Anda di halaman 1dari 36

For a zero-waste future

Festronik – Manifest Elektronik


Pengangkutan Limbah B3

Internal use only


Daftar Isi
Fakta Festronik/Manifest

• Dasar Peraturan masih mengacu ke KepBapedal No 2


Tahun 1995 (Tentang Dokumen LB3)

•Dalam PP 101 Tahun 2014 tentang Pengelolaan LB3 sebagai


pengganti PP 18 tahun 1999 belum diatur mengenai manifest

•Acuan yang dipegang KLHK hanya pada surat edaran No.


SE.10/PSLB3/VPLB3/PLB.3/2016

Edaran Festronik
Holcim Indonesia Tbk – Plant Narogong

Akun Festronik PT Holcim Indonesia


Plant Narogong (Penerima Limbah)
dengan 2 user penandatangan
manifest

Contoh Festronik
Holcim Indonesia Tbk – Plant Cilacap

Akun Festronik PT Holcim Indonesia


Plant Cilacap (Penerima Limbah), 1
user penandatangan manifest
Holcim Indonesia Tbk – Plant Tuban

Akun Festronik PT Holcim Indonesia


Plant Tuban (Penerima Limbah), 2
user penandatangan manifest
Alur Proses Festronik
Alur Proses Festronik
Alur Proses Festronik secara umum

• Rencana pengangkutan pertama kali dibuat oleh pengangkut


1, dengan mengisi data :
o Nama pengirim, lokasi pemuatan, jenis&kode limbah,
kemasan, quantity
o Pengangkut ke-2 dan ke-3 yang ditunjuk
• Persetujuan pengirim (Penghasil)
• Persetujuan penerima (Holcim Indonesia Plant
Nar/Cil/Tuban)
• Proses Pengangkutan
• Manifest terlaporkan ke KLH
Untuk latihan dapat dilihat pada link youtube channel : harry ahmad fakri
Modul Pengirim Modul Modul Penerima
https://www.youtube.com/channel/Uxd7sswwwwwwwwwwwqqqqC0xAqtz3Zq Pengangkut
BhVqLvvMIwOdQ
FESTRONIK SEBAGAI PENGANGKUT LIMBAH B3

 Mengakses alamat url


http://festronik.menlhk.go.id/ pada address
bar masing-masing web browser
 Pengguna diharapkan mengisi form login
tersebut.
o Mengisi username pada bagian Nama
Pengguna.
o Mengisi password pada bagian Kata
Sandi.
o Mengisi Kode Keamanan pada kolom
yang telah disediakan, harap diperhatikan
kode keamanan bisa dilihat tepat di atas
form isian kode keamanan tersebut

 Setelah mengisi form login, maka pengguna


diharapkan untuk memilih tombol “Masuk”
untuk melanjutkan proses
FESTRONIK SEBAGAI PENGANGKUT LIMBAH B3

Tampilan awal halaman Beranda


Rencana Pengangkutan

Memilih menu [Manifes | Rencana Pengangkutan].


Kemudian akan ditampilkan halaman berikut ini.
Menambahkan data rencana pengangkutan baru

a. Pada halaman data permohonan manifes pilih tombol “tambah baru” seperti
berikut ini.

b. Maka akan muncul Form Manifes > Pengirim Limbah berikut. Pengguna
disarankan untuk mengisi data yang sesuai.
Menambahkan data rencana pengangkutan baru

Pada bagian pengirim Limbah, pengguna hanya perlu memilih nomor


registrasi pengirim untuk mengisi seluruh data pengirim limbah. Adapun
cara memilih nomor registrasi pengirim adalah sebagai berikut.
• Pilih icon yang terletak pada sebelah kanan di baris No Registrasi
Pengirim.

