Anda di halaman 1dari 32

PENGARUH

PERANG DUNIA I DAN


PERANG DUNIA II
TERHADAP KEHIDUPAN
POLITIK GLOBAL
PERANG DUNIA I
(1914 – 1918)
LATAR BELAKANG TERJADINYA PERANG DUNIA I
Kemajuan Industri
Timbulnya persaiangan di antara negara Eropa dalam
bidang industri

Politik Kolonialisme & Imperialisme


Kemajuan industri membuat negara Eropa berusaha
mendapatkan jajahan sebagai penghasil bahan baku,
Sebab Umum modal, pemasaran industri
Meletusnya
Perang Dunia I
Politik Mencari Kawan
Adanya ketegangan di Eropa mendorong mereka
untuk mencari kawan dalam menghadapi lawan.
Eropa terbagi dua blok : Triple Alliance Th. 1882
(Jerman, Austria, Hungaria, & Italia), Triple Entente
Th 1907 (Prancis, Inggris, Rusia)

Perlombaan Senjata
Setiap negara meningkatkan persenjataan & tidak mau
kalah dengan negara yang lain untuk mempersiapkan
perang
1. Terbunuhnya putra mahkota Austri –
Hungaria, Franz Ferdinand di Sarajevo
Sebab Khusus tanggal 28 Juni 1914 oleh anggota
Meletusnya Gerakan Serbia Raya (Gavrilo
Perang Dunia I Princip).Pada waktu itu putra mahkota
bersama istrinya sedang mengadakan
kunjungan untuk melihat dari dekat
latihan perang di daerah Bosnia.
Ternyata latihan ini dianggap sebagai
tantangan oleh pihak Serbia Raya (yang
didukung Rusia)
2. Hal tersebut menjadi alasan untuk
menghancurkan Serbia, Austria –
Hungaria mengajukan sejumlah
tuntutan & penawaran Konferensi
Internasional untuk membicarakan
tuntutan lainnya. Namun Austria –
Hungaria menyatakan perang terhadap
Serbia saat itulah dimulai Perang Dunia I
PIHAK – PIHAK YANG TERLIBAT DALAM PERANG DUNIA I

Blok Jerman (Pihak Sentral)


Terdiri dari 4 negara
Jerman, Turki, Bulgaria, Austri -
Hungaria

Pihak – pihak Yang Terlibat


Dalam Perang Dunia I

Blok Prancis (Pihak Sekutu)


Terdiri 23 negara : Prancis, Rusia,
Inggris, Itali, Amerika Serikat,
Serbia, Belgia, Rumania, Yunani,
Portugal, Jepang
AKHIR PERANG DUNIA I

Akhir dari Perang Dunia I tanggal 11 Nopember 1918,


Perang diakhiri dengan kemenangan Blok Sekutu dan
kekalahan Blok Sentral.
Pengyelesaian Perang Dunia I dilakukan melalui
Konnverensi Damai yang menghasilkan Perjanjian
Versailes.
PERJANJIAN VERSAILES

Perjanjian Versailes berisi :


1. Jerman menyerahkan Elzas Lotharingen kepada Prancis dan Eupen
Malmedy kepada Belgia
2. Danzig dan sekitarnya menjadi kota merdeka dibawah LBB
3. Daerah Tsaar dibawah kekuasaan LBB selama 15 tahun kemudian akan
diadakan plebisit untuk mengetahui rakyat ingin bergabung dengan
Jerman atau Prancis
4. Jerman kehilangan semua daerah jajahannya dan diserahkan kepada
Inggris, Prancis, dan Jepang
5. Jerman membayar ganti rugi perang sebesar 132 miliar mark emas
kepada sekutu
6. Angkatan perang Jerman diperkecil hingga seratus ribu tentara
7. Kapal – kapal dagang Jerman diserahkan kepada Inggris sebagai ganti
kerugian perang
8. Daerah Jerman sebelah barat Sungai Rhein diduduki Sekutu sebagai
jaminan selama 15 tahun
AKIBAT PERANG DUNIA I

