Anda di halaman 1dari 43

DIGITAL MEDIA & CONVERGENCE CULTURE

SOSIAL
Media
0506012110009
0506012110011
VIVIA
KELOMPOK
Bingo
NOVA
0506012110051
CINDHO

JOHANES
0506012110090 SHEVA
WILSON
0506012110041
SOCIAL
Media

social media pendahuluan


SOCIALMedia
FUNGSI

Membangun
Komunikasi
Citra Diri

Tempat Sarana
Usaha Marketing

social media fungsi


TABLE OF
Contents
01 Medium is the message & The tetrad
02 Law of media & global village
03 UGT & Cultivation
04 Media Multiplexities
05 Time & space continuum
06 Emerging Media & Convergence Culture
Medium is the
Message - Marshal McLuhan
Bentuk media melekatkan dirinya pada pesan, menciptakan hubungan
simbiosis dimana media mempengaruhi bagaimana pesan tersebut
dirasakan.

Konten dan media saling terkait, sehingga pesan atau efek utama dari
sesuatu bukan terletak pada konten yang dibawanya, namun pada cara
penyajiannya. McLuhan menerapkan pernyataan tersebut pada sejumlah
teknologi, media, dan konteks sosial dan sejarah.

Misalnya, dalam buku Understanding Media: Extensions of Man, ia


menghubungkan konsep tersebut dengan lampu listrik, dan menyebutnya
sebagai “informasi murni”.

[1] Sepanjang teks sumbernya, McLuhan menyatakan bahwa pesan dari


medium adalah “perubahan skala atau kecepatan atau pola yang
diperkenalkan ke dalam urusan manusia”
The (Social)
“The Medium is the Message” menunjukkan bahwa cara pesan disampaikan sangat
dipengaruhi oleh saluran yang digunakan untuk menyampaikannya. Reaksi audiens

Media is the
tidak hanya bergantung pada apa yang dikatakan tetapi juga pada media penyampaian
pesan. Contoh yang bagus adalah media sosial. Pesannya berubah sesuai dengan
sifat platformnya, misalnya, nada suara di media LinkedIn dan Snapchat pada
dasarnya berbeda.

Message
FACEBOOK (META) TIK TOK
Platform video ditujukan untuk audiens
Facebook adalah platform yang yang lebih muda. Berdasarkan tren
memberikan pengalaman media sosial pemasaran, jaringan ini menawarkan
yang santai dan menghibur. medianya platform optimal untuk merek gaya
adalah pesan dari hubungan sosial. hidup, terlebih lagi jika kelompok
sasarannya relatif muda.

INSTAGRAM (META) LINKEDLN


Instagram medianya adalah pesan yang menarik
LinkedIn sebagai media terutama
secara visual. Platform ini memberikan
kemampuan unik untuk menghubungkan suatu digunakan untuk jaringan bisnis.
merek dengan audiensnya dan membangun konteks pengoperasiannya dirancang
hubungan dengan mereka. Di sini, nilai-nilai untuk jaringan profesional.
perusahaan, budaya kerja, dan kepuasan
pelanggan dapat ditampilkan melalui gambar
yang menarik.
“Ju
st some
Quot
“If you don’t understand the medium you

es “
don’t fully understand the message”
- Marshall McLuhan
TETRAD OF MEDIA
1. Apa yang ditingkatkan oleh media tersebut?
2. Apa yang membuat media menjadi usang?
3. Apa yang diambil oleh media yang sudah usang sebelumnya?
4. Media akan berbalik atau berubah menjadi apa ketika didorong secara ekstrem?

Enhance / Peningkatan : Apa yang diperkuat atau diintensifkan oleh media. Misalnya, radio
memperkuat berita dan musik melalui suara.

Retrieval / Pengambilan : Apa yang diperoleh kembali oleh media yang sebelumnya hilang.
Radio mengembalikan kata-kata yang diucapkan ke permukaan.

Obsolete / Keusangan: Apa yang dikesampingkan oleh media. Radio mengurangi


keunggulan media cetak dan visual.

Reversal / Pembalikan : Apa yang dilakukan medium ketika didorong hingga batasnya. Radio
akustik berubah menjadi TV audio-visual.
LAW OF
Media
salah satu teori McLuhan yang berfokus pada bagaimana media mempengaruhi
perilaku, pemikiran, dan interaksi manusia.