• Maka akan muncul sebuah pop up yang berisikan data pengirim limbah.
Pilih data pengirim limbah yang sesuai dengan cara menekan icon ceklis
yang terdapat pada sebelah kanan masing-masing baris data.
Menambahkan data rencana pengangkutan baru

Maka form manifes > pengirim limbah akan otomatis terisi


data sesuai pilihan No Registrasi Pengirim.
Menambahkan data rencana pengangkutan baru

Pilih tombol “Selanjutnya” maka akan muncul Form Manifes > Limbah
seperti berikut ini. Pengguna disarankan untuk mengisi form sesuai data
yang diperlukan
• Mengisi Alamat Pemuatan yang sesuai.
• Memilih Kode Limbah yang sesuai. Adapun
langkah-langkah memilih kode limbah sama
dengan langkah-langkah memilih No Registrasi
Pengirim yang terdapat pada halaman
sebelumnya. (Pilih icon yang terletak pada
sebelah kanan di baris form tersebut, Maka akan
muncul sebuah pop up yang berisikan data yang
dibutuhkan, Pilih data yang sesuai dengan cara
menekan icon ceklis
• Mengisi semua informasi pengangkutan yang
sesuai.
Menambahkan data rencana pengangkutan baru

• Pilih tombol “Selanjutnya”


maka akan muncul Form
Manifes > Keterangan
Tambahan, Nomor Telepon
yang dapat dihubungi
dalam keadaan darurat,
dan Penanda Tangan
seperti berikut ini.
Pengguna disarankan
untuk mengisi form sesuai
data yang diperlukan.
Menuliskan nomor manifest manual • Simpan, dan kemudian pilih
pada Keterangan Tambahan
tombol OK
Menambahkan data rencana pengangkutan baru

•Untuk menambahkan data Pengangkut Limbah dan Penanda


Tangan, maka pilih tombol “Tambah Baru”.
Menambahkan data rencana pengangkutan baru

Memilih dokumen rencana


pengangkutan
• Rekomendasi KLH
• No Truck / Nama Kapal
• Tanggal Angkut yang sesuai

Penanda Tangan
• Kolom Nama akan otomatis
terisi.
• Kolom Jabatan akan otomatis
terisi.
• Memilih Tanggal yang sesuai.
Menambahkan data rencana pengangkutan baru

Setelah form selesai diisi, maka pilih tombol “Simpan” untuk menyimpan
data. Maka data tersebut akan ditambahkan ke list pengangkut.

Pengirim Limbah harus memvalidasi semua data pengangkutan yang telah


dibuat oleh pengangkut
Persetujuan Pengangkutan oleh Pengirim/Penghasil Limbah

• Pilih tombol persetujuan


Pengirim

• Maka akan muncul halaman


di bawah

• Memilih data yang akan di


lihat dengan cara mencentang
check box sampai seperti ini
pada baris data yang akan
dilihat.
• Pilih tombol “Proses” kemudian
pilih fungsi “Lihat”.
Validasi data pengangkutan
Validasi Data Pengiriman
• Kolom Catatan pada masing-masing
tab merupakan satu kesatuan, jika
pengguna mengisi kolom catatan
pada salah satu tab, maka semua
kolom catatan pada semua tab akan
ikut terisi

• Pilih tombol “Kirim” untuk mengirim


permohonan ke pihak “Penerima”.
Tombol “Revisi” berfungsi untuk
melakukan revisi pada data yang
berarti data akan dikembalikan ke
Pengangkut untuk dilakukan revisi.
• Setelah mengirim data, maka status
yang semula “Persetujuan Pengirim”
Menuliskan catatan point yang minta akan berubah menjadi “Persetujuan
direvisi Penerima”.
• Apabila antar moda, maka status
berubah menjadi “Persetujuan
Pengangkut Ke-2”
Mencetak data rencana pengangkutan
• Memilih data yang akan di cetak
dengan cara mencentang data
tersebut dibagian yang telah
disediakan. Kemudian pilih tombol
“Proses” dan pilih fungsi “Cetak”.

• Untuk mengunduh silahkan klik icon


atau pada pojok kanan atas. Untuk
mencetak/print silahkan klik icon atau
pada pojok kanan atas.
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

1. Ketik alamat website festronik


pada browser, http://
http://festronik.menlhk.go.id/
2. Input username pada bagian
Nama Pengguna
3. Input password pada bagian Kata
Sandi
4. Input captcha kode keamanan
pada bagian Kode Keamanan
sesuai kode yang diberikan
(contoh 4149)
5. Klik Masuk
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

6. Tampilan home/beranda
adalah seperti disamping
7. Klik pada bagian
Persetujuan Penerima
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