Bidang Politik :
1. Lahirnya negara baru seperti Polandia, Finlandia, Hungaria,
Cekoslowakia, Yugoslavia, Mesir, Saudi Arabia, Irak, Syria,
Lebanon, dan Trans – Yordania
2. Austria – Hungaria diperkecil menjadi dua negara (Austria dan
Hungaria)
3. Turki menyerahkan negara – negara jajahannya pada Inggris
(Mesir, Palestina, Yordania, Irak, dan Siprus), Prancis (Syria,
Lebanon), Itali (Libya)
4. Terbentuknya LBB yang diprakarsai oleh Woodrow Wilson
5. Timbulnya paham – paham poltik baru seperti di Itali lahir paham
fasis (Benito Musolini), di Jerman lahair paham Nazi (Adolf Hitler),
dan Turki lahir paham etatisme. Munculnya naziisme sangat erat
hubungannya dengan kekalahan Jerman pada Perang Dunia I.
Naziisme merupakan bentuk kebangkitan spirit nasionalis dan
penolakan berbagai perubahan setelah Perang Dunia I
BIDANG EKONOMI

1. Hancurnya sarana fisik dan non fisik


2. Hancurnya pusat – pusat industri Eropa
3. Rusaknya daerah pertanian yang
mengakibatkan timbulnya kelaparan yang
hebat di Rusia
4. Terjadinya krisis Malaise pada tahun 1929
(Krisis ekonomi dunia yang diawali dengan
hancurnya sektor – sektor ekonomi Amerika
Serikat
BIDANG SOSIAL
1. Negara – negara Eropa banyak yang
kehilangan pemuda
2. Peranan perempuan meningkat
menggantikan generasi muda yang gugur
dalam perang
3. Menelan banyak korban
4. Munculnya trauma pada sebagian besar
masyarakat yang terlibat Perang Dunia
BERDIRINYA
LBB
Terbentuknya LBB tanggal 10 Januari 1920 di
Jenewa, Swiss diprakarsai oleh Woodrow
Wilson,beliau mengajukan usulan perdamaian yang
dikenal Peace Without Victory

ISI DARI PEACE WITHOUT VICTORY

1) Perjanjian – perjanjian rahasia tidak


diperkenankan
2) Semua bangsa mempunyai kedudukan
yang sama
3) Mengurangi persenjataan
Tanggal 8 Januari 1918 usulan Wilson’s Fourteen Points
Peace Without Victory merupakan usulan
dimasukan ke dalam 14 Pasal Amerika untuk
(Wilson’s Fourteen Points) mengakhiri perang

Isi Wilson’s Fouteen Points :


1) Diplomasi rahasia tidak
diperkenankan
2) Pengurangan persenjataan
3) Setiap bangsa diberikan
hak untuk menentukan
nasibnya sendiri
4) Pembentukan LBB
TUJUAN 1) Menjamin perdamaian
BERDIRINYA LBB dunia
2) Menghindari terjadinya
perang
3) Berusaha menyelesaikan
segala bentuk
persengketaan secara damai
4) Menaati hukum
internasional dan perjanjian
Sebagai organisasi tingkat dunia
– perjanjian internasional
LBB memiliki badan – badan
yang mempunyai tugas dan 5) Memberi kesempatan
wewenang sesuai dengan yang hubungan antar negara yang
telah ditetapkan. Badan LBB terbuka dan adil serta untuk
adalah Sidang Umum, Dewan memajukan kerjasama
Keamanan, dan Sekretariat
ekonomi, budaya, sosial,
Tetap
dan pendidikan
Dalam perkembanganya LBB tidak berumur lama
karena tidak mampu bertindak terhadap negara –
negara besar yang melanggar piagam diantarnya :
1) Tahun 1931 Jepang menduduki Manchuria dan di
tahun 1937 menyerang Cina
2) Tahun 1938 Jerman menduduki wilayah Austria
dan Chekoslovakia

