengan
6. Balita Dilayani MTBS
algoritma MTBS di tingkat fasilitas Kesehatan dasar.
Pelayanan M TBM (Manajemen Terpadu Bayi Muda) sesuai standar dengan algoritma
7. Balita Dilayani MTBM
MTBM, umur kurang dari 2 (dua) bulan di tingkat fasilitas Kesehatan.

Anda mungkin juga menyukai