Anda di halaman 1dari 6

SEARCH

HOME
 DOMESTIC
 FOREIGN
 TIPS BISNIS
 PENDIDIKAN
 PROPERTI
 GALERI
 VIDEO
HOMEMEMULAI BISNIS
Tiga Kunci Sukses Membangun Bisnis
16 Sep 2013 Hits : 3,755
14

Bagi pebisnis, kesuksesan menjadi tujuan untuk diwujudkan. Banyak dari pebisnis yang memimpikan
kerajaan usahanya bisa berkembang dengan cepat agar keuntungan yang didapatkannya juga bisa melesat
dengan pesat.

Berikut beberapa hal yang dibutuhkan dalam membangun bisnis agar cepat meraih kesuksesan:

Membangun kepercayaan mitra dan konsumen


Kejujuran dalam dunia bisnis sangat diperlukan, ibarat sebuah rumah, kejujuran adalah pondasi. Sebab,
tanpa modal kejujuran, sebuah bisnis akan runtuh dan tidak bertahan lama. Sudah barang tentu dari
jaringan bisnis, baik mitra dan konsumen akan merasa nyaman ketika dalam sebuah hubungan bisnis
didasari kepercayaan yang dilandasi kejujuran.

Tentukan skala prioritas yang paling tinggi


Pilihlah salah satu prioritas yang paling Anda impikan untuk bisa mewujudkannya dalam waktu dekat.
Contohnya saja bila Anda memimpikan bisnis Anda bisa berhasil menggandeng 1.000 orang reseller dalam
setahun, maka mulai sekarang bagilah 1.000 reseller tersebut dalam waktu 12 bulan dan hitunglah berapa
orang yang harus Anda rekrut setiap bulannya, mingguan, dan harian. Dengan begitu, Anda bisa
mengetahui jumlah reseller yang harus Anda rekrut setiap harinya untuk mewujudkan prioritas utama
bisnis Anda di tahun ini.

Fleksibel
Ketika Anda telah menyusun skala prioritas dari yang paling tinggi sampai ke skala yang paling rendah,
maka tugas Anda berikutnya adalah membiasakan diri untuk menyelesaikan setiap prioritas hingga tuntas,
baru selanjutnya mengerjakan target yang lain satu per satu hingga selesai. Dalam hal ini Anda bisa
bersikap lebih fleksibel atau tidak harus mengikuti perencanaan yang telah dituliskan, namun usahakan
setiap keputusan yang Anda ambil tidak mengganggu kelancaran aktivitas Anda, sehingga semuanya bisa
berjalan beriringan dan selesai tepat pada waktunya. (as)

BACA JUGA
 Ingin Bisnis Sukses? Cermati Hal Berikut Ini

 Inilah 4 Bisnis Yang Tak Akan Hilang Ditelan Jaman

 5 Pilihan Bisnis Bagi Anda Yang Bosan Jadi Karyawan


 4 Jenis Bisnis Yang Paling Sering Diterjuni Pengusaha Muda

 6 Pilihan Bisnis Yang Untungnya Besar Bagi Ibu Rumah Tangga

 Inilah Langkah-Langkah Mendirikan Sebuah CV

Subscribe to OurFREE
Newsletters

JOIN

 <
 >

Keluarga Pengemudi Camry yang Tewas Tuntut Toyota

Tujuh Strategi Tawar-menawar Rumah

2014, DHL Express Berlakukan Penyesuaian Tarif Layanan



Daftar Lengkap Bisnis Waralaba Dengan Modal Kemitraan Di Bawah Rp 10 Juta

15 Jenis Bisnis Yang Bisa Dilakukan Dengan Modal Rp 5 Juta

Susul TB Simatupang, Bisnis Ruang Kantor di Serpong Akan Alami Pertumbuhan Pesat

Inilah Cara Mengatur Gaji Bulanan

5 Tips Agar Sukses Berbisnis Bersama Pasangan

Google Glass dan iPhone 5s Ciptakan Peluang Bisnis Baru



Keluarga Pengemudi Camry yang Tewas Tuntut Toyota
Tujuh Strategi Tawar-menawar Rumah

2014, DHL Express Berlakukan Penyesuaian Tarif Layanan



Daftar Lengkap Bisnis Waralaba Dengan Modal Kemitraan Di Bawah Rp 10 Juta

15 Jenis Bisnis Yang Bisa Dilakukan Dengan Modal Rp 5 Juta

Susul TB Simatupang, Bisnis Ruang Kantor di Serpong Akan Alami Pertumbuhan Pesat
”Hukum alam yang mengarahkan perkembangan semua makhluk hidup: yakni, berkembang
biak, bervariasi, membiarkan yang kuat hidup dan yang lemah mati.“
Charles Darwin

Ciputra Entrepreneurship © 2010 - 2013

 Privacy Policy
 Tentang Kami
 Hubungi Kami

Anda mungkin juga menyukai