Adanya peristiwa tersebut mengakibatkan


kekuasaan LBB menjadi tidak berarti lagi. Satu
persatu anggota LBB mengundurkan diri, bahkan
setelah Perang Dunia II meletus LBB menyatakan
bubar
SEBAB – SEBAB KEGAGALAN LBB

1) Tidak adanya peraturan – peraturan


yang mengikat,semuanya dilakukan
secara sukarela
2) Tidak mempunyai alat kekuasaan yang
nyata untuk menindak setiap negara
yang melanggar
3) Terlalu lemah terhadap negara besar
4) Adanya pergerakan tujuan dari
masalah perdamaian ke masalah
politik
PERANG DUNIA II
(1939 – 1945)
LATAR BELAKANG TERJADINYA PERANG DUNIA II

Sebab Khusus di Eropa :


Sebab Umum : Serangan kilat (Blietzkrieg) yang
1. Kegagalan LBB dalam dilakukan Jerman atas Polandia 1
menjalankan tugasnya September 1939. Alasan Jerman
2. Munculnya politik aliansi menyerang untuk merebut kembali
(politik mencari kawan) kota Danzig (penduduknya bangsa
3. Kekacauan dalam bidang Jerman). Dalam waktu singkat Polandia
ekonomi dikuasai Jerman
4. Munculnya paham
ultranasionalisme
Sebab Khusus di Asia Pasifik :
(nasionalisme yang
Penyerbuan Jepang terhadap
berlebihan)
pangkalan Angkatan Laut Amerika
5. Jerman tidak lagi mau
Serikat di Pearl Harbaur 7 Desember
mengakui Perjanjian Versailes
1941
JALANYA PERANG DUNIA II

Secara umum Perang Dunia II dibagi tiga tahap :


1) Tahap Pertama, Blok Sentral/ Poros/ Axis (Jerman,
Jepang, Itali, Austria-Hungaria, Turki, Rumania,
Finlandia, Bulgaria) melakuakn ofensif dengan taktik
serangan kilat
2) Tahap Kedua, merupakan titik balik Blok Sentral
bersifat defensif/ bertahan, sedangkan Blok Sekutu/
Etente (Inggris, Prancis, Rusia, RRC, Amerika Serikat,
dan Polandia) lebih banyak melakukan serangan
3) Tahap Ketiga,Blok Sekutu mulai mencapai
kemenangan
AKHIR PERANG DUNIA II
Pada bulan Mei 1942 suatu Pada bulan Juni 1942 serangan
serangan terhadap Australia serupa terhadap Hawai terhenti
terhenti dalam pertempuran di di Midway
Laut Koral

Pasukan Amerika Serikat pada


bulan Agustus mendarat di
Akhirnya Jepang menyerah &
Guadalkanal (Kepulauan
menandatangani perjanjian di
Solomon)
atas Kapal USS Missouri tanggal 2
September 1945 di Teluk Tokyo

Pada bulan Pebruari 1943 Jepang


Pada tanggal 9 Agustus 1945 kota telah dipukul mundur
Nagasaki di bo m atom Sekutu
Pasukan Amerika Serikat pada
bulan Pebruari 1944 berhasil
Pada tanggal 6 Agustus 1945 mengusir Jepang dari Kwayalein
Sekutu menjatuhkan bom atom di di Kepulauan Marshal & Saipan
kota Hiroshima di Kepulauan Mariana
FAKTOR – FAKTOR PENYEBAB
KEKALAHAN BLOK SENTRAL

1) Blok Sentral tidak ditunjang oleh sumber


– sumber kekayaan alam yang
mencukupi kebutuhan perang
2) Jumlah Sekutu lebih banyak (masuknya
Rusia ke Blok Sekutu memperkuat Blok
Sekutu)
3) Sekutu memiliki daerah jajahan yang
dapat menunjang kebutuhan perang
4) Blok Sekutu memiliki keunggulan
teknologi persenjataan daripada Blok
Sentral
DAMPAK PERANG DUNIA II

