Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN BONE

DINAS PENDIDIKAN
SD INPRES 12/79 MICO
KECAMATAN PALAKKA
KISI –KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER I TAHUN PELAJARAN
2023/2024 TEMA 2. MENYAYANGI TUMBUHAN DAN HEWAN
KELAS III

N MUATAN BENTUK NO. BOBOT


MATERI KOMPETENSI DASAR INDIKATOR SOAL
O PELAJARAN SOAL SOAL SOAL
1 1. Manfaat PKN 3.3 Menjelaskan makna Disajikan soal, siswa mampu PG 1 1
tumbuhan bagi keberagaman karateristik menentukan contoh sikap yang baik
kehidupan individu dilingkungan sekitar terhadap guru dan teman dengan benar
manusia

Disajikan soal, siswa mapu menentukan PG 2 1


manfaat sikap menghargai teman
2. Manfaat hewan dengan benar.
bagi kehidupan
manusia Disajikan soal, siswa mampu PG 3 1
menentukan yang bukan merupakan
pelestarian mahkluk hidup dengan benar
3.1 Memahami arti gambar pada
lambang Negara (garuda Disajikan soal, siswa mampu PG 4 1
pancasila) menentukan simbol sila pertama dengan
benar

3. Menyayangi Disajikan soal, siswa mampu


tumbuhan menentukan sikap yang baik disekolah PG 5 1
dengan benar.

Disajikan soal, siswa mampu


4. Menyayangi menuliskan bunyi sila kelima serta URAIAN 26 2
hewan lambangnya pancasila dengan benar
2 B.INDONESIA 3.8.Menguraikan pesan dalam Disajikan gambar siswa mampu PG 6 1
dongeng yang disajikan secara melengkapi kalimat dengan benar
lisan, tulisan dan visual
dengan tujuan kesenangan. Disajikan soal , siswa mampu PG 7 1
menentukan peran seseorang guru
dengan benar

Disajikan soal, siswa mampu PG 8 1


menentukan yang tidak termasuk
peraturan dilingkungan keluarga dengan
benar.
PG 9 1
Disajikan soal, siswa mampu
menentukan hak ayah dengan benar

PG 10 1
Disajikan tes cerita, siswa mampu
menentukan peristiwa yang terjadi pada
anak dengan benar.
URAIAN 27 2
Disajikan gambar, siswa mampu
menuliskan perang disetiap
gambar dengan benar
3 MATEMATIKA 3.2 Menjalaskan bilangan cacah Disajikan soal cerita, siswa mampu PG 11 1
dan pecahan sederhana yang menghitung panjang daun sirih dengan
dijasjikan dengan garis benar
bilangan
Disajikan soal cerita, siswa mampu PG 12 1
meghitung panjang kedua papan
dengan benar

Disajikan gambar, siswa mampu PG 13 1


menentukan nilai pecahan dengan benar

Disajikan soal cerita, siswa mampu PG 14 1


menentukan panjang ranting kayu
dengan benar
Disajikan soal cerita, siswa mampu
PG 15 1
menentukan hasil perkalian dengan
benar
Disajikan soal, siswa mampu
menggambar ,mewarnai serta
menentukan nilai pecahan dengan benar URAIAN 28 2

4 PJOK 3.2. Memahami kombinasi gerak Disajikan soal, siswa mampu PG 16 1


dasar non-lokomotor sesuai menentukan fungsi gerakan memutar
dengan konsep tubuh,ruang badan dengan benar.
,usaha dan keterhubungan
dalam berbagai bentuk Disajikan soal, siswa mampu PG 17 1
permainan sederhana dan menentukan contoh gerakan melatih
tradisional. kelenturan dengan benar.

Disajikan soal,siswa mampu PG 18 1


menentukan manfaat lompat tali dengan
benar

Disajikan soal,siswa mampu


menentukan bahan untuk lompat PG 19 1
tali dengan benar.

Disajikan soal, Siswa mampu


menentukan gerakan lompat tali PG 20 1
perorangan dengan benar.

Disajikan soal, siswa mampu


menuliskan 2 manfaat gerakan memutar URAIAN 29 2
badan dengan benar.

5 SBDP 3.1 Mengetahui unsur unsur Disajikan soal,siswa mampu PG 21 1


senirupa dalam karya menentukan pencipta lagu cemara
dekoratif. dengan benar.

3.2. Mengetahui bentuk dan Disajikan soal, siswa mampu PG 22 1


variasi pola irama dalam menentukan manfaat buah tomat dengan
lagu benar.

Disajikan soal, siswa mampu PG 23 1


3.3. Mengetahui dinamika gerak menentukan bentuk tanaman sirih
tari dengan benar
Disajikan soal, siswa mampu PG 24 1
menentukan makanan kesukaan kelinci
3.4. Mengetahui teknik potong, dengan benar.
lipat dan sambung
Siswa mampu menentukan yang
termasuk gerakan pada tari dengan PG 25 1
benar

Siswa mampu menuliskan alat yang URAIAN 30 2


digunakan untuk membuat boneka
ayam dari kardus bekas dengan benar.

Mengetahui MICO, ……………………..


Kepala UPT SD INPRES 12/79 MICO, Guru Kelas 3

(BAHTIAR, S.PD) YUSNI SYAM, S.PD


NIP. 19690528 199111 1 001 NIP. 198010262010012019

Anda mungkin juga menyukai