Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN PRAKTIKUM

NAMA : ARYA SAPUTRA


NIM : 2220305003
KELAS : 1 TL
MATA KULIAH : Bahasa Pemograman
PERCOBAAN KE : VI
JUDUL : Pengambilan keputusan lanjutan 1.
DOSEN : Imam Suri Tauladan, S.T.,M.T.
LABORAN : Yoga Pangestu Hidayah, S.Tr.,T.
TANGGAL : 02 April 2023

POLITEKNIK CALTEX RIAU


PEKANBARU
Percobaan VI
Pengambilan Keputusan Lanjutan 1

I. Tujuan
1. Menjelaskan penggunaan pernyataan switch.

II. Dasar Teory


1. Switch case
Switch case merupakan pernyataan yang di gunakan untuk menjalankan
salah satu pernyataan dari beberapa kemungkinan pernyataan, Namun
penggunaan pernyataan switch-case lebih sempit, karena perintah ini hanya di
gunakan untuk memeriksa data yang bertipe integer atau karakter.
Adapun struktur switch-case adalah sebagai berikut:

Switch(ekspresi) {
Case nilai_konstanta 1:
Statemen_atau_perintah;
Break;
Case nilai_konstanta 2:
Statemen_atau_perintah;
Break;
Case nilai_konstanta 3:
Statemen_atau_perintah;
Break;
……
Case nilai_konstanta N:
Statemen_atau_perintah;
Break;
Default:
Statemen_alternatif;

Struktur defaulf pada struktur switch-case berguna untuk mengeksekusi


statemen alternatif, yaitu jika nilai yang kita masukkan ternyata tidak sesuai
dengan nilai-nilai kontanta yang sudah di definisikan. Break berguna untuk
menunjukkan bahwa perintah siap keluar dari struktur switch-case, jika
program break tidak ada maka program akan di lanjutkan ke pilihan
selanjutnya. Pada Bahasa c standar di izinkan untuk menuliskan case sebesar
257 buah statement case.
2. Perbedaan if-else dan switch
Diantaranya perbedaan if-else dan switch adalah sebagai berikut:

Menggunakan operator logika atau tidak


 Secara sederhana kalua kita ingin menggunakan kondisi operator
logika seperti and(&&),or(||), dan juga not (!) maka kita bisa
gunakan if else.
 Tetapi kalau kita hanya ingin menguji kesamaan antara 2 variabel
dengan beberapa atau banyak pilihan maka gunakanlah switch case.
Tampilan kode
 Strip menggunakan if else biasanya agak susah dan kurang enak
untuk di baca.
 Kode dengan switch lebih mudah dan enak untuk di baca.
Dari segi kompleksitas
 Umumnya scrip yang menggunakan if else lebih kompleks, karena
bisa di gunakan untuk mengecek kondisi dari banyak variable.
 Sedangkan yang switch case hanya bisa untuk mengecek kondisi dari
sebuah variable.
Penggunaan break
 If else tidak menggunakan break.
 Switch case menggunakan break , script nantinya akan berjalan
sampai kondisi terakhir. Dan menghasilkan semua output setelah
kondisi benar. Walaupun sudah berbeda konfdisi yang di cek.
III. Tugas Pendahuluan
Kerjakan soal soal di bawah ini:
1. Buatlah flowchart program untuk setiap soal dalam percobaan.

IV. Tugas Praktikum


1. Buatlah program untuk memeriksa apakah suatu bilangan adalah
bilangan genap atau ganjil dengan menggunakan switch.

2. Tulislah kembali pernyataan-pernyataan dibawah ini dengan


menggunakan pernyataan switch:

if(lettertter == 'X' ) sum = 0;


else if(letter == 'Z' ) valid_flag = 1;
else if( letter == 'A' ) sum = 1;
else
printf("Unknown letter -->%c\n", letter );
3. Buatlahprogram untuk menampilkan hari berdasarkan input
nomor dengan menggunakan switch.

4. Ubahlah program dibawah ini, implementasikan kembali dengan


menggunakan pernyataan switch.

main()
{

int valid_operator = 1;
//valid_operator diinisialisasi dengan logika 1 char operator;
float number1, number2, result;

printf("Masukkan 2 buah bilangan & sebuah operator\n") printf("dengan


format : number1 operator number2\n\n"); scanf("%f %c %f", &number1,
&operator, &number2);

if(operator == '*')
result = number1 * number2; else if(operator == '/')
result = number1 / number2; else if(operator == '+')
result = number1 + number2; else if(operator == '-')
result = number1 - number2; else
valid_operator = 0;

if(valid_operator)
printf("\n%g %c %g is %g\n", number1, operator, number2, result );
else
printf("Invalid operator!\n");
}
Data Percobaan
1. Tugas no 1.

2. Tugas no 2.

3. Tugas no 3.
4. Tugas no 4.

Analisa

Swisch case merupakan code program yang memiliki fungus dan kedudukan
hamper sama dengan if-else. Namun memiliki perbedaan dari segi fisik yang ada
di code programnya. Menurut saya code program yang terbuat dari switch ini
lebih sedikit memakan tempat dan pengaplikasian nya lebih mudah.
Pada percobaan yang pertama adalah membuat program yang dapat
mendeteksi bahwa nilai input yang di masukkan berupa nilai ganjil apa nilai
genap. Lalu untuk keluaran outputnya nanti diharapkan dapat mengeluarkan
hasil bahwa itu adalah bilangan genap atau ganjil. Sebelum nya percobaan ini
juga sudah pernah di kerjakan tetapi dalam bentuk if-else.
Pada percobaan ke dua adalah program dengan memasukkan sebuah karakter
yang sudah di tentukan di dalam program nya. Jika memasukkan karakter yang
tidak sesuai dengan perintah dari pembuatan program nya maka program yang
dijalan kan akan langsung ke menu case default.
Selanjutnya pada percobaan ketiga adalah percobaan dengan meng input
sebuah hari berdasarkan kode yang sudah di buat. Jika kode yang di masukkan
tidak sesuai dengan perintah nya maka program akan langsung di jalan kan ke
fungsi case default yang maka program akan di nyatakan tidak valid.
Pada percobaan terakhir adalah percobaan sama seperti program kalkulator
pada pembahasan praktikum sebelumnya. Namun pada percobaan kali ini adalah
mengubah fungsi if menjadi fungsi switch case. Perubahan yang di uat tidak
terlalu banyak karena hanya mengubah if ke bentuk switch case.
menurut saya perbandingan antara code perintah program switch case dengan
code perintah program if memiliki persamaan yang sama sama membuat sebuah
pilihan. Perbedaan di antara program ini terdapat di dalam code program fungsi
switch case itu terdapat perintah break yang tujuan nya adalah keluar dari fungsi
switch case.
Kesimpulan

Code program dari fungsi switch case ini merupakan program yang di
anggap lebih efesien dari pada code program if-else. Yang di mana di dalam
code program fungsi switch case ini terdapat perintah break yang artinya keluar
dari program fungsi if tersebut. untuk fungsi dari kedua program ini menurut
saya sama sama progam menentukan sebuah pilihan, namun pada switch case itu
langsung bisa mengimput lebih dari 1 sedangkan kalau if itu masih ada
lanjutannya jika ingin membuat pilihan lebih dari 1 contohnya adalah membuat
program dengan 2 printah itu adalah if else sedangkan kalau membuat 2 pilihan
atau lebih itu ada else if.
Tugas pendahuluan

1. Flowchart tugas 1.

2. Flowchart tugas 2.
3. Flowchart tugas 3.

4. Flowchart tugas 4.

Anda mungkin juga menyukai