Anda di halaman 1dari 4

Bahan Ujian PAS Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas IX

- Contoh perubahan yang direncanakan ( Planned Cange) Perubahan yang direncanakan


atau planned change adalah perubahan yang diinginkan masyarakat. Kadang-kadang,
perubahan tersebut juga terjadi ketika dikehendaki oleh pihak tertentu. Contohnya adalah
pembangunan jalan

- Penyebab perubahan sosial di kota terjadi lebih cepat dibandingkan dengan di desa
masyarakat kota yang datang dari berbagai latar belakang cenderung lebih terbuka
dengan perubahan.

- Perubahan lingkungan alam yang disebabkan karena faktor manusia Adapun contoh
perubahan lingkungan yang meliputi manusia, yaitu penambangan, pembangunan
perumahan, intensifikasi pertanian, dan penebangan hutan

- Penurunan moral masyarakat ( demoralisasi ) menurun atau merosotnya akhlak atau


moral seseorang

- Globalisasi ekonomi Globalisasi Ekonomi adalah peningkatan integrasi ekonomi dan


saling ketergantungan ekonomi nasional, regional, dan lokal di seluruh dunia melalui
intensifikasi pergerakan barang, jasa, teknologi, dan modal lintas batas

- Dampak positif dan negatif adanya globalisasi


dampak positif globalisasi antara lain, berkembangnya pengetahuan dan teknologi,
mempertinggi pandangan hidup kerja, sampai arus ekonomi yg semakin tinggi. dampak
negatif globalisasi merupakan terjadinya kesenjangan sosial, hingga pola hayati
konsumtif, tentu menjadi faktor yang merugikan
Globalisasi bidang budaya
-
Keunggulan Asia Tenggara yang dipengaruhi oleh letak astronomis
- Penyebab kondisi iklim di benua Eropa Benua Eropa terletak di 36ºLU - 71ºLU dan 9ºBB -
66ºBT. Letak astronomisnya ini memengaruhi kondisi iklim dan cuaca di seluruh bagian
Benua Eropa.

- Akibat negatif dari interaksi sosial hilangnya harta benda, persaingan tajam akan
membuat kontrol sosial tidak berfungsi, akan munculnya prasangka yang merugikan
orang lain.

- Rangkaian pegunungan yang melalui Benua Afrika Pegunungan Atlas

- Flora yang banyak berkembang di benua Afrika karena pengaruh kondisi iklim gajah dan
singa.

- Bagunan bersejarah di Negara India Taj Mahal,Benteng dan Istana Amber (Amer), Qutab
Minar, Benteng agra, Makam Humayun,dll.

- Karakteristik Benua Asia Mempunyai gunung tertinggi di dunia (g. Everest) Mempunyai
danau terluas di dunia (danau Kaspia) Mempunyai laut terluas di dunia (Laut Cina
Selatan)

- Batas – batas benua Amerika Samudra Arktik di utara, Laut Weddel, Samudra Atlantik,
dan Samudra Pasifik di selatan, Samudra Atlantik di timur, serta Samudra Pasifik di barat

- Kerjasama regional adalah kerja sama beberapa negara dalam satu kawasan. Biasanya
dilatarbelakangi adanya kepentingan bersama antarnegara.

- Keuntungan kerjasama antarnegara Mempererat Hubungan Persahabatan,Menciptakan


Perdamaian Dunia,Dapat Meningkatkan Pertumbuhan Ekonomi,Memperluas Tenaga Kerja,
Meningkatkan Kemajuan di Berbagai Bidang,Untuk Melengkapi Kebutuhan
Negara,Mencegah Terjadinya Konflik

- Pengertian perubahan sosial budaya menurut para ahli Perubahan sosial budaya adalah
suatu variasi dari cara-cara hidup yang diterima

Kondisi Penduduk Negara Amerika Serikat Jumlah penduduk Amerika Serikat hingga 2020
sebanyak 329,5 juta jiwa.

- Peninggaan bersejarah di Negara Mesir Piramida Giza, Kuil Karnak Luxor dan Lembah
Para Raja, Kairo Islami, Abu Simbel, Museum Mesir, Biara St,dll.

- Karakteristik dan kondisi penduduk di benua Asia Benua Asia memiliki populasi penduduk
yang sangat tinggi dan juga bentang alam yang beragam. Enggak hanya itu saja, benua
juga memiliki keajaiban dunia seperti Taj Mahal, Borobudur, Tembok Raksasa hingga
Ka'bah.

- Usia produktif, Usia non produktif (15-64 tahun) dan non produktif (usia muda dan usia
tua)

Karakteristik benua Australia Terdapat pulau karang yang terbesar di dunia yaitu The
Great Barrier Reef di perairan timur. Banyak terdapat jenis hewan yang berkantung seperti
kanguru. Penduduk asli Benua Australia adalah Suku Aborigin. Terdapat pegunungan
yang membujur dari utara ke selatan yang dinamakan Great Dividing Range.

Upaya dalam menghadapi globalisasi


Mencintai produk dalam negeri.
Menyaring budaya asing.
Memahami nilai kebangsaan dan Pancasila.
Meningkatkan daya potensi nasional. ...
Kemajuan teknologi dalam pembangunan. ...
Meningkatkan pengembangan usaha mikro. ...
Memanfaatkan forum kerja sama Internasional

- Dampak globalisasi dalam bidang transportasi Memberikan kemudahan dan kepraktisan


dalam beraktivitas.
-
- Kondisi alam Negara Jepang Keadaan wilayah Jepang bergunung-gunung dengan lereng
curam serta banyak terdapat sumber air panas.
-
- Kondisi alam atau geografis Negara Inggris dataran rendah serta pegunungan yang
tingginya sekitar 1.000 meter di atas permukaan laut.
- Menghitung rata-rata pertumbuhan penduduk

Anda mungkin juga menyukai