Dampak Perang Dunia II di bidang Politik Dampak Perang Dunia


1) Amerika Serikat dan Rusia muncul sebagai negara di Bidang Ekonomi
superpower Amerika serikat
2) Rusia menjadi kekuatan baru dan menjadi saingan berat muncul sebagai
Amerika Serikat kreditur bagi seluruh
3) Terjadinya perebutan hegemoni antara Rusia dan Amerika dunia diantaranya
Serikkat melalui Truman
4) Muncul nasionalisme di Asia dan menentang imperialisme Doctrine (1947),
negara – negara Barat Marshal Plan (1947),
5) Politik mencari kawan (Politik Aliansi) Four Point Truman
6) Balance of Power Policy mengakibatkan politik aliansi dan Colombo Plan
yang berdasarkan atas kemauan bersama (Colective
Security) sehingga timbul North Atalntic Treaty
Organization (NATO), Midlle Eastern Treaty Asian
Organization (METO), Shoutheast Asian Treaty
Organization (SEATO)
7) Muncul politik pemecah belah terhadap negara – negara
seperti Jerman, Austria, Wina, Trieste, Korea, Indocina
Dampak Perang Dunia II di Bidang Sosial
1) Munculnya gerakan sosial untuk membantu
memulihkan kesejahteraan rakyat yang porak
poranda akibat perang
2) Muncul inisiatif untuk mendirikan lembaga
internasional yang memiliki wibawa dalam
memelihara perdamaian dunia. Inisiatif
datang dari Franklin Delano Roosevelt
(presiden Amerika) yang diteruskan oleh
penggantinya Hary S. Truman, Winston
Churchill (Perdana Menteri Inggris), Josep
Stalin (Pemimpin Uni Soviet). Inisiatif ini
terlaksana dengan berdirinya United Nations
Organization/ Perserikatan Bangsa – Bangsa
TERBENTUKNYA
PBB
LANDASAN PEMBENTUKAN PBB
Atlantic Charter tanggal 14 Agustus 1941
PM Inggris Winston Churchil dan Presiden AS FD. Roosevelt mengadakan pertemuan
tanggal 14 Agustus 1941 diatas Kapal Agusta diteluk New Founland, dalam pertemuan
tersebut menghasilkan suatu piagam yaitu Piagam Atlantik (Atlantic Charter)
Declaration of The United Nation
Pada pertemuan di washington 1 Jnauari 1942, 26 negara yang hadir menyetujui piagam &
tujuan pada Piagama Atlantik & menandatangani Declaration of the United Nations
Deklarasi Moskow
30 Oktober 1943 diselenggarakan konferensi yang diwakili oleh Inggris, AS, Rusia, & Cina
yang menetapkan Deklarasi Moskow yang isinya perlunya pembentukan badan
perdamaian dunia
Dumbarton Oaks di washington tanggal 7 Oktober 1944
Pertemuan ini dihadiri AS (FD. Roosevelt), US (Josep Stalin), Inggris (Winston C), Cina
(Chiang Kai Sek) menyetujui pembentukan United Nation Organization yang istilahnya
diusulkan olehFD Roosevelt 1 Januari 1942
Konferensi San fransisco tanggal 26 Juni 1945
50 negara menyetujui Piagam Perdamaian (Charter for Peace) yang berisi hak untuk
menentukan nasib sendiri (Right of Deterninition) yang berlaku 24 Oktober 1945. tanggal
ini menjadi hari lahirnya PBB yang dinyatakan dalam sidang pertama di London 10 Januari
1946. Ke-50 negara tersebut dikenal sebagai negara pendiri (original members).
ISI ATLANTIC CHARTER