Membentuk Cara
Media Sosial Berkomunikasi dan Berinteraksi
PENINGKATAN PEMUTARBALIK

4 HUKUM
Mc Luhan
Hukum peningkatan adalah Hukum yang berbicara mengenai
adanya peningkatan masyarakat pola sick and cure. di mana
yang memperkuat tingkat media bisa menjadi sumber
kecerdasan, eksistensi, dan pola malapetaka dan bisa menjadi
hidupnya. sebaliknya bagi penggunanya.

PENGAMBILAN KETINGGALAN
KEMBALI ZAMAN
Hukum ini lebih pada terjadinya Hukum ini artinya pada masa
proses pengambilan kembali tertentu, teknologi yang ada dan
sesuatu yang pernah ada dikuasai saat itu tiba-tiba menjadi
kemudian hilang, setelah itu sesuatu yang kuno dan
mengalami pembaharuan, ketinggalan zaman.
perbaikan, dan penyempurnaan.
MARSHALL MC LUHAN
“Today, after more than a century of electric technology, we have
extended our central nervous systemit self in a global embrace,
abolishing both space and time as far as our planet is
concerned” -Marshall Mc Luhan, Understanding Media, 1964
Global
GLOBAL VILLAGE
media elektronik seperti televisi, dapat mengubah dunia menjadi sebuah desa global. yang
berarti bahwa teknologi komunikasi modern akan menghapuskan jarak geografis dan
membawa manusia dari berbagai sudut dunia menjadi bagian dari masyarakat global yang

VILLAGE
lebih besar. Hal ini dapat dilihat sebagai prediksi awal tentang bagaimana media elektronik
akan memungkinkan kita untuk terhubung satu sama lain di seluruh dunia dan mengalami
perasaan keterhubungan dalam skala global.

Masih Relevan Tantangan Dampak


dalam Masa Kini Baru Positiv

Dampak Perkemban
Negatif gannya
Teori USES &
GRATIFICATION
UGT THEORY PHILIP PALMGREEN
Introduction
KOMPETISI MEDIA
TERHADAP AUDIENS
UGT THEORY PHILIP PALMGREEN
Introduction
KOMPETISI MEDIA
TERHADAP AUDIENS
UGT THEORY PHILIP PALMGREEN
Singkatnya, UGT
FOKUS KEPADA AUDIENS,
BUKAN KEPADA PESAN.
UGT THEORY PHILIP PALMGREEN
5
RICHARD DAN LYNN H. TURNER

ASUMSI
Audiens aktif dan
penggunaan medianya
berorientasi pada tujuan
Audiens Inisiatif dalam
Menghubungkan Kepuasan
Kebutuhan pada Pilihan
Media Tertentu
Media Berkompetisi
dengan Sumber
Lainnya untuk
Kepuasan Kebutuhan
PENTING
Orang Memiliki Cukup Kesadaran Diri akan Penilaian Mengenai
Penggunaan Media Mereka, Minat, serta Motif Nilai Isi Media Hanya
Sehingga Dapat Memberikan Gambaran yang Akurat Dapat Dilakukan oleh
Mengenai Kegunaan Tersebut kepada Para Peneliti Audiens

UGT THEORY PHILIP PALMGREEN


UGT &
Social Media
Kesimpulan Drama :

Kita bebas memilih sosial


media mana yang ingin kita
gunakan terlepas dari pesan
yang diberikan tiap - tiap sosial
media. Dikarenakan kita
memilih sesuai dengan tujuan
dan kepuasan.
Cultivation
THEORY
cultivation theory
Ceileehh, disenyumin Bapak..
George Gerbner

Cultivation Theory developed by George


Gerbner & Larry Gross (1976)

The main idea is that heavy television viewers see the real
world as more dangerous and are more fearful of the real
world. It implies that television shapes concepts of social
reality.

cultivation theory
Teori yang menunjukkan
media massa sebagai agen 6 ASUMSI CT
sosialisasi dan menemukan
bahwa penonton televisi
dapat mempercayai apa
yang ditampilkan oleh Semakin banyak seseorang menghabiskan Perkembangan
Televisi
televisi berdasarkan waktu menonton televisi, semakin kuat teknologi baru
seberapa banyak mereka merupakan
kecenderungan seseorang menyamakan memperkuat
menontonnya. media yang unik
realitas televisi dengan realitas sosial pengaruh televisi

Light viewers, menonton dalam kurun waktu yang Pesan diterima penonton Televisi
sedikit. Menggunakan jenis media da sumber
informasi yang lebih bervariasi. sebagai pandangan membentuk
Heavy viewers, menonton dalam kurun waktu yang konsensus karena ditonton mainstreaming
lama. Mengandalkan televisi sebagai sumber secara terus menerus dan resonance
informasi.

