Anda di halaman 1dari 1

Jelaskan pengertian koordinasi ?

Menurut Farlan (dalamKaloh 1987), koordinasi adalah proses penyerasian gerak dari
seluruh potensi dan unit organisasi atau antarunit organisasi yang berbeda tugas dan
fungsinya kea rah terciptanya keserasian,keselarasan dan keseimbangan dalam
mencapai tujuan organisasi secara efisien,
Menurut Farlan ada 4 faktor agar koordinasi dapat dilakukan dengan baik, seperti :
Kewenangan dan tanggung jawab yang jelas
Pengawasan dan pencermatan secara seksama
Fasilitas komunikasi yang efektif
Menggunakan kemampuan pimpinan.

Jelaskan pengertian komunikasi ?

Komunikasi adalah proses penyampaian informasi atau berita baik berupa tulisan
maupun lisan yang dilakukan oleh lebih dari satu orang untuk menyamakan
pemahaman yang sama.

Komunikasi adalah salah satu hal terpenting dalam kehidupan sehari-hari baik dalam
aktivitas didalam organisasi maupun diluar organisasi.

Sumber Referensi :
PAJA3210/Modul 9

Anda mungkin juga menyukai