1) Tidak boleh ada perluasan daerah jika tidak dengan


kemauan penduduk asli
2) Setiap bangsa berhak untuk menentukan nasibnya
sendiri
3) Setiap bangsa menpunyai hak untuk ikut serta dalam
perdaganagn dunia
4) Perdamaian dunia harus diciptakan agar setiap bangsa
hidup bebas dari rasa takut dan kemiskinan
5) Menolak cara kekerasan dalam menyelesaikan
persengketaan internasional
LAHIRNYA PBB
24 Oktober 1945 secara
The Big Five : Amerika
resmi PBB/ UNO lahir
Serikat, Inggris, Prancis,
Uni Soviet, Cina
Tujuan didirikan PBB
1) Memelihara perdamaian & keamanan
internasional
2) Mengembangkan hubungan The Big Five beserta 50
persaudaraan antar bangsa negara yang menghadiri
3) Mengadakan kerjasama internasional konferensi di San Fransisco
dalam bidang ekonomi, sosial, budaya, menandatangani United
& keamanan Nation Charter (Piagam
4) Sebagai pusat penyelerasan segala PBB)
tindakan bersama terhadap negara yang
membahayakan perdamaian dunia
KEANGGOTAAN PERSERIKATAN BANGSA - BANGSA

Anggota Asli :
Keanggotaan PBB ada
Negara yang ikut serta menandatangani
dua macam :
UnitedNation Charter pada Konferensi
San Fransisco tanggal 26 Juni 1945 &
negara – negara yang menandatangani
Deklarasi washington yang berjumlah 50
negara

Anggota Tambahan :
Negara – negara anggota PBB yang
masuk memenuhi syarat untuk
diterima sebagai anggota PBB
STRUKTUR ORGANISASI PBB
Majelis Umum (General Assembly)
Berfungsi sebagai badan legislatif PBB yang
anggotanya terdiri dari semua wakil negara anggota.

Yang memiliki wakil tidak lebih dari 5 orang &


mempunyai hak yang sama. Ketuanya dipilih oleh
anggota untuk 1 kali persidangan yang dilaksanakan 1
kali dalam 1 tahun.

Sidang pertama diadakan 10 Januari 1948 di


Wesminater Central Hall London, dihadiri 51 negara
Dewan Keamanan (Security Council) Anggota Tetap mempunyai Hak
Terdiri 5 anggota tetap PBB (AS, Inggris, Veto (hak untuk membatalkan
Prancis, Uni Soviet, dan Cina) dan 10 anggota keputusan DK PBB. Keputusan DK
tidak tetap yang dipilih oleh Majelis Umum PBB dikenal Resolusi Dewan
dengan masa jabatan 2 tahun Keamanan PBB

Mahkamah Internasional (International Court of Justice)


Mahkamah Internasional yang berkedudukan di Den Haag
Belanda, terdiri 15 orang hakim internasional dari 15 negara
PBB, mereka dipilih ole Majelis Umum & Dewan Keamanan dgn
masa jabatan 9 tahun, & untuk ketuanya 3 tahun

Dewan Perwalian (Trusteship Council)


Badan yang bertugas mengawasi & memajukan daerah perwalian
(Daerah - daerah jajahan yang dilepaskan musuh – musuh Sekutu
setelah PD II, seperti daerah jajahan Jerman, Itali, & Jepang.
Dewan ini mempunyai wewenang mempertimbangkan
permohonan rakyat perwalian & mengunjungi daerah perwalian
secara berkala
Sekretariat (Secretary)
Atas usul DK PBB, Majelis Umum mengangkat seorang
sekretaris jenderal dengan masa jabatan 5 tahun. Tugas
Sekretaris Jenderal adalah menyelenggarakan pekerjaan
administrasi PBB. Sekretaris Jenderal bekerjasama dengan
DK dalam mengatasi masalah – masalah internasional

Dewan Ekonomi & Sosial (Economic and Social Council)


Dewan ini membantu Majelis Umum dalam mempromosikan
kerjasama ekonomi & sosial internasional serta
pembangunan. Dewan ini memiliki 54 anggota Dewan
Ekonomi & sosial dipilih oleh Majelis Umum dengan masa
jabatan 3 tahun.

Anda mungkin juga menyukai