Anda di halaman 1dari 2

Perang Dunia 1 (1914- 1918)

Penyebab Akhir Perang & Dampak


 Tidak langsung ˗ Perang dimenangkan oleh Blok Sekutu
˗ Perkembangan nasionalisme di Eropa ˗ Perjanjian antar negara :
Italia & Jerman sebagai kekuatan baru
Tuntutan kemerdekaan dr. wil. Jajahan  Versailles (28/6/1919)
Nasionalisme kawasan Balkan Jerman – Sekutu
Jerman membayar ganti rugi
˗ Persaingan ekonomi & politik Wilayah jajahan & militer dikurangi
Industri berkembang pesat = meningkatnya
kebutuhan akan bahan baku  St. Germain (10/11/1919)
Imperialisme terhadap daerah kaya SDA Austria – Sekutu
 Rusia vs Austria-Hongaria  Balkan Penghapusan aliansi Jerman-Austria
 Italia vs Prancis  Afrika Utara Militer Austria dikurangi
 Jerman vs Prancis  Ruhr
 Jerman vs Inggris  Timur Tengah  Neuilly (27/11/1919)
Politik Air Hangat : Rusia (mencari pelabuhan Bulgaria – Sekutu
yang tidak beku) Bulgaria membayar ganti rugi
Bulgaria memberikan pantai Aegia kpd Yunani
˗ Perlombaan persenjataan militer
˗ Politik mencari kawan (aliansi militer)  Trianon (4/6/1919)
Hongaria – Sekutu
Triple Alliance Triple Entente Daerah Hongaria diperkecil
o Jerman o Prancis Keluarga Hapsburg tdk boleh jadi raja
o Austria Hongaria o Inggris
o Italia o Rusia
 Sevres (10/8/1920)
o Turki o AS
Turki – Sekutu
o Bulgaria o Italia
Daerah Turki diperkecil
o Serbia
Penghapusan hak ekstrateritorial
o Belgia
o Australia & New
˗ Terbentuknya LBB atas usulan Pres. AS Woodrow
Zealand
Wilson
Blok Central Blok Sekutu
˗ Krisis ekonomi “Malaise” yaitu lesunya bursa saham
dunia
 Langsung ˗ Kelahiran Ultranasionalisme
˗ Terbunuhnya Putra Mahkota Kerajaan Austria-
Hungaria : Frans Ferdinand pada 28 Juni 1914 oleh
Gavrilo Princip (teroris Serbia/kelompok The Black Liga Bangsa - Bangsa
Hand) ˗ Berdiri pada 10/01/1920
˗ Digagas oleh Pres. AS, Woodrow Wilson
Jalannya Perang ˗
˗
Piagam “Peace Without Victory”
Sifatnya sukarela
˗ 28 Juli 1914 Austria menyatakan perang kepada ˗ Tidak ada penengah yang kuat
Serbia ˗ Gagal dalam mencegah terjadinya PD II
˗ Perang terjadi di berbagai front (Timur, Barat, Balkan,
front Laut dll.)
˗ Strategi perang parit yang berkepanjangan
˗ AS ikut bergabung dengan Triple Entente (setelah
tenggelamnya kapal Lusitania 7 Mei 1915)
˗ Rusia menarik diri dari perang tahun 1917 (Perjanjian
Brest-Litovsk tahun 1918) karena situasi negaranya
tidak kondusif.
˗ Pihak Sekutu menang
Perang Dunia 2 (1939- 1945)
Penyebab ˗
˗
Kemerdekaan bangsa-bangsa di Asia & Afrika
Program ekonomi global (Marshall Plan, Truman
 Umum Doctrine, Mutual Security Act)
˗ Balas Dendam ˗ Program pertahanan global (NATO, SEATO, Pakta
Ketidakpuasan Jerman terhadap Perjanjian Warsawa)
Versailles yang terlalu mengikat

˗ Kondisi ekonomi & geopolitik


Perserikatan Bangsa - Bangsa
The Great Depression (Malaise) ˗ Berdiri pada 24/10/1920
Inflasi terjadi di AS dan Jerman ˗ Digagas oleh Franklin D. Rosevelt (AS), Winston
Churchill (Inggris), Joseph Stalin
˗ Ideologi baru ˗ Inspirasi dari Atlantic Charter tentang gagasan
Fasisme sebagai akibat ultranasionalisme kebebasan dan kemerdekaan dunia.
Komunisme sebagai reaksi dari kapitalisme

˗ Tidak ada penengah (Kegagalan LBB)


˗ Politik mencari kawan (aliansi militer)

KUTU R AM P ING MAN JEP IT POROS 

Jalannya Perang
˗ 1 September 1939 Jerman menyerang Polandia
dengan strategi perang kilat (Blitzkrieg)
˗ 7 Desember 1941 Penyerangan Jepang terhadap
pangkalan AL AS di Pearlharbor Hawaii

Akhir Perang & Dampak


˗ 1 Mei 1944 Benito Mussolini menyerah kepada
Sekutu
˗ 7 Mei 1945 Jerman menyerah kepada Sekutu
˗ Setelah di bom atom oleh AS, 14 Agustus 1945 Jepang
menyerah tanpa syarat kepada Sekutu

˗ Perjanjian antar negara :

Postdam (2/8/1945)
Jerman – Sekutu
Jerman dibagi 2 (Jerman Barat : AS, Prancis, Inggris,
dan Jerman Timur : USSR)

Paris (10/2/1947)
Italia – Sekutu
Italia dipersempit
Italia membayar kerugian perang

San Fransisko (8/9/1951)


Jepang – Sekutu
Jepang diperintah AS
Jepang membayar kerugian perang

˗ Didirikannya PBB

Anda mungkin juga menyukai