cultivation theory
CULTIVATION &
Social Media
Chonn, hati2 kalo keluar mlm2.
Lagi banyak perampokan.
ayangque tercintahh

Sayangg, lagi dimana? Jangan


Chonn, hati2 kalo keluar mlm2.
sering pulang malem ya,
Lagi banyak perampokan.
bahaya lagi byk rampokkk..
ayangque tercintahh

Sayangg, lagi dimana? Jangan


Chonn, hati2 kalo keluar mlm2.
sering pulang malem ya,
Lagi banyak perampokan.
bahaya lagi byk rampokkk..
Kesimpulan Drama :

Apa yang kita lihat di sosial


media terlihat sangat
menakutkan dan mengerikan
sehingga menimbulkan
ketakutan - ketakutan dalam
diri kita, khususnya dalam
kehidupan sosial.
TeoriMEDIA
MULTIPLEXITY
Introduction
APA SIH SEBENERNYA TEORI MEDIA
MULTIPLEXITY??
CAROLINE HAYTHORNTHWARTE
Seorang profesor emerita di Syracuse University
School of information Studies. Beliau mengemukakan
teori ini pada tahun 2005 dengan tujuan untuk
memahami bagaimana dan mengapa kita menggunakan
saluran komunikasi yang berbeda-beda.
Instagram

Line Whatapps

Social
Media
Facetime iMessage

Twitter Snapchat
Facebook
Ikatan Media Multiplexity

STRONG WEAK
TIE TIE
Biasanya terhubung dan Biasanya terhubung tapi
sangat dekat tidak dekat
Keluarga Teman Sekelas
Pacar Saudara Jauh
Sabahat
3
MEDIA MULTIPLEXIBILITY

ASUMSI
#1
Konten komunikasi berbeda-
beda berdasarkan kekuatan
Audiens Inisiatif dalam
Menghubungkan Kepuasan
Kebutuhan pada Pilihan
Media Tertentu
#3
Perubahan akses media
mempengaruhi hubungan
PENTING
tersebut.
ikatan, bukan medium.

Penilaian Mengenai
#2 Nilai Isi Media Hanya
Dapat Dilakukan oleh
Hierarki penggunaan media Audiens
bergantung pada norma grup.
Time &
SPACE
UGT THEORY PHILIP PALMGREEN
TIME
Meaning: The memory patterns related to the cultureas they are constructed over time
To conserve memories (postingan, archives, history “Our way” of communicating
chat)

Regulation: Patterns of time to regulate ourselves in relation to each other & environment
Notifications: sebagai pengingat/alarm sebuah
interaksi atau potensi interaksi
Feeds/FYP: Sebagai pemicu pola interaksi setelah
melihat sebuah postingan
Messages: Sebagai simbol mulainya sebuah
interaksi atau lanjutan interaksi

Orientation: How time is structured, and how this structure affects communication
Livestream: waktu untuk berinteraksi hanya ada di
masa livestream
Comment Section: berinteraksi hanya waktu sedang
berada di kolom komentar
Limited Time Posts: Waktu berinteraktu hanya ada
pada jangka tayang post
SPACE
Practice: All kinds of virtual objects and images are used to create this imagined third
dimension
Mengonsumsi konten (baik dari following, algoritma, Berinteraksi (upload, komen, share, like, etc.)
iklan etc.)

Reconstruction: Complex of computer-mediated human sociality within cyberspace


Ruang yang super fleksibel (ruang diskusi, Be anyone you want: (make an image of yourself, a
bersosialisasi, berbagi cerita, berkespresi, character, memeing, content creator, influencer, etc)
berinteraksi, etc)

Visibility: Marked the shared space


Postingan, activity status, status, Story, Reels, iklan
(social media as a whole is for you to be “seen”)
EMERGING Media
communication formats or channels in the process of becoming known
as part of a long evolution of our communication architecture

Menggantikan text-based media, dan


Visual-based digital communcation
mengubah cara kita berkomunikasi

All in one package ecosystem Penggabungan berbagai media dalam 1


wadah digital (Media Convergence)

Augmented Reality Alternatif visual representation (appearance fisik),


dengan menggunakan digital representation

Virtual Activities: concert, livestram, social Membuka batasan ruang dan waktu untuk
gathering, ceremony, launching, etc berkomunikasi, melalui media yang berbasis
internet
THANK
You

Anda mungkin juga menyukai