8. Tampilan Persetujuan Penerima, meliputi


semua festronik limbah Geocycle, Copper
Slag (PP) dan Fly Ash Cement Grade (EQS)
9. Tim PP hanya mengelola limbah Copper
Slag, Tim EQS hanya mengelola Fly Ash
Cement Grade (Sementara ini Fly Ash dari
Cirebon Electric), tim Geocycle mengelola
limbah lainnya
10. Pencarian festronik berdasarkan no festronik
dan nama penghasil, kemudian klik tombol
Cari
11. Untuk mengelola festronik, klik kotak pilihan
12. Klik pada bagian Proses, klik Lihat, (untuk
mencetak/print klik Cetak)
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

13. Tampilan bagian proses, terdiri dari bagian


Pengirim, Pengangkut dan Penerima.
Informasi tanggal pada setiap bagian,
tidak mencerminkan tanggal aktual
pengangkutan
14. Periksa data Pengirim/Penghasil, Jumlah
kemasan dan tonase, Nomor manifest
manual di Keterangan tambahan.
15. Nomor manifest manual akan mempermudah
pengecekan sesuai dengan aktual
kedatangan
16. Apabila tidak ada nomor manifest manual,
disarankan untuk me-reject (menolak) apabila
tidak dapat memastikan kesesuaian
kedatangan limbah tersebut dengan data
receiving.
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

17. Khusus Geocycle, buka data


receiving di workdir : CPS\Private-
CPS\Share\RECEIVING
WASTE\Receiving Waste_2017\01.
Narogong_Plant
18. Sesuaikan data festronik dengan
data receiving
19. Pada bagian Pengirim, lihat Nama
Pengirim, Jenis dan Jumlah
kemasan, Tonase serta nomor
manifest manual di keterangan
tambahan
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

20. Pada bagian Pengangkut, lihat


Nomor kendaaan yang
dipergunakan, pastikan
sesuai data receiving.
21. Ketidaksesuaian kendaraan
aktual yang dipergunakan
dengan kendaraan di
festronik, mohon festronik
tersebut ditolak dengan klik
Tolak dengan menuliskan
informasi alasan penolakan
pada bagian Catatan
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

22. Pada bagian Penerima, Lihat


Jenis Limbah dan Total
limbah
23. Pada bagian Penerima, untuk
menerima limbah klik Terima
24. Apabila dipastikan data tidak
sesuai dengan receiving (Jenis
limbah beda, nomor truck beda
dll), maka klik Tolak dengan
menuliskan informasi alasan
penolakan pada bagian
Catatan
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

25. Pada bagian Penerima, sesuaikan


data berikut dengan data receiving
25.1 Tuliskan tonase limbah sesuai
aktual yang diterima
25.2 Klik Selisih Sisa pada Jumlah
diterima apabila ada selisih
25.3 Tuliskan alasan selisih
25.4 Klik Djuni untuk Geocycle & EQS
atau Hidayat untuk Copper slag
25.5 Pilih tanggal penerimaan sesuai
data weight out di receiving
26. Proses selesai dengan klik
Simpan
27. Festronik otomatis terlaporkan
ke KLHK
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

28. Apabila sebagian limbah ditolak,


lakukan tahapan berikut:
28.1 Klik Penolakan, selisih
timbangan adalah jumlah berat
limbah yang ditolak
28.2 Pilih tanggal pengembalian
28.3 Tulis alasan penolakan
28.4 Klik Penanda Tangan
28.5 Klik Tanggal Penerimaan
28.6 Klik Simpan
29. Festronik otomatis terlaporkan
ke KLHK
TATA CARA PERSETUJUAN FESTRONIK SEBAGAI PENERIMA LIMBAH B3

30. Untuk Pengangkutan antar


moda terdapat 2 sampai 3
moda pengangkutan
31. Perhatikan Moda angkutan
angkutan terakhir yang masuk
ke Holcim, disesuaikan dengan
data receiving
32. Apabila tidak sesuai, klik
Tolak dengan menuliskan
informasi alasan penolakan
pada bagian Catatan
33. Festronik akan terkirim
kembali ke transporter dan
pengirim/penghasil untuk
direvisi/dibuat ulang
Note

• Koneksi internet di site


• Validasi MoU
• Quantity harus sudah sesuai dari awal pengangkutan
• Truck (Moda 3) harus sudah tertulis dari awal
• Kode limbah ?
• Penolakan pada Festronik oleh penerima berakibat Festronik
akan dibuat ulang oleh transporter (pertama) dengan nomor
baru dan harus disetujui kembali oleh semua pihak terkait.

Anda mungkin juga menyukai