Anda di halaman 1dari 1

BAB VI

KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 KESIMPULAN
1. berdasarkan pengkajian dilakukan pada tanggal 15 APRIL 2018 di RT.
026 Kel. Talamg jambe terdapat 102 KK.
2. berdasaarkan data diatas ditemukan masalah-masalah kesehatan antara l
ain:
a. PHBS
b. Resiko terkenanya penyakit karna kurang pengetahuan dasar
3. Dari masalah-masalah di atas dapat ditegakkan diagnosa keperawatan
a. definisi pengetahuan mengenai pola hidup bersih dan sehat pada
masyarakat di RT.26 kel. Talang jambe b.d kurangnya pengetah
uan warga RT26 tentang perilaku hidup bersih dan sehat.
b. Penyuluhan mengenai cara mencuci tangan yang baik dan benar
di tk Rt 026
4. dari diagnosa diatas rencana tindakan keperawatan adalan :
a. mendiskusikan kepada masyarakat tentang bahaya kondisi lingk
ungan yang kurang sehat.
b. menjelaskan tentang cara mencuci tangan dengan baik dan benar
5. telah dilakukah implementasi antara lain :
a. berdiskusi kepada masyarakat dalam bentuk penyuluhan tentang
kondisi lingkungan yang kurang sehat.
b. menjelaskan kepada masyarakat dalam bentuk penyuluhan tenta
ng cara mencuci tangan yang baik dan benar
c. evaluasi dan implementasi diatas antara lain :
 Masyarakat telah mengerti tentang gaya hidup yang sehat
 Anak-anak mengetahui cara mencuci tangan yg baik dan
benar

6.2 SARAN
Setelah dilakukan DARBIN (daerah binaan) dikelurahan talang jambe khu
susnya di RT.26 diharapkan :
a. Untuk mempelancar kegiatan DARBIN diharapkan masyarakat lebih berpe
ran aktif dalam kegiatan yang sebelumnya sudah diinformasikan oleh ketu
a RT setempat
b. Adanya penyuluhan di masyarakat khususnya dikalangan remaja. DARBI
N dilakukan diperkuliahan-perkuliahan.
c. Dapat disediakan fasilitas-fasilitas kesehatan untuk mendukung atau mem
pelancar teknik pelaksaan dilapangan.

Anda mungkin juga menyukai